BAB I PENDAHULUAN. alternatif aksi yang bertujuan untuk memenuhi satu atau beberapa sasaran. Sistem

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. berajaskan pada kitab suci Al-Qur an yang berorientasi pada bahasa Arab.

BAB I PENDAHULUAN. Pengambilan keputusan adalah proses pemilihan, diantara berbagai alternatif aksi

BAB I PENDAHULUAN. saatnya pengelola dapat memberikan data pensiun. tahun 2004 hingga 2010 terjadi penurunan jumlah dana pensiun.

BAB I PENDAHULUAN. semakin pesat berkembangnya terutama mengenai sistem informasinya. Ini

BAB I PENDAHULUAN. penggalian ilmu pengetahuan melalui penelusuran pustaka. Ia akan mendalami

BAB I PENDAHULUAN. STIKES Rs. Haji Medan merupakan suatu instansi pendidikan pelayanan

BAB I PENDAHULUAN. CV. Sejati Furniture adalah suatu perusahaan perseorangan yang bergerak

BAB I PENDAHULUAN. pada PT. Buana Jaya Lestari menggunakan sistem terkomputerisasi, yaitu dalam

BAB I PENDAHULUAN. halnya didalam bekerja yang menuntut sumber daya manusia yang berkualitas dan

BAB I PENDAHULUAN. salah satunya adalah komputer. Seperti halnya pada perusahaan perusahaan dan

BAB I PENDAHULUAN. terdapat beberapa kelemahan pada pencatatan laporan dan mengenai informasi

BAB I PENDAHULUAN. manusia dari segala aspek kehidupan dan berbagai bidang.

BAB I PENDAHULUAN. penjualan tiket yang akan diserahkan kepada pimpinan perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. Dengan semakin berkembangnya teknologi dan ilmu pengetahuan, semakin

BAB I PENDAHULUAN. Setiap mahasiswa memiliki hard skills dan soft skills yang berpotensi

BAB III ANALISA MASALAH DAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. masih bersifat manual yang membuat keterlambatan dalam pekerjaannya. Sistem

BAB I PENDAHULUAN. swasta, khususnya dalam pengolahan data yang relatif besar dan penggunaan data

BAB I PENDAHULUAN. sudah merupakan tuntutan yang mendasar dewasa ini. Kebutuhan akan informasi

BAB I PENDAHULUAN. laporan transaksi penjualan dan mengenai data-data perangkat komputer hanya

BAB I PENDAHULUAN. sudah pasti lebih baik dan berguna untuk kebutuhan-kebutuhan tertentu.

BAB I PENDAHULUAN. berukuran besar. Kegunaan Data Mining adalah untuk menspesifikasikan pola

BAB I PENDAHULUAN. beralamatkan di Jl. Gatot Subroto 196 AA Medan. PT. Infomedia Nusantara

BAB I PENDAHULUAN. Semakin pesatnya perkembangan teknologi informasi saat ini sangat berdampak

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. manusia, salah satunya adalah komputer. Saat ini suatu sistem aplikasi komputer

BAB I PENDAHULUAN. fasilitas- fasilitas atau fitur- fitur yang ada di perumahan tersebut dan faktor-faktor

BAB I PENDAHULUAN. Karyawan merupakan salah satu sumber daya manusia yang digunakan

BAB I PENDAHULUAN. karena fungsi penjualan sangat menentukan roda bisnis dari suatu perusahaan.

BAB 1 PENDAHULUAN. Saat ini suatu sistem aplikasi komputer sangatlah diperlukan untuk

BAB I PENDAHULUAN. Ini disebabkan oleh berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi dan adanya

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat yang tinggal di daerah terpencil, masyarakat di daerah-daerah konflik,

BAB I PENDAHULUAN. mereka dan juga agar bertahan dalam persaingan. Kedai Kopi Uleekareng dan Gayo merupakan sebuah kedai yang bergerak

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. seperti yang dilakukan oleh para ahli. Sistem Pakar merupakan salah satu bidang

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Pengantar Pendahuluan 1.2 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. banyaknya perusahaan atau instansi instansi sulit memilih calon pegawai /

BAB I PENDAHULUAN. dalam segi kebutuhan tempat tinggal, semakin tinggi jumlah penduduk, maka

BAB I PENDAHULUAN. disusul pula dengan temuan baru yang lebih hebat dan canggih. Tidak dapat

BAB I PENDAHULUAN. analisis terhadap sesuatu serta peristiwa-peristiwa yang terjadi dimuka bumi.

BAB I PENDAHULUAN. berubah sama sekali (konstan). Konsep produksi analisis produksi berfokus

BAB I. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang Masalah. 1.2 Rumusan Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini mayoritas mahasiswa memilih bidang peminatan mengikuti pilihan

BAB I PENDAHULUAN. diperlukan untuk meningkatkan produktivitas kinerja suatu instansi. Oleh karena

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. asuransi khususnya untuk daerah Sumatera Utara. Adapun dalam pengolahan data

BAB I PENDAHULUAN. dibutuhkan oleh banyak instansi dan perusahaan-perusahaan milik negara maupun

BAB I PENDAHULUAN. membuat kita untuk lebih membuka diri dalam menerima perubahan-perubahan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 3 METODE PENELITIAN. dalam melakukan penelitian untuk memudahkan penyusun dalam

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat Indonesia. Salah satu informasi yang dibutuhkan masyarakat pada saat

BAB I PENDAHULUAN. diberikan pemerintah melalui Direktorat Jendral pendidikan Tinggi (Ditjen Dikti).

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan, manajer perusahaan harus mengetahui tentang seluk-beluk informasi

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan memiliki kinerja yang baik adalah kemampuan perusahaan untuk

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. dihasilkan laporan keuangan yang akan dipakai untuk mengkomunikasikan aktivitas

BAB I PENDAHULUAN. yang disediakan untuk memenuhi permintaan dari pelanggan. Barang ini

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN SISWA BARU SMU NEGERI 1 CIKAMPEK

BAB I PENDAHULUAN. terstruktur dan tak terstruktur. Sistem ini digunakan untuk membantu pengambilan

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini suatu sistem aplikasi komputer sangatlah diperlukan untuk

BAB I PENDAHULUAN. bernama komputer. Komputer merupakan suatu media elektronik yang memegang

BAB I PENDAHULUAN. dan berguna untuk kebutuhan-kebutuhan tertentu. Perkembangan teknologi. ini juga terus berkembang pesat. Ini disebabkan oleh

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini teknologi telah berkembang pesat, sehingga penggunaan teknologi

BAB I PENDAHULUAN. Sebagaimana diketahui, Sistem Informasi Geografis merupakan Sistem. yang dapat menjelaskan situasi dan keadaan tempat tersebut.

BAB I PENDAHULUAN. menjadi informasi dan didistribusikan untuk pemakai. apapun seiring dengan perkembangan teknologi. Semakin tingginya wawasan

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. berpengaruh dalam keuntungan yang didapat oleh perusahaan tersebut. Untuk

BAB I PENDAHULUAN. satunya adalah dibidang keuangan, laporan-laporan yang diperlukan perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. dilakukan secara sadar dengan cara menganalisa kemungkinan - kemungkinan

BAB I PENDAHULUAN. bidang layanan jasa yang diberikan kepada masyarakat dalam mengatasi resiko

BAB I PENDAHULUAN. Ini disebabkan oleh berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi dan adanya

BAB I PENDAHULUAN. software. Kombinasi antara hardware yang mendukung pemrosesan yang cepat

BAB I PENDAHULUAN. cara berpikir manusia yang disebut sebagai artificial intelligence atau lebih

BAB I PENDAHULUAN. dengan perusahaan-perusahaan lainnya. Untuk itu diperlukan adanya metode

BAB I PENDAHULUAN. dengan ditemukannya penyakit-penyakit baru yang belum teridentifikasi

BAB I PENDAHULUAN. kontinuitas dan perkembangan, sebagaimana kita ketahui untuk kesejahteraan

BAB 1 PENDAHULUAN Pengantar

BAB I PENDAHULUAN. bagus dan enak dilihat. Proses cat pada mobil adalah bagian dari proses kerja yang

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. pesat, ini dapat dilihat dari kemunculan berbagai aplikasi-aplikasi yang dapat

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu program TNI dalam meningkatkan jumlah perajurit TNI yaitu

BAB I PENDAHULUAN. pasti lebih baik dan berguna untuk kebutuhan kebutuhan tertentu.

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan. Pemerintah telah melakukan hal-hal yang dianggap perlu dalam

BAB I PENDAHULUAN. semakin relatif sulit juga untuk mengambil keputusan terhadap suatu

BAB I PENDAHULUAN. mempunyai dampak dalam meningkatkan efektifitas dan efesiensi dalam

BAB I PENDAHULUAN. globalisasi pada saat sekarang ini, penggunaan komputer yang baik juga berperan. penting pada siklus penyusunan laporan akuntansi.

BAB I PENDAHULUAN. Penulis melakukan penelitian di KPP Pratama Medan Timur yang

BAB I PENDAHULUAN. perubahan globalisasi agar dapat mengimbangi kemajuan tersebut. Berbagai

BAB I PENDAHULUAN. berjalan lancar, cepat, tepat dan pastinya mudah. dengan transaksi keuangan dengan tepat dan akurat. Sebagai contoh penulis

BAB I PENDAHULUAN. Korelasi Pearson atau sering disebut Korelasi Product Moment (KPM) berdistribusi normal dan Data yang akan diuji bersifat linier.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Kebutuhan akan air di dalam kehidupan sehari-hari telah menjadi kebutuhan

BAB I PENDAHULUAN. unit kerja yang sesuai dengan kualifikasinya. Namun ternyata permasalahannya

BAB I PENDAHULUAN. munculnya perangkat perangkat teknologi informasi, hal ini seringkali dikaitkan

BAB I PENDAHULUAN. tertentu (biasanya satu tahun). Sehingga dimungkinkan adanya penilaian, tindakan

BAB I PENDAHULUAN. data spasial berikut atribut-atributnya, seperti memodifikasi bentuk, warna,

BAB I PENDAHULUAN. I.1. Latar Belakang. Penyakit gigi pada manusia menduduki urutan pertama dari daftar 10

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang Pengambilan keputusan adalah proses pemilihan, diantara berbagai alternatif aksi yang bertujuan untuk memenuhi satu atau beberapa sasaran. Sistem pengambilan keputusan memiliki 4 fase, yaitu intelligence, design, choice, dan implementation. Fase 1 sampai 3 merupakan dasar pengambilan keputusan, yang diakhiri dengan suatu rekomendasi. Pemecahan masalah adalah serupa dengan pengambilan keputusan ditambah dengan implementasi dari rekomendasi. Pemecahan masalah tak hanya mengacu ke solusi dari area masalah/ kesulitankesulitan tapi mencakup juga penyelidikan mengenai kesempatan-kesempatan yang ada. Decision tree merupakan salah satu metode dalam data mining yang digunakan untuk memperoleh suatu pemecahan masalah. Dalam ekonomi dan bisnis masih banyak perusahaan-perusahaan yang menggunakan selembar kertas ataupun hanya menggunakan aplikasi Microsoft Excel untuk mengolah data perusahaan. Seperti halnya pada Purchasing Department Home Smart Medan. Meskipun pemanfaatan teknologi komputerisasi sudah terealisasikan, namun masih sering ditemui kesalahan-kesalahan dalam pengolahan data. Contohnya dalam pembelian cat yang kurang efektif, menyebabkan produk khususnya cat pada perusahaan ini kurang diminati oleh customer. Selain harga, kualitas cat pun menjadi problematika universal bagi 1

2 perusahaan karena tidak mampu memberikan daya saing dan kerja sama dengan perusahaan lain. Latar belakang yang telah diuraikan diatas memberikan daya tarik untuk dilakukannya penelitian ini dengan judul Sistem Pendukung Keputusan Prioritas Pembelian Cat Secara Efektif Pada Purchasing Department Home Smart Medan Dengan Algoritma Decision Tree. I.2 Ruang Lingkup Permasalahan I.2.1 Identifikasi Masalah Untuk memberikan penjelasan spesifik mengenai masalah yang menjadi dasar penelitian ini dilakukan, maka masalah-masalah yang dapat diidentifikasi yaitu: 1. Pengambilan keputusan untuk pembelian cat oleh Purchasing Department Home Smart Medan kurang efektif sehingga kurang diminati customer. 2. Kualitas dan harga tidak menjadi prioritas bagi perusahaan sehingga tidak mampu bekerja-sama dengan perusahaan lain. I.2.2 Rumusan Masalah Untuk menghindari kekaburan masalah yang dihadapi dalam penelitian ini, maka perlu untuk dirumuskan masalah yang telah teridentifikasi diatas. Rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu : 1. Bagaimana merancang dan membangun aplikasi sistem pendukung pengambilan keputusan prioritas pembelian cat yang efektif?

3 2. Bagaimana implementasi aplikasi yang dibangun sehingga mampu untuk mengambil keputusan dalam pembelian cat yang efektif menjadi prioritas pada kualitas dan harga cat? I.2.3 Batasan Masalah Untuk menghindari pembiasan objek yang diteliti, maka batasan masalah yang ditentukan pada penelitian ini adalah: 1. Data yang menjadi masukan kedalam sistem adalah data cat, training set, dan pengujian. 2. Perancangan aplikasi menggunakan UML (Unified Modeling Language). 3. Perancangan dan pembangunan aplikasi menggunakan metode decision tree. 4. Keluaran sistem yang diharapkan berbentuk keputusan yang efektif dalam pembelian cat yaitu berupa laporan aturan, laporan cat, laporan training dan laporan testing. 5. Bahasa pemrograman yang digunakan untuk membangun aplikasi adalah pemrograman Java. 6. Untuk menampung data-data mengunakan database MySQL. I.3 Tujuan Dan Manfaat I.3.1 Tujuan Defenisi target yang akan dicapai dalam penelitian ini memfokuskan tujuan penelitian yang diantaranya yaitu: 1. Merancang dan membangun aplikasi sistem pendukung pengambilan keputusan dengan metode decision tree.

4 2. Peng-implementasi aplikasi yang dibangun untuk pengambilan keputusan pembelian cat dan memprioritaskan pada kualitas, animo, harga dan daya saing sehingga dapat berkerja sama dengan perusahaan lain. I.3.2 Manfaat Manfaat penelitian merupakan jawaban atas tujuan dilakukannya sebuah penelitian, manfaat yang didapatkan dalam penelitian ini yaitu: 1. Aplikasi yang dibangun dapat menunjang dalam pengambilan keputusan pembelian cat yang efektif sehingga dapat memprioritaskan pada kualitas, harga, animo dan memiliki daya saing. 2. Aplikasi yang dibangun dapat meng-implementasikan sistem pendukung keputusan dalam pembelian cat sehingga dapat membantu perusahaan dalam pengambilan keputusan secara efektif. I.4 Metodologi Penelitian I.4.1 Analisa Sistem Metode yang akan digunakan dalam penelitian ini terdiri dari langkahlangkah berikut ini: 1. Melakukan studi kepustakaan terhadap berbagai referensi yang berkaitan dengan penelitian yang dilakukan. Topik-topik yang akan dikaji adalah perancangan sistem pendukung pengambilan keputusan, teori metode decision tree. 2. Melakukan observasi pada perusahaan pengambilan keputusan dalam pembelian cat untuk mendukung pelaksanaan penelitian.

5 3. Menganalisis sistem yang lama sehingga mempermudah penulis dalam perancangan sistem aplikasi yang akan dirancang dan dibangun. 4. Sampling. Yaitu mendapat data-data dengan melihat referensi sampling dari sistem yang lama. I.4.1.1 Prosedur Rancangan Setelah melakukan studi literatur dan mengumpulkan data-data yang mendukung pelaksanaan penelitian, maka selanjutnya penulis mencoba merancang algoritma pemrograman dan tampilan perangkat lunak yang akan direalisasikan. I.4.1.2 Target Target yang akan dicapai dalam penelitian ini adalah perancangan aplikasi sistem pendukung pengambilan keputusan pembelian cat yang efektif dan memprioritaskan kualitas, harga, animo serta memiliki daya saing. Sehingga nantinya diharapkan dapat menghasilkan keputusan yang tepat untuk pemilihan cat yang berkualitas, harga yang murah, dan memiliki daya saing serta dapat bekerja sama dengan perusahaan lain. I.4.1.3 Analisa Kebutuhan Setelah melalui tahap prosedur rancangan, maka tahap selanjutnya adalah analisis kebutuhan aplikasi yaitu menginputkan data seperti yang telah direncanakan dalam tahap perancangan. Adapun data yang menjadi inputan sistem adalah kualitas, harga, animo dan daya saing.

6 I.4.1.4 Spesifikasi Pada tahap ini dilakukan spesifikasi pada aplikasi dalam perancangan dan pembangunan aplikasi sehingga dapat mencapai target penelitian. Berikut ini adalah spesifikasi komputer yang dibutuhkan : 1. Perangkat keras (hardware) Berikut adalah minimum perangkat keras yang dibutuhkan : 1. Pentium Dual Core 2.2 Ghz 2. Memory 1 Gb 3. Kapasitas kosong Hard Disk 2 Gb 4. VGA card 32 MB 5. Mouse 6. Keyboard 2. Perangkat Lunak (software) Berikut adalah minimum perangkat lunak (software) yang dibutuhkan: 1. Sistem operasi (windows 7 ultimate 32-bit) 2. NetBeans 7.0 3. MySQL I.4.1.5 Desain dan Implementasi Pada tahap ini akan dilakukan implementasi dan verifikasi pada aplikasi yang telah dibangun dapat berjalan sesuai yang telah ditargetkan sebelumnya serta koneksi ke database. Pada pembangunan aplikasi ini menggunakan bahasa pemrograman Java dan MySQL sebagai tempat penyimpanan data.

7 I.4.1.6 Validasi Setelah melakukan pengujian pada aplikasi yang telah dibangun, kendalakendala yang ada sudah dapat perbaiki termasuk pada koneksi database sehinga aplikasi dapat berjalan sesuai dengan target. I.4.2 Sitem yang lama dengan sistem yang akan dirancang Melalui observasi yang penulis lakukan, penggunaan sistem yang ada masih menggunakan sistem yang dapat dikatakan sangat sederhana. Dikarenakan realisasi sistem tidak sepenuhnya dikondisikan. Pada dasarnya sistem yang ada sudah terbiasa dipakai sehingga ke-efektifitasan pembelian cat kurang memadai. Sedangkan apabila sistem yang akan dirancang dan dibangun ini terealisasikan maka secara nyata dapat terlihat ke-efektifitasan dalam pembelian cat yang ditunjang oleh sistem pendukung pengambilan keputusan dalam pembelian produk khususnya cat yang memprioritaskan kualitas, harga, animo dan memiliki daya saing. I.4.3 Uji Coba sistem Pada tahap ini, aplikasi sistem pendukung pengambilan keputusan akan diuji kinerjanya. Apakah aplikasi telah berjalan dengan baik dan koneksi database yang digunakan. Meminimalisir kendala-kendala yang ada pada sistem yang dirancang dan dibangun. I.5 Lokasi Penelitian Lokasi penelitian yang akan dipilih sebagai tempat penelitian atau observasi secara dominan berlokasi pada Purchasing Department Home Smart Medan yang beralamat di Jl. Gatot Subroto No. 102 Medan.

8 I.6 Sistematika Penulisan Adapun sistematika penulisan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : BAB I : PENDAHULUAN Pada bab ini menerangkan mengenai latar belakang, rumusan masalah, ruang lingkup permasalahan, tujuan dan manfaat, metode penelitian, dan sistematika penulisan. BAB II : TINJAUAN PUSTAKA Pada bab ini menerangkan mengenai teori sistem pendukung keputusan, teori dasar perancangan dan pembangunan aplikasi, decision tree, serta alat bantu yang digunakan untuk merancang dan membangun aplikasi, Bahasa Pemrograman Java dan MySQL. BAB III : ANALISIS DAN DESAIN SISTEM Pada bab ini menjelaskan tentang analisis dan perancangan aplikasi, seperti perancangan desain, perancangan proses dan output yang dihasilkan. BAB IV : HASIL DAN UJI COBA Pada bab ini menerangkan hasil dan pembahasan program yang dirancang seperti cara menjalankan program, tampilan program. BAB V : KESIMPULAN DAN SARAN Bab ini berisi kesimpulan dan saran perbaikan dimasa yang akan datang.