Oleh : Anthony Muliadi Wira Sanjaya Ari Gunawan Stefanus Feno

dokumen-dokumen yang mirip
Oleh : Wira Sanjaya Anthony Muliadi Ari Gunawan Stefanus Feno

Total (Rp) 1 PC Server Server Web 1 unit rim

Web Based Motor Control

BAB III LANDASAN TEORI

BAB III LANDASAN TEORI. berkembang sejalan dengan perkembangan teknologi informasi. Contoh aplikasi

BAB III LANDASAN TEORI. Pengertian sistem menurut Jogianto (2005 : 2) mengemukakan

Rekayasa Sistem Web. Teguh Wahyono. Fakultas Teknologi Informasi Semester Antara Tahun 2012/2013

BAB 1 PENDAHULUAN. Teknologi informasi pada saat ini telah berkembang sangat pesat sehingga mempunyai

APLIKASI BERBASIS WEB PEMETAAN INFORMASI PADA GAMBAR BITMAP

BAB III LANDASAN TEORI. ini memiliki pijakan pustaka yang dapat dipertanggungjawabkan.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.4 Latar Belakang. Dalam kondisi administrasi Dinas Komunikasi dan Informatika sekarang sangat

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Suatu sistem adalah suatu jaringan kerja dari prosedur-prosedur yang saling

BAB III LANDASAN TEORI

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. memerlukan Jaringan Internet. Namun Tentu saja filenya berada di komputer

BAB 2 LANDASAN TEORI. Kata komputer berasal dari Bahasa inggris yaitu to compute yang artinya menghitung. Bila

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Berkaca dari pesatnya laju perkembangan teknologi. modern, sistem penjadwalan guru di sebuah sekolah akan lebih

BAB 2 LANDASAN TEORI

PIC16F84A. Sedangkan sistem penggerak yang akan menjadi penunjuk

BAB II LANDASAN TEORI. produk itu baik atau rusak ataupun untuk penentuan apakah suatu lot dapat diterima

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi dan teknologi komputer saat ini berkembang

BAB 1 PENDAHULUAN. yang benar-benar mempunyai skill atau kemampuan dalam bidang Teknologi

BAB 2 LANDASAN TEORI. 2.1 Sekilas Tentang Sistem Ujian Konevensional

BAB I PENDAHULUAN. komunikasi, media informasi dan edukasi. Internet dengan aplikasinya

BAB III LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI. disebut HTML (HyperText Markup Langauge). Pada perkembangan berikutnya,

BAB 1 PENDAHULUAN. Teknologi informasi pada saat ini telah berkembang sangat pesat sehingga

HTML 5. Geolocation Web SQL Database, media penyimpanan database lokal

PEMROGRAMAN WEB. Agussalim

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI SEKOLAH (STUDI KASUS SMP N 2 PATIKRAJA BANYUMAS)

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI. beberapa ahli, definisi sistem adalah sebagai berikut.

BAB III TINJAUAN PUSTAKA

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III LANDASAN TEORI

BAB III TINJAUAN PUSTAKA

PENGONTROLAN JARAK JAUH MOTOR DC DENGAN ANTARMUKA SEBUAH WEB SEBAGAI PENGERAK PINTU GERBANG

BAB 2 LANDASAN TEORI

KAMUS INGGRIS-INDONESIA BERBASIS J2ME

Pemrograman Web I (Mengenal. Web) Oleh : Devie Rosa Anamisa

BAB II LANDASAN TEORI. Pada tahap ini berisi pengertian dan penjelasan teori-teori yang digunakan penulis untuk pembangunan sistem.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Bahasa Pemrograman Untuk Pembuatan Web

BAB 2 LANDASAN TEORI. Definisi lain dari sistem adalah kumpulan dari bagian-bagian yang bekerja sama

BAB II LANDASAN TEORI. suatu maksud tertentu adalah bagian dari suatu sistem, yang mana sistem

BAB III LANDASAN TEORI

Dasar Pemrograman Web. Pemrograman Web. Adam Hendra Brata

BAB II LANDASAN TEORI. Dalam pembangunan suatu sistem informasi, terdapat dua kelompok

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi pada masa sekarang ini begitu pesat sehingga

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET (KOMUNIKASI DATA)

SISTEM MONITORING PERALATAN BENGKEL MENGGUNAKAN METODE WATERFALL DENGAN MVC CODEIGNITER. Andriyani Siyoperman Gea ABSTRAK

APLIKASI BERBASIS WEB

BAB III LANDASAN TEORI

kegiatan-kegiatan yang saling berkaitan dan prosedur-prosedur yang saling berhubungan untuk melaksanakan dan mempermudah kegiatan-kegiatan utama

BAB I PENDAHULUAN. internet yang sangat membantu dalam kemudahan serta kecepatan pengiriman,

BAB II LANDASAN TEORI Konsep Dasar Membangun Aplikasi Berbasis Web

BAB III LANDASAN TEORI. permasalahan yang dibahas. Hal ini sangat penting karena teori-teori tersebut

BAB III LANDASAN TEORI. sistem, pengertian sistem informasi, sumber dari sistem informasi, dan metodemetode. lainnya yang dipakai dalam pembahasan.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Pengembangan Aplikasi Pencarian Rute Terpendek Menggunakan

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN. teknologi secara umum adalah semua teknologi yang berhubungan dengan

TEKNOLOGI APLIKASI WEB BERBASIS SERVER

BAB III METODE PENELITIAN. Tugas Akhir ini dilaksanakan di Lab Teknik Komputer Jurusan Teknik Elektro

Perancangan Website Ujian. Teknik Elektro UNDIP Berbasis HTML

BAB 2. Kata komputer berasal dari bahasa Latin yaitu Computare yang artinya menghitung.

SISTEM INFORMASI PENYELESAIAN SKRIPSI MAHASISWA S1 MATEMATIKA FMIPA USU TUGAS AKHIR HANDY YOHANES SEMBIRING

BAB III LANDASAN TEORI. Secara umum pengertian inventori adalah stock barang yang harus dimiliki

BAB III LANDASAN TEORI. Pada bab ini akan dijelaskan mengenai teori dasar yang digunakan oleh penulis sebagai acuan dalam membangun aplikasi.

BAB III LANDASAN TEORI. sedemikian rupa sehingga komputer dapat memproses input menjadi output.

BAB II LANDASAN TEORI

PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah BAB I

BAB 2 LANDASAN TEORI. tujuan tertentu. Sistem mempunyai karakteristik atau sifat-sifat tertentu, yaitu:

BAB III LANDASAN TEORI

WWW (World Wide Web) Adalah salah satu bentuk layanan yang dapat diakses melalui internet. Biasa disingkat sebagai Web. Merupakan sekumpulan

BAB 1 PENDAHULUAN. Internet, dalam (28 April 2006)

BAB II LANDASAN TEORI

II. TINJAUAN PUSTAKA

BAB III LANDASAN TEORI. dengan istilah web adalah sebuah sistem terhubung dari hypertext document yang

PENGONTROLAN LAMPU LALU LINTAS BERBASIS WEB MENGGUNAKAN WIRELESS LAN

BAB 2 LANDASAN TEORI. Sitem adalah kumpulan dari elemen-elemen yang berinteraksi untuk mencapai tujuan. keluaran. Berikut gambaran umum sebuah sistem.

Kholid Fathoni EEPIS ITS Surabaya

WEB1. Pertemuan Ke-1 (Konsep Dasar Web) S1 Teknik Informatika - Unijoyo 1

Pertemuan 1. Pengenalan Dasar Web

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi telah memperlihatkan kemajuan yang

BAB III LANDASAN TEORI. suatu sistem informasi yang memanfaatkan teknologi informasi.

Pendahuluan. Pemrograman Internet Ahmad Zainudin, S.ST, M.T

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1.Latar Belakang. Berbagai macam cara yang dilakukan seorang programmer untuk memperoleh suatu

: 1. No HP :

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan Internet memang sangat cepat dan jauh berbeda dengan masa awal

BAB 1 PENDAHULUAN. waktu, semakin membuat semua orang harus bekerja ekstra cepat dengan

SISTEM PENGENDALI PERALATAN RUMAH BERBASIS WEB

BAB 1 PENDAHULUAN. Sebagai universitas yang berkembang pesat dan memiliki rencana untuk

BAB III LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Sistem informasi merupakan suatu sistem yang menerima masukan data dan

BAB II LANDASAN TEORI. Perangkat lunak atau Software adalah perintah (program komputer) yang dieksekusi

Pemrograman Basis Data Berbasis Web

(artikel Pengantar ke PHP, Bpk Marsani Asfi)

Teknologi Aplikasi Web Server. Pemrograman Web Dinamis ; RPL XI-1 Guru Mapel : Hendri Winarto, S.T.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB III PERANCANGAN APLIKASI

Transkripsi:

Oleh : Anthony Muliadi 23400069 Wira Sanjaya 23400050 Ari Gunawan 23400121 Stefanus Feno 23400165

Latar Belakang Adanya perkembangan teknologi informasi, khususnya internet. Jarak tidak lagi menjadi penghambat dengan adanya teknologi internet Dibutuhkan suatu pengontrolan yang dapat dikendalikan tanpa dibatasi oleh jarak dan dengan biaya relatif murah. Teknologi internet dapat dimanfaatkan untuk pengontrolan jarak jauh.

Pengontrolan motor H Bridge dilakukan melalui aplikasi WEB. Motor H-Bridge dan Proses pengontrolan berada pada bagian server. Pengontrolan terjadi dalam koneksi antara client dan server

Spesifikasi WEB enabled menggunakan Internet Explorer 5.0, Server Apache & PHP 4.11,web page menggunakan HTML Output Port menggunakan parallel port ( LPT1 ) dengan address 378h Command yang digunakan untuk mengexecute file EXE melalui Web, menggunakan PHP 4.1.1 program EXE dibuat dengan bahasa pemograman Turbo C. Operating System yang digunakan adalah Windows 98

A. Rangkaian H-Bridge Karakteristik transistor yang digunakan BD 140 Ic maks 405 ma 2 A hfe 25-50

B. INVERTING Inverting menggunakan gerbang XNOR untuk mengatasi input kembar pada switching

A. FLOW DIAGRAM

B. ARSITEKTUR SOFTWARE

C. PHP ( Hypertext Preprocessor) PHP adalah suatu bahasa pemrograman open source pada aplikasi WEB, dimana script ini bersifat server-side yang ditambahkan ke dalam tag-tag HTML. Skript ini membuat suatu halaman WEB tidak lagi bersifat statis tetapi juga bersifat dinamis. PHP juga mempunyai keuntungan yaitu dapat mendukung aplikasi CGI, walaupun tanpa menggunakan program CGI, sehingga client dapat mengexecute program exe yang digunakan untuk menjalankan motor H-Bridge pada server. Script PHP juga dapat berinteraksi dengan bahasa pemograman, seperti Turbo C, Delphi, perl dan lainnya. Dalam project ini kami memakai script PHP untuk memanggil program executable.

D. TURBO C Turbo C adalah bahasa pemograman yang berada diantara bahasa tingkat rendah (bahasa pemograman yang berbasis pada mesin, seperti Assembly) dan bahasa pemograman tingkat tinggi (bahasa pemograman yang berorientasi pada user atau manusia, seperti Pascal).Turbo C adalah bahasa program yang dapat digunakan dalam aplikasi internet. Untuk program execute yang digunakan untuk menjalankan motor H- Bridge yang terhubung pada parallel port, kami menggunakan bahasa pemograman Turbo C. Untuk program exe yang digunakan tidak mutlak harus menggunakan Turbo C.

Keuntungan Motor H-Bridge dapat dikontrol dari mana saja tanpa dibatasi jarak selama terdapat jaringan internet. Biaya yang ringan karena dapat menggunakan pulsa telepon lokal Permasalahan Data yang dikeluarkan ke parallel port tidak dapat diinterupt jika ada data baru yang masuk ke parallel port, sehingga harus menunggu program exe dijalankan sampai selesai, baru kemudian data yang baru dapat dijalankan Adanya interval waktu tertentu pada saat adanya pergantian data baru yang dikirim dari client ke server, karena pengaruh kecepatan dalam pengiriman data pada suatu server. Web Server yang digunakan harus tidak berbasiskan UNIX karena web server yang berbasiskan UNIX tidak dapat mengenali file Execute, sehingga pada saat diupload harus menggunakan web server yang tidak berbasiskan UNIX

Target Sampai Dengan UTS Menyelesaikan Software yang disimulasikan dengan Hardware LED yang dapat diakses melalui internet Dapat menyalakan dan mematikan LED melalui aplikasi Web Hasil yang telah dicapai Dapat memahami dan mengerti sistem kerja dari Hardware dan Software yang kami lakukan secara keseluruhan Program execute dapat dijalankan pada Hardware, untuk sementara ini menggunakan LED. Dapat dijalankan pada komputer client yang terhubung dalam suatu jaringan komputer menggunakan server apache Rangkaian H-Bridge, tetapi belum sempurna

Rencana kerja setelah UTS Menyelesaikan Rangkaian H-Bridge yang belum sempurna, karena arus yang menuju ke motor sangat kecil Menambahkan Inverting pada H-Bridge untuk mengatasi input kembar pada switching dan Octal Latch untuk menginterupt data. Kesimpulan Pengontrolan melalui Web bersifat server side, yang berarti semua proses dilakukan di server yang kemudian dapat diakses oleh client melalui Web Browser. Pengontrolan melalui Web dapat menggunakan PHP untuk mengganti penggunaan CGI. Program Execute yang digunakan dapat dibuat dengan beberapa bahasa pemograman, terutama yang dapat dikenali oleh web server. Program execute berfungsi mengeluarkan data ke parallel port yang kemudian menggerakkan motor H-Bridge

Tuhan Bapak Resmana Bapak Indar Bapak Handry.K Semua pihak yang telah membantu