PROSEDUR ADMINISTRASI PELAKSANAAN TABUNGAN BRI JUNIO PADA PT. BRI (PERSERO) Tbk UNIT KAMPUS CABANG JEMBER

dokumen-dokumen yang mirip
PROSEDUR ADMINISTRASI PASANG BARU TENAGA LISTRIK PADA PT. PLN (PERSERO) AREA PELAYANAN DAN JARINGAN JEMBER UNIT PELAYANAN JEMBER KOTA

PELAKSANAAN ADMINISTRATIF UNIT SIMPAN PINJAM PADA KOPERASI SERBA USAHA MEDAN REJEKI JEMBER

PELAKSANAAN ADMINISTRASI JASA TRANSFER PADA PT.BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk. UNIT AMBULU CABANG JEMBER

PELAKSANAAN ADMINISTRASI JASA TRANSFER PADA PT.BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk. UNIT AMBULU CABANG JEMBER

PROSEDUR ADMINISTRASI DEPOSITO BERJANGKA PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. UNIT GAJAH MADA CABANG JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA.

PELAKSANAAN ADMINISTRASI TABUNGAN ONGKOS NAIK HAJI (ONH) PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk. UNIT TEGAL BESAR CABANG JEMBER

PROSEDUR ADMINISTRASI KREDIT KRASIDA (KREDIT ANGSURAN DENGAN SISTEM GADAI) PADA PT. PEGADAIAN (PERSERO) CABANG TEGAL BOTO JEMBER

PELAKSANAAN ADMINISTRASI PRODUK DANA TABUNGAN PADA BANK PT. BANK BNI (Persero) Tbk. CABANG JEMBER

PROSEDUR ADMINISTRASI TAPENAS (TABUNGAN PERENCANAAN ANAK SEKOLAH) PADA PT. BANK X (PERSERO) TBK CABANG UTAMA JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA.

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PROSEDUR ADMINISTRASI KREDIT DANA PENSIUN PADA PT. BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL (BTPN) CABANG JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PELAKSANAAN ADMINISTRASI KREDIT PEMILIKAN RUMAH PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA CABANG JEMBER

PROSEDUR PEMBUKAAN, PENARIKAN, DAN PENUTUPAN TABUNGAN BRITAMA PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (Persero) Tbk. UNIT WIROLEGI CABANG JEMBER

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS JEMBER

PELAKSANAAN ADMINISTRASI KEARSIPAN KREDIT PEMILIKAN RUMAH (KPR) PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) CABANG JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh : Reni Wulan Mardianti NIM

PELAKSANAAN PELAYANAN CUSTOMER SERVICE DALAM PENANGANAN KEGAGALAN FUNGSI ATM DI BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk UNIT RAMBIPUJI JEMBER

PROSEDUR ADMINISTRASI PEMBUKAAN DAN PENUTUPAN REKENING SIMPEDES PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk UNIT TEGAL BESAR CABANG JEMBER

PENENTUAN PLAFOND PEMBERIAN KREDIT PENSIUN PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (Persero) Tbk. UNIT AJUNG MANGLI CABANG JEMBER

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. diajukan sebagai salah satu syarat untuk memenuhi gelar Ahli Madya. Program Diploma III Akuntansi Fakultas Ekonomi

PROSEDUR PENATAUSAHAAN PENERIMAAN ANGGARAN KAS NEGARA PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHARAAN NEGARA (KPPN) JEMBER

PELAKSANAAN SISTEM KEPEGAWAIAN DALAM MENINGKATKAN KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PELAKSANAAN ADMINISTRASI REKENING GIRO PT. BANK TABUNGAN NEGARA (Persero) CABANG JEMBER

SISTIM PERHITUNGAN BUNGA KUPEDES PADA PT BRI (PERSERO) Tbk UNIT TEGAL BESAR - JEMBER

PERANAN BAHASA INGGRIS PADA PELAYANAN NASABAH ASING DI BANK NEGARA INDONESIA 46 CABANG JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh:

PELAKSANAAN PENCAIRAN DANA APBN DALAM PENGADAAN BARANG DAN JASA PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHARAAN NEGARA (KPPN) JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PROSEDUR AKUNTANSI PENERIMAAN KAS PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (Persero) Tbk. UNIT KAMPUS CABANG JEMBER

PROSEDUR AKUNTANSI TABUNGAN BRITAMA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk. UNIT TEGAL BESAR CABANG JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA PELAKSANAAN ADMINISTRASI TABUNGAN SIMPEDA PADA PT. BANK JATIM CABANG JEMBER

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PEGAWAI TETAP (KRETAP) PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk CABANG BONDOWOSO

Oleh Yoyok Suryo Prasetyo NIM

PROSEDUR PENYELESAIAN KREDIT BERMASALAH DI PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk KANTOR UNIT SERUT (15)

PROSEDUR PELAKSANAAN ADMINISTRASI REKENING GIRO PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) CABANG JEMBER

PENGGUNAAN ISTILAH BAHASA INGGRIS DALAM DUNIA PERBANKAN PADA PT. BANK NEGARA INDONESIA

PELAKSANAAN ADMINISTRASI KREDIT SUPERFLEXI KENCANA PADA PT. BPR CINDE WILIS CABANG JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PELAKSANAAN ADMINISTRASI KESEKRETARIATAN PADA PT.JASA RAHARJA (PERSERO) PERWAKILAN JEMBER

PELAKSANAAN PEMOTONGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 4 AYAT 2 ATAS BAGI HASIL TABUNGAN PADA PT. BANK SYARIAH MANDIRI CABANG JEMBER

PELAKSANAAN ADMINISTRASI DANA PENSIUN PEGAWAI NEGERI SIPIL (PNS) PADA PT. TASPEN (PERSERO) CABANG JEMBER

PROSEDUR AKUNTANSI PEMBERIAN DAN PELUNASAN KREDIT PADA PT. PEGADAIAN (PERSERO) CABANG JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh. Ayuning Tri Cahyowati

PROSEDUR PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KAS BESAR PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XII (Persero) WILAYAH I KEBUN KALIKEMPIT BANYUWANGI

PELAKSANAAN PENGELOLAAN SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR PADA BADAN KEPEGAWAIAN KABUPATEN JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PELAKSANAAN ADMINISTRASI REAL TIME GROSS SETTLEMENT (RTGS) PADA PT. BANK JATIM CABANG JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PELAKSANAAN ADMINISTRASI PEMBAYARAN REKENING LISTRIK PADA PT. PLN (PERSERO) DISTRIBUSI JAWA TIMUR CABANG JEMBER

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PROSEDUR ADMINISTRASI KARTU PEGAWAI NEGERI SIPIL ELEKTRONIK (KPE) PADA PT. BANK JATIM CABANG JEMBER

MANAJEMEN PENGELOLAAN SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR PADA BADAN KEPEGAWAIAN KABUPATEN JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

ADMINISTRASI PEMBELIAN BARANG DAGANGAN PADA PRIMKOP KARTIKA WIRA DARMA, JEMBER.

PROSEDUR ADMINISTRASI PEMBIAYAAN PENGEMBANGAN UMKM PADA BANK MANDIRI SYARIAH CABANG JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh :

PROSEDUR ADMINISTRASI PENCAIRAN KREDIT PENSIUNAN PADA PT.BTPN, Tbk KANTOR CABANG JEMBER

PROSEDUR ADMINISTRASI PELAKSANAAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) MIKRO PADA PT.BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk,UNIT GAJAH MADA CABANG JEMBER.

PENGELOLAAN ARSIP DALAM BIDANG KESEKRETARIATAN PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (Persero)Tbk. CABANG JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PROSEDUR AKUNTANSI PEMBERIAN KREDIT MULTIGUNA (PEGAWAI NEGERI) PADA PT. BANK JATIM CABANG JEMBER

PROSEDUR AKUNTANSI PEMBAYARAN SANTUNAN DANA KECELAKAAN LALU LINTAS JALAN DAN PELAPORANNYA PADA PT. JASA RAHARJA (PERSERO) PERWAKILAN JEMBER

PROSEDUR ADMINISTRASI TABUNGAN SIMPANAN PEDESAAN (SIMPEDES) PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (Persero) Tbk. UNIT GAJAH MADA CABANG JEMBER

PELAKSANAAN PROSEDUR PENCAIRAN DANA ANGGARAN KEGIATAN PERJALANAN DINAS LUAR DAERAH PADA BADAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT (BAPEMAS) DI KABUPATEN JEMBER

PROSEDUR AKUNTANSI PPH 21 TERHADAP PEGAWAI TETAP PADA KANTOR PARIWISATA DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN JEMBER

PELAKSANAAN KEGIATAN KEARSIPAN PADA KANTOR PT. JASA RAHARJA (PERSERO) PERWAKILAN JEMBER

OBAT-OBATAN PADA RUMAH SAKIT PERKEBUNAN X (PERSERO) JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh Wida Rahayu S NIM

PROSEDUR AKUNTANSI KARTU KREDIT BNI MASTERCARD PADA PT. BANK NEGERA INDONESIA, Tbk CABANG JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA PEMBUKAAN PRODUK TABUNGAN PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA ( PERSERO ) TBK. UNIT PELITA KABUPATEN LUMAJANG

PROBLEMATIKA PENGAJUAN KLAIM KORBAN MENINGGAL DUNIA PADA PT. JASA RAHARJA (PERSERO) PERWAKILAN JEMBER

PELAKSANAAN PERHITUNGAN, PEMOTONGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN

PROSEDUR PELAKSANAAN ADMINISTRASI PENILAIAN ASET PEMERINTAH DAERAH PADA KANTOR PELAYANAN KEKAYAAN NEGARA DAN LELANG (KPKNL) JEMBER

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh : BAYU SEPTIAN NIM

IDENTIFIKASI FAKTOR-FAKTOR YANG MENDUKUNG PEMILIHAN TABUNGAN SIMPANAN PEDESAAN (SIMPEDES) PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

MEKANISME PENGELOLAAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN ATAS BENDA MATERAI Pada PT.POS INDONESIA (PERSERO) LUMAJANG

MOTTO. Bayarlah pajak sedini mungkin agar kelak anak cucu tidak menuduh kita hidup tidak berguna. ( Berita pajak No. 1455/Tahun XXXIX, 2001: 47 )

PELAKSANAAN KEGIATAN ADMINISTRASI KESEKRETARIATAN PADA PT. ASURANSI JIWASRAYA (PERSERO) BRANCH OFFICE JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA.

PROSEDUR AKUNTANSI PENGGAJIAN PEGAWAI NEGERI SIPIL PADA KANTOR PARIWISATA DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA.

PROSEDUR AKUNTANSI PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB) SEKTOR PERKEBUNAN PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA JEMBER

SISTEM AKUNTANSI PERSEDIAAN OBAT-OBATAN PADA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH (RSUD) GENTENG BANYUWANGI LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh

PELAKSANAAN SISTEM PEMBERIAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) BIDANG PERTANIAN PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk UNIT SERUT CABANG JEMBER

PELAKSANAAN KEGIATAN KESEKRETARIATAN DI BADAN KEPEGAWAIAN KABUPATEN JEMBER

PENGAMBILAN KEPUTUSAN PIMPINAN STRUKTURAL TINGKAT FAKULTAS DI UNIVERSITAS JEMBER DALAM MEMILIH PRODUK TELKOMSEL

PROSEDUR PELELANGAN BARANG GADAI PADA PT. PEGADAIAN (PERSERO) CABANG TEGALBOTO JEMBER

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT CEPAT AMAN (KCA) PADA PT PEGADAIAN (PERSERO) KANTOR CABANG TEGALBOTO JEMBER

PELAKSANAAN ADMINISTRASI TABUNGAN ib HASANAH PADA PT. BANK BNI SYARIAH KANTOR CABANG SYARIAH JEMBER

PELAKSANAAN ADMINISTRASI PENGELUARAN KAS PERJALANAN DINAS PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XII WILAYAH II (PERSERO) KABUPATEN JEMBER

PROSEDUR AKUNTANSI PEMBAYARAN PREMI ASURANSI PADA PT. ASURANSI JIWASRAYA JEMBER (BRANCH OFFICE)

PROSEDUR AKUNTANSI PENERIMAAN PREMI PADA PT. ASURANSI JIWASRAYA (PERSERO) JEMBER BRANCH OFFICE LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PROSEDUR AKUNTANSI JAMINAN HARI TUA PADA PT. JAMSOSTEK (PERSERO) KANTOR PERWAKILAN JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PELAKSANAAN PROSEDUR AKUNTANSI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA DINAS PASAR JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh LAILATUS ZUMROTUL MARWAH NIM

PELAKSANAAN KEGIATAN KESEKRETARIATAN KHUSUSNYA DI PELAYANAN NASABAH PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) Tbk. CABANG JEMBER

BAB I. PENDAHULUAN 1.1 Alasan Pemilihan Judul

PROSEDUR AKUNTANSI PEMBAYARAN PENSIUN PEGAWAI NEGERI PADA PT. BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL KANTOR CABANG JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PROSEDUR ADMINISTRASI SIMPAN PINJAM ANGGOTA KOPERASI KARTIKA WIRA DHARMA JEMBER

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

SISTEM AKUNTANSI PEMBELIAN BAHAN BAKU PADA PT. GRAN HANDA INDONESIA PASURUAN LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh NAFIS WIGA ADYNIAR NIM

PROSEDUR AKUNTANSI PEMBAYARAN PREMI ASURANSI JIWA BERSAMA (AJB)BUMIPUTERA 1912 JEMBER

PELAKSANAAN PENGHITUNGAN PEMOTONGAN (PPh Pasal 21) ATAS PENGHASILAN KARYAWAN TETAP PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XII (PERSERO) JEMBER

KELAYAKAN KREDIT USAHA RAKYAT ( KUR ) PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA PERSERO

PROSEDUR ADMINISTRASI LAYANAN POS EXSPRESS PADA PT. POS INDONESIA (Persero) JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

ANALISIS PENGARUH DANA PIHAK KETIGA (DPK) TERHADAP PROFITABILITAS DAN RISIKO BANK SYARIAH DI INDONESIA SKRIPSI. Oleh

PELAKSANAAN ADMINISTRASI RETRIBUSI LELANG KAYU PADA UPT. DINAS PENDAPATAN PROVINSI JAWA TIMUR JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PROSEDUR AKUNTANSI PENDAPATAN JASA PELAYANAN BEA PENGIRIMAN SURAT DAN PAKET POS PADA PT POS INDONESIA (PERSERO) PROBOLINGGO

Transkripsi:

PROSEDUR ADMINISTRASI PELAKSANAAN TABUNGAN BRI JUNIO PADA PT. BRI (PERSERO) Tbk UNIT KAMPUS CABANG JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA oleh Tunjung Rizki Widyanti Rahayu NIM 100803102009 PROGRAM STUDI DIPLOMA III ADMINISTRASI KEUANGAN DAN PERBANKAN JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS JEMBER 2013

PROSEDUR ADMINISTRASI PELAKSANAAN TABUNGAN BRI JUNIO PADA PT. BRI (PERSERO) Tbk UNIT KAMPUS CABANG JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Ahli Madya Program Diploma III Administrasi Keuangan dan Perbankan Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Jember oleh Tunjung Rizki Widyanti Rahayu NIM 100803102009 PROGRAM STUDI DIPLOMA III ADMINISTRASI KEUANGAN DAN PERBANKAN JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS JEMBER 2013 ii

JUDUL LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA PROSEDUR ADMINISTRASI PELAKSANAAN TABUNGAN BRI JUNIO PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk. UNIT KAMPUS CABANG JEMBER Yang dipersiapkan dan disusun oleh: Nama : TUNJUNG RIZKI WIDYANTI RAHAYU NIM : 100803102009 Program Studi : D3 ADMINISTRASI KEUANGAN Jurusan : MANAJEMEN Telah dipertahankan di depan Panitia Penguji pada tanggal: 11 April 2013 Dan dinyatakan telah memenuhi syarat untuk diterima sebagai kelengkapan guna memperoleh gelar Ahli Madya (A.Md) Program Diploma III pada Fakultas Ekonomi Universitas Jember. Susunan Panitia Penguji Ketua, Sekretaris, Dra. Susanti P., M.Si. Dra. Lilik Farida, M.Si NIP 19660918 199203 2 002 NIP 19631128 198902 2 001 Anggota, Dr. Bambang Irawan, M.Si. NIP 19610317 198802 1 001 Mengetahui Menyetujui Universitas Jember Fakultas Ekonomi Dekan, Dr. Moehammad Fathorrazi, M.Si. NIP 19630614 199002 1 001 iii

LEMBAR PERSETUJUAN LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA Nama : Tunjung Rizki Widyanti Rahayu NIM : 100803102009 Fakultas : Ekonomi Jurusan : Manajemen Program Studi : Administrasi Keuangan dan Perbankan Judul Laporan : PROSEDUR ADMINISTRASI PELAKSANAAN TABUNGAN BRI JUNIO PADA PT. BRI (PERSERO) Tbk UNIT KAMPUS CABANG JEMBER Jember, Maret 2013 Laporan Praktek Kerja Nyata Telah disetujui dan disahkan oleh Dosen Pembimbing, Dr. Bambang Irawan, M.Si. NIP 19610317 198802 1 001 iv

PERSEMBAHAN Pertama-tama kupanjatkan puji syukur atas kehadirat Allah SWT, karena Berkah, Rahmat dan HidayahNya, Tugas Akhir ini dapat terselesaikan dengan baik. Dan tak lupa sholawat serta salam kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW, atas risalahnya demi kemaslahatan umat. Kepada Ayahanda Drs. H. Agus Sutranggono dan Ibunda Hj. Endi Sri Mustini yang tiada hari dan tiada henti selalu mendoakan dan memberi motivasi yang sangat berarti. Hanya Tugas Akhir ini yang dapat Ananda ujudkan sebagai tanda balas budi terhadap apa yang telah Ayahanda dan Ibunda berikan selama ini. Untuk kakakku Tunjung Wiratno Adi yang kubanggakan, dengan segala kekurangan yang kau miliki saat ini dapat kujadikan acuan dalam penyelesaian Tugas Akhir ini, sehingga aku bisa menjadi adik yang bisa kau banggakan juga. Buat teman spesialku Rezha Toni Bastian, aku mungkin bukan teman yang sempurna yang kamu cari, bukan juga yang terbaik di antara semuanya, tapi terimakasih telah menjadi salah satu motivator terbaik sejak awal bertemu hingga saat ini dan telah memberikan arti indahnya kebersamaan. Buat seluruh teman-teman D3 AK 2010, yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu. Terimakasih atas semua bantuannya dari awal kuliah hingga terselesaikannya Tugas Akhir ini. Sukses buat kita semua. Dan, Almamaterku tercinta UNIVERSITAS JEMBER. v

MOTO Kejarlah apa yang bermanfaat bagimu dan mintalah pertolongan hanya kepada Allah SWT. Jangan mudah menyerah dan jangan pernah berkata: kalau saja aku melakukan begini pasti akan jadi begini. Tapi katakanlah: Allah SWT telah mentakdirkan dan apa yang Dia kehendaki pasti Dia lakukan. (Al-Hadits) Janganlah kamu serahkan harapanmu atas hasilmu pada keputusasaan yang disebabkan apa yang ada di masa lalu, karena meratapi sesuatu yang tidak bisa kembali adalah kelemahan manusia yang terburuk. (Khalil Gibran) Ketika kumohon kepada Allah SWT, Allah SWT memberiku kesulitan agar aku menjadi kuat. Ketika kumohon kepada Allah SWT kebijaksanaan, Allah SWT memberiku masalah untuk kupecahkan. Ketika kumohon kepada Allah SWT kesejahteraan, Allah SWT memberiku akal untuk berfikir. Ketika kumohon kepada Allah SWT sebuah cinta, Allah SWT memberiku orang-orang bermasalah untuk kutolong. Ketika kumohon kepada Allah SWT bantuan, Allah SWT memberiku kesempatan. Aku tidak pernah menerima apa yang aku pinta, tapi aku menerima segala yang aku butuhkan. (Terjemahan bebas dari History of Prayer) vi

PRAKATA Puji syukur ke hadirat Allah Swt. atas segala rahmat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Praktek Kerja Nyata yang berjudul Prosedur Administrasi Pelaksanaan Tabungan BRI Junio Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk, Unit Kampus Cabang Jember. Laporan ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat kelulusan untuk memperoleh gelar Ahli Madya Program Studi Diploma III Administrasi Keuangan dan Perbankan Fakultas Ekonomi Universitas Jember. Penyusunan ini tidak lepas dari bantuan berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis menyampaikan terima kasih kepada: 1. Dr. Moehammad Fathorrazi, M.Si., selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Jember; 2. Dra. Susanti P., M.Si., selaku Ketua Program Studi Administrasi Keuangan dan Perbankan Fakultas Ekonomi Universitas Jember; 3. Drs. Didik Pudjo M., MS., selaku Sekretaris Program Studi Administrasi Keuangan dan Perbankan Fakultas Ekonomi Universitas Jember; 4. Dr. Bambang Irawan, M.Si., selaku dosen pembimbing yang telah banyak memberikan bimbingan dan pengarahan sehingga Laporan Praktek Kerja Nyata ini dapat terselesaikan; 5. Bapak dan Ibu Dosen Program Studi Administrasi Keuangan dan Perbankan yang telah memberikan ilmu sampai pada saat ini; 6. Bapak Hadi Suyanto selaku Ka. Unit pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk, Unit Kampus Cabang Jember yang telah memberikan tempat dan bimbingannya untuk terlaksananya Praktek Kerja Nyata (PKN); 7. Karyawan PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk, Unit Kampus Cabang Jember, terutama mbak Yuniar dan mbak Ana atas kerjasamanya selama melaksanakan Praktek Kerja Nyata dan informasi mengenai tujuan Praktek Kerja Nyata ini; vii

8. Adik-adikku tersayang Naomi Raisa Kartika Dewi, Rivani Ratna Juwita dan Rosy Mardiana yang telah memberikan dukungan serta semangat hingga terselesaikannya Laporan Praktek Kerja Nyata ini; 9. Almamater Program Studi Administrasi Keuangan dan Perbankan khususnya angkatan 2010: Desy, Rizkiah, Erin, Ayu, Vina, Fita, Nanda, Iis, Sofi, Yulia, Rinda, Rama, Wida, Yofin, Ica, Ifa, Anjar, Nike, Ratih, Esty, Novi dan Intan atas segala kenangan indah, sedih maupun duka yang telah kita lalui bersama; 10. Teman-teman Ners Generation angkatan 2008 PSIK UNEJ, terutama para sahabat: Ardhini, Elsa, Meme, Dince, Sisil, Pipit, Galib dan Silva; Alumni SMPN 1 Jember dan SMAN 1 Jember, terutama para sahabat: Deby, Trah Gita, Greta, Sita, Nanda, Tyta, dan Melida, terima kasih telah menjadi salah satu sahabat terbaik sejak awal bertemu dan telah memberikan arti indahnya persahabatan; 11. Semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan laporan ini. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa penulisan laporan ini sangat jauh dari kesempurnaan dan banyak kekurangan, mengingat keterbatasan pengetahuan dan kemampuan penulis. Oleh karena itu, penulis menerima kritik dan saran dari semua pihak demi kesempurnaan laporan ini. Akhir kata penulis berharap, semoga laporan ini dapat bermanfaat. Jember, April 2013 Penulis viii

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN SAMPUL... i HALAMAN JUDUL... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN PERSETUJUAN... iv HALAMAN PERSEMBAHAN... v HALAMAN MOTTO... vi PRAKATA... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv BAB 1. PENDAHULUAN... 1 1.1 Alasan Pemilihan Judul... 1 1.2 Tujuan dan Kegunaan Praktek Nyata... 4 1.2.1 Tujuan Praktek Kerja Nyata... 4 1.2.2 Kegunaan Praktek Kerja Nyata... 4 1.3 Obyek dan Jangka Waktu Pelaksanaan Praktek Kerja Nyata 6 1.3.1 Obyek Pelaksanaan Praktek Kerja Nyata... 6 1.3.2 Jangka Waktu Pelaksanaan Praktek Kerja Nyata... 6 1.3.3 Bidang Ilmu... 6 1.3.4 Pelaksanaan Praktek Kerja Nyata... 7 BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA... 8 2.1 Prosedur... 8 2.1.1 Pengertian Prosedur... 8 2.2 Administrasi... 8 2.2.1 Pengertian Administrasi... 8 2.2.2 Tujuan Administrasi... 9 2.2.3 Fungsi Administrasi... 9 ix

2.3 Bank... 10 2.3.1 Pengertian Bank... 10 2.3.2 Fungsi Bank... 11 2.3.3 Tujuan Bank... 12 2.4 Sumber Dana Bank... 13 2.4.1 Pengertian Sumber Dana Bank... 13 2.4.2 Jenis-Jenis Sumber Dana... 14 2.5 Tabungan... 16 2.5.1 Pengertian Tabungan... 16 2.5.2 Jenis-Jenis Tabungan... 17 2.5.3 Pelaksanaan Administrasi Tabungan... 19 BAB 3. GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN... 21 3.1 Latar Belakang Sejarah... 21 3.1.1 Visi BRI... 23 3.1.2 Misi BRI... 24 3.1.3 Lokasi dan Tata letak... 24 3.1.4 Sarana dan Prasarana... 24 3.2 Struktur Organisasi... 25 3.2.1 Ketenagakerjaan... 26 3.3 Kegiatan Pokok PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Unit Kampus Cabang Jember... 31 3.4 Tabungan BRI Junio... 33 3.4.1 Pengertian Tabungan BRI Junio... 33 3.4.2 Tujuan Tabungan BRI Junio... 34 3.4.3 Manfaat Tabungan BRI Junio... 35 3.4.4 Peran Tabungan BRI Junio... 35 3.4.5 Keunggulan Tabungan BRI Junio... 38 BAB 4. HASIL KEGIATAN PRAKTEK KERJA NYATA... 40 4.1 Prosedur Pelaksanaan Tabungan BRI Junio... 40 4.1.1 Prosedur Pembukaan Rekening Tabungan BRI Junio... 40 4.1.2 Prosedur Penyetoran Tabungan BRI Junio... 43 x

4.1.3 Prosedur Penarikan Tabungan BRI Junio... 45 4.1.4 Prosedur Penutupan Rekening Tabungan BRI Junio... 47 4.2 Administrasi Pelaksanaan Tabungan BRI Junio... 50 4.2.1 Administrasi Pembukaan Rekening Tabungan BRI Junio... 50 4.2.2 Administrasi Penyetoran Tabungan BRI Junio... 55 4.2.3 Administrasi Penarikan Tabungan BRI Junio... 58 4.2.4 Administrasi Penutupan Rekening Tabungan BRI Junio... 60 4.3 Ketentuan Tabungan BRI Junio... 62 4.3.1 Ketentuan Perhitungan Bunga Tabungan BRI Junio... 62 4.3.2 Ketentuan Buku Tabungan BRI Junio (passbook)... 63 BAB 5. KESIMPULAN... 66 5.1 Kesimpulan... 66 DAFTAR PUSTAKA... 68 LAMPIRAN... 69 xi

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1.1 Pelaksanaan Kegiatan Praktek Kerja Nyata (PKN)... 7 Tabel 4.1 Ketetapan Suku Bunga Tabungan BRI Junio... 63 xii

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 4.1 Flowchart Pembukaan Rekening Tabungan BRI Junio... 41 Gambar 4.2 Flowchart Penyetoran Tabungan BRI Junio... 44 Gambar 4.3 Flowchart Penarikan Tabungan BRI Junio... 46 Gambar 4.4 Flowchart Penutupan Rekening Tabungan BRI Junio... 48 Gambar 4.5 Form CIF-01 (Customer Information File)... 52 Gambar 4.6 Form KCTT (Kartu Contoh Tanda Tangan)... 54 Gambar 4.7 Slip Penyetoran (Deposit Slip) BRI Junio... 57 Gambar 4.8 Slip Penarikan (Withdrawal Slip) BRI Junio... 59 Gambar 4.9 Form Penutupan Rekening BRI Junio... 61 Gambar 4.10 Buku Tabungan BRI Junio... 65 Gambar 4.11 Kartu ATM BRI Junio... 65 xiii

DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1. CIF (Customer Information File)... 69 Lampiran 2. Formulir Kartu Contoh Tanda Tangan (Bagian Depan)... 70 Lampiran 3. Formulir Kartu Contoh Tanda Tangan (Bagian Belakang)... 71 Lampiran 4. Slip Penyetoran (Deposit Slip)... 72 Lampiran 5. Slip Penarikan (Withdrawal Slip)... 73 Lampiran 6. Buku Tabungan BRI Junio... 74 Lampiran 7. Kartu ATM BRI Junio... 75 Lampiran 8. Formulir Penutupan Rekening Tabungan BRI Junio... 76 Lampiran 9. Surat Persetujuan Tempat Praktek Kerja Nyata (PKN)... 77 Lampiran 10. Daftar Hadir Praktek Kerja Nyata... 78 Lampiran 11. Surat Permohonan Nilai Praktek Kerja Nyata... 79 Lampiran 12. Daftar Nilai Praktek Kerja Nyata... 80 Lampiran 13. Kartu Konsultasi... 81 xiv