Pedoman Umum Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) X Jawa Barat Tahun 2014

dokumen-dokumen yang mirip
PEDOMAN UMUM PEKAN OLAHRAGA PELAJAR DAERAH (POPDA) TAHUN 2018 DINAS KEPEMUDAAN, OLAHRAGA DAN PARIWISATA PROVINSI JAWA TENGAH

KEPALA DINAS OLAHRAGA DAN PEMUDA PROVINSI JAWA BARAT

PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN

BUKU PANDUAN POPNAS XII TAHUN 2013

PANDUAN KEGIATAN KOMPETISI OLAHRAGA PELAJAR (PEKAN OLAHRAGA PELAJAR) KABUPATEN BANTUL

PANDUAN UMUM. PEKAN OLAHRAGA PELAJAR DAERAH SD/MI SMP/MTs SMA/SMK/MA SEDERAJAT TINGKAT KABUPATEN KENDAL TAHUN 2014

PANDUAN PEKAN OLAHRAGA (POR) PELAJAR KEGIATAN KOMPETISI OLAHRAGA PELAJAR KABUPATEN BANTUL

LAPORAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT

JALUR PRESTASI TAHUN PELAJARAN 2016/2017

Sejarah Pusat Pendidikan dan Latihan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah Perubahan pola hidup manusia adalah akibat dari dampak era

P P L M Data dan Informasi Prestasi dan Cabang Olahraga Unggulan PPLP 2013 DATA DAN INFORMASI PRESTASI DAN CABANG OLAHRAGA UNGGULAN

PETA PRESTASI ATLET KABUPATEN GUNUNGKIDUL DALAM PEKAN OLAHRAGA PELAJAR DAERAH (POPDA) DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TAHUN SKRIPSI

PENGUMUMAN SELEKSI MASUK PUSDIKLAT SMP/SMA NEGERI RAGUNAN (KHUSUS OLAHRAGAWAN) TAHUN AJARAN

PETUNJUK TEKNIS KEJUARAAN NASIONAL KARATE ANTAR PPLP SE-INDONESIA KE - III TAHUN 2013 DIPROVINSI GORONTALO

P P L P 2012 DATA DAN INFORMASI K E M E N T E R I A N P E M U D A DAN O L A H R A G A PRESTASI DAN CABANG OLAHRAGA UNGGULAN.

kemenpora.go.id DATA DAN INFORMASI P P L P

P P L M Data dan Informasi Prestasi dan Cabang Olahraga Unggulan PPLP w w w. k e m e n p o r a. g o. i d DATA DAN INFORMASI

NARASI KEGIATAN PENGABDIAN MASYARAKAT

PENGUMUMAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SMA NEGERI 1 BATANG TAHUN PELAJARAN 2016/2017

P P L M 2012 DATA DAN INFORMASI K E M E N T E R I A N P E M U D A DAN O L A H R A G A PRESTASI DAN CABANG OLAHRAGA UNGGULAN.

PERATURAN PERTANDINGAN OLAHRAGA TINGKAT SD/ MI/ SEDERAJAT

PENGUMUMAN SELEKSI MASUK PUSDIKLAT SMP/SMA NEGERI RAGUNAN (KHUSUS OLAHRAGAWAN) TAHUN AJARAN

Technical Handbook Cabang Olahraga Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) X Jawa Barat Tahun 2014

BAB I PENDAHULUAN. Keberhasilan dalam konsep pembinaan atlet berbakat untuk mencetak

LAPORAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT KEJUARAAN PEKAN OLAHRAGA PELAJAR WILAYAH (POPWIL) III DI KABUPATEN BANTEN TAHUN 2012.

BUPATI SEMARANG PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN BUPATI SEMARANG NOMOR 17 TAHUN 2016 TENTANG

KETENTUAN UMUM KEJUARAAN DAERAH JAWA BARAT SENIOR DAN JUNIOR TAHUN 2017

PEDOMAN UMUM PEKAN OLAHRAGA PELAJAR (PORJAR)

PERATURAN PEKAN OLAHRAGA MAHASISWA TINGKAT NASIONAL (POMNAS)

' (O2SN) SD Tingkat Kota Semarang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pusat Pendidikan Latihan dan Olahraga Pelajar (PPLP) Provinsi Sumatera

Juklak karate LATAR BELAKANG

PERATURAN DAN KETENTUAN PERLOMBAAN CABOR ATLETIK

Unit Panahan Pasopati Institut Teknologi Bandung

NARASI LAPORAN PELAKSANAAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT ASISTEN REFEREE CABANG OLAHRAGA TENIS POPDA DIY 2012

STRATEGI PEMBINAAN OLAHRAGA MAHASISWA MENUJU POMNAS ACEH 2015

PERATURAN PERLOMBAAN Final Jatim Sprint Putaran II tahun Desember 2014 Lapangan Atletik Oentoeng Poedjadi FIK UNESA

NARASI LAPORAN PELAKSANAAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT ASISTEN REFEREE CABANG OLAHRAGA TENIS POPDA DIY 2010

PENGUMUMAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SMA NEGERI 1 KEBUMEN TAHUN PELAJARAN 2016/2017 Nomor : 800 / 402 / 2016

A. PENDAHULUAN PEDOMAN UMUM I PEKAN OLAHRAGA SEKOLAH DASAR/MADRASAH/IBTIDAIYAH (POR SD/MI) VIII JAWA TIMUR TAHUN 2017 I 1

9 PERATURAN DAN KETENTUAN PERTANDINGAN CABOR PENCAK SILAT

MAKALAH PENDIDIKAN JASMANI DAN OLAHRAGA SEA GAMES KE-27 DI MYANMAR

HASIL PERTANDINGAN SEMEN PON XVIII 2012 PROVINSI RI KALIMANTAN TIMUR

I P S I KABUPATEN SLEMAN

PENGUMUMAN NOMOR : /SET

KEJURDA PENCAK SILAT Remaja ATMA LUHUR CUP

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

GANESHA OPEN 2017 Unit Panahan Pasopati Institut Teknologi Bandung

NARASI LAPORAN PELAKSANAAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT ASISTEN REFEREE CABANG OLAHRAGA TENIS POPDA DIY 2011

PENGUMUMAN PENDAFTARAN CALON PESERTA DIDIK BARU SMA NEGERI 2 REMBANG - TAHUN PELAJARAN 2016/2017

KEJUARAAN KABUPATEN PENCAK SILAT ANTAR PELAJAR SD, SMP & SMA NEGERI / SWASTA SEDERAJAT. 25 Desember 2015 s/d 3 Januari 2016

PRESTASI UNTUK LAMPUNGKU GOR. STO Metro LAMPUNG KATEGORI USIA DINI, PRA REMAJA, REMAJA DAN DEWASA COMBAT SPORTS THE DAWN OF FIGHTERS AGUSTUS

TECHNICAL HANDBOOK CABANG AEROMODELLING

P R O P O S A L PENYELENGGARAAN BRIEFING COACH PEKAN OLAHRAGA NASIONAL XIX/2016

REDESAIN KOMPLEKS GELANGGANG OLAH RAGA SATRIA DI PURWOKERTO Dengan Penekanan Desain Arsitektur High-Tech

: Lapangan Atletik Oentoeng Poedjadi FIK UNESA, Jawa Timur

PERATURAN UMUM UNIVERSIADE UI Seluruh peserta Universiade UI meliputi manager tim (official), kontingen, dan

KATA PENGANTAR. Jakarta, 5 Februari 2018 Kepala Madrasah, Drs. H. Bisri, MA

LAPORAN KETUA PENTAS PAI III TINGKAT PROPINSI JAWA BARAT SOREANG, APRIL 2011

KETENTUAN KEJUARAAN BULU TANGKIS MILO SCHOOL COMPETITION 2014 TANGGAL 24 FEBRUARI 1 MARET 2014

PERATURAN PERLOMBAAN ATLETIK ANTAR KLUB JATIM OPEN 2013

DIPA BADAN URUSAN ADMINISTRASI TAHUN ANGGARAN 2014

PEDOMAN PEKAN OLAHRAGA PELAJAR DAERAH IKATAN PENCAK SILAT INDONESIA SE-KABUPATEN SLEMAN TAHUN 2012

PERATURAN PERLOMBAAN CABOR ATLETIK

10 PERATURAN DAN KETENTUAN PERLOMBAAN CABOR RENANG

BAB I PENDAHULUAN. adalah salah satu wujud yang bisa mengembangkan sumber daya manusia serta

` PENGURUS CABANG PERSATUAN RENANG SELURUH INDONESIA KOTA SEMARANG

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PERTANDINGAN AAJI SPORTAINMENT 2018

D. PELAKSANAAN KEGIATAN

Tanggal Pelaksanaan. 01 April Diinformasikan lebih Diinformasikan. 02 April April lanjut. b. Jadwal Pelaksanaan Tingkat Provinsi

PERATURAN PERTANDINGAN CABOR KEMPO

PERATURAN KEJUARAAN DAERAH (KEJURDA) ATLETIK PRA-REMAJA & REMAJA ANTAR SEKOLAH JAWA TIMUR TAHUN 2015

KATA PENGANTAR. Jakarta, Januari Kepala Bidang Pendidikan Madrasah. Drs. H. Karsa Sukarsa, M.Pd

BUPATI BANTUL DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA KEPUTUSAN BUPATI BANTUL NOMOR 271 TAHUN 2016 TENTANG PENUNJUKAN BAPAK ANGKAT CABANG OLAHRAGA KABUPATEN BANTUL

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PORSENI BUMN IX 2016

LAPORAN REALISASI ANGGARAN BELANJA (TRANSAKSI KAS) BELANJA WILAYAH MELALUI KPPN UNTUK BULAN YANG BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 (dalam rupiah)

PETUNJUK TEKNIS BIDANG OLAHRAGA PORSENI XV KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI ACEH TAHUN 2016

PROPOSAL KEJUARAAN DAERAH JAWA BARAT INSTITUT KARATE-DO NASIONAL PIALA KAPOLDA JAWA BARAT TAHUN

1. COOPERATIVE FAIR KE-1

Wushu Indonesia. Pengurus Provinsi Jawa Tengah

PROPOSAL PROGRAM PEMBINAAN OLAHRAGA KONI KABUPATEN CIANJUR TAHUN 2018

B. Nama Kegiatan. C. Tema Kegiatan. D. Bentuk Kegiatan. E. Tujuan Kegiatan. Nama kegiatan ini adalah Kejuaraan Nasional Panahan Ganesha Open 2010.

PERATURAN DAN KETENTUAN PERTANDINGAN CABOR CATUR

BAB I PENDAHULUAN. merupakan upaya peningkatan kesehatan jasmani seluruh masyarakat, pemupukan

PETUNJUK TEKNIS BIDANG OLAHRAGA PORSENI XIV KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI ACEH TAHUN 2014

DAFTAR ISI

PEDOMAN LIGA PENDIDIKAN INDONESIA (LPI) TAHUN 2017 KABUPATEN GUNUNGKIDUL

Lampiran III : SK KEPALA DINAS PENDIDIKAN KOTA BLITAR Nomor Tanggal. 420/ 09 / / Februari 2016 : :

WALIKOTA JAMBI PROVINSI JAMBI PERATURAN DAERAH KOTA JAMBI NOMOR 1 TAHUN 2017 TENTANG PENINGKATAN SARANA DAN PRASARANA OLAH RAGA DI KOTA JAMBI

PROPOSAL KEJUARAAN SMADA CUP VIII TAHUN 2016

PERATURAN PERTANDINGAN PEKAN OLAHRAGA ILMU KEPERAWATAN (POKERAN) REGIONAL SEMARANG SALATIGA - KENDAL PSIK-FK UNDIP 2012

8. URUSAN KEPEMUDAAN DAN OLAH RAGA

PANDUAN OLIMPIADE OLAHRAGA SISWA NASIONAL (O2SN) SEKOLAH DASAR TINGKAT KABUPATEN TAHUN 2015

PROPOSAL KEJUARAAN NASIONAL KARATE ANTAR KOTA SE INDONESIA TAHUN 2011

B. TAHAPAN PERLOMBAAN

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PORSENI BUMN IX 2016

KEJUARAAN SEPATU RODA ANTAR KLUB TINGKAT NASIONAL PIALA WALIKOTA MALANG KE 2 TANGGAL 9-10 APRIL 2011 BUKU PANDUAN LOMBA

PROPOSAL KEJUARAAN KARATE

KETENTUAN UMUM DENGAN BABAK KUALIFIKASI PORDA JAWA BARAT KITA TINGKATKAN PRESTASI GOLF JAWA BARAT UNTUK MEMPERTAHANKAN JABAR KAHIJI PADA PON XX-2020.

Transkripsi:

Penyusun : Kabid Keolahragaan Seksi Pembinaan dan Pengembangan Bakat Tim Teknis Pelaksana Kegiatan i

KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur senantiasa kami panjatkan kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Kuasa, karena hanya atas petunjuk dan bimbingan Nya kami dapat menyelesaikan penyusunan Pedoman Umum Tahun 2014 ini. Dalam penyelenggaraan kegiatan yang ada unsur kompetisinya semacam POPDA ini, maka keberadaan buku pedoman umum, mempunyai arti yang sangat penting, baik bagi Panitia Penyelenggara maupun Peserta, karena keberadaan buku pedoman ini akan dapat menuntun kita kearah kelancaran, ketertiban dan keberhasilan penyelenggaraan kegiatan. Buku pedoman ini memang belum membahas hal hal yang bersifat teknis, akan tetapi kami mengharapkan semua pihak yang akan terlibat dalam kegiatan ini, agar mentaati dan mematuhi semua ketentuan yang tertuang dalam pedoman ini, sehingga kegiatan dapat berjalan dengan aman, lancar dan tertib sebagaimana harapan kita semua. Selanjutnya, keberhasilan dan kualitas penyelenggaraan kegiatan ini juga sangat tergantung kepada partisipasi Pemerintah Kabupaten/. Oleh karena itu, pada kesempatan ini kami sangat mengharapkan ii

kiranya seluruh Pemerintah Kabupaten / di Jawa Barat mengirimkan kontingennya sesuai dengan ketentuan yang tertuang dalam pedoman umum ini. Akhirnya, kita semua berharap semoga Allah SWT senantiasa menyertai dan merestui setiap langkah kita Amin. Bandung, April 2014 KEPALA BIDANG KEOLAHRAGAAN SELAKU KETUA PELAKSANA POPDA X TAHUN 2014 Drs. KAMARUL BAHRI, M.Pd NIP. 19630501 198703 1 010 iii

DAFTAR ISI PENYUSUN... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... iii BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG... 1 B. DASAR... 2 C. MAKSUD DAN TUJUAN... 2 D. PRINSIP PENYELENGGARAAN... 3 E. MOTTO... 3 F. TEMA... 3 BAB II TEKNIS KEGIATAN A. JADWAL KEGIATAN... 4 B. JADWAL KEDATANGAN TIM AJU... 5 C. LOGO... 5 D. REKAPITULASI NOMOR PERTANDINGAN... 6 E. NOMOR PERTANDINGAN / PERLOMBAAN... 7 F. REKAPITULASI KEBUTUHAN MEDALI... 11 G. KUOTA ATLET DAN OFFICIAL CABANG OLAHRAGA... 12 H. PERSYARATAN PESERTA... 12 I. KEABSAHAN... 14 J. PERATURAN UMUM POPDA X TAHUN 2014... 15 K. VENUES POPDA X TAHUN 2014... 18 L. HASIL POPWILDA (LOLOS BY NUMBER)... 19 BAB III PENUTUP... 23 iv

A. LATAR BELAKANG BAB I PENDAHULUAN Pembinaan olahraga di tingkat pelajar mempunyai peran penting dan strategis sebagai upaya untuk menjaring calon-calon atlet berbakat yang memiliki potensi dikembangkan menjadi atlet yang berprestasi di tingkat /Kabupaten, Jawa Barat, Nasional, Asia Tenggara, Asia dan Dunia di masa depan. Berbagai program pembinaan atlet usia pelajar sudah dilaksanakan mulai di tingkat nasional dengan adanya Program Indonesia Emas (PRIMA) Pratama dan PPLP Ragunan. Di tingkat daerah pembinaan atlet pelajar dilaksanakan dalam bentuk PPLP Daerah, Sekolah Khusus Olahraga (SKO) dan Kelas Olahraga. Proses pembinaan olahraga pelajar yang dilakukan secara terus menerus dalam bentuk latihan yang rutin harus diukur sejauh mana pencapaiannya. Salah satu cara yang dapat dilakukan adalah melalui kompetisi, bentuk kompetisi yang ada antara lain single event dalam kejuaraan antar PPLP cabang olahraga dan kejuaraan nasional tingkat junior. Sedangkan yang dalam bentuk multi event diadakan dalam Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA), Pekan Olahraga Pelajar Wilayah Daerah (POPWILDA) dan Pekan Olahraga Pelajar Nasional (POPNAS). Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) merupakan titik kulminasi pembinaan olahraga pelajar di Jawa Barat. Sejak pertamakali dilaksanakan pada tahun 1996 di Bandung Jawa Barat, kemudian secara rutin dilaksanakan setiap dua tahun sekali. Pada pada penyelenggaraan POPDA yang ke 10 kalinya Jawa Barat kembali menyelenggarakan event bergengsi olahraga pelajar di Jawa Barat. 1

B. DASAR Dasar penyelenggaraan POPDA X di Provinsi Jawa Barat adalah sebagai berikut: 1. Undang-Undang No 3 Tahun 2005 tentang Sistem Keolahragaan Nasional. 2. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 16 Tahun 2007 tentang Penyelenggaraan Olahraga; 3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 17 Tahun 2007 tentang Penyelenggaraan Pekan dan Kejuaraan Olahraga; 4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 18 Tahun 2007 tentang pendanaan olahraga. 5. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan, Pemda Provinsi dan Pemda Kabupaten/; 6. Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) SKPD Nomor 1.18.01.28.11.5.2 tanggal 13 Januari 2014 tentang APBD Provinsi Jawa Barat Tahun Anggaran 2014 pada Dinas Olahraga dan Pemuda Provinsi Jawa Barat. 7. Hasil Rapat Koordinasi Kabupaten/ di Jawa Barat pada tanggal 12 Februari 2014. 8. Program Kerja Dinas Olahraga dan Pemuda Provinsi Jawa Barat. C. MAKSUD DAN TUJUAN Maksud dari pelaksanaan POPDA X di Provinsi Jawa Barat sebagai berikut: tercapainya three sukses dalam penyelenggaraan POPDA X di Provinsi Jawa Barat yaitu sukses penyelenggaraan, sukses dalam pencapaian prestasi serta sukses dalam pemberdayaan potensi ekonomi kerakyatan yang ada di Provinsi Jawa Barat. 2

Tujuan dari pelaksanaan POPDA X di Provinsi Jawa Barat adalah sebagai berikut: 1. Mengukur pencapaian pembinaan prestasi olahraga atlet pelajar Jawa Barat. 2. Ajang seleksi pembentukan tim pelajar Jawa Barat yang akan dipersiapkan pada multi event olahraga pelajar di tingkat nasional (POPNAS). 3. Mencetak dan melahirkan calon-calon atlet terbaik di kalangan pelajar yang di masa depan akan menjadi atlet andalan Jawa Barat dan Indonesia 4. Momentum peningkatan gairah dan motivasi pelajar untuk berlatih dan berprestasi di ajang olahraga 5. Memelihara dan meningkatkan persatuan dan kesatuan bangsa. D. PRINSIP PENYELENGGARAAN Pelaksanaan POPDA X di Jawa Barat akan berpegang pada prinsip-prinsip sebagai berikut : 1. Fair Play dan Sportif 2. Menjadi yang terbaik (Excellence) 3. Persahabatan (Friendship) 4. Saling Menghargai (Respect to Other) E. MOTTO Optimalisasi Pembibitan Atlet Pelajar menuju JABAR KAHIJI pada POPNAS XIII Jawa Barat Tahun 2015. F. TEMA Ajang Mencetak Atlet Pelajar Berprestasi di tingkat Regional, Nasional, dan Internasional 3

A. JADWAL KEGIATAN BAB II TEKNIS KEGIATAN 4

B. JADWAL KEDATANGAN TIM AJU No Tanggal 16 Juni 2014 No Tanggal 17 Juni 2014 1 Kabupaten Bandung 1 Bandung 2 Tasikmalaya 2 Kabupaten Tasikmalaya 3 Banjar 3 Kabupaten Pangandaran 4 Kabupaten Cirebon 4 Cirebon 5 Kabupaten Majalengka 5 Kabupaten Sumedang 6 Kabupaten Purwakarta 6 Kabupaten Karawang 7 Kabupaten Bekasi 7 Bogor 8 Depok 8 Kabupaten Sukabumi 9 Kabupaten Cianjur 9 Cimahi No Tanggal 18 Juni 2014 1 Kabupaten Garut 2 Kabupaten Ciamis 3 Kabupaten Kuningan 4 Kabupaten Indramayu 5 Kabupaten Subang 6 Bekasi 7 Kabupaten Bogor 8 Sukabumi 9 Kabupaten Bandung Barat C. LOGO THREE RING melambangkan multi event kecabangan olahraga (Ketangkasan,Permainan dan Terukur) menjadi satu kesatuan untuk meraih prestasi olahraga di Jabar. Siluet Gedung Sate melambangkan Identitas Kedaerahan yakni Provinsi Jawa Barat Obor (API POPDA) melambangkan Api Semangat yang menggelora didasari atas menjunjung tinggi kejujuran dan sportifitas dalam berolahraga 5

D. REKAPITULASI NOMOR PERTANDINGAN Cabang Olahraga dan Jumlah Nomor Pertandingan/Perlombaan dan Medali yang diperebutkan pada POPDA X di Jawa Barat sebagai berikut : a. Jumlah Nomor / Kelas yang dipertandingkan : No Cabang Olahraga Kategori Pa Pi Total Keterangan 1 Angkat Besi 8 7 15 2 Atletik 19 19 38 3 Bola Basket 1 1 2 Hasil Kualifikasi POPWILDA 2013 4 Bola Voli Indoor 1 1 2 Hasil Kualifikasi POPWILDA 2013 5 Bola Voli Pasir 1 1 2 Eksebisi 6 Bulutangkis 1 1 2 Hasil Kualifikasi POPWILDA 2013 7 Dayung 7 5 12 8 Gulat 15 5 20 9 Judo 7 7 14 10 Karate 9 8 17 11 Panahan 6 6 12 12 Pencak Silat 12 11 23 Hasil Kualifikasi POPWILDA 2013 13 Renang 16 16 32 14 Senam 8 12 20 15 Sepakbola 1 1 Hasil Kualifikasi POPWILDA 2013 16 Sepak Takraw 1 1 2 Hasil Kualifikasi POPWILDA 2013 17 Tae Kwon Do 11 11 22 18 Tenis Meja 1 1 2 Hasil Kualifikasi POPWILDA 2013 19 Tenis Lapang 1 1 2 Hasil Kualifikasi POPWILDA 2013 20 Tinju 7 5 12 Eksebisi TOTAL 133 119 252 b. Medali yang diperebutkan pada POPDA X No Cabang Olahraga MEDALI YANG DIPEREBUTKAN Emas Perak Perunggu 1 Angkat Besi 15 15 15 2 Atletik 38 38 38 3 Bola Basket 2 2 2 4 Bola Voli Indoor 2 2 2 5 Bola Voli Pasir 2 2 4 6 Bulutangkis 2 2 4 7 Dayung 12 12 12 Keterangan 8 Gulat 20 20 40 Juara Ketiga Bersama 9 Judo 14 14 28 Juara Ketiga Bersama 6

No Cabang Olahraga MEDALI YANG DIPEREBUTKAN Emas Perak Perunggu Keterangan 10 Karate 17 17 34 Juara Ketiga Bersama 11 Panahan 12 12 12 12 Pencak Silat 23 23 40 Juara Ketiga Bersama 13 Renang 32 32 32 14 Senam 20 20 20 15 Sepakbola 1 1 2 16 Sepak Takraw 2 2 2 17 Tae Kwon Do 22 22 44 Juara Ketiga Bersama 18 Tenis Meja 2 2 4 19 Tenis Lapang 2 2 2 20 Tinju 12 12 24 Juara Ketiga Bersama TOTAL 252 252 361 E. NOMOR PERTANDINGAN / PERLOMBAAN 1. Angkat Besi 1 Kelas 45 Kg 1 Kelas 40 Kg 2 Kelas 50 Kg 2 Kelas 44 Kg 3 Kelas 56 Kg 3 Kelas 48 Kg 4 Kelas 62 Kg 4 Kelas 53 Kg 5 Kelas 69 Kg 5 Kelas 58 Kg 6 Kelas 77 Kg 6 Kelas 63 Kg 7 Kelas 85 Kg 7 Kelas + 63 Kg 8 Kelas + 85 Kg 2. Atletik 1 100 M 1 100 M 2 200 M 2 200 M 3 400 M 3 400 M 4 800 M 4 800 M 5 1500 M 5 1500 M 6 5000 M 6 5000 M 7 4 x 100 M Estafet 7 4 x 100 M Estafet 8 4 x 400 M Estafet 8 4 x 400 M Estafet 9 5000 M Jalan Cepat 9 5000 M Jalan Cepat 10 110 M Gawang (90 Cm) 10 100 M Gawang (90 Cm) 11 400 M Gawang (91 Cm) 11 400 M Gawang (91 Cm) 12 Lompat Jauh 12 Lompat Jauh 13 Lompat Jangkit 13 Lompat Jangkit 14 Lompat Tinggi 14 Lompat Tinggi 15 Lempar Cakram (1,75 Kg) 15 Lempar Cakram (1,75 Kg) 16 Tolak Peluru (6 Kg) 16 Tolak Peluru (6 Kg) 7

17 Lempar Lembing (700 Gr) 17 Lempar Lembing (700 Gr) 18 2000 M Steeplechase 18 2000 M Steeplechase 19 Lontar Martil (6 Kg) 19 Lontar Martil (6 Kg) 3. Bola Basket 1 Beregu Putra 1 Beregu Putri 4. Bola Voli Indoor 1 Beregu Putra 1 Beregu Putri 5. Bola Voli Pasir 1 Beregu Putra 1 Beregu Putri 6. Bulutangkis 1 Beregu Putra 1 Beregu Putri 7. Dayung 1 K1 500 M 1 K1 500 M 2 K2 500 M 2 K2 500 M 3 C1 500 M 3 Single Sculls (W1X) 500 M 4 C2 500 M 4 Double Sculls (W2X) 500 M 5 Single Sculls (M1X) 500 M 5 Ergometer Rowing 2000 M 6 Double Sculls (M2X) 500 M 7 Ergometer Rowing 2000 M 8. Gulat 1 Gaya Bebas Kelas 39 42 Kg 1 Gaya Bebas Kelas 46Kg 2 Gaya Bebas Kelas 46Kg 2 Gaya Bebas Kelas 49Kg 3 Gaya Bebas Kelas 50Kg 3 Gaya Bebas Kelas 52 Kg 4 Gaya Bebas Kelas 54 Kg 4 Gaya Bebas Kelas 56 Kg 5 Gaya Bebas Kelas 58 Kg 5 Gaya Bebas Kelas 60 Kg 6 Gaya Bebas Kelas 63 Kg 7 Gaya Bebas Kelas 69 Kg 8 Gaya Bebas Kelas 76 Kg 9 Gaya Bebas Kelas 85 Kg 10 Gaya Grego Kelas 46 Kg 11 Gaya Grego Kelas 50 Kg 12 Gaya Grego Kelas 54 Kg 13 Gaya Grego Kelas 58 Kg 14 Gaya Grego Kelas 63 Kg 15 Gaya Grego Kelas 69 Kg 8

9. Judo 1 Kelas 46 50 Kg 1 Kelas 40 Kg 2 Kelas 50 55 Kg 2 Kelas 40 44 Kg 3 Kelas 55 60 Kg 3 Kelas 44 48 Kg 4 Kelas 60 66 Kg 4 Kelas 48 52 Kg 5 Kelas 66 73 Kg 5 Kelas 52 57 Kg 6 Kelas 73 81 Kg 6 Kelas 57 63 Kg 7 Kelas + 81 Kg 7 Kelas + 63 Kg 10. Karate 1 Kata Perorangan 1 Kata Perorangan 2 Kata Beregu 2 Kata Beregu 3 Kumite 50 Kg 3 Kumite 42 Kg 4 Kumite 55 Kg 4 Kumite 48 Kg 5 Kumite 61 Kg 5 Kumite 53 Kg 6 Kumite 68 Kg 6 Kumite 59 Kg 7 Kumite 76 Kg 7 Kumite + 59 Kg 8 Kumite + 76 Kg 8 Kumite Beregu 9 Kumite Beregu 11. Panahan 1 Ronde Nasional Perorangan (Total Jarak) 1 Ronde Nasional Perorangan (Total Jarak) 2 Ronde Nasional Beregu 2 Ronde Nasional Beregu 3 Ronde Recurve Perorangan (Total Jarak) 3 Ronde Recurve Perorangan (Total Jarak) 4 Ronde Recurve Beregu 4 Ronde Recurve Beregu 5 Ronde Compound Perorangan (Total Jarak) 5 Ronde Compound Perorangan (Total Jarak) 6 Ronde Compound Beregu 6 Ronde Compound Beregu 12. Pencak Silat 1 Tunggal 1 Tunggal 2 Ganda 2 Ganda 3 Regu 3 Regu 4 Kelas A, 39 43 Kg 4 Kelas A, 39 43 Kg 5 Kelas B, 43 47 Kg 5 Kelas B, 43 47 Kg 6 Kelas C, 47 51 Kg 6 Kelas C, 47 51 Kg 7 Kelas D, 51 55 Kg 7 Kelas D, 51 55 Kg 8 Kelas E, 55 59 Kg 8 Kelas E, 55 59 Kg 9 Kelas F, 59 63 Kg 9 Kelas F, 59 63 Kg 10 Kelas G, 63 67 Kg 10 Kelas G, 63 67 Kg 11 Kelas H, 67 71 Kg 11 Kelas H, 67 71 Kg 12 Kelas I, 71 75 Kg 9

13. Renang 1 50 M Gaya Bebas 1 50 M Gaya Bebas 2 100 M Gaya Bebas 2 100 M Gaya Bebas 3 200 M Gaya Bebas 3 200 M Gaya Bebas 4 400 M Gaya Bebas 4 400 M Gaya Bebas 5 50 M Gaya Punggung 5 50 M Gaya Punggung 6 100 M Gaya Punggung 6 100 M Gaya Punggung 7 200 M Gaya Punggung 7 200 M Gaya Punggung 8 50 M Gaya Dada 8 50 M Gaya Dada 9 100 M Gaya Dada 9 100 M Gaya Dada 10 200 M Gaya Dada 10 200 M Gaya Dada 11 50 M Gaya Kupu-Kupu 11 50 M Gaya Kupu-Kupu 12 100 M Gaya Kupu-Kupu 12 100 M Gaya Kupu-Kupu 13 200 M Gaya Kupu-Kupu 13 200 M Gaya Kupu-Kupu 14 200 M Gaya Ganti Perorangan 14 200 M Gaya Ganti Perorangan 15 4 x 100 M Gaya Bebas Estafet 15 4 x 100 M Gaya Bebas Estafet 16 4 x 100 M Gaya Ganti Estafet 16 4 x 100 M Gaya Ganti Estafet 14. Senam 1 Beregu (Artistik) 1 Beregu (Artistik) 2 Perorangan Serba Bisa (Artistik) 2 Perorangan Serba Bisa (Artistik) 3 Lantai (Artistik) 3 Lantai (Artistik) 4 Meja Lompat (Artistik) 4 Meja Lompat (Artistik) 5 Kuda Pelana (Artistik) 5 Balok Keseimbangan (Artistik) 6 Palang Tunggal (Artistik) 6 Palang Bertingkat (Artistik) 7 Palang Sejajar (Artistik) 8 Gelang-Gelang (Artistik) 1 Beregu (Ritmik) 2 Perorangan Serba Bisa (Ritmik) 3 Pita (Ritmik) 4 Gada (Ritmik) 5 Simpai (Ritmik) 6 Bola (Ritmik) 15. Sepakbola 1 Beregu Putra - 16. Sepak Takraw 1 Beregu Putra 1 Beregu Putri 17. Tae Kwon Do 1 Poomsae Perorangan 1 Poomsae Perorangan 2 Under 45 Kg Max 45,0 Kg 2 Under 42 Kg Max 42,0 Kg 3 Under 48 Kg 45,1-48,0 Kg 3 Under 44 Kg 42,1-44,0 Kg 4 Under 51 Kg 48,1-51,0 Kg 4 Under 46 Kg 44,1-46,0 Kg 5 Under 55 Kg 51,1-55,0 Kg 5 Under 49 Kg 46,1-49,0 Kg 10

6 Under 59 Kg 55,1-59,0 Kg 6 Under 52 Kg 49,1-52,0 Kg 7 Under 63 Kg 59,1-63,0 Kg 7 Under 55 Kg 52,1-55,0 Kg 8 Under 68 Kg 63,1-68,0 Kg 8 Under 59 Kg 55,1-59,0 Kg 9 Under 73 Kg 68,1-73,0 Kg 9 Under 63 Kg 59,1-63,0 Kg 10 Under 78 Kg 73,1-78,0 Kg 10 Under 68 Kg 63,1-68,0 Kg 11 Over 78 Kg Min 78,1 Kg 11 Over 68 Kg Min 68,1 Kg 18. Tenis Meja 1 Beregu Putra 1 Beregu Putri 19. Tenis Lapang 1 Beregu Putra 1 Beregu Putri 20. Tinju 1 Kelas 46 Kg (Youth) 1 Kelas 45 Kg (Youth) 2 Kelas 49 Kg (Youth) 2 Kelas 48 Kg (Youth) 3 Kelas 52 Kg (Youth) 3 Kelas 51 Kg (Youth) 4 Kelas 56 Kg (Youth) 4 Kelas 51 Kg (Youth) 5 Kelas 60 Kg (Youth) 5 Kelas 54 Kg (Youth) 6 Kelas 64 Kg (Youth) 6 Kelas 57 Kg (Youth) 7 Kelas 69 Kg (Youth) F. REKAPITULASI KEBUTUHAN MEDALI No Cabang Olahraga KEBUTUHAN MEDALI Emas Perak Perunggu 1 Angkat Besi 15 15 15 2 Atletik 52 52 52 3 Bola Basket 24 24 24 4 Bola Voli Indoor 24 24 24 5 Bola Voli Pasir 4 4 4 6 Bulutangkis 8 8 16 7 Dayung 17 17 17 8 Gulat 20 20 40 9 Judo 14 14 28 10 Karate 31 31 62 11 Panahan 24 24 24 12 Pencak Silat 29 29 58 13 Renang 50 50 50 14 Senam 29 29 29 15 Sepakbola 18 18 36 16 Sepak Takraw 10 10 20 17 Tae Kwon Do 22 22 44 18 Tenis Meja 10 10 20 19 Tenis Lapang 10 10 20 20 Tinju 12 12 24 TOTAL 423 423 607 11

G. KUOTA ATLET DAN OFFICIAL CABANG OLAHRAGA 1. ATLET Atlet No Cabang Olahraga Total Putra Putri 1 Angkat Besi 7 7 14 2 Atletik 15 15 30 3 Bola Basket 12 12 24 4 Bola Voli Indoor 12 12 24 5 Bola Voli Pasir 2 2 4 6 Bulutangkis 4 4 8 7 Dayung 10 7 17 8 Gulat 15 5 20 9 Judo 7 7 14 10 Karate 10 9 19 11 Panahan 9 9 18 12 Pencak Silat 15 14 29 13 Renang 8 8 16 14 Senam 4 8 12 15 Sepakbola 18-18 16 Sepak Takraw 5 5 10 17 Tae Kwon Do 11 11 22 18 Tenis Meja 4 4 8 19 Tenis Lapang 4 4 8 20 Tinju 7 5 12 2. OFFICIAL TOTAL 179 148 229 No Jumlah Atlet Kuota Official 1 1 4 Orang 1 2 5 9 Orang 2 3 10 14 Orang 3 4 15 19 Orang 4 5 20 24 Orang 5 6 > 24 Orang 6 7 Extra Official 4 H. PERSYARATAN PESERTA 1. PERSYARATAN UMUM a. Warga Negara Indonesia (WNI). b. Pada saat pelaksanaan POPDA X masih berstatus Pelajar Aktif. 12

1) Kelas XII/III SMA Sederajat Tidak Bisa Mengikuti POPDA dikarenakan sudah Lulus Sekolah. 2) Kelas IX/III SMP Sederajat Mewakili Asal Sekolah sebelum Lulus. c. Kelahiran 1 Januari 1997 dan sesudahnya d. Atlet yang menempuh pendidikan di luar negeri, status kedaerahannya mengikuti domisili orang tua atlet yang bersangkutan. e. Atlet yang telah mengikuti POPWILDA mewakili daerah yang diwakili tidak diperkenankan mewakili daerah lain. 2. PERSYARATAN KHUSUS a. Berstatus pelajar yang dibuktikan dengan Surat Keterangan dari Kepala Sekolah yang bersangkutan. b. Bagi atlet yang berlatih dan atau menempuh pendidikan di luar daerah asal, harus memiliki Surat Keterangan dari Pengprov Cabang Olahraga asal atlet bersangkutan. c. Membawa STTB/Rapor terakhir yang ASLI dan melampirkan fotokopinya. d. Membawa Akte Kelahiran/Surat Kenal Lahir yang ASLI dan melampirkan fotokopinya. e. Membawa NIS/N (Nomor Induk Siswa/Nasional) dan melampirkan fotokopinya. f. Khusus untuk Siswa SMP/SMAN Ragunan yang menjadi tanggungjawab Kementerian Pemuda dan Olahraga (APBN), harus membawa Surat Keputusan Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga Kementerian Pemuda dan Olahraga, serta melampirkan Foto Copy Akte, Foto Copy 13

Raport SD/SMP Asal Sebelum Masuk ke SMP/SMA Ragunan (Melihat Asal Daerah). g. Siswa SMP/SMAN yang dibina di PPLP Jawa Barat, harus dan cukup dengan membawa Surat Keputusan Kepala Dinas Olahraga dan Pemuda Provinsi Jawa Barat (Melihat Asal Daerah). h. Khusus bagi Warga Belajar (Siswa pendidikan non formal) harus ada surat keterangan dari Kepala Sanggar Kegiatan Belajar (SKB), Balai Pengembangan Kegiatan Belajar (BPKB) Pusat atau Balai Pengembangan Pendidikan Non Formal dan Informal (BPPPNFI/PPPNFI), Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) dilampiri STTB SD/SMP/SNA sederajat dan kartu Evaluasi Hasil Belajar (EHB) dan persyaratan lainnya yang dipersyaratkan. i. Membawa Surat Keterangan Kepala Dinas Pendidikan/Dinas Pemuda dan Olahraga/Badan Pemuda dan Olahraga. j. Membawa pas foto berwarna ukuran 3 x 4 sebanyak 3 buah. I. KEABSAHAN Peserta berhak tampil di POPDA X Jawa Barat setelah dinyatakan lolos proses pemeriksaan keabsahan peserta berdasarkan kelengkapan data persyaratan peserta, yang dilakukan oleh Panitia Keabsahan dari Dinas Olahraga dan Pemuda Provinsi Jawa Barat yang akan dilaksanakan pada tanggal 16 18 Juni 2014. Peserta yang sudah dinyatakan sah oleh Panitia Keabsahan akan diterbitkan ID Card oleh Panitia. Jika ada keberatan terhadap hasil 14

keabsahan atlet dapat mengajukan Surat Keberatan kepada Panitia Keabsahan dengan melampirkan bukti pendukungnya. J. PERATURAN UMUM POPDA X TAHUN 2014 1. Cabang Olahraga yang dipertandingkan adalah Angkat Besi, Atletik, Bola Basket, Bola Voli Indoor, Bola Voli Pasir (Eksebisi), Bulutangkis, Dayung, Gulat, Judo, Karate, Panahan, Pencak Silat, Renang, Senam (Artistik dan Ritmik), Sepakbola, Sepak Takraw, Tenis Lapang, Tenis Meja, Taekwondo dan Tinju (Eksebisi). 2. Atlet yang berhasil mendapatkan rangking 1-3 berhak mendapatkan medali dan piagam sebagai juara, sedangkan yang lainnya akan mendapatkan piagam sebagai peserta. 3. Penentuan Peringkat Peserta pada Klasemen Akhir berdasarkan jumlah perolehan medali (olympic system) 4. Setiap nomor pertandingan minimal diikuti oleh 4 Kabupaten/ peserta, jika pada akhir entry by number ternyata ada yang kurang maka diputuskan pada saat Pertemuaan Penanggung Jawab Teknis Cabang Olahraga dan Ketua Kontingen pada tanggal 20 Juni 2014. 5. Peserta untuk cabang olahraga Bola Basket, Bola Voli Indoor, Bulutangkis, Pencak Silat, Sepakbola, Sepak Takraw Putra, Tenis Lapang dan Tenis Meja harus lolos by number POPWILDA Tahun 2013. 6. Peserta POPDA X harus didaftarkan oleh Dinas Kabupaten/ yang membidangi olahraga pelajar dengan ditandatangani oleh Kepala / Sekretaris Dinas Kabupaten/ disertai dengan cap stempel OPD. 15

7. Tempat Pendaftaran: Seksi Pembinaan dan Pengembangan Bakat Bidang Keolahragaan Dinas Olahraga dan Pemuda Provinsi Jawa Barat Jl. Dr. Radjiman No. 6 A Bandung Telpon: 022-4209690, Fax : 022-4209691 Email: pengembanganbakat@yahoo.com 8. Tahapan Pendaftaran: a) Pendaftaran Tahap Pertama : Paling lambat tanggal 16 April 2014 harus sudah diterima Panitia Pelaksana POPDA X Jawa Barat Tahun 2014 dengan menyerahkan surat pernyataan keikutsertaan dilampiri dengan data sebagaimana blanko pendaftaran tahap I terlampir; b) Pendaftaran Tahap Kedua (Entry By Number) : Paling lambat tanggal 5 9 Mei 2014 harus sudah diterima Panitia Pelaksana POPDA X Jawa Barat Tahun 2014 dengan menyerahkan data berupa hardcopy dan softcopy sebagaimana blanko pendaftaran tahap II terlampir; c) Pendaftaran Tahap Ketiga (Entry By Name): Paling lambat tanggal 26 30 Mei 2014 harus sudah diterima Panitia Pelaksana POPDA X Jawa Barat Tahun 2014 dengan menyerahkan data berupa hardcopy dan softcopy sebagaimana blanko pendaftaran tahap III terlampir. 9. Proses Keabsahan akan dilaksanakan tanggal 16-18 Juni 2014, yang dibagi dalam 3 kelompok, tim aju diharuskan datang sesuai jadwal ditetapkan. 16

10. Pertemuan Teknis (Technical Meeting) disesuaikan dengan jadwal masingmasing cabang olahraga, dengan diikuti oleh Ketua Panitia Pelaksana, Penanggung Jawab Teknis dan Manager/Pelatih Cabang Olahraga untuk membahas sistem, peraturan, undian dan jadwal pertandingan masingmasing Cabang Olahraga dilaksanakan pada tanggal 20 Juni 2014. 11. Peraturan pertandingan/perlombaan cabang olahraga POPDA X mengacu pada peraturan yang ditetapkan oleh PB/PP cabang olahraga bersangkutan yang diterbitkan terpisah dalam bentuk Buku Panduan Teknis (Technical Handbook). 12. Penanggung Jawab Teknis, Dewan Hakim dan Wasit/Juri cabang olahraga direkomendasikan oleh induk organisasi cabang olahraga. Penanggung Jawab Teknis dan Dewan Hakim masing-masing Cabang Olahraga berkewajiban menyelesaikan semua permasalahan teknis dan hasil pertandingan Cabang Olahraga masing-masing. Keputusan Penanggung Jawab Teknis dan Dewan Hakim Cabang Olahraga bersifat final. 13. Dewan Hakim Pusat POPDA X ditunjuk oleh PP BAPOPSI berjumlah 3 orang terdiri dari 1 orang perwakilan PP BAPOPSI sekaligus menjadi Ketua Tim, 2 orang anggota terdiri dari 1 perwakilan Pengprov BAPOPSI Jawa Barat dan 1 orang Ketua Tim Keabsahan dari Dinas Olahraga dan Pemuda Provinsi Jawa Barat yang bertugas untuk memutuskan berbagai permasalahan non teknis penyelenggaraan POPDA X. Keputusan Dewan Hakim Pusat bersifat final. 17

14. Akomodasi dan konsumsi peserta, official dan ketua kontingen menjadi tanggung jawab kontingen bersangkutan. 15. Transportasi peserta, official dan ketua kontingen masingmasing kontingen menjadi tanggung jawab kontingen bersangkutan. 16. Pelayanan kesehatan yang disiapkan oleh panitia hanya di tempat pertandingan, sebaiknya masing-masing kontingen didampingi oleh tim kesehatan kontingen sejak pemberangkatan sampai dengan kepulangan serta sebaiknya memberikan jaminan kesehatan / asuransi kepada atlet dan officialnya. Apabila pada saat pertandingan terjadi kecelakaan pada pemain, maka tanggung jawab panitia hanya sampai pada pertolongan pertama, untuk dibawa kepada rumah sakit rujukan, sedangkan seluruh beban biaya pengobatan dan perawatan menjadi tanggung jawab kontingen masing-masing. 17. Keamanan dan kelancaran pelaksanaan POPDA X Tahun 2014 menjadi tanggung jawab bersama, namun demikian Panitia Penyelenggara hanya menyiapkan tim keamanan di tempat pertandingan sesuai dengan jumlah personal yang ada, untuk kelancaran pengamanan Panitia Penyelenggara bekerja sama dengan pihak Kepolisian / Instansi yang bertanggung jawab di lapangan pertandingan, untuk itu diharapkan masing-masing kontingen menjaga ketertiban dan keamanan anggota kontingennya masing-masing. K. VENUES POPDA X TAHUN 2014 No Cabang Olahraga Tempat Pertandingan 1 Pembukaan POPDA 2014 GOR Pajajaran 2 Angkat Besi GOR PABBSI Pajajaran 3 Atletik Lapang Atletik Pajajaran 18

No Cabang Olahraga Tempat Pertandingan 4 Bola Basket GOR Tunas Cibadak 5 Bola Voli Indoor GOR Pajajaran Bandung 6 Bola Voli Pasir Lapang Bola Voli Pasir Lodaya 7 Bulutangkis GOR Lodaya 8 Dayung Situ Ciburuy Padalarang 9 Gulat GOR Gulat Pajajaran 10 Judo GOR JIB Jl. Emong 11 Karate Lapang Tennis Indoor UPI Bandung 12 Panahan Lap Atletik Pajajaran 13 Pencak Silat Tri Lomba Juang 14 Renang Kolam Renang UPI Bandung 15 Senam GOR Senam Jl Tera Bandung 16 Sepakbola Lapang Sepakbola PUSDIKAV Padalarang 17 Sepak Takraw GOR BSD Riung Bandung 18 Tae Kwon Do Sport Hall UPI Bandung 19 Tenis Meja Gedung Distarcip 20 Tenis Lapang Lapangan Tenis Taman Maluku 21 Tinju Gedung Tinju KONI Jabar 22 Penutupan GOR Pajajaran L. HASIL POPWILDA (LOLOS BY NUMBER) Rekap hasil Pekan Olahraga Pelajar Wilayah Daerah (POPWILDA) Tahun 2013 yang bisa mengikuti Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA). I. BOLA BASKET WILAYAH I WILAYAH II WILAYAH III WILAYAH IV 1 Bogor 1 Kab Karawang 1 Cirebon 1 PA Bandung 2 Depok 2 Bekasi 2 Kab Indramayu 2 Kab Bandung 1 Kab Bogor 1 Kab Purwakarta 1 Cirebon 1 PI Bandung 2 Bogor 2 Kab Bekasi 2 Kab Cirebon 2 Kab Bandung II. BOLA VOLI WILAYAH I WILAYAH II WILAYAH III WILAYAH IV PA 1 Kab Bogor 1 Kab Subang 1 Kab Majalengka 1 Bandung 19

PI 2 Kab 2 Bekasi 2 Cirebon 2 Sukabumi Tasikmalaya 1 Kab Bogor 1 Cimahi 1 Cirebon 1 Bandung 2 Bogor 2 Kab Karawang 2 Kab Majalengka 2 Kab Ciamis III. SEPAKBOLA PA WILAYAH I WILAYAH II WILAYAH III WILAYAH IV 1 Kab Bogor 1 Bekasi 1 Kab Majalengka 1 Bandung 2 Depok 2 Cimahi 2 Kab Indramayu 2 Kab Bandung IV. SEPAK TAKRAW PA WILAYAH I WILAYAH II WILAYAH III WILAYAH IV 1 1 Kab Purwakarta 1 Kab Majalengka 1 Sukabumi Bandung 2 Kab Bogor 2 Kab Subang 2 Kab Indramayu 2 Kab Ciamis V. BULU TANGKIS PA PI WILAYAH I WILAYAH II WILAYAH III WILAYAH IV 1 Depok 1 Kab Bekasi 1 Kab Sumedang 1 Bandung 2 Kab Bogor 2 Bekasi 2 Kab Majalengka 2 Kab Bandung 1 Kab Bogor 1 Kab Bekasi 1 Kab Cirebon 1 Kab Bandung 2 Depok 2 Bekasi 2 Kab Sumedang 2 Bandung VI. TENIS MEJA PA PI WILAYAH I WILAYAH II WILAYAH III WILAYAH IV Kab 1 Bandung 1 Kab Purwakarta 1 Kab Majalengka 1 Bandung Barat 2 Kab Bogor 2 Cimahi 2 Cirebon 2 Kab Garut 1 Kab Bandung Barat 1 Bekasi 1 Kab Sumedang 1 Kab Ciamis 2 Bogor 2 Cimahi 2 Kab Cirebon 2 VII. TENIS APANGAN PA PI Bandung WILAYAH I WILAYAH II WILAYAH III WILAYAH IV 1 Kab Bogor 1 Kab Karawang 1 Cirebon 1 Bandung 2 Depok 2 Cimahi 2 Kab Cirebon 2 Tasikmalaya 1 Kab Bogor 1 Kab Karawang 1 Cirebon 1 Bandung 2 Bogor 2 Bekasi 2 Kab Majalengka 2 Kab Bandung 20

VIII. PENCAK SILAT No WILAYAH I WILAYAH II WILAYAH III WILAYAH IV 1 Tunggal Putra 1 Kab. Cianjur 1 Cimahi 1 Kab Sumedang 1 Bandung 2 Kab. Bandung Barat 2 Kab. Subang 2 Kab Cirebon 2 Kab Garut 2 Tunggal Putri 1 Kab. Cianjur 1 Cimahi 1 Kab Majalengka 1 Kab Garut 2 Kab. Bandung Barat 2 Kab. Purwakarta 2 Cirebon 2 Bandung 3 Ganda Putra 1 Kab. Bandung Barat 1 Kab Subang 1 Kab Majalengka 1 Kab Bandung 2 Sukabumi 2 Cimahi 2 Kab Indramayu 2 Bandung 4 Ganda Putri 1 Bogor 1 Kab Subang 1 Kab Majalengka 1 Kab Garut 2 Kab. Bandung Barat 2 Kab Bekasi 2 2 Kab Bandung 5 Regu Putra 1 Bogor 1 Kab Karawang 1 Kab Majalengka 1 Kab Garut 2 Kab. Bandung Barat 2 Kab Bekasi 2 Cirebon 2 Bandung 6 Regu Putri 1 Kab. Bandung Barat 1 Cimahi 1 Cirebon 1 Kab Garut 2 Bogor 2 Kab Karawang 2 Kab Majalengka 2 Bandung 7 Kelas A Putra 1 Kab. Sukabumi 1 Kab Bekasi 1 Cirebon 1 Bandung 2 Bogor 2 Kab Karawang 2 Kab Cirebon 2 Tasikmalaya 8 Kelas A Putri 1 Kab. Cianjur 1 Kab Karawang 1 Cirebon 1 Bandung 2 Kab Bogor 2 Kab Subang 2 Kab Kuningan 2 Kab Tasikmalaya 9 Kelas B Putra 1 Bogor 1 Kab Karawang 1 Cirebon 1 Kab Bandung 2 Depok 2 Bekasi 2 Kab Indramayu 2 Kab Tasikmalaya 10 Kelas B Putri 1 Bogor 1 Kab Karawang 1 Kab Cirebon 1 Kab Garut 2 Kab Bogor 2 Kab Purwakarta 2 Kab Indramayu 2 Kab Bandung 11 Kelas C Putra 1 Kab Bogor 1 Kab Subang 1 Kab Kuningan 1 Bandung 2 Kab. Cianjur 2 Kab Bekasi 2 Kab Cirebon 2 Tasikmalaya 12 Kelas C Putri 1 Kab. Bandung Barat 1 Kab Bekasi 1 Cirebon 1 Bandung 2 Bogor 2 Kab Karawang 2 Kab Cirebon 2 Tasikmalaya 21

No WILAYAH I WILAYAH II WILAYAH III WILAYAH IV 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 Kelas D Putra Kelas d Putri Kelas E Putra Kelas E Putri Kelas F Putra Kelas F Putri Kelas G Putra Kelas G Putri Kelas H Putra KELAS H Kelas I Putra 1 Bogor 1 Kab Karawang 1 Cirebon 1 Bandung 2 Kab Bogor 2 Kab Bekasi 2 Kab Indramayu 2 Tasikmalaya 1 Kab Bogor 1 Kab Karawang 1 Cirebon 1 Kab Tasikmalaya 2 Sukabumi 2 Kab Bekasi 2 Kab Indramayu 2 Tasikmalaya 1 Kab. Sukabumi 1 Kab Karawang 1 Kab Cirebon 1 Bandung 2 Kab Bogor 2 Kab Purwakarta 2 Kab Kuningan 2 Kab Bandung 1 Sukabumi 1 Kab Karawang 1 Kab Indramayu 1 Tasikmalaya 2 Kab Bogor 2 Kab Bekasi 2 Kab Kuningan 2 Kab Garut 1 Bogor 1 Kab Karawang 1 Cirebon 1 Bandung 2 Kab. Bandung Barat 2 Kab Purwakarta 2 Kab Cirebon 2 Tasikmalaya 1 Bogor 1 Kab Karawang 1 Cirebon 1 Bandung 2 Kab. Bandung Barat 2 Kab Purwakarta 2 Kab Sumedang 2 Kab Garut 1 Kab. Cianjur 1 Kab Bekasi 1 Kab Indramayu 1 Bandung 2 Kab. Bandung Barat 2 Cimahi 2 Kab Majalengka 2 Tasikmalaya 1 Kab. Sukabumi 1 Bekasi 1 Cirebon 1 Bandung 2 Sukabumi 2 Kab Bekasi 2 Kab Kuningan 2 Kab Bandung 1 Kab Bogor 1 Kab Bekasi 1 Cirebon 1 Kab Garut 2 Kab. Bandung Barat 2 Kab Purwakarta 2 Kab Majalengka 2 Kab Bandung 1 Sukabumi 1 Kab Bekasi 1 Kab Cirebon 1 Tasikmalaya 2 Kab Bogor 2 Kab Purwakarta 2 Cirebon 2 Kab Bandung 1 Kab. Cianjur 1 Kab Bekasi 1 Kab Sumedang 1 Tasikmalaya 2 Depok 2 Kab Purwakarta 2 Kab Majalengka 2 Kab Bandung 22

BAB III PENUTUP Hal-hal lain yang belum terdapat dalam Buku Panduan POPDA X, jika ada perubahan ataupun hal lainnya yang dianggap penting dapat diputuskan pada saat Pertemuan Penanggung Jawab Teknis Cabang Olahraga dan Ketua Kontingen tanggal 20 Juni 2014. Diharapkan dengan adanya Buku Panduan POPDA X dapat menjadi acuan dasar dalam mendukung kesuksesan dan kelancaran penyelenggaraan POPDA X. Bandung, April 2014 Kepala Bidang Keolahragaan Selaku Ketua Pelaksana POPDA X Drs. KAMARUL BAHRI, M.Pd NIP. 19630501 198703 1 010 23