PERAN PIMPINAN DALAM PENERAPAN DISIPLIN KERJA KARYAWAN PT JASARAHARJA PUTERA PALEMBANG

dokumen-dokumen yang mirip
KESESUAIAN KENYATAAN DAN HARAPAN KUALITAS PELAYANAN KLAIM ASURANSI PADA PT JASARAHARJA PUTERA PALEMBANG MENURUT PERSEPSI PELANGGAN

PENILAIAN KONSUMEN MENGENAI BAURAN PEMASARAN RITEL MINIMARKET ALFAMART DALAM LOYALITAS BERBELANJA

PERANAN BAURAN PEMASARAN TERHADAP UPAYA PENINGKATAN VOLUME PENJUALAN PADA KAOS NYENYES PALEMBANG

KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN PELANGGAN PADA BAKSO DAN MIE AYAM MIDUN PALEMBANG

PERANAN PELATIHAN DALAM MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN PADA UNIT PERENCANAAN PDAM TIRTA MUSI RAMBUTAN

ANALISIS PENERAPAN SISTEM PENILAIAN KINERJA KARYAWAN PADA PLTGU 110 MW PT SUMBERDAYA SEWATAMA UP. GUNUNG MEGANG MUARA ENIM

ANALISIS UPAH TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI HONORER PADA BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH (BAPPEDA) PROVINSI SUMATERA SELATAN

TINGKAT DISIPLIN KERJA DAN SIKAP/PERILAKU KARYAWAN PADA PT BUKIT ASAM (PERSERO) Tbk. TANJUNG ENIM SUMATERA SELATAN

PENERAPAN DISIPLIN KERJA KARYAWAN PADA PT BERSAMA MAKMUR RAHARJA PALEMBANG

PENILAIAN KONSUMEN BERDASARKAN KENYATAAN DAN HARAPAN DARI KUALITAS PELAYANAN GOTHIC BABY SHOP AND GIFT PALEMBANG

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN KERJA KARYAWAN TERHADAP PEMBERIAN KOMPENSASI LANGSUNG PADA BAGIAN OPERASIONAL PT POS INDONESIA (PERSERO) PALEMBANG

PENTINGNYA PENERAPAN DISIPLIN KERJA DALAM MENINGKATKAN KINERJA KARYAWANN PADA PT ARJUNA MAS ABADI PALEMBANG

PENERAPAN ETIKA BERBUSANA PADA BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH PROVINSI SUMATERA SELATAN

PERANAN PELATIHAN KERJA DALAM MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN DI PT PLN (PERSERO) AREA LAHAT RAYON PRABUMULIH

ANALISIS KEPUASAN PELANGGAN PADA PT KIEN CAI INDONESIA CABANG PALEMBANG

FUNGSI PELATIHAN DALAM MENINGKATKAN PERANAN SEKURITI DI BIDANG KEAMANAN LINGKUNGAN PT PUSRI PALEMBANG

DISIPLIN KERJA DAN PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA SALON KECANTIKAN RUMAH CANTIK MUSLIMAH & SPA DESI KHADIJAH PALEMBANG

ANALISIS BIAYA PROMOSI DALAM MENINGKATKAN VOLUME PENJUALAN PADA OPTIC GANDA PALEMBANG

MENTARI RIZKI

PERANAN TATA RUANG DALAM MENINGKATKAN EFISIENSI KERJA PEGAWAI BAGIAN HUMAS DAN PROTOKOL PADA KANTOR SEKRETARIAT DPRD PROVINSI SUMATERA SELATAN

PEMELIHARAAN MESIN-MESIN KANTOR DALAM MENUNJANG KELANCARAN AKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT SRIWIJAYA INDAH LESTARI

PENERAPAN KOMPENSASI PADA PT LAUTAN BERLIAN UTAMA MOTOR PRABUMULIH

LAPORAN AKHIR PENGARUH KOMPENSASI FINANSIAL LANGSUNG TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN DISTRO DAN BUTIK TERMURAH PALEMBANG

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PT PAMAPERSADA NUSANTARA INDONESIA

PERANCANGAN SISTEM KEARSIPAN ELEKTRONIK DENGAN MENGGUNAKAN APLIKASI MICROSOFT ACCESS 2007 DI BAGIAN PERENCANAAN PADA PDAM TIRTA MUSI PALEMBANG

Mey Siska Putriyani POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA JURUSAN ADMINISTRASI BISNIS PALEMBANG 2016 LAPORAN AKHIR. Disusun Oleh:

PENILAIAN SIKAP KONSUMEN DALAM MINAT MEMILIH JASA LOGISTIK PADA PT POS INDONESIA CABANG MERDEKA PALEMBANG

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA PD SUMBER CAHAYA ABADI PALEMBANG

PERANAN SALURAN DISTRIBUSI DALAM MENINGKATKAN VOLUME PENJUALAN ES KRIM WALLS (STUDI KASUS PADA PT RASA PRIMA SELARAS PALEMBANG)

LAPORAN AKHIR ANALISIS KESENJANGAN HARAPAN DAN KINERJA KUALITAS PELAYANAN PADA PERPUSTAKAAN POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA PALEMBANG

Pengaruh Persepsi Konsumen terhadap Keputusan Pembelian Notebook Acer

PENILAIAN KINERJA KARYAWAN PT ADHI PRATAMA PERKASA DI OPI MALL PALEMBANG

LAPORAN AKHIR. Disusun Untuk Memenuhi Syarat Menyelesaikan Pendidikan Diploma III Pada Jurusan Administrasi Bisnis Politeknik Negeri Sriwijaaya

PENTINGNYA PENILAIAN PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK (RSIA) RIKA AMELIA PALEMBANG

ANALISA PRODUK DAN HARGA TERHADAP PENILAIAN KONSUMENDALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN BONEKA HELLO KITTY DI TOKO FIRA SOUVENIR PALEMBANG

KEGIATAN INTERNAL PUBLIC RELATIONS PT SEBANGUN BUMI ANDALAS WOOD INDUSTRIES PALEMBANG DALAM MENCIPTAKAN HUBUNGAN YANG HARMONIS ANTAR KARYAWAN

TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP KUALITAS PELAYANAN PADA MINIMARKET MUTIARA INDAH PALEMBANG

DAMPAK KOMPENSASI TERHADAP SEMANGAT KERJA KARYAWAN DEPARTMENT PRODUKSI PADA PT INDOFOOD CBP SUKSES MAKMUR TBK. PALEMBANG

PENERAPAN ETIKA BERBUSANA PADA PT POS INDONESIA (PERSERO) PERWAKILAN PUSAT PALEMBANG LAPORAN AKHIR

PERANAN CUSTOMER SERVICE DALAM MELAYANI PENYAMBUNGAN PASANG BARU LISTRIK PRABAYAR PADA PT PLN (PERSERO) WS2JB AREA PALEMBANG

LAPORAN AKHIR OLEH: ADEZA OKTAVINI NPM

LAPORAN AKHIR. Oleh: SITI REVI MARISA

PERANAN KEPEMIMPINAN DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN PADA PT MITRA ANEKA REZEKI PALEMBANG

PERSEPSI ORANG TUA MURID TERHADAP KUALITAS PELAYANAN DI RAUDHATUL ATFAL P.M SULTAN MAHMUD BADARUDDIN PALEMBANG

PERHITUNGAN BREAK EVEN POINT (BEP) SEBAGAI DASAR UNTUK MENENTUKAN VOLUME PENJUALAN (STUDI KASUS PADA BAKSO DAN MIE AYAM MIDUN PALEMBANG)

TINGKAT KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP KUALITAS LAYANAN JASA FITNES HOLIC PALEMBANG

PENGARUH KOMPENSASI FINANSIAL TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT KERETA API INDONESIA (PERSERO) DIVISI REGIONAL III SUMATERA SELATAN

PEMELIHARAAN MESIN-MESIN KANTOR DALAM MENUNJANG KELANCARAN AKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA DEPARTEMEN SEKURITI PT PUSRI PALEMBANG

PERSEPSI PENGGUNA PRODUK SEPEDA MOTOR MEREK HONDA (STUDI KASUS DI RT 14/RW 05 KEL.2 ILIR KEC. ILIR TIMUR II PALEMBANG)

PERSEPSI KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK HERBAL PT WAHIDA INDONESIA PADA STOKIS UTAMA PALEMBANG

ANALISIS MOTIF RASIONAL KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SMARTPHONE HUAWEI (STUDI PADA MAHASISWA POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA)

PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA PT DAYA KOBELCO CONSTRUCTION MACHINERY INDONESIA CABANG PALEMBANG

PERANAN IKLIM ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT PEGADAIAN (PERSERO) KANTOR CABANG MERDEKA PALEMBANG

TINJAUAN TERHADAP PENERAPAN BAURAN PROMOSI PADA CINDO CRAFT PALEMBANG

PENGARUH BIAYA PROMOSI TERHADAP VOLUME PENJUALAN PADA PT NUSA SARANA CITRA BAKTI LAHAT

PERANAN KUALITAS PELAYANAN JASA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA CUCIAN MOBIL SUKSES MOTOR SRIWIJAYA PALEMBANG

TINJAUAN SISTEM DISTRIBUSI BBM KE SPBU PADA PT PERTAMINA (PERSERO) UPms II PALEMBANG

STRATEGI PEMIMPIN DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN PADA PT PROPAN RAYA ICC PALEMBANG

ANALISIS TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK DALAM MELAPORKAN SPT TAHUNAN PAJAK PENGHASILAN ORANG PRIBADI MELALUI PENERAPAN E-FILING

PEMELIHARAAN MESIN-MESIN KANTOR DALAM MENUNJANG AKTIVITAS PEGAWAI DINAS PERTANIAN TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA SUMATERA SELATAN

ANALISIS HUBUNGAN HARGA DALAM MENENTUKAN OMZET PENJUALAN DI AINUN KUE PALEMBANG

Peranan Advertising dan Sales Promotion Terhadap Minat Siswa Memilih Kursus Bahasa Inggris Di LBPP LIA Palembang

PERANAN BIAYA PROMOSI DALAM MENINGKATKAN OMZET PENJUALAN PADA EDY ROTI PRABUMULIH

TINJAUAN TERHADAP PENERAPAN BAURAN PROMOSI PADA USAHA KUE KANIA KALIDONI PALEMBANG

SISTEM PENYIMPANAN DAN PEMELIHARAAN ARSIP PADA KANTOR BPD GAPENSI PROVINSI SUMATERA SELATAN

KEPUTUSAN PEMBELIAN BAJU DI ONLINE SHOP

TINJAUAN TERHADAP MOTIVASI KERJA KARYAWAN PADA AJB BUMIPUTERA 1912 CABANG LEMABANG PALEMBANG

LAPORAN AKHIR UPAYA PENYELESAIAN KREDIT MACET PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM (KSP) KOPDIT RUKUN PALEMBANG

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN GADAI EMAS PADA PT PEGADAIAN (Persero) CABANG LEMABANG PALEMBANG

PERANAN AKREDITASI A PRODI DIII ADMINISTRASI BISNIS TERHADAP MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA JURUSAN ADMINISTRASI NIAGA POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA

TINJAUAN SISTEM PENYIMPANAN ARSIP UNTUK MELANCARKAN PEKERJAAN PADA PT SINAR KARYA PROPERTINDO PALEMBANG

SISTEM PEMUSNAHAN ARSIP PADA BAGIAN KEPEGAWAIAN DI KANTOR IMIGRASI KELAS 1 PALEMBANG

EFEKTIVITAS DAN KONTRIBUSI TINDAKAN PENAGIHAN PAJAK DALAM PENERIMAAN TUNGGAKAN PENANGGUNG PAJAK

PERHITUNGAN BREAK EVEN POINT (BEP) DALAM JUMLAH UNIT DAN RUPIAH PADA USAHA GENTENG SRI DI TALANG KELAPA

TINJAUAN TERHADAP STRATEGI PROMOSI PENJUALAN MOBIL FORD PADA PT CITRA ABADI INDAH CEMERLANG PALEMBANG

TINJAUAN TINGKATAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN BAGIAN OPERATOR (STUDI KASUS PADA PT KALINDO MATESU GOAUTAMA GAS PALEMBANG)

GAMBARAN TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN ATAS KUALITAS SMARTPHONE SAMSUNG (Studi Kasus Pada Siswa SMA Daarul Aitam Palembang)

PERAN STRATEGI PROMOSI DALAM UPAYA MENINGKATKAN PENJUALAN PRODUK JASA ASURANSI PADA PT ASURANSI BRINGIN SEJAHTERA ARTAMAKMUR (CABANG PALEMBANG)

USAHA-USAHA MENINGKATKAN KEDISIPLINAN KERJA KARYAWANPADA PT JASARAHARJA PUTERA CABANG PALEMBANG

TINJAUAN PROSEDUR PENILAIAN PRESTASI KERJA KARYAWAN

Berjuanglah lebih keras melebihi kerasnya batu. Karena batu masih dapat terkikis oleh air. Sedangkan manusia tidak akan mencair karena air.

UPAYA PENGEMBANGAN USAHA CATERING PADA CV CATERING HIDAYAH ABADI DI KOTA PALEMBANG

PERHITUNGAN BREAK EVEN POINT (BEP) PADA INDUSTRI RUMAH TANGGA CINCAU BUKIT ERNANI DI BUKIT BESAR

PELATIHAN PENINGKATAN PELAYANAN PRIMA PADA BAGIAN CASHIER PT FASTFOOD INDONESIA, TBK (KFC INTERNATIONAL PLAZA)

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT NINDYA KARYA (PERSERO) PALEMBANG

PEMBERIAN INSENTIF MATERIAL DALAM MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT NISA MAJU BERSAMA PALEMBANG

USAHA-USAHA MENINGKATKAN DISIPLIN KERJA GURU DAN STAF SMP NEGERI 38 PALEMBANG

MERANCANG SISTEM KEARSIPAN ELEKTRONIK MENGGUNAKAN APLIKASI CANOFILE FOR WINDOWS PADA P.D. PERCETAKAN SARANA

PENANGANAN SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR PADA BPK RI PERWAKILAN PROVINSI SUMATERA SELATAN

TINJAUAN HUBUNGAN ANTARA BIAYA PROMOSI TERHADAP VOLUME PENJUALAN PADA MDP IT SUPERSTORE PALEMBANG

PENGARUH BIAYA PROMOSI DALAM MENINGKATKAN VOLUME PENJUALAN PADA PT ASTRA MOTOR MUARA ENIM

Dibuat Sebagai Syarat Laporan Akhir Pada Jurusan Administrasi Bisnis Politeknik Negeri Sriwijaya

STRATEGI PROMOSI UNTUK MENCAPAI TARGET PENJUALAN PADA PT SHARPRINDO DINAMIKA PRIMA CABANG PALEMBANG

ANALISIS PROSEDUR PEMBUKAAN REKENING GIRO PADA BANK MANDIRI CABANG IBA PALEMBANG

PERANCANGAN SISTEM AKUNTANSI PERSEDIAAN BARANG DAGANG PADA CV. SUMBER ALUMUNIUM PELANGI PALEMBANG

Oleh: DESY FITRIYANTI NIM

ANALISIS BIAYA DIFERENSIAL PADA PD MIE AYAM BERKAH PALEMBANG

ANALISIS PENETAPAN HARGA POKOK PRODUKSI PADA PENGRAJIN ROTAN KARYA ABADI PALEMBANG

APLIKASI PENGOLAHAN DATA PENJUALAN BUKU UNTUK SMA PADA PT ERLANGGA CABANG KAYUAGUNG BERBASIS VISUAL BASIC 6.0

ANALISIS MOTIVASI KERJA YANG BERSUMBER DARI INTERNAL KARYAWAN PADA PT BANK HIMPUNAN SAUDARA 1906 TBK., KC PALEMBANG

Transkripsi:

PERAN PIMPINAN DALAM PENERAPAN DISIPLIN KERJA KARYAWAN PT JASARAHARJA PUTERA PALEMBANG LAPORAN AKHIR Laporan Ini Disusun Untuk Memenuhi Persyaratan Menyelesaikan Pendidikan Diploma III Pada Jurusan Administrasi Bisnis Program Studi Administrasi Bisnis Politeknik Negeri Sriwijaya Oleh: Febrino valentin NPM 061330601202 POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA PALEMBANG 2016 PERAN PIMPINAN DAL

ii

iii

iv

MOTTO DAN PERSEMBAHAN Suatu kehidupan yang penuh kesalahan tak hanya lebih berharga, namun juga lebih berguna dibandingkan hidup tanpa melakukan apapun (George Bernat Show) Karya ini kupersembakan untuk: Ibu dan Ayah yang tidak pernah letih untuk menyayangiku dan mendo akanku Semua keluarga besar yang selalu memberikan semangat kepadaku Dosen-dosen tercinta yang telah memberikan banyak ilmu dan bimbingannya. Teman-teman Seperjuangan 6 NF Almamaterku v

KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT karena berkat rahmat dan karunia-nya penulis dapat menyelesaikan Laporan Akhir mengenai Peran Pimpinan Dalam Penerapan Disiplin Kerja Karyawan Pada PT Jasaraharja Putera. Tujuan penyusunan Laporan Akhir ini adalah untuk memenuhi persyaratan menyelesaikan pendidikan diploma III pada jurusan Administrasi Bisnis program studi Administrasi Bisnis di Politeknik Negeri Sriwijaya. Objek yang penulis pilih dalam Laporan Akhir ini adalah PT Jasaraharja Putera Palembang pada bagian klaim asuransi. Penulis memilih topik ini sebagai bahasan karena penulis menganggap penting untuk menambah ilmu pengetahuan sebagai penerapan dari teori yang telah dipelajari pada kegiatan perkuliahan.pada penyusunan Laporan Akhir ini penulis mengumpulkan data dari menyebarkan kuesioner langsung kepada pelanggan yang pernah melakukan klaim asuransi lebih dari 1 kali ke perusahaan, melakukan wawancara pada pihak yang mempunyai wewenang untuk memberikan informasi berkaitan langsung dengan penulisan laporan, dan riset pustaka sebagai bahan acuan penulisan. Penulis menyadari bahwa tidaklah mudah untuk menyusun Laporan Akhir ini, karena pengetahuan penulis masih terbatas. Untuk itu, penulis mengharapkan kritik dan saran dari pembaca untuk perbaikan di masa yang akan datang. Agar penulis dapat menghasilkan karya yang lebih baik serta dapat berguna bagi banyak orang. Palembang, Juli 2016 Penulis vi

UCAPAN TERIMA KASIH Puji syukur selalu penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat rahmat dan hidayah-nya penulis dapat menyelesaikan Laporan Akhir ini tanpa adanya rintangan yang berarti. Pada kesempatan kali ini penulis juga menyampaikan ucapan terima kasih kepada: 1. Dr. Ing. Ahmad Taqwa, M.T. selaku Direktur Politeknik Negeri Sriwijaya. 2. A. Jalaludin Sayuti, S.E., M.Hum.Res.M selaku Ketua Jurusan Administrasi Bisnis Politeknik Negeri Sriwijaya. 3. Divianto, S.E., M.M selaku Sekretaris Jurusan Administrasi Bisnis Politeknik Negeri Sriwijaya. 4. Bapak Munparidi, S.E., M.Si. selaku Dosen Pembimbing I Laporan Akhir yang telah memberikan bimbingan dan saran dalam menyelesaikan penyusunan Laporan Akhir ini. 5. Ibu Marieska Lupikawaty, S.E., M.M. selaku Dosen Pembimbing II Laporan Akhri yang telah memberikan bimbingan dan motivasi dalam menyelesaikan penyusunan Laporan Akhir ini. 6. Bapak Ikramayose Kamil, S.H., selaku Manajer PT Jasaraharja Putera Palembang yang telah memberikan kepercayaan kepada penulis untuk mengambil penelitian di PT Jasaraharja Putera Palembang. 7. Bapak Gigih Irwantono, S.H., selaku kepala bagian seksi klaim asuransi yang telah memperbolehkan penulis untuk mengangkat penelitian tentang klaim asuransi. 8. Ibu Nurjanah, selaku penanggung jawab unit klaim asuransi yang telah memberikan informasi-informasi yang diperlukan penulis untuk penyusunan laporan ini. 9. Seluruh staf dan karyawan PT Jasaraharja Putera Palembang yang telah memberikan semangat dan banyak membantu penulis dalam melakukan penulisan laporan ini. vii

10. Seluruh dosen dan staf administrasi Jurusan Administrasi Bisnis Politeknik Negeri Sriwijaya. 11. Ibu dan Ayah serta keluarga tercinta yang telah telah mencurahkan kasih sayang yang berlimpah serta membantu dan memberikan semangat. 12. Teman seperjuangan di jurusan Administrasi Bisnis khususnya 6 NF. 13. Semua pihak yang turut membantu dalam proses menyelesaikan Laporan Akhir ini. Semoga amal baik yang telah diberikan kepada penulis mendapatkan imbalan dari Tuhan Yang Maha Esa. Pada penulisan laporan ini, penulis menyadari bahwa masih terdapat banyak kekurangan dan ketidaksempurnaan. Oleh karena itu, penulis harap ada saran dan kritik untuk memperbaiki Laporan Akhir ini supaya menjadi lebih baik di masa yang akan datang. Palembang, Juli 2016 Penulis viii

ABSTRACT The purpose of this report is to determine the role of Leader and assembling of labor discipline on PT JasaraharjaPutera Palembang. The object of the analysis of this report are employees of PT Jasaraharja Putera Palembang on the production and insurance claims department. The writer used questionnaires, interviews, and research literature in collecting data. The techniques of analyzed data used quantitative and qualitative techniques. The result showed that the percentage of variable leader have an average score of 55.55% included in the adequate category. Discipline apply has an average percentage score of 55.76%, which is adequate. Dominant dimension of leader is on motivation, making decision and implementation of the dominant discipline dimension that remuneration and human relations. The suggestion is leader of PT Jasaraharja Putera should be able to increase the variable that is considered weak and adequate by employees of PT Jasaraharja Son. Leadership should approach the employee by provides clear information and good communication to employees, pays more attention to employees to achieve organizational goals, cares about the employee's duties as responsibility as the leader, rebukes and punishes employees who make mistakes. Keywords : Role of leadership, discipline ix

ABSTRAK Tujuan dari penulisan laporan ini adalah untuk mengetahui Peran Pimpinan dan Penerapan disiplin kerja pada PT Jasaraharja Putera Palembang. Adapun objek analisis laporan ini adalah karyawan pada PT Jasaraharja Putera Palembang pada bagian pembuatan dan klaim asuransi. Penulis mengunakan alat kuesioner, wawancara, dan riset pustaka dalam pengumpulan data. Teknik analisis yang digunakan adalah teknik kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian menunjukan bahwa dimensi pimpinan memiliki persentase skor rata-rata 55,55% termasuk dalam kategori cukup. Penerapan disiplin memiliki persentase skor rata-rata 55,76% yang tergolong cukup. Dimensi pimpinan yang dominan yaitu pada pemberian motivasi, pengambilan keputusan dan penerapan variabel disiplin yang dominan yaitu balas jasa dan hubungan manusia. Disarankan sebaiknya pimpinan PT Jasaraharja Putera harus mampu meningkatkan dimensi yang dinilai lemah dan cukup oleh karyawan PT Jasaraharja Putera. Sebaiknya pimpinan melakukan pendekatan kepada karyawan dengan cara memberikan informasi yang jelas dan berkomunikasi yang baik kepada karyawan, lebih memperhatikan bawahan untuk mencapai tujuan organisasi, pemimpin peduli terhadap tugas karyawan sebagai dari tangung jawab, menegur dan menghukum karyawan yang melakukan kesalahan. Kata Kunci: Peran pimpinan, penerapan disiplin. x

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN AKHIR... ii PERNYATAAN BUKAN PLAGIAT... iii LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI... iv MOTO DAN PERSEMBAHAN.... v KATA PENGANTAR... vi UCAPAN TERIMA KASIH... vii ABSTRAC... ix ABSTRAK... x DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xv BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Rumusan Masalah... 4 1.3 Ruang Lingkup Pembahasan... 4 1.4 Tujuan dan Manfaat Penulisan... 4 1.4.1 Tujuan Penulisan... 4 1.4.2 Manfaat Penulisan... 4 1.5 Metodologi Penelitian... 5 1.5.1 Ruang Lingkup Penelitian... 5 1.5.2 Metode Pengumpulan Data... 5 1.5.3 Teknik Sampling... 6 1.5.4 Teknik Analisa Data... 6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pemimpin... 10 2.1.1 Pengertian Pemimpin... 10 2.1.2 Dimensi Pemimpin... 10 2.2 Disiplin... 11 2.2.1 Pengertian Disiplin... 11 xi

2.2.2 Indikator-Indikator Disiplin... 11 2.2.3 Jenis Jenis Disiplin kerja... 12 2.2.4 Pelaksanaan dan Penetapan Disiplin... 13 2.2.5 Upaya Peningkatan Disiplin... 13 2.2.6 Tingkat dan Jenis Disiplin... 14 BAB III KEADAAN UMUM PERUSAHAAN 3.1 Sejarah Singkat Perusahaan... 15 3.2 Visi dan Misi... 17 3.2.1 Visi... 17 3.2.2 Misi... 17 3.3 Struktur Organisasi... 18 3.4 Uraian Jabatan... 19 3.5 Produk-Produk Asuransi Perusahaan... 21 3.6 Profil Responden... 29 3.7 Rekapitulasi Hasil Responden... 32 BAB IV PEMBAHASAN 4.1 Peran Pimpinan Dalam Penerapan Disiplin Kerja karyawan Pada PT Jasaraharja Putera Palembang... 37 4.2 Dimensi Peran Pimpin dan Penerapan Disiplin Kerja Karyawan Yang dominan Pada PT Jasaraharja Putera Palembang... 62 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan... 65 5.2 Saran... 66 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xii

DAFTAR TABEL DAN GAMBAR Halaman Tabel 1.1 Tingkat Absensi Pimpinan PT Jasaraharja Putera Palembang 2015... 2 Tabel 1.2 Tingkat Absensi Pegawai PT Jasaraharja Putera Palembang 2015... 3 Gambar 3.1 Struktur Organisasi PT Jasaraharja Putera Palembang... 18 Tabel 3.1 Daftar Karyawan Pembuatan Asuransi... 29 Tabel 3.2 Responden Berdasarkan Jenis Klamin... 30 Tabel 3.3 Responden Berdasarkan Usia Karyawan... 30 Tabel 3.4 Responden Berdasarkan Latar Belakang Pendidikan... 31 Tabel 3.5 Responden Berdasarkan Lama Bekerja... 32 Tabel 3.6 Peran Pimpinan (variabel X)... 33 Tabel 3.7 Disiplin Kerja (variabel Y)... 34 Tabel 4.1 Jawaban Responden Mengenai Cara Borkomunikasi Pimpinan Pada PT Jasaraharja Putera Palembang... 38 Tabel 4.2 Jawaban Responden Pemberian Motivasi Pimpinan Pada PT Jasaraharja Putera Palembang... 40 Tabel 4.3 Jawaban Responden Kemampuan Memimpin Pimpinan Pada PT Jasaraharja Putera Palembang... 42 Tabel 4.4 Jawaban Responden Pengambilan Keputusan Pimpinan Pada PT Jasaraharja Putera Palembang... 44 Tabel 4.5 Jawaban Responden Kekuasaan Yang Positif Pimpinan Pada PT Jasaraharja Putera Palembang... 45 Tabel 4.6 Jawaban Responden Mengenai Tujuan dan Kemampuan Disiplin Pada PT Jasaraharja Putera Palembang... 47 Tabel 4.7 Jawaban Responden Kepemimpinan Disiplin Pada PT Jasaraharja Putera Palembang... 49 xiii

Tabel 4.8 Jawaban Responden Balas Jasa Disiplin Pada PT Jasaraharja Putera Palembang... 51 Tabel 4.9 Jawaban Responden Keadilan Disiplin Pada PT Jasaraharja Putera Palembang... 52 Tabel 4.10 Jawaban Responden Waskat Disiplin Pada PT Jasaraharja Putera Palembang... 54 Tabel 4.11 Jawaban Responden Sanksi Disiplin Pada PT Jasaraharja Putera Palembang... 55 Tabel 4.12 Jawaban Responden Ketegasan Disiplin Pada PT Jasaraharja Putera Palembang... 57 Tabel 4.13 Jawaban Responden Hubungan Manusia Disiplin Pada PT Jasaraharja Putera Palembang... 59 Tabel 4.14 Rangkuman Hasil Perhitungan Variabel Peran Pimpinan (X) Dan Varibel Disiplin (Y)... 61 Tabel 4.15 Rangkuman Hasil Perhitungan Variabel Peran Pimpinan... 62 Tabel 4.16 Rangkuman Hasil Perhitungan Variabel Disiplin (Y)... 63 xiv

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Surat Permohonan Izin Pengambilan Data Lampiran 2 Surat PengantarPengambilan Data Lampiran 3 Lembar Rekomendasi Lampiran 4 Lembar Kesepakatan Bimbingan Pembimbing I Lampiran 5 Lembar Kesepakatan Bimbingan Pembimbing II Lampiran 6 Lembar Konsultasi Laporan Akhri Pembimbing I Lampiran 7 Lembar Konsultasi Laporan Akhri Pembimbing II Lampiran 8 Kartu Kunjungan Mahasiswa Lampiran 9 Kuesioner Lampiran 10 Hasil Wawancara xv