BAB I ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PEMBERIAN UANG MUKA KPR OLEH NASABAH DENGAN AKAD (Studi Kasus di BMT MUDA JATIM SURABAYA)

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. berbasis syariah ini menerapkan prinsip tolong-menolong dan tidak berorientasi

BAB I PENDAHULUAN. terhadap lembaga-lembaga keuangan di Indonesia, termasuk koperasi berupa

BAB 1 PENDAHULUAN. perhatian yang cukup serius dari masyarakat. Hal ini dibuktikan dengan semakin

BAB I PENDAHULUAN. dana. Hal ini sesuai dengan fungsi lembaga keuangan itu sendiri. 1

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan masyarakat adalah kegiatan pinjam-meminjam. Pinjam-meminjam

BAB I PENDAHULUAN. hal Ahmad Hasan Ridwan, Manajemen Baitul Mal Wa Tamwil, Bandung: Pustaka Setia, 2013,

BAB I PENDAHULUAN. sebagai organisasi perantara antara masyarakat yang kelebihan dana dengan

BAB I PENDAHULUAN. dan Menengah Republik Indonesia Nomor 91/Kep/IV/KUKM/IX/2004. tentang Petunjuk Pelaksanaan Kegiatan Usaha Koperasi Jasa Keuangan

BAB I PENDAHULUAN. terdapat nilai lebih yang merupakan keuntungan atau laba bagi sha>h{ib al ma>l

BAB I PENDAHULUAN. Diterbitkannya fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) tahunn 2003 yang

BAB I PENDAHULUAN. pentingnya persoalan itu bagi kehidupan manusia. Cita-cita di bidang

BAB I PENDAHULUAN. Perusahaan yang bergerak dalam dunia bisnis terdiri dari beragam

BAB I PENDAHULUAN. jasa dalam skala industri kecil, menengah sampai besar dengan peraturan pelayanan yang

BAB I PENDAHULUAN. pemerintahan, perdagangan terutama dalam bidang ekonomi. Merupakan suatu

BAB I PENDAHULUAN. 2004, h Heri Sudarsono, Bank dan Lembaga Keuangan Syariah, Yogyakarta: Ekonosia, 2003, h 96.

BAB I PENDAHULUAN. diterapkan dalam kehidupan sehari-hari, tidak terlepas dari peran lembagalembaga

BAB I PENDAHULUAN. kontemporer yang telah memberikan warna dalam perekonomian. Perkembangan

BAB IV. A. Analisis Aplikasi Akad Mura>bah}ah di BMT Mandiri Sejahtera Jl. Raya Sekapuk Kecamatan Ujung Pangkah Kabupaten Gresik.

BAB I PENDAHULUAN. mencari keberkahan yaitu untuk memenuhi kebutuhan baik berupa kebutuhan

BAB I PENDAHULUAN. Pertumbuhan ekonomi Indonesia pada tahun 2011 mengalami tumbuh sebesar

BAB I PENDAHULUAN. syari ah yang paling sederhana yang saat ini banyak muncul di Indonesia bahkan hingga

BAB I PENDAHULUAN. dalam rangka mengatasi krisis tersebut. Melihat kenyataan tersebut banyak para ahli

BAB IV ANALISIS TERHADAP UPAYA PENGOVERAN BUKTI FISIK TRANSAKSI MURA>BAH{AH DI BPRS JABAL NUR SURABAYA

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG

PELAKSANAAN AKAD WADI AH DI LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH (Studi di BMT HIRA Gabugan, Tanon, Sragen)

BAB I PENDAHULUAN. hlm. 5

BAB I PENDAHULUAN. investasi yang membutuhkan modal yang besar tidak mungkin dipenuhi tanpa bantuan

BAB I PENDAHULUAN. dengan aktifitas lembaga keuangan secara halal. kemanfaatan yang sesuai dengan prinsip syari ah 1. Salah satu

BAB I PENDAHULUAN menyebabkan banyak bank yang menjalankan prinsip syariah. Perbankan

BAB 1 PENDAHULUAN. setiap manusia dalam hidupnya tidak terlepas dari risiko, bahaya atau kerugian

BAB I PENDAHULUAN. Muhammad Firdaus, Akad-Akad Syariah, (Jakarta: Renaisan, 2007), h.43

BAB I PENDAHULUAN. yang dahulu. Namun prinsip-prinsip pertukaran barang dan pinjam-meminjam

BAB I PENDAHULUAN. kekurangan permodalan tidak mudah diperoleh. 1. Mudharabah BMT Bina Umat Sejahtera Semarang (Universitas Negeri Semarang, 2007)

BAB I PENDAHULUAN. keuangan. Intermediasi keuangan merupakan proses penyerapan dari unit surplus

BAB I PENDAHULUAN. lembaga perbankan syariah pada tahun Salah satu uji coba yang cukup

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. dengan koperasi atau Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM). Baitul mal wa

BAB I PENDAHULUAN. informasi ekonomi untuk membuat pertimbangan dan mengambil. Standart Akuntansi Keuangan (PSAK) sudah diatur peraturan tentang

BAB I PENDAHULUAN. Hukum merupakan sebuah aspek yang sangat penting, dimana. keberadaannya digunakan untuk mengatur segala urusan pemerintahan.

BAB IV BINDUNG KECAMAATAN LENTENG KABUPATEN SUMENEP. yang sifatnya menguntungkan. Jual beli yang sifatnya menguntungkan dalam Islam

BAB I PENDAHULUAN. ditandai bermunculannya lembaga-lembaga keuangan yang berbasis syariah.

BAB III METODE PENELITIAN. sangat penting dalam suatu penelitian, berhasil tidaknya suatu penelitian

BAB I PENDAHULUAN. Bank merupakan salah satu urat nadi perekonomian sebuah negara,

BAB I PENDAHULUAN. Sistem Perbankan di Indonesia yang diatur dalam Undang-undang

BAB I PENDAHULUAN. Yogyakarta: Ekonomi, 2005, h Heri Sudarsono, Bank dan Lembaga Keuangan Syari ah, Cet. III, 2 Ibid. h. 96.

BAB I PENDAHULUAN. mengembangkan usahanya agar lebih maju. pembiayaan berbasis Pembiayaan Islami.

BAB I PENDAHULUAN. Lembaga keuangan seperti perbankan merupakan instrumen penting. syariah telah memasuki persaingan berskala global,

BAB I PENDAHULUAN. Pustaka, 1976), hlm ), hlm 6

BAB I PENDAHULUAN. Pada tahun 1966 di sebuah desa yang kecil, yang tepatnya berada di

BAB I PENDAHULUAN. dalam kurun waktu akhir-akhir ini banyak bermunculan lembaga keuangan

BAB I PENDAHULUAN. muncul lembaga-lembaga keuangan syariah sebagai solusi atas kegelisahan tersebut.

BAB I PENDAHULUAN. Islam, seperti halnya bank konvensional, juga berfungsi sebagai suatu

BAB I PENDAHULUAN. juga aspek ekonomi. Dalam aspek ekonomi Islam melarang adanya praktek. menghalalkan jual beli dan mengharamkan riba.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. melalui aktivitas ekonomi, dan ekonomi yang dikenal dalam Islam adalah

BAB I PENDAHULUAN. dari dunia perbankan. Jika dihubungkan dengan pendanaan, hampir semua

BAB I PENDAHULUAN. 2005, h Edy wibowo& Untung hendi, Mengapa Memilih Bank Syariah, Bogor: Ghalia Indonesia,

A. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. mamutar dana masyarakat sehingga perekonomian terus berkembang. Dana. jenis-jenis lembaga keuangan bukan bank yaitu koperasi.

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan salah satu Negara dengan jumlah penduduk muslim

BAB I PENDAHULUAN. sangat menarik untuk disimak, terlebih dengan adanya globalisasi dalam bidang

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan Lembaga Keuangan Syari ah (LKS) yang pesat, dapat

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia. Pada awal periode 1980-an, diskusi mengenai bank syari ah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Dalam kehidupan manusia sehari-hari sebagai subjek hukum ataupun

BAB 1 PENDAHULUAN. hlm.15. Press, 2008,hlm. 61

BAB I PENDAHULUAN. yang lainnya. Sebagai makhluk sosial manusia menerima dan memberikan

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT NASABAH MUSLIM DAN NON MUSLIM TERHADAP TRANSAKSI PEMBIAYAAN PADA PERBANKAN SYARIAH. Oleh: Ikin Ainul Yakin

BAB I PENDAHULUAN. untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Kebutuhan tersebut sangat. beragam baik primer, sekunder, maupun tersier, untuk memperoleh

BAB I PENDAHULUAN. mempercepat kemajuan ekonomi masyarakat. yang diharamkan, proyek yang menimbulkan kemudharatan bagi

BAB I PENDAHULUAN. berpengaruh ke Indonesia. Pada awal periode 1980-an, diskusi mengenai

BAB I PENDAHULUAN. Sistem pertukaran barang dan jasa berevolusi seiring dengan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. kegiatan-kegiatannya dibidang keuangan, menarik uang dari dan. menyalurkannya kedalam masyarakat. 1

BAB I PENDAHULUAN. Fluktuasi tingkat bunga akhir-akhir ini memberikan perhatian lebih kepada

BAB I PENDAHULUAN. bidang, baik jumlah maupun waktunya. 1. berkaitan dengan industri. Dalam aktivitas bisnis berusaha menggunakan

BAB I PENDAHULUAN. Muhamad, Sistem Bagi Hasil dan Pricing Bank Syariah, Yogyakarta: UII Press, 2016, h. 1.

BAB I PENDAHULUAN. Otoritas Jasa Keuangan Republik Indonesia, (diakses pada 15 November 2015). 3

BAB I PENDAHULUAN. lalu di Indonesia dengan konsep perbankan, baik yang berbentuk konvensional

BAB I PENDAHULUAN. Keberadaan sistem ekonomi syariah semakin berkembang seiring dengan

BAB I PENDAHULUAN. Pada dasarnya di zaman sekarang kehidupan manusia. tidak terlepas dari kegiatan muamalat, baik itu anatara individu

BAB I PENDAHULUAN. lebih dikenal dengan nama Bank Syariah di Indonesia bukan merupakan hal

BAB I PENDAHULUAN. terpenuhi. Perkembangan pertumbuhan ekonomi di era globalisasi seperti

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Islam sebagai agama yang memuat ajaran yang bersifat universal dan

BAB I PENDAHULUAN. Kehadiran Bank Muammalat Indonesia (BMI) pada tahun 1992, telah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah Mura>bah}ah merupakan produk finansial yang berbasis ba i atau jual beli.

BAB I PENDAHULUAN Muhammad Ridwan, Manajemen Baitul Maal Wat Tamwil (BMT), Yogyakarta: UII. Press, 2005, h. 1.

BAB I PENDAHULUAN. memicu perbankan untuk menjalankan dual banking system yaitu bank. konvensional yang juga menjalankan unit usaha syariah.

BAB 1 PENDAHULUAN. peningkatan adalah mekanisme pembagian keuntungannya. Pada bank syariah,

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan dimunculkannya sistem perbankan syari ah pada

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. peningkatan yang berarti di Indonesia maupun dunia. Ekonomi Islam juga

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Baitul Maal wa Tamwil (BMT) yang merupakan jasa keuangan syariah yang

BAB I PENDAHULUAN. Muhammadiyah dalam bentuk lembaga keuangan syari ah, yang sudah

PENDAHULUAN. 7% dari total UMKM berhasil meningkatkan statusnya, baik dari mikro menjadi

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan lembaga keuangan syariah non-bank yang ada di Indonesia.

BAB I PENDAHULUAN. alat analisis. Hal ini disebabkan karena di masa datang penuh dengan

BAB I PENDAHULUAN. Asuransi Syariah (AS), Baitul Maal Wat Tamwil (BMT), dan Unit Simpan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB II LANDASAN TEORI

Transkripsi:

BAB I ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PEMBERIAN UANG MUKA KPR OLEH NASABAH DENGAN AKAD WA@KALAH (Studi Kasus di BMT MUDA JATIM SURABAYA) A. Latar Belakang Krisis ekonomi yang terjadi di Indonesia memberikan dampak terhadap lembaga-lembaga keuangan di Indonesia diantaranya koperasi yaitu penurunan laba dan bahkan tidak sedikit yang mengalami kebangkrutan. Keadaan ini ditandai dengan menurunnya aktivitas ekonomi dan sulitnya likuiditas dana sehingga hal ini tentu mempengaruhi pihak-pihak yang berkepentingan baik pihak intern maupun pihak ekstern pada suatu lembagalembaga keuangan termasuk koperasi. Pada dasarnya setiap koperasi selalu menginginkan dapat bekerja seefektif mungkin sehingga dalam pengelolaannya koperasi-koperasi tersebut harus optimal. Namun manajemen koperasi tidak cukup puas dengan hanya mencapai hal itu saja, mereka juga menginginkan koperasi tersebut dapat bertahan hidup dan sukses 1. Agar koperasi tersebut dapat tetap survive, maka harus berusaha meningkatkan mutu layanannya dan mengembangkan usahanya serta menetapkan kebijakan yang terbaik bagi koperasi itu sendiri. Untuk mencapai hal itu tentu saja dibutuhkan dana yang tidak sedikit. Di lain sisi seringkali koperasi dihadapkan pada masalah itu sendiri karena jarang sekali ada 1 Martono, Bank & Lembaga Keuangan Lain, (Yogyakarta: Ekonisia, 2002), 12. 1

2 koperasi yang mampu memenuhi dananya sendiri tanpa adanya bantuan dari pihak lain misalnya pengelolaan dan penyerapan dana dari masyarakat. Namun, penyerapan dana dari masyarakat ini tidaklah serta merta dapat dengan mudah untuk dihimpun. Hal ini disebabkan karena kekhawatiran masyarakat karena efek krisis ekonomi sebagaimana diatas. Lebih lanjut terkait kekhawatiran ini masyarakat muslim Indonesia dan beberapa orang cendekiawan muslim memilih konsep ekonomi Islam untuk dijadikan salah satu pedoman bagi pengembangan ekonomi bangsa termasuk didalamnya untuk menarik kepercayaan para pemilik dana. Dengan adanya konsep ekonomi Islam yang memberikan alternatif baru, yaitu salah satu permasalahan yang terjadi pada koperasi adalah sistem bunga yang diganti dengan sistem bagi hasil diharapkan dapat membangkitkan kepercayaan masyarakat pada proses pengumpulan dana. Mekanisme koperasi bagi hasil ini biasa disebut koperasi syariah. Lebih lanjut karena sistem koperasi yang berbasis bunga mengandung banyak kelemahan, maka berdirinya koperasi syariah ini juga diharapkan mendapatkan kebebasan dalam mengembangkan produknya sendiri sesuai dengan syariat Islam baik teori maupun aspek-aspek manajemennya. Selain fungsi di atas, keberadaan koperasi syariah di Indonesia merupakan media bagi umat islam untuk mengamalkan kandungan Q.S Al- Baqarah : 278-279

3 Artinya : Hai orang-orang yang beriman, bertakwalah kepada Allah dan tinggalkan sisa riba (yang belum dipungut) jika kamu orang-orang yang beriman. Maka jika kamu tidak mengerjakan (meninggalkan sisa riba), Maka Ketahuilah, bahwa Allah dan rasul-nya akan memerangimu. dan jika kamu bertaubat (dari pengambilan riba), Maka bagimu pokok hartamu; kamu tidak menganiaya dan tidak (pula) dianiaya. 2 Walaupun umur koperasi syariah relatif muda di banding konvensional, namun sampai saat ini terbukti tidak sedikit masyarakat yang menaruh kepercayaannya. Kepercayaan masyarakat ini berpengaruh positif pada pola dan strategi manajemen operasional koperasi, baik dari sisi aktiva dan pasiva. Namun permasalahan tentu tidak berhenti sampai disini. Masalah utama yang semula hanya disebabkan oleh terbatasnya jumlah dan sumber-sumber dana yang dapat dihimpun oleh koperasi guna menjalankan roda kegiatan ekonomi koperasi sendiri, seiring berkembangnya persaingan yang cukup tajam kini masalah yang dialami koperasi menjadi lebih kompleks dan menuntut koperasi untuk lebih kreatif dan inovatif dalam mengelola dan mengembangkan sumber-sumber dana yang baru guna memupuk kepercayaan masyarakat. Pengertian lembaga keuangan non bank adalah adalah badan usaha yang melakukan kegiatan-kegiatan di bidang keuangan, secara langsung atau 2 Departemen Agama RI, Al-Qur an dan Terjemahnya, (Surabaya: Penerbit Mahkota, 2001), 54.

4 tidak langsung, menghimpun dana dengan jalan mengeluarkan surat berharga dan menyalurkannya ke dalam masyarakat guna membiayai investasi perusahaan-perusahaan. 3 Produk yang ditawarkan oleh BMT tak kalah dengan perbankan syariah, meskipun produk perbankan syariah itu lebih lengkap. Tetapi disini produk yang ditawarkan untuk KPR oleh pihak BMT adalah akad waka>lah karena banyak orang tidak mempunyai dana sendiri untuk membeli rumah sehingga menggunakan jasa BMT untuk mewakilkan nasabah dalam pembelian rumah. Waka>lah adalah perwakilan berarti al-tah}wi>d (penyerahan, pendelegasian, atau pemberian mandat). Sedangkan menurut istilah, waka>lah adalah akad pemberian kuasa kepada penerima kuasa untuk melaksanakan suatu tugas atas nama pemberian kuasa. Dari definisi diatas, dapat dikemukakan bahwa waka>lah merupakan pelimpahan kewenangan untuk melakukan tindakan kepada orang lain yang sesuai dengan syari ah dan ketentuan yang telah ditentukan oleh kedua belah pihak untuk melakukan sesuatu tindakan tertentu. 4 BMT merupakan kependekan dari bait al-ma@l wa at-tamwi>l. Secara harfiah bait al-ma@l berarti rumah dana dan bait at-tamwi>l berarti rumah usaha. Sedangkan bait al-ma@l dilihat dari segi istilah fikih adalah suatu 3 Iman Munandar, Kedudukan BMT (Baitul Maal Wat Tamwil) Dalam Lembaga Keuangan Di Indonesia, http://imannumberone.wordpress.com/2013/04/16/kedudukan-bmt-baitul-maal- Wat-Tamwil-Dalam-Lembaga-Keuangan-Di-Indonesia/, diakses pada 16 September 2014 4 Ismail Nawawi, Fiqh Muamalah Klasik dan Kontemporer, (Bogor : Ghalia Indonesia, 2012), 211.

5 lembaga atau badan yang bertugas untuk mengurus kekayaan Negara terutama keuangan, baik yang berkenaan dengan soal pemasukan dan pengelola, maupun yang berhubungan dengan masalah pengeluaran. Sedangkan bait al-tamwil berarti rumah penyimpanan harta milik pribadi yang dikelola oleh suatu lembaga. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa BMT merupakan organisasi bisnis yang juga berperan sosial. 5 BMT Muda adalah salah satu lembaga keuangan syari ah non bank yang akan memberikan pembiayaan, mengecek atau mensurvei nasabah yang telah mengajukan pembiayaan untuk mengetahui uji kelayakan terhadap nasabah atas kekayaan sebagai jaminannya. Ini harus benar-benar dilakukan agar terjalin saling percaya nasabah dengan BMT. BMT Muda dalam melakukan KPR dengan akad waka>lah tidak sepenuhnya dana dari BMT tersebut akan tetapi untuk uang muka pihak BMT menangguhkan pembayarannya terhadap nasabah dan BMT hanya melanjutkan pembayaran sisa dari uang muka sedangkan seharusnya dalam melakukan pembiayaan KPR pembelian rumah seharusnya jika menggunakan akad wakalah semua dana termasuk uang muka dibayarkan oleh BMT tetapi di sini uang muka yang seharusnya dibayarkan oleh BMT dibayarkan oleh nasaba jadi BMT hanya membayarkan sisa pembayaran dari harga rumah tersebut. 6 Bertitik tolak pada penjelasan di atas, maka penulis akan mengadakan penelitian dengan mengambil judul Analisis Hukum Islam Terhadap 5 Suhrawardi K. Lubis, Hukum Ekonomi Islam, (Jakarta : Sinar Grafika, 2000), 114. 6 Syamsul Arifiin, wawancara, Surabaya, 2 oktober 2015

6 Pemberian Uang Muka KPR Oleh Nasabah Dengan Akad Waka>lah (Studi Kasus di BMT MUDA JATIM SURABAYA). B. Identifikasi dan Batasan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah di atas, maka masalahnya dapat diidentifikasi sebagai berikut: 1. Perbedaan pengaplikasian akad waka@lah 2. Kesulitan pihak nasabah dalam menggunakan akad waka@lah 3. Aplikasi akad pembiayaan waka@lah 4. Syarat-syarat waka@lah 5. Kegunaan akad waka@lah 6. Pemberian uang muka oleh nasabah dengan akad waka@lah 7. Analisis hukum islam tentang pemberian uang muka oleh nasabah dengan akad waka@lah Supaya tidak terjadi kesalah pahaman terhadap penulisan proposal ini, maka penulis perlu membatasi permasalahannya sebagai berikut: 1. Pemberian uang muka oleh nasabah dengan akad waka@lah. 2. Analisis hukum islam tentang pemberian uang muka oleh nasabah dengan akad waka@lah. C. Rumusan Masalah Dari berbagai pertimbangan dan analisis di atas, maka permasalahan utama dalam penelitian Analisis Hukum Islam Terhadap Pemberian Uang

7 Muka Oleh Nasabah dengan Akad waka@lah (Studi Kasus Di Bmt Muda Jatim Surabaya) yang berupa rumusan masalah sebagai berikut: 1. Bagaimana aplikasi pemberian uang muka KPR oleh nasabah dengan akad waka@lah? 2. Bagaimana menurut hukum Islam pemberian uang muka KPR oleh nasabah dengan akad waka@lah? D. Kajian Pustaka Kajian Pustaka adalah deskripsi ringkas tentang kajian atau penelitian yang sudah pernah dilakukan di seputar masalah yang akan diteliti sehingga terlihat jelas bahwa kajian yang akan dilakukan ini tidak merupakan pengulangan atau duplikasi dari kajian/penelitian yang telah ada. Berdasarkan deskripsi tersebut, posisi penelitian yang akan dilakukan harus dijelaskan 7. 1. Haritz Rabbani dengan judul Tinjauan Hukum Islam Terhadap Ketentuan dan Penerapan Produk Mura@bahah dengan Akad waka@lah Pada PT. BPR Syari ah Untung Surapati Bangil Pasuruan yaitu tidak diperbolehkn karena selama ini dana yang diberikan oleh bank tidak digunakan sebagaimana perjanjian awal akad anatara pihak bank dengan nasabah dan wakil. Dana yang diberikan kepada wakil ternayata diberikan lagi kepada nasabah dan digunakan untuk keperluan lain seperti: 7 Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam UIN Sunan Ampel Surabaya, Petunjuk Teknis Penulisan Skripsi, (Surabaya: Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam, 2014), 8.

8 membayar sekolah, membayar hutang dan membeli pakaian saat hari raya idul fitri. 8 2. Syamsudin dengan judul skripsi Penerapan Pembiayaan Mura@bah}ah dengan Akad Kuasa : Studi Analisis PT. BPR Syari ah Amanah Sejahtera Kecamatan Ceremih Kabupaten Gresik membahas tentang aplikasi pembiayaan mura>bah}ah dan penerapan akad kuasa yang dihubungkan dengan hukum Islam. Penerapan pembiayaan murabahah dengan akad kuasa pada PT. BPR Syari ah Amanah Sejahtera tidak boleh karena dilihat dari penerapan kuasanya pihak nasabah disini bertindak sebagai penjual sekaligus pembeli sehingga syarat dan rukun jual belinya tidak terpenuhi. 9 3. Anas Misbahudin dengan judul Analisis Hukum Islam Terhadap Implementasi akad waka@lah bil Ujrah Pada Produk Jasa Surat Kredit Berdokumen dalam Negeri (SKBDN) Studi kasus Bank Syari ah Mandiri Surabaya dalam praktek ini pihak bank menetukan sepihak pada nasabah sedangkan salah satu syarat penentuan ujrah harus disepakati kedua belah pihak. dalam penentuan ujrah pada produk ini, Bank syari ah mandiri 8 Harrits rabbani, Tinjauan Hukum Islam Terhadap Ketentuan Dan Penerapan Produk Murabahah Dengan Akad Wakalah Pada PT. BPR Syariah Untung Surapati Bangil Pasuruan (Skripsi--IAIN Sunan Ampel, 2008), 74. 9 Syamsudin, Penerapan Pembiayaan Mura@bahah dengan Akad Kuasa : Studi Analisis PT. BPR Syari ah Amanah Sejahtera Kecamatan Ceremih Kabupaten Gresik (Skripsi -- IAIN Sunan Ampel, 2002), 82.

9 Surabaya kurang sesuai dengan hukum islam bank syari ah mandiri menggunakan prosenatase untuk menentukan fee atau ujrah. 10 Dari ketiga kajian tersebut menunjukan bahwa tidak satupun yang sama dengan penelitian yang akan saya teliti namun justru penelitianpenelitian tersebut memperkuat penelitian yang akan saya pakai dalam mengkaji hukum Islam. E. Tujuan Penelitian Berdasarkan rumusan masalah yang tertera di atas, maka tujuan penelitian yang ingin dicapai adalah sebagai berikut: 1. Untuk mengetahui pemberian uang muka oleh nasabah dengan akad waka@lah. 2. Untuk mengetahui analisis hukum islam tentang pemberian uang muka oleh nasabah dengan akad waka@lah. F. Kegunaan Hasil Penelitian Sesuai dengan tujuan penelitian yang telah disebutkan di atas, penulis membagi manfaat penelitian ini ke dalam dua poin, yaitu: 1. Secara Teoritis, kajian tentang Analisis Hukum Islam Terhadap Pemberian Uang Muka Oleh Nasabah dengan Akad waka@lah (Studi Kasus di BMT MUDA Kedinding Surabaya) adalah sebagai berikut: 10 Anas Misbahudin, Analisis Hukum Islam Terhadap Implementasi akad waka@lah bil Ujrah Pada Produk Jasa Surat Kredit Berdokumen dalam Negeri (SKBDN) Studi kasus Bank Syari ah Mandiri Surabaya (Skripsi -- IAIN Sunan Ampel, 2012), 68.

10 a. Memberikan sumbangan pemikiran yang bernuansa islami terhadap pemberian pembiayaan oleh lembaga keuangan syariah, khusunya lembaga keuangan seperti BMT. b. Sebagai acuan atau refrensi untuk mahasiswa jika hendak meneliti judul yang sama. 2. Secara Praksis a. Peneliti, memberikan pengetahuan lebih jauh, karena yang diteliti merupakan hal yang baru untuk pengkajian keislaman. b. BMT, dapat digunakan sebagai acuan atau pengetahaun bagaimana praktek penyaluran dana dalam bentuk pembiayaan yang islami. c. Nasabah, dengan sistem yang islami, tidak ada yang merasa dirugikan. d. Masyarakat, dapat dijadikan sebagai pedoman dalam mensosialisasikan terhadap masyarakat, bahwa lembaga keuangan syariah seperti BMT yang memberikan pembiayaan kepada masyarakt adalah untuk membantu masyarakat yang kurang mampu untuk melakukan pembelian maupun untuk modal usaha. G. Definisi Operasional Dalam definisi operasional ini, peneliti berusaha menjelaskan apa makna yang terkandung dalam variabel-variabel pada judul yang telah diangkat oleh peneliti. Dan inilah uraian tentang judul adalah:

11 1. Hukum Islam Adalah pendapat para ulama tentang waka@lah serta pemberian uang muka oleh nasabah dengan akad waka@lah. 2. Kompilasi Hukum Ekonomi Syariah Pasal 461 Transaksi pemberian kuasa sah jika kekuasaannya dilaksanakan oleh penerima kuasa dan hasilnya diteruskan kepada pemberian kuasa. 3. Uang Muka Adalah pembayaran dana pembelian yang dilakukan diawal yang kemudian diselesaikan dengan sistem kredit atau diangsur. 4. Akad waka@lah. Adalah perwakilan yang dilakukan oleh nasabah kepada pihak BMT Untuk pembayaran KPR rumah dengan pemberian uang muka oleh nasabah. 5. BMT-Muda (Bait al-ma@l wa al-tamwil Muda) Adalah lembaga keuangan yang menjalankan usahanya berdasarkan prinsip Syariah yang terdapat di Kedinding Surabaya. H. Metode Penelitian Dalam sebuah penelitian di perlukan metode sebagai cara untuk mencapai tujuan. Metode adalah cara ilmiah yang digunakan dalam suatu penelitian untuk mencari suatu kebenaran secara objektif, empirik dan sistematis. Sutrisno Hadi mengemukakan, metode penelitian adalah suatu

12 usaha untuk menemukan, mengembangkan dan menguji kebenaran suatu pengetahuan usaha dimana dilakukan dengan menggunakan metode-metode penelitian 11. 1. Jenis dan Pendekatan Penelitian Sesuai dengan judul yang dikemukakan, maka jenis penelitian yang digunakan oleh peneliti adalah penelitian lapangan dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Penelitian kualitatif didefinisikan oleh Bogdan & Taylor dalam Moleong adalah sebagai prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupa kata-kata tertulis atau lisan dari orang-orang dan perilaku yang dapat diamati. 12 Dalam penelitian ini peneliti mendeskripsikan tentang prosedural peralihan akad, penerapan sistem bagi hasil, serta faktor-faktor yang mempengaruhi terhadap besar kecilnya bagi hasil di BMT MUDA JATIM Kedinding Surabaya. 2. Data Yang Dikumpulkan a. Data tentang perjanjian yang tertuang dalam kontrak pembiayaan waka@lah antara BMT-Muda dengan nasabah yang mengajukan pembiayaan b. Proses terjadinya pemberian uang muka oelh nasabah dengan akad waka@lah di BMT MUDA Surabaya. 11 Sutrisno Hadi, Metode Research, ( Yogyakarta : Penerbitan Fak. Psikologi UGM, 1984), 4. 12 Lexy J Moleong, Metodologi Penelitian Kualitatif, (Bandung : PT Remaja Rosdakarya, 2006), 32.

13 3. Sumber Data Menurut Lofland sumber data utama dalam penelitian kualitatif ialah kata-kata dan tindakan selebihnya adalah data tambahan seperti dokumen dan lain-lain. 13 Dalam penelitian ini, jenis data yang digunakan peneliti adalah pertanyaan yang disampaikan kepada informan sesuai dengan perangkat pertanyaan yang diajukan oleh peneliti yang berpedoman pada fokus penelitian dengan tujuan mendapatkan informasi sebanyak mungkin. Sumber data primer merupakan sumber data yang pokok/utama dari pihak yang bersangkutan di lapangan yakni: a. Data dari manager BMT-Muda b. Data dari nasabah Sumber data sekunder adalah data yang diperoleh atau dikumpulkan oleh orang yang melakukan penelitian dari sumber-sumber yang telah ada baik dari perpustakaan atau dari laporan-laporan penelitian terdahulu. 14 Data ini diperoleh dari dokumen-dokumen yang umumnya berupa bukti transaksi, laporan nasabah yang melakukan perlihan akad di BMT MUDA JATIM Kenjeran Surabaya pada bulan januari Tahun 2015, catatan atau laporan histories BMT MUDA JATIM Kenjeran Surabya yang telah tersusun dalam arsip. 13 Ibid, 157. 14 Masruhan, Metodologi Penelitian Hukum, (Surabaya : Hilal Pustaka, 2013), 93.

14 4. Teknik Pengumpulan data Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini dilandaskan pada aturan yang baku yang telah menjadi bahan didalam penelitian kualitatif yang mana pengumpulan datanya dengan cara pengamatan atau observasi dan interview atau wawancara 15. Untuk memperoleh data yang diperlukan dalam melakukan kajian penelitian, maka penelitian ini melakukan pengumpulan data dengan menggunakan metode-metode sebagai berikut: a. Observasi Observasi adalah suatu cara mengadakan penyelidikan dengan menggunakan pengalaman terhadap suatu objek dari suatu peristiwa atau kejadian yang akan diteliti. Dalam penelitian ini di gunakan observasi sistematis, dimana peneliti melakukan langkah sistematis dalam mengamati objek penelitian dengan mengikuti latihan-latihan yang memadai disertai dengan persiapan yang teliti dan lengkap, sehingga dapat menghasilkan data yang sesuai dengan fokus masalah yang telah ditetapkan. 16 Adapun data yang ingin diperoleh dengan menggunakan metode observasi ini adalah: 1) Kondisi objek penelitian. 2) Prosedur atau tata cara bertransaksi (berakad). 15 Masruhan, Metode Penelitian Hukum...,211. 16 Ibid., 212.

15 3) Pemberian uang muka oleh nasabah dengan menggunakan akad waka@lah. b. Interview (wawancara) Interview (wawancara) adalah teknik mendapatkan informasi dengan cara bertnya langsung kepada responden, percakapan itu dilakukan dengan maksud tertentu, percakapan itu dilakukan oleh dua pihak, yaitu pewawancara yang bertugas sebagai orang yang mengajukan pertanyaan dan yang dikenai pertanyaan atau orang yang menjawab dari pertanyaan tersebut. 17 Peneliti melakukan wawancara dengan pihak-pihak terkait yaitu kepada Staf Manager, Costumer Service, Teller, serta sebagian nasabah tabungan dengan maksud untuk melengkapi data yang diperoleh. Data ini berupa: data tentang prosedur peralihan akad di BMT MUDA JATIM Kenjeraan Surabaya penerapan sistem penggunaan akad waka@lah, serta pemberian uang muka oleh nasabah dengan akad waka@lah. Adapun data yang ingin diperoleh adalah sebagai berikut : 1) Seberapa besar kepercayaan nasabah terhadap BMT-Muda dalam mengajukan pembiayaan waka@lah. 2) Pemberian uang muka oleh nasabah dengan akad waka@lah. 17 Ibid., 235.

16 c. Dokumentasi Menurut Indriantoro data ini berupa: faktur, jurnal surat-surat, notulen hasil rapat, memo atau dalam bentuk laporan program. 18 Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan dokumentasi sebagai sarana untuk mendapatkan data tentang: sejarah berdirinya BMT MUDA JATIM Kenjeran Surabya, struktur organisasi, visi dan misi, kegiatan operasionalnya, bukti-bukti transaksi pendanaan tabungan di BMT MUDA JATIM Kenjeran Surabaya pada bulan januari tahun 2015. 5. Teknik Pengolahan Data Dilakukan sebuah mengelola data dalam penelitian ini dengan menggunakan teknik pengeditan data dan pengorganisasian data. Setelah penelitian selesai atau telah terkumpul, maka diperlukan sebuah pengelolaan data-data yang terkumpul dengan mengadakan beberapa proses, antara lain: a. Pengeditan data atau editing adalah pengecekan atau pengoreksian data yang telah dikumpulkan atau memeriksa kembali informasi yang telah diterima peneliti. 19 Yakni memeriksa data yang terkumpul baik melalui observasi maupun wawancara terhadap para pialang saham, calon investor maupun pemilik perusahaan yang menerbitkan saham dari segi kelengkapan yang perlu di koreksi saja. 18 Indriantoro, Nur dan Bambang Supomo, Metodologi Penelitian Bisnis Untuk Akuntansi dan Manajemen, (Yogyakarta : Penerbit BPFE, 2002), 146. 19 Masruhan, Metodologi Penelitian Hukum..., 253.

17 b. Pengorganisasian data dalam hal ini mendapatkan data-data yang jelas dan terorganisir dengan baik, sehingga dapat di analisis lebih lanjut guna perumusan deskriptif. 6. Teknik Analisis Data Analisis data adalah sebagai bagian dari proses pengujian data yang hasilnya digunakan sebagai bukti yang memadai untuk menarik kesimpulan penelitian. 20 Analisis data dapat dilakukan setelah memperoleh data, baik dengan wawancara dan dokumentasi. Kemudian data tersebut diolah dan dianalisis untuk mencapai tujuan akhir penelitian. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis Kualitatif. Analisis kualitatif dalam hal ini dilakukan terhadap data yang berupa informasi, uraian dalam bentuk bahasa prosa kemudian dikaitkan dengan data lainnya untuk mendapatkan kejelasan terhadap suatu kebenaran atau sebaliknya, sehingga memperoleh gambaran baru ataupun menguatkan suatu gambaran yang sudah ada dan sebaliknya. 21 Analisis datanya menggunakan metode deduktif yaitu untuk mengetahui tentang kasus diatas yang menjadi permulaan pembahasan untuk mengemukakan dalil-dalil yang bersifat umum dalam perkara waka>lah. sedangkan yang bersifat induktif adalah hasil penemuan studi kasus yang terjadi di BMT MUDA kedingding Surabaya tentang realisasi 20 Indriantoro, Nur dan Bambang Supomo, Metodologi Penelitian Bisnis..., 11. 21 Subagyo, Joko, Metode Penelitian Dalam Teori dan Praktek, (Jakarta : PT Rineka Cipta, 2004), 106.

18 akad waka>lah serta pemberian uang muka oleh nasabah dengan akad waka>lah. I. Sistematika Pembahasan Untuk memberikan gambaran yang lebih jelas pada proposal penelitian skripsi ini, penulis akan menggunakan isi uraian pembahasan, adapun sistematika pembahasan proposal penelitian terdiri dari lima Bab sebagai berikut : Bab pertama berisi tentang latar belakang masalah, identifikasi masalah, rumusan masalah, kajian pustaka, tujuan penelitian, manfaat penelitian, definisi operasional, metode penelitian dan sistematika pembahasan. Bab kedua memuat tentang konsep waka@lah menurut Hukum Islam yakni meliputi pengertian, landasan hukum, rukun-rukundan syarat-syarat. Bab ketiga membahas tentang temuan studi di BMT-Muda yakni memncakup, profil, Produk, struktur, tata cara mengajukan pembiayaan, dan bagaimana latar belakang pemberian uang muka oleh nasabah dengan akad waka@lah Bab keempat Merupakan analisis terhadap judul Analisis Hukum Islam Terhadap Pemberian Uang Muka Oleh Nasabah Dengan Akad Waka@lah (Studi Kasus Di BMT-MUDA Kedinding Surabaya). Analisis ini meliputi bagaimana terhadap pemberian uang muka oleh nasabah dengan akad waka>lah serta bagaimana menurut pandangan ulama fiqih.

19 Bab kelima merupakan penutup. Pada bab ini berisi kesimpulan yang di dalamnya menjawab semua rumusan masalah dan juga berisi saran.