SKRIPSI. PEMANFAATAN EKSTRAK DAUN, BIJI, dan DAGING BUAH CABAI RAWIT (Capsicum frutescen L.) SEBAGAI LARVASIDA NYAMUK Aedes aegypti L.

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI. EKSTRAK DAUN SIRIH (Piper betle L.) SEBAGAI INSEKTISIDA NABATI UNTUK MEMBASMI LARVA NYAMUK Aedes aegypti L.

SKRIPSI. UJI DAYA BUNUH EKSTRAK BUNGA KECOMBRANG (Nicolaia speciosa (Blume) Horan.) TERHADAP LARVA NYAMUK Culex quinquefasciatus Say.

SKRIPSI. POTENSI TEPUNG CACING SUTERA (Tubifex sp.) DAN TEPUNG TAPIOKA UNTUK SUBSTITUSI PAKAN KOMERSIAL IKAN PATIN (Pangasius hypophtalmus)

EFEKTIVITAS GRANULA EKSTRAK ETANOL BIJI PEPAYA (Carica papaya L.) TERHADAP MORTALITAS LARVA NYAMUK Aedes aegypti L. SKRIPSI

PENGARUH INSEKTISIDA NABATI EKSTRAK BAWANG PUTIH

SKRIPSI. KUALITAS SIRUP YANG DIBUAT DENGAN PENAMBAHAN SARI BELIMBING WULUH (Averrhoa bilimbi L.)

SKRIPSI PENGARUH SUBSTITUSI TEPUNG TAPIOKA DAN VARIASI PENAMBAHAN LESITIN TERHADAP MUTU ROTI TAWAR. Disusun oleh: Galing Krisna Putra NPM :

TOKSISITAS GRANULA EKSTRAK DAUN SIRIH HIJAU (Piper betle L.) TERHADAP MORTALITAS LARVA NYAMUK Aedes aegypti L. SKRIPSI

SKRIPSI. PENGARUH KOMBINASI TEPUNG IKAN SIDAT (Anguilla marmorata(q.) Gaimard.) DAN TEPUNG TERIGU TERHADAP KUALITAS BISCUIT CRACKERS

TOKSISITAS EKSTRAK DAUN ALPUKAT (Persea americana Mill.) TERHADAP MORTALITAS LARVA NYAMUK Aedes aegypti L.

TOKSISITAS SPORA JAMUR Beauveria basiana TERHADAP MORTALITAS LARVA NYAMUK Aedes aegypti L.

I. PENDAHULUAN. Aedes aegypti L. merupakan jenis nyamuk pembawa virus dengue,

SKRIPSI. KOMBINASI TEPUNG IKAN RUCAH PADA PAKAN BUATAN UNTUK MENINGKATKAN KANDUNGAN OMEGA 3 IKAN LELE DUMBO (Clarias gariepinus Burchell)

SKRIPSI. Uji Potensi Ekstrak Daun Sukun Artocarpus altilis Sebagai Pestisida Nabati Terhadap Hama Lalat Buah Bactrocera spp

EFEKTIFITAS DAYA BUNUH SERBUK BIJI DAN EKSTRAK DAUN SIRSAK (Annona muricata) TERHADAP LARVA NYAMUK Aedes aegypti SKRIPSI

SKRIPSI. PENGARUH MINYAK SEREH DAN MINYAK SELASIH TERHADAP JUMLAH LALAT BUAH Bactrocera dorsalias Hand. YANG TERTANGKAP PADA TANAMAN TOMAT

SKRIPSI. APLIKASI KITOSAN SEBAGAI PENGAWET ALAMI DARI KULIT UDANG DOGOL (Metapenaeus monoceros Fab.) PADA SOSIS DAGING SAPI

SURVEI PELAKSANAAN 3M DALAM UPAYA PEMBERANTASAN LARVA NYAMUK Aedes aegypti L. DI KELURAHAN SUMBERSARI, KECAMATAN SUMBERSARI, KABUPATEN JEMBER

Rudhita Adhy Saman NPM :

Skripsi. HUBUNGAN FREKUENSI KENDARAAN DENGAN KANDUNGAN Pb PADA DAUN BATAVIA (Jatropha integerrima Jaqc) DI JALAN MALIOBORO.

SUBSTITUSI TEPUNG GEMBILI

SKRIPSI VARIASI KOMBINASI TEPUNG LABU KUNING

UJI EFEKTIVITAS LARVASIDA EKSTRAK DAUN BELIMBING WULUH (Averrhoa bilimbi L.) TERHADAP MORTALITAS ULAT TRITIP(Plutella xylostella) PADA TANAMAN KUBIS

AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK KLOROFORM LIMBAH PADAT DAUN SERAI WANGI

I. PENDAHULUAN. dan mematikan bagi manusia, seperti demam berdarah (Aedes aegypti L.), malaria

PENGARUH SUBSTITUSI TEPUNG BIJI NANGKA

SKRIPSI. PEMANFAATAN EKSTRAK BIJI TERONG BELANDA (Cyphomandra betacea Sendtn) SEBAGAI PEWARNA ALAMI ES KRIM

TOKSISITAS GRANULA EKSTRAK BIJI SRIKAYA (Annona squamosa L.) TERHADAP LARVA NYAMUK Aedes aegypti L. SKRIPSI. Oleh Vita Gita Puspasari NIM

I. PENDAHULUAN. bagi manusia, seperti demam berdarah, malaria, kaki gajah, dan chikungunya

SKRIPSI. KUTU GAJAH, Orchidophilus atterimus Wat., (Curculionidae, Coleoptera) Disusun oleh: Vina Nathalia NPM :

TINGKAT PREDASI IKAN MUJAIR (Oreochromis mossambicus) TERHADAP LARVA NYAMUK Aedes aegypti SKRIPSI. Oleh. Candra Utama NIM

PENGARUH VARIASI KADAR GULA dan LAMA PENGUKUSAN TERHADAP KUALITAS ABON KATAK LEMBU (Rana catesbeiana Shaw) SKRIPSI

PROSES PEMBUATAN BAKSO NABATI DARI JAMUR TIRAM PUTIH

ABSTRAK. EFEKTIVITAS EKSTRAK ETANOL BUAH PARE (Momordica charantia) SEBAGAI LARVASIDA AEDES AEGYPTI

PENGGUNAAN EKSTRAK VANILI DAN MALTODEKSTRIN UNTUK PENINGKATAN KUALITAS MINUMAN SERBUK INSTAN BIJI PETAI CINA

SKRIPSI. PENINGKATAN KUALITAS CRACKERS DENGAN KOMBINASI TEPUNG MOCAF DAN TEPUNG WALUH (Cucurbita moschata Durch)

SKRIPSI APLIKASI SERBUK DAUN SALAM DENGAN PENAMBAHAN KARAGENAN SEBAGAI PENGAWET DAN PENGENYAL PADA BAKSO

SKRIPSI. KUALITAS PERMEN JELLY DARI ALBEDO KULIT JERUK BALI (Citrus grandis L. Osbeck) DAN ROSELA (Hibiscus sabdariffa L.) DENGAN PENAMBAHAN SORBITOL

SKRIPSI. KUALITAS SIRUP GOJI BERRY (Lycium barbarum L.) DENGAN KOMBINASI KADAR ANGKAK DAN SUHU PEMANASAN

KUALITAS VERMIKOMPOS LIMBAH SLUDGE

SKRIPSI. Kualitas Vermikompos Limbah Sludge Industri Saus dan Kotoran Sapi. Disusun oleh: Agung Prayogo NPM:

TOKSISITAS GRANULA EKSTRAK BUAH LERAK (Sapindus rarak DC.) TERHADAP MORTALITAS LARVA NYAMUK Aedes aegypti L. SKRIPSI

SKRIPSI. AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK BIJI PEPAYA (Carica papaya L.) TERHADAP Escherichia coli DAN Streptococcus pyogenes

SKRIPSI. PENGARUH PEMUPUKAN URIN SAPI TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN BAYAM (Amaranthus tricolor L.) Disusun oleh : LIZA NPM :

SKRIPSI. KUALITAS DAN AKTIVITAS ANTIOKSIDAN MINUMAN PROBIOTIK DENGAN VARIASI KONSENTRASI EKSTRAK BUAH NAGA MERAH (Hylocereus polyrhizus)

SKRIPSI. VARIASI TEPUNG DAGING BEKICOT (Achatina fulica) DALAM PEMBUATAN NUGGET JAMUR TIRAM (Pleurotus ostreatus)

PENGGUNAAN ALBUMIN UNTUK PENURUNAN KADAR TANIN DAN PENINGKATAN KUALITAS SERBUK MINUMAN INSTAN BIJI PETAI CINA

ABSTRAK EFEKTIVITAS EKSTRAK ETANOL BIJI NIMBA (Azadirachta indica A. Juss) SEBAGAI LARVASIDA TERHADAP NYAMUK AEDES AEGYPTI

V. SIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh maka dapat disimpulkan

SKRIPSI. KUALITAS KERUPUK KOMBINASI IKAN GABUS (Channa striata Bloch), TEPUNG UBI JALAR (Ipomoea batatas L.) PUTIH, DAN TEPUNG TAPIOKA.

EFEKTIVITAS EKSTRAK AKAR TUBA

SKRIPSI. Masa Puncak Reproduksi Babylonia spirata L Di Pantai Gesing Yogyakarta Dengan Matang Gonad Jantan dan Betina

SKRIPSI. KUALITAS PERMEN JELLY DENGAN VARIASI KONSENTRASI SLURRY UMBI BIT (Beta vulgaris L.) Disusun oleh: Ruth Dwi Angelina Pujiharto

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA FAKULTAS TEKNOBIOLOGI, PROGRAM STUDI BIOLOGI YOGYAKARTA 2012

SKRIPSI ANALISIS KANDUNGAN FLAVONOID DAN ALKALOID PADA KALUS. TANAMAN POHPOHAN (Pilea trinervia W.) YANG DIINDUKSI DENGAN

SKRIPSI. UJI AKTIVITAS ANTELMINTIK EKSTRAK DAUN GAMBIR (Uncaria gambir (Hunter) Roxb.) TERHADAP Ascaridia galli SECARA IN VITRO DAN IN VIVO

POTENSI EKSTRAK ETANOL DAUN MIMBA (Azadirachta indica) SEBAGAI INSEKTISIDA TERHADAP NYAMUK Aedes aegypti DENGAN METODE SEMPROT

KUALITAS SOSIS JAMUR TIRAM PUTIH

SKRIPSI AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK BUAH MUDA, DAUN DAN KULIT BATANG SAWO MANILA

PEMANFAATAN MINUMAN SERBUK INSTAN KAYU MANIS

UJI LARVASIDAL EKSTRAK n-heksana, KLOROFORM DAN METANOL DAUN ALPUKAT (Persea americana Mill.) TERHADAP LARVA Aedes aegypti

SKRIPSI. Disusun oleh : Agustina Triyani NPM :

PENGARUH WARNA CAHAYA LAMPU TERHADAP JUMLAH NYAMUK Aedes aegypti YANG HINGGAP PADA TANGAN MANUSIA

TOKSISITAS EKSTRAK DAUN KEMBANG SEPATU

SKRIPSI. KUALITAS MINUMAN SERBUK DAUN SIRSAK (Annona muricata ) DENGAN VARIASI KONSENTRASI MALTODEKSTRIN DAN SUHU PEMANASAN

SKRIPSI. PENGGUNAAN Lactobacillus sp. SEBAGAI BIOPRESERVATIF PADA MIE BASAH. Disusun oleh: Junaidi Pratama NPM :

VIABILITAS BAKTERI ASAM LAKTAT DAN AKTIVITAS ANTIMIKROBIA SUSU FERMENTASI TERHADAP

SKRIPSI. UJI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN EKSTRAK DAUN SAMBUNG NYAWA (Gynura procumbens (Lour.) Merr.) BERDASARKAN PERBEDAAN METODE EKSTRAKSI DAN UMUR PANEN

EFEKTIVITAS EKSTRAK DAUN MAJAPAHIT (Crescentia cujete) SEBAGAI PESTISIDA NABATI HAMA Spodoptera litura PADA TANAMAN SAWI (Brassica juncea L) SKRIPSI

SKRIPSI VIABILITAS BAKTERI DAN KUALITAS PERMEN PROBIOTIK DENGAN VARIASI JENIS ENKAPSULAN. Disusun oleh: Osmond NPM :

SKRIPSI. KUALITAS KERUPUK IKAN LELE DUMBO (Clarias gariepinus Burch) DENGAN SUBSTITUSI TEPUNG LABU KUNING (Cucurbita maxima Duch) PADA TEPUNG TAPIOKA

SKRIPSI. KOMBINASI KONSENTRASI MALTODEKSTRIN DAN SUHU PEMANASAN TERHADAP KUALITAS MINUMAN SERBUK INSTAN BELIMBING WULUH (Averrhoa bilimbi Linn.

SKRIPSI KECEPATAN INDUKSI KALUS DAN KANDUNGAN EUGENOL SIRIH MERAH

EFEKTIVITAS EKSTRAK AIR REBUSAN JARAK CINA (Jatropha multifida) DAN MAHKOTA DEWA (Phaleria macrocarpa) SEBAGAI LARVASIDA NYAMUK Aedes aegypti

PERMINTAAN DEPOSITO RUPIAH PADA BANK UMUM DI INDONESIA PERIODE

UJI TOKSISITAS EKSTRAK BIJI KLUWAK

SKRIPSI PENGARUH PENAMBAHAN CAIRAN RUMEN TERHADAP PRODUKSI GAS BIO DARI FESES SAPI. Disusun oleh : Noviyanto NPM :

SKRIPSI PREVALENSI MALARIA BURUNG BONDOL JAWA

ABSTRAK. EFEKTIVITAS EKSTRAK DAUN PARE ( Momordica charantia ) SEBAGAI LARVASIDA TERHADAP AEDES AEGYPTI

SKRIPSI KUALITAS MINUMAN SERBUK KERSEN

EFEKTIVITAS EKSTRAK DAUN ZODIA (Evodia suaveolens) UNTUK MENGHAMBAT PENETASAN TELUR NYAMUK Aedes aegypti

TOKSISITAS SPORA JAMUR Paecilomyces fumosoroseus TERHADAP MORTALITAS LARVA NYAMUK Culex sp. SKRIPSI. Oleh. Fergie Dwita Mayasari NIM

SKRIPSI. EKSTRAK KULIT DURIAN (Durio zibethinus Murr.) SEBAGAI PENGENDALI HAMA LALAT BUAH Bactrocera carambolae Linn.

AKTIVITAS LARVASIDA FRAKSI SEMIPOLAR EKSTRAK ETANOL DAUN INGGU

SKRIPSI. TOKSISITAS EKSTRAK BIJI KECUBUNG (Datura metel L.) TERHADAP MENCIT (Mus musculus Gazaensis) ALBINO GALUR SWISS WEBSTER

I. PENDAHULUAN. Indonesia merupakan salah satu negara yang beriklim tropis, dimana negara

SKRIPSI. PENGGUNAAN Lactobacillus sp. SEBAGAI BIOPRESERVATIF PADA PINDANG IKAN TONGKOL (Euthynnus affinis)

SKRIPSI PRODUKSI ETANOL DENGAN VARIASI INOKULUM DAN KADAR PATI JAGUNG PADA KULTUR SEKALI UNDUH. Disusun Oleh : Ramses Parlindungan Purba

SKRIPSI KANDUNGAN COLIFORM DAN KLORIN ES BATU DI YOGYAKARTA. Disusun oleh: Febiana Christine Sopacua NPM :

PENGARUH WARNA CAHAYA LAMPU TERHADAP JUMLAH NYAMUK Culex quinquefasciatus YANG HINGGAP PADA TANGAN MANUSIA

SKRIPSI. AKTIVITAS ANTIDIABETES EKSTRAK DAUN WANI (Mangifera caesia) PADA MENCIT YANG DIINDUKSI STREPTOZOTOCIN

SKRIPSI. PEMANFAATAN PEKTIN KULIT BUAH JERUK SIAM (Citrus nobilis var. microcarpa) SEBAGAI ADSORBEN LOGAM TEMBAGA (Cu)

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK BATANG MIMBA

SKRIPSI. KUALITAS MINUMAN SERBUK INSTAN KAYU SECANG (Caesalpinia sappan L.) DENGAN VARIASI MALTODEKSTRIN. Disusun oleh: Alfonsius NPM:

SKRIPSI. PENGARUH VARIASI MALTODEKSTRIN TERHADAP KUALITAS MINUMAN SERBUK INSTAN KAYU MANIS (Cinnamomum burmanii Bl.)

SKRIPSI. KUALITAS BISKUIT DENGAN KOMBINASI TEPUNG SORGUM (Sorghum Bicolor (L.) Moench) DAN TEPUNG TEMPE

PERBEDAAN TOKSISITAS EKSTRAK, REBUSAN DAN RENDAMAN DAUN PEPAYA (Carica papaya L.) TERHADAP LARVA NYAMUK Aedes aegypti L. SKRIPSI

EFEKTIFITAS EKSTRAK KULIT DUKU ( Lansiumdomesticum) SEBAGAI INSEKTISIDA NABATI DALAM MEMBUNUH NYAMUK Aedesspp TAHUN 2014 SKRIPSI OLEH :

SKRIPSI. PENGARUH VARIASI KADAR SUSU SKIM TERHADAP KUALITAS YOGURT UBI JALAR UNGU (Ipomoea batatas L.) Disusun oleh : Anissa Polatu NPM :

SKRIPSI. KUALITAS FERMENTASI SPONTAN WADI IKAN PATIN (Pangasius sp.) DENGAN VARIASI KONSENTRASI GARAM. Disusun oleh: Kharina Waty NPM:

Transkripsi:

SKRIPSI PEMANFAATAN EKSTRAK DAUN, BIJI, dan DAGING BUAH CABAI RAWIT (Capsicum frutescen L.) SEBAGAI LARVASIDA NYAMUK Aedes aegypti L. DI SUSUN OLEH : PUTU DIAH MARIATY NPM : 010800739 UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA FAKULTAS TEKNOBIOLOGI PROGRAM STUDI TEKNOBIOLOGI YOGYAKARTA 2010

ii ii

iii HALAMAN PERSEMBAHAN Dengan Menyebut Nama ALLAH Yang Maha Pengasih Lagi Maha Penyanyang, Segala Puji Bagi Allah, Tuhan Semesta Alam, Maha Pemurah Lagi Maha Penyanyang, Yang menguasai Hari Pembalasan, Hanya Kepada Engkaulah Kami Menyembah dan Hanya Kepada Engkaulah Kami Mohon pertolongan, Tunjukilah Kami Jalan Yang Lurus yaitu Jalan Orang Orang Yang Telah Engkau Anugerahkan Ni mat Kepada Mereka, Bukan Jalan Mereka Yang Dimurkai dan Bukan Pula Jalan Mereka Yang Sesat. Q.S. Al Fatatihah ( 1-7 ayat ) : juz 1 ( surah Pembukaan ) iii

iv KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas berkat rahmat, hidayah dan bimbingannya sehingga penulis dapat menyelesaikan naskah Skripsi yang berjudul Pemanfaatan Ekstrak Daun, Biji, dan Daging Buah Cabai Rawit (Capsicum frutescen L.) Sebagai Larvasida Nyamuk Aedes aegypti L.. Naskah Skripsi ini disusun sebagai persyaratan untuk meraih gelar S-1 di Fakultas Teknobiologi Universitas tatma Jaya Yogyakarta. Penelitian dan penulisan naskah Skripsi ini dapat diselesaikan sesuai dengan waktu yang diharapkan atas bantuan dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terimakasih kepada: 1. Ibu Dra. Yuniarti Aida, MS selaku dosen pembimbing Utama yang telah memberikan bimbingan, arahan, nasehat, doa dan bantuan moril kepada penulis dalam menyelesaikan naskah skripsi ini. 2. Ibu Dra. L. Indah Murwani Y, M.Si selaku dosen pembimbing pendamping yang sudah meluangkan waktu, memberi bimbingan, pengarahan, nasehat, dukungan moril dan doa kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan naskah skripsi ini. 3. Bapak Drs. F. Sinung Pranata, M.P. selaku dosen penguji yang telah memberikan membantu, pengarahan dan masukan kepada penulis sehingga dapat menyempurnakan naskah skripsi ini. iv

v 4. Orang tua penulis : Ayahanda H. Zulkiflie HS. dan Ibunda Hj. Luh Gede Sukaningsih Skep, Adikku Kiki Ade Nugraha dan seluruh keluarga besar penulis tercinta dan terkasih yang selalu mengingatkan dan memberikan cinta, kasih, semangat, dan doanya sehingga penulisan naskah skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. 5. My Husband Briptu. Oki Chandra Aditya, SH yang selalu menasehati, mengingatkan, mendukung, memberikan semangat dan doa selama penyusunan skripsi ini. 6. Teman-teman seperjuangan penulis khususnya Ruth, Mas Herlambang, Mas Janto, Mas Ardika, Ajeng dan Santi, terimakasih atas kebersamaan, dukungannya, masukannya, nasehat dan bantuannya sehingga penulis tetap semangat dalam menyelesaikan naskah skripsi ini. 7. Temanku Ratna Herawati, S,Si yang sudah banyak sekali membantu dalam penyusunan naskah skripsi penulis sampai sempurna. 8. Teman-teman Kost Pika, Indri, Okta, Teisa, Lona dan Sheila yang selalu memberikan semangat, nasehat dan doa kepada penulis sehingga penulis semangat menyelesaikan naskah skripsi ini. 9. Mas Widyo selaku staf Laboratorium Teknobio-Lingkungan Fakultas Teknobiologi Univesitas Atma Jaya Yogyakarta. 10. Mas Wisnu selaku staf Laboratorium Teknobio-Pangan Fakultas Teknobiologi Universitas Atma Jaya Yogyakarta. 11. Semua pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan penulisan naskah skripsi. v

vi Penulis menyadari bahwa naskah skripsi ini jauh dari sempurna, oleh sebab itu penulis mengharapkan adanya saran dan kritik yang membangun untuk kesempurnaan naskah skripsi ini. Semoga naskah skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca. Yogyakarta, Juni 2010 Penulis vi

vii DAFTAR ISI Halaman LEMBAR PENGESAHAN... LEMBAR PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR TABEL... INTISARI... I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang... B. Perumusan Masalah... C. Tujuan Penelitian... D. Manfaat Penelitian... II. TINJAUAN PUSTAKA A. Kedudukan Taksonomi dan Morfologi Cabai Rawit (Capsicum frutescen)... B. Kedudukan Taksonomi dan Morfologi Nyamuk Aedes aegypti... C. Pengendalian Perkembangan Nyamuk Aedes aegypti L. Secara Hayati... D. Potensi Ekstrak Cabai Rawit Sebagai Insektisida Nabati... E. Perilaku Nyamuk Aedes aegypti L... F. Daur Hidup Nyamuk Aedes aegypti L... G. Hipotesis... III. METODE PENELITIAN A. Lokasi dan waktu penelitian... B. Alat dan Bahan... C. Rancangan Percobaan... D. Tahapan Penelitian dan Cara Kerja... E. Analisis Data... IV. HASIL dan PEMBAHASAN A. Perlakuan Ekstrak Daun, Biji dan Daging Buah Cabai Rawit Terhadap Larva instar III Nyamuk Aedes aegypti L... B. Uji Hayati Kandungan Senyawa pada Daun, Biji, dan Daging Buah Cabai Rawit... ii iii iv vi viii x xi 1 4 4 5 6 7 8 10 11 13 18 19 19 19 20 25 26 28 vii

viii C. Mekanisme Kerja Toksisitas Ekstrak Cabai Rawit... D. Kandungan Kimia... E. Insektisida Kimia dan Insektisida Nabati... F. Penentuan LC 100-24jam (Kematian 100 % Selama 24 Jam)... G. Analisis Probit... V. SIMPULAN dan SARAN A. Simpulan... B. Saran... DAFTAR PUSTAKA... LAMPIRAN... 30 31 31 32 33 35 36 37 40 viii

ix DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Gambar 2. Gambar 3. Gambar 4. Gambar 5. Halaman Tanaman Cabai Rawit... Nyamuk Aedes aegypti L... Telur Nyamuk Aedes aegypti L... Larva Nyamuk Aedes aegypti L... Pupa Nyamuk Aedes aegypti L... 6 8 13 15 16 Gambar 6. Siklus Instar Nyamuk Aedes aegypti L... Gambar 7. Larva Nyamuk Aedes aegypti. Larva Nyamuk Anopheles dan Larva Nyamuk Culex... Gambar 7. Biji Cabai Rawit... Gambar 8. Daging Buah Cabai Rawit... 17 21 58 58 Gambar 9 Daun Cabai Rawit... 58 Gambar 10 Daun Cabai Rawit Sesudah Diblender... Gambar 11 Biji Cabai rawit Sesudah Diblender... Gambar 12 Daging Buah Cabai Rawit Sesudah Diblender... Gambar 13 Ekstrak Daun Cabai Rawit + Aquadest... Gambar 14 Ekstrak Biji Cabai Rawit + Aquadest... Gambar 15 Ekstrak Daging Buah Cabai Rawit + Aquadest... Gambar 16 Ekstrak Daun Cabai Rawit Setelah Disentrifuse... Gambar 17 Ekstrak Biji Cabai rawit Setelah Disentrifuse... Gambar 18 Ekstrak Daging Buah Cabai Rawit Setelah Disentrifuse... Gambar 19 Gelas Berisi Aquadest + 10 ekor Larva Sebelum di Masukkan Ekstrak Daun... 59 59 59 60 60 60 61 61 61 62 ix

x Gambar 20 Gambar 21 Gelas Berisi Aquadest + 10 ekor Larva Sebelum di Masukkan Ekstrak Biji... Gelas Berisi Aquadest + 10 ekor Larva Sebelum di Masukkan Ekstrak Daging Buah... 62 63 Gambar 22 Larva Nyamuk Aedes aegypti L.... Gambar 23 Aquadest + Larva + Ekstrak Daun... Gambar 24 Aquadest + Larva + Ekstrak Biji... Gambar 25 Aquadest + Larva + Ekstrak Daging Buah... 63 64 64 64 x

xi DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1. Mortalitas Larva Nyamuk Aedes aegypti L. pada Uji Pendahuluan 24 Tabel 2. Regresi Standar Capsaicin Biji Cabai Rawit... 25 Tabel 3. Regresi Standar Capsaicin Daun Cabai rawit... 26 Tabel 4. Regresi Standar Capsaicin Daging Buah Cabai Rawit... 27 Tabel 5. Prosentase Mortalitas Larva Instar III Nyamuk Aedes aegypti L. Berdasararkan Interaksi Konsentrasi dengan Banyaknya Ulangan... 29 Tabel 6. Rerata Waktu Mortalitas Tiap-tiap Larva... 30 Tabel 7. Hasil Uji Hayati Kandungan Senyawa Capsaisin pada Daun, Biji, dan Daging Buah Cabai Rawit (Capsicum frutescen L.)... 32 xi

xii INTISARI Telah dilakukan penelitian yang berjudul Pemanfaatan Ekstrak Daun, Biji, dan Daging Buah Cabai Rawit (Capsicum frutescen) sebagai Insektisida Nabati untuk Membasmi Larva Nyamuk instar III Aedes aegypti L. Nyamuk Aedes aegypti L. merupakan vektor pembawa berbagai penyakit mematikan pada manusia, diantaranya demam berdarah, chikungunya, dan demam kuning (yellow fever). Pencegahan penyakit yang disebabkan oleh gigitan nyamuk Aedes aegypti L. selama ini masih menggunakan insektisida kimia yang dapat membahayakan kesehatan dan juga lingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji kemampuan ekstrak daun, biji, dan daging buah cabai rawit (Capsicum frutescen) yang digunakan untuk membasmi larva nyamuk Aedes aegypti L. dan mengetahui konsentarsi yang efektif dan efisien untuk dapat membunuh 100% larva serta mengetahui berapa lama waktu yang dibutuhkan ekstrak daun, biji, daging buah cabai rawit (Capsicum frutescen) untuk dapat mematikan larva nyamuk instar III Aedes aegypti L. Penelitian dilakukan di Laboratorium Teknobio-Lingkungan dan Teknibio-Pangan Universitas Atma Jaya Yogyakarta yang dimulai pada bulan April hingga Mei 2010. Pengumpulan data dilakukan dengan menghitung mortalitas larva serta lama waktu yang dibutuhkan untuk dapat mematikan larva. Pengamatan dilakukan tiap 6 jam sekali dalam waktu 24 jam. Hasil menunjukkan bahwa konsentrasi ekstrak daun, biji, dan daging buah cabai rawit yang dapat mematikan larva 100 % dengan waktu yang paling cepat (7,2±0 jam) adalah pada konsentrasi 350.000 ppm. xii