Materi: AKUNTANSI PERUSAHAAN MANUFAKTUR

dokumen-dokumen yang mirip
Materi: 7, 8 & 10 PROSES/SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA

Materi: 5 AKUN & MANFAATNYA

Materi: 4 PERSAMAAN AKUNTANSI

Materi: 4 PERSAMAAN AKUNTANSI

AKUNTANSI BIAYA. Lukita Tri Permata, SE., M.SI, Ak, CA

AKUNTANSI KEUANGAN MAGISTER PENDIDIKAN FKIP UNS. bandi.staff.fe.uns.ac.id 1

Materi: 11, 12 & 13 PROSES/SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG

Akuntansi Biaya. Sistem Biaya & Akumulasi Biaya (Cost System & Cost Accumulation) Rista Bintara, SE., M.Ak. Modul ke: Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Materi: 6 JURNAL (JOURNAL)

Akuntansi Biaya. Cost System and Cost Accumulation. Yulis Diana Alfia, SE., MSA., Ak., CPAI. Modul ke: Fakultas Fakultas Ekonomi dan BIsnis

PENGANTAR AKUNTANSI PERUSAHAAN MANUFAKTUR (DENGAN METODE HARGA POKOK PESANAN)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

JUMLAH AKTIVA

Materi: 06 INVENTORIES (PERSEDIAAN) (Sistem Pencatatan & Metode Persediaan)

Materi: 7 INVENTORIES (PERSEDIAAN) (PENILAIAN, ESTIMASI & PERPUTARAN PERSEDIAAN)

BAB II LANDASAN TEORI

TIN 4112 AKUNTANSI BIAYA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Perhitungan Harga Pokok Produksi þÿ P a d a P a b r i k T a h u B u G i t o D e n Metode Process Costing

Materi: 13. INTANGIBLE ASSETS (Aset Tidak Berujud)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Pertemuan 13 Penyusunan Anggaran Kas Disarikan dari Yusnita, Wenny dan sumber2 relevan lainnya

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Materi 3: INTERNAL CONTROL & CASH. Dosen: Afifudin, SE., M.SA., Ak.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. baku menjadi produk jadi yang siap untuk dijual. Keseluruhan biaya yang dikeluarkan

BAB II LANDASAN TEORI. dengan akuntansi secara umum sebagai berikut : organisasi kepada para pengguna yang berkepentingan.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PERTEMUAN KE-12 AKUNTANSI PERUSAHAAN INDUSTRI / PABRIK (1)

03FEB. Akuntansi Biaya

BAB II BAHAN RUJUKAN

Modul ke: AKUNTANSI BIAYA SISTEM BIAYA DAN AKUMULASI BIAYA. Fakultas EKONOMI VENY, SE.MM. Program Studi AKUNTANSI.

ANGGARAN LABA DAN PERAN PENTINGNYA

JOB-ORDER COSTING (BIAYA BERDASARKAN PESANAN)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ANALISIS PERHITUNGAN BIAYA PESANAN DALAM MENETAPKAN HARGA JUAL PADA USAHA LAS PALANDAN DI DESA PALANDAN KECAMATAN BAEBUNTA KABUPATEN LUWU UTARA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

1,111,984, ,724,096 Persediaan 12 8,546,596, f, ,137, ,402,286 2h, 9 3,134,250,000 24,564,101,900

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Materi: 12 ASET: PENGHENTIAN. (Dihapus, Dijual, Ditukar)

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II HARGA POKOK PRODUKSI

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Akuntansi Biaya. Cost Systems and Cost Accumulation. Ellis Venissa, MBA. Modul ke: Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Program Studi Manajemen

dihasilkan selama suatu periode tertentu.

BAB I HARGA POKOK PRODUKSI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. UMKM memiliki peran yang cukup penting dalam hal penyedia lapangan. mencegah dari persaingan usaha yang tidak sehat.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PERTEMUAN KE-12 AKUNTANSI PERUSAHAAN INDUSTRI / PABRIK (1)

Akuntansi Biaya. Cost Systems and Cost Accumulation. Wahyu Anggraini, SE., M.Si. Modul ke: Fakultas FEB. Program Studi Manajemen.

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

Laporan Keuangan. Laporan Laba/ Rugi. Laporan Perubahan Modal. Neraca. Laporan Arus Kas

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Definisi akuntansi biaya dikemukakan oleh Supriyono (2011:12) sebagai

ABSTRAK. iii. Universitas Kristen Maranatha

A. Pengertian Anggaran Neraca

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

SILABUS RANCANGAN PEMBELAJARAN SATU SEMESTER SEMESTER GENAP PERIODE : JANUARI JUNI 2018

Biaya Produksi : Semua biaya yang timbul dalam hubungannya dengan kegiatan untuk mengolah barang dan jasa menjadi produk selesai.

BAB II BAHAN RUJUKAN. Dalam menjalankan fungsinya, manajemen membutuhkan informasi untuk

PT SARASA NUGRAHA Tbk NERACA Per 31 Desember 2004 dan 2003 (Dalam Ribuan Rupiah, Kecuali Data Saham)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PERAMALAN PENJUALAN

BAB I PENDAHULUAN. Tabel 1.1 Pertumbuhan Produksi Industri Manufaktur di Indonesia Tahun

KUESIONER/ DAFTAR PERTANYAAN WAWANCARA. 1. Apakah nama UKM yang Bapak/Ibu dirikan? 4. Tahun berapa UKM ini didirikan?

Akuntansi Biaya. Manajemen, kontroler, dan Akuntansi Biaya. Yulis Diana Alfia, SE., MSA., Ak., CPAI. Modul ke: Fakultas Fakultas Ekonomi dan BIsnis

BAB II LANDASAN TEORITIS. A. Pengertian dan Fungsi Akuntansi Biaya. 1. Pengertian Akuntansi Biaya

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Soal Pilihan Ganda (bobot 30)

Unit yang diproduksi Biaya bahan baku total ( Rp) Per unit ( Rp )

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA Pengertian Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah. Menurut Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 pasal 1 ayat 1, 2,

BAB III PROSES PENGUMPULAN DATA. III. 1. Sejarah Singkat Perkembangan Perusahaan. PI adalah perusahaan yang berbadan hukum CV (Commanditaire

SISTEM PERHITUNGAN BIAYA DAN AKUMULASI BIAYA AKUNTANSI BIAYA

KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN MENGGUNAKAN ARUS KAS DAN KESESUAIAN LAPORAN ARUS KAS BERDASARKAN PSAK NO 2 PADA PT PETROSINDO KALBAR

BAB II BAHAN RUJUKAN

BAB II BAHAN RUJUKAN 2.1 Pengertian Biaya dan Beban Masiyah Kholmi dan Yuningsih biaya (cost)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

METODE HARGA POKOK PESANAN FULL COSTING

Apa yang yang Dijual Dijual? Bagaiman a a Menentukan Laba Laba Usaha

LAPORAN LABA RUGI KONVEKSI CANDRA CONVECTION Per 31 Desember 2011 (dalam Rupiah) ,00 PPh 15%

SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA

BAB 4. SISTEM HARGA POKOK PROSES- WEIGHTED AVERAGE. Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi-Universitas Kristen Petra 2011

BAB IV. ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PT GUDANG GARAM Tbk. modal kerja yang paling tinggi tingkat likuiditasnya. Hal ini berarti bahwa

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI KOMPUTER PROGRAM DIII BISNIS & KEWIRAUSAHAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

TERMINOLOGI, KONSEP & KLASIFIKASI BIAYA

BAB II BAHAN RUJUKAN

METODE HARGA POKOK PESANAN

Materi: 2 AKUNTANSI & LINGKUNGANNYA

BAB II LANDASAN TEORI

SOAL PRAKTEK KOMPUTER AKUNTANSI dengan MYOB ACCOUNTING V.18 STUDI KASUS PERUSAHAAN MANUFAKTUR

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Transkripsi:

Materi: 14-16 AKUNTANSI PERUSAHAAN MANUFAKTUR

JENIS PERUSAHAAN Perusahaan Jasa Perusahaan Dagang Perusahaan Manufaktur

PERUSAHAAN MANUFAKTUR PRODUSEN BAHAN BAKU PERUSAHAAN MANUFAKTUR KONSUMEN

JENIS PERSEDIAAN - MANUFAKTUR Persediaan Bahan Baku Persediaan Barang Dalam Proses Persediaan Barang Jadi

KARAKTERISTIK - MANUFAKTUR Perusahaan manufaktur membeli bahan baku (raw materials), mengolah bahan baku dengan menggunakan tenaga kerja & overhead menjadi produk jadi (finished goods), & menjual produk jadi tersebut ke pelanggan & pembeli. Persediaan perusahaan manufaktur ada 3 jenis: persediaan bahan baku, persediaan produk dalam proses (persediaan barang setengah jadi), & persediaan produk jadi.

JENIS PENGELUARAN Pengeluaran Variabel vs. Tetap Pengeluaran Produk vs. Periode Kos Langsung vs. Tidak Langsung Kos Primer vs. Kos Konversi

KLASIFIKASI BIAYA - MANUFAKTUR 1. Biaya Produksi 2. Biaya Operasional

KLASIFIKASI BIAYA PRODUKSI 1. Biaya Bahan Baku 2. Biaya Tenaga Kerja Langsung 3. Biaya Overhead a. Biaya Bahan Penolong b. Biaya Tenaga Kerja Penolong c. Biaya Pabrikase Lain

KLASIFIKASI BEBAN OPERASIONAL 1. Beban Pemasaran 2. Beban Administrasi dan Umum

LAPORAN HARGA POKOK PRODUKSI Laporan harga pokok produksi adalah laporan tentang biaya total yang dikeluarkan oleh suatu perusahaan untuk memproduksi sejumlah barang di dalam suatu periode tertentu.

KOMPONEN KOS PRODUKSI Biaya bahan baku langsung (direct materials cost) Pengeluaran untuk memperoleh BBL. Komponen utama dalam proses produksi & berkorelasi langsung secara proporsional dengan produk jadi yang dihasilkan. Biaya tenaga kerja langsung (direct labor cost) Pengeluaran untuk upah TKL. Komponen utama dalam proses produksi & berkorelasi langsung secara proporsional dengan produk yang dihasilkan. Biaya overhead pabrik (overhead cost) Pengeluaran untuk bahan baku tidak langsung, tenaga kerja tidak langsung, pengeluaran untuk fasilitas pendukung sepanjang terkait dengan proses produksi. Contoh: beban penyusutan mesin pabrik, dsb.

Persamaan Matematika Kos Produksi Kos Bahan Baku Langsung (KBBL) Kos Tenaga Kerja Langsung (KTKL) Kos Overhead Pabrik (KOP) KOP merupakan pengeluaran residual yang terdiri dari semua kos yang tidak memenuhi definisi KBBL & KTKL.

PT. Jaya Raya Laporan Harga Pokok Produksi Untuk Periode Yang Berakhir Tanggal 31 Desember XXX -------------------------------------------------------------------------- Harga Pokok Produksi : - Persediaan awal bahan baku xx - Pembelian xx - Persediaan akhir bahan baku (xx) --------- - Biaya Bahan Baku xxx - Biaya Tenaga Kerja Langsung xxx - Biaya Overhead xxx -------- - Biaya Produksi xxx - Persediaan awal, Barang Dalam Proses xxx - -------- - Persediaan total, Barang Dalam Proses xxx - Persediaan akhir, Barang Dalam Proses (xxx) - --------- - Harga Pokok Produksi xxx

PT. Jaya Raya Laporan Laba Rugi Untuk Periode Yang Berakhir Tanggal 31 Desember XXX ------------------------------------------------------------------------------- - Penjualan xxx - Potongan penjualan (xx) - Penjualan bersih xxx Harga Pokok Penjualan - Harga Pokok Produksi xxx - Persediaan awal, Barang Jadi xxx ------ - Barang Tersedia Untuk Dijual xxx - Persediaan akhir, Barang Jadi (xxx) ------- - Harga Pokok Penjualan ( xxx ) ---------- - Laba Kotor xxx - Biaya Operasional : ( xxx ) ---------- - Laba Bersih Sebelum Pajak xxx

PT Jaya Raya Laporan Perubahan Laba Ditahan Untuk Periode Yang Berakhir Tanggal 31 Desember XXX ------------------------------------------------------------------------------- - Laba Ditahan, awal periode xxx - Laba usaha periode berjalan xxx - Deviden (xxx) - Laba Ditahan, akhir periode xxx

PT Jaya Raya N e r a c a Per 31 Desember xxx Aktiva Lancar : - Kas dan Bank xx - Piutang Dagang xx - Perlengkapan Kantor xx Aktiva Tetap : - Peralatan Kantor xx - Kendaraan xx - Bangunan xx - Tanah xx Hutang Jangka Pendek : - Hutang Usaha xx Hutang Jangka Panjang : - Hutang Bank xx - Ekuitas xx Total Aktiva xxx Total Pasiva xxx

PT Jaya Raya Laporan Arus Kas Untuk Periode Yang Berakhir Tanggal 31 Desember XXX ---------------------------------------------------------------------------------- Saldo Kas awal periode Arus Kas Masuk : - Penerimaan piutang xxx - Penerimaan penjualan tunai xxx - Penerimaan pendapatan bunga xxx - Macam-macam kas masuk xxx Jumlah Kas Masuk Arus Kas Keluar : - Pembelian tunai xxx - Pembayaran hutang usaha xxx - Pembayaran hutang bank xxx - Macam-macam kas keluar xxx Jumlah Kas Keluar xxxxx xxxx (xxxx) * Saldo Kas akhir periode xxxxx

Contoh Pembukuan

PENCATATAN ATAS BIAYA PRODUKSI (1)

PENCATATAN ATAS BIAYA PRODUKSI (2)

PENCATATAN ATAS BIAYA PRODUKSI (3)

PENGHITUNGAN BIAYA PRODUKSI & BIAYA PRODUK TERJUAL

Laporan Laba Rugi PT INOVATIF UNTUK KEBAIKAN Untuk Periode 2013

SISTEM PRODUKSI Sistem produksi berdasar pesanan (job-order costing) Perusahaan melakukan produksi berdasar pesanan yang diinginkan pembeli. Penentuan kos produk pada dasarnya dilakukan per pesanan. Contoh: perusahaan percetakan. Sistem produksi berdasar proses Perusahaan melakukan produksi berdasar skedul produksi yang dibuat perusahaan. Penentuan kos produk pada dasarnya dilakukan secara periodik. Contoh: perusahaan semen.

LATIHAN Kerjakan Latihan 9.2, hal 180, buku Pengantar Akuntansi: Konsep & Teknik Penyusunan Laporan Keuangan Adaptasi IFRS, Rudianto, 2012, Penerbit Erlangga.

TUGAS: Kerjakan Latihan 9.5, hal 183-184, buku Pengantar Akuntansi: Konsep & Teknik Penyusunan Laporan Keuangan Adaptasi IFRS, Rudianto, 2012, Penerbit Erlangga.

Jangan lupa Belajar untuk : Untuk Ujian Akhir Semester (UAS)

DAFTAR BACAAN Rudianto, 2012, Pengantar Akuntansi: Konsep & Teknik Penyusunan Laporan Keuangan, Adaptasi IFRS, Penerbit Erlangga. (RD). Weygandt, Jerry J., Donald E. Kieso., Paul D. Kimmel, 2009. Accounting Principles: Pengantar Akuntansi, Buku 1, Penerbit Salemba Empat (WK). Ikatan Akuntan Indonesia, Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) Buku, majalah, jurnal, maupun artikel yang relevan.

Terima Kasih