mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-154.html MIKM UNDIP Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Sistem Informasi Manajemen Kesehtan

dokumen-dokumen yang mirip
mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-171.html MIKM UNDIP Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Sistem Informasi Manajemen Kesehatan

KONSENTRASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KESEHATAN ABSTRAK SRI SUGIARSI. xv tabel + 37 gambar

mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-170.html MIKM UNDIP Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Konsentrasi Sistem Informasi Manajemen Kesehatan

mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-115.html MIKM UNDIP

SISTEM INFORMASI SURVEILANS EPIDEMIOLOGI SEBAGAI PENDUKUNG KEWASPADAAN DINI KEJADIAN LUAR BIASA (KLB) PENYAKIT DI DINAS KESEHATAN KOTA SEMARANG TESIS

mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-298.html MIKM UNDIP Universitas Diponegoro Program Pascasarjana Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat

mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-152.html MIKM UNDIP Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Konsentrasi Administrasi Rumah Sakit

mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-311.html MIKM UNDIP Universitas Diponegoro Program Pascasarjana

mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-260.html MIKM UNDIP PROGRAM MAGISTER ILMU KESEHATAN MASYARAKAT KESEHATAN IBU DAN ANAK ABSTRAK

mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-158.html MIKM UNDIP Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat

UNIVERSITAS AIRLANGGA DIREKTORAT PENDIDIKAN Tim Pengembangan Jurnal Universitas Airlangga Kampus C Mulyorejo Surabaya

mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-372.html MIKM UNDIP

ABSTRAK. Pengaruh Kompetensi Bidan di Desa dalam Manajemen Kasus Gizi Buruk Anak Balita terhadap Pemulihan Kasus di Kabupaten Pekalongan Tahun 2008

Keywords: Information system, weekly report (W2), outbreak

Evaluasi Pelaksanaan Penemuan dan Pengobatan Malaria oleh Juru Malaria Desa (JMD) pada Program Pemberantasan Malaria di Kabupaten Purworejo Tahun 2005

SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (SIG) DALAM BIDANG KESEHATAN MASYARAKAT

mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-312.html MIKM UNDIP Universitas Diponegoro Program Pascasarjana

mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-865.html MIKM UNDIP Universitas Diponegoro Fakultas Kesehatan Masyarakat

Jurnal Manajemen Kesehatan Indonesia

MANAJEMEN SURVEILANS EPIDEMIOLOGI PENYAKIT POTENSI KEJADIAN LUAR BIASA (KLB) DI DINAS KESEHATAN KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN 2014

TESIS. Untuk memenuhi persyaratan Mencapai derajat Sarjana S2. Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Konsentrasi Administrasi Rumah Sakit

BAB. I Pendahuluan A. Latar Belakang

UNIVERSITAS AIRLANGGA DIREKTORAT PENDIDIKAN Tim Pengembangan Jurnal Universitas Airlangga Kampus C Mulyorejo Surabaya

NUR AFNI SIN

PELAKSANAAN PENYELENGGARAAN SANITASI DASAR DI PASAR TRADISIONAL PRINGGAN DI KOTA MEDAN TAHUN 2011 SKRIPSI OLEH : TENGKU HERA ZAFIRAH NIM.

ANALISA HAZARD GEMPA DENGAN GEOMETRI SUMBER GEMPA TIGA DIMENSI UNTUK PULAU IRIAN TESIS MAGISTER. Oleh : Arvila Delitriana

APLIKASI PERANGKAT LUNAK MANAJEMEN RESTORAN PADA RUMAH MAKAN 88 PURWOKERTO

INFORMED CONSENT PADA PELAYANAN SIRKUMSISI

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA PADA KOPERASI RODA SEJAHTERA SEMARANG

dr. Maftuhah Nurbeti Dept. IKM FK UII Karyasiswa S2 Epidemiologi Lapangan FK UGM

ABSTRACT. Keywords: Accounting Information System, finished product stock, Internal Control System, computer technology. vii

ABSTRAK. Kata kunci : Kemampuan dalam pengambilan keputusan karir, Pelatihan perencanaan karir pendekatan trait-factor. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kaca kunci: lesson study, profesionalisme guru

Universitas Diponegoro Fakultas Kesehatan Masyarakat Program Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Konsentrasi Administrasi Kebijakaan Kesehatan 2015

ANALISIS IMPLEMENTASI STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAHAN BERBASIS AKRUAL BERDASARKAN PP NO

22/11/2010. Public Health Approach. Implementation: How do you do it? Intervention Evaluation: What. works?

TESIS. Untuk memenuhi persyaratan mencapai derajat Sarjana S2

matematis siswa SMPN 1 Karangrejo Tulungagung Tahun Pelajaran 2016/2017 yang menggunakan model discovery learning lebih baik daripada menggunakan mode

JURNAL VISIKES - Vol. 10 / No. 1 / April 2011

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

PERAN PEREKRUTAN DAN SELEKSI SERTA PENILAIAN KINERJA KARYAWAN DI INSTALASI FARMASI RUMAH SAKIT X YOGYAKARTA TESIS

ANALISIS PELAYANAN BEDAH SEHARI DITINJAU DARI SISI HARAPAN DAN KEPUASAN PASIEN DI RUMAH SAKIT MARDI RAHAYU KUDUS

ABSTRAK. Keyword : ITIL V.3, Service Operation. iii Universitas Kristen Maranatha

MAGISTER ILMU KESEHATAN MASYARAKAT KONSENTRASI: SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KESEHATAN UNIVERSITAS DIPONEGORO 2005

ABSTRAK. Rechta Antartika Pembimbing: Felix Kasim, dr., M.Kes

PENELITIAN KEPUASAN PASIEN YANG BEROBAT KE PUSKESMAS PEMBANTU PARINGAN JENANGAN

ANALISIS DEMAND MASYARAKAT TERHADAP PELAYANAN RAWAT INAP DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MEDAN DELI, PUSKESMAS BROMO DAN PUSKESMAS KEDAI DURIAN TAHUN 2013

Kata kunci : pengembangan, model, pelatihan, instructional games, pendidik, profesionalisme, anak usia dini.

ANALISIS TEBAL LAPIS TAMBAHAN (OVERLAY) PADA PERKERASAN KAKU (RIGID PA VEMENT) DENGAN PROGRAM ELCON DAN METODE ASPHALT INSTITUTE TESIS

APLIKASI PEMELIHARAAN DATA DONATUR DI RUMAH ZAKAT MAINTENANCE DONATURE APPLICATION AT RUMAH ZAKAT

PENGEMBANGAN ANIMASI SIMULASI KOMPUTER UNTUK MEREDUKSI MISKONSEPSI PADA KONSEP INDUKSI ELEKTROMAGNETIK TESIS

ABSTRAK. Kata Kunci : google map API, internet, lokasi, pendaftaran online, sebaran. Universitas Kristen Maranatha

TANDA PERSETUJUAN PEMBIMBING TESIS

UNIVERSITAS AIRLANGGA DIREKTORAT PENDIDIKAN Tim Pengembangan Jurnal Universitas Airlangga Kampus C Mulyorejo Surabaya

Sistem Informasi Kepegawaian Menggunakan Framework Yii

ABSTRACT. Key : student management, statistic informatation, calculation of students' grades. ii Universitas Kristen Maranatha

SKRIPSI HUBUNGAN PENERAPAN KOMUNIKASI EFEKTIF PERAWAT DENGAN KEPUASAN PASIEN DI RSUD DR. ADNAAN WD PAYAKUMBUH TAHUN 2016

The Incidence Of Malaria Disease In Society At Health Center Work Area Kema Sub-District, Minahasa Utara Regency 2013

INTISARI EVALUASI SISTEM PENGELOLAAN PENYIMPANAN OBAT DI UPT INSTALASI FARMASI KABUPATEN BANJAR

HUBUNGAN KARAKTERISTIK DENGAN TINDAKAN IBU DALAM PENCEGAHAN PENYAKIT MALARIA DI DESA SORIK KECAMATAN BATANG ANGKOLA KABUPATEN TAPANULI SELATAN TAHUN

AKTIVITAS BELAJAR MAHASISWA PENDIDIKAN BIOLOGI DALAM PRAKTIKUM STUDI KASUS DI LABORATORIUM PENDIDIKAN BIOLOGI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS LAPORAN PENYAKIT ISPA DI. Lailafita*), Suharyo M.Kes**)

KATA PENGANTAR. Puji syukur dipanjatkan kehadirat Ida Sang Hyang Widhi Wasa (Tuhan Yang

INTISARI TINGKAT KESIAPAN INSTALASI GAWAT DARURAT DALAM PELAKSANAAN SASARAN KESELAMATAN PASIEN DI RUMAH SAKIT BEDAH SINDUADI

PENDAHULUAN Pada tahun 2010 sampai dengan Maret 2011 di Indonesia terdapat penderita Tuberkulosis, diantaranya meninggal. Pada survei D

Kata kunci: Status Tempat Tinggal, Tempat Perindukkan Nyamuk, DBD, Kota Manado

RADEN RARA VIVY KUSUMA ARDHANI

Komputerisasi Sistem Pembayaran Iuran Bulanan Untuk Usaha dan Perusahaan Berbasis Client - Server (Studi Eksperimen pada Kantor Desa Dauh Puri Klod)

BAB I PENDAHULUAN A. Latar belakang

Anisia Mikaela Maubere ( ); Pembimbing Utama: Dr. dr. Felix Kasim, M.Kes ABSTRAK

ABSTRAK Program Magister Psikologi Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Pembangunan nasional dapat terlaksana sesuai dengan cita-cita

: INDAH DOANITA HASIBUAN NIM.

PERTUMBUHAN NILAI INVESTASI, UNIT USAHA DAN PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA SEKTOR INDUSTRI DI KOTA SURAKARTA (TAHUN )

ANALISI KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN DI INSTALASI FARMASI RSIA CICIK PADANG. Oleh: KHARISMA ROSA BP

ABSTRAK Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata kunci : C#, Produksi, Desktop. vii

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

SKRIPSI. Oleh Raditya Wahyu Hapsari NIM

PENELITIAN PENGETAHUAN PEKERJA GILING BATU TENTANG ISPA Di Dusun Kajar Desa Krowe Kecamatan Lembeyan Kabupaten Magetan. Oleh : YUSIANI NIM:

ANALISIS KORELASI KELEMBABAN UDARA TERHADAP EPIDEMI DEMAM BERDARAH YANG TERJADI DI KABUPATEN DAN KOTA SERANG

RANCANGAN SISTEM PELAPORAN PEYAKIT ISPA BERBASIS SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PURWOYOSO TAHUN 2015

HUBUNGAN ANTARA KARAKTERISTIK IBU DAN KELUARGA DENGAN PRAKTIK KELUARGA SEHAT DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS LASEM KABUPATEN REMBANG

Influence of Cooperative Learning Type Snowball Throwing

ABSTRAK. Kata kunci: sistem antrian, jumlah teller optimum. vii. Universitas Kristen Maranatha

STMIK GI MDP. Studies Program Information System THESIS Semester Odd Year 2011/2012

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MACRO EXCEL PADA MATA PELAJARAN RAB DI SMKN 1 SUKABUMI ABSTRAK

UNIVERSITAS AIRLANGGA DIREKTORAT PENDIDIKAN Tim Pengembangan Jurnal Universitas Airlangga Kampus C Mulyorejo Surabaya

PRIYANTO D

TESIS Untuk memenuhi persyaratan mencapai derajat Sarjana S 2

PELAKSANAAN STANDAR PELAYANAN MINIMAL PROGRAM PENCEGAHAN DAN PEMBERANTASAN DEMAM BERDARAH DENGUE Dl DINAS KESEHATAN KOTA SEMARANG

GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU PENDERITA TUBERKULOSIS TERHADAP KETIDAKPATUHAN DALAM PENGOBATAN MENURUT SISTEM DOTS DI RSU

Kata Kunci : Sistem Informasi, Android, Barcode, Desktop, Database

Pengembangan Sistem Informasi Kepuasan Pasien di Puskesmas Halmahera Semarang untuk Mendukung Evaluasi Pelayanan

Pengembangan Sistem Informasi Kependudukan Kecamatan Karya Penggawa Berbasis Web

ABSTRAK. Kata kunci : Manual Book, Website, Siswa, Pengolahan. i Universitas Kristen Maranatha

PENGGUNAAN TEKNOLOGI INDERAJA SEBAGAI MASUKAN DALAM PROSES PERENCANAAN TATA RUANG ( STUDI KASUS : RUTR KABUPATEN DATI II BANDUNG )

ABSTRAK APLIKASI SISTEM TELEMEDIKA BERBASIS INTERNET DAN TELEPON GENGGAM DALAM PENANGANAN KEJADIAN LUAR BIASA / WABAH

PENGARUH VOLUME SAMPEL SERUM DAN WAKTU INKUBASI TERHADAP KADAR ASAM URAT SKRIPSI FITRI JUNITASARI

USAHA PENINGKATAN DAYA SAING PERUSAHAAN MELALUI PENGGUNAAN ACTIVITY-BASED COSTING DALAM PENENTUAN HARGA POKOK PRODUKSI

Transkripsi:

N I M : E4A004027 Nama Mahasiswa : Siti Masrochah Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Sistem Informasi Manajemen Kesehtan Program Pasca Sarjana Universitas Diponegoro Semarang 2006 ABSTRAK SITI MASROCHAH Pengembangan Sistem Informasi Surveilans Epidemiologi sebagai Pendukung Kewaspadaan Dini Kejadian Luar Biasa (KLB) di Dinas Kesehatan Kota Semarang 226 halaman + 29 tabel + 49 gambar Pada kurun waktu 5 tahun terakhir ini, penyakit di Indonesia didominasi oleh penyakit endemis yang mudah menular dan dapat mengakibatkan peningkatan jumlah penderita dan kematian akibat penyakit menular. Untuk dapat melakukan kegiatan pencegahan dan pemberantasan penyakit diperlukan kegiatan yang merupakan sikap tanggap darurat terhadap kjadian Luar Biasa penyakit (KLB) yaitu melalui kegiatan Kewaspadaan Dini KLB. Salah satu sumber data pada kegiatan Kewaspadaan dini KLB adalah Surveilans epidemiologi. Kegiatan Surveilans epidedmiologi meliputi kegiatan pengumpulan, pengolahan, analisis dan intreprestasi data epidemiologi yang bersumber dari laporan W2 Ruman Sakit dan Puskesmas. Kegiatan Surveilans Epidemiologi memerlukan data dan informasi epidemiologi yang lengkap, akurat, tepat waktu dan aksesibilitas untuk dapat menghasilkan informasi Kejadian Luar Biasa (KLB) penyakit. Informasi tersebut akan digunakan untuk kegiatan kewaspadaan dini (SKD) KLB dan menjadi dasar penentuan kegiatan Pemantauan Wilayah Setempat (PWS). Permasalahan system Surveilans epidemiologi di Dinas Kesehatan Kota Semarang yang sekarang ini berjalan adalah data dan informasi yang dihasilkan dari laporan W2 tidak lengkap, tidak akurat, tidak tepat waktu dan belum tersedia basis data, mengakibatkan kesulitan memperoleh kembali data dan informasi Surveilans epidemiologi. page 1 / 6

Tujuan Penelitian adalah menghasilkan Sistem Informasi Surveilans Epidemiologi untuk Kejadian Luar Biasa Penyakit yang dapat memberikan kemudahan serta informasi yang lengkap untuk mendukung kewaspadaan dini Kejadian Luar Biasa (KLB) penyakit. Jenis penelitian adalah Penelitian Kualitatif dengan rancangan penelitian eksperimen kuasi. Subyek penelitian adalah para pengelola program pada Sud dinas Pencegahan dan pemberantasan Penyakit di Dinas Kesehatan Kota Semarang. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi dan wawancara. Pengembangan Sistem Informasi Surveilans Epidemiologi dilakukan dengan pendekatan FAST (Framework for The Application of Sistem Technique) diperoleh hasil sebagai berikut : keadaan sebleum dikembangkan system informasi Surveilans pencatatan dilakukan dengan semi manual dengan program excel, belum menggunakan software khusus, Informasi yang disajikan belum dapat menunjukkan distribusi penyakit menurut kelurahan, menurut pekerjaan penderita,belum dapat menunjukkan criteria kerja KLB secara rinci, beum dapat menunjukkan insiden penyakit dengan peta(mapping)., Setelah dilakukan pengembangan Sistem Informasi epidemiologi informasi yang dihasilkan lebih lengkap yaitu meliputi ukuran epidemiologi berdasarkan orang, tempat dan waktu, demikian juga kriteria kerja kejadian luar biasa dapat ditampilkan secara rinci serta gambaran peta kejadian Luar Biasa yang dapat dihasilkan. Laporan yang dihasilkan dalam bentuk peta, grafik, histogram sehingga mendukung kegiatan Kewaspadaan Dini Kejadian Luar Biasa. Hasil Evaluasi kualitas informasi Sistem Informasi Surveilans Epidemiologi menghasilkan nilai p=0,028 berarti ada perbedaan anatara kualitas sebleum dan sesudah dikembangkan sistem. Dalam rangka pemanfataan system informasi Surveilans epidemiologi yang optimal perlu dukungan sumber daya manusia yang bertanggung jawab mengelola bsis data dan komitmen semua pihak pengelola Surveilans Epidemiologi. Keterbatasan system yang ada adalah mapping belum dapat menggambarkan peta kecamatan dan Puskesmas. Kata Kunci : Kewaspadaan Dini Kejadian Luar Biasa, Surveilans Epidemiologi Kepustakaan :28, 1988-2005 page 2 / 6

page 3 / 6

Master's Degree of Public Health Program page 4 / 6

Majoring Health Management Information System Diponegoro University Semarang,2006 ABSTRACT SITI MASROCHAH The Development of Epidemiology Surveillance Information System as an early awareness support of Extraordinary Occurrence (KLB) in Health Department of Semarang city. To be able to conducting preventive action and disease eradication need an activity representing fast action to extraordinary occurrence (KLB), and awarness of KLB One of data source on KLB early awareness is surveillance epidemiology. Surveillance epidemiology includes epidemiology data gathering, processing, analyzing and interpreting from the W2 Report of Hospital and Clinic. Surveillance Epidemiology activity need complete, accurate and updated data epidemiology information and accessibility to result a. Information KLB desease This information will be used to KLB early awareness and become a base to determine Local Regional Determination (PWS). The problem of epidemiology surveillance system in Health Department in Semarang city is the information from W2 report that are not complete, not accurate, not updated and no database, difficulty in re-gathering the data and information of epidemiology surveillance. The aim of this research was conducting a Epidemiology Surveillance Information System for KLB disease that could give amenity and complete information to support early awareness of KLB disease. The research type was quantitative research with quasi experiment research model. The subject of research were program managers in Sub-Department of Disease Prevention and Eradication in Health Department of Semarang City. Data were gathered by observation and interview. The Development of Surveillance Epidemiology Information System conducted with FAST (Framework for The Application of System Technique) system to obtain the result as follow the situation.before surveillance information system developed, Record-keeping conducted by semi-manual using excel program, not yet using special software, information presented not yet shows the disease distribution according to sub-district, according to patient occupation, not yet shown the KLB work criteria, not yet shown the mapping disease incident.were utilized After the development of information system, the epidemiology information result was more complete including person, place and time also KLB criteria that could be presented in detail and mapping of KLB also could be presented. Report result were in form of map, graph, and histogram that was able to support the activity of KLB awareness. The information evaluation result of Epidemiology Surveillance Information System resulting a value of p=0.028 that means there is a difference between quality before and after the development system. In order to enhancing the optimal Epidemiology Surveillance Information System needs responsibility human resource support to manage the database and commitment from all of page 5 / 6

Powered by TCPDF (www.tcpdf.org) mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-154.html Surveillance Epidemiology manager party. The limitation that exists is mapping not yet shows the map of district and clinic. Keyword : Early awareness of KLB, Epidemiology Surveillance Bibliography : 28, 1998-2005 Program Magister Tanggal Cetak : 2017-10-04 Ditulis Pada : 2006-10-01, Oleh : Slamet Sumber dari : www.mikm.undip.ac.id page 6 / 6