BAB V IMPLEMENTASI KARYA. 5.1 Karya-Karya Selama Kerja Praktek di Goods Identity. Gambar 5.1 Tampak Depan Brosur Bank Saudara

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODE PERANCANGAN

BAB IV LAPORAN KERJA. (halaman belakang dan cover brosur)


BAB IV KONSEP DESAIN DAN PERANCANGAN

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

UNIVERSITAS MUHAMADYAH JAKARTA KAIDAH IMK TEKNIK INFORMATIKA IV

PERSYARATAN PAKAIAN STUDENT DAY 2016 UNIVERSITAS UDAYANA

BAB III STRATEGI PERANCANGAN & KONSEP VISUAL

BAB V IMPLEMENTASI KARYA

BAB 3 STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

KOMPOSISI WARNA Semester Ganjil DKV - UNINDRA PGRI Dra. Winny Gunarti, M.Ds.

BAB III BURUNG HANTU SEBAGAI TEMA DALAM PENCIPTAAN KARYA SENI GRAFIS. A. Implementasi Teori

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KEPALA BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA,

KEPUTUSAN MENTERI PERHUBUNGAN Nomor : KM 6 Tahun 2004 TENTANG

BAB Ill STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL. Konsep jenis kegiatan kampanye yang digunakan yaitu Ideologically or

BAB IV STRATEGI KREATIF

-5- ATRIBUT a. TANDA UNIT ORGANISASI DAN BADGE LOGO BMKG KETERANGAN

KODE : Q003. Uk: S,M,L,XL

V. ULASAN KARYA PERANCANGAN

BADAN PENGAWAS PEMILIHAN UMUM REPUBLIK INDONESIA PERATURAN BADAN PENGAWAS PEMILIHAN UMUM NOMOR 8 TAHUN 2012 TENTANG

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

Presentasi Desain Identitas Visual Akademi Kebidanan Bhakti Pertiwi Pemalang

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP IKLAN. 3.1 Strategi Promosi

BAB III DATA DAN ANALISA PERANCANGAN A. Data dan analisis perancangan 1. Fungsi produk rancangan Berdasarkan hasil wawancra dan browsing internet,

4.1 Bentuk Wajah Oval dan koreksinya Make-up style untuk bentuk wajah oval yaitu : Shading : Berbeda dengan karakter wajah yang lain, teknik shading

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

BAB IV TEKNIS PRODUKSI MEDIA

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

BAB V PENUTUP. maka dapat ditarik beberapa kesimpulan, yaitu : a. Tema diskon tetap diandalkan oleh sebagian perusahaan terutama pada

BAB IV VISUALISASI DAN ANALISIS KARYA. Poster promosi Adhijaya Print telah penulis kerjakan hingga selesai.

B A B 5. tetap terkesan elegan, dan memperlihat cerita epic didalam film animasi ini.

BAB IV DESKRIPSI PEKERJAAN

2016, No Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 6, Tambahan Le

MEMUTUSKAN : Menetapkan : PERATURAN BUPATI TENTANG PAKAIAN DINAS PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BULUNGAN.

KEPALA BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA

BAB V IMPLEMENTASI KARYA

Daftar pertanyaan untuk audiens

WALIKOTA BANDAR LAMPUNG PROVINSI LAMPUNG PERATURAN WALIKOTA BANDAR LAMPUNG NOMOR 23 TAHUN 2018 TENTANG

BAB V HASIL & PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA. Pada bab ini membahas tentang proses produksi sarana komunikasi visual

PERATURAN ORGANISASI IKATAN MOTOR INDONESIA NOMOR : 013 /IMI/PO/II/2016

Gambar Grid 1200 px

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

2014, No PAKAIAN DINAS PEGAWAI NEGERI SIPIL KANTOR KESEHATAN PELABUHAN DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN KESEHATAN

PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI NOMOR 60 TAHUN 2007 TENTANG

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN REPUBLIK INDONESIA,

GUBERNUR BALI PERATURAN GUBERNUR BALI NOMOR 8 TAHUN 2011 TENTANG PAKAIAN DINAS PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN PEMERINTAH PROVINSI BALI

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HAS IL D AN PEMBAHAS AN DES AIN

INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER

WARNA PERSIAPAN GRAFIKA GRAPHIC DESIGN

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

2018, No Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5494); 3. Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Penyelenggara Pemil

Konsep BAB V KONSEP. 5.1 Kerangka Konsep. 5.2 Konsep Young Dynamic

PAMERAN. A. Desain Final

WALIKOTA YOGYAKARTA PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 54 TAHUN 2007

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB III STRATEGI DAN KONSEP VISUAL

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB IV HASIL KERJA PRAKTEK

GUBERNUR SUMATERA BARAT

BAB IV PENGALAMAN KERJA PRAKTEK

PERATURAN BUPATI BERAU NOMOR 67 TAHUN 2009 TENTANG PAKAIAN DINAS PEGAWAI NEGERI SIPIL DILINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BERAU BUPATI BERAU,

Bab 5 Hasil dan Pembahasan Desain

BAB V IMPLEMENTASI KARYA

BAB IV DESKRIPSI PEKERJAAN. perusahaan, selain itu tema untuk layout ini dibuat seminimal mungkin namun

- 1 - BUPATI KOLAKA TIMUR PROVINSI SULAWESI TENGGARA PERATURAN BUPATI KOLAKA TIMUR NOMOR TAHUN 2014 TENTANG

PERATURAN DAERAH KOTA SERANG NOMOR 1 TAHUN 2008 TENTANG LAMBANG DAERAH KOTA SERANG DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA SERANG,

KEPUTUSAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA,

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR : PM. 72 TAHUN 2014 TENTANG

BERITA DAERAH KOTA BEKASI

PERATURAN DEWAN KEHORMATAN PENYELENGGARA PEMILIHAN UMUM REPUBLIK INDONESIA

Gambar: 5. 5a. Pasar Bali

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

BAB 5. Hasil dan Pembahasan Desain

BAB III METODE PERANCANGAN. Pada kerja praktek ini penulis berusaha menemukan dan memecahkan

BAB IV ANALISIS KARYA

BUPATI BADUNG PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 4 TAHUN 2013 TENTANG PAKAIAN DINAS PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BADUNG

BAB IV HASIL KERJA PRAKTEK

PERATURAN BUPATI TANGERANG NOMOR 22 TAHUN 2010 TENTANG PAKAIAN DINAS PEGAWAI NEGERI SIPIL DILINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN TANGERANG

MODEL, ATRIBUT DAN KELENGKAPAN PAKAIAN DINAS DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN

Bab V Konsep Perancangan

PERATURAN KEPALA BADAN SAR NASIONAL NOMOR: PK. 10 TAHUN 2013 TENTANG

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

BAB IV HASIL KERJA PRAKTEK

KESEMBILAN. Memperhatikan :

Adobe Photoshop CS3. Bagian 2 Bekerja dalam Photoshop

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN PERANCANGAN

Dengan Persetujuan Bersama DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH KABUPATEN KAYONG UTARA Dan BUPATI KAYONG UTARA MEMUTUSKAN :

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 12 TAHUN 2015 TENTANG

Transkripsi:

BAB V IMPLEMENTASI KARYA 5.1 Karya-Karya Selama Kerja Praktek di Goods Identity Selama menjalani kerja praktek, beberapa project yang sempat di pegang dan dikerjakan adalah sebagai berikut : 1. Brosur Bank Saudara Gambar 5.1 Tampak Depan Brosur Bank Saudara Brosur Bank Saudara menggunakan format tri-fold atau biasa disebut tiga lipatan yang bertemakan Kilau Bintang Rezeki Saudara, jadi untuk tampilan depan dapat dilihat ada beberapa orang sedang asik menangkap hadiah yang dan 36

37 gambar-gambar hadiah yang akan dipersembahkan. Warna yang digunakan tidak jauh dari warna ciri khas Bank Saudara dengan ditambahkan sedikit informasi gunanya agar audience yang melihat tidak cepat bosan. Gambar 5.2 Tampak Belakang Brosur Bank Saudara Sedangkan untuk tampilan belakang lebih banyak informasi-informasi yang akan diberikan audience dan tidak terlalu banyak memainkan warna.

38 2. Roll Banner Bank Saudara Gambar 5.3 Desain Roll Banner Bank Saudara Tidak beda jauh dari brosurnya, hanya disini yang membedakan ukurannya lebih besar dan lebih simple. Roll Banner ini biasa diletakkan di dalam ruangan atau bisa juga digunakan pada waktu pameran, selama masa periodenya masih panjang.

39 3. Desain Mock Up Pakaian Toyota Auto 2000 Gambar 5.4 Desain 1 Mock Up Toyota Auto 2000 Pada desain mock up Toyota Auto 2000 yang pertama ini logo perusahaan ditempatkan pada posisi sebelah kanan dan tidak terlalu banyak menggunakan banyak accesoris karena yang lebih ditekankan adalah kesan elegannya.

40 Gambar 5.5 Desain 2 Mock Up Toyota Auto 2000 Pada desain mock up Toyota Auto 2000 yang kedua ini logo perusahaan ditempatkan pada posisi sebelah kiri dan terdapat dua kantong. Desain pakaian yang kedua ini terlihat lebih santai.

41 Gambar 5.6 Desain 3 Mock Up Toyota Auto 2000 Pada desain mock up Toyota Auto 2000 yang ketiga ini hampir sama seperti desain kedua hanya yang membedakan warna pada desain ketiga sedikit lebih gelap.

42 Gambar 5.7 Desain 4 Mock Up Toyota Auto 2000 Pada desain mock up Toyota Auto 2000 yang keempat ini hampir sama seperti desain ketiga, lebih pada pengolahan penempatan warna saja.

43 Gambar 5.8 Desain 5 Mock Up Toyota Auto 2000 Pada desain mock up Toyota Auto 2000 yang kelima ini logo perusahaan ditempatkan pada posisi sebelah kiri dan terdapat dua kantong. Desain pakaian yang kelima ini terlihat lebih santai dan juga masih terdapat unsur elegannya.

44 4. Desain Mock Up Pakaian Falcom Mitra Cable Gambar 5.9 Desain 1 Mock Up Falcom Mitra Cable Pada desain mock up Falcom Mitra Cable yang pertama ini logo perusahaan ditempatkan pada posisi sebelah kanan dan hanya terdapat satu kantong yang terlihat lebih simple. Desain pakaian ini memang sengaja diperlihatkan unsur elegannya.

45 Gambar 5.10 Desain 2 Mock Up Falcom Mitra Cable Pada desain mock up Falcom Mitra Cable yang kedua ini warna yang dipakai terlihat sangat kuat dan tegas. Sedikit warna hitam dan oranye dibagian samping membuat tampilan sangat exclusive.

46 Gambar 5.11 Desain 3 Mock Up Falcom Mitra Cable Desain mock up Falcom Mitra Cable yang ketiga ini sama seperti desain sebelumnya warna yang dipakai terlihat sangat kuat dan tegas. Sedangkan warna hitam dan oranye disini terletak pada bagian antara pundak dan lengan.

47 Gambar 5.12 Desain 4 Mock Up Falcom Mitra Cable Sama seperti desain-desain sebelumnya warna yang dipakai terlihat sangat kuat dan tegas. Warna hitam lebih mendominan pada bagian lengan, sedangkan warna oranye disini lebih berperan sebagai warna penetral.

48 Gambar 5.13 Desain 5 Mock Up Falcom Mitra Cable Desain mock up Falcom Mitra Cable yang kelima berbeda dengan sebelumnya, warna yang dipakai lebih dominan ke warna cerah. Sedangkan warna hitam dan merah disini hanya sebagai aksen saja.

49 Gambar 5.14 Desain 6 Mock Up Falcom Mitra Cable Kebalikan dari desain sebelumnya, warna yang dipakai lebih dominan ke warna putih dan merah. Sedangkan warna hitam sebagai pemanis dari dua warna tersebut.

50 Gambar 5.15 Desain 7 Mock Up Falcom Mitra Cable Desain mock up Falcom Mitra Cable yang ketujuh menggunakan warnawarna yang memang sudah menjadi ciri khas dari Falcom Mitra Cable hanya saja dari beberapa desain yang dikerjakan lebih pada mengolah permainan warna saja.

51 Gambar 5.16 Desain 8 Mock Up Falcom Mitra Cable Sama seperti desain mock up Falcom Mitra Cable yang kelima hanya yang membedakan warna hitam terletak dibagian atas mulai dari kerah hingga pundak, sedangkan di bagian samping dihilangkan.

52 Gambar 5.17 Desain 9 Mock Up Falcom Mitra Cable Desain mock up Falcom Mitra Cable yang kesembilan terlihat elegan karena warna hitam dan merah tidak terlalu dominan lebih pada sebagai pemanis saja. Sedangkan warna putih disini lebih terlihat sangat dominan dibanding warnawarna yang lain.

53 Gambar 5.18 Desain 10 Mock Up Falcom Mitra Cable Desain mock up Falcom Mitra Cable yang terakhir disini warna merah diganti dengan warna abu-abu dan penempatan yang berbeda juga serta logo disebelah kiri tepat diatas kantong yang sangat simple tidak terlalu banyak accesoris membuat tampilan sangat menarik.

54 5. Desain Mock Up Pakaian Telkom Indonesia Gambar 5.19 Desain 1 Mock Up Telkom Indonesia Desain mock up Telkom Indonesia yang pertama ini cukup menggunakan dua warna yaitu putih dan biru karena dari warna logo Telkom Indonesia sendiri tidak terlalu ramai sehingga sangat simple, maka dari itu diterapkan ke media pakaian agar terlihat casual namun juga elegan.

55 Gambar 5.20 Desain 2 Mock Up Telkom Indonesia Untuk desain mock up Telkom Indonesia yang kedua ini lebih dominan pada warna merah, sedangkan warna putih seperti garis hanya sebagai pemanis saja dan logo yang terletak pada bagian kiri sehingga terlihat sangat menarik.

56 Gambar 5.21 Desain 3 Mock Up Telkom Indonesia Desain mock up Telkom Indonesia yang ketiga ini menggunakan dua warna yaitu putih dan kuning serta logo yang terletak pada bagian kiri. Perpaduan dua warna yang dimainkan membuat pakaian terlihat sangat menarik pada saat dipakai untuk bekerja.