BAB I PENDAHULUAN. Pompa viskositas tinggi digunakan untuk memindahkan cairan

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Turbo charger adalah salah satu komponen tambahan pada motor

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Pompa Sentrifugal Pesawat Tenaga Bisrul Hapis Tambunan, ST, MT

Uji Fungsi Dan Karakterisasi Pompa Roda Gigi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 5 DASAR POMPA. pompa

BAB III METODE PENELITIAN. Bahan yang digunakan pada penelitian ini adalah :

BAB I PENDAHULUAN. energi tanpa mengeluarkan biaya yang relatif banyak dibanding dengan

BAB III METODE PENGUJIAN DAN PEMBAHASAN PERHITUNGAN SERTA ANALISA

Gambar 3.1. Plastik LDPE ukuran 5x5 cm

PEMBIMBING : Dr. Sri Poernomo Sari, ST., MT

POMPA. yusronsugiarto.lecture.ub.ac.id

Laporan Tugas Akhir Pembuatan Modul Praktikum Penentuan Karakterisasi Rangkaian Pompa BAB II LANDASAN TEORI

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. fluida yang dimaksud berupa cair, gas dan uap. yaitu mesin fluida yang berfungsi mengubah energi fluida (energi potensial

BAB I PENDAHULUAN. memindahkan fluida dari suatu tempat yang rendah ketempat yang. lebih tinggi atau dari tempat yang bertekanan yang rendah ketempat

1. POMPA MENURUT PRINSIP DAN CARA KERJANYA

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

PENERAPAN KONSEP FLUIDA PADA MESIN PERKAKAS

BAB II LANDASAN TEORI

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Dr. Sukamta, S.T., M.T.

UJI EKSPERIMENTAL IMPELLER DENGAN BLADES SPLITTER TERHADAP KINERJA POMPA SENTRIFUGAL

TUGAS AKHIR BIDANG KONVERSI ENERGI PERANCANGAN, PEMBUATAN DAN PENGUJIAN POMPA DENGAN PEMASANGAN TUNGGAL, SERI DAN PARALEL

RANGKAIAN POMPA (POM)

LOGO POMPA CENTRIF TR UGAL

PRESTASI MOTOR BENSIN HONDA KARISMA 125 CC TERHADAP BAHAN BAKAR BIOGASOLINE, GAS LPG DAN ASETILEN

BAB III ALAT PENGUJIAN

RANGKAIAN POMPA (POM)

ANALISA PERFORMANSI POMPA SENTRIFUGAL SUSUNAN TUNGGAL, SERI DAN PARALEL

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

ANALISA KAPASITAS DAN EFESIENSI POMPA TORAK. : Danang Sularso Wicaksono :

BAB III DESKRIPSI ALAT UJI DAN PROSEDUR PENGUJIAN

Penggunaan sistem Pneumatik antara lain sebagai berikut :

Elektro Hidrolik Aplikasi sitem hidraulik sangat luas diberbagai bidang indutri saat ini. Kemampuannya untuk menghasilkan gaya yang besar, keakuratan

LAPORAN PROYEK AKHIR

ANALISIS PENGARUH KEKENTALAN FLUIDA AIR DAN MINYAK KELAPA PADA PERFORMANSI POMPA SENTRIFUGAL

BUKU PETUNJUK DWP 375A - 1 -

LAPORAN PRAKTIKUM HIDROLIK KONTROL RANGKAIAN PENGGERAK AKTUATOR MOTOR AKSI GANDA

PENGARUH PUTARAN MOTOR PENGGERAK POMPA JENIS POMPA MMO 65-5 TERHADAP EFISIENSI POMPA DENGAN DEBIT 74,3 M 3 /H SAAT PERFORMANCE TEST PRODUKSI POMPA

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. mesin kerja. Pompa berfungsi untuk merubah energi mekanis (kerja putar poros)

BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN PROSES PEMBUATAN ALAT PENYANGGA TENGAH OTOMATIS PADA SEPEDA MOTOR YANG MENGGUNAKAN SISTEM HIDROLIK

JENIS TURBIN. Jenis turbin menurut bentuk blade terdiri dari. Jenis turbin menurut banyaknya silinder. Jenis turbin menurut arah aliran uap

LABORATORIUM SATUAN OPERASI

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA SISTEM

MEKANISME KERJA POMPA SENTRIFUGAL RANGKAIAN PARALEL

BAB II LANDASAN TEORI

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

III. METODOLOGI PENELITIAN. berdasarkan prosedur yang telah di rencanakan sebelumnya. Dalam pengambilan data

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. industri, transportasi, perkapalan, maupun bidang keteknikan lainnya. Namun

BAB I PENDAHULUAN. gesekan pada saat rotor turbin berputar, maka bantalan-bantalan. penyangga tersebut harus dilumasi dengan minyak pelumas.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

ANALISA PENGARUH VISKOSITAS LUBRICANT PADA BEARING TERHADAP JUMLAH PUTARAN DAN DAYA YANG DITRANSMISIKAN

Pratama Akbar Jurusan Teknik Sistem Perkapalan FTK ITS

PENGARUH KECEPATAN SUDUT TERHADAP EFISIENSI POMPA SENTRIFUGAL JENIS TUNGGAL

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR UCAPAN TERIMA KASIH DAFTAR ISI DAFTAR GAMBAR DAFTAR TABEL DAFTAR BAGAN DAFTAR NOTASI DAFTAR LAMPIRAN BAB I PENDAHULUAN

BAB II LANDASAN TEORI

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III TEORI DASAR POMPA. Kerja yang ditampilkan oleh sebuah pompa merupakan fungsi dari head

BAB III TURBIN UAP PADA PLTU

BAB III PROSEDUR PENGUJIAN

Sistem Hidrolik. Trainer Agri Group Tier-2

PERENCANAAN POWER PACK MESIN PRESS HIDROLIK

III. METODE PENELITIAN. : Motor Bensin 4 langkah, 1 silinder Volume Langkah Torak : 199,6 cm3

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. 4.1 Hasil pengujian Pengaruh Perubahan Temperatur terhadap Viskositas Oli

METER GAS ROTARY PISTON DAN TURBIN

Oleh : Endiarto Satriyo Laksono Maryanto Sasmito

BAB I PENDAHALUAN 1.1 Latar Belakang.

ANALISIS KERJA MOBIL TENAGA UDARA MSG 01 DENGAN SISTEM DUA TABUNG


BAB III METODE PENELITIAN. Bahan yang digunakan dalam penelitian ditunjukkan pada gambar berikut :

BAB III PERENCANAAN DAN GAMBAR

PRAKTIKUM DAC HIDROLIK

Praktikum Mesin-Mesin Fluida 2013 PENUNTUN PRAKTIKUM MESIN MESIN FLUIDA DISUSUN OLEH: MUHAMMAD HASBI, ST., MT

KARAKTERISTIK INJEKSI DAN KINERJA MESIN DIESEL SATU SILINDER KETIKA MENGGUNAKAN BAHAN BAKAR BIOSOLAR DAN PERTAMINA DEX

BAB III METODOLOGI PENELITIAN Bahan Penelitian Bahan yang digunakan pada penelitian ini adalah air.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. manusia dapat menikmati listrik. Akibat sulitnya lokasi yang tidak dapat

TRANSMISI RANTAI ROL 12/15/2011

Dosen Pembimbing : Ir. Teguh Yuwono Ir. Syariffuddin M, M.Eng. Oleh : ADITASA PRATAMA NRP :

Prototipe Pembangkit Listrik Tenaga Air Memanfaatkan Teknologi Sistem Pipa Kapiler

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS

PENGARUH PENAMBAHAN ADITIF PADA PREMIUM DENGAN VARIASI KONSENTRASI TERHADAP UNJUK KERJA ENGINE PUTARAN VARIABEL KARISMA 125 CC

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. otomotif, itu terbukti dari beraneka ragam kendaraan yang ditawarkan dipasaran.

BAB III METODE PENELITIAN

MODUL POMPA AIR IRIGASI (Irrigation Pump)

COOLING SYSTEM ( Sistim Pendinginan )

BAB 3 METODE PENGUJIAN DAN PENGAMBILAN DATA

BAB I. PENDAHULUAN A.

BAB II LANDASAN TEORI

Transkripsi:

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Pompa viskositas tinggi digunakan untuk memindahkan cairan yang memiliki kekentalan (viskositas) yang tinggi dari tempat satu ke tempat yang lain. Ada berbagai macam jenis pompa untuk viskositas tinggi. Salah satu jenis pompa untuk viskositas tinggi adalah gear pump, yang biasa digunakan untuk memompa cairan yang berviskositas tinggi misalnya oli yang mempunyai kekentalan SAE 20w-50. Gear pump merupakan jenis pompa rotary. Jenis pompa ini dalam aplikasinya dapat digunakan sebagai pengendali laju alir volume cairan dengan viskositas yang bervariasi, aplikasi proses metering, memompa aliran yang bertekanan rendah, pompa ganda (mixing dan blending), hidrolik, bahan bakar dan pemberian minyak pelumas.

Jenis pompa yang digunakan adalah gear pump dengan tipe roda gigi luar (eksternal gear pump). Kelebihan dari Gear pump ini tidak memerlukan head yang tinggi jika dibanding dengan pompa sentrifugal, putarannya tinggi, arah pemompaanya bisa dibalik, dapat memompa cairan yang mengandung uap dan gas, pada waktu pengoperasiannya tidak bising, tidak ada beban bearing yang bergantung diatas dan merupakan jenis pompa rotary yang paling sederhana sehingga menghemat tempat dan ringan. 2 Namun, gear pump mempunyai beberapa kelemahan, seperti: fluida yang digunakan tidak diijinkan mengandung benda padat atau mempunyai viskositas yang sangat tinggi, cairanya harus relatif bersih, pompa tidak dapat dioperasikan dengan saluran tertutup karena akan mengakibatkan kerusakan, clearance antara bagian-bagian yang berputar harus sekecil-kecilnya dan cairan yang mengandung uap atau gas akan mengakibatkan korosi Percobaan dilaboratorium dilaksanakan untuk mengetahui performance pompa itu sendiri. Seperti daya input, effisiensi pompa, daya output, kapasitas, tekanan dan head, serta pengaruh suhu pada aliran fluidanya. Oleh sebab itu tujuan dalam percobaan nantinya adalah untuk menghitung dan mengetahui faktor-faktor karakteristik tersebut. Hal ini, berguna untuk mengetahui kemampuan maksimal dan minimal dari pompa itu sendiri yang dipergunakan sewaktu pemakaian pompa tersebut. Selain itu juga untuk mengetahui banyaknya daya yang dibutuhkan. berdasarkan pertimbangan di atas kami mengadakan penelitian sebagai tugas akhir dengan judul: pengaruh flow meter pada penggunaan pompa power steering berkapasitas 5 Kw.

3 1.2. Rumusan Masalah Dalam pengujian ini masalah hanya dibatasi pada pompa power steering yang difokuskan pada pengaruh flow meter terhadap debit, tekanan dan putaran yang dihasilkan. 1. Bagaimana pengaruh hubungan antara frekuensi dengan putaran pompa yang dihasikan akibat pengaruh flow meter. 2. Bagaimana pengaruh hubungan antara frekuensi dengan debit pompa akibat sudut valve antara 30º,45º dan 60º. 3. Bagaimana pengaruh hubungan antara frekuensi dengan tekanan pompa akibat pengaruh flow meter. 1.3. Tujuan Penelitian Adapun tujuan yang hendak dicapai dalam penulisan Tugas akhir ini adalah: Rancang bangun dan rekayasa alat uji untuk mengetahui karakteristik pompa gear pump terhadap perubahan yang menghasilkan data-data dari Debit (Q), Tekanan (P), putaran (n) degan menentukan : 1. Hubungan antara frekuensi dengan putaran pompa. 2. Hubungan antara frekuensi dengan debit pompa. 3. Hubungan antara frekuensi dengan tekanan pompa. 1.4. Batasan Masalah Dalam penyusunan tugas akhir ini, penulis hanya menitik beratkan pada pengaruh flow meter pada pompa power steering berkafasitas 5 Kw dan

4 pembahasan pada komponen-komponen yang penting saja, agar penyusunan tugas akhir ini tetap terarah dan jelas. Agar bisa mendapatkan hasil pengujian pompa tersebut, diperlukan beberapa hal, antara lain : 1. Pompa yang digunakan adalah pompa power steering. 2. Alat ukur yang diperlukan antara lain: Flow meter, Tachometer, Busur derajat/valve dan pressure gauge. 3. Instalasi pompa dengan kapasitas pompa sekitar 5 Kw, putaran motor listrik 110 rpm serta tekanan 1 8 bar. 4. Fluida yang digunakan adalah oli pompa power steering dengan tingkat kekentalan SAE 30. 1.5. Metode penulisan Metode penulisan yang digunakan oleh penulis dalam menyusun tugas akhir ini berguna untuk memperjelas pembahasan dari masing-masing masalah. Metode penulisan tersebut terdiri dari : a. Metode kepustakaan Metode ini digunakan penulis untuk mengumpulkan data-data sekunder, yaitu dengan cara membaca buku-buku dan mengambil inti sari yang berhubungan dengan tugas akhir ini. b. Metode deduktif Yaitu metode yang menguraikan pembahasan dari hal yang umum kepada hal yang khusus sehingga dapat diambil satu keputusan.

5 c. Diskusi Metode ini digunakan penulis untuk mengumpulkan data-data primer dan data-data sekunder dengan mengadakan diskusi dengan temanteman dan orang-orang yang memiliki wawasan tentang modifikasi yang dilakukan terhadap pompa power steering ini. d. Merekontruksi pompa power steering dengan penambahan komponenkomponen tambahan. e. Memasang alat ukur yang sudah terkalibrasi ke dalam sistem yang dibangun. f. Melakukan running test pada pompa power steering. g. Analisa terhadap hasil running test. h. Melakukan kesimpulan dan saran kedepannya. 1.6. Sistematika penulisan Sistematika penulisan ini dibuat agar tiap-tiap bab menjadi jelas, terarah dan mudah dimengerti. Sistematika penulisan tuas akhir ini antara lain : BAB I. PENDAHULUAN Bab ini berisi tentang latar belakang, tujuan pembahasan, batasan masalah, metode penulisan dan sisitematika penulisan. BAB II. LANDASAN TEORI Dalam bab ini diuraikan tentang pengertian-pengertian dasar tentang pompa rotary, jenis-jenis pompa rotari, karakteristik pompa, Head, Debit pompa, kapasitas pompa, dan putaran pompa, tekanan pompa, daya pompa yang

6 dibutuhkan, efisiensi pompa dengan rumus-rumus yang dipergunakan, kurva perfomance serta fenomena yang terjadi didalam pompa. BAB III. METODE PENELITIAN Dalam bab III dibahas tentang metode penelitian yang menyangkut komponen-komponen yang berhubungan dengan pompa power steering. BAB IV. ANALISA DAN HASIL PERHITUNGAN Berisikan tentang data-data tabel dan grafik dan perhitungan tekanan aliran fluida sampai mendapatkan hasil. BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN Berisi tentang kesimpulan dari hasil rancangan diatas dan diakhiri dengan saran-saran dari penulis untuk perbaikan dan pengembangan dari mesin ini selanjutnya. DAFTAR PUSTAKA KESIMPULAN