SISTEM KENDALI KECEPATAN MOBIL PADA TANJAKAN DAN TURUNAN MENGGUNAKAN SENSOR ACCELEROMETER UNTUK MENDETEKSI KEMIRINGAN BERBASIS ATMEGA 32

dokumen-dokumen yang mirip
SISTEM MONITORING SORTIR BUAH JERUK BERDASARKAN BERAT BERBASIS MIKROKONTROLER AT-MEGA 32. Diajukan untuk memenuhi persyaratan penyelesaian Skripsi

SISTEM KONTROL RUANG OTOMATIS SEBAGAI PENGHEMAT ENERGI LISTRIK BERBASIS MIKROKONTROLER ARDUINO MEGA 2560

SISTEM INFORMASI WILAYAH TUJUAN PEMBERHENTIAN PENUMPANG TRANSPORTASI BUS BERBASIS MIKROKONTROLERAT MEGA 16 SKRIPSI

SISTEM PENGHITUNG BARANG BERDASARKAN WARNA MENGGUNAKAN ATMEGA 32

SISTEM INFORMASI TEGANGAN LISTRIK SATU FASA MENGGUNAKAN SMS BERBASIS MIKROKONTROLER AT MEGA 16

RANCANG BANGUN PENGENDALI STASIUN RADIO MENGGUNAKAN HANDPHONE BERBASIS ATMEGA16

PENERAPAN REMOT KONTROL PADA ALAT PEL DENGAN DETEKSI SENSOR DEBU

PENDETEKSI KESETABILAN KONDISI PH AIR PADA AIR KOLAM IKAN BERBASISI ARDUINO UNO R3

SISTEM MONITORING PEMBERI PAKAN IKAN OTOMATIS DENGAN KONTROL SMS SKRIPSI

KONTROL PENGGUNAAN HELM SEBAGAI SARANA KEAMANAN KENDARAAN DAN PENGENDARA SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi persyaratan mencapai derajat S-1

SISTEM PENDINGIN RUANG OTOMATIS BERDASAR VOTING KEPADATAN PENGUNJUNG BERBASIS MIKROKONTROLER AT MEGA 16 SKRIPSI

PERANCANGAN ALAT UKUR DETAK JANTUNG PADA JARI (BPM FINGER) BERBASIS ATMEGA

MOTTO. Mempunyai bakat setinggi gunung pun tak kan. berarti jika tak mempunyai tekat yang kuat

SISTEM PENDETEKSI KEBOCORAN GAS LPG PADA TABUNG GAS SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi persyaratan penyelesaian Skripsi

RANCANG BANGUN ALAT PEMBASMI HAMA WERENG BEBAS INSEKTISIDA BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 16 DENGAN MENGGUNAKAN PANEL SURYA SKRIPSI

PROTOTYPE SISTEM KENDALI SUSPENSI PADA MOBIL BERDASARKAN KECEPATAN ANGIN DAN PUTARAN RODA

SISTEM PENGAMAN KUBIKEL LISTRIK DI PT. PLN (PERSERO) SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi persyaratan penyelesaian Skripsi

DAFTAR ISI. Halaman Judul...i. Halaman Pengesahan...ii. Berita Acara Ujian Skripsi...iii. Berita Acara Bimbingan Skripsi...iv. Halaman Persembahan...

Kontrol Keseimbangan Robot Mobil Beroda Dua Dengan. Metode Logika Fuzzy

DETEKTOR DAUN JERUK UNTUK MEMILAH DAUN YANG BERKUALITAS MENGGUNAKAN SENSOR WARNA DILENGKAPI PENGHITUNG BERAT DAN HARGA SKRIPSI

ALAT PENGONTROL KEBISINGAN DI PERPUSTAKAAN BERBASIS MIKROKONTROLER AT MEGA 16

SISTEM APLIKASI KUNCI DENGAN KODE PASSWORD BERBASIS MIKROKONTROLER AT MEGA 16 SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi persyaratan penyelesaian Skripsi

PERANCANGAN ALAT INDIKATOR PEMAKAIAN ENERGI LISTRIK DILENGKAPI PROTEKSI OVERCURRENT PADA KAMAR KOS BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA16

RANCANG BANGUN PINDAI TELUR PADA TIMBANGAN DIGITAL BERBASIS MIKROKONTROLER

ALAT PEMBASMI BAKTERI PENYEBAB BAU MENGGUNAKAN ULTRAVIOLET DAN SHOES DRYER BERBASIS ARDUINO MEGA 2560

LAPORAN AKHIR OTOMATISASI BUKA TUTUP GORDEN SERTA ON/OFF LAMPU DENGAN INPUT CAHAYA DAN REMOTE CONTROL

DAFTAR ISI. LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING... Error! Bookmark not defined. LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN... iii. LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI...

SISTEM MONITORING PENDETEKSI SUHU DAN KELEMBAPAN PADA RUMAH JAMUR BERBASIS MIKROKONTROLLER AT-MEGA 328 SKRIPSI

TUGAS AKHIR PENDETEKSI KEBOCORAN TABUNG GAS DENGAN MENGGUNAKAN SENSOR GAS FIGARRO TGS 2610 BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 8535

SISTEM PENGENDALI PERALATAN LISTRIK YANG MEMPERIORITASKAN DAYA BESAR BERBASIS PLC

Rancang Bangun Alat Pendeteksi Kadar Gas Karbon Monoksida (CO) pada Kendaraan Bermotor Menggunakan Arduino Uno TUGAS AKHIR

Alat Ukur Cerdas Tinggi dan Berat Badan. Berstandar IMT berbasis ATmega 16 SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

SISTEM PENGENDALI LEVEL DAN VOLUME AIR PADA PROSES PENGISIAN BAK PENAMPUNG AIR MENGGUNAKAN AT89S51 DENGAN PENAMPIL SEGMENT 7 TUGAS AKHIR

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN MOBIL BEKAS PADA SHOWROOM TIMBUL JAYA MOTOR PAGOTAN BERBASIS WEB. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

SKRIPSI PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI WEBSITE SEKOLAH SMAN 1 GEGER MADIUN ANGGA DWI PANGESTU NIM:

PERANCANGAN SISTEM PENGENDALI KETERSEDIAAN KURSI PENONTON SEPAK BOLA VIA PINTU MASUK DAN PINTU KELUAR BERBASIS ARDUINO

VIDEO SOSIALISASI MARI SELAMATKAN HUTAN BERBASIS 2 DIMENSI MENGGUNAKAN TEKNIK LIMITED ANIMATION DI ADOBE FLASH CS3 SKRIPSI

SKRIPSI PERANCANGAN APLIKASI SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT TANAMAN KOPI BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING

TUGAS AKHIR PERANCANGAN SISTEM KENDALI MOTOR SERVO PADA PROTOTYPE MESIN TETAS DARI JARAK JAUH MENGGUNAKAN SMARTPHONE ANDROID BERBASIS ARDUINO

PEMASANGAN MOTOR DC PADA SEKUTER DENGAN PENGENDALI PULSE WIDTH MODULATION TUGAS AKHIR

SKRIPSI RANCANG BANGUN APLIKASI PENJUALAN DAN STOK OBAT MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL

PERANCANGAN SISTEM KENDALI PID UNTUK KECEPATAN MOTOR DC BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA16 SKRIPSI

APLIKASI SENSOR SUHU LM35 SEBAGAI PENDETEKSI SUHU UNTUK MENGATUR KECEPATAN MOTOR PADA KIPAS ANGIN BERTEKNOLOGI AIR MULTIPLIER

SISTEM INFORMASI PENDATAAN NOMOR KENDARAAN BERMOTOR PADA SAMSAT KABUPATEN PONOROGO MENGGUNAKAN VB 6.0 DAN MS. ACCESS SKRIPSI

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN RUMAH DC : DC-DC CONVERTER PADA BEBAN TELEVISI UNTUK DC HOUSE UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

Pengaman Suhu Lebih Pada Generator Berbasis Mikrokontroler Atmega8 LAPORAN PROYEK AKHIR

MARIYANTO NIM:

SKRIPSI PERENCANAAN DAN PEMBUATAN MESIN PENCACAH JERAMI SEBAGAI PAKAN SAPI

SKRIPSI SISTEM INFORMASI REGISTRASI DAN ADMINISTRASI KLINIK KECANTIKAN DR. RULLY BERBASIS WEB

PENGARUH MODIFIKASI KEPALA SILINDER DAN BLOK SILINDER TERHADAP AKSELERASI MESIN YAMAHA F1ZR SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

oleh: NIM: MAZRUK SHABRINA SAID

SKRIPSI PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI SURAT PERINTAH PERJALANAN DINAS (SPPD) BERBASIS WEB

SKRIPSI PROTOTYPE APLIKASI SURAT PERJALANAN DINAS BERBASIS WEB

APLIKASI PEMBAYARAN SEKOLAH BERBASIS WEB DI SMA NEGERI 1 SOOKO PONOROGO SKRIPSI

BAB IV IMPLEMENTASI A. Proses Pembuatan Game B. Implementasi BAB V PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA...

DESAIN DAN IMPLEMENTASI SISTEM PENGISI BATERAI TENAGA SURYA MENGGUNAKAN METODE INCREMENTAL CONDUCTANCE-VOLTAGE CONTROL BERBASIS dspic30f4012

SKRIPSI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KEPEGAWAIAN BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL SUBANGKIT HADI PRANOWO NIM :

KENDALI KECEPATAN MOTOR DC MELALUI DETEKSI PUTARAN ROTOR DENGAN MIKROKONTROLLER dspic30f4012

Oleh: NIM NIM

SKRIPSI PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI SURAT PERINTAH PERJALANAN DINAS (SPPD) BERBASIS WEB

RANCANG BANGUN MINIATUR SISTEM KENDALI MOTOR PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA HYBRID BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 16

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW)

ALAT PENDETEKSI KONDISI BAIK DAN BURUK KEADAAN TELUR BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA8535

SKRIPSI PERENCANAAN DAN PEMBUATAN MESIN BUBUT KAYU DALAM MEMPERCEPAT PROSES PRODUKSI

SKRIPSI PERANCANGAN APLIKASI E-LEARNING DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL WAHYU HARIANTO NIM :

APLIKASI PEMBELAJARAN LEAD GITAR DASAR BERBASIS ANDROID

PERANCANGAN ALAT KENDALI IRIGASI SAWAH MENGGUNAKAN SHORT MESSAGE SERVICE (SMS) BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 16

SKRIPSI SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS WEB DENGAN TEKNOLOGI AJAX

PERENCANAAN MESINGERGAJI KAYU UNTUK PEMBUATAN RAK MULTI FUNGSI

SISTEM PENGEREMAN MOBIL PADA SAAT TERJADI KEMUNDURAN

SISTEM INFORMASI PEMESANAN KAMAR DI HOTEL MERAH SARANGAN BERBASIS WEB SKRIPSI

SKRIPSI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENYEWAAN DAN PENJADWALAN LAPANGAN FUTSAL BERBASIS WEB. (Studi Kasus: Planet Futsal Ponorogo)

SKRIPSI ANALISIS, PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI WEBSITE SISTEM INFORMASI PARIWISATA

RANCANG BANGUN DIGITAL EQUALIZER BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMega 8535

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN RUMAH DC: PENGENDALI TEGANGAN SMART WALLPLUG DC (CONTROL PULSE WIDTH MODULATION) SKRIPSI

PERANCANGAN ALAT PENYIRAM TANAMAN PINTAR BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA8535 TUGAS AKHIR

APLIKASI SMS SEBAGAI PENGENDALI SUHU JARAK JAUH TUGAS AKHIR

PEMBUATAN LABORATORIUM BAHASA 8 CHANNEL BERBASIS MIKROKONTROLER AT MEGA 16

SISTEM KONTROL KESEIMBANGAN ROBOT BERBASIS LOGIKA FUZZY (HARDWARE) TUGAS AKHIR

SKRIPSI SISTEM INFORMASI NILAI DAN KEHADIRAN SISWA BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL FANDI TRI SAPUTRO

SKRIPSI PERANCANGAN APLIKASI PENJUALAN PADA SEIKO MART MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN MYSQL RAMA PRAKOSO UTOMO

BAB I PENDAHULUAN. tersebut terjaga dan menangis, tidak ada seorang pun yang bisa menghiburnya.

RANCANG BANGUN ALAT PENGATUR SUHU DAN KELEMBABAN PADA GREENHOUSE UNTUK TANAMAN STROBERI BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA 8535 LAPORAN TUGAS AKHIR

SKRIPSI PEMBUATAN PERANGKAT LUNAK PENDAFTARAN SISWA BARU (PSB) ONLINE DI SMPN 1 BALONG

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB PADA TOKO HARMONIS GROSIR SANDAL

PENGARUH KEDALAMAN ALUR PADA DASAR PANCI TERHADAP EFISIENSI PANAS PEMBAKARAN KOMPOR LPG

PERANCANGAN APLIKASI LOKASI TAMBAL BAN DI PONOROGO BERBASIS ANDROID SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

PROPOSAL SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) ONLINE BERBASIS WEB PADA SMAN 1 BUNGKAL

PULSE OXIMETER PORTABLE DENGAN ATMEGA 16

SKRIPSI PERANCANGAN PROTOTYPE SISTEM INFORMASI UJIAN ONLINE DENGAN BAHASA PEMROGRAMAN HYPERTEXT PREPOCESSOR (PHP) AGUS SETIYAWAN

PENGARUH JUMLAH DAN DIAMETER NOZZLE TERHADAP PUTARAN DAN DAYA PADA TURBIN PELTON SKRIPSI

SISTEM KENDALI KONVEYOR PADA PENYORTIRAN KETINGGIAN MINUMAN KEMASAN BERBASIS PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER (PLC)

PERANCANGAN ALAT PENGENDALI SUHU RUANGAN MENGGUNAKAN SENSOR SUHU YANG TERINTEGRASI DENGAN KECEPATAN KIPAS ANGIN MENGGUNAKAN ARDUINO PADA INDUSTRI

SKRIPSI PEMBUATAN SITUS PORTAL BERITA MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

SKRIPSI ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KLINIK (SIM-K) BERBASIS WEB TAUFIQ RAHMAN NIM :

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN DI SMK NEGERI 1 BADEGAN PONOROGO BERBASIS WEB SKRIPSI

PERANCANGAN MESIN PENGEPRES GENTENG DENGAN UKURAN CETAK 270x360 mm SKRIPSI

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN DAN PEMESANAN BUKU BERBASIS WEB DI PENERBIT TRIMURTI GONTOR PONOROGO SKRIPSI

TUGAS AKHIR PERANCANGAN PROTOTIPE SISTEM PEMADAM API BERBASIS ARDUINO UNO

IHWANUDIN NIM:

Transkripsi:

SISTEM KENDALI KECEPATAN MOBIL PADA TANJAKAN DAN TURUNAN MENGGUNAKAN SENSOR ACCELEROMETER UNTUK MENDETEKSI KEMIRINGAN BERBASIS ATMEGA 32 Diajukan untuk memenuhi persyaratan penyelesaian Skripsi Pada Program Studi Elektro Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Ponorogo Disusun oleh : ACHMAD LUTHFI SYAFI I 15520365 PROGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO 2017

HALAMAN PENGESAHAN Nama : Achmad Luthfi Syafi i NIM : 15520365 Program Studi : Teknik Elektro Fakultas : Teknik Judul Skripsi : Sistem Kendali Kecepatan Mobil Pada Tanjakan Dan Turuna n Menggunakan Sensor Accelerometer Untuk Mendeteksi Kemiringan Berbasis Atmega 32 Isi dan formatnya telah disetujui dan dinyatakan memenuhi syarat untuk melengkapi persyaratan guna memperoleh Gelar Sarjana Pada Program Studi Elektro Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Ponorogo, 2017 Menyetujui, Dosen Pembimbing, ( Heri Wijayanto, ST, MM, M.Kom) NIK. 19740525 200501 11 Dekan Fakultas Teknik Mengetahui, Ketua Program Studi TeknikElektro ( Ir. Aliyadi, MM, M.Kom ) NIK.1964010319900912 ( Desriyanti, ST, M.Kom) NIK. 1977031420111213 ii

HALAMAN BERITA ACARA UJIAN Nama : Achmad Luthfi Syafi i NIM : 15520365 Program Studi : Elektro Fakultas : Teknik Judul Proposal Skripsi :Sistem Kendali Kecepatan Mobil Pada Tanjakan Dan Turunan Menggunakan Sensor Accelerometer Untuk Mendeteksi Kemiringan Berbasis Atmega 32 Telah diuji dan dipertahankan dihadapan Dosen penguji tugas akhir jenjang Strata Satu (S1) pada: Hari : Tanggal : Nilai : Dosen Penguji Dosen Penguji I Dosen Penguji II (EdyKurniawan, ST, MT) NIK. 1977102620081012 ( Desriyanti, ST, M.Kom) NIK. 1977031420111213 Dekan Fakultas Teknik Meng etahui Ketua Program Studi TeknikElektro ( Ir. Aliyadi, MM, M.Kom ) NIK.1964010319900912 ( Desriyanti, ST, M.Kom) NIK. 1977031420111213 iii

iv

KATA PENGANTAR Alhamdulillahirobilalamin... Segala puji bagi ALLAH SWT, Tuhan semesta alam yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk dapat menyelesaikan skripsi ini. Tujuan dari penulisan skripsi ini adalah untuk memenuhi persyaratan memperoleh gelar Sarjana Teknik pada program studi Teknik Elektro di Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Dalam penyusunan skripsi ini tidak akan berhasil tanpa bantuan berbagai pihak, oleh sebab itu penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Heri Wijayanto, ST, MM, M.Kom., sebagai dosen pembimbing pertama yang sudah mengarahkan dan membimbing dalam pengerjaan alat dan laporan skripsi ini. 2. Bapak Eka Dwi Nurcahya, S.Pd, MT. sebagai dosen pembimbing kedua yang sudah bersedia meluangkan waktu kepada penulis dalam memberikan kritik dan saran dalam penyempurnaan skripsi ini. 3. Seluruh Dosen Pengajar Unmuh Ponorogo yang telah memberikan Ilmuilmu yang berguna bagi Penulis. 4. Teman-temanku yang insyaallah akan selalu saya kenang sebagai sahabat seperjuangan. Penulis menyadari dalam penyusunan skripsi ini belum mampu untuk memuat semua teori yang berkaitan dengan sistem kontrol pada kecepatan mobil karena terbatasnya referensi, sumber dan waktu yang digunakan oleh penulis, oleh sebab itu untuk pembaca akan lebih baik jika menambah referensi tambahan. Semoga laporan ini dapat bermanfaat. v

HALAMAN PERSEMBAHAN Dengan penuh rasa syukur kepada Allah SWT atas segala karunia-nya kupersembahkan karya ini untuk : 1. Ibu dan Ayah tercinta, yang tidak pernah lelah memberi semangat, motivasi, dan mendoakanku setiap waktu. 2. Bapak Heri Wijayanto, ST, MM, M.Kom. Dan Eka Dwi Nurcahya, S.Pd, MT. selaku pembimbing, terima kasih atas bimbingan, motivasi, dukungan, dan bantuan selama ini. 3. Untuk seluruh kru ROBO4TECH yang selalu memberikan support finansial pada saat pengerjaan alat. 4. Tim Robotika UNMUH PONOOGO semoga dapat mengukir prestasi yang jauh lebih baik. 5. Teman-teman seperjuangan yang selalu mensupport. 6. Untuk Semua pihak yang belum saya sebutkan, yang telah membantu saya baik dalam kegiatan perkuliahan maupun dalam pengerjaan Tugas Akhir ini TERIMA KASIH... Ucapan terima kasih tentu belum cukup, semoga Allah SWT membalas segala kebaikan beliau di atas dengan balasan yang terbaik. AAMIN vi

ABSTRAK SISTEM KENDALI KECEPATAN MOBIL PADA TANJAKAN DAN TURUNAN MENGGUNAKAN SENSOR ACCELEROMETER UNTUK MENDETEKSI KEMIRINGAN BERBASIS ATMEGA 32 Oleh : Achmad Luthfi Syafi i (15520365) System pada sebuah kendaraan pada umumnya hanya bergantung pada kemampuan pengendaranya. Pengendara pemula mempunyai permasalahan pada saat jalan tanjakan dan turunan, yaitu ketika di tanjakan dan turunan perimbangan antara gas dan rem belum seimbang. Kesalahan perimbangan gas dan rem pada saat tanjakan dan turunan bisa mengakibatkan kecelakaan, kerusakan pada mobil, terbakarnya kampas kopling. Dalam dunia teknologi yang selalu berkembang ini Sensor Accelerometer merupakan sensor yang dapat mendeteksi kemiringan yang memiliki 3 axis, yaitu axis sumbu x, axis sumbu y, dan axis sumbu z. Diharapkan sensor bisa mengatasi permasalahan pada saat jalan tanjakan dan turunan, yaitu ketika di tanjakan dan turunan perimbangan antara gas dan rem belum seimbang karena axsis x dapat mendeteksi sumbu horizontal, axis y dapat mendeteksi sumbu verikal akan mengatasi permasalahan pada saat jalan tanjakan dan turunan.otomatisasi system kendali kecepatan bisa dilakukan dengan menggunakan Mikrokontroler. Salah satu Mikrokontroler yang mempunyai PortAnalog to Digital Converter (ADC) untuk pembacaan keluaran dari sensor accelerometer dan juga Port Pulse Width Modulation (PWM) yang digunakan nanti untuk mengendalikan kecepatan, murah dan mudah adalah Mikrokontroler AT-Mega 32. Kata kunci : Pendeteksian sensor,sensor Accelerometer, Analog To Digital converter (ADC), Pulse Width Modulation (PWM). vii

DAFTAR ISI Halaman Judul..... i Lembar Pengesahan..... ii Halaman Berita Acara Ujian......... iii Berita Acara Bimbingan Skripsi... iv Kata Pengantar... v Halaman Persembahan... vi Abstrak.... vii Daftar Isi.... viii Daftar Gambar........ xi Daftar Tabel..... xii BAB I PENDAHULUAN..... 1 A. Latar Belakang....... 1 B. Rumusan Masalah..... 2 C. Batasan Masalah....... 3 D. Tujuan Skripsi......... 3 E. Manfaat Skripsi... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA.... 5 A.Referensi Jurnal Tentang Kecepatan... 5 B.Kecepatan pada Tanjakan dan Turunan... 6 C.Mikrokontroler ATMega32... 7 D.Pulse Width Modulation... 8 E.Sensor Accelerometer... 9 F.Motor DC... 12 viii

G.LCD 2x16 Alphanumeric... 14 BAB III METODE PERANCANGAN... 15 A.Metode Perancangan... 15 B.Spesifikasi Alat...16 C.Diagram Blok... 17 D.Prinsip Kerja...18 E.Flowchart System... 20 F.Perencanaan Perangkat Keras... 20 1. Rangkaian Catu Daya...21 2. Rangkaian Minimum Sistem... 22 3. Rangkaian Sensor Accelerometer... 23 4. Rangkaian LCD 16x2...25 5. Rangkaian Driver Motor... 26 BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA... 29 A.Pengujian Rangkaian Minimum Sistem... 29 1. Langkah Pengujian... 29 2. Hasil Pengujian...30 3. Analisa dan Kesimpulan...31 B.Pengujian Catu Daya... 32 1. Langkah Pengujian... 32 2. Hasil Pengujian...32 3. Analisa dan Kesimpulan...33 C.Pengujian Rangkaian LCD 2x16... 33 1. Langkah Pengujian... 34 ix

2. Hasil Pengujian...34 3. Analisa dan Kesimpulan...35 D.Pengujian Rangkaian Driver Motor L298... 35 1. Langkah Pengujian... 35 2. Hasil Pengujian...37 3. Analisa dan Kesimpulan...38 E. Pengujian Sensor Accelerometer... 38 1. Langkah Pengujian... 38 2. Hasil Pengujian...39 3. Analisa dan Kesimpulan...41 F.Pengujian Keseluruhan Sistem... 41 1. Langkah Pengujian... 41 2. Hasil Pengujian...41 a. Posisi Track Tanjakan... 42 b. Posisi Track Turunan... 43 c. Posisi Track Mendatar...45 3. Analisa dan Kesimpulan...46 BAB V PENUTUP... 47 A.KESIMPULAN... 47 B. SARAN... 47 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN x

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1. Konfigurasi Pin Atmega 32... 8 Gambar 2.2. Prinsip Kerja PWM... 9 Gambar 2.3. Contoh Modul Sensor Accelerometer... 10 Gambar 2.4. Motor DC... 12 Gambar 2.5. LCD 2x16 Karakter... 14 Gambar 3.1 Diagram Blok Sistem Kendali Kecepaan dengan Menggunakan Sensor Accelero...17 Gambar 3.2. Desain Alat... 18 Gambar 3.3. Mobil start dengan kecepatan set point... 19 Gambar 3.4. Kecepatan Mobil bertambah dan menyetabilkan ketika Menanjak... 19 Gambar 3.5. Kecepatan Mobil bertambah dan menyetabilkan ketika Menurun... 19 Gambar 3.6. Flowchart Perancangan Alat... 20 Gambar 3.7. Rangkaian Catu Daya... 21 Gambar 3.8. Rangkaian Minimum sistem... 22 Gambar 3.9. Perancangan Rangkaian Modul Sensor Accelerometer... 24 Gambar 3.10. Perancangan Rangkaian LCD 16x2... 25 Gambar 3.11. Perancangan Rangkaian Driver Motor L298... 27 Gambar 4.1. Pengujian Minsis Atmega 32... 30 Gambar 4.2. Read dan Write Mikrokontroler... 31 Gambar 4.3. Rangkaian Pengujian Rangkaian Catu Daya... 32 Gambar 4.4. Catu Daya... 33 xi

Gambar 4.5. Program untuk Pengujian LCD 16x2 karakter... 34 Gambar 4.6. Hasil Pengujian LCD 2x16... 35 Gambar 4.7. Pengukuran Output L298... 36 Gambar 4.8. Pengujian Sensor Accelerometer... 40 Gambar 4.9. Pengujian pada saat tanjakan... 42 Gambar 4.10. Kondisi PWM pada saat tanjakan... 43 Gambar 4.11. Kondisi alat pada saat turunan... 43 Gambar 4.12. Kondis PWM pada saat turunan... 44 Gambar 4.13. Kondisi alat pada saat mendatar... 45 Gambar 4.14. Kondisi PWM pada saat mendatar... 46 xii

DAFTAR TABEL Tabel 2.1. Spesifikasi Motor DC... 13 Tabel 4.1. Pengujian Minimum System ATmega32... 31 Tabel 4.2. Hasil Pengujian Rangkaian Catu Daya... 33 Tabel 4.3. Tabel Hasil Pengujian driver L298... 37 Tabel 4.4. Hasil Pengukuran dan pengujian ADC sensor accelerometer... 39 Tabel 4.5. Hasil Pengujian dan pengukuran Sudut Sensor Accelerometer... 40 xiii