PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INVESTIGASI KELOMPOK TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA SMPN 2 PAPAR MATERI ARITMATIKA SOSIAL TAHUN AJARAN

dokumen-dokumen yang mirip
MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA SMP MELALUI PENDEKATAN PROBLEM POSING

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA

Skripsi Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Program Studi Pendidikan Matematika

JURNAL. Oleh: MOHAMAD IMAM SUBEKI Dibimbing oleh : 1. Alfi Laila, S.Pd.I., M.Pd. 2. Agus Widodo, S.Pd.,M.Pd.

JURNAL PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TAKE AND GIVE DISERTAI PEMBERIAN REWARD TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI PERSAMAAN GARIS LURUS

JURNAL. Oleh: RULI PURNAMASARI Dibimbing oleh : 1. Aan Nurfahrudianto, M.Pd 2. Feny Rita Fiantika, M.Pd

PERBANDINGAN MODEL MAKE A MATCH DAN MODEL PROBLEM POSING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS XI SMA PADA MATERI PELUANG

PENGARUH PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA MTS KELAS VIII

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INVESTIGASI KELOMPOK TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA

JURNAL PENDIDIKAN MATEMATIKA, VOLUME 2, NOMOR 2, JULI 2011

OLEH : BAGUS ANDIK PRADANA NPM : FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP) UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI 2016

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE

Oleh: FAISAL NANDA WINEGA Dibimbing oleh : 1. Dr. Suryo Widodo, M.Pd. 2. Yuni Katminingsih, S.Pd, M.Pd.

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Pendidikan Indonesia repository.upi.edu

PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING DIDUKUNG MEDIA REALIA

RME INFLUENCE LEARNING MODEL SUPPORTED GROUP WORK METHOD TO QUICKLY NUMERACY SKILLS USING ARITHMATIC OPERATIONS MIXTURE OF

JURNAL. Oleh: PUTHUT PRIA LAKSONO Dibimbing oleh : 1. Drs. Sigit Widiatmoko, M. Pd. 2. Dr. Zainal Afandi, S.Pd,M.

Ibnu Hadjar Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Tadulako

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TPS BERBASIS RME UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA SMP

Pengaruh penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe student facilitator and explaining terhadap pemahaman matematik peserta didik

PENERAPAN MODEL PBL UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS SISWA

P-34 PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA SMP MELALUI PENDEKATAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS SISWA

Penerapan Metode Inkuiri Untuk Meningkatkan Disposisi Matematis Siswa SMA

JURNAL. Oleh: ANJARWATI Dibimbing oleh : 1. Dra. Khususiyah, M. Pd. 2. Yuanita Dwi Krisphianti, M. Pd.

PENGARUH PENDEKATAN OPEN ENDED TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIK SISWA

PERBANDINGAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA YANG MENDAPATKAN METODE PEMBELAJARAN PSI DENGAN KONVENSIONAL

KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIKA PADA PEMBELAJARAN KALKULUS MELALUI PENDEKATAN KONSTEKSTUAL

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah.

PENGARUH PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI) TERHADAP KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS SISWA MTs

Maryetta Evi Hariati: Mahasiswa FKIP Universitas Jambi Page 0

EFEKTIVITAS DESAIN PEMBELAJARAN ELPSA (EXPERIENCES, LANGUAGE, PICTURES, SYMBOLS, APPLICATION) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR

PENGARUH PENDEKATAN PROBLEM SOLVING MODEL POLYA TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA SMP

SKRIPSI. Diajukan Untuk Penulisan Skripsi Guna Memahami Salah Satu Syarat. Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.)

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH TERHADAP KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS DAN BELIEF SISWA

JURNAL. Oleh: SUYATI NPM Dibimbing oleh : 1. Dra. Budhi Utami, M.Pd. 2. Dra. Dwi Ari Budiretnani, M.Pd.

Jurnal Pendidikan Fisika Tadulako (JPFT) Vol. 3 No. 3 ISSN Kata Kunci : Guided Inquiry dengan Teknik Think Pair Share, Hasil Belajar [1]

BAB I PENDAHULUAN. matematika yaitu kemampuan pemecahan masalah (problem solving),

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN VAK (VISUAL, AUDITORI, KINESTETIK) MELALUI MEDIA PEMBELAJARAN PRICE BROCHURE

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Program Studi Pendidikan Matematika OLEH :

PENERAPAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS SISWA SMP

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN REPRESENTASI DAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA

PENGARUH PEMBELAJARAN KOOPERATIF MELALUI AKTIVITAS MENULIS MATEMATIKA DAN PEMBELAJARAN LANGSUNG TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA SMP

PENCAPAIAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA SMP MELALUI MODEL PENEMUAN TERBIMBING

Perbedaan Kemampuan Representasi Matematis Siswa Menggunakan Pembelajaran Tipe NHT dan Tipe TPS Pada Materi Pecahan

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Penddikan (S.Pd.) Pada Jurusan PGSD OLEH:

BAB III METODE PENELITIAN. peneliti tidak mampu mengontrol sepenuhnya variabel-variabel yang mungkin

PENGARUH PEMBELAJARAN STRATEGI REACT TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN MAHASISWA PGSD TENTANG KONEKSI MATEMATIS

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE INDEX CARD MATCH UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN INSTRUMENTAL DAN RELASIONAL SISWA SMP.

Pembelajaran Matematika dengan Metode Penemuan Terbimbing untuk Meningkatkan Kemampuan Representasi Matematis Siswa SMA

PENGARUH METODE DISCOVERY LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA KELAS X SMAN 5 BATAM TAHUN PELAJARAN 2014/2015

SKRIPSI. Oleh: DERIA EGA FITRIAWATI NPM:

Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share (TPS) Untuk Meningkatkan Kemampuan Penalaran Dan Pemecahan Masalah Matematis Siswa MTS

Reskiwati Salam Universitas Negeri Makassar Abstract

JURNAL. Oleh: DIAH IKA VALUFI Dibimbing oleh : 1. Drs. AGUS BUDIANTO, M.Pd 2. Dra. ENDANG SRI MUJIWATI, M.Pd

JURNAL. Oleh: LILIK MUHAIDAH NPM: Dibimbing oleh : 1. Dr. Suryo Widodo, M.Pd. 2. Nurita Primasatya, M.Pd.

PEMBELAJARAN PENEMUAN UNTUK MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN KONEKSI DAN DISPOSISI MATEMATIS SISWA SMP

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN CORE (CONNECTING, ORGANIZING, REFLECTING, EXTENDING) TERHADAP KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA SMP KELAS VIII

JURNAL. Oleh: RETNO ARIS SETIYAWAN Dibimbing oleh : 1. Aprilia Dwi H, S.Pd,M.Si 2. Nurita Primasatya, M.Pd

OLEH : ANANG YUWONO SISWORO NPM Dibimbing oleh: 1. Dr. SUBARDI AGAN, M. Pd. 2. ABDUL AZIZ HUNAIFI, S.S., M.A.

PENCAPAIAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA SMP MELALUI MODEL PROBLEM-BASED LEARNING (PBL)

EFEKTIVITAS PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN REPRESENTASI DAN SELF CONFIDENCE MATEMATIS SISWA ABSTRAK

JURNAL. Oleh: DISKA DESI INTANSARI NPM: Dibimbing oleh : 1. Drs. Yatmin, M.Pd 2. Alfi Laila, S.Pd.I.,M.Pd

Jurnal Math Educator Nusantara (JMEN)

JURNAL. Oleh: SRI YULI ASTUTI Dibimbing oleh : 1. Drs. Samijo, M.Pd 2. Jatmiko, M.Pd

PENGARUH PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS SISWA SMP

PENGARUH MODEL SCRAMBLE

JURNAL PENGARUH KEAKTIFAN SISWA DALAM EKSTRAKURIKULER SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS X SMAN 3 KEDIRI

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN RECIPROCAL TEACHING TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMPN 2 PAKISJAYA

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP PERTIDAKSAMAAN LINEAR SATU VARIABEL

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Bendungan Uwai, Kecamatan Bangkinang, Kabupaten Kampar.

III. METODE PENELITIAN. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII semester ganjil SMP

PENGARUH PEMBELAJARAN RECIPROCAL TEACHING TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA PADA MATERI SEGIEMPAT DI SMP

PERBANDINGAN KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS ANTARA MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TPS DAN TTW

JURNAL PENGARUH METODE PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA SMA MUHAMMADIYAH KELAS X POKOK BAHASAN PERSAMAAN KUADRAT

PEMBELAJARAN BERMAKNA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA

OLEH : WIWIT WULANDARI NPM Dibimbing oleh: 1. Drs. SAMIJO, M. Pd. 2. ERIF AHDHIANTO, M. Pd.

PERBANDINGAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIK SISWA SMP ANTARA YANG PEMBELAJARANNYA MENGGUNAKAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL DENGAN SETTING

Jurnal Pendidikan Fisika Tadulako (JPFT) Vol. 2 No. 1 ISSN

Implementasi Pembelajaran Investigasi Berbantuan Software Cabri 3D terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis dan Kemandirian Belajar Mahasiswa

Jurnal Pendidikan Matematika Indonesia Volum 2 Nomor 2 bulan September Page p-issn: e-issn:

Jurnal Saintech Vol No.04-Desember 2014 ISSN No

I. PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan suatu upaya untuk memberikan pengetahuan, wawasan,

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Matematika merupakan ilmu yang sangat penting dalam kehidupan. Matematika sebagai ilmu dasar, sekarang

JURNAL EFEKTIVITAS TEKNIK MODELING UNTUK MENINGKATKAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP PAWYANTAN DAHA 1 KEDIRI TAHUN PELAJARAN 2016/2017

ARTIKEL SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan PGSD OLEH :

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN INVESTIGASI MATEMATIKA SISWA

ARTIKEL PENGARUH GAME ASAH OTAK TERHADAP PENINGKATAN KONSENTRASI BELAJAR SISWA KELAS XI TPM SMK NEGERI 1 KEDIRI TAHUN PELAJARAN

Penerapan Model Pembelajaran Think-Pair-Share untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP

PENERAPAN MODEL GROUP INVESTIGATION DIPADU DENGAN NUMBER HEADS TOGETHER UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN INKUIRI,

Pengaruh Model Pembelajaran Take and Give terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Peserta didik

PENERAPAN PENDEKATAN MODEL ELICITING ACTIVITIES (MEAS) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS SISWA SMP

PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN PROBLEM POSING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DAN KONEKSI MATEMATIS SISWA

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE BERBASIS EKSPERIMEN TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK ZAT DAN WUJUDNYA

UPAYA MENINGKATKAN KOMUNIKASI MATEMATIK SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL INQUIRY BERBANTUAN SOFTWARE AUTOGRAPH

OLEH: DEDI PEBRY PERMANA

PERBANDINGAN KETERAMPILAN PROSES SAINS ANTARA KELOMPOK SISWA YANG DIAJAR DENGAN MODEL POE DAN MODEL DISCOVERY

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR FISIKA SISWA KELAS X DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION DAN THINK PAIR SHARE DI SMA NEGERI PURWODADI

JURNAL PENGARUH BIMBINGAN PRIBADI SOSIAL TERHADAP RASA PERCAYA DIRI PADA PESERTA DIDIK KELAS XI SMK PGRI 3 KOTA KEDIRI TAHUN PELAJARAN 2016/2017

Peningkatan Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa dengan Metode Pembelajaran Personalized System of Instruction

Transkripsi:

JURNAL PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INVESTIGASI KELOMPOK TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA SMPN 2 PAPAR MATERI ARITMATIKA SOSIAL TAHUN AJARAN 2016/2017 THE APPLICATION OF LEARNING MODEL TO THE GROUP INVESTIGATION TO STUDENTS PROLEM SOLVING ABILITIES IN THE SMPN 2 PAPAR FOR MATERIAL SOCIAL ARITHMETIC ACADEMIC YEAR 2016/2017 Oleh: YETIKA ANDRI RAHMANITA 12.1.01.05.0117 Dibimbing oleh : 1. Yuni Katminingsih S.Pd.M.Pd 2. Dr. Suryo Widodo M.Pd PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI 2017

SURAT PERNYATAAN ARTIKEL SKRIPSI TAHUN 2017 Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama Lengkap : Yetika Andri Rahmanita NPM : 12.1.01.05.0117 Telepun/HP : 085784427947 Alamat Surel (Email) : yetikaandri10@gmail.com Judul Artikel : Penerapan Model Pembelajaran Investigasi Kelompok Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa SMPN 2 Papar Materi Aritmatika Sosial Tahun Ajaran 2016/2017 Fakultas Program Studi : FKIP - Pendidikan Matematika Nama Perguruan Tinggi : Alamat Perguruan Tinggi : Jl KH. Achmad Dahlan 76 Mojoroto Kediri Dengan ini menyatakan bahwa : a. artikel yang saya tulis merupakan karya saya pribadi (bersama tim penulis) dan bebas plagiarisme; b. artikel telah diteliti dan disetujui untuk diterbitkan oleh Dosen Pembimbing I dan II. Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya. Apabila di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian data dengan pernyataan ini dan atau ada tuntutan dari pihak lain, saya bersedia bertanggungjawab dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku. 1

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INVESTIGASI KELOMPOK TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA SMPN 2 PAPAR MATERI ARITMATIKA SOSIAL TAHUN AJARAN 2016/2017 Oleh : YETIKA ANDRI RAHMANITA 12.1.01.05.0117 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Program Studi Pendidikan Matematika Yetikaandri10@gmail.com Yuni Katminingsih S.Pd.M.P dan Dr. Suryo Widodo M.Pd UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI ABSTRAK Penelitian ini dilatar belakangi hasil pengamatan dan pengalaman peneliti, bahwa pembelajaran matematika pada kelas VII-E SMPN 2 Papar masih didominasi oleh aktivasi klasikal yang didominasi oleh peran guru. Akibatnya suasana kelas monoton, pasif dan membosankan. Hal tersebut nampak dari aktivitas siswa selama pembelajaran berlangsung yang rendah yang pada akhirnya kemampuan pemecahan masalah pun juga rendah. Penelitian ini bertujuan untuk (1) Mengetahui kemampuan guru menerapkan model pembelajaran investigasi kelompok pada materi Aritmatika Sosial (2) Mengetahui aktivitas siswa dalam pembelajaran menggunakan model investigasi kelompok pada materi Aritmatika Sosial (3) Mengetahui pengaruh penerapan model investigasi kelompok terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII SMPN 2 Papar tahun pelajaran 2016/2017. Dengan menggunakan simple random sampling terpilih sampel yaitu siswa kelas VIII-E dengan jmlah siswa 36 orang. Data penelitian dikumpulkan menggunakan instrumen RPP, lembar observasi kemampuan guru mengelola pembelajaran, lembar observasi aktivitas siswa, dan tes kemampuan pemecahan masalah. Kesimpulan hasil penelitian ini adalah (1) Terbukti bahwa kemampuan guru mengelola pembelajaran selama pembelajaran menggunakan model Investigasi kelompok pada materi Aritmatika Sosial adalah 75% dan berkategori baik (2) Terbukti bahwa aktivitas siswa selama pembelajaran menggunakan model pembelajaran investigasi kelompok pada materi aritmatika sosial adalah 78% dan berkategori aktif (3) Terbukti bahwa ada pengaruh penerapan model pembelajaran invesigasi kelompok terhadap kemampuan pemecahan masalah siswa pada materi Aritmatika Sosial, dengan rata-rata nilai pretest 51,875 dan postest 70,59. KATA KUNCI : penerapan, investigasi kelompok, kemampuan guru mengelola pembelajaran, aktivitas siswa, kemampuan pemecahan masalah. 2

I. LATAR BELAKANG Pendidikan memegang peranan penting dalam mempersiapkan sumber daya manusia yang berkualitas dan mampu berkompetensi dalam perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Oleh karena itu, untuk memperoleh hasil maksimal pendidikan hendaknya dikelola baik secara kualitas maupun kuantitas. Hal tersebut dapat dicapai dengan terlaksananya pendidikan yang tepat waktu dan tepat guna untuk mencapai tujuan pembelajaran, yang dilaksanakan dalam bentuk proses belajar mengajar yang merupakan pelaksanaan dari kurikulum sekolah melalui kegiatan pengajaran. Mutu pendidikan Indonesia, terutama dalam mata pelajaran matematika masih rendah. Rendahnya kualitas pendidikan matematika di Indonesia, terlihat dari hasil penelitian tim I Programme of Internastional Student Assessment (PISA) 2015 bahwa Indonesia menempati peringkat ke-69 dari 76 negara pada kategori kemampuan sains dan matematika (mathematics and scientific literacy). Predikat ini bisa mencerminkan bagaimana sistem pendidikan Indonesia yang sedang berjalan saat ini. Kurikulum yang menuntut guru dengan pembelajaran mengarahkan kepada siswa untuk memperoleh pengalaman nyata dengan pendekatan kontekstual (contextual Teaching and Learning). Kenyataan yang terjadi di sekolah, sebagian besar guru menggunakan model ceramah yang dianggap model yang paling ampuh untuk menyampaikan sejumlah informasi kepada siswa, tanpa melihat kemungkinan penerapan model pembelajaran lain. Oleh karena itu, untuk meningkatkan kualitas pendidikan perlu diupayakan berbagai hal yang berkaitan dengan proses pembelajaran. Peningkatan dan penyempurnaan proses belajar mengajar, misalnya dengan pemakaian model mengajar yang tergolong inovatif. Bagian dari kurikulum matematika yang cukup penting salah satunya adalah pemecahan masalah. Hal ini sesuai dengan National Council of Teacher of Mathematics (NCTM) pada tahun 2000 yang mempublikasikan Principles and Standards for School Mathematics yang berisi lima standar utama dalam pembelajaran matematika yaitu: kemampuan pemecahan masalah (problem solving), kemampuan komunikasi (communication), kemampuan koneksi (con-nection), kemampuan penalaran (reasoning) dan kemampuan representasi (representation). Dari kelima standar 3

tersebut, kemampuan pemecahan masalah ditempatkan pada urutan pertama yang menegaskan pentingnya kemampuan pemecahan masalah dalam pembelajaran matematika. Kemampuan pemecahan masalah dipengaruhi oleh keterampilan guru dalam memilih model pembelajaran di kelas. Salah satu model pembelajaran yang berpusat pada siswa sehingga dapat mengembangkan kemampuan pemecahan masalah adalah model pembelajaran investigasi kelompok (Grup Investigation). Model pembelajaran investigasi kelompok adalah model pembelajaran dimana siswa secara berkelompok diberikan proyek investigasi oleh guru untuk dipecahkan bersama kelompoknya, mengumpul kan informasi, menganalisis dan membuat simpulan kemudian dipresentasikan. Model pembelajaran ini dapat mengembangkan keterampilan inkuiri dan kemampuan pemecahan masalah karena siswa diberikan proyek investigasi untuk menyelidiki dan menemukan sendiri konsep matematika lalu menerapkannya dalam menyelesaikan masalah matematika. Dalam pelaksanaan pembelajaran investigasi kelompok siswa akan belajar bagaimana memahami masalah, lalu merencanakan penyelesaiannya, menyelesaikan masalah sesuai perencanaan kemudian mengevaluasi atau memeriksa kembali penyelesaian yang diperoleh, sehingga berpengaruh terhadap kemampuan pemecahan masalah. Rumusan dari penelitian ini adalah seagai berikut : (1) Bagaimana kemampuan guru menerapkan model pembelajaran investigasi kelompok pada materi Aritmatika Sosial Tahun Pembelajaran 2016/2017 di SMPN 2 Papar? (2) Bagaimana aktivitas siswa dalam pembelajaran investigasi kelompok kelas VII SMPN 2 Papar pada materi Aritmatika Sosial Tahun Pembelajaran 2016/2017? (3) Adakah pengaruh penerapan model pembelajaran investigasi kelompok terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa kelas VII SMPN 2 Papar pada materi Aritmatika Sosial tahun ajaran 2016/2017? Adapun tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut : (1) Untuk mengetahui kemampuan guru dalam menerapkan model pembelajaran investigasi kelompok pada materi Aritmatika Sosial Tahun Pembelajaran 2016/2017 di SMPN 2 Papar. (2) Untuk mengetahui aktivitas siswa dalam pembelajaran investigasi kelompok kelas VII SMPN 2 Papar pada materi 4

Aritmatika Sosial Tahun Pembelajaran 2016/2017. (3) Untuk mengetahui adanya pengaruh model investigasi kelompok terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa kelas VII SMPN 2 Papar pada materi sritmatika sosial tahun ajaran 2016/2017. Pembelajaran kooperatif investigasi kelompok merupakan metode pembelajaran dengan siswa belajar secara kelompok, kelompok belajar terbentuk berdasarkan topik yang dipilih siswa. Model pembelajaran ini memerlukan norma dan struktur yang lebih rumit daripada model pembelajaran yang lebih berpusat pada guru. Dalam pembelajaran kooperatif investigasi kelompok siswa dibagi menjadi beberapa kelompok dengan anggota 2-6 orang siswa yang heterogen. Kelompok memilih topik untuk diselidiki dan melakukan penyelidikan yang mendalam atas topic yang dipilih, selanjutnya menyiapkan dan mempresentasikan laporan di depan kelas. Kemampuan pemecahan masalah adalah supaya mencari jalan keluar yang dilakukan dalam mencapai tujuan. Juga memerlukan kesiapan, kreativitas, pengetahuan dan kemampuan serta aplikasinya dalam kehidupan sehari-hari. Di samping itu pemecahan masalah merupakan persoalan-persoalan yang II. belum dikenal; serta mengandung pengertian sebagai proses berfikir tinggi dan penting dalam pembelajaran matematika. METODE Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif.pendekatan kuantitatif dapat diartikan sebagai metode penelitian yang berlandaskan pada filsafat positivisme, digunakan untuk meneliti pada populasi atau sampel tertentu. Teknik penelitian yang digunakan adalah eksperimen, yaitu Preexperimental dengan One-Group pretestposttest Design. Pada desain One-Group pretest-posttest, soal pretest diberikan pada siswa sebelum diberi perlakuan dan soal posttest setelah diberi perlakuan. populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII semester I SMPN 2 Papar tahun ajaran 2016 / 2017. Teknik pengambilan sampel yang digunakan untuk penelitian ini adalah simple random sampling yaitu pengambilan sampel dari populasi dilakukan secara acak tanpa memperhatikan strata yang ada dalam populasi. Jadi penelitian ini mengambil satu kelas dari 9 kelas di kelas VII-E SMPN 2 Papar tahun ajaran 2016/2017. 5

Instrumen yag digunakan dalam penelitian ini berupa lembar observasi kemampuan guru mengelola pembelajaran, lembar observasi aktivitas siswa, dan tes kemampuan pemecahan masalah. Uji normalitas data kemampuan pemecahan masalah diuji menggunakan Chi Kuadrat (X 2 ), uji hipotesis kemampuan pemecahan masalah siswa menggunakan uji-t (Separated Varians) dengan taraf signifikansi 5 %. III. HASIL DAN KESIMPULAN Tabel 4.7 Statistik deskriptif data nilai tes kemampuan pemecahan masalah pada pretest dan posttest Nilai pretes Nilai postes N Min Max Mea n Std. deviasi 30 37,5 68,75 51,8 11,38 30 43,75 93,75 70,5 12,19 Dari tabel 4.7 di atas dapat dilihat bahwa adanya perbedaan nilai tes kemampuan pemecahan masalah siswa yang signifikan antara pretest dan postest dengan menggunakan model pembelajaran Investigasi Kelompok. Untuk lebih jelasnya nilai pretes dan postes dilihat pada diagram di bawah ini : 100 90 80 70 60 50 40 30 20 10 0 1 4 7 10 13 16 19 22 25 28 pretest posttest Setelah dilakukan perhitungan hipotesis dengan menggunakan uji-t dari hasil analisis data menggunakan statistik uji-t diperoleh thitung 6,1436. Dari tabel distribusi t untuk taraf signifikan α = 0,05 dan dk = 58 diperoleh t 2,0017. tabel Menurut kriteria pengujian hipotesis, Ha ditolak jika t hitung lebih kecil dari t tabel. Dalam hal ini menunjukan t hitung (6,1436) > t tabel (2,0017) sehingga dapat disimpulkan bahwa H 0 ditolak dan Ha diterima dengan taraf signifikan 5%. Dengan ditolaknya H 0, berarti ada pengaruh model pembelajaran investigasi kelompok terhadap kemampuan pemecahan masalah siswa. IV. DAFTAR PUSTAKA Abeefatihazzuri. 2010. Model Pembelajaran Investigasi.(Online). http://id.shvoong.com/social- sciences/sociology/1964875-model- pembelajaran-investigasi/. (diakses 7 januari 2010). 6

Anggraini, Lela. 2011. Model Pembelajaran Investigasi Kelompok Pada Pemecahan Masalah Matematika. (Online). Tersedia: Https://lela68.wordpress.com/2011/ 09/22/model-pembelajaraninvestigasi-kelompok-padapemecahan-masalahmatematika.html. diunduh 11 Feruari 2016. Arikunto, S.Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan Edisi 2.Jakarta : Bumi Aksara. Febianti, Grahani. (2012). Perbandingan Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Antara Siswa yang Memperoleh Pembelajaran Melalui Pendekatan Anchored Instruction dan Pendekatan Problem Posing. Skripsi FPMIPA UPI. UPI Bandung: tidak diterbitkan. Hanafiah, Nanang. dan Cucu, Suhana. 2009. Konsep Strategi Pembelajaran. PT Refika Aditama. Bandung. Hendrina. 2008. Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas X SMA Muhammadiyah 6 Makassar melalui Penerapan Model Kooperatif Tipe Think-Pair-Share (TPS). Skripsi. Unismuh Makassar. Kesumawati, N. (2010). Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah, dan Disposisi Matematis Siswa SMP memlalui Pendekatan Matematika Realistik. Disertasi. UPI Bandung. Tidak Diterbitkan Polya, George. 1973. How To Solve It 2 nd ed. Princeton University Press: New Jersey Prabawanto, Sufyani. (2009). Pembelajaran Matematika Dengan Pendekatan Realistik Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah dan Disposisi Matematik Siswa.[Online]. Tersedia: http://file.upi.edu/direktori/fpmip A/JUR._PEND._MATEMATIKA/ 196008301986031 Setiawan. 2006. Model Pembelajaran Matematika dengan Pendekatan Investigasi. PPPG Matematika Yokyakarta 2006. Ruseffendi, E.T. 2005. Dasar-dasar Penelitian Pendidikandan Bidang Non-Eksakta Lainnya. Bandung: PT. Tarsito. 7

Soppeng, Syarif. 2009. Model Pembelajaran Investigasi dalam Pembelajaran. Sumarmo, U. Dedy. E dan Rahmat.2005. Suatu Alternatif Pengajaran Untuk Meningkatkan Pemecahan Masalah Matematika Pada Guru Dan Siswa SMA. Laporan Hasil Penelitian FPMIPA IKIP Bandung. Sumarna, A.R. 2006. Matematika untuk SMP/MTs. Kelas VII. Bandung: CV. Regina. Sutrisno, Joko. 2001. Penguasaan Konsep dan Prinsip serta kemampuan Pemecahan Tambunan, Hardi. 2014. Strategi Heuristik dalam Pemecahan Masalah Matematika Sekolah. Jurnal Saintech, (Online), 6 (4): 37, tersedia universitasquality.ac.id, diunduh 18 November 2016. Wiratama, Yudi. 2014. Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation (GI). (online). Tersedia: http://yudiwiratama.blogspot.co.id/2014/01/m odel-pembelajaran-kooperatiftipe.html. diunduh 18 Februari 2016. 8