BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

dokumen-dokumen yang mirip
BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA,

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR: TENTANG

2014, No Indonesia Tahun 1994 Nomor 57, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3564); 2. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1995 tentang Ke

2 Penilaian Kesesuaian Dalam Rangka Pemberlakuan dan Pengawasan Standar Nasional Indonesia (SNI) Pupuk Anorganik Majemuk Secara Wajib; Mengingat : 1.

PERATURAN MENTERI PERDAGANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 82/M-DAG/PER/12/2012 TENTANG

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR :

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

2 dan Pengawasan Standar Nasional Indonesia (SNI) Kalsium Karbida (CaC2) Secara Wajib; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2014 tentang Perindu

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA TENTANG. PEMBERLAKUAN STANDAR NASIONAL INDONESIA (SNI) KALSIUM KARBIDA (CaC 2 ) SECARA WAJIB

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA,

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR:

2 2. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1995 tentang Kepabeanan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1995 Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Republik I

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PERINDUSTRIAN,

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA No.369, 2010 KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN. Standar Nasional Indonesia. Tangki Air Silinder.

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR : TENTANG

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

2016, No Peraturan Presiden Nomor 7 Tahun 2015 Tentang Organisasi Kementerian Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 8

2 Industri Kecil dan Industri Menengah; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia T

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DRAFT PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR :

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA,

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 63 TAHUN 2013 TENTANG

, No Undang-undang Nomor 20 Tahun 2014 tentang Standardisasi dan Penilaian Kesesuaian (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 N

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR: TENTANG

2015, No Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2014 tentang Perindustrian (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 4, Tambahan

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA,

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR : TENTANG PEMBERLAKUAN STANDAR NASIONAL INDONESIA (SNI) KOPI INSTAN SECARA WAJIB

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR :... TENTANG

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR: TENTANG

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA DEPARTEMEN PERINDUSTRIAN. Helm. Roda Dua. Standar. Nasional

RANCANGAN PERATURAN MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA REPUBLIK INDONESIA NOMOR TAHUN 2014 TENTANG

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR : 40/M-IND/PER/6/2008 TENTANG

Menteri Perindustrian Repuhlik Indonesia

2016, No Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2000 tentang Rahasia Dagang (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 242, Tam

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR: TENTANG

2016, No Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1981 tentang Metrologi Legal (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1981 Nomor 11, Tamb

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

2 Nomor 57, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3564); 2. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1995 tentang Kepabeanan (Lembaran Negara Republik

, No.1781 Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 3 Tahun 2014 tentang Perindustrian (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 4, Tambaha

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR : TENTANG

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

2015, No Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2014 tentang Perindustrian (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 4, Tambahan

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN. Kewenangan. Izin. Pelayanan Terpadu Satu Pintu.

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR: TENTANG PEMBERLAKUAN STANDAR NASIONAL INDONESIA KACA LEMBARAN SECARA WAJIB

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

Menteri Perindustrian Republik Indonesia

2016, No Republik Indonesia Nomor 3612) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2006 (Lembaran Negara Republik Indonesia T

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR: TENTANG

, No.1780 Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 3 Tahun 2014 tentang Perindustrian (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 4, Tambaha

BERITA NEGARA. No.419, 219 KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA. Jaminan Fidusia. Pendaftaran. Elektronik. Tata Cara.

Menteri Perindustrian Republik Indonesia PERATURAN IVIENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR: 72jr.l-IND/PER/7/2010

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

2017, No Kementerian Perindustrian (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 1806); 4. Peraturan Menteri Perdagangan Nomor 77/M- DAG/P

BERITA NEGARA. KEMENTERIAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA. Operator Radio. Sertifikasi. PERATURAN MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA. KEMENTERIAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA. Pelaksanaan. Post Market Surveillance. Tata cara. PERATURAN MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR : TENTANG PEMBERLAKUAN STANDAR NASIONAL INDONESIA (SNI) KABEL SECARA WAJIB

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

PERATURAN MENTERI PERDAGANGAN NOMOR 35/M-DAG/PER/5/2012

Menteri Perindustrian Repuhlik Indonesia

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR : TENTANG PEMBERLAKUAN SNI SEBAGIAN PARAMETER UNTUK HANDUK SECARA WAJIB

PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN NOMOR : KM. 10 TAHUN 2005 TENTANG SERTIFIKASI ALAT DAN PERANGKAT TELEKOMUNIKASI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA REPUBLIK INDONESIA,

ALTERNATIF 2 PERATURAN MENTERI PERDAGANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR : 39/M-DAG/PER/10/2010 TENTANG KETENTUAN IMPOR BARANG JADI OLEH PRODUSEN

2015, No Perdagangan Dunia) (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1994 Nomor 57, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3564); 2

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA DEPARTEMEN PERINDUSTRIAN. Baja Lembaran. Standar Nasional. Seng. Pemberlakuan.

Transkripsi:

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA No.822, 2012 KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN. Telepon Seluler. Komputer Genggam. Pendaftaran. PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 81/M-IND/PER/8/2012 TENTANG PENDAFTARAN TELEPON SELULER DAN KOMPUTER GENGGAM (HANDHELD) DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA, Menimbang : a. bahwa dalam rangka pengembangan industri telepon seluler dan komputer genggam yang berkesinambungan dan upaya pengembangan investasi di bidang produksi alat atau perangkat telekomunikasi dan komponen dalam negeri serta upaya perlindungan terhadap konsumen, dipandang perlu melakukan penataan terhadap produk telepon seluler dan komputer genggam; b. bahwa untuk itu perlu menetapkan kewajiban didaftarkannya tipe dan nomor identitas produk telepon seluler dan komputer genggam yang diproduksi atau diimpor; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b perlu menetapkan Peraturan Menteri Perindustrian tentang Pendaftaran Telepon Seluler dan Komputer Genggam (Handheld); Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1984 tentang Perindustrian (Lembaran Negara tahun 1984 Nomor 22, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3274);

2012, No.822 2 2. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1995 tentang Kepabeanan (Lembaran Negara Tahun 1995 Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3612); 3. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 1999 tentang Telekomunikasi (Lembaran Negara Tahun 1999 Nomor 154, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3881); 4. Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 1986 tentang Kewenangan Pengaturan, Pembinaan dan Pengembangan Industri (Lembaran Negara Tahun 1986 Nomor 23, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3330); 5. Peraturan Pemerintah Nomor 52 Tahun 2000 tentang Penyelenggaraan Telekomunikasi (Lembaran Negara Tahun 2000 Nomor 107, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3980); 6. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 47 Tahun 2009 tentang Pembentukan dan Organisasi Kementerian Negara sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 91 Tahun 2011; 7. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 24 Tahun 2010 tentang Kedudukan, Tugas dan Fungsi Kementerian Negara serta Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi Eselon I Kementerian Negara; 8. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 84/P Tahun 2009 tentang Pembentukan Kabinet Indonesia Bersatu II Periode Tahun 2009 2014 sebagaimana telah diubah dengan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 59/P Tahun 2011; 9. Peraturan Menteri Perindustrian Nomor 105/M- IND/PER/10/2010 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Perindustrian; MEMUTUSKAN: Menetapkan : PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN TENTANG PENDAFTARAN TELEPON SELULER DAN KOMPUTER GENGGAM (HANDHELD).

3 2012, No.822 Pasal 1 Dalam Peraturan Menteri ini, yang dimaksud dengan: 1. Telepon Seluler adalah setiap alat perlengkapan yang digunakan dalam berkomunikasi jarak jauh berupa telepon seluler dan sejenisnya dengan pos tarif 8517.12.00.00. 2. Komputer genggam (Handheld) adalah setiap Komputer genggam (Handheld) yang mempunyai fungsi telekomunikasi data dan sejenisnya yang termasuk dalam pos tarif 8471.30.10.00. 3. Sertifikat adalah dokumen yang menyatakan kesesuaian tipe telepon seluler atau komputer genggam terhadap persyaratan teknis yang ditetapkan. 4. Persyaratan Teknis adalah pemenuhan terhadap persyaratan dari standar yang ditetapkan. 5. Sertifikasi adalah proses yang berkaitan dengan pemberian sertifikat. 6. Tipe Produk Telepon Seluler dan Komputer Genggam adalah merek, model dan jenis telepon seluler dan komputer genggam yang mempunyai spesifikasi tertentu. 7. Pengujian Produk Telepon Seluler dan Komputer Genggam adalah penilaian kesesuaian antara karakteristik produk telepon seluler atau komputer genggam terhadap persyaratan teknis yang berlaku. 8. Pendaftaran Produk Telepon Seluler dan Komputer Genggam adalah pendaftaran tipe, nomor identitas setiap produk telepon seluler atau komputer genggam, dan jumlah untuk diproduksi atau diimpor. 9. Tanda Pendaftaran Produk-Produksi, yang selanjutnya disingkat menjadi TPP-Produksi, adalah surat tanda pendaftaran untuk setiap produk telepon seluler atau komputer genggam yang akan diproduksi di dalam negeri dengan tipe, nomor identitas setiap produk telepon seluler atau komputer genggam, dan jumlah. 10. Tanda Pendaftaran Produk-Impor, yang selanjutnya disingkat menjadi TPP-Impor, adalah surat tanda pendaftaran untuk setiap produk telepon seluler atau komputer genggam yang akan diimpor dengan tipe, nomor identitas setiap produk telepon seluler atau komputer genggam, dan jumlah. 11. Direktur Jenderal adalah Direktur Jenderal Industri Unggulan Berbasis Teknologi Tinggi. Pasal 2 (1) Setiap produk telepon seluler atau komputer genggam sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1 angka 1 dan angka 2 yang diproduksi atau

2012, No.822 4 diimpor untuk diperdagangkan dan/atau digunakan di wilayah Indonesia wajib didaftarkan kepada Direktur Jenderal. (2) Setiap produk telepon seluler atau komputer genggam yang akan didaftarkan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) wajib memenuhi Persyaratan Teknis sebagaimana diatur dalam peraturan perundangundangan. (3) Pendaftaran produk telepon seluler atau komputer genggam sebagaimana dimaksud pada ayat (1) mencakup pendaftaran: a. tipe; b. nomor identitas setiap produk telepon seluler atau komputer genggam; dan c. jumlah yang akan diproduksi/ diimpor. (4) Produk telepon seluler atau komputer genggam tergolong dalam tipe yang sama jika memiliki kesamaan pada: a. merek; b. model; dan c. spesifikasi teknis. Pasal 3 (1) Pendaftaran produk telepon seluler dan komputer genggam terdiri dari: a. TPP-Produksi; dan b. TPP-Impor. (2) Pendaftaran produk sebagaimana dimaksud pada ayat (1) diterbitkan berdasarkan permohonan perusahaan. (3) Perusahaan sebagaimana dimaksud pada ayat (2) terdiri dari: a. Produsen; dan b. Importir. Pasal 4 (1) Selambat-lambatnya 5 (lima) hari kerja sejak peromohonan TTP sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 ayat (1) diterima dengan lengkap dan benar, Direktur Jenderal menerbitkan TPP dimaksud. (2) TPP Produksi atau TPP Impor sebagaimana dimaksud pada ayat (1) berlaku selama 1 (satu) tahun sejak diterbitkan. Pasal 5 (1) Perusahaan pemohon TPP-Produksi sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 ayat (3) huruf a harus wajib mempunyai:

5 2012, No.822 a. Sertifikat Merek atau tanda daftar merek dari Direktur Jenderal Hak Kekayaan Intelektual, Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia dalam hal merek yang diproduksi merek milik perusahaan pemohon; b. perjanjian lisensi merek dengan pemegang merek atas telepon selular dan/atau komputer genggam yang akan diproduksi yang telah didaftarkan Direktur Jenderal Hak Kekayaan Intelektual, Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia; dan/atau c. perjanjian kerjasama teknis dengan pemegang merek atas telepon selular dan/atau komputer genggam yang akan diproduksi. (2) Perusahaan pemohon TPP-Impor sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 ayat (3) huruf b harus mempunyai penunjukan sebagai distributor di Indonesia dari prinsipal/pemegang merek di luar negeri atas telepon selular dan/atau komputer genggam yang akan diimpor. Pasal 6 (1) Permohonan Sertifikat atas Persyaratan Teknis sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 ayat (2) wajib dilengkapi dengan Surat Pengantar Sertifikasi dari Direktur Jenderal. (2) Pemeriksaan dokumen dan pemeriksaan teknis guna pemenuhan Persyaratan Teknis sebagaimana dimasud dalam Pasal 2 ayat (2) dilaksanakan melalui proses Sertifikasi oleh Kementerian yang membidangi urusan komunikasi dan informatika. (3) Proses sertifikasi sebagaimana dimaksud pada ayat (2) dilakukan melalui tahapan pengujian atas produk telepon seluler dan komputer genggam. Pasal 7 TPP-Produksi sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 ayat (1) huruf a merupakan dasar bagi produsen dapat memproduksi telepon seluler atau komputer genggam yang telah didaftarkan Pasal 8 (1) TPP-Impor sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 ayat (1) huruf b digunakan sebagai dasar pertimbangan dan syarat penerbitan persetujuan impor atas telepon seluler atau komputer genggam sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 ayat (1) yang telah didaftarkan. (2) Persetujuan impor produk telepon seluler atau komputer genggam sebagaimana dimaksud dalam ayat (1) diterbitkan oleh Kementerian yang membidangi urusan perdagangan. Pasal 9 (1) TPP-Produksi dan TPP-Impor sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 ayat (1) diterbitkan apabila permohonan pendaftaran produk telepon

2012, No.822 6 seluler dan komputer genggam telah memenuhi tata-cara dan persyaratan yang berlaku. (2) Tata cara dan persyaratan permohonan pendaftaran telepon seluler dan komputer genggam sebagaimana dimaksud dalam ayat (1) diatur lebih lanjut oleh Direktur Jenderal. Pasal 10 TPP-Produksi atau TPP-Impor dinyatakan tidak berlaku apabila: a. telah melewati masa berlaku sebagaimana dimaksud pada Pasal 4 ayat (2); atau b. realisasi produks atau realisasi impor telah terpenuhi dalam jangka waktu kurang dari 1 tahun sejak diterbitkan TPP-Produksi atau TPP- Impor. Pasal 11 (1) TPP-Produksi atau TPP-Impor yang sudah tidak berlaku sebagaimana dimaksud dalam Pasal 10 dapat diperbarui dengan mengajukan permohonan TPP-Produksi atau TPP-Impor baru kepada Direktur Jenderal. (2) Pembaharuan TPP-Produksi atau TPP-Impor sebagaimana dimaksud pada ayat (1) untuk telepon seluler atau komputer genggam dengan tipe yang sama wajib dilengkapi Sertifikat yang telah diperoleh sebelumnya. Pasal 12 Perusahaan industri atau importir produk telepon seluler atau komputer genggam sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 ayat (3) yang telah mendapatkan TPP-Produksi atau TPP-Impor wajib untuk menyampaikan laporan realisasi produksi atau impor paling lambat 1 (satu) bulan sejak setelah realisasi produksi atau impor kepada Direktur Jenderal. Pasal 13 Perusahaan industri atau importir produk telepon seluler atau komputer genggam yang tidak melaksanakan atau melanggar ketentuan dalam Peraturan Menteri ini dikenakan sanksi administrasi sesuai Peraturan Direktur Jenderal. Pasal 14 Peraturan Menteri ini mulai berlaku setelah 3 (tiga) bulan sejak tanggal diundangkan.

7 2012, No.822 Agar setiap orang mengetahuinya memerintahkan pengundangan Peraturan Menteri ini dengan penempatannya dalam Berita Negara Republik Indonesia. Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 14 Agustus 2012 MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA, MOHAMAD S. HIDAYAT Diundangkan di Jakarta pada tanggal 14 Agustus 2012 MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA REPUBLIK INDONESIA, AMIR SYAMSUDIN