FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS WAHID HASYIM SEMARANG

dokumen-dokumen yang mirip
VALIDASI METODE PENETAPAN KADAR KLORAMFENIKOL MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI DAN APLIKASINYA DALAM SEDIAAN TETES MATA SKRIPSI

VALIDASI METODE PENETAPAN KADAR NISTATIN MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI DAN APLIKASINYA DALAM SEDIAAN SALEP SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh : Septi Ayu Dianti

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun oleh CHANDRA SAPUTRA PROGRAM STUDI FARMASI FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN

ETIL ASETAT DAN EKSTRAK METANOL

PENGARUH PENGGUNAAN KAPSUL VITAMIN E TERHADAP TERJADINYA INTERFERENSI PADA PENETAPAN KADAR PROTEIN MENGGUNAKAN METODE LOWRY SKRIPSI

PENETAPAN KADAR CAMPURAN PARASETAMOL DAN IBUPROFEN PADA SEDIAAN TABLET SECARA SPEKTROFOTOMETRI DERIVATIF DENGAN ZERO CROSSING SKRIPSI

PRASILIA NOERICA

APRIALIA RIESIANE HARIYANTO

VALIDASI METODE ANALISIS UNTUK PENETAPAN KADAR METFORMIN HCl DALAM TABLET FLOATING SECARA KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT)

PENGEMBANGAN METODE PENETAPAN KADAR GLIBENKLAMID DALAM PLASMA DARAH MANUSIA SECARA IN VITRO MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI

PENETAPAN KADAR HIDROKORTISON ASETAT DALAM SEDIAAN KRIM SECARA KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT) TUGAS AKHIR. Beby Fitria NIM

VALIDASI METODE ANALISIS KLORFENIRAMIN MALEAT DAN GUAIFENESIN MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI SERTA APLIKASINYA DALAM SEDIAAN SIRUP

VALIDASI METODE ANALISIS METOPROLOL DALAM URIN SECARA KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT)

PENGEMBANGAN METODE PENENTUAN KADAR VALSARTAN DALAM PLASMA DARAH MANUSIA SECARA IN VITRO MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI

PHARMACY, Vol.06 No. 02 Agustus 2009 ISSN Febriyanti Diah Puspita Sari*, Pri Iswati Utami*

PENETAPAN KADAR PARASETAMOL, KAFEIN DAN ASETOSAL DALAM SEDIAAN ORAL SECARA SIMULTAN DENGAN METODE KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT)

PENETAPAN KADAR CAMPURAN PARASETAMOL, PROPIFENAZON DAN KAFEIN DARI SEDIAAN TABLET DENGAN METODE KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS (KLT) DENSITOMETRI

OPTIMASI DAN VALIDASI METODE ANALISIS SUKROSA UNTUK MENENTUKAN KEASLIAN MADU PERDAGANGAN MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga SKRIPSI

EFEK KONDISI RUANG PENYIMPANAN DI PUSKESMAS KABUPATEN PURBALINGGA DAN KONDISI SIMULASI 6 HARI PENGGUNAAN TERHADAP KADAR SIRUP PARASETAMOL SKRIPSI

KADAR SIRUP PARASETAMOL YANG BEREDAR DI APOTEK DI KABUPATEN PURBALINGGA DAN SELAMA 7 HARI SIMULASI PEMAKAIAN

PENETAPAN KADAR CEFADROXIL DALAM SEDIAAN KAPSUL DENGAN NAMA DAGANG DAN GENERIK SECARA KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI

VALIDASI METODE PENETAPAN KADAR RESORSINOL DALAM SEDIAAN KRIM WAJAH SECARA KLT-DENSITOMETRI

PROGRAM EKSTENSI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

VALIDASI METODE ANALISIS PENENTUAN KADAR HIDROKINON DALAM SAMPEL KRIM PEMUTIH WAJAH MELALUI KLT-DENSITOMETRI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

ANALISIS PROFENOFOS DALAM KUBIS MENGGUNAKAN METODE EFFERVESCENCE-LPME DENGAN INSTRUMEN HPLC UV-Vis SKRIPSI

PERBANDINGAN METODE PENETAPAN KADAR SIMETIDIN MENGGUNAKAN SPEKTROFOTOMETRI UV DAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI

VALIDASI METODE IDENTIFIKASI DAN PENETAPAN KADAR TADALAFIL DALAM PERMEN KARET CINTA DENGAN METODE KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI

VALIDASI METODE PENETAPAN KADAR TABLET FLOATING METFORMIN HIDROKLORIDA DENGAN SPEKTROFOTOMETRI

PENETAPAN KADAR KOTRIMOKSAZOL DENGAN METODE KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT) TUGAS AKHIR OLEH: ARAHMAN AKBAR NIM

Kata kunci : deksametason, jamu pegal linu, KCKT

PHARMACY, Vol.06 No. 03 Desember 2009 ISSN

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

VALIDASI METODE ANALISIS TABLET LOSARTAN MERK B YANG DITAMBAH PLASMA MANUSIA DENGAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI FASE TERBALIK

ANALISIS KESTABILAN KALIUM IODAT DALAM GARAM TERHADAP PERUBAHAN TEMPERATUR MENGGUNAKAN METODE TITRASI IODOMETRI DAN SPEKTROFOTOMETRI UV-VIS SKRIPSI

PEMERIKSAAN RESIDU KLORAMFENIKOL DALAM TELUR AYAM SECARA KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI SKRIPSI

IDENTIFIKASI SILDENAFIL SITRAT DALAM JAMU PENAMBAH STAMINA SECARA KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS DENSITOMETRI

UJI DISOLUSI TABLET ALLOPURINOL YANG DIPRODUKSI OLEH PT MUTIARA MUKTI FARMA (MUTIFA) MEDAN

VALIDASI METODE IDENTIFIKASI DAN PENETAPAN KADAR SILDENAFIL SITRAT DALAM SEDIAAN PERMEN KARET CINTA SECARA KLT-DENSITOMETRI YULIANI SO

PENENTUAN KADAR SENYAWA PESTISIDA KLORPIRIFOS MENGGUNAKAN METODE EFFERVESCENCE LIQUID PHASE MICROEXTRACTION HPLC UV-VIS SKRIPSI

ANALISIS ASAM ASETAT DAN ASAM FORMIAT DALAM BIJI KOPI ARABIKA MENGGUNAKAN TEKNIK HPLC C-18 FASE TERBALIK SKRIPSI. Oleh :

PROGRAM STUDI DIPLOMA III ANALIS FARMASI DAN MAKANAN FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

BAB I PENDAHULUAN. Gates dan George Soros, sehingga terbentuk GF ATM (global fund against

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

PROGRAM EKSTENSI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO PURWOKERTO 2012

IWANA PUTRI OKTAVIA

PENETAPAN KADAR PARASETAMOL DALAM SEDIAAN TABLET PARASETAMOL SECARA KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT) TUGAS AKHIR

ANALISIS ASAM SITRAT DAN ASAM OKSALAT DALAM BIJI KOPI ROBUSTA (Coffea canephora) MENGGUNAKAN HPLC C-18 FASE TERBALIK SKRIPSI

SIMULTANEOUS DETERMINATION OF PARACETAMOL AND IBUPROFENE MIXTURES BY HIGH PERFORMANCE LIQUID CHROMATOGRAPHY

PENGARUH PERENDAMAN TERHADAP KADAR AKRILAMIDA DALAM KENTANG GORENG SECARA KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI SKRIPSI OLEH: ZULHAMIDAH NIM

PROGRAM EKSTENSI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

PROGRAM EKSTENSI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

ANALISIS BENZO(a)PYRENE PADA DAGING SAPI, KAMBING DAN BABI YANG DIBAKAR DENGAN METODE GAS CHROMATOGRAPHY-MASS SPECTROSCOPY (GC-MS)

PROGRAM EKSTENSI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

EVALUASI KANDUNGAN VITAMIN C DALAM MADU RANDU DAN MADU KELENGKENG DARI PETERNAK LEBAH DAN MADU PERDAGANGAN DI KOTA SEMARANG

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan pada Laboratorium Penelitian Fakultas Farmasi

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

PENETAPAN KADAR PIRANTEL PAMOAT DALAM SEDIAAN TABLET SECARA SPEKTROFOTOMETRI ULTRAVIOLET SKRIPSI OLEH : NIKI AGUSTINA NIM

BAB III METODE PENELITIAN

SKRIPSI SANASHTRIA PRATIWI K Oleh :

ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA PENGEMBANGAN METODE ANALISIS HISTAMIN DENGAN PEREAKSI KOBALT(II) DAN ALIZARIN S SECARA SPEKTROFOTOMETRI UV-VIS

ANALISIS ASAM RETINOAT DALAM SEDIAAN KRIM PEMUTIH YANG DIJUAL BEBAS DI WILAYAH PURWOKERTO SKRIPSI

VALIDASI METODE ANALISIS PENETAPAN KADAR TABLET FLOATING GLIBENKLAMID DENGAN SPEKTROFOTOMETRI ULTRAVIOLET VISIBLE

ANALISIS PENERAPAN METODE PENCATATAN DAN PENILAIAN PERSEDIAAN BARANG DAGANG PADA CV SURYA ADI PRATAMA PALEMBANG

OPTIMASI DAN VALIDASI METODE KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT) PADA PENETAPAN KADAR FLUKONAZOL DALAM SEDIAAN KAPSUL

PENETAPAN KADAR BENSORSAK DALAM OKKY JELLY DRINK SECARA KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT) KARYA ILMIAH NOVA LESTARI HARAHAP

TURBIDIMETRI UNTUK ANALISA KLORIDA MENGGUNAKAN FLOW INJECTION ANALYSIS SKRIPSI. Oleh. Mazia Ulfah NIM

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA RINGKASAN

OPTIMASI KONSENTRASI PELARUT EKSTRAKSI EUGENOL. DARI RIMPANG LENGKUAS (Alpinia galanga L. Willd) TUGAS AKHIR

SKRIPSI UMI SALAMAH K Oleh :

PENGESAHAN DOSEN PEMBIMBING...

VALIDASI METODE PENENTUAN KADAR ASAM 2-(4- KLOROMETILBENZOILOKSI)BENZOAT DALAM PLASMA DARAH TIKUS DENGAN MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI

BAB I PENDAHULUAN. menghambat enzim HMG-CoA reduktase. HMG-CoA merupakan pembentuk

PROGRAM STUDI MAGISTER FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Fase gerak : dapar fosfat ph 3,5 : asetonitril (80:20) : panjang gelombang 195 nm

VALIDASI METODE PENETAPAN KADAR ASIKLOVIR DALAM SEDIAAN SALEP MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT)

ANALISIS KUANTITATIF RHODAMIN B PADA TERASI PRODUKSI DAERAH PUGER SECARA KLT-DENSITOMETRI

BAB III METODE PENELITIAN. formula menggunakan HPLC Hitachi D-7000 dilaksanakan di Laboratorium

PROGRAM EKSTENSI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

FORMULASI SEDIAAN HARD MOLDED LOZENGES EKSTRAK KELOPAK BUNGA ROSELLA (Hibiscus sabdariffa L.) DENGAN BASIS SUKROSA-SIRUP JAGUNG SKRIPSI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. 1. Pembuatan larutan induk standar fenobarbital dan diazepam

ANALISIS FENILBUTAZON PADA JAMU PEGAL LINU YANG BEREDAR DI KOTA SURAKARTA DENGAN METODE KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS - DENSITOMETRI TUGAS AKHIR

FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

PERBANDINGAN KADAR SUKROSA DALAM MADU RANDU DAN MADU KELENGKENG DARI PETERNAK LEBAH DAN MADU PERDAGANGAN DI KOTA SEMARANG

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. meringankan gejala batuk dan pilek, penyakit yang seluruh orang pernah

: PUNDRA OKTAGIA SUSILA K

BAB III ALAT, BAHAN, DAN CARA KERJA. Alat kromatografi kinerja tinggi (Shimadzu, LC-10AD VP) yang

APLIKASI EFFERVESCENCE-LIQUID PHASE MICROEXTRACTION UNTUK ANALISIS SENYAWA PESTISIDA KLORPIRIFOS DALAM MENTIMUN MENGGUNAKAN HPLC UV-VIS SKRIPSI

PENETAPAN KADAR NATRIUM BENZOAT PADA MINUMAN RINGAN YANG BEREDAR DI WILAYAH KARANGANYAR SECARA SPEKTROFOTOMETRI UV-VIS TUGAS AKHIR

ANALISIS PARASETAMOL PADA JAMU PEGAL LINU YANG BEREDAR DI SURAKARTA DENGAN METODE KLT-DENSITOMETRI TUGAS AKHIR

SKRIPSI. Oleh: ROSITA TIVA ALFIANI K

KATA PENGANTAR. kehadirat Allah SWT, karena berkat rahmat dan karunia-nya penulis dapat

UJI PENETAPAN KADAR TABLET ATORVASTATIN YANG BEREDAR DI PASARAN MENGGUNAKAN SPEKTROFOTOMETER ULTRAVIOLET TUGAS AKHIR

OLEH : WINA HALIM NIM

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga SKRIPSI

Transkripsi:

VALIDASI METODE PENETAPAN KADAR PARASETAMOL DAN KLORFENIRAMIN MALEAT MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI SERTA APLIKASINYA DALAM BEBERAPA SEDIAAN SIRUP SKRIPSI Oleh : Nur Aini 125010793 FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS WAHID HASYIM SEMARANG 2017

SKRIPSI VALIDASI METODE PENETAPAN KADAR PARASETAMOL DAN KLORFENIRAMIN MALEAT MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI SERTA APLIKASINYA DALAM BEBERAPA SEDIAAN SIRUP Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat Dalam mencapai derajat Sarjana Farmasi Program Studi Ilmu Farmasi pada Fakultas Farmasi Universitas Wahid Hasyim Semarang Oleh : Nur Aini 125010793 FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS WAHID HASYIM SEMARANG 2017 ii

iii

iv

SURAT PERNYATAAN Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Nur Aini NIM : 125010793 Judul Skripsi : Validasi Metode Penetapan Kadar Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat Menggunakan Kromatografi Cair Kinerja Tinggi serta Aplikasinya dalam Beberapa Sediaan Sirup Menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain kecuali yang secara tertulis digunakan sebagai acuan dalam naskah dan disebutkan dalam pustaka. Demikian surat pernyataan ini saya buat untuk dapat digunakan sebagaimana mestinya. Semarang, Januari 2017 Nur Aini v

MOTTO DAN PERSEMBAHAN Banyak kegagalan dalam hidup ini dikarenakan orang-orang tidak menyadari betapa dekatnya mereka dengan keberhasilan saat mereka menyerah (Thomas Alva Edison) Skripsi ini ku persembahkan untuk: Bapak dan ibu tercinta yang selalu memberikan kasih sayangnya dan tidak pernah berhenti memberikan doa saudara-saudara ku yang selalu memberikan dukungan teman-teman yang selalu membantu ku vi

unwahas almamater ku vii

KATA PENGANTAR Alhamdulillah segala puji dan syukur hanyalah milik Allah SWT karena atas rahmat, ridho dan hidayahnya yang telah dilimpahkan selama ini sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Validasi Metode Penetapan Kadar Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat Menggunakan Kromatografi Cair Kinerja Tinggi serta Aplikasinya dalam Beberapa Sediaan sirup. Sholawat dan salam selalu tercurah kepada junjungan Nabi Besar Muhammad SAW. Skripsi ini disusun dalam rangka memenuhi tugas akhir sebagai persyaratan memperoleh gelar sarjana Farmasi Universitas Wahid Hasyim Semarang. Penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini terdapat banyak kekurangan dan masih jauh dari sempurna. Dalam penulisan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan dan dukungan berbagai pihak. Untuk itu penulis ingin mengucapkan terimakasih sebesar-besarnya kepada : 1. Ibu Aqnes Budiarti, S.F., M.Sc., Apt. Selaku Dekan Fakultas Farmasi Universitas Wahid Hasyim Semarang dan pembimbing yang telah bersedia meluangkan waktu, tenaga dan pikiran untuk memberikan bimbingan dan pengarahan dalam penyusunan skripsi ini. 2. Bapak Dr. Sumantri, M.Sc., Apt dan Ibu Maria Ulfah, S.Farm., M.Sc., Apt. Selaku penguji skripsi atas saran, masukan dan koreksi terhadap skripsi ini. 3. Dosen-dosen Fakultas Farmasi Universitas Wahid Hasyim Semarang yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan sebagai dasar penulisan skripsi ini. viii

4. Pimpinan dan staf Laboratorium Kimia Farmasi Fakultas Farmasi Universitas Wahid Hasyim Semarang yang telah membantu pelaksanaan penelitian ini. 5. Bapak dan ibu serta saudaraku atas limpahan doa, serta dukungannya dan memberikan kasih sayangnya. 6. Teman-teman seperjuangan dalam mengemban skripsi Septi Ayu Dianti, Ira Afifah dan Tri Wahyuni Lestari. 7. PT. Phapros yang telah memberikan bantuan bahan untuk penelitian ini. 8. Semua pihak yang telah membantu penelitian dan penyusunan skripsi ini. Semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi masyarakat, bagi perkembangan ilmu kefarmasian pada khususnya dan ilmu pengetahuan pada umumnya. Semarang, Januari 2017 Penulis ix

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... SURAT PERNYATAAN... MOTTO DAN PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... INTISARI... ABSTRACT... i ii iii iv v vii x xi xii xiv xv BAB I. PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah... 3 C. Tujuan Penelitian... 3 D. Manfaat Penelitian... 4 E. Tinjauan Pustaka... 4 1. Parasetamol... 4 2. Klorfeniramin Maleat... 5 3. Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (KCKT)... 6 4. Validasi... 10 x

5. Sirup... 14 F. Landasan Teori... 14 G. Hipotesis... 16 BAB II. METODE PENELITIAN... 17 A. Desain dan Tempat Penelitian 17 B. Bahan dan Alat... 17 1. Bahan... 17 2. Alat... 17 C. Jalannya Penelitian... 18 1. Pembuatan Larutan Stok Baku Parasetamol... 18 2. Pembuatan Larutan Stok Baku Klorfeniramin Maleat... 18 3. Penentuan Panjang Gelombang Maksimum... 18 4. Optimasi Komposisi Fase Gerak... 18 5. Pembuatan Kurva Baku... 18 6. Validasi... 19 a. Uji Presisi... 19 b. Uji Akurasi (Ketepatan)... 20 c. Uji Selektivitas... 20 xi

d. Uji Linieritas... 21 e. Uji Sensitivitas... 21 7. Penetapan Kadar Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat Dalam Sediaan Sirup... 22 BAB III. HASIL DAN PEMBAHASAN... 24 A. Penentuan Panjang Gelombang Maksimum untuk Analisis 24 B. Optimasi Fase Gerak... 25 C. Pembuatan Kurva Baku... 27 D. Validasi Metode Analisis... 28 1. Presisi (Ketelitian)... 28 2. Akurasi (Ketepatan)... 29 3. Selektivitas... 33 4. Linieritas... 34 5. Sensitivitas... 35 E. Penetapan Kadar Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat dalam Sediaan Sirup... 36 BAB IV. KESIMPULAN DAN SARAN... 38 A. Kesimpulan... 38 B. Saran... 39 DAFTAR PUSTAKA... 40 LAMPIRAN... 42 xii

DAFTAR TABEL Tabel I. Nilai Perolehan Kembali Suatu Metode Analisis yang Dapat Diterima Berdasarkan Besarnya Konsentrasi Analit... 11 Tabel II. Tabel III. Hasil Optimasi Komposisi Fase Gerak Asetonitril:Methanol: Air dengan Laju Alir 1,0 ml/menit... Pembuatan Kurva Baku dari Larutan Stok Baku Parasetamol 26 dan klorfeniramin Maleat... 27 Tabel IV. Nilai SD dan RSD Uji Presisi Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat... 29 Tabel V. Hasil Uji Akurasi Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat Sirup A dengan Metode Penambahan Bahan Baku... 30 Tabel VI. Hasil Uji Akurasi Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat Sirup B dengan Metode Penambahan Bahan Baku... 31 Tabel VII. Hasil Uji Akurasi Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat Sirup C dengan Metode Penambahan Bahan Baku... 32 Tabel VIII Hasil Uji Linieritas Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat... 35 Tabel IX Hasil Uji Penetapan Kadar Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat dalam Sediaan Sirup.. 36 xiii

DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Struktur Kimia Parasetamol... 5 Gambar 2. Struktur Kimia Klorfeniramin Maleat... 6 Gambar 3. Skema Komponen KCKT... 7 Gambar 4. Skema Jalannya Penelitian... 23 Gambar 5. Hasil Scanning Penentuan Panjang Gelombang... 24 Gambar 6. Kromatogram Hasil Optimasi Fase Gerak Campuran Asetonitril:Methanol:Air pada Panjang Gelombang 237 nm dengan Laju Alir 1,0 ml/menit... 25 Gambar 7. Kurva Baku Parasetamol... 28 Gambar 8. Kurva Baku Klorfeniramin Maleat... 28 Gambar 9. Kromatogram Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat dalam Sediaan Sirup... 34 xiv

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Hasil Scanning Penentuan Panjang Gelombang Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat 42 Lampiran 2. Kromatogram Larutan Standar Baku Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat 44 Lampiran 3. Kromatogram Presisi Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat... 46 Lampiran 4. Kromatogram Uji Akurasi Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat... 47 Lampiran 5. Kromatogram Sampel Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat Dalam Sediaan Sirup... 48 Lampiran 6. Contoh Perhitungan Perolehan Kembali Dosis Parasetamol dengan Metode Standard Addition Method Sirup A... 49 Lampiran 7. Perhitungan LOD dan LOQ Parasetamol... 51 Lampiran 8. Contoh Perhitungan Kadar Parasetamol... 54 Lampiran 9. Perhitumgan Selektivitas Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat... 55 Lampiran 10. Instrument KCKT... 56 Lampiran 11. Certivicate Of Analysis Parasetamol... 57 Lampiran 12. Certivicate Of Analysis klorfeniramin Maleat... 58 Lampiran 13. Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian di xv

Laboratorium Kimia, Fakultas Farmasi, Universitas Wahid Hasyim... 59 Lampiran 14. Gambar Sampel.. 60 xvi

Validasi Metode Penetapan Kadar Parasetamol dan Klorfeniramin Maleat Menggunakan Kromatografi Cair Kinerja Tinggi serta Aplikasinya dalam Beberapa Sediaan Sirup INTISARI Kombinasi parasetamol (PCT) dan klorfeniramin maleat (CTM) sering digunakan sebagai obat influenza. Kandungan PCT dan CTM dalam sirup haruslah tepat agar diperoleh efek yang diinginkan sehingga harus divalidasi dengan tepat. Tujuan penelitian ini untuk melakukan validasi metode penetapan kadar parasetamol dan klorfeniramin maleat menggunakan KCKT dan mengaplikasikan metode tersebut pada sirup serta mengetahui apakah hasil penetapan kadar menggunakan metode memenuhi persyaratan yang ditetapkan farmakope Indonesia edisi IV. Penetapan kadar PCT dan CTM menggunakan KCKT (Jasco-Net II/ADC) yang dilengkapi detektor UV pada panjang gelombang 237 nm. Fase diam yang digunakan yaitu C18 (LiChospher 100 RP-18 (5 µm) in LiChroCART 125-4) dan fase gerak yang digunakan yaitu campuran asetonitril:methanol:air (15:10:75 v/v) dengan laju alir 1,0 ml/menit. Selanjutnya dilakukan uji validasi yang meliputi presisi, akurasi, selektivitas, linieritas dan sensitivitas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa uji validasi yang dilakukan memenuhi persyaratan yaitu: uji presisi kadar PCT menghasilkan RSD 0,22 % dan kadar CTM menghasilkan RSD 0,38 %, uji akurasi PCT obat A, B dan C menghasilkan perolehan kembali 99,24-100,91%, 99,44-100,97% dan 98,45-100,90% dan untuk CTM sirup A,B dan C menghasilkan perolehan kembali 99,27-100,48%, 98,02-100,93% dan 99,04-100,62%. LOD dan LOQ PCT sebesar 3,20 πg/ml dan 10,67 πg/ml, LOD dan LOQ CTM sebesar 2,31 πg/ml dan 7,71 πg/ml, uji linieritas untuk PCT dan CTM menghasilkan nilai korelasi (r) 0,999. Kadar rata-rata PCT dan CTM dalam sirup A, B dan C memenuhi persyaratan kadar yang ditetapkan Farmakope Indonesia Edisis IV (1995). Kata Kunci: parasetamol, klorfeniramin maleat, sirup, KCKT, validasi. xvii

Validation of Methods Acetaminophen and Chlorfeniramine Maleate Using High Pefformance Liquid Chromatograpy and Application in Some Syrups Preparation ABSTRACT The combination of paracetamol (PCT) and chlorpheniramine maleate (CTM) is often used as an influenza drug. The content of PCT and CTM in syrup must be precise in order to obtain the desired effect and should be appropriately validated. The purpose of this study to validate the assay method PCT and CTM using HPLC and apply these methods in syrup and determine whether the results of the assay using methods meet the requirements set pharmacopoeia Indonesia Edition IV. Determination of PCT and CTM using the HPLC method (Jasco-Net II / ADC) equipped with a UV detector at a wavelength of 237 nm. The stationary phase used was C18 (LiChospher 100 RP-18 (5 m) in LiChroCART 125-4) and the mobile phase used was a mixture of acetonitrile:methanol:water (15:10:75 v/v) with a flow rate of 1,0 ml/min. The next test validation that include precision, accuracy, selectivity, linearity and sensitivity. The results of this research showed that validition test of PCT and CTM requirements: % RSD for PCT is 0.22% and for CTM is 0,38%, accuracy test resulted the recovery for PCT syrup A, B, C is 99.24-100.91%, 99.44-100.97%, 98.45-100.90% and for CTM drug A, B,C is 99.27-100.48%, 98.02-100.93%, 99.04-100.62%. Good selektivity, LOD and LOQ for PCT ware 3,20 πg/ml and 10,67 πg/ml, LOD and LOQ for CTM ware 2,31 πg/ml dan 7,71 πg/ml, linearity test for PCT and CTM produce correlation values (r) 0.999. Average levels of PCT and CTM in syrup A, B and C meet the requirements specified levels Pharmacopoeia Indonesia Edisis IV (1995) Keywords: acetaminophen, chlorpheniramine maleate, syrup, HPLC, validation xviii