IMPLEMENTASI NILAI-NILAI SILA KEEMPAT PANCASILA MENGENAI KEBEBASAN BERPENDAPAT PADA KEGIATAN KARANG TARUNA

dokumen-dokumen yang mirip
IMPLEMENTASI NILAI-NILAI SILA KEEMPAT PANCASILA MENGENAI KEBEBASAN BERPENDAPAT PADA KEGIATAN KARANG TARUNA

BAB I PENDAHULUAN. dan dasar negara membawa konsekuensi logis bahwa nilai-nilai Pancasila harus selalu

MAKALAH HAK ASASI MANUSIA DALAM PANCASILA HAK ASASI MANUSIA

TUGAS AKHIR KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA

Hak Asasi Manusia Dalam Pancasila

PENANAMAN NILAI-NILAI NASIONALISME MELALUI PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (Studi Kasus di MTs Negeri Surakarta II Tahun 2013)

sejarah serta prinsip dalam hidupnya yang berbeda dengan bangsa-bangsa lain di dunia. Tatkala

MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA

PANCASILA SEBAGAI PANDANGAN HIDUP

Oleh: LITA AYU SOFIANA A

PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

BAB I PENDAHULUAN. Pancasila tidak terbentuk begitu saja dan bukan hanya diciptakan oleh

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

TUGAS AKHIR PENDIDIKAN PANCASILA

MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA

LATIHAN PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA

Pancasila dan Implementasinya

3.2 Uraian Materi Pengertian dan Hakikat dari Dasar Negara Pancasila sebagai dasar negara sering juga disebut sebagai Philosophische Grondslag

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. beragam mempunyai perbedaan antar wilayah. Hubungan hidup antar sesama

PANCASILA DAN IMPLEMENTASINYA. Modul ke: 03TEKNIK. Fakultas. Yayah Salamah, SPd. MSi. Program Studi MKCU

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Sejarah mengungkapkan Pancasila sebagai jiwa seluruh rakyat Indonesia,

KEMERDEKAAN MENGEMUKAKAN PENDAPAT

PENGERTIAN DEMOKRASI Demokrasi berasal dari kata Yunani demos dan kratos. Demos artinya rakyat. kata kratos berarti pemerintahan.

PENDIDIKAN PANCASILA

Tugas Akhir. STMIK AMIKOM Yogyakarta Taufik Rizky Afrizal. Kelompok I. S1 Sistem Informasi. Drs. Muhammad Idris P, MM

Nilai-Nilai Pancasila

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

KEDUDUKAN PANCASILA DI INDONESIA

NAMA : WAHYU IFAN AGASTYO NIM : KELOMPOK : I (NUSA) DOSEN : Drs.Muhammad Idris STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

A. Latar Belakang. B. rumusan masalah

LEMBAR SOAL. Lampiran 1. Lembar Instrumen. Mata pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan

SEJARAH PERUMUSAN PANCASILA DAN BUTIR PENGAMALAN PANCASILA

ARTIKEL PUBLIKASI. Usulan Penelitian Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

TUGAS PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN MAKALAH DEMOKRASI PANCASILA INDONESIA

BAB VI REALISASI PANCASILA

2.4 Uraian Materi Pengertian dan Hakikat dari Pancasila sebagai Pandangan Hidup Bangsa Indonesia Sebagai pendangan hidup bangsa Indonesia,

PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN Pancasila dan Implementasinya

dengan pembukaan Undang Undang Dasar 1945 alinea ke-4 serta ingin mencapai

HAKIKAT PANCASILA TUGAS AKHIR. Disusun oleh : Sani Hizbul Haq Kelompok F. Dosen : Abidarin Rosidi, Dr, M.Ma.

Disusun oleh : Passadewa NIM : Kelompok : Hak Asasi Program Studi : S1 Jurusan : Sistem Informasi Nama Dosen

PANCASILA DISEBUT SEBAGAI SUMBER DARI SEGALA SUMBER HUKUM

PENANAMAN NILAI DEMOKRASI DALAM PROSES PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

KEDUDUKAN DAN FUNGSI PANCASILA

HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA

BAB I PENDAHULUAN. di kenal dengan pendidikan civic. Demikian pula masa Presiden Soeharto,

IMPLEMENTASI NILAI-NILAI PANCASILA DALAM KEGIATAN KEPRAMUKAAN (Studi Kasus Di Sekolah Menengah Pertama Negeri 1 Boyolali Tahun Pelajaran 2012/2013)

PANCASILA SEBAGAI PARADIGMA

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG TUGAS KULIAH PANCASILA

BAB I PENDAHULUAN BAB II PANCASILA DASAR NEGARA

PENANAMAN NILAI-NILAI KREATIF DAN CINTA TANAH AIR PADA SENI TARI. Polokarto Kabupaten Sukoharjo) NASKAH PUBLIKASI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan

Pendidikan Kewarganegaraan

PENDIDIKAN PANCASILA Pertemuan I : Pengantar Materi dan Silabus Pendidikan Pancasila NOVIA KENCANA, S.IP, MPA

PANCASILA DAN HAM. Makalah Disusun untuk: Memenuhi tugas akhir Pendidikan Pancasila STMIK AMIKOM

II. PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

PENERAPAN DEMOKRASI PANCASILA

NASKAH PUBLIKASI Untuk memenuhi sebagian Persyaratan Guna mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.

PENDIDIKAN PANCASILA

Soal Pemahaman Nilai-Nilai Pancasila. 2) Bacalah dengan seksama setiap butir pertanyaan

PEMBAHASAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA

STRUKTUR KURIKULUM 2013 MATA PELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN SD/MI, SMP/MTS, SMA/MA DAN SMK/MAK

PEMBUKAAN UUD 1945 (Kuliah-8) 1

PENINGKATAN MINAT BELAJAR IPS MELALUI PEMANFAATAN MEDIA KARTU KUIS WHO AM I

PENERAPAN SILA KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAB

Pancasila Sebagai Dasar Negara

A. Pengertian Pancasila

KARAKTER KREATIFITAS DAN KEMANDIRIAN PADA SISWA

MAKALAH EKSISTENSI PANCASILA DALAM KONTEKS MODERN DAN GLOBAL PASCA REFORMASI

1. Bagaimana keterlibatan masyarakat, apakah masyarakat desa selalu dilibatkan dalam proses pembahasan pemilihan kepala desa tahun 2007?

PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA DAN PANDANGAN HIDUP BANGSA INDONESIA. Dosen Pembimbing: Mohammad Idris. P, Drs, MM

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Negara Republik Indonesia adalah negara hukum yang berdasarkan

PERAN KAUM URBAN DALAM MENJAGA KEGOTONGROYONGAN DI MASYARAKAT PERKOTAAN (Studi Kasus: Buntarejo, RT 01/04, Kadokan, Grogol, Sukoharjo Tahun 2017)

Pancasila; sistem filsafat dan ideologi Negara

IMPLEMENTASI NILAI-NILAI DEMOKRASI PADA PEMILIH PEMULA. (Studi Kasus Pada Pemilih Pemula di Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Kebak

(Analisis Isi 2014/2015) persyaratan. Sarjana S-1. Diajukan Oleh: A

PERENCANAAN PENDIDIKAN SEBAGAI WUJUD PEMBANGUNAN NASIONAL BERLANDASKAN PANCASILA. Oleh :

ANALISIS PERILAKU SISWA SMP DALAM MENERAPKAN NILAI-NILAI PANCASILA SILA KELIMA DI LINGKUNGAN SEKOLAH (Studi Kasus Di SMP Negeri 3 Sawit Boyolali)

BAB X PANCASILA DALAM PARADIGMA KEHIDUPAN BERMASYARAKAT, BERBANGSA DAN BERNEGARA

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

PANCASILA. Implementasi Sila Keempat dan Kelima. Disampaikan pada perkuliahan Pancasila kelas PKK. H. U. Adil Samadani, SS., SHI.,, MH.

PENDIDIKAN PANCASILA. Pancasila Sebagai Ideologi Negara. Modul ke: 05Fakultas EKONOMI. Program Studi Manajemen S1

BAB I PENDAHULUAN. manusia -manusia pembangunan yang ber-pancasila serta untuk membentuk

RPP PKn Kelas 5 Semester I Tahun 2009/2010 SDN 1 Pagerpelah 1

TUGAS AKHIR PENDIDIKAN PANCASILA

BAB IV KEDUDUKAN DAN SIFAT PANCASILA

IMPLEMENTASI NILAI-NILAI PANCASILA DI SMA NEGERI 4 PALU. Safrul 1 Alri Lande 2 Asep Mahpudz 3. Abstrak

ETIKA POLITIK PANCASILA

INTI SILA PERTAMA SAMPAI INTI SILA KELIMA

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN JIGSAW DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKn

TUGAS AKHIR PANCASILA SILA- SILA PANCASILA

PROFESIONALISME BADAN PERMUSYAWARATAN DESA DALAM MENJALANKAN TUGAS DAN FUNGSINYA NASKAH PUBLIKASI

PELAYANAN HAK MENDAPATKAN PENDIDIKAN PADA SISWA KURANG MAMPU (Studi Kasus Pelaksanaan Program Sintawati di SMA Negeri 1 Gondang Kabupaten Sragen

Manfaat Belajar Pendidikan Pancasila bagi Mahasiswa

PERAN PANCASILA SEBAGAI ALAT PEMERSATU BANGSA

UPAYA PENINGKATAN KREATIVITAS SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI GROUP RESUME SKRIPSI

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) II 2016

PELAKSANAAN DIAGNOSIS KESULITAN BELAJAR DAN PENGAJARAN REMEDIAL OLEH GURU BK DAN GURU MATA PELAJARAN

I. Hakikat Pancasila. 1. Pancasila sebagai dasar Negara

PANCASILA SEBAGAI PANDANGAN HIDUP BANGSA

PANCASILA DAN IMPLEMENTASINYA

LAPORAN TUGAS AKHIR KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI BANGSA DAN DASAR NEGARA

Transkripsi:

IMPLEMENTASI NILAI-NILAI SILA KEEMPAT PANCASILA MENGENAI KEBEBASAN BERPENDAPAT PADA KEGIATAN KARANG TARUNA (Studi Kasus di Desa Jumapolo Kecamatan Jumapolo tahun 2016) Artikel Publikasi Diajukan untuk Memenuhi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Diajukan Oleh : DEWANTI ANDRIANA PUTRI A220120056 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2016 1

PUBLIKASI ILMIAH i 2

1 ii

iii 1

ABSTRAK Dewanti Andriana Putri/ A220120056. Implementasi Nilai-Nilai Sila keempat Pancasila mengenai Kebebasan Berpendapat pada Kegiatan Karang Taruna (Studi Kasus di Desa Jumapolo Kecamatan Jumapolo tahun 2016). Skripsi. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Muhammadiyah Surakarta Oktober. 2016. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui, implementasi nilai-nilai sila keempat Pancasila mengenai kebebasan berpendapat, kendala dalam implementasi nilai-nilai sila keempat Pancasila mengenai kebebasan berpendapat, serta solusi untuk mengatasi kendala dalam implementasi nilai-nilai sila keempat Pancasila mengenai kebebasan berpendapat pada kegiatan Karang Taruna di Desa Jumapolo Kecamatan Jumapolo tahun 2016. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif melalui pendekatan kualitatif yang bertujuan untuk menggambarkan secara tepat sifat-sifat individu dan keadaan sosial yang timbul dalam masyarakat untuk dijadikan sebagai objek penelitian. Penelitian dilakukan di Karang Taruna Desa Jumapolo Kecamatan Jumapolo. Hasil penelitian ini adalah: 1) Karang Taruna memberikan kesempatan kepada semua anggota kelompok Karang taruna untuk menyampaikan usul atau saran yang membangun, demi kemajuan kelompok Karang Taruna dan semua anggota yang lain menanggapi dengan positif, serta setiap masalah dalam kelompok Karang Taruna diselesaikan dengan cara musyawarah mufakat. 2) Anggota Karang Taruna merasa keberatan terhadap putusan ketua Karang Taruna yang cenderung memaksakan kehendaknya sendiri serta masih banyak anggota Karang Taruna yang belum berani mengutarakan saran, usul atau pendapatnya di muka umum dalam kegiatan musyarawarah. 3) Memberikan bimbingan bagi anggota Karang Taruna agar dapat menyampaikan pendapatnya dimuka umum. Ketua Karang Taruna maupun anggota Karang Taruna lainnya harus menerima baik saran yang diutarakan rekannya agar kegiatan rutin Karang Taruna selanjutnya anggota Karang Taruna berani menyampaikan pendapatnya. Kata Kunci : implementasi nilai-nilai pancasila, kebebasan berpendapat, karang taruna ABSTRACT This study aims to determine, the implementation of the values of fourth principle of Pancasila regarding freedom of speech, difficulties in implementing the values of fourth principle of Pancasila regarding freedom of expression, as well as solutions to overcome the obstacles in the implementation of the values of fourth principle of Pancasila regarding freedom of speech through the Youth organization in Jumapolo District of Jumapolo 2016. This research is descriptive research with qualitative approach that aimed to portray accurately the properties of the individual and social circumstances that arise in the community to serve as an object of research. The study was conducted in the District Youth organization Jumapolo Year 2016. The results of this research are: 1) Youth provides the opportunity for all group members Youth Organization to submit 1

proposals or constructive suggestions for the progress of Youth Organization and all the other members respond positively, as well as any problems in the group Youth solved by consultation consensus. 2) Members of the Youth objected to the decision of the chairman of the Youth which tend to impose his own will and many members of the Youth who have not dared to express advice, suggestion or opinion in public in the activities of these meetings. 3) Provide guidance to the members of the Youth in order to express an opinion in public. Chairman of the Youth and other members of the Youth must receive good advice expressed his order the next regular activities Youth Youth members dared express an opinion. Keywords: implementation values pancasila, freedom of opinion, youth organization 1. PENDAHULUAN Sejarah mengungkapkan Pancasila sebagai jiwa seluruh rakyat Indonesia, memberi kekuatan hidup serta membimbing dalam mengejar kehidupan lahir batin yang makin baik di dalam masyarakat. Diterimanya Pancasila sebagai pandangan hidup dan dasar negara membawa konsekuensi logis bahwa nilai-nilai Pancasila harus selalu dijadikan landasan pokok, landasan fundamental bagi pengaturan serta penyelenggara-an negara. Bahwasanya Pancasila yang telah diterima dan ditetapkan sebagai dasar negara seperti yang tercantum dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 merupakan kepribadian dan pandangan hidup bangsa, yang telah diuji kebenaran, kemampuan dan kesaktiannya, sehingga tidak ada satu kekuatan manapun juga yang mampu memisah-kan Pancasila dari kehidupan bangsa Indonesia. Menyadari bahwa untuk mewujudkan pengakuan bahwa Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa mengharuskan bangsa Indonesia untuk mentransformasikan nilai-nilai Pancasila secara nyata dan terus-menerus penghayatan dan pengamalan nilainilai luhur yang terkandung di dalamnya oleh setiap warga negara Indonesia, setiap penyelenggara negara serta setiap lembaga kenegaraan dan lembaga kemasyarakatan, baik di pusat maupun di daerah. Dinyatakan dalam pasal 1 (1) UU No.9 tahun 1998 tentang kemerdekaan menyampaikan pendapat dimuka umum. Kemerdekaan menyampaikan pendapat adalah hak setiap warga Negara untuk menyampaikan pikiran dengan lisan, tulisan, dan sebagainya secara bebas dan bertanggung jawab sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Kemerdekaan mengemukakan pendapat di Indonesia diatur dalam Undang-Undang Dasar 1945 pasal 28 yaitu: Kemerdekaan berserikat, berkumpul, mengeluarkan pikiran dengan lisan dan tulisan dan sebagainya ditetapkan dengan undang-undang. 2

Negara berdasarkan Pancasila bertujuan untuk mencapai masyarakat yang adil dan makmur dan ikut membangun perdamaian dunia. Pancasila tidak secara statis sebagai Dasar Negara tetapi juga sebagai ideologi bangsa yang selalu diperjuangkan. Pancasila dijadikan sebagai dasar negara dan sebagai falsafah hidup bangsa karena Pancasila digali dari nilai-nilai luhur bangsa Indonesia. Sila keempat Pancasila mengandung nilai dasar yakni setiap permasalahan diselesai-kan melalui mufakat. Dalam kehidupan bersama, bangsa Indonesia menjunjung tinggi mufakat yang dicapai dengan musyawarah. Ini tiada lain merupakan pene-rapan kedaulatan rakyat atau demokrasi dalam segala segi kehidupan. Penanaman nilai sila keempat Pancasila di masyarakat sangat penting dalam kehidupan bermasyarakat untuk mencapai suatu tujuan bersama sesuai dengan gagasan bersama, dengan adanya keberanian individu dalam menyampaikan gagasannya dengan lisan, tulisan, dan sebagainya secara bebas dan bertanggung jawab dimuka umum diharapkan mampu mewujudkan kebebasan yang bertanggung jawab sebagai salah satu pelaksanaan hak asasi manusia sesuai dengan Pancasila dan UUD 1945, mewujudkan perlindungan hukum yang konsisten dan berkesinambungan dalam menjamin kemerdekaan menyampaikan pendapat, mewujudkan iklim yang kondusif bagi perkembangan partisipasi dan kreatifitas setiap warga negara sebagai wujud hak dan tanggung jawab dalam kehidupan berdemokrasi, serta mampu menempatkan tanggung jawab sosial dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara tanpa mengabaikan kepentingan perseorangan atau kelompok. Di dalam kehidupan bermasyarakat masih banyak dijumpai masalah yang berkaitan dengan kemerdekaan mengemukakan pendapat misalnya dalam suatu rapat Karang Taruna hanya ketua Karang Taruna yang mendominasi berbicara, sedangkan anggota lainnya memilih diam. Dalam rapat membahas kegiatanpun apabila anggota karang taruna diminta untuk menyampaikan suatu saran tidak ada yang berani menyampaikan argumennya. Berdasarkan latar belakang masalah yang telah dikemukakan di atas, maka penulis tertarik untuk mengambil judul Implementasi Nilai-Nilai Sila Keempat Pancasila Mengenai Kebebasan Berpendapat pada Kegiatan Karang Taruna (Studi Kasus di Desa Jumapolo Kecamatan Jumapolo tahun 2016. Hal ini sangat terkait dengan Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan karena karakter kebebasan berpendapat dalam forum pertemuan ditanamkan dan dipelajari langsung dalam Pendidikan Pancasila dan 3

Kewarganegaraan. Implementasi nilai-nilai sila keempat Pancasila mengenai kebebasan berpendapat jelas merupakan bagian dari mata pelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan. 2. METODE PENELITIAN Tempat penelitian ini di Desa Jumapolo Kecamatan Jumapolo. Tahapan pelaksanaan kegiatan dilakukan selama kurang lebih empat bulan, yaitu dimulai pada bulan April sampai dengan Oktober 2016. Adapun tahapan-tahapan maupun perincian dalam pelaksanaan kegiatan ini dimulai dari tahap pengajuan judul sampai dengan penulisan laporan penelitian. 3. PEMBAHASAN Hasil penelitian berisi keterangan atau informasi suatu keadaan atau suatu kegiatan berdasarkan fakta yang ada, berupa kegiatan pengumpulan, pengolahan, analisis, dan penyajian data yang dilakukan secara sistematis dan objektif untuk mendeskripsikan permasalahan yang dirumuskan. Dengan demikian penyusunan laporan hasil penelitian merupakan proses pengaturan dan pengelompokan secara baik tentang informasi berdasarkan fakta, melalui pengelohan dan menganalisis objek penelitian secara sistematis dan objektif. Data penelitian ini diperoleh dari beberapa sumber yaitu wawancara, observasi, dan arsip atau dokumen yang dilakukan di Desa Jumapolo Kecamatan Jumapolo. implementasi nilai-nilai sila keempat pancasila mengenai kebebasan berpendapat sangat penting sekali bagi organisasi terutama organisasi Karang Taruna. Penelitian ini memfokuskan kajian pada implementasi nilai-nilai sila keempat pancasila mengenai kebebasan berpendapat pada kegiatan Karang Taruna studi kasus di Desa Jumapolo Kecamatan Jumapolo tahun 2016. Berdasarkan permasalahan yang telah dirumuskan, berikut ini akan dipaparkan deskripsi hasil penelitian. Terkait dengan uraian di atas, penjelasan berikut ini berisi tentang hasil penelitian yang telah dilaksanakan sejak bulan April 2016 sampai bulan Juli 2016. Hasil penelitian ini mencakup deskripsi lokasi penelitian, deskripsi data hasil penelitian dan pembahasan, dan temuan studi yang dihubungkan dengan kajian teori. Karang Taruna di Desa Jumapolo memberikan kesempatan kepada semua anggota kelompok Karang taruna untuk menyampaikan usul atau saran yang membangun, demi kemajuan kelompok Karang Taruna dan semua anggota yang 4

lain menanggapi dengan positif. Untuk dapat mengutamakan kepentingan umum, maka setiap masalah dalam kelompok Karang Taruna diselesaikan dengan cara musyawarah mufakat. Musyawarah mufakat juga diterapkan dalam pergantian kepengurusan dalam kelompok Karang Taruna dengan harapan apa yang telah menjadi keputusan dapat dilaksanakan secara bijak sebagai wujud melaksanakan apa yang telah disepakati bersama dan keputusan tersebut dapat dipertanggung jawabkan. Penelitian Janah (2005) memiliki persamaan dengan penelitian ini. Persamaannya adalah sama-sama meneliti tentang nilai-nilai Pancasila dalam kegiatan berorganisasi. 4. PENUTUP Berdasarkan hasil-hasil penelitian sebagaimana di atas, dapat dikemukakan kesimpulan sebagai berikut: Implementasi Nilai-Nilai Sila Keempat Pancasila Mengenai Kebebasan Berpendapat Pada Kegiatan Karang Taruna Studi Kasus di Desa Jumapolo Kecamatan Jumapolo tahun 2016. Implementasi nilai-nilai sila keempat Pancasila mengenai kebebasan berpendapat pada kegiatan Karang Taruna sebagai berikut: a) Tidak memaksakan kehendak kepada orang lain. Dalam hal ini organisasi akan berdampak baik apabila semua memiliki sikap tidak memaksakan kehendak pada orang lain. b) Menyampaikan saran atau usul dalam mengambil keputusan harus mengutamakan kepentingan bersama. Dalam hal ini usul atau saran harus dapat di pertanggungjawabkan dan apabila usul atau saran itu tidak diterima, tidak boleh marah dan harus tetap mendukung usul dan saran yang diterima dan disepakati bersama. c) Mempunyai sikap menghargai serta menghormati terhadap orang lain. Dalam sebuah organisasi Karang Taruna setiap anggota diharapkan mempunyai sikap menghargai orang lain. Kendala dalam implementasi nilai-nilai sila keempat Pancasila mengenai kebebasan berpendapat pada kegiatan Karang Taruna di Desa Jumapolo Kecamatan Jumapolo tahun 2016 Kendala dalam implementasi nilai-nilai sila keempat Pancasila mengenai kebebasan berpendapat pada kegiatan Karang Taruna di Desa Jumapolo adalah sebagai berikut: a) Masih terdapat anggota Karang Taruna yang merasa keberatan terhadap putusan ketua Karang Taruna yang cenderung memaksakan kehendaknya sendiri. b) 5

Masih banyak anggota Karang Taruna yang belum berani mengutarakan saran, usul atau pendapatnya di muka umum dalam kegiatan musyarawarah. Solusi dari kendala implementasi nilai-nilai sila keempat Pancasila mengenai kebebasan berpendapat pada kegiatan Karang Taruna di Desa Jumapolo Kecamatan Jumapolo tahun 2016. Solusi dari kendala dalam implementasi nilai-nilai sila keempat Pancasila mengenai kebebasan berpendapat pada kegiatan Karang Taruna di Desa Jumapolo adalah sebagai berikut: a) Memberikan saran bahwa setiap anggota Karang Taruna harus memiliki rasa toleransi antar sesama. b) Ketua Karang Taruna lebih melakukan pendekatan kepada anggota Karang Taruna agar lebih memahami bahwa memaksakan kehendak kepada anggota Karang Taruna lainnya itu tidak baik bagi organisasi Karang Taruna. c) Memberikan bimbingan bagi anggota Karang Taruna agar dapat menyampaikan pendapatnya dimuka umum. d) Ketua Karang Taruna maupun anggota Karang Taruna lainnya harus menerima baik saran yang diutarakan rekannya agar kegiatan rutin Karang Taruna selanjutnya anggota Karang Taruna berani menyampaikan pendapatnya. DAFTAR PUSTAKA Arikunto, Suharsimi. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik Edisi Revisi. Jakarta : Rineka Cipta. Kaelan, dkk.2007. Memaknai Kembali Pancasila. Badan Penerbitan Filsafat UGM: Yogyakarta. Mulyana, Deddy. 2002. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. 6