BAB I PENDAHULUAN. Semakin berkembangnya perusahaan yang bergerak dalam bidang. jumlah, mutu, pelayanan maupun perbandingan antara hasil yang didapat

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. maupun jasa, sehingga persaingan antar industri-industri sejenis semakin

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. maka pada bab ini dikumpulkan data-data sebagai sumber input yang

BAB I PENDAHULUAN. sehingga dapat dicapai sebuah tingkat produktivitas yang tinggi.

IMPLEMENTASI PROGRAM 5S SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PRODUKTIVITAS KERJA

LAPORAN TUGAS AKHIR. Disusun Sebagai Salah Satu Syarat MemperolehGelar Sarjana Program Studi S-1 Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Surakarta

BAB I PENDAHULUAN. surat jalan dan sebagainya. Perusahaan ini memiliki tujuan menjadi perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. internasional. Oleh karena itu, perusahaan harus dapat menjalankan strategi

BAB I PENDAHULUAN. dunia industri, terutama untuk masalah produksi. Perusahaan dapat

TUGAS AKHIR ANALISIS PRODUKTIVITAS MESIN CETAK DI PT XY MENGGUNAKAN METODE OBJECTIVE MATRIX

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

Bab 3 Metodologi Pemecahan Masalah

UPAYA PENGHEMATAN WAKTU BAKU MELALUI PENERAPAN PROGRAM 5S PADA BAGIAN LINI PRODUKSI (Studi Kasus Di Mujahid Meubel Kadipiro Solo)

BAB I PENDAHULUAN. semakin banyaknya produk yang ada di pasaran mengakibatkan tingkat

BAB I PENDAHULUAN. Dalam menghadapi persaingan yang semakin kompetitif, setiap. perusahaan dituntut untuk mampu meningkatkan efisiensi dan kemampuan

BAB I PENDAHULUAN. sangat pesat oleh karena itu menuntut setiap perusahaan untuk selalu

BAB I PENDAHULUAN. mampu meningkatkan kualitas dari produk hasil dari pertanian.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PEDAHULUAN. perlu adanya peningkatan performansi produksi agar mampu. efisien sumber daya yang ada untuk mencapai hasil yang optimal.

BAB I PENDAHULUAN. Produktivitas dapat digunakan oleh perusahaan sebagai pedoman atau

BAB I PENDAHULUAN. situasi yang menggambarkan bangkitnya kembali perekonomian yang telah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Produktivitas merupakan salah satu kriteria penting yang sering

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

ABSTRAK. Kata kunci: pengukuran kinerja, stakeholder, kpi

BAB I PENDAHULUAN. produktivitas pada PT. Bukit Emas Dharma Utama guna mengetahui kinerja

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Produktivitas telah menjadi hal yang sangat penting

BAB I PENDAHULUAN. kegiatan produksi dari suatu perusahaan tenaga kerja mempunyai peranan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Pada bab ini akan diuraikan tahapan atau langkah-langkah yang dilakukan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Permasalahan

BAB I PENDAHULUAN. Organisasi industri merupakan salah satu mata rantai dari sistem

BAB I PENDAHULUAN. produk hasil pertanian. Dalam proses ini dipengaruhi oleh beberapa faktor

ANALISIS PENGUKURAN PRODUKTIVITAS BERBASIS MODEL OBJECTIVE MATRIX ( OMAX ) PADA PRODUKSI PLASTIK CV. ISKASARI JAYA WARU - SIDOARJO SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Informasi merupakan sumber daya yang sangat penting bagi

ANALISIS PRODUKTIVITAS LANTAI PRODUKSI DENGAN MENGGUNAKAN METODE OBJECTIVE MATRIX (OMAX)

BAB I PENDAHULUAN. tujuan. Fungsi produksi, fungsi pemasaran, fungsi keuangan dan fungsi

ANALISIS PENGARUH MOTIVASI, KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN PADA KINERJA KARYAWAN PT. PABELAN SURAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan untuk menghasilkan suatu barang. Pentingnya masalah

BAB I PENDAHULUAN. Di era industrialisasi saat ini sektor industri memang memegang peran

PENDAHULUAN. yaitu dengan mengeluarkan biaya yang sekecil kecilnya untuk. perusahan berjalan dengan baik maka dapat meningkatkan

BAB I PENDAHULUAN. ditekankan pada pembuatan mold serta beberapa pekerjaan pendukung yakni

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Pemilihan Bidang dan Objek Kerja Praktek (KP)

5 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 3 METODOLOGI PEMECAHAN MASALAH

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PENGARUH PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KEPERCAYAAN TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP KINERJA INDIVIDUAL

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan masyarakat. Keberasilan suatu perusahaan dalam menjalankan

BAB I PENDAHULUAN. bergerak di bidang pembuatan komponen-komponen listrik. Perusahaan ini

BAB 1 PENDAHULUAN. persaingan bisnis antara perusahaan satu dengan yang lainnya. Agar dapat

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

Produktivitas dipengaruhi oleh efisiensi, efektivitas dan kualitas. Bersama dengan inovasi dan kualitas kerja, produktivitas menentukan kinerja

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan teknologi merupakan stimulus untuk dapat lebih

perusahaan untuk meningkatkan kinerjanya agar mampu bersaing dengan perusahaan-perusahaan lain. Produktivitas dapat menjadi suatu indikator

BAB 1 PENDAHULUAN. negara dan juga penyerap banyak tenaga kerja. Indonesia yang sempat menempati posisi ke-5

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. Persaingan ketat terjadi saat ini dikarenakan banyak perusahaan yang terus

BAB I PENDAHULUAN. maju. Hal ini dikarenakan industri mempunyai kontribusi yang sangat besar

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB III. Metode Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. dinamis, keberadaan perusahaan perusahaan besar yang juga mempunyai

BAB I PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap Tahun 2010/2011

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Organisasi atau perusahaan memerlukan sumber daya untuk mencapai

BAB I PENDAHULUAN. Tujuan perusahaan adalah untuk mendapat keuntungan dengan biaya

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. pengendalian agar aktivitas perusahaan bisa berjalan efektif dan efesien serta. perusahaan bisa meningkatkan kualitas perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. terhadap kelangsungan dan perkembangan suatu perusahaan. tercipta semangat kerja yang baik pada pegawai maka perlu dipenuhi

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. berbagai macam barang atau produk baru yang diharapkan dapat terjual di

BAB I PENDAHULUAN. melaksanakan kegiatan operasi perusahaan. Kondisi yang berubah-ubah menyulitkan pihak

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Semakin berkembangnya teknologi informasi pada saat ini, membuat

PENGUKURAN DAN ANALISA PRODUKTIVITAS DENGAN MENGGUNAKAN METODE OBJECTIVE MATRIX (OMAX) DI PTPN IV UNIT USAHA SAWIT LANGKAT

BAB I PENDAHULUAN. keputusan untuk pertumbuhan perusahaan.menurutkrismiaji (2002), kesalahan

atau keluaran yang dihasilkan dari proses.

TUGAS AKHIR ANALISIS PRODUKTIVITAS DENGAN PENDEKATAN ANGKA INDEKS MARVIN E. MUNDEL PADA PERUSAHAAN UD. MARGO JATI

PENGUKURAN BEBAN KERJA PADA BAGIAN PRODUKSI SEPARATOR BERDASARKAN METODE WORK LOAD ANALYSIS (WLA) DI PT. LASER JAYA SAKTI GEMPOL - PASURUAN SKRIPSI

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Setiap perusahaan harus selalu melakukan peningkatan secara bertahap dan

BAB I PENDAHULUAN. perubahan-perubahan pada kondisi ekonomi suatu perusahaan. Agar dapat

ANALISIS PRODUKTIVITAS DENGAN METODE MARVIN E. MUNDEL PADA PT. KARYA MURNI PERKASA

BAB I PENDAHULUAN. aksesoris otomotif bermotor didasarkan oleh perkembangan dari jumlah

BAB I PENDAHULUAN. manajemen perusahaan perlu mempunyai strategi-strategi yang dijalankan untuk. untuk jangka waktu yang panjang dan berkesinambungan.

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Manajemen produksi dan operasi merupakan usaha-usaha pengelolaan

BAB I PENDAHULUAN. hal yang sangat diharapkan di dalam setiap perusahaan. Kelancaran dalam

BAB I PENDAHULUAN. Sumber daya manusia merupakan satu-satunya sumber daya yang. memiliki akal, perasaan, keinginan, kemampuan, pengetahuan dan karya.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. pemanfaatan teknologi informatika semakin meluas baik dalam bidang bisnis

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. dunia maka kebutuhan akan fasilitas-fasilitas yang mendukung kehidupan

BAB I PENDAHULUAN. Kehidupan suatu negara pada dasarnya dipengaruhi oleh faktor

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. memberikan kesempatan seluas-luasnya bagi perusahaan industri untuk

BAB I PENDAHULUAN. (4) kemampuan teknologis dan sistem. Sumber-sumber daya yang dimiliki. mempertahankan kelangsungaan hidupnya.

BAB I PENDAHULUAN. penjualan agar perusahaan memperoleh laba maksimum. (input) untuk menghasilkan keluaran (output). Perusahaan mengolah masukan

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Semakin berkembangnya perusahaan yang bergerak dalam bidang manufaktur maupun jasa pada dasarnya akan menghasilkan suatu keluaran dan keluaran tersebut belum tentu memenuhi kepuasan konsumen, baik dalam hal jumlah, mutu, pelayanan maupun perbandingan antara hasil yang didapat dengan sumber-sumber yang harus dikeluarkan untuk menghasilkan produk atau jasa tersebut. Peningkatan keluaran (output) harus diikuti dengan pemanfaatan masukan (input) yang tepat guna memperoleh keuntungan yang besar. Pencapaian output yang optimal akan terwujud apabila didukung dengan pemanfaatan sumber daya (input) secara optimal. Sumber sumber input perusahaan antara lain: bahan baku, tenaga kerja, modal, energi, mesin-mesin, peralatan, dan bahan pembantu/pendukung lainnya. Semua input tersebut saling melengkapi guna menunjang perolehan ouput yang optimal. Pemanfaatan input yang sekecil mungkin merupakan salah satu upaya menghasilkan output yang optimal. Usaha peningkatan produktivitas harus direncanakan secara baik dan sistematis sehingga berhasil apabila diaplikasikan kedalam suatu perusahaan.

Tahap pengukuran, evaluasi, perencanaan dan perbaikan harus disesuaikan dengan kondisi dan karakteristik masing-masing perusahaan. Perencanaan produktivitas adalah suatu tahap yang menentukan program peningkatan produktivitas, dengan adanya perencanaan yang baik maka suatu perusahaan dapat menelusuri berbagai kemungkinan peningkatan produktivitas dimasa yang akan datang sehingga dapat dipersiapkan langkah-langkah perbaikan produktivitas sedini mungkin. PT. MACANAN JAYA CEMERLANG adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang percetakan dan banyak hal yang bisa diteliti pada perusahaan ini, dalam hal ini peneliti mengupas mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi produktivitas perusahaan. Suatu perusahaan dikatakan ideal apabila perusahaan memperolah manfaat yang maksimal dari pemanfaatan sumber daya yang ada. Dalam pelaksanaan dan peningkatan sumber daya setiap perusahaan mempunyai cara sendiri-sendiri tetapi mempunyai tujuan yang sama yaitu menciptakan produktivitas. 1.2. Perumusan Masalah Dengan memperhatikan kondisi perusahaan yang ada sekarang apakah terdapat faktor-faktor yang menunjukkan adanya indikasi naik turunnya produksi dan mempengaruhi jalannya proses produksi sehingga perlu diukur produktivitasnya.

1.3. Batasan Masalah Dalam penlitian ini diberi batasan-batasan masalah agar penelitian tidak meluas dan tepat pada sasaran, adapun batasan tersebut adalah: 1. Pengamatan dilakukan di PT. MACANAN JAYA CEMERLANG 2. Perhitungan produktivitas berdasar data-data masa lalu dari faktor-faktor produksi yang dimiliki perusahaan selama delapan belas bulan dari bulan Januari 2006 s/d Juni 2007. Data tersebut berupa buku pelajaran dan LKS. 3. Kondisi perusahaan diasumsikan berjalan lancar dan tidak mengalami perubahan selama dilakukan penelitian. 4. Metode pengukuran produktivitas dengan metode Objective Matrix untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi produktivitas perusahaan. 1.4. Tujuan Penelitian Adapun tujuan dari penelitian ini adalah: 1. Mendapatkan faktor-faktor yang mempengaruhi produktivitas di perusahaan. 2. Mengetahui sejauh mana tingkat produktivitas perusahaan. 3. Menghasilkan rencana peningkatan produktivitas perusahaan pada periode yang akan datang.

1.5. Manfaat Penelitian Adapun manfaat yang dapat diperoleh dari penelitian ini adalah: 1. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi bagi perusahaan sebagai upaya peningkatan produktivitas di masa yang akan datang. 2. Dapat dijadikan bahan pertimbangan dalam usaha perbaikan dan penyempurnaan kinerja perusahaan. 3. Dapat mengetahui sejauh mana tingkat produktivitas perusahaan. 1.6. Sistematika Laporan Adapun sistematika penyusunan laporan ini adalah sebagai berikut: BAB I Pendahuluan Dalam Bab ini menguraikan tentang latar belakang dari masalah, perumusan masalah, batasan-batasan masalah, tujuan yang ingin dicapai dari penelitian, manfaat yang diperoleh dari penelitian dan sistematika penulisan laporan. BAB II Landasan Teori Dalam Bab ini menguraikan tentang teori-teori yang berkaitan dengan tema yang diangkat. Berisi antara lain: pengertian produktivitas, faktor-faktor yang mempengaruhi produktivitas, jenis-jenis produktivitas, siklus produktivitas, kriteria pengukuran produktivitas, teknik pengukuran produktivitas, pengukuran produktivitas dengan

manajemen berdasarkan sasaran menggunakan Objective Matrix, dan langkah penerapan pengukuran Matrix sasaran pada perusahaan. BAB III Metodologi Penelitian Dalam Bab ini berisi tentang obyek penelitian. Teknik yang digunakan dalam pengumpulan data, pemilihan metode Objective Matrix (Omax), pengukuran produktivitas dengan menggunakan metode omax, evaluasi tingkat produktivitas, perencanaan peningkatan produktivitas, dan kerangka pemecahan masalah BAB IV Pengolahan dan Analisis Data Dalam Bab ini menguraikan tentang pengumpulan data input dan output perusahaan, pengolahan data, pengukuran produktivitas menggunakan metode Objective Matrix, analisis produktivitas untuk dilakukan perbaikan tingkat produktivitas perencanaan peningkatan produktivitas dan upaya-upaya untuk meningkatkan produktivitas. BAB V Penutup Dalam Bab ini berisi tentang kesimpulan yang berisi hal-hal pokok yang didapat setelah diadakan pengukuran produktivitas dengan metode Objective Matrix dan beberapa saran dari penulis untuk perusahaan sebagai upaya peningkatan produktivitas perusahaan di masa yang akan datang.