DISAIN LOCKER DENGAN PASSWORD BERBASIS PC

dokumen-dokumen yang mirip
UNIVERSAL TESTER SECARA GRAFIS DENGAN MENGGUNAKAN KOMPUTER LAPORAN PROYEK AKHIR. Oleh : MEYLANDO. L. A. RITONGA NIM

PENGONTROLAN MINIATUR PINTU PERLINTASAN KERETA API MENGGUNAKAN PLC (Programmable Logic Controller)

ALAT UKUR ARUS DAN TEGANGAN BOLAK-BALIK (AC) BERBASIS KOMPUTER

RANCANG BANGUN MINIATUR LIFT DENGAN MENGGUNAKAN PLC (Programmable Logic Controller)

DESAIN SIMULASI SINKRONISASI KERJA PARALEL DENGAN MIKROKONTROLER AT89C51

RANCANG BANGUN WATERBATH MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER AT89C51

RANCANG BANGUN INVERTER 1 FASE GELOMBANG SINUSOIDAL

ALAT PENGUKUR ENERGI LISTRIK BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEL 89C51

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

WIRELESS JACK AUDIO LAPORAN PROYEK AKHIR. Oleh : Egi Danang Eko Putra NIM

ANALISIS BIAYA PELAKSANAAN PEMANCANGAN TIANG PANCANG BAJA DI LAUT PADA JEMBATAN SURAMADU SISI SURABAYA

PERANCANGAN MESIN PEMOTONG DENGAN MENGGUNAKAN SISTEM SCREW CONVEYOR

ELLA NOVITA NIM :

GUNUNG MODAL USAHA AMBULU JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PEMBUATAN ALAT UKUR NUTRISI HIDROPONIK MENGGUNAKAN RANGKAIAN ELEKTRONIK BERBASIS MIKROKONTROLER SKRIPSI. Oleh SAIFUR ROHMAN NIM

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN MESIN PEMERAS TEBU

PEMANFAATAN LIMBAH LAS KARBIT SEBAGAI CAMPURAN PEMBUATAN PAVING BLOCK LAPORAN PROYEK AKHIR

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS INSPEKSI GANGGUAN PENYULANG DI PT. PLN (PERSERO) DISTRIBUSI JAWA TIMUR AREA JEMBER

RANCANG BANGUN MESIN PENGHANCUR SAMPAH ORGANIK RUMAH TANGGA (BAGIAN DINAMIS) LAPORAN PROYEK AKHIR. Oleh Okto Satrianto

PEMBUATAN ALAT PEMANTAU KEBISINGAN PADA RUANG TUNGGU RUMAH SAKIT BERBASIS MIKROKONTROLER AT89C51 LAPORAN PROYEK AKHIR

DESAIN PROTOTIPE TRAP-CAM

SKRIPSI. Oleh Rani Dwi Hartanti NIM

LAPORAN HASIL PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh Yoga Putra NIM

PERANCANGAN ULANG DAN PEMBUATAN ALAT PENEKUK PIPA Perancangan Pada Bagian Statis (Rangka, Las, Baut dan Mur)

PROSES KEIMIGRASIAN WARGA NEGARA ASING DALAM KUNJUNGAN SOSIAL BUDAYA PADA KANTOR IMIGRASI KELAS II KABUPATEN JEMBER

PELAKSANAAN PEMOTONGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 ATAS JASA TEKNIK KOMUNIKASI FRAME RELAY PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) CABANG JEMBER

PELAKSANAAN PEMOTONGAN DAN PENYETORAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 ATAS SEWA KENDARAAN PADA PT. PLN

HALAMAN SAMPUL RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENJUALAN DENGAN TEKNOLOGI MINI DASHBOARD PADA PERUSAHAAN CV.

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PROYEK AKHIR PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM BODY (BAGIAN RANGKA BODY DEPAN) TMUNEJ-1 HYBRID VEHICLE. Oleh: Muhammad Khairil Umam

TURBIDIMETRI UNTUK ANALISA KLORIDA MENGGUNAKAN FLOW INJECTION ANALYSIS SKRIPSI. Oleh. Mazia Ulfah NIM

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI USAHA KECIL MENENGAH PADA ERFA BUSANA ADDIMYATI BERBASIS WEB

PELAKSANAAN PEMOTONGAN DAN PENYETORAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 ATAS SEWA KENDARAAN PADA PT. PLN

STRATEGI PENGEMBANGAN SARANA DAN PRASARANA WISATA UNTUK MENINGKATKAN JUMLAH PENGUNJUNG DI TAMAN BOTANI SUKORAMBI JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PENGEMBANGAN DESA WISATA KEMUNING LOR MENJADI DESTINASI UNGGULAN DI KABUPATEN JEMBER

PEMETAAN MINAT DAN BAKAT KULIAH PADA PROGRAM STUDI DI UNIVERSITAS JEMBER MENGGUNAKAN METODE TOPSIS

PENILAIAN INDEKS PRODUKTIVITAS TANAH SAWAH DI KECAMATAN SUKORAMBI DAN PANTI

POLA HUBUNGAN ANTARA SALINITAS SATURASI LARUTAN DENGAN RESISTIVITAS PASIR

PROYEK AKHIR PERANCANGAN DAN PEMBUATAN CHASSIS (BAGIAN CHASSIS BELAKANG) TMUNEJ-1 HYBRID VEHICLE. Oleh: Ivan Setiya Budi

IMPLEMENTASI METODE EDWARD S PERSONAL PREFERENCE SCHEDULE UNTUK TES PSIKIS (Studi kasus : Cahaya Nurani Resource Center)

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN MESIN DAUR ULANG GYPSUM (BAGIAN STATIS)

ANALISIS PSIKOLOGI KEPRIBADIAN PADA NOVEL HANNAHKARYA FANI KRISMAWATI SKRIPSI

PENERAPAN PENDEKATAN SAINS TEKNOLOGI MASYARAKAT (STM) DENGAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS

PENERAPAN BAHASA INGGRIS DALAM PEMASARAN PAKET WISATA PADA CV. WIRADASA ABADI TOUR JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh

SKRIPSI. Oleh : SIH PAMBUDI NIM

TUGAS AKHIR. Perancangan Panel Kontrol Penerangan Manual Dan Otomatis. Dengan Remote Kontrol

SISTEM MONITORING PERKEMBANGAN PRODUKSI TELUR PETERNAKAN AYAM PETELUR SUMBER REJEKI DI DESA PALERAN KABUPATEN JEMBER

PENGARUH LOGAM BERAT ALUMUNIUM (Al) TERHADAP KANDUNGAN ASAM ORGANIK JARINGAN AKAR DAN PARAMETER PERTUMBUHAN BEBERAPA VARIETAS PADI (Oryza sativa L.

APLIKASI REGRESI MULTINOMIAL LOGISTIK PADA INDEKS MASSA TUBUH (IMT) SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh: Ema Rezika NIM

APLIKASI KRIPTOSISTEM RSA PADA PROSES PENGKODEAN PESAN DENGAN URUTAN ABJAD TERBALIK

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN TUAS TRANSMISI TMUNEJ-1 HYBRID VEHICLE LAPORAN PROYEK AKHIR. Oleh: Hari Yudha Dwi Septian

PENERAPANN MODEL PERSAMAAN DIFERENSI DALAM PENENTUAN PROBABILITAS GENOTIP KETURUNAN DENGAN DUA SIFAT BEDA SKRIPSI

PENGUJIAN KUAT TEKAN BETON MENGGUNAKAN GABUS SEBAGAI AGREGAT KASAR UNTUK BETON RINGAN

PERANAN FOOD AND BEVERAGE DEPARTMENT PADA HOTEL ISTANA JEMBER THE ROLE OF FOOD AND BEVERAGE DEPARTMENT AT ISTANA HOTEL JEMBER

KONTRUKSI DAN UJI AKURASI ALAT OTOMATISASI KRAN WUDHU DENGAN FILTRASI 1,33 LITER MENGGUNAKAN ATMEGA8 SKRIPSI

PERENCANAAN OBJEK DAN DAYA TARIK WISATA DALAM MENINGKATKAN POTENSI PARIWISATA PADA TAMAN BOTANI SUKORAMBI JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PEMBERKASAN ARSIP DEBITUR MENGGUNAKAN METODE HASHING (Studi Kasus: PT. Bank Mandiri (PERSERO)Tbk Jember )

SKRIPSI. Oleh Miyas Septi Adi Asri NIM

LAPORAN PROYEK AKHIR

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN MINIATUR TURBIN PELTON BAGIAN RANGKA STATIS DAN PENYUPLAI KAPASITAS 20 LITER PERMENIT LAPORAN PROYEK AKHIR

DESAIN ULANG MESIN PENGHANCUR SAMPAH ORGANIK (BAGIAN STATIS)

KARAKTERISTIK LALU LINTAS DI JALAN TRUNOJOYO KABUPATEN JEMBER

KLASIFIKASI KEMAMPUAN KESUBURAN TANAH PADA LAHAN SAWAH DI KECAMATAN PANTI DAN KECAMATAN SUKORAMBI KABUPATEN JEMBER

APLIKASI BAGGING UNTUK MENINGKATKAN KETEPATAN KLASIFIKASI PADA REGRESI MULTINOMIAL LOGISTIK

PROSEDUR PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KAS BESAR PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XII (Persero) WILAYAH I KEBUN KALIKEMPIT BANYUWANGI

STRATEGI PENGEMBANGAN DAYA TARIK WISATA DALAM MEMBANGUN LOYALITAS PENGUNJUNG DI TAMAN BOTANI SUKORAMBI JEMBER

PELAKSANAAN KEGIATAN PROMOSI DALAM MENINGKATKAN JUMLAH WISATAWAN DI OBJEK WISATA TAMAN BOTANI SUKORAMBI KABUPATEN JEMBER

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA MELALUI BIMBINGAN KELOMPOK KECIL BERBANTUAN LEMBAR KERJA SISWA

PROTOTIPE ALAT PENGUKUR WAKTU BERBASIS MIKROKONTROLER LAPORAN PROYEK AKHIR TRIMAN INVISTASI TELAUMBANUA NIM

SIMULASI MOTOR DC DENGAN PENGONTROL PID MENGGUNAKAN SIMULINK PADA MATLAB SKRIPSI. Oleh. Andik Kurniawan NIM

TUGAS AKHIR SISTEM PENYIMPANAN DATA KECEPATAN DAN ARAH ANGIN SERTA SUHU

PROSEDUR PENGENAAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI (PPN) ATAS PENGADAAN SPANDUK PADA PT. TELEKOMUNIKASI SELULER GraPARI JEMBER

ANALISIS PATOLOGI SOSIAL DALAM NOVEL TUHAN, IZINKAN AKU MENJADI PELACUR KARYA MUHIDIN M DAHLAN SKRIPSI

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SAKLAR PERALATAN LISTRIK JARAK JAUH DENGAN MEMAMFAATKAN REMOTE DESKTOP CONNECTION

SKRIPSI. Oleh Dewi Ayu Setyorini NIM

STRATEGI PENGEMBANGAN OBJEK DAN ATRAKSI WISATA DI TAMAN BOTANI SUKORAMBI JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

ANALISIS KESEHATAN PERUSAHAAN DENGAN PENERAPAN SISTEM LAPORAN KEUANGAN MENGGUNAKAN METODE ALTMAN Z-SCORE SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh: Pipit Ermawati NIM

PENGARUH PEMBERIAN PENGUATAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XI DI SMA NEGERI 1 PAKUSARI TAHUN AJARAN 2012/2013 SKRIPSI

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

SIMULASI MODEL PERPINDAHAN PANAS PADA PROSES PENETASAN TELUR MENGGUNAKAN SYARAT BATAS INTERFACE SKRIPSI

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN MESIN PENYERAT SABUT KELAPA (BAGIAN STATIS) LAPORAN PROYEK AKHIR

PEMETAAN RUMAH MAKAN DI SEKITAR UNIVERSITAS JEMBER MENGGUNAKAN V-MODEL

DESAIN INSTRUMEN PENGUKUR JARAK DENGAN MENGGUNAKAN SENSOR ULTRASONIK SKRIPSI. Oleh : MASUKAERI NIM

TUGAS AKHIR. Pengendalian Perangkat Listrik Melalui Port Paralel Menggunakan Bahasa Program Borland Delphi 7.0

APLIKASI ALGORITMA CODEQ UNTUK PENYELESAIAN MASALAH JOBSHOP SCHEDULING PADA PRODUKSI SPRINGBED SKRIPSI. oleh. Tri Gunarso NIM

PENGGUNAAN ISTILAH DALAM OLAHRAGA BOLA BASKET DI KABUPATEN JEMBER ( SUATU KAJIAN ETIMOLOGI DAN SEMANTIK )

PROYEK AKHIR PERANCANGAN DAN PEMBUATAN CHASSIS (BAGIAN CHASSIS TENGAH) TMUNEJ-1 HYBRID VEHICLE. Oleh: Agus FeriYanto

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PENILAIAN HASIL BELAJAR SISWA DI SMPN 2 SUKOWONO JEMBER

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI TES KEMAMPUAN BACA, TULIS, DAN HITUNG (CALISTUNG) UNTUK SISWA SEKOLAH DASAR BERBASIS ANDROID SKRIPSI

TUGAS AKHIR PENGENDALIAN MOBIL MAINAN MENGGUNAKAN HANDPHONE

LAPORAN PROYEK AKHIR RANCANG BANGUN MINIATUR CRANE (DEREK) OTOMATIS DENGAN MENGGUNAKAN PLC TOSHIBA TIPE MDR 40

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh. Edwin Gustiantara

PELAKSANAAN PEMUNGUTAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI (PPN) ATAS PENJUALAN KOPI DAN BIAYA KURTASI PADA PT. KALIPUTIH JEMBER

LAPORAN PROYEK AKHIR RANCANG BANGUN SISTEM PENGERING PRODUK PERTANIAN GABAH BERBASIS PC. Disusun Oleh : ARIF RACHMAN NIM.

SKRIPSI. Oleh : RIYANDA OKTA DEWI HARIYADI

STUDI KELAYAKAN PEMBANGUNAN DOUBLE TRACK KERETA API PENUMPANG PADA JALUR SEMARANG TEGAL DITINJAU DARI ASPEK EKONOMI

SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KOPERASI SERBA USAHA BUAH KETAKASI DI DESA SIDOMULYO (KABUPATEN JEMBER)

Transkripsi:

DISAIN LOCKER DENGAN PASSWORD BERBASIS PC LAPORAN PROYEK AKHIR Oleh : Agus Budi Fitriawan NIM 021903102077 PROGRAM STUDI DIPLOMA III TEKNIK JURUSAN TEKNIK ELEKTRO PROGRAM-PROGRAM STUDI TEKNIK UNIVERSITAS JEMBER 2006

DISAIN LOCKER DENGAN PASSWORD BERBASIS PC LAPORAN PROYEK AKHIR diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Ahli Madya (A.Md.) Teknik Program Studi Diploma III Teknik Jurusan Teknik Elektro pada Program-Progam Studi Teknik Universitas Jember Oleh : Agus Budi Fitriawan NIM 021903102077 PROGRAM STUDI DIPLOMA III TEKNIK JURUSAN TEKNIK ELEKTRO PROGRAM-PROGRAM STUDI TEKNIK UNIVERSITAS JEMBER 2006

PENGESAHAN Laporan Proyek akhir berjudul: Disain Locker dengan Password berbasis PC Oleh:Agus Budi Fitriawan NIM : 021903102077 Telah disetujui, disahkan dan diterima oleh Program-Program Studi Teknik Universitas Jember pada: Hari / tanggal : Tempat : Program-Program Studi Teknik Universitas Jember Menyetujui: Pembimbing Utama Pembimbing Pendamping Saiful Bukhori ST., M.Kom NIP : 132 125 681 Atma Yuwana Adi, ST NIP : 132 231 417 Mengetahui : Jurusan Teknik Elektro Ketua, Program Studi DIII Teknik Elektro Ketua, Ir. Bambang Sujanarko, MM NIP : 132 085 970 Dwi Retno Istiyadi Swasono, ST NIP : 132 304 779 Mengesahkan : Program-Program Studi Teknik Universitas Jember Ketua, Dr. Ir. R. Sudaryanto, DEA NIP 320 002 358

PERNYATAAN Saya yang bertanda tangan di bawah ini: nama : Agus Budi Fitriawan NIM : 021903102077 menyatakan dengan sesungguhnya bahwa karya tulis ilmiah yang berjudul: Disain Locker dengan Password berbasis PC adalah benar-benar karya sendiri, kecuali jika disebutkan sumbernya dan belum pernah diajukan pada institusi manapun, serta bukan karya jiplakan. Saya bertanggung jawab atas keabsahan dan kebenaran isinya sesuai dengan sikap ilmiah yang harus dijunjung tinggi. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya, tanpa adanya tekanan dan paksaan dari pihak manapun serta bersedia mendapat sanksi akademik jika ternyata di kemudian hari pernyataan ini tidak benar. Jember, Januari 2006 Yang menyatakan, Agus Budi Fitriawan ii

PENGESAHAN Laporan Proyek akhir berjudul: Disain Locker dengan Password berbasis PC Oleh:Agus Budi Fitriawan NIM : 021903102077 Telah disetujui, disahkan dan diterima oleh Program-Program Studi Teknik Universitas Jember pada: Hari / tanggal : Tempat : Program-Program Studi Teknik Universitas Jember Menyetujui: Pembimbing Utama Pembimbing Pendamping Saiful Bukhori ST., M.Kom NIP : 132 125 681 Atma Yuwana Adi, ST NIP : 132 231 417 Mengetahui : Jurusan Teknik Elektro Ketua, Program Studi DIII Teknik Elektro Ketua, Ir. Bambang Sujanarko, MM NIP : 132 085 970 Dwi Retno Istiyadi Swasono, ST NIP : 132 304 779 Mengesahkan : Program-Program Studi Teknik Universitas Jember Ketua, Dr. Ir. R. Sudaryanto, DEA NIP 320 002 358 iii

RINGKASAN Disain Locker dengan Password Berbasis PC, Agus Budi Fitriawan, 021903102077, 2006, 40 hlm. Dalam proyek akhir ini akan dibahas tentang Disain Locker dengan password berbasis PC. Perkembangan jaman yang semakin pesat membuat aktifitas manusia yang semakin berkembang, dan tidak jarang pula melakukan aktifitas di luar rumah atau tempat-tempat umum yang tidak sebentar dan tentunya aktifitas tersebut membutuhkan jasa untuk penitipan barang yang lebih aman dan efisien. Perangkat ini masih jarang di buat oleh perusahaan-perusahaan apalagi digunakan dalam masyarakat umum. Seharusnya dengan kemajuan yang semakin pesat dalam bidang teknologi dan inovasi tentunya kebutuhan manusia juga semakin meluas, oleh karena adanya tuntutan akan inovasi khususnya di bidang jasa, maka locker ber password patut dibuat guna memenuhi tuntutan tersebut. iv

KATA PENGANTAR Syukur Alhamdulillah ke hadirat Allah SWT, yang telah memberikan rahmat, hidayah, dan karunia-nya atas diri penulis, sehingga penulis mampu menyelesaikan penulisan laporan proyek akhir dengan judul Disain Locker dengan Password berbasis PC ini sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan Diploma III pada Jurusan Elektro, Program-Program Studi Teknik, Universitas Jember. Penyusunan laporan ini tidak akan terselesaikan tanpa adanya bantuan berbagai pihak, oleh karena itu pada kesempatan kali ini penulis menyampaikan rasa terima kasih dan penghargaan kepada : 1. Bapak Dr. Ir. R. Sudaryanto, DEA., selaku Ketua Program Studi Teknik Universitas Jember; 2. Bapak Ir. Bambang Sujanarko, MM., selaku Ketua Jurusan Teknik Elektro; 3. Bapak Saiful Bukhori ST, M.Kom., selaku Dosen Pembimbing I dan bapak Atma Yuwana Adi, ST., selaku Dosen Pembimbing II yang telah meluangkan waktu dan pikiran serta perhatianya guna memberikan bimbingan dan pengarahan demi terselesaikanya penulisan laporan proyek akhir ini; 4. Para Dosen beserta seluruh karyawan D III Teknik Universitas Jember, terima kasih atas segala dukungannya selama ini; 5. Teman-teman kostku tripod you re though guys, I owe you; Penulis juga menerima segala kritik dan saran dari semua pihak demi kesempurnaan laporan proyek akhir ini. Akhirnya penulis berharap, semoga tulisan ini dapat bermanfaat. Jember, Desember 2005 Penulis v

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERNYATAAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii RINGKASAN... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... vi DAFTAR TABEL... viii DAFTAR GAMBAR... ix BAB 1. PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Perumusan Masalah... 2 1.3 Batasan Masalah... 2 1.4 Tujuan dan Manfaat... 2 1.4.1 Tujuan... 2 1.4.2 Manfaat... 2 1.5 Sistematika Penulisan Laporan... 3 BAB 2. TINJAUANPUSTAKA... 4 2.1 Locker... 4 2.2 Personal Computer(PC)... 4 2.3 Input / Output(I/O)... 5 2.4 Pengalamatan I/O Port... 6 2.5 Parallel Port... 6 2.6 Kabel dan Konektor DB 25... 10 2.7 Transistor... 11 2.8 Dioda... 18 2.9 Rele... 18 2.10 Decoder... 21 vi

2.11 Solenoida... 21 2.12 Bahasa Pemograman Delphi... 23 BAB 3. PERANCANGAN DAN PEMBUATAN... 25 3.1 Studi Literatur... 25 3.2 Spesifikas Kemampuan Alat... 25 3.3 Perancangan Perangkat Keras... 26 3.4 Skema Rangkaian... 27 3.5 Perancangan Perangkat Lunak... 29 BAB 4. PENGUJIAN DAN ANALISA... 34 4.1 Hasil Pengujian dan Analisis Rangkaian driver solenoid dengan solenoida... 34 4.1.1 Tujuan... 34 4.1.2 Peralatan yang digunakan... 34 4.1.3 Blok Diagram dan Prosedur pengujian... 35 4.1.4 Hasil pengujian... 35 4.2 Hasil Pengujian dan Analisis Rangkaian Keseluruhan... 36 4.2.1 Tujuan... 36 4.2.2 Peralatan yang digunakan... 36 4.2.3 Hasil Pengujian... 37 BAB 5. KESIMPULAN DAN SARAN... 40 5.1 Kesimpulan... 40 5.2 Saran... 40 DAFTAR PUSTAKA... 41 LAMPIRAN vii

DAFTAR TABEL 2.1 Parallel Port Signal dan Fungsi... 8 2.2 Hasil Pengujian Rangkaian Driver... 35 2.3 Hasil Pengujian Alat Keseluruhan... 39 viii

DAFTAR GAMBAR 2.1 Pin - Pin Parallel Port... 7 2.2 Konektor DB 25... 10 2.3 Skema Penomoran DB 25 female... 11 2.4 Prinsip Penyambungan Transistor... 12 2.5 Prinsip Perbedaan Transistor NPN dan PNP... 13 2.6 Transistor NPN dan PNP... 14 2.7 Garis beban DC... 15 2.8 Transistor Sebagai Saklar... 17 2.9 Dioda... 18 2.10 Konstruksi Rele... 19 2.11 Jenis Rele... 20 2.12 Logic Symbol Dekoder... 21 2.13 Induksi Magnet Dalam Solenoid... 22 2.14 Solenoida dengan Inti Besi... 22 3.1 Blok diagram... 26 3.2 Skema Rangkaian Keseluruhan... 27 3.3 Rangkaian Driver Solenoida... 28 4.1 Driver Solenoida... 34 4.2 Blok Pengujian Rangkaian driver... 35 4.3 Rangkaian Keseluruhan... 36 4.4 Tampilan Pada Komputer... 38 ix

PERSEMBAHAN Laporan proyek akhir ini saya persembahkan untuk: 1. Almamater Program Studi Teknik Universitas Jember; 2. Ibunda dan ayahanda beserta seluruh keluargaku tercinta, yang senantiasa selalu mendoakan dan memberi kasih sayang serta pengorbanan selama ini; 3. guru-guruku sejak SD sampai PT terhormat, yang telah memberikan ilmu dan membimbing dengan penuh kesabaran, semoga ilmunya bermanfaat; 4. 5. Kesalahan-kesalahan hidup yang selalu membayangi.

ABSTRAK Dalam proyek akhir ini akan dibahas tentang Disain Locker dengan password berbasis PC. Perangkat ini masih jarang di buat oleh perusahaan-perusahaan apalagi digunakan dalam masyarakat umum. Seharusnya dengan kemajuan yang semakin pesat dalam bidang teknologi dan inovasi tentunya kebutuhan manusia juga semakin meluas, oleh karena adanya tuntutan akan inovasi khususnya di bidang jasa, maka locker ber password patut dibuat guna memenuhi tuntutan tersebut. Kata Kunci: locker, password, berbasis PC