BAB VII PEMELIHARAAN RUTIN PADA LEMARI ES

dokumen-dokumen yang mirip
SELAMAT ATAS PILIHAN ANDA MENGGUNAKAN LEMARI PENDINGIN (REFRIGERATOR) DOMO

SELAMAT ATAS PILIHAN ANDA MENGGUNAKAN CHEST FREEZER DOMO

Buku Petunjuk Pemakaian Pengering Rambut Ion Negatif

Buku Petunjuk Pemakaian Pengeriting Rambut Berpelindung Ion

PETUNJUK PENGGUNAAN Lemari Pendingin 2 pintu Bebas Bunga Es (No Frost)

BAB IV MENGENAL FISIK LEMARI ES

(3) Gambar 8.1 Pengaturan suhu dalam lemari es, (1) cold, (2) normal, (3) warm

PETUNJUK PENGOPERASIAN

Garansi ini berlaku untuk penggunaan kitchen set rumah tangga serta tunduk pada syarat dan ketentuan yang tercantum dalam brosur ini.

BAB V MENGENAL KOMPONEN SISTEM PENDINGIN

Petunjuk Penggunaan. Pendingin Minuman SC-210GA SC-240GA SC-300GA SC-340GA. No. Pendaftaran:

Nokia Music Speakers MD-3

SELAMAT ATAS PILIHAN ANDA MENGGUNAKAN PELUMAT (BLENDER) DOMO

SMP kelas 7 - BIOLOGI BAB 3. MELAKUKAN PENGAMATANLatihan Soal Menyimpan dalam kedaan off merupakan salah satu cara memperlakukan alat...

PETUNJUK PENGGUNAAN. Chest freezer EFE EFI EFL

SELAMAT ATAS PILIHAN ANDA MENGGUNAKAN PELUMAT (BLENDER) DOMO

PETUNJUK PENGGUNAAN KOMPOR GAS (FREESTANDING COOKER) DAN KARTU GARANSI

Dengan cara pemakaian yang benar, Anda akan mendapatkan manfaat yang maksimal selama bertahun-tahun.

Rumus untuk membuat larutan klorin 0,5% dari larutan konsentrat berbentuk cair :

SELAMAT ATAS PILIHAN ANDA MENGGUNAKAN PENANAK NASI (RICE COOKER) DOMO

SELAMAT ATAS PILIHAN ANDA MENGGUNAKAN TUDUNG HISAP (EXHAUST HOOD) DOMO

Nokia Extra Power DC-11

JE65 PERLINDUNGAN PENTING. Alat Pengambilan Sari / Ekstraktor Jus 2 Kecepatan

MATERI KESEHATAN LINGKUNGAN

Nama Alat Fungsi Cara Kerja Alat Cara Membersihkan 1. Labu Ukur Untuk mengencerkan suatu larutan.

LEMARI ES. Buku Petunjuk Pemakaian INDONESIA

PANDUAN PEMBELIAN GODMORGON. Sistem perabotan kamar mandi

KULKAS YANG BERDAMPINGAN

SELAMAT ATAS PILIHAN ANDA MENGGUNAKAN SETERIKA DOMO

WD (06/16)

PERAWATAN DAN PERBAIKAN AIR CONDITIONER

Selain itu, menyimpan peralatan gelas dalam keadaan kotor, atau dari hasil pencucian yang tidak/kurang bersih akan menyukarkan proses pencucian atau

PANDUAN PEMBELIAN GODMORGON. Sistem perabotan kamar mandi

PANDUAN PEMBELIAN LILLÅNGEN. Perabotan kamar mandi

Nama Alat Fungsi Cara Kerja Alat Cara Membersihkan 1. Labu Ukur Untuk mengencerkan suatu larutan.

SELAMAT ATAS PILIHAN ANDA MENGGUNAKAN PENGEKSTRAK BUAH (JUICE EXTRACTOR) DOMO

MC-CL481. Petunjuk Pengoperasian. Penghisap Debu

Memperbaiki Motherboard Dengan Cara Mencuci

Nokia Mini Speakers MD-6. Edisi 1

BAB XIII PENGECATAN A.

SD kelas 6 - BAHASA INDONESIA BAB 8. MENULIS TERBATASLatihan soal 8.2. Petunjuk menghilangkan rasa sakit karena tertusuk duri yang tepat adalah...

Bahasa Indonesia BLENDER MODEL NO : MJYL-C051.

Tips Service AC dan Perawatan AC Indoor

CARA PRODUKSI PANGAN Jejaring Promosi Keamanan Pangan dalam Sistem Keamanan Pangan Terpadu Nasional SIAP SAJI YANG BAIK

Buletin Peternakan Edisi IV 2017 Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Prov. Sulawesi Selatan

tips: Menyimpan Tahu Segar

tips: Menyimpan Tahu Segar

KODE KESALAHAN & ALARM

PANDUAN PEMBELIAN GODMORGON. Sistem perabotan kamar mandi

Untuk menjamin makanan aman

Prinsip Kerja, Sejarah Dan Pengertian Rice Cooker

PERTANYAAN YANG SERING MUNCUL. Tanya (T-01) :Bagaimana cara kerja RUST COMBAT?

SELAMAT ATAS PILIHAN ANDA MENGGUNAKAN TUDUNG HISAP (HOOD) DOMO

S o l a r W a t e r H e a t e r. Bacalah buku panduan ini dengan seksama sebelum menggunakan / memakai produk Solar Water Heater.

BAB 11 TINJAUAN PUSTAKA. meningkatkan daya tahan ikan mentah serta memaksimalkan manfaat hasil tangkapan

LAMPIRAN 1 KUESIONER PENJAMAH MAKANAN DI RUMAH MAKAN

SC 1 Premium + Floor Kit

MENGELOLA KOMPOSISI AIR SUSU

PEMANAS AIR GAS INSTAN

PELATIHAN PENGOPERASIAN DAN PERAWATAN MESIN PENDINGIN. Oleh : BALAI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PERIKANAN TEGAL

MEMBERSIHKAN LANTAI RUANGAN

Mesin Cuci Dua Tabung Petunjuk Pemakaian

BAB II DASAR TEORI. Laporan Tugas Akhir BAB II DASAR TEORI

Sanitasi Penyedia Makanan

PENANGANAN LINEN KOTOR NON-INFEKSIUS DI RUANGAN KEPERAWATAN No. Dokumen No. Revisi Halaman 1 / 1. RS Siti Khodijah Pekalongan

Panduan. Pada Campus Corner Apartments (CCA) di Green River College

LEMBAR OBSERVASI HIGIENE SANITASI PENGOLAHAN BUBUR AYAM DI KECAMATAN MEDAN SUNGGAL TAHUN

Model : MFGA-24CR MFGA-48CR

Nokia Bluetooth Headset BH-106. Copyright 2009 Nokia. All rights reserved.

Buku Petunjuk Nokia Bluetooth Headset BH-801

11. PEMECAHAN MASALAH

DEPARTEMEN PETERNAKAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

MENGGUNAKAN LPG - SECARA AMAN

Buku Petunjuk Nokia Bluetooth Headset BH-500

Dengan cara pemakaian yang benar, Anda akan mendapatkan manfaat yang maksimal selama bertahun-tahun.

Iklim Perubahan iklim

Nokia Bluetooth Headset BH-209. Edisi 2

Nokia Bluetooth Headset BH-102. Edisi 1

Nokia Bluetooth Headset BH-104

Buku Petunjuk Nokia Speakerphone HF-310

Nokia Bluetooth Headset BH-207. Edisi 1

BAB III LANDASAN TEORI

REFRIGERATOR DAN FREEZER

Buku Petunjuk Nokia Bluetooth Headset BH-602

Nokia Bluetooth Headset BH-208. Edisi 1

Perubahan Sifat Benda

IKEA 365+ Peralatan masak

Buku Petunjuk Nokia Mobile TV Receiver

TELUR ASIN 1. PENDAHULUAN

BAB II TINJAUAN KEPUSTAKAAN. persepsi sehingga ada respon untuk mewujudkan suatu tindakan.

Buku Petunjuk Nokia Bluetooth Headset BH-803. Edisi 1

Nokia Bluetooth Headset BH-105. Copyright 2009 Nokia. All rights reserved.

0 I II III 0 I II III. Tombol pemutar. Fecha. Tombol pemutar. Tanggal. Jarum detik kedua

Petunjuk Pengendalian

Program pemeliharaan. Laporan pemeliharaan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN Sanitasi Dan Higiene Pada Tahap Penerimaan Bahan Baku.

Panduan penggunamu. ZANKER TD4213

a. Pintu masuk pasien pre dan pasca bedah berbeda. b. Pintu masuk pasien dan petugas berbeda. Pintu masuk dan keluar petugas melalui satu pintu.

PANDUAN PEMBELIAN HEMNES. Perabotan kamar mandi

Nokia Mini Speakers MD-4

Transkripsi:

BAB VII PEMELIHARAAN RUTIN PADA LEMARI ES Bab ini berisi tentang bagaimana memelihara fisik lemari es dengan benar. Pemeliharaan sangat diperlukan untuk menjaga keawetan lemari es. 7.1 Perawatan dan pembersihan Pembersihan merupakan bagian pemeliharaan yang sangat diperlukan untuk menjaga keawetan lemari es. Pemeliharaan rutin yang harus dilakukan yaitu pembersihan permukaan luar, pembersihan bagian dalam, pembersihan gumpalan es dalam freezer, dan memelihara komponen utama sistem pendingin. Gambar 7.1 Kotoran yang menempel Beberapa pembersih yang biasa dipakai di rumah dapat menyebabkan retak, pecah atau perubahan warna pada permukaan bagian dalam lemari es dan sisi pintu. Gunakan cairan pembersih piring dan pastikan semua plastik dilap dengan air setelah dibersihkan. Sabun alkalin dapat memudarkan kilau dari bagian aluminium pada pegangan pintu. Bila perawatan berkala tidak dilakukan kerusakan yang parah bisa terjadi pada rangka lemari. Noda yang tidak dibersihkan dalam jangka waktu yang lama dapat mengakibatkan rangka berkarat dan jadi keropos. Gambar 7.2 Rangka berkarat dan keropos

7.2 Perawatan Bagian Luar Bersihkan bagian luar dengan lap yang lembut. Gunakan lap kering jika ingin membersihkan bagian yang dialiri arus listrik. Gambar 7.3 Membersihkan bagian luar Bersihkan karet pintu magnetik dengan kasa pembersih yang di celupkan ke air sabun hangat. Perawatan karet yang baik dapat menghindarkan karet dari kelapukan. Karet yang lapuk akan mudah pecah dan menimbulkan celah pada pintu. Jika celah udara tersebut dibiarkan saja, dapat mengakibatkan konsumsi energi listrik jadi boros.

Gambar 7.4 Membersihkan karet pintu Membersihkan komponen sistem pendingin lemari es Gunakan kuas atau penyedot debu untuk membersihkan kompresor, kondenser (bila dipasang diluar, dibelakang lemari es), serta komponen disekitarnya. Kondenser Penampung drain Gambar 7.5 Lemari es dengan kondenser di luar dinding Apabila penampung tetesan air/drain sudah penuh segera buang, untuk menghindarkan air terpercik ke komponen yang di aliri arus listrik.

Gambar 7.6 Membersihkan kondenser dan kipas kondenser 7.3 Perawatan Bagian Dalam Keluarkan rak-rak dari dalam kabinet dan pintu. Cuci dengan air sabun hangat; bilas dengan air bersih lalu keringkan. Cuci rak-rak tersebut Gambar 7.7 Mengeluarkan rak dari ruang Gambar 7.8 Mencuci rak

Bersihkan ruang dalam dengan lap yang direndam pada air sabun hangat. Gambar 7.9 Membersihkan raung lemari es Kemudian gunakan air dingin untuk membersihkan air sabun dan keringkan dengan lap kering dan halus yang dapat menyerap air dengan baik.

Gambar 7.10 Membersihkan air sabun sambil mengeringkan Pembersihan gumpalan es Membersihkan gumpalan es di freezer akan sangat menguntungkan kita. Disamping kinerja sistem pendinginan lebih optimal, konsumsi energi juga lebih irit. Gambar 7.11 Gumpalan bunga es dalam freezer Saat membersihkan gumpalan es, jangan gunakan pisau atau benda keras lainnya untuk membersihkannya. Jika ini dilakukan dapat merusak lapisan kabin dan yang paling parah membuat saluran evaporator bocor. Saluran yang bocor berakibat sistem pendinginan tidak dapat mendinginkan makanan yang ada di dalam lemari es, karena obat dingin/refrigerant akan ke luar dan lama-kelamaan habis. Gambar 7.12 Membersihkan es dengan pisau

Untuk lemari es model baru biasanya sudah no frost artinya freezer aman dari gumpalan es, karena defrost (pencairan bunga es) dilakukan secara otomatis. Sedangkan untuk lemari es model lama biasanya di lengkapi dengan tombol defrost. Sehingga, jika anda ingin membersihkan lemari es tinggal tekan tombol defrost nya. Pembersihan gumpalan es yang sederhana (lebih aman dibandingkan dengan menggunakan benda keras dan tajam) dapat dilakukan dengan menggunakan air hangat. Siramkan air hangat secara perlahan pada es yang menggumpal tersebut. Tapi ingat sebelum menyiramkan air hangat, sebaiknya matikan lemari es dengan cara mencabut stekernya terlebih dahulu. Gambar 7.13 Membersihkan bunga es dengan air hangat Catatan: Jangan gunakan air panas, produk bubuk, krim atau spray, pembersih, atau produk pembersih lainnya seperti mineral turpentine, spritus, thinner, bensin dll. Hal ini dapat merusak permukaan/kulit lemari es dan untuk merk tertentu dapat membatalkan garansi. Jika deterjen tidak dilarutkan dulu dengan air, kemudian dipakai untuk membersihkan lemari es, akan dapat menyebabkan bagian plastik retak. Bersihkan semua tumpahan makanan didalam lemari es secepatnya, asam atau alkalin di dalam makanan dapat menyebabkan retak dan membuat noda pada bagian plastik. Berat dari rak kaca masing-masing sekitar 3 kg. Pegang dengan kuat dan mantap ketika mengeluarkan dari kabinet atau ketika dibawa. Bersihkan semua tumpahan makanan didalam lemari es secepatnya, cairan yang tumpah dapat merusak elektronik. Perawatan dan pembersihan Lemari es mengurangi laju kerusakan makanan. Untuk menaikkan ketahanan pada makanan yang mudah busuk, pastikan kualitas makanan sesegar mungkin.