BAB I PENDAHULUAN. Kondisi perekonomian di Indonesia dan negara-negara berkembang di

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. sekuritas yang umumnya memiliki umur lebih dari satu tahun, seperti saham dan

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan berlomba-lomba untuk dapat menghasilkan keuntungan atau laba yang

Pengaruh Perubahan Informasi Arus Kas Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Lq45 Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Salah satu fungsi dari pasar modal adalah sarana untuk memobilisasi

BAB I PENDAHULUAN. meningkatnya kebutuhan pasar. Kondisi persaingan tersebut menuntut setiap

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan laju tatanan perekonomian dunia yang telah mengalami

BAB I PENDAHULUAN. menanamkan modalnya, tanpa melihat return perusahaan maupun

BAB I PENDAHULUAN. dengan berbagai jenis sekuritas yang menawarkan tingkat return dengan risiko

BAB I PENDAHULUAN. Pasar modal memiliki peran besar dalam perekonomian suatu negara, hal

BAB I PENDAHULUAN. untuk terus mengikuti perkembangan usahanya. Begitu juga dengan setiap

BAB I PENDAHULUAN. Kondisi perekonomian global saat ini, sedang tidak menggembirakan bagi

BAB I PENDAHULUAN. dan ekuitas (saham preferen dan saham biasa) yang ditetapkan perusahaan (Mardiyanto,

BAB I PENDAHULUAN. ketidakpastian yang seringkali sulit diprediksikan oleh para investor. Pesatnya perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. mengembangkan usahanya dan melakukan kegiatan dalam

BAB I PENDAHULUAN. daripada proses pembentukannya dan apabila digunakan secara terus-menerus akan

BAB 1 PENDAHULUAN. sejenis. Kondisi ini menuntut perusahaan untuk selalu memperbaiki kelemahan yang

BAB I PENDAHULUAN. Pasar modal Indonesia menunjukkan perkembangan yang luar biasa beberapa tahun

BAB I PENDAHULUAN. pada aktiva keuangan yang sifatnya financial asset atau real asset

BAB I PENDAHULUAN. 1. Latar Belakang. Seiring dengan laju perekonomian Indonesia yang terus mengalami

BAB I PENDAHULUAN. telah terjadinya penurunan perekonomian di suatu negara. Menurut Tandelilin (2010:26) pasar modal (capital market) adalah

BAB I PENDAHULUAN. Dampak globalisasi di Indonesia terhadap pertumbuhan ekonomi saat ini

BAB I PENDAHULUAN. yang membutuhkan dana (issuer) dengan pihak yang mempunyai kelebihan dana

BAB I PENDAHULUAN. akan semakin kompleks pula aktivitas bisnisnya. Jika usaha atau bisnis yang

BAB I PENDAHULUAN. akan terjadi. Dalam investasi, investor perlu terus menerus mempelajari berbagai

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan usaha di Indonesia yang semakin ketat saat ini mendorong banyak

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. pertumbuhan ekonomi di Indonesia adalah pasar modal. Pasar modal efektif

BAB I PENDAHULUAN. pemegang saham untuk memperoleh pendapatan (dividen atau capital gain) di masa

BAB I PENDAHULUAN. menyampaikan laporan keuangan tahunan. Investor memerlukan informasi

BAB I PENDAHULUAN. kelanjutan hidup perusahaan (going concern), laba dalam jangka panjang (profit), dan

BAB I PENDAHULUAN. modal di Indonesia karena berfungsi sebagai perantara bagi pihak yang memiliki

BAB I PENDAHULUAN. Investasi dalam suatu perusahaan merupakan suatu hal yang sangat

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Dalam penelitian ini didasarkan pada penelitian-penelitian sebelumnya. perbedaan yang mendukung penelitian berikut ini:

BAB I PENDAHULUAN. usaha berlomba-lomba untuk meningkatkan usahanya, salah satu faktor yang

BAB I PENDAHULUAN. manajemen, prospektus, saran dari broken dan informasi penting lainnya.

BAB I PENDAHULUAN. kerugian perusahaan serta arus kas. Informasi-informasi tersebut akan digunakan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini telah

BAB I PENDAHULUAN. dipengaruhi oleh besarnya aliran imbal hasil (return) yang akan diperoleh

BAB I PENDAHULUAN. kelebihan dana (investor) dan pihak yang memerlukan dana (issuer). Dengan adanya

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. modal. Modal merupakan salah satu faktor terpenting untuk menjalankan

BAB I PENDAHULUAN. masyarakatnya, tidak terkecuali Indonesia. Menurut Mumtaz (2010), di

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi ini perkembangan terasa begitu cepat, salah satunya

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Penelitian. Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini menyebabkan kegiatan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Perekonomian suatu negara tidak lepas dari peran para pemegang dana,

BAB I PENDAHULUAN. Pertumbuhan perusahaan yang secara sederhana adalah tingkat keuntungan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan dunia usaha semakin memicu persaingan antar. perusahaan untuk mencapai suatu keberhasilan. Indikator keberhasilan

BAB I PENDAHULUAN. berkembang menjadi perusahaan yang lebih besar sehingga dapat menghasilkan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. Perekonomian di Indonesia mengalami pertumbuhan yang cukup pesat

BAB I PENDAHULUAN. taraf hidup atau derajatnya di masyarakat meningkat. Banyak cara yang dilakukan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Menghadapi persaingan dalam era globalisasi saat ini setiap perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. (subprime mortgage crisis) telah menimbulkan dampak yang signifikan secara

BAB I PENDAHULUAN. perekonomian Indonesia. Bursa Efek Indonesia sebagai salah satu pasar modal

BAB I PENDAHULUAN. (investor) dan pihak yang memerlukan dana (investee). Pihak yang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pasar modal Indonesia telah menjadi perhatian banyak pihak, khususnya

BAB I PENDAHULUAN. Dunia usaha menuntut adanya informasi yang bisa digunakan sebagai dasar

BAB I PENDAHULUAN. terbukti dengan meningkatnya jumlah perusahaan yang listing di Bursa Efek

BAB I PENDAHULUAN. tumbuh dan berkembangnya perekonomian Indonesia. Pengerahan dana dari

BAB I PENDAHULUAN. luar negeri. Sementara itu bagi investor, pasar modal merupakan wahana untuk

BAB I PENDAHULUAN. tertentu yang ingin dicapainya melalui keputusan investasi yang diambilnya.

BAB I PENDAHULUAN. para pelaku ekonomi di Indonesia, khususnya bagi mereka yang membutuhkan

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Indonesia adalah salah satu negara berkembang yang memiliki banyak

BAB I PENDAHULUAN. pasar untuk berbagai instrumen keuangan jangka panjang yang bisa diperjualbelikan,

Bab I PENDAHULUAN. ekspansi dengan lingkup ekonomi global seiring perkembangan ekonomi dunia.

BAB I PENDAHULUAN. ringan pada tahun Krisis keuangan di Amerika Serikat yang bermula dari

BAB I PENDAHULUAN. Dunia usaha yang semakin berkembang saat ini membuat persaingan semakin

BAB I PENDAHULUAN. tempat atau sarana bertemunya penjual dan pembeli baik secara langsung maupun

BAB I PENDAHULUAN. diperjualbelikan, salah satunya dalam bentuk ekuitas (saham). Pasar

I. PENDAHULUAN. industri industri sekuritas pada negara tersebut. Pasar modal didefinisikan

BAB I PENDAHULUAN. kegiatan investasi jangka panjang suatu perusahaan yang dapat

BAB I PENDAHULUAN. kondisi ekonomi negara tersebut saat ini: apakah ekonominya sedang booming

BAB I PENDAHULUAN. Aktivitas investasi merupakan aktivitas yang dihadapkan pada berbagai

BAB I PENDAHULUAN. lihat dengan semakin bertambah jumlah saham yang diperdagangkan dan semakin

BAB I PENDAHULUAN. dihasilkannya maupun kinerja industri secara keseluruhan. Semua perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. hidup dan kesempatan berkembangnya perusahaan sangat dipengaruhi oleh

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. bab sebelumnya, maka peneliti mengambil kesimpulan sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN. para pemegang sahamnya. Namun dengan kondisi perekonomian pada saat

Ayu Mulyaningsih. Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Gunadarma Abstrak

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. mempertahankan dan meningkatkan kinerjanya agar dapat tetap bertahan dalam

atau dengan mendapatkan keuntungan (gain) dari peningkatan harga saham.

BAB I PENDAHULUAN. dijadikan cerminan kekuatan ekonomi suatu bangsa. Secara formal, pasar

BAB I PENDAHULUAN. investasi (return) dari investasi yang dilakukan. Return yang diperoleh berupa

BAB I PENDAHULUAN. dituntut untuk mampu bersaing dalam persaingan industri. Perusahaan harus dapat

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pada dasarnya perusahaan didirikan tidak hanya untuk menghasilkan

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan posisi keuangan mempunyai arti yang sangat penting bagi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perusahaan harus melakukan inovasi agar dapat tetap bertahan dan

BAB I PENDAHULUAN. pemegang saham/pemilik. Nilai perusahaan yang sudah go public tercermin dalam

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Berdirinya suatu perusahaan harus memiliki suatu tujuan yang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian (Kasmir, 2012:7). Ikatan Akuntan Indonesia (2009) Hanafi, Mamduh M dan Abdul Halim (2012:19)

BAB I PENDAHULUAN. pemerintah, public authorities, maupun swasta. Pasar modal merupakan

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini, dunia investasi bukan lagi merupakan kegiatan baru di dunia

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Bursa Efek Jakarta (BEJ) atau Jakarta Stock Exchange (JSX) adalah sebuah

BAB I PENDAHULUAN. Pasar modal saat ini sudah marak diperbincangkan di kalangan masyarakat

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. dimana pertumbuhan tersebut sejalan dengan era globalisasi ekonomi. Dengan

BAB I PENDAHULUAN. Pasar modal merupakan suatu aktivitas pengerahan dana jangka panjang dari

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Kondisi perekonomian di Indonesia dan negara-negara berkembang di dunia tengah terkena imbas negatif dari gejolak keuangan global. IMF memperkirakan pertumbuhan ekonomi dunia pada tahun 2015 masih akan moderat, bahkan cenderung melemah dibandingkan dengan proyeksi yang dibuat pada Juli 2015 lalu. Salah satu sisi pertama yang dinilai memengaruhi ekonomi Indonesia adalah perlambatan ekonomi Tiongkok, yang merupakan salah satu mitra dagang utama Indonesia. Pelaku pasar mulai memarkirkan kembali dana mereka di Emerging Market Economy (EME), termasuk Indonesia. Dari dalam negeri, paket kebijakan ekonomi juga menyegarkan iklim investasi di Indonesia. Meskipun program tersebut bersifat jangka menengah dan panjang, adanya niat pemerintah memperbaiki struktur ekonomi diapresiasi para pelaku pasar. (Lagarde, Ketua IMF, 2015). Pada dasarnya, pasar modal (capital market) merupakan pasar untuk berbagai instrumen keuangan jangka panjang yang bisa diperjualbelikan, baik dalam bentuk utang ataupun modal sendiri (Darmadjidan Fakhrudin,2012). Sebelum melakukan investasi, para investor perlu mengetahui dan memilih saham-saham mana yang dapat memberikan keuntungan paling optimal bagi dana 1

2 yang di investasikan. Perusahaan dagang adalah perusahaan yang usaha utamanya membeli barang dan dijual kembali kepada pihak lain melalui transaksi yang bertujuan untuk mendapatkan laba. Perusahaan manufaktur adalah perusahaan yang mengubah barang mentah menjadi produk jadi melalui proses produksi kemudian dijual kepada pelanggan seperti perusahaan astra yang bergerak di sektor otomotif. Perusahaan jasa adalah perusahaan yang mempunyai kegiatan utama memberikan pelayanan, kemudahan, dan kenyamanan kepada masyarakat untuk memperlancar aktivitas produksi maupun konsumsi. Contohnya bank, asuransi,transportasi dan sebagainya. Jasa yang dihasilkan bersifat abstrak tapi bisa dirasakan manfaatnya oleh konsumen. Jasa setiap tindakan atau unjuk kerja yang ditawarkan oleh salah satu pihak ke pihak yang lain secara prinsip intangible dan tidakm enyebabkan perpindahan kepemilikan apapun. Produksinya bisa terkait dan bisa juga tidak terikat pada suatu produk fisik (Kotler,2004:476). Pasar modal memiliki peran besar bagi perekonomian suatu negara karena pasar modal menjalankan dua fungsi sekaligus, fungsi ekonomi dan fungsi keuangan dalam hal ini perusahaan yang termasuk kedalam indeks LQ 45 merupakan kumpulan perusahaan yang memiliki saham-saham unggulan. Indeks LQ 45 adalah nilai kapitalisas pasar dari 45 saham yang paling likuid dan memiliki nilai kapitalisasi yang besar hal itu merupakan indikator likuiditas perdagangan saham dan disesuaikan setiap enam bulan (setiap awal bulan Februari dan Agustus) indeks LQ 45 adalah perhitungan dari 45 saham, yang diseleksi melalui beberapa kriteria pemilihan. Selain penilaian atas likuiditas, seleksi atas saham-saham tersebut mempertimbangkan kapitalisasi pasar. Dengan

3 demikian saham yang terdapat dalam indeks tersebut akan selalu berubah. (Andayani, 2014) Harga saham merupakan refleksi dari keputusan-keputusan investasi, pendanaan (termasuk kebijakan dividen) dan pengelolaan aset. Harga saham juga mencerminkan nilai dari suatu perusahaan. Jika perusahaan mencapai prestasi yang baik, maka saham akan banyak diminati oleh para investor. Prestasi baik yang dicapai perusahaan dapat dilihat dalam laporan keuangan yang dipublikasikan oleh perusahaan (emiten). Emiten berkewajiban untuk mempublikasikan laporan keuangan pada periode tertentu. Laporan keuangan ini sangat berguna bagi investor membantu dalam mengambil keputusan investasi, seperti menjual, membeli, atau menanam saham. Beberapa data dan indikator yang digunakan, antara lain pendapatan laba, pertumbuhan penjualan, imbal hasil atau pengembalian atas ekuitas (return on equity), margin laba (profit margin), dan data-data keuangan lainnya sebagai sarana untuk menilai kinerja perusahaan di masa yang akan datang (Martono dan Harjito, 2007). Parameter kinerja perusahaan yang mendapat perhatian utama dari investor dan kreditor dari laporan keuangan adalah laba. Laba akuntansi merupakan perbedaan antara realisasi laba yang tumbuh dari transaksi-transaksi selama periode berlangsung dan biaya-biaya historis yang berhubungan (Belkaoui, 2007: 229). Menurut SFAC No.1 (1992) informasi laba merupakan komponen dari laporan keuangan perusahaan, memiliki manfaat sebagai berikut; menilai kinerja manajemen (perusahaan), membantu mengestimasi kemampuan laba dalam jangka panjang, memprediksi laba dan menaksir risiko dalam investasi atau kredit.

4 Parameter kinerja perusahaan yang mendapat perhatian utama dari investor dan kreditor dari laporan keuangan selain laba adalah arus kas. Laporan arus kas merupakan laporan yang menyajikan informasi aliran kas masuk atau keluar bersih pada suatu periode, hasil dari tiga kegiatan pokok perusahaan yaitu operasi, investasi, dan pendanaan (Hanafi dan Halim, 2007:19). Di dalam Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan No.2 (Ikatan Akuntan Indonesia, 2009) menyatakan bahwa entitas harus menyusun laporan arus kas sesuai dengan persyaratan dalam pernyataan ini dan menyajikan laporan tersebut sebagai bagian tidak terpisahkan (integral) dari laporan keuangan untuk setiap periode penyajian laporan keuangan. Selain dari komponen laba dan arus kas seperti yang telah dijelaskan, terdapat faktor lain yang diduga memiliki pengaruh terhadap harga saham, yaitu ukuran perusahaan (firm size). Perusahaan yang berukuran lebih besar akan memiliki banyak aset, sehingga perusahaan-perusahaan besar akan cenderung beroperasi pada tingkat yang maksimal. Perusahaan yang lebih besar seharusnya memiliki kesempatan yang lebih besar pula untuk mempertahankan saham, dan bahkan menaikkan harga sahamnya di pasar. Ukuran perusahaan menurut besar kecilnya perusahaan dilihat dari besarnya nilai equity, nilai penjualan, atau nilai aktiva (Riyanto,2008:313). Kinerja indeks LQ 45 pada semester I 2012 cenderung lebih rendah dibandingkan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG). Sepanjang semester I 2012, indeks LQ 45 hanya naik 0,19% lebih rendah dibandingkan IHSG yang naik

5 3,96%. Jika dicermati dari 2009 hingga 2012, kinerja indeks LQ 45 tidak selalu linear dengan IHSG. Padahal, indeks LQ 45 dan saham-saham yang terdaftar didalamnya banyak digunakan pelaku pasar sebagai acuan untuk membuat produk, misalnya dipakai manajer investasi membuat produk reksadana. Sedangkan dalam fenomena yang terjadi di Bank BNI (Bank Negara Indonesia) terjadi sebaliknya dimana laba meningkat, sedangkan harga sahamnya menurun. Saham keluaran BNI (Bank Negara Indonesia) di Bursa Efek Indonesia (BEI) tercatat mengalami penurunan harga tipis. Pada tahun 2010 laba dari Bank Negara Indonesia sebesar Rp 4.103.198.000.000 dan harga saham pada tahun tersebut sebesar Rp 3.875 per lembar. Kemudian terjadi peningkatan laba pada tahun 2011 mencapai Rp 5.808.218.000.000. Namun, harga saham BNI pada tahun 2011 menurun menjadi Rp 3.800 per lembar. Begitupun pada tahun 2012, laba meningkat dan harga saham mengalami penurunan. Lain halnya dengan PT. Gudang Garam yang mengalami peningkatan laba dan juga diikuti oleh harga saham yang ikut meningkat (Suwondo, 2012). Penelitian ini merupakan replikasi dari penelitian yang dilakukan oleh: Irianti (2008) dengan judul penelitian pengaruh kandungan informasi arus kas, komponen arus kas, dan laba akuntansi terhadap harga dan return saham. Variabel independen yang digunakan adalah informasi arus kas, komponen arus kas, laba akuntansi. Hasil penelitian menunjukan bahwa informasi arus kas dengan indikator arus kas operasi, arus kas investasi, arus kas pendanaan, dan laba akuntansi dengan indikator laba setelah pajak berpengaruh signifikan terhadap

6 Lestari (2011) dengan judul penelitian pengaruh informasi arus kas dan laba akuntansi terhadap harga saham pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI. Variabel independen yang digunakan adalah informasi arus kas dan laba akuntansi. Hasil penelitian menunjukan bahwa informasi arus kas tidak berpengaruh terhadap Sedangkan laba akuntansi berpengaruh signifikan terhadap Mutia (2012) dengan judul penelitian pengaruh informasi laba dan arus kas terhadap Variabel independen yang digunakan adalah informasi laba akuntansi, komponen arus kas dan total arus kas. Hasil penelitian menunjukan bahwa laba akuntansi berpengaruh signifikan terhadap Sedangkan komponen arus kas dan total arus kas tidak berpengaruh terhadap Berdasarkan penelitian sebelumnya, perbedaan penelitianini dengan peneliti terdahulu adalah pada penambahan 1 (satu) variabel bebas yaitu ukuran perusahaan, pemilihan periode penelitian yang berbeda dengan peneliti terdahulu. Pada penelitian terdahulu periode penelitian 2009-2013, sedangkan pada penelitian ini periode penelitian yang digunakan tahun 2010-2014. Dengan ini peneliti mengajukan judul PENGARUH LABA AKUNTANSI, ARUS KAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP HARGA SAHAM (Studi Pada Perusahaan Indeks LQ 45 Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2014).

7 1.2. Identifikasi Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan diatas, maka penelitian yang hendak dibahas yaitu : 1. Apakah laba akuntansi berpengaruh secara parsial signifikan terhadap 2. Apakah arus kas dari aktifitas operasi berpengaruh secara parsial signifikan terhadap 3. Apakah arus kas dari aktifitas investasi berpengaruh secara parsial signifikan terhadap 4. Apakah arus kas dari aktifitas pendanaan berpengaruh secara parsial signifikan terhadap 5. Apakah ukuran perusahaan berpengaruh secara parsial signifikan terhadap 6. Apakah laba akuntansi, komponen arus kas dan ukuran perusahaan berpengaruh secara simultan signifikan terhadap 1.3. Tujuan Penelitian Berdasarkan latar belakang dan identifikasi masalah yang telah dikemukakan diatas, tujuan penelitian ini adalah: 1. Untuk mengetahui apakah laba akuntansi berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham pada perusahaan Indeks LQ 45. 2. Untuk mengetahui apakah informasi arus kas aktifitas operasi berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham pada perusahaan Indeks LQ 45.

8 3. Untuk mengetahui apakah informasi arus kas aktifitas investasi berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham pada perusahaan Indeks LQ45. 4. Untuk mengetahui apakah informasi arus kas aktifitas pendanaan berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham pada perusahaan Indeks LQ 45. 5. Untuk mengetahui apakah ukuran perusahaan berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham pada perusahaan Indeks LQ 45. 6. Untuk mengetahui apakah laba akuntansi, komponen arus kas dan ukuran perusahaan berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham pada perusahaan Indeks LQ 45. 1.4. Kegunaan Penelitian Dilakukannya penelitian ini diharapkan berguna bagi : 1. Bagi Peneliti Penelitian ini dapat menambah pengetahuan dan wawasan mengenai pengaruh informasi arus kas, laba, dan ukuran perusahaan terhadap 2. Bagi Perusahaan Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan sumbangan pemikiran untuk dijadikan sebagai bahan masukan untuk kemajuan perusahaan terutama dalam penilaian laporan keuangan untuk mendukung terciptanya tujuan perusahaan di masa yang akan datang.

9 3. Bagi Investor Sebagai bahan masukan, alat analisis, dan pertimbangan yang dapat digunakan dalam mengambil keputusan untuk melakukan investasi dari pasar modal sesuai dengan informasi keuangan yang diperoleh. 4. Bagi Pembaca Sebagai bahan untuk menambah pengetahuan di bidang akuntansi khususnya komponen arus kas, laba, dan ukuran perusahaan. Dan bagaimana pengaruhnya terhadap harga saham, serta sebagai referensi untuk penulisan karya ilmiah dengan penelitian yang lebih mendalam. 1.5. Lokasi dan Waktu Penelitian Untuk memperoleh data dan menjawab masalah yang sedang diteliti, penulis mengadakan penelitian terhadap perusahaan Indeks LQ 45 dengan mengambil data dari situs Bursa Efek Indonesia (www.idx.co.id), Indonesian Capital Market Directory, dan finance.yahoo.com Adapun waktu penelitian dilakukan pada bulan Oktober 2015 sampai dengan Maret 2016.