KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/217/2017 TENTANG TIM PENYELENGGARA BIDANG KESEHATAN ASIAN GAMES XVIII TAHUN 2018

dokumen-dokumen yang mirip
Rancangan KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/376/2016 TENTANG

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/399/2017 TENTANG

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/98/2015 TENTANG DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

-1- DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/126/2017 TENTANG KOMITE PERLINDUNGAN KESEHATAN TENAGA KERJA INDONESIA

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 153/MENKES/SK/IV/2013 TENTANG DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/228/2017 TENTANG PANITIA PERINGATAN HARI KESEHATAN SEDUNIA TAHUN 2017

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/528/2017 TENTANG PENUNJUKAN RUMAH SAKIT PELAKSANA LAYANAN HEPATITIS C

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/393/2016 TENTANG TIM VERIFIKASI PELABUHAN DAN BANDAR UDARA SEHAT TAHUN 2016

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/633/2016 TENTANG TIM KOORDINASI PENGUATAN DAN PENERAPAN EPIDEMIOLOGI LAPANGAN

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/211/2015 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/126/2015. TENTANG PANITIA PERINGATAN HARI KESEHATAN SEDUNIA TAHUN 2015

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/95/2017 TENTANG TIM KOORDINASI PROGRAM INDONESIA SEHAT DENGAN PENDEKATAN KELUARGA

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/423/2017 TENTANG TIM TEKNIS ADAPTASI DAMPAK PERUBAHAN IKLIM BIDANG KESEHATAN

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/241/2015 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/221/2016 TENTANG

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/76/2015 TENTANG TIM KOORDINASI PASCA KRISIS KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/273/2017 TENTANG TIM VERIFIKASI KABUPATEN/KOTA SEHAT TINGKAT PUSAT

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/93/2015 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/259/2017 TENTANG KELOMPOK KERJA DIAGNOSIS DAN PENGOBATAN MALARIA

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/242/2015 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

-1- KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/139/2017 TENTANG KOMITE PELAYANAN DARAH

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

GUBERNUR JAWA TIMUR PERATURAN GUBERNUR JAWA TIMUR NOMOR 74 TAHUN 2016 TENTANG

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/406/2017 TENTANG PANITIA PERINGATAN HARI HEPATITIS SEDUNIA TAHUN 2017

Rancangan KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/453/2016 TENTANG TIM PENGARUSUTAMAAN GENDER BIDANG KESEHATAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

STRUKTUR ORGANISASI KEMENTERIAN KESEHATAN

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/246/2015 TENTANG

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/420/2016 TENTANG PANITIA PELAKSANA PERINGATAN HARI HEPATITIS SEDUNIA TAHUN 2016

2017, No Kesehatan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 1508); MEMUTUSKAN: Menetapkan : PERATURAN MENTERI KESEHATAN TENTANG SEKRE

2016, No Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2009 tentang Kesejahteraan Sosial (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 12, Tambahan L

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/274/2017 TENTANG

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/180/2016 TENTANG KELOMPOK KERJA NASIONAL ERADIKASI POLIO

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/258/2016 TENTANG PANITIA PERINGATAN HARI MALARIA SEDUNIA TAHUN 2016

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/211/2017 TENTANG PANITIA PERINGATAN HARI MALARIA SEDUNIA TAHUN 2017

PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 74 TAHUN 2015 TENTANG UPAYA PENINGKATAN KESEHATAN DAN PENCEGAHAN PENYAKIT

2017, No Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 tentang Praktik Kedokteran (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 116,

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 35 TAHUN 2015 TENTANG KEMENTERIAN KESEHATAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

BUPATI SIDOARJO PROVINSI JAWA TIMUR PERATURAN BUPATI SIDOARJO NOMOR 69 TAHUN 2016 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/212/2016

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/307/2016 TENTANG

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/150/2015 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 35 TAHUN 2015 TENTANG KEMENTERIAN KESEHATAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

2017, No Perekonomian selaku Ketua Pengarah Tim Koordinasi Nasional Pengelolaan Ekosistem Mangrove Nasional; c. bahwa berdasarkan pertimbanga

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/271/2015

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 427/MENKES/SK/XI/2013 TENTANG

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/267/2015

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/244/2015

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/308/2016 TENTANG TIM UNIT PENGENDALIAN GRATIFIKASI KEMENTERIAN KESEHATAN

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/154/2015 TENTANG KELOMPOK KERJA ELIMINASI FILARIASIS

KEPUTUSAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 15 TAHUN 2017 TENTANG PANITIA NASIONAL PENYELENGGARAAN ASIAN GAMES XVIII TAHUN 2018

KEPUTUSAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 2 TAHUN 2016 TENTANG PANITIA NASIONAL PENYELENGGARA ASIAN PARA GAMES TAHUN 2018

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/184/2015 TENTANG

KEPUTUSAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 2 TAHUN 2016 TENTANG PANITIA NASIONAL PENYELENGGARA ASIAN PARA GAMES TAHUN 2018

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 326/MENKES/SK/IX/2013 TENTANG PENYIAPAN KEGIATAN PENYELENGGARAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 182/MENKES/SK/IV/2013 TENTANG

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/588/2016 TENTANG

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/554/2016

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/354/2017 TENTANG TIM ASISTENSI ARAB SAUDI BIDANG KESEHATAN TAHUN 1438HI2017M

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 97/MENKES/SK/II/2013 TENTANG

STRUKTUR ORGANISASI KEMENTERIAN KESEHATAN

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/405/2014 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI REPUBLIK INDONESIA,

INSTRUKSI PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 2 TAHUN 2016 TENTANG DUKUNGAN PENYELENGGARAAN ASIAN GAMES XVIII TAHUN 2018 PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/127/2015 TENTANG

PERATURAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 33/PERMEN-KP/2015 TENTANG UNIT KERJA MENTERI KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/142/2015 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/80/2015 TENTANG TIM PENULIS SAMBUTAN/ARAHAN/PAPARAN MENTERI KESEHATAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

KEPUTUSAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 2012 TENTANG

- 1 - PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 1018/MENKES/PER/V/2011 TENTANG

2017, No Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2008 tentang Kementerian Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 166,

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

2016, No Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421); 3. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasion

INSTRUKSI PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 2 TAHUN 2016 TENTANG DUKUNGAN PENYELENGGARAAN ASIAN GAMESXUII TAHUN 2018 PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/195/2017 TENTANG PANITIA PERINGATAN HARI PENDENGARAN SEDUNIA TAHUN 2017

2017, No c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Peraturan Menteri Kesehatan tenta

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 45 TAHUN 2013 TENTANG KOORDINASI PEMULANGAN TENAGA KERJA INDONESIA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

2017, No Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan

Transkripsi:

KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/217/2017 TENTANG TIM PENYELENGGARA BIDANG KESEHATAN ASIAN GAMES XVIII TAHUN 2018 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA, Menimbang : a. bahwa dalam rangka memperlancar penyelenggaraan dan sukses prestasi Indonesia dalam Asian Games XVIII Tahun 2018, perlu memberikan dukungan bagi persiapan dan pembinaan olahragawan dan/atau cabang olahraga untuk mencapai prestasi dalam Asian Games XVIII Tahun b. bahwa dalam memberikan dukungan sebagaimana dimaksud dalam huruf a khususnya bidang kesehatan, perlu adanya koordinasi antara pemerintah pusat dan pemerintah daerah; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Menteri Kesehatan tentang Tim Penyelenggara Bidang Kesehatan Asian Games XVIII Tahun Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2005 tentang Sistem Keolahragaan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 89, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4535); 2. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

-2-2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063); 3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Undang- Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679); 4. Peraturan Presiden Nomor 48 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan Asian Games XVIII Tahun 2018 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 90); 5. Keputusan Presiden Nomor 15 Tahun 2017 tentang Panitia Nasional Penyelenggaraan Asian Games XVIII Tahun 6. Instruksi Presiden Nomor 2 Tahun 2016 tentang Dukungan Penyelenggaraan Asian Games XVIII Tahun 7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 64 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Kesehatan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 1508); MEMUTUSKAN : Menetapkan : KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN TENTANG TIM PENYELENGGARA BIDANG KESEHATAN ASIAN GAMES XVIII TAHUN 2018. KESATU : Susunan Keanggotaan Tim Penyelenggara Bidang Kesehatan Asian Games XVIII Tahun 2018 yang selanjutnya disebut Tim Penyelenggara Asian Games sebagaimana tercantum dalam Lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan Menteri ini.

-3- KEDUA KETIGA : Tim Penyelenggara Asian Games sebagaimana dimaksud dalam Diktum KESATU bertugas: 1. mendukung persiapan pelayanan kesehatan dalam mendukung pelaksanaan Asian Games XVIII Tahun 2. membuat laporan persiapan dan pelaksanaan kegiatan Asian Games XVIII Tahun 3. menyiapkan laporan Menteri Kesehatan untuk kegiatan Asian Games XVIII Tahun 4. membuat laporan akhir kegiatan Asian Games XVIII Tahun 2018. : Tim Penyelenggara Asian Games sebagaimana dimaksud dalam Diktum KESATU terdiri dari: 1. Unsur Pelaksana yang masing-masing bertugas: a. Ketua: 1) menggariskan kebijakan umum dalam rangka mendukung kegiatan Asian Games XVIII Tahun 2) menetapkan sumber pembiayaan dalam mendukung kegiatan Asian Games XVIII Tahun 3) memberi petunjuk, pembinaan dan bimbingan pada tim pusat dan daerah; 4) melakukan koordinasi dengan lintas program/lintas sektor terkait dalam mendukung kegiatan Asian Games XVIII Tahun dan 5) melaporkan kemajuan kepada Menteri Kesehatan. b. Wakil Ketua : 1) melakukan koordinasi dengan Panitia Nasional Asian Games XVIII Tahun 2018 termasuk dengan Lembaga Anti Doping Indonesia untuk menyelaraskan berbagai kegiatan yang dilaksanakan; dan 2) melakukan koordinasi dengan koordinator pelayanan kesehatan dan daerah untuk menyelaraskan kegiatan yang akan dilaksanakan.

-4- c. Sekretaris: 1) memfasilitasi dan menyiapkan rapat yang diperlukan; 2) menyiapkan bahan laporan dan menyebarkan pada koordinator dan unit terkait secara berkala; dan 3) merangkum semua laporan koordinator dan melaporkan kepada d. Sekretariat 1) menyiapkan surat menyurat yang dibutuhkan pada persiapan dan pelaksanaan Asian Games XVIII Tahun 2) menginformasikan kebijakan/bahan rapat yang diperlukan oleh masing-masing koordinator; 3) mendukung kegiatan Asian Games XVIII Tahun 4) menyiapkan bahan rapat dan laporan secara berkala; dan 5) melaporkan kegiatan yang dilaksanakan kepada e. Koordinator Bidang Layanan Kesehatan Lingkungan dan Surveilans: 1) melakukan survei dalam rangka mempersiapkan dukungan pada kegiatan Asian Games XVIII Tahun 2) mempersiapkan lapangan untuk pelaksanaan kegiatan Asian Games XVIII Tahun 3) mempersiapkan pengendalian sanitasi untuk mendukung kegiatan Asian Games XVIII Tahun dan 4) melaporkan kegiatan yang dilaksanakan kepada f. Koordinator Bidang Layanan Kesehatan dan Gawat Darurat: 1) melakukan koordinasi dengan unit terkait di Kementerian Kesehatan dalam mendukung penyelenggaraan bidang kesehatan pada kegiatan Asian Games XVIII Tahun

-5-2) mendukung penyiapan tenaga kesehatan, tenaga kesehatan terlatih, dokter dan dokter spesialis yang mendukung pelaksanaan layanan kesehatan pada Asian Games XVIII Tahun 3) menganggarkan pembiayaan tenaga kesehatan dalam mendukung kegiatan Asian Games XVIII Tahun 4) melaporkan kegiatan yang dilaksanakan kepada g. Koordinator Bidang Keamanan Pangan: 1) melakukan pemeriksaan higiene sanitasi pengelola makanan pada kegiatan Asian Games XVIII Tahun 2) melakukan pengendalian kualitas gizi, food safety, dan distribusi makanan atlet pada kegiatan Asian Games XVIII Tahun 3) melaporkan kegiatan yang dilaksanakan kepada h. Koordinator Bidang Komunikasi dan Penyebaran Informasi: 1) mendukung penyebarluasan informasi tentang pelaksanaan kegiatan olahraga masyarakat pada Asian Games XVIII Tahun 2) melakukan promosi kesehatan tentang penyakit menular langsung terkait kegiatan Asian Games XVIII Tahun 3) melaporkan kegiatan yang dilaksanakan kepada 2. Unsur Pelaksana Lapangan yang masing-masing bertugas: a. melakukan koordinasi dengan pemerintah daerah di Provinsi Sumatera Selatan, Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat, termasuk kementerian/lembaga terkait dalam persiapan dukungan pelayanan kesehatan pada kegiatan kegiatan yang akan dilaksanakan pada Asian Games XVIII Tahun b. mendukung pelaksanaan Asian Games di lapangan; c. melaporkan kegiatan yang dilaksanakan kepada

-6- KEEMPAT KELIMA KEENAM : Dalam melaksanakan tugas, Tim Penyelenggara Asian Games sebagaimana dimaksud dalam Diktum KESATU bertanggung jawab serta wajib menyampaikan laporan secara berkala kepada Menteri Kesehatan. : Pembiayaan yang timbul sebagai pelaksanaan tugas Tim Penyelenggara Asian Games dibebankan pada DIPA Kementerian Kesehatan serta sumber dana lain yang sah sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. : Keputusan Menteri ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 5 Mei 2017 MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA, ttd NILA FARID MOELOEK

-7- LAMPIRAN KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/217/2017 TENTANG TIM PENYELENGGARA BIDANG KESEHATAN ASIAN GAMES XVIII TAHUN 2018 SUSUNAN KEANGGOTAAN TIM PENYELENGGARA BIDANG KESEHATAN ASIAN GAMES XVIII TAHUN 2018 I. Pelindung : Menteri Kesehatan Republik Indonesia II. Pengarah : Sekretaris Jenderal Kementerian Kesehatan III. Pelaksana A. Ketua : Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan B. Wakil Ketua : 1. Sekretaris Ditjen Pelayanan Kesehatan; dan 2. Kepala Biro Kerjasama Luar Negeri C. Sekretaris : Direktur Kesehatan Kerja dan Olahraga D. Sekretariat : 1. Kepala Subdit Pelayanan Gawat Darurat Terpadu, Dit. Pelayanan Kesehatan Rujukan; 2. Kepala Subdit Pengelolaan Rujukan dan Pemantauan Rumah Sakit, Dit. Pelayanan Kesehatan Rujukan; dan 3. Kepala Subbag Tata Usaha Pelayanan Kesehatan Rujukan, Dit. Pelayanan Kesehatan Rujukan. E. Bidang Layanan Kesehatan Lingkungan dan Surveilans Koordinator : Direktur Kesehatan Lingkungan Anggota : 1. Direktur Surveilans dan Karantina Kesehatan; dan 2. Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tular Vektor dan Zoonotik. F. Bidang Layanan Kesehatan dan Gawat Darurat Koordinator : Direktur Pelayanan Kesehatan Rujukan

-8- Anggota : 1. Kepala Pusat Krisis Kesehatan; 2. Direktur Pelayanan Kesehatan Primer; 3. Direktur Fasilitas Pelayanan Kesehatan; 4. Direktur Tata Kelola Obat Publik dan Perbekalan Kesehatan; 5. Direktur Kesehatan Kerja dan Olahraga; 6. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta; 7. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Selatan; 8. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat; 9. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Banten; 10. Ketua Perhimpunan Dokter Spesialis Kedokteran Olahraga; 11. Direktur Utama RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo; 12. Direktur Utama RSUP Persahabatan; 13. Direktur Utama RSUP Fatmawati; 14. Direktur Utama RSUP Dr. Hasan Sadikin; 15. Direktur Utama RS Jantung dan Pembuluh Darah Harapan Kita; 16. Direktur Utama RS Penyakit Infeksi Prof. Dr. Sulianti Saroso; 17. Direktur Utama RS Pusat Otak Nasional; 18. Direktur Utama RSUP Mohammad Hoesien Palembang; 19. Direktur Utama RS Kusta Sitanala; 20. Kepala RSPAD Gatot Subroto; 21. Kepala RSAL Dr. Mintoharjo; 22. Kepala RS Bhayangkara Tk.I R. Said Sukanto; 23. Direktur Rumah Sakit Olahraga Nasional; 24. Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Tarakan; 25. Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Pasar Rebo; 26. Direktur Rumah Sakit Pusat Pertamina; 27. Direktur Rumah Sakit Mitra Kepayoran; 28. Direktur Rumah Sakit MMC; 29. Direktur Rumah Sakit RK. Charitas Palembang; 30. Direktur Rumah Sakit Siloam Sriwijaya Palembang; dan

-9-31. Direktur Rumah Sakit Islam Siti Khadijah Palembang. G. Bidang Keamanan Pangan Koordinator : Direktur Gizi Masyarakat Anggota : 1. Direktur Inspeksi dan Sertifikasi Keamanan Pangan Badan Pengawas Obat dan Makanan; dan 2. Kepala Subdit Penyehatan Pangan, Dit. Kesehatan Lingkungan. H. Bidang Komunikasi dan Penyebaran Informasi Koordinator : Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Masyarakat Anggota : 1. Direktur Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat; 2. Direktur Pengendalian Penyakit Menular Langsung; dan 3. Kepala Subbag Advokasi Hukum dan Humas, Setditjen Pelayanan Kesehatan. IV. Pelaksana Lapangan Koordinator DKI Jakarta : Kepala Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta Koordinator Sumatera Selatan : Kepala Dinas Kesehatan Sumatera Selatan Koordinator Jawa Barat : Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat Koordinator Banten : Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Banten MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA, ttd NILA FARID MOELOEK