Rancang Bangun Aplikasi Agen Pulsa Elektronik Bebasis Android (Studi Kasus Distributor Pulsa Maxrefil)

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODE PENELITIAN. penelitian adalah pada semester Genap Tahun Pelajaran

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PULSA BERBASIS ANDROID

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB III ANALISA PERANCANGAN

PERANCANGAN APLIKASI TRANSAKSI PULSA ELEKTRONIK TELEPON SELLULAR BERBASIS ANDROID

BAB I PENDAHULUAN. memungkinkan pengembangan sistem informasi berbasis komputer. Sistem informasi

BAB 1 PENDAHULUAN. pro. Saat ini, jumlah pelanggan yang dimilik PT. Astro Komputindo sudah

PERANCANGAN APLIKASI MOBILE PENJUALAN PULSA ELEKTRONIK PUTRI CELL BERBASIS ANDROID LAPORAN TUGAS AKHIR. Diajukan Sebagai Melengkapi Salah Satu Syarat

BAB 1 PENDAHULUAN. praktis, itulah yang diinginkan oleh orang-orang saat ini. Penggunaan telepon

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN. sistem informasi yang utuh kedalam bagian-bagian komponennya dengan

PERANCANGAN SISTEM. Gambar 4-1 algoritma First in First Out 4-1.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang dan Permasalahan Era Globalisasi saat ini diwarnai oleh perkembangan teknologi yang semakin pesat.

PENGESAHAN PEMBIMBING...

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PEMBUATAN APLIKASI "GO PULSA" BERBASIS ANDROID SEBAGAI MEDIA PENGIRIM PULSA SELULER PADA PURWATI CELL NASKAH PUBLIKASI

BAB I PENDAHULUAN. percepatan di berbagai bidang. Secara langsung ataupun tidak, teknologi informasi

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

APLIKASI SHORT MESSAGE SERVICE MENGGUNAKAN PERINTAH SUARA BERBASIS ANDROID

REKAYASA SOFTWARE PEMBOOKINGAN LAPANGAN FUTSAL THE STADIUM BERBASIS MOBILE Wahyu Himawan 1, Solichul Huda, M.Kom 2

BAB I. PERSYARATAN PRODUK

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI PENGINGAT WAKTU SHALAT BERBASIS ANDROID

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan penyedia jasa pengiriman barang memegang peranan yang sangat penting.

BAB IV ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM. diusulkan dari sistem yang ada di Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota

APLIKASI TRANSAKSI PULSA MULTI OPERATOR BERBASIS ANDROID. Laporan Tugas Akhir

lainnya. Android juga menggunakan sistem layar sentuh (touch screen) yang memudahkan pelanggan dalam penanganan navigasinya. Para pelaku bisnis telah

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Aplikasi Akuntansi Gereja Berbasis Web Portal

APLIKASI PENGINGAT KREDIT BERBASIS ANDROID TUGAS AKHIR

BAB IV ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

ABSTRAK. Kata kunci : voucher elektronik SMS (Short Message Service)

Bab 3 Metodologi Penelitian

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

PERANCANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI PENGENALAN RAMBU LALU-LINTAS DAN SIMULASI TES SURAT IZIN MENGEMUDI BERBASIS ANDROID

Aplikasi Informasi Lokasi Terminal dan Trayek Angkutan Umum di Jakarta Berbasis Android

Aplikasi Server Pulsa Elektronik dengan Short Messaging Service (SMS) Gateway dan Sistem Multi Level Marketing (MLM)

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

APLIKASI RESELLER PENJUALAN PULSA ELEKTRONIK MENGGUNAKAN SMARTPHONE PADA PLATFORM ANDROID (Studi Kasus D Five Reload) TUGAS AKHIR

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

APLIKASI PENGENALAN KEBUDAYAAN KHAS TORAJA ( UKIRAN ) BERBASIS ANDROID

SISTEM PENYIMPANAN DIGITAL BERBASIS ANDROID PADA PT. TELEKOMUNIKASI INDONESIA, Tbk.

Aplikasi Penjualan Pulsa Elektrik (Studi Kasus Pada Q-Cell)

BAB 1 PENDAHULUAN. manusia mengalami evolusi. Berbagai aktivitas mengalami perubahan dari cara

ABSTRAK. Kata kunci : pulsa, SMS, SMS Gateway, Multi Level Marketing. viii

BAB III. ANALISIS & PERANCANGAN

BAB I I. PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

FAKULTAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

Abstrak. Keyword : Penjualan, Pembelian, Stok, SMS, Bonus, laporan, C# Microsoft Visual Studio. NET 2003, Mobile FBUS 1.5, format.

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI KAMUS ISTILAH FISIKA DENGAN PENAMBAHAN ANIMASI PADA ANDROID BERBASIS METODE AUTOCOMPLETE TUGAS AKHIR

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang 1.2 Rumusan Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI PENGINGAT POLA GAYA HIDUP SEHAT UNTUK PEKERJA SHIFT BERBASIS ANDROID

BAB IV ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM Analisis Sistem yang Sedang Berjalan. Untuk merancang sebuah aplikasi mobile pelajaran Kimia dasar untuk

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. bidang media mobile dan tablet PC, sekarang teknologi mobile dan tablet

SISTEM INFORMASI PEMESANAN PAKAIAN DISTRO DENGAN APLIKASI ANDROID

Diajukan Guna Memperoleh Gelar Ahli Madya. Universitas Gunadarma

BAB IV PERANCANGAN SISTEM. dilakukan. Tujuan diterapkannya analisis terhadap suatu sistem adalah untuk

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM NOTIFIKASI JADWAL KULIAH MENGGUNAKAN PUSH NOTIFICATION SERVICE BERBASIS ANDROID

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN RANCANGAN SISTEM

Tugas Final Task. Mata Kuliah: Analisis dan Desain Sistem. Dosen : Henderi, M. Kom.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang


BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Sistem yang dibangun pengembang adalah berbasis web. Untuk dapat

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

Rancang Bangun Aplikasi Location-Based Service Pencarian Lokasi Wisata Di Kota Semarang Berbasis Android

Perancangan Aplikasi Monitoring Rental Scooter Dan Mobil Elektrik Berbasis Android Pada Ababil Panakukang Makassar

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

APLIKASI SMS NOTIFIKASI KESEHATAN BALITA

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian dilaksanakan di Jurusan Ilmu Komputer, Fakultas Matematika dan Ilmu

BAB 1 PENDAHULUAN. PT Indosat Tbk. adalah salah satu perusahaan penyedia jasa telekomunikasi

RANCANG BANGUN APLIKASI TAKSONOMI TUMBUHAN DIKOTIL DAN MONOKOTIL BERBASIS MOBILE TUGAS AKHIR

APLIKASI MOBILE INFORMASI KERETA API LISTRIK (KRL) JABODETABEK BERBASIS ANDROID

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI DAN MONITORING TRANSAKSI BERBASIS WEB MOBILE

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

APLIKASI RANGKUMAN IPA TINGKAT SMP BERBASIS ANDROID

RANCANG BANGUN APLIKASI WHOLESALE FASHION STORE BERBASIS ANDROID MOBILE TUGAS AKHIR

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM


BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

PENGEMBANGAN LAYANAN PENYEBARAN INFORMASI AKADEMIK BERBASIS ANDROID

Transkripsi:

Rancang Bangun Aplikasi Agen Pulsa Elektronik Bebasis Android (Studi Kasus Distributor Pulsa Maxrefil) 1 Didik Kurniawan, 2 Astria Hijriani dan 3 Ferdi Tanza Hartawan 1 Jurusan Ilmu Komputer, FMIPA, Universitas Lampung 2 Jurusan Ilmu Komputer, FMIPA, Universitas Lampung 3 Jurusan Ilmu Komputer, FMIPA, Universitas Lampung Abstract Build the client application to the server for the sale of electronic pulses on the pulse distributor company Maxrefil so as to minimize the failure rate in the transaction process. Applications can be installed and run properly on Android devices version of the ICS, Jelly Bean, and Kitkat. The success rate of applications in providing convenience in the sale pulses with a very good percentage of 60%, 35% good, and quite by 5%. The success rate of applications in minimizing a failure in the sale pulses with a very good percentage of 90% and good by 10%. Keywords: Electrical pulses, Android, 1 Pendahuluan Salah satu bentuk perkembangan teknologi adalah bentuk dari alat telekomunikasi jarak jauh yang mudah di gunakan dimana saja. Alat ini bernama telepon selular. Telepon selular berfungsi mempermudah komunikasi jarak jauh dengan pengguna lainnya. Penggunaan telepon selular membutuhkan pulsa untuk beban pembiayaan. Pulsa adalah media penghubung untuk berkomunikasi, sistem perhitungan dalam menentukan tarif atau biaya. Fungsi pulsa adalah sebagai satuan biaya untuk melakukan komunikasi, mengirim pesan short message service, dan multimedia message service yang digunakan pada telepon selular. Pulsa juga berfungsi untuk pembayaran listrik, telepon rumah, dan PPOB (payment poin online bank). Pulsa digunakan pada alat penghubung, yaitu telepon selular. Pengisian pulsa dilakukan dengan sistem pengisian pulsa elektronik. Sistem pengisian pulsa elektronik dilakukan dengan mengirim sms kepada server agen pulsa dengan menggunakan telepon selular, dengan melakukan pengiriman sms berupa format sms yang sudah ditentukan oleh tiap server. Maxrefil adalah salah satu perusahan server pulsa yang menyediakan jasa pengisian pulsa yang digunakan oleh telepon selular. Pengisian pulsa dilakukan dengan cara pengiriman format transaksi permintaan pulsa yang di kirimkan oleh para agen pulsa kepada server pulsa yang di miliki oleh Maxrefil. Pengetikan format permintaan pembelian pulsa di ketik atau di tulis dengan menggunakan aplikasi perpesanan yang ada pada setiap telepon selular. Namun, kesalahan penulisan format sms masih terjadi dalam sistem pengisian pulsa, yang menyebabkan kegagalan dalam proses pengisian pulsa. Kesalahan tersebut berakibat kegagalan pengiriman pulsa ke nomor tujuan pengisian pulsa. Untuk meminimalisir kesalahan yang terjadi saat melekukan transaksi pengisian pulsa, oleh karena itu dibuatlah sebuah aplikasi penjualan pulsa berbasis android yang memudahkan user atau agen pengisian pulsa dalam melakukan proses transaksi pembelian pulsa. 2 Metodologi Secara sistematis, langkah-langkah yang dilakukan dalam penelitian ini adalah melakukan studi literatur untuk mencari referensi yang relefan dengan penelitian. Menganalisis kebutuhan pengguna terhadap sistem dengan melakukan teknik pengumpulan data melalui observasi dan juga melakukan dokumentasi data yang terkait. Melakukan analisis masalah berdasarkan observasi yang dilakukan. Merancang program dengan menggunakan metode Watelfall yang bersifat sistematis atau secara berurutan dalam membangun sistem atau aplikasi. Kemudian menarik kesimpulan dan saran dari hasil pengujian. http://jurnal.fmipa.unila.ac.id/index.php/komputasi Hal. 144 dari 168

3 Pembahasan 3.1 Analisis Kebutuhan Sistem Analisis kebutuhan aplikasi agen pulsa elektronik ini dilakukan dengan mempertimbangkan beberapa aspek, yaitu kebutuhan fungsional dan kebutuhan non fungsional. Berdasarkan analisis teresebut di dapatkan data sebagai berikut. 3.1.1 Kebutuhan Fungsional Kebutuhan fungsional merupakan jenis kebutuhan yang berisi proses-proses apa saja yang dibutuhkan oleh aplikasi. Kebutuhan fungsional juga berisi layanan apa saja yang disediakan oleh aplikasi, bagaimana aplikasi menerima dan mengolah masukan. Kebutuhan fungsional pada aplikasi agen pulsa elektronik adalah sebagai berikut. 1. Aplikasi mengirimkan sms (short massege service) berupa data text dari format transaksi pembelian pulsa elektronik. 2. Aplikasi dapat menerima inputan data nomor handphone server, dan pelanggan. aplikasi juga dapat menerima inputan data no pin agen pulsa. 3.1.2 Kebutuhan Non Fungsional Kebutuhan non fungsional dibedakan menjadi dua, yaitu. 1. Keamanan akses pengguna (pin agen pulsa). 2. User interface yang mudah di pahami. 3.2 Desain Aplikasi perancangan dari aplikasi agen pulsa elektronik yang menggambarkan rancang bangun sistem yang dibuat. Perancangan sistem ini terdiri dari perancangan use case diagram, activity diagram, sequence diagram, dan class diagram. 3.2.1 Usecase Diagram Use case diagram mendeskripsikan interaksi antara pengguna sistem dengan sistem itu sendiri. Gambar 1 menggambarkan permodelan use case pada aplikasi agen pulsa elektronik. http://jurnal.fmipa.unila.ac.id/index.php/komputasi Hal. 145 dari 168

Gambar 1. Usecase diagram aplikasi agen pulsa 3.2.2 Activity Diagram Activity diagram menggambarkan alir aktivitas dalam sistem yang sedang dirancang. Berikut perancangan activity diagram pada aplikasi agen pulsa elektronik. 3.2.2.1 Activity diagram input data server Activity diagram input data server merupakan aliran aktivitas pada proses input data server. Pada proses ini di masukkan data server yang berupa Id server, No. server, dan status server. Gambar 2 menggambarkan activity diagram input server aplikasi agen pulsa. Gambar 2. Activity diagram input data server http://jurnal.fmipa.unila.ac.id/index.php/komputasi Hal. 146 dari 168

3.2.2.2 Activity diagram input pin Activity diagram input pin menggambarkan aliran aktivitas pada proses input pin. Pada proses ini di masukkan data pin dari agen pulsa. Gambar 3 menggambarkan activity diagram input pin pada aplikasi agen pulsa. 3.2.2.3 Activity diagram pembelian pulsa Gambar 3. Activity diagram input pin Activity diagram pembelian pulsa merupakan aliran aktivitas pada proses pembelian pulsa pada aplikasi agen pulsa. Pada proses pembelian pulsa, agen pulsa menginputkan format transaksi yang akan di kirim ke server. Gambar 4 menggambarkan activity diagram pembelian pulsa. 3.2.3 Sequence Diagram Gambar 4. Activity diagram pembelian pulsa Sequence diagram menggambarkan interaksi antar objek di dalam aplikasi agen pulsa elektronik. Berikut ini adalah perancangan sequence diagram pada aplikasi agen pulsa elektronik. 3.2.3.1 Sequence Diagram Input Data Pin Gambar 5 menggambarkan sequence diagram input data pin pada aplikasi agen pulsa elektronik. Pertama agen pulsa memasukkan data pin kemudian menyimpan nomor pin ke dalam database. Selanjutnya agen pulsa memilih untuk menghapus atau megaktifkan pin yang telah tersimpan dalam database. Sequence diagram input data pin disajikan pada Gambar 5 sebagai berikut. http://jurnal.fmipa.unila.ac.id/index.php/komputasi Hal. 147 dari 168

3.2.3.2 Sequence Input Server Gambar 5. Sequence diagram input data pin Gambar 6 menggambarkan sequence diagram input data server pada aplikasi agen pulsa elektronik. Pertama agen pulsa memasukkan data server kemudian menyimpan nomor server ke dalam database. Selanjutnya agen pulsa memilih untuk menampilkan data server yang telah tersimpan dalam database atau menghapus dan merubah data server. Sequence diagram input data server disajikan pada Gambar 6 sebagai berikut. Gambar 6. Sequence diagram input data server http://jurnal.fmipa.unila.ac.id/index.php/komputasi Hal. 148 dari 168

3.2.3.3 Sequence Diagram Pembelian Pulsa Gambar 7 menggambarkan sequence diagram pembelian pulsa elektronik pada aplikasi agen pulsa elektronik. Pertama agen pulsa memilih menu provider lalu memasukkan data format transaksi pemesanan pulsa. Kemudian aplikasi akan mengirim format transaksi pemesanan pulsa ke nomor server yang telah di tentukan. sequence diagram pembelian pulsa disajikan pada Gambar 7 sebagai berikut. 3.2.4 Class Diagram Gambar 7. Sequence diagram pembelian pulsa Class diagram menampilkan kelas-kelas dan paket-paket di dalam aplikasi agen pulsa elektronik. Berikut ini adalah perancangan class diagram pada aplikasi agen pulsa elektronik. Gambar 8. Class diagram aplikasi agen pulsa elektronik http://jurnal.fmipa.unila.ac.id/index.php/komputasi Hal. 149 dari 168

3.3 Implementasi 3.3.1 Implementasi Desain Pada tahap Implementasi aplikasi agen pulsa elektronik ini digunakan bahasa pemrograman XML menggunakan aplikasi Eclipse IDE. Berikut adalah tampilan menu pada aplikasi agen pulsa elektronik. 3.3.1.1 Tampilan Splash Screen Halaman ini merupakan halaman splash screen aplikasi agen pulsa sebelum masuk ke halaman awal. Gambar 9 adalah halaman splash screen aplikasi agen pulsa elektronik. Gambar 9 Tampilan splash screen aplikasi agen pulsa elektronik 3.3.1.2 Tampilan Menu Utama Halaman ini merupakan halaman menu utama aplikasi agen pulsa. Gambar 10 adalah halaman splash screen aplikasi agen pulsa elektronik. Gambar 10 Tampilan halaman awal aplikasi agen pulsa elektronik http://jurnal.fmipa.unila.ac.id/index.php/komputasi Hal. 150 dari 168

3.3.1.3 Tampilan Menu Pembelian Halaman ini merupakan halaman menu pembelian aplikasi agen pulsa. Gambar 11 adalah halaman pembelian aplikasi agen pulsa elektronik. Gambar 11 Tampilan menu pembelian aplikasi agen pulsa elektronik 3.3.1.4 Tampilan Menu Pembelian Pulsa Halaman ini merupakan halaman menu pembelian pulsa aplikasi agen pulsa. Gambar 12 adalah halaman pembelian pulsa aplikasi agen pulsa elektronik. Gambar 12. Tampilan menu pembelian pulsa aplikasi agen pulsa elektronik http://jurnal.fmipa.unila.ac.id/index.php/komputasi Hal. 151 dari 168

Penilaian Vol. 3, No. 2, 2015 3.4 Pengujian Berikut adalah hasil pengujian dalam bentuk tabel dari pengujian yang dilakukan kepada 20 orang responden. Table 1 Hasil Pengujian No Evaluasi Keterangan 1 Apakah aplikasi berhasil mengirimkan Sebanyak 19 orang berhasil dan 1 orang format transaksi penjualan pulsa tidak berhasil elektronik? 2 Apakah aplikasi mengirim format yang Format yang dikirim sesuai dengan format sesuai dengan pengiriman pulsa? 3 Apakah terdapat laporan pengiriman sebagai tanda format transaksi berhasil dikirim? 4 Apakah menu bantuan dapat membantu anda dalam mengunakan aplikasi? 5 Apakah menu input pin membantu menjaga keamanan pin? 6 Apakah menu server membantu dalam memanajemen nomor server? pengiriman pulsa Terdapat laporan pengiriman di setiap transaksi sebagai tanda format transaksi dikirim Sebanyak 13 orang mengatakan ya dan sebanyak 7 orang mengatakan tidak Sebanyak 18 orang mengatakan ya dan sebanyak 2 orang mengatakan tidak Sebanyak 17 orang mengatakan ya dan sebanyak 3 orang mengatakan tidak Berikut adalah persentase aplikasi agen pulsa dapat memberikan kemudahan dalam proses transaksi penjualan pulsa. Grafik Sangat Kurang Kurang Cukup Baik Sangat Baik 0 0 1 7 12 0 2 4 6 8 10 12 14 Jumlah responden Gambar 13 Grafik tingkat kemudahan proses pada aplikasi agen pulsa dari data grafik diatas diperoleh data bahwa keberhasilan aplikasi memberikan kemudahan dalam proses transaksi dengan persentase sangat baik sebesar 60%, baik sebesar 35%, cukup sebesar 5%, kurang sebesar 0%, dan sangat kurang sebesar 0%. Berikut adalah persentase aplikasi agen pulsa dapat meminimalisir kegagalan pembelian dan pembayaran transaksi penjualan pulsa? http://jurnal.fmipa.unila.ac.id/index.php/komputasi Hal. 152 dari 168

Penilaian Vol. 3, No. 2, 2015 Gambar 14 Grafik tingkat aplikasi dalam meminimalisir kegagalan transaksi Grafik Sangat Kurang Kurang Cukup Baik Sangat Baik 0 0 0 2 18 0 5 10 15 20 Jumlah responden aplikasi dalam meminimalisir kegagalan dalam melakukan transaksi penjualan pulsa dengan persentase sangat baik sebesar 90%, baik sebesar 10%, cukup sebesar 0%, kurang sebesar 0%, dan sangat kurang sebesar 0%. 4 Kesimpulan Berdasarkan hasil implementasi dan pembahasan pada penelitian Pengembangan Script Instalasi Berdasarkan hasil pengujian dan analisis pada aplikasi Agen Pulsa pada perangkat mobile berbasis Android, maka didapatkan kesimpulan bahwa aplikasi ini dapat dipasang dan berjalan dengan baik pada perangkat Android versi ICS, Jelly Bean dan Kitkat. Tingkat keberhasilan aplikasi dalam memberikan kemudahan dalam melakukan transaksi penjualan pulsa dengan persentase sangat baik sebesar 60%, baik sebesar 35%, cukup sebesar 5%. Tingkat keberhasilan aplikasi dalam meminimalisir kegagalan dalam melakukan transaksi penjualan pulsa dengan persentase sangat baik sebesar 90%, baik sebesar 10%. 5 Referensi [1] Eka, Nalurita. Pembuatan Aplikasi Kamus Istilah Ilmu Kebidanan Berbasis Sistem Operasi Android Menggunakan Eclipse. Penulisan ilmiah Univ. Gunadarma (2011) [2] Fauziah, Indah, Prototype Aplikasi Info Rekening Listrik PLN (IRT) Berbasis Mobile. Program Studi Teknik Informatika. Univ. Islam Negeri Syarif Hidayatulah, Jakarta. (2011) [3] Safaat, Nazruddin. Pemrograman Aplikasi Mobile Smartphone Dan Tablet PC Berbasis Android Edisi Revisi. Bandung: Informatika (2012) [4] Suhendar, A. Visual Modeling Menggunakan UML dan Rational Rose. Bandung: Informatika Bandung (2002) http://jurnal.fmipa.unila.ac.id/index.php/komputasi Hal. 153 dari 168