Keywords : Learning Strategy FIRE-UP, Learning Achievement, and Hidrolysis of Salt

dokumen-dokumen yang mirip
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL DRILLING

PENERAPAN STRATEGI FORMASI REGU TEMBAK UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN HIDROKARBON DI KELAS X SMA NEGERI 5 PEKANBARU

Mita Fresandi*, Roza Linda**, Sri Haryati*** phone:

Department of Chemistry Education Faculty of Teacher Training and Education University of Riau

Keywords : Active Knowledge Sharing, Learning achievement, Atomic Structure

Fajriyati*, Rasmiwetti**, Roza Linda*** Phone :

Program Studi Pendidikan Kimia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL DRILLING

No. Hp :

Nuriah Habibah*, Erviyenni**, Susilawati*** No.

Wahyu Isna Desilia*, Asmadi M. Noer**, Erviyenni *** Program Studi Pendidikan Kimia FKIP Universitas Riau.

Utari Ramadhani S*, R.Usman Rery**, Johni Azmi*** No. Hp :

Syahrina Irya *, Maria Erna **, Rasmiwetti *** No Hp :

Miftahul Jannah Karya Ilmiah 8 Desember 2014

Dewi Puji Astuti*, Rasmiwetti**, Abdullah*** No Hp :

Rini Astuti*, Maria Erna**, Abdullah*** No.

THE USE OF COOPERATIVE THINK PAIR SHARE (TPS) LEARNING MODEL TO IMPROVE STUDENTS ACHIEVEMENT ON BUFFER SOLUTION AT CLASS XI SAINS SMAN 1 SUNGAI APIT

Program studi Pendidikan Kimia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau

Nurrifda*, R. Usman Rery**, Elva Yasmi Amran*** Program Studi Pendidikan Kimia FKIP Universitas Riau

PEMBERIAN TUGAS MEMBUAT PETA KONSEP (CONCEPT MAP) UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN KOLOID DI KELAS XI IPA MAN 1 BENGKALIS

Satri Darni *, Rasmiwetti **, dan Sri Haryati ** No.

PENERAPAN STRATEGI BELAJAR AKTIF LEARNING START WITH A QUESTION (LSQ)

Susi Lestari*, Rasmiwetti**, R. Usman Rery*** No. Hp :

Keywords : Learning Achievement, Learning Strategy Beach Ball, and Atomic Structure

THE APPLICATION OF LOTTERY CARD MODEL TO IMPROVE STUDENT ACHIEVEMENT ON THE SUBJECT OF REDUCTION AND OXIDATION CLASS X SMAN 5 PEKANBARU

THE USE OF MOTODE PREVIEW QUESTION READ STATE AND TEST

Sepra Pajar*, Betty Holiwarni**, Sri Haryati*** Phone:

Masithah Irnov 1, Maria Erna 2, Erviyenni 3 No Hp:

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN AKTIF LEARNING STARTS WITH A QUESTION (LSQ)

Usman*, Rasmiwetti**, dan Johni Azmi*** Program Studi Pendidikan Kimia FKIP Universitas Riau Abstract

Sri Rahayu Lestari*, Herdini**, Roza Linda*** no. hp: **

APPLIED BUZZ GROUP METHOD FOR STUDENT ACHIEVMENT LEARNING ON THE SUBJECT COLLOID CLASS XI SMA PGRI PEKANBARU

Program Studi Pendidikan Kimia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau

Murni Astuti *, Herdini **, Roza Linda *** No. Hp :

Siti Fitriani*, Asmadi M. Noer**, Sri Haryati *** Program Studi Pendidikan Kimia FKIP Universitas Riau

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF QUICK ON THE DRAW

Shinta Riza 1, R Usman Rery 2, Abdullah 3 No.HP: ,

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF BERMAIN JAWABAN UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN KOLOID DI KELAS XI IPA SMA

THE APPLICATION OF RECIPROCAL TEACHING TO IMPROVE STUDENT LEARNING ACHIEVEMENT ON THE TOPIC OF HYDROCARBON IN CLASS X SMAN 4 PEKANBARU

Yulita Sari 1, Islamias 2, Armiyus Thaib 3 Program Studi Pendidikan Kimia FKIP, Universitas Riau

Program Studi Pendidikan Kimia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau

Annisaul Khasanah Wulandari, Elva Yasmi Amran, Jimmi Copriady ,

Keywords : Cooperative Learning, POE (Predict-Observe-Explain), Learning Achievement.

Program Studi Pendidikan Kimia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau

Farita Sukma*, Elva Yasmi Amran **, Rini*** No.

Key Words: Question Student Have (QSH), Learning achievement, Solubility and solubility product.

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE BENAR ATAU SALAH BESERTA ALASAN

Departement of Chemistry Education Faculty of Teacher s Training and Education University of Riau

Widianita*, Elva Yasmi Amran**, dan R. Usman Rery*** Program Studi Pendidikan Kimia FKIP Universitas Riau.

Program Studi Pendidikan Kimia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF SCRAMBLE DAPAT MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADAPOKOK BAHASAN HIDROKARBON DI KELAS X SMAN 1 UJUNGBATU

THE APPLICATION OF GUIDED DISCOVERY LEARNING MODEL TO IMPROVE STUDENTS LEARNING ACHIEVEMENT IN HYDROCARBON SUBJECT AT CLASS X OF SMA NEGERI 2 KAMPAR

Haryati*, Elva Yasmi Amran**, Herdini*** no. hp:

PENGGUNAAN MEDIA PREZI DESKTOP FOREVER UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATERI LAJU REAKSI KELAS XI DI SMA NEGERI 1 SUNGAI APIT

Abdul Rahman*, Herdini**, Roza Linda*** phone:

Melva Suryani*, Susilawati**, R. Usman Rery*** Phone Number:

KeyWords :Guided Inquiry, student achievement, salt hydrolysis.

Metoda Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian Populasi dan sampel Bentuk Penelitian

Eplia Maya Ningsih*, Armiyus Thaib**, Rini*** No. Hp :

Sri Puji Astuti, Elva Yasmi Amran, Rasmiwetti Phone Number:

Program Studi Pendidikan Kimia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau

Nurhaniza 1, Islamias 2, Rini 3. Program Studi Pendidikan Kimia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau

ABSTRACT. Program StudiPendidikan Kimia FKIP Universitas Riau

Roni Novizal*, Maria Erna**, Johni Azmi** HP:

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KARTU ARISAN

Departement of Chemistry Education Faculty of Teacher s Training and Education University of Riau

Mesy Witari *, R.Usman Rery **, Sri Haryati *** No HP:

MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF QUESTION STUDENT HAVE (QSH) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XI SMAN 5 PEKANBARU

THE APPLICATION OF MEDIA EXE LEARNING TO IMPROVES STUDENT LEARNING ACHIEVEMENT ON THE TOPIC OF HYDROCARBON IN CLASS X SMAN 9 PEKANBARU

Fathma Fitriani 1, Jimmi Copriady 2, Lenny Anwar 3

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE TRUE OR FALSE

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF COURSE REVIEW HORAY

USE OF LKS COMICS TO IMPROVE STUDENT LEARNING INTERPRETATION ON THE SUBJECT OF SOLUBILITY AND SOLUBILITY PRODUCT (KSP)IN CLASS XI IPA SMAN 9 PEKANBARU

Khairiyyah, Elva Yasmi Amran, Susilawati No Hp:

Ismawati, Maria Erna, dan Miharty Program Studi Pendidikan Kimia Jurusan PMIPA FKIP Universitas Riau

PEMBERIAN MATERI PRASYARAT UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN REAKSI REDOKS DI KELAS X SMA NEGERI 4 PEKANBARU

Keyword : Cooperative Learning Make a Match, Student Achievment.

Sari Ayu Sabatini*, Herdini**, Erviyenni*** No.HP:

Departement of Chemistry Education Faculty of Teacher s Training and Education University of Riau

Novita Susanti, Jimmi Copriady dan Islamias Program Studi Pendidikan Kimia FKIP Universitas Riau

Study Program of Chemistry Faculty of Teacher Training and Education University Of Riau

Lenni*, Maria Erna**, Erviyenni*** No. Hp:

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF LISTENING TEAM UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN KOLOID DI KELAS XI SMAN 10 PEKANBARU

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF INSIDE OUTSIDE CIRCLE

PEMBERIAN MATERI PRASYARAT UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN LARUTAN PENYANGGA DI KELAS XI SMA NEGERI 1 PEKANBARU

Kata kunci : Pembelajaran Kooperatif Tipe TSOS, Prestasi Belajar ABSTRACT

Fannia Lestari, Rini, Elva Yasmi Amran Phone :

Program Studi Pendidikan Kimia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau

THE USE OF ANIMATION MEDIA PREZI DEKSTOP FOREVER CAN IMPROVE STUDENT ACHIEVEMENT ON THE SUBJECT OF KOLOID CLASS XI SAINS SMA TRI BHAKTI PEKANBARU

Anggi Desviana Siregar *, Rini **, Herdini *** No. Hp :

Betti Okta Piani*, Elva Yasmi**, Johni Azmi*** phone:

*

Abstrak. Kata Kunci: Pembelajaran Kooperatif, Word square, Koloid dan Prestasi Belajar. Abstract

Dewi Indriani, Miharty, dan Jimmi Copriady Program Studi Pendidikan Kimia FKIP Universitas Riau

Dita Amelia*, Johni Azmi**, Jimmi Copriady*** No.

Rezki Hidayat*, Maria Erna **, R Usman Rery*** NO Hp:

dipahami siswa dengan baik sehingga berdampak pada hasil belajar siswa yang dibuktikan dengan rendahnya nilai ulangan harian siswa.

PENERAPAN STRATEGI GENIUS LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN KOLOID DI KELAS XI SMA NEGERI 2 SIAK HULU

Melta Fina*, Betty Holiwarni**, Rini *** No Hp :

Program Studi Pendidikan Kimia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau

Transkripsi:

1 PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN FIRE-UP UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN HIDROLISIS GARAM DI KELAS XI SMA BABUSSALAM PEKANBARU Hasnul Habiba *, Johni Azmi **, Sri Haryati *** Email :*hasnulhabiba@yahoo.com No. Hp :082174138006 Program Studi Pendidikan Kimia Universitas Riau Kampus Bina Widya Km 12,5 Simpang Baru Pekanbaru 28293 Abstract:This research aims to increase student achievement on the subject Hydrolysis of Salt in class XI SMA BABUSSALAM PEKANBARU. This research is a kind of experiment research with pretest-posttest design. The research was conducted in SMA BABUSSALAM PEKANBARU. The samples of this research were the students of class Xl IPA 1 as the experimental class and students of class XI IPA 2 as the control class. Experimental class is a class that is applied active learning strategy FIRE-UP, while the control class was not. Data analysis technique used is the t-test. Based on analysis of data obtained t arithmetic > t table is 3,78 > 1,67, means that the application of active learning strategy FIRE-UP can improve student achievement on the subject of Salt Hydrolysis in class XI Science SMAN BABUSSALAM PEKANBARU increase learning achievement category in the experimental class is based on the normalized gain scores (N-Gain) relatively high at 0.7138. Keywords : Learning Strategy FIRE-UP, Learning Achievement, and Hidrolysis of Salt

2 PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN FIRE-UP UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN HIDROLISIS GARAM DI KELAS XI SMA BABUSSALAM PEKANBARU Hasnul Habiba *, Johni Azmi **, Sri Haryati *** Email :*hasnulhabiba@yahoo.com No. Hp :082174138006 Program Studi Pendidikan Kimia Universitas Riau Kampus Bina Widya Km 12,5 Simpang Baru Pekanbaru 28293 Abstract: Penelitian bertujuan untuk meningkatkanprestasi belajar siswa pada pokok bahasan Hidrolisis Garam di kelas XI SMA BABUSSALAM Pekanbaru. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan desain pretest-posttest. Penelitian dilaksanakan di SMA BABUSSALAM Pekanbaru. Sampel dari penelitian adalah siswa kelas XI IPA1 sebagai kelas eksperimen dan siswa pada kelas XI IPA 2 sebagai kelas kontrol. Kelas eksperimen adalah kelas yang diterapkan strategi pembelajaran aktif FIRE-UP, sedangkan kelas kontrol tidak diberi perlakuan. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji t. Berdasarkan hasil uji analisis data diperoleh t hitung > t tabel yaitu 3,78 > 1,67, artinya penerapan strategi pembelajaran FIRE-UP dapat meningkatkan prestasi belajar siswa pada pokok bahasan Hidrolisis Garam di kelas XI SMA BABUSSALAM Pekanbaru dengan kategori peningkatan prestasi belajar pada kelas eksperimen berdasarkan skor gain ternormalisasi (N-Gain) tergolong tinggi yaitu sebesar 0,7138. Keywords :Strategi Pembelajaran FIRE-UP, Prestasi Belajar, Hidrolisis Garam

3 PENDAHULUAN Kegiatan belajar merupakan kegiatan paling pokok dalam keseluruhan proses pendidikan di sekolah. Hal ini berarti bahwa berhasil tidaknya pencapaian tujuan pendidikan banyak bergantung kepada bagaimana proses belajar yang di alami oleh siswa sebagai anak didik (Slameto, 2010). Agar proses pembelajaran berjalan efektif, seorang guru harus mampu untuk membelajarkan siswa dan membuat siswa lebih aktif serta termotivasi dalam proses pembelajaran. Hasil belajar yang optimal merupakan tujuan utama yang ingin dicapai dalam proses pembelajaran (Djamarah 2010) Berdasarkan informasi dari seorang guru kimia di SMA BABUSSALAM Pekanbaru pada tahun ajaran 2012/2013, prestasi belajar kimia siswa pada pokok bahasan hidrolisis garam masih rendah, hal ini dapat dilihat dari nilai ulangan pada pokok bahasan hidrolisis garam tidak mencapai Kriteria Ketuntasan Minimum (KKM) yang ditetapkan sekolah yaitu 77. Siswa tidak dapat mencapai KKM hampir sebanyak 48%. Walaupun metode yang digunakan bukan hanya metode ceramah dan diskusi, tidak semua siswa terlihat aktif dalam belajar. Salah satu aktivitas yang dianggap masih kurang adalah penguasaan materi oleh siswa dan keaktifan siswa dalam mengerjakan soal-soal latihan yang diberikan guru di sekolah. Penerapan strategi pembelajaran yang tepat diharapkan dapat mengatasi rendahnya prestasi belajar siswa. Salah satu alternatifnya adalah dengan menerapkan strategi pembelajaran FIRE-UP. Strategi pembelajaran kelompok ini dirancang untuk memberi kesempatan kepada siswa untuk berperan serta dalam belajar kelompoknya. Menurut Madden (2002) strategi pembelajaran FIRE-UP merupakan salah satu strategi yang dapat mengembangkan daya fikir siswa sehingga diharapkan prestasi belajar siswa meningkat. Keunggulan dari strategi FIRE-UP adalah pemberian tugas-tugas pada siswa, yaitu tugas pengetahuan awal dan lembar kerja siswa. Sehingga siswa lebih banyak dituntut untuk belajar, dan siswa akan semakin terlatih dalam mengerjakan soalsoal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan prestasi belajar siswa pada pokok bahasan Hidrolisis Garam dengan penerapan strategi pembelajaran FIRE- UP di kelas XI SMA BABUSSALAM Pekanbaru serta untuk mengetahui kategori peningkatan prestasi belajar siswa melalui penerapan strategi pembelajaran FIRE-UP pada pokok bahasan hidrolisis garam di kelas XI SMA BABUSSALAM Pekanbaru. METODE PENELITIAN Penelitian telah dilaksanakan di SMA BABUSSALAM Pekanbaru pada semester genap tahun ajaran 2013/2014 dimulai pada bulan Februari 2014 sampai dengan bulan Oktober 2014. Populasi penelitian merupakan sampel total yang ditentukan secara acak berdasarkan hasil tes materi prasyarat yang telah berdistribusi normal dan diuji kehomogenannya. Diperoleh kelas XI IPA 1 sebagai kelompok eksperimen dan kelas XI IPA 2 sebagai kelompok kontrol. Bentuk penelitian adalah penelitian eksperimen yang dilakukan terhadap dua kelas dengan desain pretest-posttest seperti Tabel 1.

4 Tabel 1. Rancangan Penelitian Kelas Pre test Perlakuan Post test Eksperimen Kontrol T 0 T 0 X - T 1 T 1 Keterangan: T 0 : Nilai pretest kelas eksperimen dan kelas kontrol X : Perlakuan terhadap kelas eksperimen dengan pemberian tugas materi prasyarat T 1 : Nilai posttest kelas eksperimen dan kelas kontrol (Nazir, 2003) Teknik pengumpulan data dalam penelitian adalah teknik test. Data yang dikumpulkan diperoleh dari : (1) Hasil tes materi prasyarat, (2) Pretest, dilakukan pada kedua kelas sebelum pembelajaran pokok bahasan hidrolisis garam, dan (3) Posttest, diberikan pada kedua kelas setelah pembelajaran hidrolisis garam. Sedangkan teknik analisis data yang digunakan pada penelitian adalah uji-t. Pengujian statistik dengan ujit dapat dilakukan berdasarkan kriteria data yang berdistribusi normal.oleh sebab itu, sebelum dilakukan pengolahan data, terlebih dahulu dilakukan uji normalitas menggunakan uji Liliefors.Jika harga L maks < L tabel, maka data berdistribusi normal. Harga L tabel diperoleh dengan rumusan: ( Agus Irianto, 2003) Setelah data berdistribusi normal, kemudian dilakukan uji homogenitas dengan menguji varians kedua sampel (homogen atau tidak) terlebih dahulu, dengan rumus: F Varians Terbesar Varians Terkecil Kemudian dilanjutkan dengan uji kesamaan rata-rata menggunakan uji-t dua pihak untuk mengetahui kehomogenan kemampuan kedua sampel.rumus uji-t pada uji homogenitas juga digunakan untuk melihat perubahan hasil belajar berupa prestasi belajar siswa antara kelas eksperimen dan kelas kontrol. Uji hipotesis yang digunakan merupakan uji-t pihak kanan dengan rumusan sebagai berikut: t = Sg merupakan standar deviasi gabungan yang dihitung menggunakan rumus: Peningkatan prestasi belajar setelah penerapan strategi pembelajaran FIRE-UP ditentukan dengan uji gain ternormalisasi (N-gain). Nilai rata-rata gain yang

5 ternormalisasi <g> dapat mengukur efektifitas penerapan strategi pembelajaran yang digunakan, dengan rumus sebagai berikut: Rata-rata N-gain = Untuk melihat klasifikasi nilai N-Gain ternormalisasi dapat dilihat pada Tabel 2 Tabel 2Klasifikasi nilai N-Gain Rata-rata N-Gain ternormalisasi Klasifikasi N-Gain > 0,70 Tinggi 0,30 < N-Gain < 0,70 Sedang N-Gain < 0.30 Rendah Keterangan : N-Gain = Peningkatan prestasi belajar siswa (Hake, 1998) HASIL DAN PEMBAHASAN a. Uji Hipotesis Data yang digunakan untuk uji hipotesis dalam penelitian ini adalah selisih antara nilai posttest dan pretest. Selisih nilai tersebut menunjukkan besarnya peningkatan prestasi belajar siswa sebelum dan sesudah belajar materi hidrolisis garam dan diberi perlakuan.hasil analisis uji hipotesis dapat dilihat pada Tabel 3 Tabel 3 Hasil Uji Hipotesis Kelas N X S g t tabel t hitung Ekperimen 36 1840 51,1111 8,3706 1,67 3,78 Kontrol 38 1656 43,5790 Peningkatan prestasi belajar siswa dengan penerapan strategi pembelajaran FIRE-UP besar daripada peningkatan prestasi belajar siswa tanpa penerapan strategi pembelajaran FIRE-UP apabila memenuhi kriteria t hitung > t tabel dengan kriteria probabilitas 1 α yaitu 0,95 dan dk = n 1 + n 2 2. Hasil perhitungan diperoleh t hitung = 3,78 dan nilai t tabel pada α = 0,05 dengan dk = 72 adalah 1,67. Nilai t hitung lebih besar daripada t tabel (3,78> 1,67) dengan demikian penerapan strategi pembelajaran FIRE-UP dapat meningkatkan prestasi belajar siswa pada pokok bahasan hidrolisis garam dikelas XI IPA SMA BABUSSALAM Pekanbaru. b. Peningkatan Prestasi Belajar Siswa Data yang digunakan untuk mengetahui kategori peningkatan prestasi belajar siswa dalam penelitian ini adalah data hasil perhitungan perbedaan rata-rata gain ternormalisasi (N-Gain) yang disebabkan oleh perbedaan rata-rata nilai pretest dan posttest. Dimana prestasi belajar kelas eksperimen termasuk kategori tinggi dengan nilai

6 0,7138 sedangkan prestasi belajar kelas kontrol termasuk kategori sedang dengan nilai 0,5698. Dengan penerapan strategi pembelajaran FIRE-UP menjadikan siswa lebih memahami materi hidrolisis garam. Adanya tugas pengetahuan awal (Foundation) membuat siswa terlebih dahulu harus membaca pokok bahasan materi yang akan dipelajari, sebagai persiapan siswa untuk menerima pelajaran yang akan disampaikan oleh guru. Pengetahuan awal ini mempunyai peranan penting untuk membantu siswa menerima materi yang akan dipelajari pada tahap Intake Information. Sebab menurut Wina Sanjaya (2011) pengetahuan yang dikontruksi oleh anak sebagai subjek, maka akan menjadi pengetahuan yang bermakna sehingga pengetahuan itu dapat diingat lebih lama maka siswa memperoleh prestasi belajar yang baik, sedangkan pengetahuan yang hanya diperoleh dari proses pemberitahuan tidak akan menjadi pengetahuan yang bermakna. Pengetahuan itu hanya untuk diingat sementara setelah itu dilupakan. Pada tahap Intake Information guru menjelaskan materi pelajaran mengenai hidrolisis garam dan siswa mendengarkan dengan seksama sehingga menambah wawasan siswa yang sebelumnya telah membaca mengenai hidrolisis garam sehingga siswa lebih mudah untuk mengikuti pembelajaran karena sudah mulai sedikit paham dengan materi tersebut. Selanjutnya pada tahapan Real Meaning, siswa mengasimilasi pengetahuan awalnya dengan pengetahuan yang baru diterima dengan cara mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru berupa LKS. Pada tahapan Express Your Knowledge dan Use Available siswa berdiskusi dalam kelompok dimana terjadi interaksi antar siswa untuk saling melengkapkan pengetahuannya, bertanya kepada teman dan memberikan pendapat dalam mengerjakan LKS.Dengan telah adanya pengetahuan awal siswa dan informasi dari guru, siswa menjadi termotivasi dalam mengerjakan LKS Selain itu, siswa berani mengungkapkan pendapat, bertanya, dan menjawab, sehingga siswa terlihat aktif dalam pembelajaran ini, sesuai dengan yang dikatakan Nurrachman (2009) bahwa peserta didik yang terlibat aktif belajar, bertanya, dan menjawab, serta saling berinteraksi membahas materi pembelajaran akan berpengaruh pada hasil belajarnya. Pada tahap Plan of Action, siswa dituntut untuk merencanakan tindakan yang dilakukan. Perencanaan tindakan yang dilakukan dalam hal ini yaitu terlihat dari hasil diskusi siswa terhadap LKS yang telah dikerjakan kemudian dipresentasikan. Strategi pembelajaran FIRE-UP adalah strategi yang memberi penekanan untuk mempengaruhi pola interaksi siswa yang melibatkan siswa dalam menelaah materi sebelum pelajaran dimulai yang diberikan sebagai tugas pengetahuan awal siswa. Strategi pembelajaran FIRE-UP menitik beratkan pada usaha pengembangan keterampilan berfikir untuk memproses informasi baru yang berguna. SIMPULAN DAN REKOMENDASI A. Kesimpulan Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan maka dapat diambil kesimpulan bahwa penerapan strategi pembelajaran FIRE-UP dapat meningkatkan prestasi belajar siswa pada pokok bahasan hidrolisis garam di kelas XI SMA BABUSSALAM Pekanbaru dengan kategori peningkatan prestasi belajar siswa di kelas XI SMA

7 BABUSSALAM Pekanbaru melalui penerapan strategi pembelajaran FIRE-UP termasuk kategori tinggi sebesar 0,7138. B. Rekomendasi Berdasarkan kesimpulan yang diperoleh dari penelitian bahwa strategi pembelajaran FIRE-UP dapat dijadikan sebagai salah satu alternatif strategi pembelajaran untuk meningkatkan prestasi belajar siswa khususnya pada pokok bahasan hidrolisis garam. DAFTAR PUSTAKA Agus Irianto. 2003.Statistika Konsep Dasar dan Aplikasi. Jakarta : Kencana Djamarah, B. Zain. 2010. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta : Rineka Cipta Hake, R. 1998. Interactive Engagement Versus Tradisiona Methods: A Six Thousand Student Survey of Mechanics Test Data For Introductory Physic Course. Am. J Phys. 66 No. 1.64-74 Madden, T.L. 2002. FIRE-Up Your Learning. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama Nazir. 2003.Metode Penelitian. Jakarta : Ghalia Indonesia. Nurrachman. 2009. Meningkatkan Partisipasi Belajar Siswa Kelas X (dalam bertanya, menjawab dan berpendapat) pada Mata Pelajaran Geografi dengan Menggunakan Traffic Light Card (TFC).Http://www.baiturrahman.com. Diakses tanggal 03 Juni 2014 Slameto.2010, Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta. Sanjaya, Wina. 2011. Srategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta : Kencana Prenada Media Group