BAB I PENDAHULUAN. berbagai hal, termasuk perkembangan teknologi informasi dan komunikasi.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. sangat dibutuhkan manusia, dan manusia tidak bisa hidup tanpa

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 LatarBelakang

BAB I PENDAHULUAN. kepada khalayak. Media adalah salah satu unsur terpenting dalam komunikasi. Pada

BAB I PENDAHULUAN. Industri penyiaran di Indonesia menunjukkan perkembangan yang sangat pesat

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi sekarang ini teknologi dan informasi berkembang

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini kebutuhan akan informasi dan diiringi dengan kemajuan zaman yang sangat pesat,

BAB I PENDAHULUAN. Semakin majunya perkembangan zaman, dunia teknologi pun ikut

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Komunikasi merupakan kegiatan yang dibutuhkan dalam kehidupan

BAB I PENDAHULUAN. vindonesia ke-17 pada tanggal 17 Agustus Siaran langsung itu masih

BAB I PENDAHULUAN. Komunikasi merupakan kegiatan sehari-hari yang sangat penting,

BAB I PENDAHULUAN. satunya melalui media massa, seperti televisi, radio, internet dan surat kabar.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. mengakibatkan kebutuhan masyarakat akan informasi semakin besar. Dan informasi

BAB 1 PENDAHULUAN. begitu cepat, termasuk perkembangan teknologi informasi dan telekomunikasi.

BAB 1 PENDAHULUAN. Komunikasi merupakan kegiatan sehari-hari yang sangat penting,

BAB I PENDAHULUAN. Informasi sudah menjadi kebutuhan setiap manusia untuk mencapai suatu tujuan.

BAB I PENDAHULUAN. Sejalan dengan perkembangan teknologi komunikasi yang kian canggih,

BAB I PENDAHULUAN. Pesan bisa menjadi sebuah informasi yang sangat penting untuk

BAB I PENDAHULUAN. ataupun muda, bahkan anak-anak pun hampir menghabiskan masa. tetapi dengan kehadiran televisi yang merupakan alat ini, maka impian

BAB I PENDAHULUAN. bergantung kepada dirinya sendiri, melainkan membutuhkan kehadiran orang lain.

BAB I PENDAHULUAN. tetapi bisa juga melalui wadah media seperti majalah, koran, internet, radio dan

BAB 1 PENDAHULUAN. Dunia pertelevisian di Indonesia merupakan dunia baru bagi masyarakat

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Semakin berkembangnya stasiun TV di Indonesia, tidak dipungkiri

BAB I PENDAHULUAN. media atau khalayak menggunakan media sebagai pemuas kebutuhannya. Sumber

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi saat ini, peran media massa sangat penting dalam

BAB I PENDAHULUAN. Perangkat televisi menjadi suatu kebiasaan yang popular dan hadir secara luas

BAB I PENDAHULUAN. proses kehidupannya, manusia akan selalu terlihat dalam tindakan tindakan

BAB I PENDAHULUAN. Media massa adalah sarana penunjang bagi manusia untuk memenuhi

BAB I PENDAHULUAN. kebutuhan akan informasi. Untuk mengetahui dengan jelas segala hal yang terjadi

BAB I PENDAHULUAN. yang penting yang tidak dapat dipisahkan dari sejarah perkembangan umat

BAB I PENDAHULUAN. disesuaikan dengan karakteristik serta viewing-habbit masyarakat

BAB I PENDAHULUAN 1.1

BAB I PENDAHULUAN. seluruh dunia. Media televisi menjadi penting dari semua media yang ada di

BAB I PENDAHULUAN. Kehadiran media televisi di era kemajuan teknologi informasi dan komunikasi, banyak membawa berkah bagi masyarakat.

BAB I PENDAHULUAN. televisi tetap mendominasi komunikasi secara audio dan visual. mendapatkan apa-apa dari tayangan yang telah tersaji.

BAB I PENDAHULUAN. untuk memperoleh informasi dan pengetahuan serta wadah untuk menyalurkan ide,

BAB I PENDAHULUAN. jenis kelamin, pendidikan, maupun status sosial seseorang. Untuk mendukung

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Keberadaan televisi di Indonesia saat ini bertumbuh sangat pesat. Hingga

BAB I PENDAHULUAN. seseorang. Komunikasi tidak saja dilakukan antar personal, tetapi dapat pula

BAB 1 PENDAHULUAN. terbaru setiap hari dan tanpa disadari oleh kita telah memasuki era baru yakni era

1.1 LATAR BELAKANG MASALAH

BAB 1 PENDAHULUAN. Komunikasi merupakan hal penting untuk dapat berinteraksi dengan orang lain maupun

BAB I PENDAHULUAN. Pentingnya komunikasi tidak dapat dipungkiri sebagai alat untuk

BAB I PENDAHULUAN. kabar, menonton berita, mendengarkan radio, mengakses berita melalui internet.

BAB I PENDAHULUAN. Televisi saat ini adalah sarana elektronik yang paling digemari dan dicari

BAB I PENDAHULUAN. suatu kegiatan penyelenggaraan siaran radio dan televisi. Radio dan televisi

BAB 1 PENDAHULUAN. ke komunikan. Media massa yang terdiri dari media cetak dan elektronik dapat

BAB I PENDAHULUAN. bahasa sebagai alat penyalurnya. Dalam bahasa komunikasi, pernyataan

BAB I PENDAHULUAN. tinggi dibanding dengan makhluk lainnya, karena manusia memiliki naluri dan akal

BAB I PENDAHULUAN. turut merubah peradaban manusia. Bukan hanya itu, teknologi juga merubah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. membuat pemirsanya ketagihan untuk selalu menyaksikan acara-acara yang ditayangkan.

BAB I PENDAHULUAN. dari kehidupan masyarakat. Media massa memberikan arti yang sangat

BAB I. Pendahuluan. baik itu lingkungan rumah, sekolah, kampus maupun lingkungan kerja 1.

BAB I PENDAHULUAN. terjadi dalam berbagai konteks kehidupan manusia mulai dari kegiatan

BAB I PENDAHULUAN. dan televisi dapat menjadi candu (Morrisan, 2004:41) harus menyajikan acara yang bermutu.

BAB 1 PENDAHULUAN. munculnya berbagai media komunkasi yang semakin canggih sehingga mampu

BAB I PENDAHULUAN. Dari awal terciptanya manusia, yang dilahirkan dengan sebutan human social

BAB I PENDAHULUAN. Sebagai makhluk sosial manusia senantiasa ingin berhubungan dengan

BAB I PENDAHULUAN. pikiran atau perasaan oleh seseorang (komunikator) kepada orang lain

BAB I PENDAHULUAN. majalah, radio, televise dan film. Komunikasi massa merupakan produksi dan

BAB I PENDAHULUAN. itu sendiri merupakan proses penyebaran unsur-unsur baru khususnya

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dunia telah menjadi sistem pertukaran informasi yang pesat dan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Komunikasi merupakan inti dari kehidupan. Dalam hidup, apa saja yang kita

BAB 1 PENDAHULUAN. berkembang sangat pesat. Apalagi banyak masyarakat yang membutuhkan teknologi itu

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dalam era informasi sekarang ini, masyarakat sangat membutuhkan

BAB I PENDAHULUAN. media massa karena sifatnya yang lebih efisien dan cepat. Media massa kini tidak

BAB I PENDAHULUAN. katanya dari bahasa latin communicatio yang berarti proses penyampaian suatu. pernyataan oleh seseorang kepada orang lain.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. makhluk sosial sangatlah penting untuk bisa berkomunikasi secara global

BAB I PENDAHULUAN. manusia. Dalam berkomunikasi, ada pesan yang disampaikan, berbicara pada

BAB I PENDAHULUAN. Komunikasi merupakan proses penyampaian pesan atau informasi oleh

BAB I PENDAHULUAN. Dunia Broadcasting (penyiaran) adalah dunia yang selalu menarik

BAB I PENDAHULUAN. communicatio yang diturunkan dari kata communis yang berarti membuat

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi yang semakin cepat di era globalisasi ini

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Informasi menjadi salah satu hal penting dalam kehidupan manusia, tak

BAB I PENDAHULUAN. Komunikasi merupakan proses penyampaian pesan atau informasi oleh

BAB I PENDAHULUAN. bagian internal dari sistem tatanan kehidupan sosial manusia dan

BAB I PENDAHULUAN. kita ketahui apabila kita perhatikan lebih jauh lingkungan sekitar kita.

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. membuat setiap orang melakukan berbagai bentuk komunikasi, seperti

BAB I PENDAHULUAN. dibutuhkan manusia untuk berinteraksi, komunikasi dalam kegiatan manusia

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. pesan oleh komunikator kepada komunikan melalui media yang. pribadi, komunikasi kelompok, komunikasi organisasi, komunikasi massa,

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. waktu. Wawan (2014:11) menyatakan melalui informasi manusia juga dapat mengetahui

BAB I PENDAHULUAN. berkomunikasi kita tidak lepas dari teknologi. Karena teknologi memiliki

BAB 1 PENDAHULUAN. perkembangan zaman. Televisi itu sendiri telah banyak menyentuh kepentingan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan teknologi komunikasi dan informasi telah mendukung

I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. cara yang ditempuh untuk dapat berkomunikasi seperti melalui media massa,

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat, terutama dalam penyampaian informasi. mengubah sikap (attitude), pendapat (opinion) atau prilaku (behavior).

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan dunia pertelevisian di Indonesia mulai marak sejak

BAB I PENDAHULUAN. meresap banyak informasi secara langsung dari media. berubah sesuai dengan situasi yang berlaku. 2 Komunikasi mengacu tindakan

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Di zaman globalisasi saat ini perkembangan terjadi begitu cepat dalam berbagai hal, termasuk perkembangan teknologi informasi dan komunikasi. Perkembangan teknologi dan komunikasi yang begitu pesat sehingga memberi pengaruh kepada masyarakat dalam mendapatkan informasi-informasi terbaru setiap hari dan tanpa disadari kita telah memasuki era baru yaitu era informasi sejalan dengan itu media komunikasi pun ikut berkembang mulai dari surat kabar, radio dan alat komunikasi lain. Media televisi menyediakan informasi dan kebutuhan manusia dengan program-program yang terdiri dari informasi, pendidikan, hiburan. Saat ini di indonesia sendiri dunia pertelevisian berkembang sangat pesat terbukti dengan munculnya TVRI sebagai stasiun televisi pemerintah pada tahun 1962 lalu diikuti dengan munculnya stasiun-stasiun televisi swasta nasional dan lokal seperti RCTI, SCTV, MNC, INDOSIAR, ANTV, METROTV, TRANSTV, TRANS 7, TV one, GLOBAL TV dan lainnya. 1

2 Televisi merupakan media paling efektif dalam menyampaikan pesan, karena televisi memberikan informasi pesan secara audio dan visual. Televisi juga menyediakan informasi dan kebutuhan manusia dengan sajian program program yang menarik, kreatif, inovatif, seperti program berita, drama, dan non drama. Tayangan TV bukan lagi menjadi sesuatu yang mahal ataupun sulit dicari, hampir disetiap rumah memiliki pesawat televisi. Selain itu kemudahan mengakses tayangan televisi juga yang membuat pertelevisian semakin berkembang. Selain menggunakan pesawat, kitapun dapat mengakses siaran televisi melalui media lain seperti internet TV (TV streaming) atau bahkan telepon genggam yang memungkinkan kita mengakses dimanapun dan kapanpun. Setiap stasiun TV memposisikan diri sebagai TV yang secara khusus menyiarkan tayangan tertentu. Seperti TVRI yang ditayangakan didominasi oleh tayangan berita yang mendidik sekaligus mendukung program pemerintah. Kini program-program acara hiburan semakin beragam, salah satunya yang ditayangkan oleh TRANS TV. TRANS TV telah mengeluarkan program baru yang tentu saja diharapkan mampu mengangkat pamor televisi dalam persaingan program terpopuler. Salah satunya tayangan talkshow Basa Basi ( Bahas Sana Bahas Sini ) yang dibawakan oleh presenter Cici Pada bersama Wendi Cagur sehingga sukses mengambil perhatian masyarakat.

3 Program acara talkshow Basa Basi tayang setiap senin jum at yang ditayangkan Live pukul 10.00 WIB. Program ini selalu menghadirkan bintang tamu yang sedang populer dan tema-tema yang dibahas adalah hal-hal yang sedang hits diperbincangkan banyak orang. Program ini dikemas secara menarik namun tetap memberikan informasi yang berguna bagi masyarakat dan tetap menjaga nilai-nilai inspiratif nya. Host program acara talkshow Basa Basi yaitu Cici Panda presenter yang belakangan menjadi comedian semejak keterlibatannya dalam program Indonesia Lawak Klub ( ILK ) mampu menunjukkan keahliannya berbicara pada program tersebut. Sementara Wendy Cagur yang memang seorang comedian menjadi pasangan yang ideal bagi Cici Panda dalam membangun suasana santai di panggung menjadi alasan terbentuknya chemistry yang hebat dan Wendy Cagur sebagai cohost pada program tersebut. Cici panda membuktikan diri sebagai presenter yang handal namun mampu berempati merasakan apa yang dirasakan oleh bintang tamu yang dihadirkan walau kadang diselingi guyonan wendi cagur namun cici panda tetap bisa menguasai diri dan berusaha menyimak tutur kata bintang tamu. Dari segi panggung program Basa Basi dihias bagaikan ruang tamu dengan interior modern dan warna-warni sehingga sangat menarik. Guyonan wendi cagur yang sering kali menjadi penyejuk suasana membuat acara ini semakin menarik dan tidak membosankan.

4 Sehingga acara talkshow Basa Basi di TRANS TV ini dapat memiliki daya tarik yang cukup baik untuk para pemirsa yang ada di rumah maupun yang di studio agar program acara Basa Basi TRANS TV mampu memenuhi rasa keingin tahuan masyakat terhadap public figure (artis) yang sedang ramai di perbincangkan. Berdasarkan uraian diatas maka penulis tertarik untuk melakukan penelitian dengan judul Daya Tarik Presenter dan Minat Menonton Program Acara Talkshow Basa Basi (Bahas Sana Bahas Sini) di Trans TV Terhadap Ibu-Ibu Rt 002 Rw 02 Kelurahan Joglo Jakarta Barat. 1.2 Rumusan Masalah Penulis memilih program acara basa-basi (bahas sana-bahas sini) TRANS TV karena acara ini sedang digandrungi dan diperbincangkan oleh khalayak umum. Lalu penulis memilih Ibu-Ibu RT002 RW02 Kelurahan Joglo Jakarta Barat karena mereka adalah salah satu segmentasi dari program acara basa-basi (bahas sana-bahas sini) TRANS TV, yaitu Ibu Ibu Rumah Tangga. Maka dari itu penulis memilih program acara basa-basi (bahas sana-bahas sini) TRANS TV dan Ibu-Ibu RT002 RW02 Kelurahan Joglo Jakarta Barat. Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan diatas, maka dapat dikemukakan perumusan masalah sebagai berikut: Bagaimana Daya Tarik Presenter dan Minat Menonton Program Acara Talkshow Basa Basi (Bahas Sana Bahas Sini) di Trans TV Terhadap Ibu-Ibu Rt 002 Rw 02 Kelurahan Joglo Jakarta Barat?

5 1.3 TUJUAN PENELITIAN Adapun tujuan dari penelitian ini adalah: 1. Untuk mengetahui Daya Tarik Presenter dan Minat Menonton Program Acara Talkshow Basa Basi (Bahas Sana Bahas Sini) di Trans TV Terhadap Ibu-Ibu Rt 002 Rw 02 Kelurahan Joglo Jakarta Barat. 2. Untuk memenuhi syarat kelulusan Strata 1 (S1) Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Esa Unggul Jakarta. 1.4 MANFAAT PENELITIAN Manfaat yang bisa peneliti ambil dari penelitian ini terbagi menjadi dua, yakni manfaat teoritis dan manfaat praktis, yaitu: 1.4.1 Secara Teoritis Penelitian ini diharapkan dapat menjadi bahan bacaan bagi yang membutuhkan untuk menambah pengetahuan ataupun wawasan dalam mengetahui Daya Tarik Presenter dan Minat Menonton Program Acara Talkshow Basa Basi (Bahas Sana Bahas Sini) di Trans TV Terhadap Ibu-Ibu Rt 002 Rw 02 Kelurahan Joglo Jakarta Barat. 1.4.2 Secara Praktis 1) Menambah wawasan dan pemahaman peneliti mengenai apa yang menjadi alasan dan tanggapan pemirsa mengenai program acara Basa Basi TRANS TV.

6 2) Sebagai bentuk praktik dan teori komunikasi yang peneliti dapatkan di perkuliahan. 3) Sebagai referensi ilmu pengetahuan baru kepada orang banyak pada umumnya yang membaca skripsi ini dan mahasiswa fakultas ilmu komunikasi pada khususnya. 1.5 SISTEMATIKA PENULISAN SISTEMATIKA PENULISAN Skripsi ini disusun berdasarkan sistematika penulisan sebagai berikut : BAB I PENDAHULUAN Berisi tentang latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, dan sistematika penulisan. BAB II KERANGKA TEORI Peneliti mengemukakan definisi-definisi teoritis dan konseptual yang akan mendukung penelitian skripsi seperti : Komunikasi, Komunikasi Massa, Televisi, Talkshow, Teori S-O-R, Daya Tarik, Presenter, Minat Menonton, Operasional Variabel, dan Kerangka Pemikiran. BAB III METODOLOGI PENELITIAN Berisi tentang jenis penelitian, subjek dan objek penelitian, populasi dan sampel, teknik pengumpulan data, dan analisis data.

7 BAB IV PEMBAHASAN Pada bab ini menjelaskan mengenai hasil penelitian yang penulis lakukan, berisikan penjelasan hasil dari pengumpulan data yang peneliti dapatkan selama melakukan penelitian. BAB V PENUTUP Bab ke V ini adalah bab penutup yang berisi kesimpulan dan saran bab ini juga berisi hasil penelitian.