PENGARUH TERAPI BERMAIN DENGAN TEKNIK BERCERITA TERHADAP KECEMASAN PADA ANAK USIA PRASEKOLAH (3-5 TAHUN) RSU SARI MUTIARA MEDAN TAHUN 2014

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI. Oleh : MUTIARA SIBURIAN

HUBUNGAN BEBAN KERJA PERAWAT DENGAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEPERAWATAN DI UNIT PERAWATAN INTENSIF RSUD Dr. PIRNGADI KOTA MEDAN TAHUN 2014

PROGRAM STUDI NERS FAKULTAS KEPERAWATAN & KEBIDANAN UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA

SKRIPSI HUBUNGAN PENGETAHUAN PERAWAT DENGAN KELENGKAPAN DOKUMENTASI ASUHAN KEPERAWATAN DI RSUD DR. PIRNGADI MEDAN. Oleh VITOE FUSANTO

PROGRAM STUDI NERS FAKULTAS KEPERAWATAN & KEBIDANAN UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA

HUBUNGAN PELAKSANAAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK DENGAN TINGKAT KECEMASAN PADA PASIEN POST OPERASI DI RUMAH SAKIT PABATU TAHUN 2014

SKRIPSI HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN KECEMASAN MENGHADAPI PERUBAHAN FISIK PADA IBU PRE MENOPAUSE

HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN TINGKAT KECEMASAN PASIEN PRE APPENDIKTOMI DI RUANG KELAS III BEDAH RSU SWADANA DAERAH TARUTUNG TAHUN 2013

SKRIPSI HUBUNGAN TEKNIK PEMASANGAN DAN PERAWATAN KATETER INTRAVENA DENGAN KEJADIAN PHLEBITIS DI RUMAH SAKIT UMUM SARI MUTIARA MEDAN TAHUN 2014

PENGARUH PERAWATAN DOWER KATETER TERHADAP TANDA-TANDA INFEKSI SALURAN KEMIH PADA PASIEN RAWAT INAP DI RSUD Dr. PIRNGADI MEDAN TAHUN 2014

PENGARUH MUTU PELAYANAN KEPERAWATAN DI RUANG RAWAT INAP TERHADAP KEPUASAN PASIEN DI RUMAH SAKIT UMUM SARI MUTIARA MEDAN TAHUN 2014

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG PEMILIHAN DAN PENYAJIAN MAKANAN DENGAN KECUKUPAN GIZI BALITA DI KELURAHAN DWIKORA HELVETIA MEDAN TAHUN 2014

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG KANKER PAYUDARA TERHADAP PENGETAHUAN SISWI KELAS XI DI SMK NEGERI 8 MEDAN TAHUN 2014

PERNYATAAN PENGARUH JUMLAH PENARIKAN CAIRAN TUBUH TERHADAP TEKANAN DARAH PASIEN YANG MENJALANI HEMODIALISA DI INSTALASI HEMODIALISIS RSUD DR

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN SADARI TERHADAP PENGETAHUAN SISWI TENTANG KANKER PAYUDARA DI SMK YAYASAN HASANUDDIN MEDAN TAHUN 2014

HUBUNGAN PAPARAN PORNOGRAFI DENGAN PERILAKU SEKSUAL REMAJA DI KELAS XI SMA NEGERI 1 HUTABAYURAJA KABUPATEN SIMALUNGUN TAHUN 2014

HUBUNGAN KONSEP DIRI PERAWAT DENGAN PELAYANAN KEPERAWATAN DI RUMAH SAKIT UMUM INSANI STABAT TAHUN 2014

HUBUNGAN BEBAN KERJA PERAWAT DENGAN KINERJA PERAWAT DI RUANG INSTALASI RINDU A RSUP. H. ADAM MALIK MEDAN TAHUN 2014

GAMBARAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN TENTANG MUTU PELAYANAN KEPERAWATAN DI PUSKESMAS MANDALA MEDAN TAHUN 2014

SURAT PERNYATAAN HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DENGAN TINGKAT KECEMASAN KELUARGA PASIEN ICU DI RSUP H. ADAM MALIKMEDAN TAHUN 2014

HUBUNGAN PELAYANAN KEPERAWATAN PRIMA DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM SARI MUTIARA MEDAN TAHUN 2014

SKRIPSI HUBUNGAN PENERAPAN MODEL PRAKTIK KEPERAWATAN PROFESIONAL (MPKP) DENGAN KEPUASAN PASIEN DI RSU. DR. PIRNGADI MEDAN TAHUN 2014

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU DENGAN PENCEGAHAN DEMAM TIFOID

PENGARUH TERAPI BERMAIN TERHADAP KECEMASAN AKIBAT HOSPITALISASI PADA ANAK USIA SEKOLAH YANG DI RAWAT DI RSUD dr.pirngadi MEDAN

SKRIPSI HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN PERAWAT DENGAN KUNJUNGAN PASIEN RAWAT INAP DI RSU SARI MUTIARA MEDAN TAHUN Oleh DENAL PARMAN.

HUBUNGAN MOTIVASI DENGAN KINERJA PERAWAT PELAKSANA DI RUANG RAWAT INAP RSU SARI MUTIARA MEDAN TAHUN 2014

HUBUNGAN RESPONSE TIME PERAWAT DENGAN KEPUASAN KELUARGA PASIEN DI INSTALASI GAWAT DARURAT RSUD Dr. PIRNGADI KOTA MEDAN TAHUN 2014

Pengaruh Teknik Guided Imagery Pada Pemasangan Infus Terhadap Kecemasan Anak Usia Sekolah Di Rumah Sakit Umum Daerah Dr. Pirngadi Medan SKRIPSI

FRANSISKUS DAKHI PROGRAM STUDI NERS FAKULTAS KEPERAWATAN & KEBIDANAN UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA TAHUN

PROGRAM STUDI NERS FAKULTAS KEPERAWATAN & KEBIDANAN UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA TAHUN

HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL KELUARGA DENGAN FREKUENSI KEKAMBUHAN PASIEN SKIZOFRENIA PARANOID DI POLIKLINIK RS JIWA DAERAH PROPSU MEDAN

HUBUNGAN POLA MAKAN MAHASISWA TINGKAT I REGULER PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN DENGAN KEJADIAN GASTRITIS DI UNIVERSITAS SARI MUTIARA MEDAN TAHUN 2014

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI BUDAYA KESELAMATAN PASIEN DI RUMAH SAKIT UMUM SARI MUTIARA MEDAN TAHUN 2014

PENGARUH PEMBERIAN AUDIOVISUAL ANTENATAL CARE EDUCATION TERHADAP TINGKAT KECEMASAN IBU PRIMIGRAVIDA UNTUK MENGHADAPI PERSALINAN

HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN RESPON CEMAS ANAK USIA SEKOLAH YANG AKAN MENJALANI PEMBEDAHAN DI RUANG IX RSUD dr. PIRNGADI MEDAN TAHUN 2013

Skripsi. Fakultas Keperawatan. Universitas Sumatera Utara. Oleh. C a s t r o. Universitas Sumatera Utara

SKRIPSI PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA PUZZLE TERHADAP PERILAKU CUCI TANGAN PAKAI SABUN ANAK PRASEKOLAH (5-6 TAHUN)

HUBUNGAN PERAN PENGARAHAN KEPALA RUANGAN TERHADAP KINERJA PERAWAT PELAKSANA DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT PTPN IV PABATU TAHUN 2014

SEPTIANA GULO PROGRAM STUDI NERS FAKULTAS KEPERAWATAN & KEBIDANAN UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA TAHUN

PENGARUH PERILAKU MEROKOK TERHADAP KONSENTRASI BELAJAR MAHASISWA PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN DI UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA TAHUN 2014

FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

SKRIPS I PENGARUH FUNGSI PENGORGANISASIAN KEPALA RUANGAN TERHADAP PELAKSANAAN PATIENT SAFETY

PERNYATAAN SKRIPSI. Medan, Juli 2014 Peneliti. (Paolisma Gustini Harefa) iii

Hubungan Peran Perawat dengan Kemampuan Bersosialisasi pada Pasien Isolasi Sosial di Rumah Sakit Jiwa Daerah Prov. Sumatera Utara Medan

SKRIPSI HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG RHEUMATOID ARTHRITIS DENGAN TINDAKAN PENCEGAHANKEKAMBUHAN PADA KLIENDI PUSKESMAS MANDALA MEDAN TAHUN 2014

SKRIPSI PENGARUH TERAPI BERCERITA TERHADAP PERKEMBANGAN BAHASA ANAK USIA PRASEKOLAH DI TAMAN KANAK-KANAK WIDYA KUMARA SARI DENPASAR TAHUN 2015

PENGARUH RESPONSIVENESS

PENGARUH METODE MASASE TERHADAP NYERI PERSALINAN KALA I FASE AKTIF PADA IBU INPARTU DI KLINIK BERSALIN SALLY MEDAN

HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DENGAN KEPUASAN PASIEN PADA PELAYANAN KEPERAWATAN DI RSUD SIDIKALANG

FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI BERAT BADAN LAHIR DI KLINIK HARYANTARI MEDAN

SKRIPSI HUBUNGAN TERAPEUTIK PERAWAT-PASIEN TERHADAP TINGKAT KECEMASAN PASIEN PRE OPERASI DI IRNA C RSUP SANGLAH DENPASAR

Pengaruh Terapi Sinema Terhadap Kecemasan Praoperatif pada. Anak Usia Sekolah di RSUP. H. Adam Malik Medan

SKRIPSI. Oleh DEBORA EFLINA TAMPUBOLON

SKRIPSI PENGARUH TERAPI BERMAIN PRETEND PLAY TERHADAP PERKEMBANGAN KOGNITIF ANAK RETARDASI MENTAL RINGAN DI SLB BHAKTI SIWI SLEMAN

PENGARUH MENTORING PERAWAT BARU TERHADAP PERILAKU CARING DI RUANG VIP RSUD BANYUMAS

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH MUSIK MOZART TERHADAP PENINGKATAN KONSENTRASI SISWA SMA YAPIM MEDAN

GAMBARAN PENGGUNAAN BAHAN PADA PERAWATAN LUKA DI RSUD DR. DJASAMEN SARAGIH PEMATANGSIANTAR

FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

SKRIPSI. Oleh VENCY ALTAUFAN HALAWA

PENGARUH KOMUNIKASI TERAPEUTIK TERHADAP INTENSITAS NYERI PERSALINAN KALA I FASE AKTIF DI KLINIK SANTI MEDAN ADRIANA BANGUN NIM :

PERBEDAAN KECEMASAN ANAK SAAT DIPASANG INFUS YANG MENDAPAT DUKUNGAN EMOSIONAL DARI KELUARGA INTI DAN BUKAN DARI KELUARGA INTI

PERILAKU REMAJA AWAL DALAM HAL PERUBAHAN FISIOLOGIS PADA MASA PUBERTAS DI SMP YAYASAN PENDIDIKAN SHAFIYYATUL AMALIYYAH MEDAN TAHUN 2013

HUBUNGAN MOTIVASI TERHADAP CARING PERAWAT DI RSUD SIDIKALANG TAHUN 2014

SKRIPSI HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DENGAN KELUHAN OSTEOPOROSIS PADA WANITA POSTMENOPAUSE DI PANTI JOMPO GUNA BUDI BAKTI MEDAN MARTUBUNG TAHUN 2014

PENGARUH LATIHAN MENELAN TERHADAP STATUS FUNGSI MENELAN PASIEN STROKE DENGAN DISFAGIA DI RSUP HAJI ADAM MALIK MEDAN SKRIPSI. Oleh.

POLA ASUH KELUARGA YANG MEMILIKI ANAK TUNAGRAHITA DI YAYASAN PEMBINAAN ANAK CACAT(YPAC) MEDAN

HUBUNGAN PERAN KELUARGA DENGAN TINGKAT KECEMASAN ANAK USIA SEKOLAH (6-12 TAHUN) YANG MENGALAMI HOSPITALISASI DI RUANG III RUMAH SAKIT UMUM DR

SKRIPSI PENGARUH TERAPI REMINISCENCE TERHADAP STRES LANSIA DI BANJAR LUWUS BATURITI TABANAN

SKRIPSI PENGARUH FOCUS GROUP DISCUSSION TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI TERHADAP PERSEPSI SEKS BEBAS REMAJA

Gambaran Tekanan Darah Pasien Saat Menjalani Hemodialisis di RSUP Haji Adam Malik Medan

ALASAN PASIEN MEMILIH TERAPI PIJAT DALAM PERAWATAN STROKE DI KECAMATAN GUNUNGSITOLI

FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

GAMBARAN GEJALA POSTPARTUM BLUES PADA IBU PASCA BERSALIN DI KLINIK SUMIARIANI

Oleh ALBERTA FOAMENESI LAHAGU

TINDAKAN BIDAN DALAM PENCEGAHAN HIPOTERMI BAYI BARU LAHIR DI KLINIK BERSALIN DESA BANDAR KHALIPAH KECAMATAN PERCUT SEI TUAN TAHUN 2014

EFEKTIVITAS MODEL CARING TERHADAP KUALITAS ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN GAGAL JANTUNG TESIS

SKRIPSI PENGARUH SLOW-STROKE BACK MASSAGE

EFEKTIVITAS TERAPI TOPIKAL TERHADAP PROSES PENYEMBUHAN LUKA KRONIS di ASRI WOUND CARE CENTRE MEDAN

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN NERS FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2015

PENGARUH AKUPRESUR PADA TITIK PERICARDIUM 6 TERHADAP MORNING SICKNESS PADA IBU HAMIL TRIMESTER I DI PUSKESMAS KERTEK I WONOSOBO KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG HEMOPTOE DENGANN KECEMASAN PASIEN TB. PARU DI RUANG RAWAT INAP RSU SWADANA DAERAH TARUTUNG TAHUN 2013

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH PENDIDIKAN GIZI SEIMBANG DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP PENGETAHUAN SISWA SD NEGERI PAJANG III SURAKARTA

HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEPATUHAN PASIEN MINUM OBAT DI POLIKLINIK RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PROVINSI SUMATERA UTARA MEDAN

PENGARUH TAK STIMULASI PERSEPSI TERHADAP KEMAMPUAN PASIEN MENGONTROL HALUSINASI DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PROVSU MEDAN

SOFT SKILLS MAHASISWA PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI NERS FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TAHUN 2012

SKRIPSI PENGARUH SENAM LANSIA TERA TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS TIDUR LANSIA DI YAYASAN WERDA SEJAHTERA DESA KAWAN KECAMATAN BANGLI

HUBUNGAN SIKAP DAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN PRESTASI MAHASISWA SEMESTER IV DI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO TAHUN 2016

Pengetahuan dan Sikap Keluarga Tentang Pencegahan Kejadian Jatuh Pada Lansia di Kelurahan Pahlawan Binjai

HUBUNGAN LAMA WAKTU TUNGGU PELAYANAN DENGAN KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN DI PUSKESMAS HELVETIA MEDAN TAHUN 2014

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DETEKSI DINI KANKER SERVIKS DENGAN METODE IVA TERHADAP MOTIVASI IBU DI KELURAHAN MOJOSONGO RW XIV SURAKARTA

GAMBARAN MASALAH KESEHATAN JIWA REMAJA DI SMA NEGERI 4 PADANGSIDIMPUAN

SKRIPSI. Oleh Ilham Fahri FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA Universitas Sumatera Utara

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG PERAWATAN PAYUDARA DAN MASTITIS PADA MASA NIFAS DI RSUD DR PIRNGADI KOTA MEDAN TAHUN 2013

PENGETAHUAN DAN SIKAP KELUARGA DALAM MERAWAT PASIEN DEPRESI DI POLIKLINIK RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PROVSU MEDAN

HUBUNGAN KOMUNIKASI VERBAL DAN NON VERBAL OLEH BIDAN DENGAN TINGKAT KEPUASAN IBU NIFAS DI RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK SRI RATU MEDAN

HUBUNGAN PENDIDIKAN SEKS DENGAN AKTIVITAS SEKSUAL PADA REMAJA DI SMA NEGERI 14 MEDAN. Lenci Manurung

EFEK TERAPI MUSIK KLASIK TERHADAP NYERI PERSALINAN DI KLINIK ANANDA MEDAN

PELAKSANAAN CUCI TANGAN PERAWAT DI RUANGAN ICU RUMAH SAKIT ST. ELISABETH MEDAN SKRIPSI. Oleh

PROGRAM STUDI NERS FAKULTAS KEPERAWATAN &KEBIDANAN UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA TAHUN

Transkripsi:

SKRIPSI PENGARUH TERAPI BERMAIN DENGAN TEKNIK BERCERITA TERHADAP KECEMASAN PADA ANAK USIA PRASEKOLAH (3-5 TAHUN) RSU SARI MUTIARA MEDAN TAHUN 2014 Oleh RIKA ERVIANA SARI 10 02 192 PROGRAM STUDI NERS FAKULTAS KEPERAWATAN & KEBIDANAN UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA TAHUN 2014

SKRIPSI PENGARUH TERAPI BERMAIN DENGAN TEKNIK BERCERITA TERHADAP KECEMASAN PADA ANAK USIA PRASEKOLAH (3-5 TAHUN) RSU SARI MUTIARA MEDAN TAHUN 2014 Skripsi ini diajukan sebagai syarat memperoleh gelar sarjana keperawatan (S.Kep) di Program Studi Ners Fakultas Keperawatan Dan Kebidanan Universitas Sari Mutiara Indonesia Medan Oleh RIKA ERVIANA SARI 10 02 192 PROGRAM STUDI NERS FAKULTAS KEPERAWATAN & KEBIDANAN UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA TAHUN 2014

SURAT PERNYATAAN PENGARUH TERAPI BERMAIN DENGAN TEKNIK BERCERITA TERHADAP KECEMASAN PADA ANAK PRASEKOLAH (3-5 TAHUN) RSU SARI MUTIARA MEDAN TAHUN 2014 SKRIPSI Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini adalah hasil karya sendiri dan belum pernah diajukan oleh orang lain untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan saya, juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah saya tulis dan diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang tertulis yang dicantumkan dalam skripsi ini dan disebutkan dalam daftar pustaka Medan, Juni 2014 Rika Erviana Sari

DAFTAR RIWAYAT HIDUP Nama : Rika Erviana Sari Tempat/Tanggal Lahir : Subulussalam, 10 April 1992 Agama Anak ke Status Perkawinan Nama Ayah Nama Ibu Alamat Rumah : Islam : 2 (Dua) dari 6 (Enam) bersaudara : Belum menikah : Sahril Berutu : Era Wati : Jalan Teuku Umar Dusun Sejati Kota Subulussalam Selatan Kecamatan Simpang Kiri Riwayat pendidikan : 1. Tahun 1998-2004 : SD Negeri 1 Subulussalam 2. Tahun 2004-2007 : SMP Muhammadiyah 3. Tahun 2007-2010 : SMA Negeri 1 Simpang Kiri Subulussalam 4. Tahun 2010 - sekarang : Saat ini sedang menyelesaikan pendidikan di PSIK Universitas Sari Mutiara Indonesia Medan

PROGRAM STUDI NERS FAKULTAS KEPERAWATAN & KEBIDANAN UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA MEDAN Skripsi, Juni 2014 Rika Erviana Sari Pengaruh Terapi Bermain Dengan Teknik Bercerita Terhadap Kecemasan Pada Anak Usia Prasekolah (3-5 Tahun) Di RSU Sari Mutiara Medan. x + 39 hal + 4 tabel + 2 skema + 11 lampiran ABSTRAK Kecemasan adalah suatu keadaan kekhwatiran yang jelas dan menyebar, yang berkaitan dengan perasaan tidak pasti dan tidak berdaya, keadaan emosi ini tidak memilik objek yang spesifik. Kecemasan dialami secara subjektifdan dikomunikasikan secarab interpersonal. Salah satu dari Terapi Bermain adalah Bercerita. Bercerita adalah teknik yang efektif dalam mengalihkan perhatian anak dari keadaan cemas. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh terapi bermain dengan teknik bercerita terhadap kecemasan pada anak usia prasekolah (3-5 tahun) di RSU Sari Mutiara Medan. Penelitian ini menggunakan desain penelitian quasy-eksperimen pre test -post test kelompok kontrol, dengan jumlah sampel 16 anak yang mengalami kecemasan yang diambil secara convenient sampling untuk mengukur kecemasan pada anak usia prasekolah (3-5 tahun) digunakan alat ukur kuisioner. Hasil penelitian ini menunjukkan ada perubahan yang signifikan antara kecemasan pada anak usia prasekolah sebelum dan sesudah dilakukan terapi bermain dengan teknik bercerita(p=0,000; α=0,05). rata-rata kecemasan sebelum terapi bermain dengan teknik bercerita yaitu 26,19 dengan standar deviasi (2,903), dan rata-rata kecemasan sesudah terapi bermain dengan teknik bercerita yaitu 20,25 dengan standar deviasi (2,769).Maka dapat menerapkan terapi bermain dengan tehnik bercerita yang berpengaruh dalam menurunkan kecemasan pada anak prasekolah. Kata Kunci : Terapi bermain, Tehnik bercerita, Kecemasan, Anak usia prasekolah (3-5 tahun). Daftar Pustaka : 21 (2005-2013)

PROGRAM STUDY OF NURSING FACULTY OF NURSING & MIDWIFE SARI MUTIARA INDONESIA UNIVERSITY Scription, Juny 2014 Rika Erviana Sari Effect of play therapywith the techniques of storytelling to the anxiaty at preschool afged childrend (3-5 years) in RSU Sari Mutiara Medan. x + 39 page+ 4 table + 2 schema + 11 attachment ABSTRACT Anxiety is a state of obvious concern and spread, which is associated with feelings of uncertainty and helplessness, emotional state is not voting for a specific object. Anxiety experienced interpersonal in subjektif and communicated. One of the Play Therapy is Storytelling. Storytelling is an effective technique to distract the child from the state of anxiety. This study aimed to examine the effect of play therapy with storytelling techniques to anxiety in preschool children (3-5 years) in Sari Mutiara Hospital Medan. This study uses Quasy-experimental research design pre-test-post-test control group, the number of samples of 16 children who experience anxiety that is taken by convenient sampling to measure anxiety in preschool children (3-5 years) used a questionnaire measuring devices. The results showed no significant changes between anxiety in preschool children before and after treatment conducted play with storytelling techniques (p=0,000; α=0,05). average anxiety before therapy is playing with storytelling techniques with a standard deviation of 26.19 (2.903), and the average anxiety after play therapy with storytelling technique is 20.25 with a standard deviation (2.769). so it can apply therepy play with the technique of storytelling who is influential in lowering of anxiety on children of preschool children. Keywords: Play therapy, storytelling techniques, Anxiety in Preschoolers (3-5 years). Bibliography : 21 (2005-2013)

KATA PENGANTAR Puji dan syukur peneliti panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan kasih dan rahmat-nya, sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Pengaruh Terapi Bermain Dengan Teknik Bercerita Terhadap Kecemasan Pada Anak Usia Prasekolah (3-5 tahun) Di RSU Sari Mutiara Medan Tahun 2014.. Skripsi ini disusun sebagai syarat untuk memperoleh gelar S1 Keperawatan di Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Keperawatan dan Kebidanan Universitas Sari Mutiara Indonesia Medan Tahun 2014. Penyusunan skripsi ini tidak lepas dari bantuan, bimbingan, dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu dalam kesempatan ini peneliti mengucapkan terima kasih kepada Bapak / Ibu: 1. Drs. Washington Purba, selaku Ketua Yayasan Sari Mutiara Medan. 2. Dr. Ivan Elisabeth Purba, M.Kes, selaku Rektor Universitas Sari Mutiara Indonesia Medan. 3. Ns. Janno Sinaga, M.Kep, Sp. KMB, selaku Ketua Program Studi Ilmu Keperawatan dan Dekan Fakultas Keperawatan dan Kebidanan Universitas Sari Mutiara Indonesia Medan. 4. Dr. Tuahman F Purba, selaku Direktur Rumah Sakit Umum Sari Mutiara Medan Yang telah memberikan izin melakukan pengambilan data awal dan penelitian. 5. Ns. Amila, M.Kep, Sp.KMB, selaku ketua penguji yang telah banyak membimbing dan meluangkan waktu, tenaga serta pikiran selama penyusunan skripsi ini. 6. Jenny Marlindawani Purba, S.Kp, MNS, selaku penguji I yang telah banyak membimbing dan meluangkan waktu, tenaga serta pikiran selama penyusunan skripsi ini. 7. Ns. Eva Kartika Hasibuan, S.Kep, selaku penguji II yang telah banyak membimbing dan meluangkan waktu, tenaga serta pikiran selama penyusunan skripsi ini. 8. Ns. Rumondang Gultom, S.Kep, selaku Penguji III yang telah banyak membimbing dan meluangkan waktu, tenaga serta pikiran selama penyusunan skripsi ini.

9. Seluruh Dosen dan staf pegawai Program Studi Ilmu Keperawatan di Fakultas Keperawatan dan Kebidanan Universitas Sari Mutiara Indonesia. 10. Teristimewa Ayahanda tercinta ( Sahril Berutu ) dan Ibunda tercinta ( Era Wati) serta keluarga peneliti yang tidak henti memberikan dukungan Moril maupun Materil, sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi ini. 11. Seluruh rekan-rekan teman-teman mahasiswa/i yang telah memberikan dukungan dan motivasi dalam menyelesaikan skirpsi ini. Peneliti menyadari bahwa penyusunan skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan baik isi maupun susunannya. Akhirnya peneliti berharap kiranya skripsi ini akan bermanfaat bagi semua pihak yang membutuhkan. Medan, Juni 2014 Peneliti ( Rika Erviana Sari )

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN SAMPUL... PERNYATAAN PERSETUJUAN... SURAT PERNYATAAN... DAFTAR RIWAYAT HIDUP... ABSTRAK... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR SKEMA... DAFTAR LAMPIRAN... i ii iii iv v vi vii ix xi xii xiii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 3 C. Tujuan Penelitian... 3 1. Tujuan Umum... 3 2. Tujuan Khusus... 3 D. Manfaat Penelitian... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Konsep Terapi Bermain... 5 1. Definisi Bermain... 5 2. Tujuan Terapi Bermain... 5 3. Macam-macam Bermain... 6 4. Fungsi Bermain Pada Anak... 9 5. Prinsip Bermain Dirumah Sakit... 9 6. Teknik Bermain Dirumah Sakit... 9 B. Konsep Bercerita... 9 1. Definisi Bercerita... 9 2. Jenis-Jenis Bercerita... 10 3. Manfaat Bercerita... 10 4. Kapan dan waktu dilakukan teknik bercerita... 11 C. Usia Anak Prasekolah... 11 D. Konsep Kecemasan... 12 1. Defenisi Kecemasan... 12 2. Tahapan Kecemasan... 13 3. Tanda dan Gejala Anak yang Mengalami Kecemasan... 14 4. Etiologi Kecemasan... 15 5. Faktor-faktor yang berhubungandengan Kecemasan... 16

6. Kecemasan Anak Yang dirawat di Rumah Sakit... 17 E. Pengaruh Terapi Bermain Dengan Teknik Bercerita Terhadap Kecemasan Anak Usia Prasekolah... 19 F. Kerangka Konsep... 21 G. Hipotesis Penelitian... 21 BAB III METODE PENELITIAN A. Desain Penelitian... 22 B. Populasi dan Sampel... 22 1. Populasi... 22 2. Sampel... 22 C. Lokasi Penelitian... 24 D. Waktu Penelitian... 24 E. Definisi Operasional... 25 F. Aspek Pengukuran... 25 G. Alat Dan Prosedur Pengumpulan Data... 25 1. Alat Pengumpulan Data... 25 2. Prosedur Pengumpulan Data... 26 H. Etika Penelitian... 27 I. Pengolahan Dan Analisa Data... 29 1. Pengolahan Data... 29 2. Analisa Data... 30 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian...... 31 B. Pembahasan... 34 1. Interprestasi Dan Diskusi Hasil... 34 2. Keterbatasan Penelitian... 37 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan... 38 B. Saran... 38 1. Bagi Perawat Anak... 38 2. Bidang Keperawatan... 38 3. Bagi Peneliti Selanjutnya... 39 DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 3.1 Definisi Operasional Penelitian... 25 Tabel 4.1 Distribusi Frekuensi dan Persentase Berdasarkan Karakteristik Responden di Rumah Sakit Umum Sari Mutiara Medan Tahun 2014... 32 Tabel 4.2 Analisa Perubahan Kecemasan Pada Anak Usia Prasekolah (3-5 tahun) dan Sesudah Diberikan Terapi Bermain Dengan Teknik Bercerita di RSU Sari Mutiara Medan Tahun 2014... 33 Tabel 4.3 Hasil Uji Paired T-Test pengaruh terapi bermain dengan teknik bercerita terhadap kecemasan pada anak usia prasekolah (3-5 tahun) di RSU Sari Mutiara Medan Tahun 2014... 33

DAFTAR SKEMA Halaman Skema 2.1 Kerangka Konsep Penelitin... 21 Skema 3.1 Rancangan Penelitian... 22

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 : Surat Mohon Izin Memperoleh Data Dasar : Surat Selesai Survei Pendahuluan : Surat Pernyataan Menjadi Responden : Lembar Kuesioner Lampiran 5 : Panduan Terapi Bermain Dengan Teknik Bercerita Terhadap Kecemasan Pada Anak Usia Presekolah (3-5tahun) Lampiran 6 Lampiran 7 Lampiran 8 : Master Data : Output SPSS Penelitian : Surat Izin Penelitian dari PSIK Fakultas Keperawatan dan Kebidanan Universitas Sari Mutiara Indonesia Lampiran 9 Lampiran 10 Lampiran 11 : Surat Izin Penelitian dari Rsu Sari Mutiara Medan : Surat Selesai Penelitian : Lembar Bimbingan Skripsi