KEMENTERIAN PERTAHANAN RI DESK PENGENDALI PUSAT KANTOR PERTAHANAN. Kemhan RI melalui kegiatan Parade Cinta Tanah Air TA. 2015,

dokumen-dokumen yang mirip
Persyaratan Lomba Debat

PANDUAN LOMBA ESAI SOCRATES NATIONAL COMPETITION

UNIVERSITAS MERDEKA PASURUAN BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM)

PETUNJUK TEKNIS KEGIATAN LOMBA ESAI YOUTH STRATEGIC TO GOLD GENERATION TANRI ABENG UNIVERSITY TAHUN 2017

A. Lomba Menulis Essay (Untuk Mahasiswa se BESUKI RAYA) 1. Tema dan Subtema Tema : Peran generasi muda dalam mewujudkan Indonesia yang mandiri dan

LOMBA ESAI TINGKAT NASIONAL 2014 TINGKAT MAHASISWA PEKAN SUMPAH PEMUDA UNIVERSITAS KATOLIK PARAHYANGAN

Seribu Wajah Mahasiswa

Kerangka Acuan Kegiatan Karya Tulis Ilmiah

KERANGKA ACUAN LOMBA LOMBA ESAI ILMIAH MENUJU PENINGKATAN NILAI BUMN DI ERA PERUBAHAN TAHUN 2015

YNEC GUIDANCE BOOK A.

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN PETUNJUK TEKNIS HI-GREAT OLYMPIAD OF AGROINDUSTRY 2017

Pedoman Penulisan Lomba ESSAY Tingkat Perguruan Tinggi se-madura. Fakultas Keislaman. Universitas Trunojoyo Madura

KOMPETISI ESAI NASIONAL (KEN) The 12 th STATISTIKA RIA

MODUL PANDUAN Lomba Karya Tulis Ilmiah SMA/SMK Sederajat INDONESIA DALAM DUNIA ELEKTRONIKA

B. Sasaran Sasaran dari rangkaian acara YOUTH S INVENTION 2017 adalah siswa SMA/MA sederajat se- Indonesia.

PETUNJUK TEKNIS DAN PELAKSANAAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH BIDANG KONSTITUSI MAHASISWA ANTAR PERGURUAN TINGGI DI BALI

KETENTUAN LOMBA ESSAY TINGKAT SMP/MTs Se-Kabupaten Bantul Tahun 2011

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH SE KARISIDENAN SURAKARTA STMIK DUTA BANGSA

PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH-MAHASISWA (LKTIM) SE-JAWA-BALI 2014

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH GLANCE 2017

PANDUAN LOMBA YOGYAKARTA STATE UNIVERSITY ESSAY COMPETITION A. Nama Kegiatan YEC (Yogyakarta State University Essay Competition)

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH

Term of Reference (TOR)

4. Alur Seleksi Lomba

PANDUAN LOMBA ESAI TINGKAT NASIONAL EUPHORBIO 2017 A. Tema Essai: Membangun Generasi Emas Melalui Inovasi Generasi Muda Dalam Mewujudkan SDGs 2030

1. Astra Road Safety Challenge Berikut ini merupakan urutan proses kompetisi Astra Road Safety Challenge. Presentasi Project

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH (LKTI) 2017 JURUSAN USHULUDDIN

PETUNJUK TEKNIS LOMBA KARYA ILMIAH REMAJA (LKIR) TINGKAT NASIONAL PRADITA DIRGANTARA COMPETITION (PDC)

PERSYARATAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH TEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIK. Peran Generasi Muda Dalam Meningkatkan Kesehatan Melalui Sains dan Teknologi

Lomba online nasional

PERSYARATAN DAN KETENTUAN PENULISAN LKTI NASIONAL BIOEXPO 2017

PERATURAN UMUM SASANA DEBAT MAHASISWA TINGKAT UNIVERSITAS TAHUN 2015 BAB I KETENTUAN UMUM. Pasal 1

PEDOMAN PENDAFTARAN PESERTA

SYARAT DAN KETENTUAN PESERTA

LOMBA ESAI MAHASISWA TINGKAT NASIONAL 2014 BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA FAKULTAS ILMU SOSIAL UNIVERSITAS NEGERI PADANG (BEM FIS UNP)

TINGKAT SMA/MA SEDERAJAT

PEDOMAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH PERJUANGAN ANTAR SMA/SMK/MA SE-KOTA CIREBON TAHUN 2017

PEDOMAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PANDUAN PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH NASIONAL SMA-SEDERAJAT DALAM RANGKA MEMPERINGATI DIES NATALIS FARMASI UGM KE-71

JUKLAK JUKNIS LOMBA DEBAT EKONOMI BISNIS GEBYAR ADMINISTRASI BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUKABUMI

TERMS OF REFERENCE KOFEIN 2018 Online Essay

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH NASIONAL DALAM RANGKA MEMPERINGATI LUSTRUM XIV FAKULTAS FARMASI UGM TAHUN 2016

PANDUAN LOMBA DEBAT SOCRATES NATIONAL COMPETITION 2017

PEDOMAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH TINGKAT NASIONAL (LKTIN) KREATIVITAS MESIN BRAWIJAYA (KMB) 2017

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH

Tema & Sub Tema. Reorientasi Pembangunan Melalui Sustainable Development Goals (SDGs) Pembangunan Manusia. Pembangunan Lingkungan. Tema.

DESKRIPSI YOUTH NATIONAL ESSAY COMPETITION (YNEC)

FAKULTAS SASTRA UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG

Dies Natalis Ke VI PEDOMAN LKTIR. Akademi Farmasi Surabaya The Best Pharmacy Academy With Religious And Professional

PETUNJUK LOMBA KARYA TULIS ILMIAH

PANDUAN LOMBA KARYA ILMIAH LINGKUNGAN HIDUP

ESSAY a c e. e v e n A C E E v e n t _. a c e n a t i o n a l e v e n t. f t. u n a n d. a c. i d T E R M O F R E F E R E N C E

PANDUAN SELEKSI FULL PAPER MECHANICAL FAIR UNIVERSITAS GADJAH MADA 2016 BIDANG LOMBA KARYA TULIS ILMIAH

FAKULTAS EKONOMI & BISNIS UNIVERSITAS WIRARAJA SUMENEP

PANDUAN BUSINESS PLAN COMPETITION 2015 Go Studentpreneur untuk Mencapai Kemandirian Bangsa dalam Menghadapi MEA 2015

LOMBA MENULIS ESAI PSBDK XI 2013 Term of Reference Dayak dalam Perbincangan Masa Kini

A. Deskripsi Kegiatan Lomba B. Tema C. Persyaratan Administratif

1. Ketentuan Umum Waktu Pelaksanaan: Bulan Januari Februari Tema Design with Your Heart, Because Medicine is an Art

FORUM MAHASISWA SEJARAH

Petunjuk Teknis SMART COMPETITION. Tema Kegiatan Fueling the future : Oil & Gas Exploration And Exploitation Based On Sustainable Environment

ECo NUTRITION EXPO 5

TOR ( Term Of References ) LOMBA DEBAT NASIONAL KEFARMASIAN PEKAN ILMIAH MAHASISWA FARMASI INDONESIA( PIMFI ) 2017 UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

BUKU PANDUAN TAHAP : PENGUMPULAN ABSTRAK LOMBA KARYA TULIS ILMIAH NASIONAL Research of Applied Chemistry Competition (REACTION)

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH(LKTI) TINGKAT NASIONAL KIME ON IDEAS COMPETION (KOIN) 2016 KIME FE UNNES

PANDUAN LOMBA MEDIA BIMBINGAN DAN KONSELING NASIONAL 2017

PANDUAN KOMPETISI ESAI NASIONAL AGRIBUSINESS NATIONAL EVENT 2016

PEDOMAN UMUM LOMBA KARYA TULIS ILMIAH SCIENCE EDUCATION EXPO (SEE) IX HIMA IPA UNY 2017

ACCOUNTING AND TAX (ANTAX) COMPETITION IV ANTAR MAHASISWA SE-INDONESIA TAHUN 2017

PETUNJUK TEKNIS LOMBA KARYA TULIS ILMIAH

ESSAY COMPETITION GUIDANCE BOOK (BUKU PANDUAN LOMBA ESAI)

PANDUAN LOMBA INOVASI MENGINSPIRASI UNTUK NEGERI INOVATOR NUSANTARA 2017

N2016 APTIO BUKU PANDUAN. Lomba Karya Tulis Ilmiah untuk siswa SMA/SMK/MA se-diy dan Jawa HMTK UAD. milad ke-20 th Teknik Kimia

Buku Panduan Lomba OIM FT 2013

PERATURAN UMUM LOMBA DEBAT PANGAN 3 BEM FTP 2016 TINGKAT SMA/SEDERAJAT KETENTUAN UMUM

TEMA: Peran Ekonomi Islam dalam Pembangunan Bangsa

Youth Local Action for Sustainable Development Goals 2030

NAMA KEGIATAN LATAR BELAKANG. Olimpiade Karya Tulis Ilmiah (OKTI 2017) Tingkat SMA/SMK/MA se Madura

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN TEKNIS CHEMISTRY CREATIVE CONTEST (C3) NASIONAL EXPO KIMIA 2018

Peserta lomba adalah mahasiswa perguruan tinggi seluruh Indonesia dengan rincian sebagai berikut:

Youth Debate Competition II atau Kompetisi Debat Kepemudaan adalah kompetisi yang didalamnya terdapt dua macam

KETENTUAN PENULISAN LOMBA PENULISAN KARYA ILMIAH

BUKU PEDOMAN. Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI 2018) Tingkat SMA/SMK/MA se Madura

PETUNJUK PELAKSANAAN DATA ANALYSIS COMPETITION

PANDUAN NATIONAL ESSAY COMPETITION (NESCO) HIMPUNAN MAHASISWA BIMBINGAN KONSELING

Menumbuhkan Kreativitas Mahasiswa Melalui Ide Kreatif Berbasis Lokal Material Untuk Mewujudkan Kemandirian dan Karakter Bangsa

FKIPFEST 2016 BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN YOGYAKARTA

PEDOMAN LOMBA CERDAS CERMAT TINGKAT SMA/SEDERAJAT SE-MALANG RAYA TAHUN 2018

PETUNJUK UMUM LOMBA ESSAY ILMIAH MUHAMMADIYAH JAKARTA SCIENTIFIC COMPETITION 2018

B. Tema Finding Innovation to Enhance Safety Culture in Public Spaces

Kompetisi Debat Nasional MMO 2015 Himpunan Mahasiswa D3 Manajemen Pemasaran Telkom University

Buku Panduan P R E D I K S I PEKAN PRESTASI DAN KARYA TULIS ILMIAH NASIONAL 2015

PANDUAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH PELAJAR SE- JAWA PUSAT PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI KUDUS TAHUN 2017

BUKU PANDUAN TEKNIS OLIMPIADE EKONOMI ISLAM TINGKAT SMA/ SMK/ MA/ PESANTREN

PANDUAN PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH SMA/SMK/ SEDERAJAT

ITechno Cup Politeknik Negeri Jakarta. Jurusan Teknik Informatika dan Komputer. Lembar Informasi Bidang Lomba English Skill

PERSYARATAN DAN ATURAN PENYUSUNAN ESAI

B. TEMA Bumi Pertiwi Kembali Hijau Dengan Lestarinya Indonesiaku

DAFTAR ISI. Lampiran I (Format Penulisan Abstrak) Lampiran II (Halaman Judul/Cover) Lampiran III (Lembar Pengesahan)...

Transkripsi:

KEMENTERIAN PERTAHANAN RI DESK PENGENDALI PUSAT KANTOR PERTAHANAN Kemhan RI melalui kegiatan Parade Cinta Tanah Air TA. 2015, melaksanakan lomba menulis Artikel dan Diskusi, dengan tujuan menanamkan dan meningkatkan jiwa cinta tanah air serta kesadaran bela negara kepada mahasiswa/i dan pelajar SLTA/Sederajat seluruh Indonesia dengan Tema: DENGAN SEMANGAT BELA NEGARA GENERASI MUDA, KITA TUMBUHKAN BUDAYA MARITIM INDONESIA.

KETENTUAN LOMBA DISKUSI PARADE CINTA TANAH AIR TA. 2015 1. Lomba diskusi PCTA TA. 2015 diselenggarakan oleh Kementerian Pertahanan RI ditujukan untuk peserta SLTA/sederajat dengan tema DENGAN SEMANGAT BELA NEGARA GENERASI MUDA, KITA TUMBUHKAN BUDAYA MARITIM INDONESIA 2. Lomba diskusi ini diikuti oleh siswa/i kelas X dan XI serta maksimal 38 Tim di tiap provinsi. Tiap sekolah dapat mengirimkan lebih dari satu tim apabila kuota maksimal belum terpenuhi. Setiap tim dalam perkenalan sebelum lomba dimulai wajib menampilkan yel-yel kebangsaan dengan durasi maksimal 30 detik. 3. Lomba diskusi PCTA TA. 2015 dibagi menjadi tiga babak yaitu; penyisihan, semifinal dan final. Setiap putaran menampilkan maksimal 4 tim. Apabila jumlah tim tidak dalam kelipatan 4, maka dalam penyisihan akan ada beberapa putaran yang kurang dari 4 tim. 4. Pada babak penyisihan dari 38 tim peserta, dewan juri akan menyeleksi 8 tim dengan peringkat tertinggi/terbaik untuk babak semifinal, kemudian akan diseleksi 4 tim dengan peringkat tertinggi/terbaik untuk maju ke babak final. 5. Babak penyisihan hingga final dilaksanakan dalam 3 sesi, yaitu a) Diskusi dan berpikir logis; b) Pertanyaan rebutan; dan c) Menjawab dan menanggapi. 6. Materi; a) Pengetahuan umum (25%); b) Pengetahuan sosial: sejarah Indonesia, geografi Indonesia, kewarganegaraan dan kebudayaan Indonesia (25%); c) Aspek pertahanan negara dan bela negara (25%) d) Budaya maritim Indonesia (25%). 7. Penilaian. a) Setiap pendapat memperoleh apresiasi sama, tidak ada vonis benar atau salah dalam berpendapat kecuali pada sesi pertanyaan rebutan. b) Dewan juri akan menilai sisi substansi, yaitu:

1) Pendalaman masalah dan logika berpikir dari jawaban atau pendapat peserta (35%); 2) Alur berpikir dalam berpendapat dan penggunaan Bahasa Indonesia (35%); 3) Kerjasama tim, serta sikap dan gaya bahasa komunikasi yang ditampilkan oleh peserta, termasuk soal etika dalam berbicara (20%). 4) Pada sesi pertanyaan rebutan, akan diberi 5 poin untuk jawaban yang benar dan pengurangan 2 poin untuk jawaban yang salah pertanyaan tidak dilempar kepada kelompok yang lain(10%). 8. Keputusan dewan juri adalah mutlak dan tidak bisa diganggu gugat. 9. Saat lomba diskusi berlangsung, semua peserta (tim-tim yang sudah atau belum bertanding) diwajibkan mengikuti jalannya lomba diskusi dengan tenang. 10. Panitia akan memberikan hadiah bagi 3 (tiga) tim pemenang tingkat provinsi yang akan diumumkan oleh dewan juri. Tim pemenang pertama (Juara I) lomba diskusi di setiap provinsi, akan diundang ke Jakarta untuk mengikuti final lomba diskusi tingkat pusat (seluruh biaya perjalanan dan akomodasi ditanggung oleh Kementerian Pertahanan). 11. Pemenang pertama tingkat pusat dalam lomba diskusi akan memperoleh piagam dan uang pembinaan Menteri Pertahanan RI serta akan dipilih juga pemenang untuk kategori : a) Tim kreatif (kriteria penilaian yaitu yel-yel kebangsaan dan busana daerah) b) Tim semangat (kriteria penilaian peran/dukungan dari Pemda, ketertiban, dan antusiasme peserta) c) Tim favourite (penilaian khusus untuk Tim dari daerah tertentu) 12. Peringkat 1 (satu) lomba diskusi tingkat provinsi atau telah mengikuti lomba pada tingkat pusat, tidak berhak mengikuti lomba diskusi tahun 2015 baik secara perorangan (individu) maupun dalam bentuk tim. 13. Guru pendamping peserta lomba diskusi tingkat pusat hanya dapat mendampingi siswa maksimal 2 (dua) kali secara berturut-turut atau tidak dan usia maksimal 50 tahun. Jakarta, Mei 2015 Parade Cinta Tanah Air TA. 2015 Ketua Pelaksana, Raja Morni Harahap, M.M Laksamana Pertama TNI

KETENTUAN LOMBA MENULIS ARTIKEL PARADE CINTA TANAH AIR TA. 2015 1. Lomba menulis artikel PCTA TA. 2015 diselenggarakan oleh Kementerian Pertahanan yang ditujukan untuk peserta mahasiswa/i S1 aktif semua jurusan dari seluruh universitas negeri/swasta di seluruh Indonesia. 2. Tema utama lomba menulis artikel adalah Dengan Semangat Bela Negara Generasi Muda, Kita Tumbuhkan Budaya Maritim Indonesia. Sub Tema dalam lomba menulis artikel adalah : a) Revitalisasi Budaya Maritim Indonesia. b) Membangkitkan Nasionalisme sebagai Bangsa Maritim. c) Pembangunan Indonesia dalam Mewujudkan Kedaulatan Pangan. 3. Judul artikel bebas, dapat dikembangkan sesuai dengan sub tema yang dipilih. Sumber data atau referensi dalam penulisan artikel dapat diambil dari buku, surat kabar, majalah, jurnal atau website dengan mencantumkan sumbernya dalam daftar pustaka. 4. Artikel diketik dengan font Times New Roman 12, spasi 1.5, Margin Standar (4-3-4-3), 4-5 halaman A4, di luar halaman Biodata dan Daftar Pustaka, dengan urutan; biodata, isi artikel dan daftar pustaka yang dikirim secara bersamaan di dalam satu file MS Word. 5. Peserta mengirimkan karya artikel secara online kepada panitia PCTA 2015 melalui alamat email pcta2015.indonesia@gmail.com, dengan format: Nama Peserta-Nama Universitas-Asal Provinsi. Contoh: BUTET UNIVERSITAS PATTIMURA MALUKU. Ketentuan lomba menulis artikel dapat dilihat di website http//:www.ppkpdesk015.simplesite.com 6. Waktu pengiriman artikel melalui email dibatasi hingga tanggal 14 Agustus 2015. 7. Penilaian artikel akan dilakukan oleh dewan juri tingkat pusat yang terdiri dari unsur akademisi dengan aspek sebagai berikut; a) Kemampuan mengembangkan tema, menuliskan sudut pandang, gagasan komperehensif dan argumentasi yang menarik (30%).

b) Kedalaman analisis dalam merumuskan, menguraikan dan menganalisa permasalahan secara kausalitas dan logis (40%). c) Penyajian kaidah karya tulis ilmiah, perumusan rekomendasi, saran, serta referensi yang digunakan (30%). 8. Artikel akan dianggap gugur apabila : a) Diterima oleh panitia setelah batas waktu yang ditentukan. b) Terdapat adanya unsur plagiarisme pada isi artikel. c) Artikel tidak mengikuti ketentuan perlombaan. 9. Tim juri pusat akan menentukan 3 pemenang untuk masing-masing provinsi dan berhak atas dana pembinaan. 10. Khusus untuk peserta pemenang utama dari tiap provinsi akan diundang ke Jakarta untuk mengikuti final dan memaparkan karya tulisnya serta diuji pendalaman oleh dewan juri dengan metode diskusi (tanya-jawab). 11. Pemenang pertama pada grand final lomba menulis artikel tingkat pusat akan memperoleh piagam Menteri Pertahanan RI dan dana pembinaan. 12. Peringkat 1 (satu) lomba menulis artikel tingkat provinsi dan mengikuti lomba tingkat pusat pada tahun 2014, tidak berhak mengikuti lomba tahun 2015. 13. Artikel yang telah diikutsertakan pada lomba tahun 2014, tidak dapat diikutsertakan pada tahun 2015, baik oleh penulis itu sendiri maupun oleh penulis lain. 14. Keputusan dewan juri mutlak dan tidak bisa diganggu gugat. Contact Person : - Reza : 0856-1454-435 Jakarta, Mei 2015 Parade Cinta Tanah Air TA. 2015 Ketua Pelaksana, Raja Morni Harahap, M.M Laksamana Pertama TNI