PEMBANGUNAN GAME BALON LUNCUR DENGAN ANDENGINE DAN ECLIPSE BERBASIS ANDROID

dokumen-dokumen yang mirip
BAB VI PENUTUP. Pada bab penutup ini akan diberikan kesimpulan dan saran yang didapat selama pembuatan Tugas Akhir.

PEMBANGUNAN GAME BATIK PADA PIRANTI MOBILE ANDROID

PEMBANGUNAN APLIKASI PENYEDIA INFORMASI PERKULIAHAN MAHASISWA FTI UAJY

PEMBANGUNAN APLIKASI MOBILE PEMBELAJARAN SISTEM PENCERNAAN MANUSIA BERBASIS MULTIMEDIA TUGAS AKHIR

PEMBANGUNAN APLIKASI MOBILE GAME TEBAK KATA BERBASIS LOKASI TUGAS AKHIR

PEMBANGUNAN APLIKASI AUGMENTED REALITY WISATA BUDAYA YOGYAKARTA BERBASIS LOKASI PADA ANDROID

PEMBANGUNAN APLIKASI PEMESANAN MENU PADA RESTORAN BERBASIS ANDROID

PEMBANGUNAN GAME SURVIVAL 3D BERBASIS DESKTOP TUGAS AKHIR. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Teknik Informatika

PEMBANGUNAN APLIKASI SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN PENJURUSAN PADA TINGKAT SMA MENGGUNAKAN METODE K NEAREST NEIGHBOR (APerS) TUGAS AKHIR

PEMBANGUNAN APLIKASI MOBILE PENCARIAN PERTANDINGAN FUTSAL DENGAN METODE BREADTH FIRST SEARCH TUGAS AKHIR

PEMBANGUNAN APLIKASI BERBASIS LOKASI PENCARI LAYANAN PENDIDIKAN PADA ANDROID

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI KERJASAMA DAN PROMOSI BERBASIS WEB (STUDI KASUS UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA)

PENGEMBANGAN APLIKASI REKOMENDASI DIET BERBASIS ANDROID TUGAS AKHIR

PEMBANGUNAN APLIKASI SISTEM PAKAR DIAGNOSA KANKER LEHER RAHIM DENGAN METODE FORWARD CHAINING BERBASIS ANDROID

PEMBANGUNAN APLIKASI PENGHUBUNG DONATUR DAN PANTI ASUHAN BERBASIS LOKASI TUGAS AKHIR

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN TIKET BUS BERBASIS MOBILE. Tugas Akhir

PEMBANGUNAN APLIKASI GAME CERDAS CERMAT BERBASIS ANDROID TUGAS AKHIR

PENGIMPLEMENTASIAN CRM PADA PEMBANGUNAN E-COMMERCE UNTUK PRODUSEN ALAT PERMAINAN EDUKATIF BERBASIS WEB (Studi Kasus : Dolanan Puzzle)

Pembangunan Aplikasi Permainan Web Pembelajaran Aksara Jawa Menggunakan Teknologi HTML5 dan CSS3

Pembangunan Aplikasi Sistem Pakar Diagnosis Jenis Alergi Dan Penanganannya Pada Penderita Alergi

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI SKRIPSI BERBASIS WEB DENGAN FRAMEWORK CODEIGNITER

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI UMAT GEREJA BERBASIS WEB

PEMBANGUNAN FORUM JUAL BELI DENGAN MENGGUNAKAN MOBILE-WEB BERBASIS LOKASI

PENGEMBANGAN APLIKASI MONITORING LABORATORIUM

PEMBANGUNAN APLIKASI AUGMENTED REALITY BOOK TATA SURYA 3D BERBASIS ANDROID

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI KESISWAAN STUDI KASUS SMP MARIA IMMACULATA CILACAP

Pembangunan Sistem Layanan Berbasis Lokasi Pencarian UMKM Terdekat Berbasis Android

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN DAN PEMBELIAN PADA TOKO KOMPUTER

PEMBANGUNAN APLIKASI KLASIFIKASI MAHASISWA BARU UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA DENGAN METODE NAΪVE BAYES CLASSIFIER

PEMBANGUNAN APLIKASI SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PREDIKSI KECEPATAN STUDI MAHASISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE ID3

PEMBANGUNAN APLIKASI PEMBELAJARAN CERITA TOKOH ALKITAB BAGI ANAK-ANAK BERBASIS MULTIMEDIA

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI SARANA DAN PRASARANA UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA BERBASIS WEB

PEMBANGUNAN APLIKASI LAB DISCIPLINE CONTROL

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI DESA BERBASIS WEB

PEMBANGUNAN PERANGKAT LUNAK PEMESANAN RUANG KARAOKE BERBASIS WEB

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGENALAN POLA PENYAKIT KULIT MENGGUNAKAN BACKPROPAGATION MOMENTUM

TUGAS AKHIR PEMBANGUNAN WEB API TERINTEGRASI UNTUK DESTINASI PARIWISATA YOGYAKARTA

PEMBANGUNAN APLIKASI PEMESANAN DAN PEMBAYARAN TIKET BIOSKOP MENGGUNAKAN TEKNOLOGI NEAR FIELD COMMUNICATION TUGAS AKHIR

PEMBANGUNAN APLIKASI JUAL BELI VIRTUAL ITEM GAME ONLINE BERBASIS MOBILE TUGAS AKHIR

Tugas Akhir. Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Teknik Informatika. Disusun Oleh : ALOYSIUS HERRY FATMANTO

PEMBANGUNAN APLIKASI MOBILE BERBASIS LOKASI UNTUK PERMAINAN PENGENALAN OBYEK WISATA DI YOGYAKARTA

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI NILAI UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS BERBASIS WEB

PENGEMBANGAN APLIKASI DIAGNOSA PENYAKIT KULIT DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING BERBASIS WINDOWS PHONE

PEMBANGUNAN APLIKASI PANDUAN FITNESS INTERAKTIF MENGGUNAKAN TEKNOLOGI AUGMENTED REALITY BERBASIS MOBILE TUGAS AKHIR

PEMBANGUNAN APLIKASI MOBILE PENGETAHUAN KEBIDANAN DAN LETAK RUMAH BERSALIN BERBASIS LOKASI

PENGEMBANGAN APLIKASI KARAOKE BERBASIS MULTIMEDIA

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI INVENTORI DAN HELP DESK DI PUSAT SISTEM INFORMASI UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN (SIMKA) BERBASIS MOBILE TUGAS AKHIR

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI DESA WISATA DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA BERBASIS LOKASI

PEMBANGUNAN PERANGKAT LUNAK PELAPORAN DATA BENCANA ALAM MENGGUNAKAN SMS GATEWAY

INTISARI. Kata kunci : Data Obat, Sistem, Multimedia, Efek Farmakologi, Apoteker.

PEMBANGUNAN APLIKASI PENGUMUMAN TERPADU BERBASIS MOBILE

PEMBANGUNAN APLIKASI KULINER BERBASIS LOKASI

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI PORTAL ALUMNI

PENGEMBANGAN APLIKASI INSTANT MESSENGER DENGAN VOICE DAN VIDEO CONFERENCE

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI EVALUASI PENYELENGGARAAN PROGRAM STUDI DI UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

Pembangunan Aplikasi Mobile Web Pemesanan Makanan Menggunakan QR Code TUGAS AKHIR. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai

Pengembangan Sistem Informasi Monitoring dan Evaluasi Pengendalian Hama Berbasis Web

Implementasi Automated Grading System pada Website Pembelajaran Pemrograman

PEMBANGUNAN APLIKASI ANALISIS SENTIMEN BERITA MENGGUNAKAN METODE NAIVE BAYES

PEMBANGUNAN APLIKASI PEMBELAJARAN RAMBU LALU LINTAS BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF

Pembangunan Aplikasi Pencarian Lokasi Museum Terdekat di Yogyakarta Berbasis Mobile

JEFRI TRIO VEMBER NPM:

Pembangunan Aplikasi Layanan Berbasis Lokasi Pencarian Obral (Sale) Terdekat Berbasis Android

PEMBANGUNAN APLIKASI MOBILE PENCARIAN PERSEWAAN LAPANGAN FUTSAL DI YOGYAKARTA BERBASIS LOKASI

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN PARKIR BERBASIS WEB DAN MOBILE TUGAS AKHIR

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI PENCATATAN TRANSAKSI LAUNDRY

PEMBANGUNAN APLIKASI FITNESS BERBASIS WINDOWS PHONE 8 TUGAS AKHIR

SISTEM INFORMASI LALU LINTAS ANGKUTAN UDARA PT.ANGKASA PURA I(PERSERO) YOGYAKARTA BERBASIS WEB

TUGAS AKHIR. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Teknik Informatika

PEMBANGUNAN APLIKASI PENGINGAT AKTIVITAS BERBASIS LOKASI PADA WINDOWS PHONE 8

PEMBANGUNAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN USAHA DIGITAL PRINTING MENGGUNAKAN BAYESIAN NETWORK

Pembangunan Sistem Informasi Penjualan untuk Toko Dunia Susu

IMPLEMENTASI METODE PROMETHEE UNTUK PROGRAM BANTU PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN SMARTPHONE

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI BIRD ATLAS INDONESIA BERBASIS WEB

PEMBANGUNAN APLIKASI MOBILE SCHEDULED MAINTENANCE SYSTEM FIXED ASSET

PEMBANGUNAN APLIKASI MOBILE MARKETPLACE UNTUK PENYEWAAN KENDARAAN TUGAS AKHIR

PEMBANGUNAN PORTAL WEB PADA PT. TATA TRANSPORT DENGAN MENGGUNAKAN WINDOWS SHAREPOINT SERVICE 3.0

APLIKASI PEMBELAJARAN MENGENAL POLA GAMBAR UNTUK ANAK PAUD BERBASIS ANDROID

PEMBANGUNAN SISTEM RESERVASI FILM DAN RUANG PADA BIOSKOP MINI BERBASIS WEB DAN ANDROID

PEMBANGUNAN APLIKASI AUGMENTED REALITY BERBASIS LOKASI PADA ANDROID

PEMBANGUNAN APLIKASI SISTEM PAKAR DIAGNOSA GANGGUAN PERKEMBANGAN PERVASIF DENGAN METODE DEMPSTER SHAFER BERBASIS WEB

PEMBANGUNAN APLIKASI E-MARKETING PROPERTY BERBASIS WEB (STUDI KASUS : PT. INTI CIPTA PROPERTINDO)

PENGEMBANGAN APLIKASI KUIS ONLINE BERBASIS WEB SERVICE PADA PLATFORM WINDOWS PHONE TUGAS AKHIR

APLIKASI GAME PESAWAT TEMPUR BERBASIS ANDROID

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS WEB MENGGUNAKAN SMS GATEWAY (Studi Kasus : SMK Marsudi Luhur Yogyakarta)

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI PENGINGAT POLA GAYA HIDUP SEHAT UNTUK PEKERJA SHIFT BERBASIS ANDROID

PEMBANGUNAN APLIKASI PENGENALAN HURUF BALOK MENGGUNAKAN BACKPROPAGATION

PEMBANGUNAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN TANAMAN OBAT KELUARGA SEBAGAI ALTERNATIF PENGOBATAN DENGAN METODE TOPSIS BERBASIS WEB

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI BERBASIS DEKSTOP DAN WEB MULTIMEDIA DENGAN FRAMEWORK CODEIGNITER

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI KEMAHASISWAAN PADA KANTOR KEMAHASISWAAN, ALUMNI DAN CAMPUS MINISTRY UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

PEMBANGUNAN SISTEM PAKAR PENDETEKSI PENYAKIT KULIT PADA WINDOWS MOBILE PHONE DENGAN METODE CERTAINTY FACTOR

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI PENJAMINAN MUTU (Studi Kasus : Universitas Atma Jaya Yogyakarta) TUGAS AKHIR

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI INVENTORI BERBASIS DESKTOP PADA STUDI KASUS WATERPARK CITRAGRAND MUTIARA YOGYAKARTA

PENGEMBANGAN SISTEM MONITORING DAN PENCARIAN RELAWAN PENANGANAN BENCANA MENGGUNAKAN AUGMENTED REALITY SKRIPSI

Skripsi Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Teknik Informatika. Oleh: Henkie NIM :

ANALISIS OPINI PUBLIK TERHADAP BRAND DI SITUS JEJARING SOSIAL TWITTER MENGGUNAKAN METODE NAÏVE BAYES CLASSIFIER

PEMBANGUNAN APLIKASI MOBILE KUIS MULTIPLAYER TENTANG BUDAYA INDONESIA MEMANFAATKAN BLUETOOTH DAN NEAR FIELD COMMUNICATION TUGAS AKHIR

PENGEMBANGAN APLIKASI PERMAINAN EDUKASI PENGENALAN MANFAAT SAYURAN BAGI TUBUH MANUSIA BERBASIS MOBILE

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB PEMBIAYAAN PEMBELIAN ASET PADA BANK DENGAN PERANTARAAN PERUSAHAAN MULTIFINANCE

Transkripsi:

PEMBANGUNAN GAME BALON LUNCUR DENGAN ANDENGINE DAN ECLIPSE BERBASIS ANDROID TUGAS AKHIR Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Teknik Informatika Oleh : Fristy Pratama Widodo 10 07 06100 PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA 2014

Skripsi ini kupersembahkan untuk: Tuhan Yesus dan Bunda Maria yang selalu ada untukku dan menerangi setiap jalanku Kedua Orang Tuaku dan Cece ku Tercinta yang dengan sabar dan setia mendukungku Teman-Teman Red House Terkasih sebagai tempat berkeluh kesah dan pemberi semangat Teman-Teman KKN Kelompok 45 Yang Tak Terlupakan semangat Totalitas Tanpa Batas akan selalu kita jaga ii

INTISARI Aplikasi game Balon Luncur merupakan game yang memanfaatkan andengine dan eclipse. Game ini dapat dimainkan secara single player. Terdapat 5 pilihan menu yaitu: Start Game, High score, help, info, exit. Menu Start Game digunakan untuk memulai permainan.menu High score digunakan untuk melihat nilai tertinggi yang paling terakhir dicapai. Menu help digunakan untuk memberitahukan peraturan dari permainan ataupun cara memainkannya. Menu info digunakan untuk menampilkan versi game dan informasi pembuat game. Menu exit digunakan untuk keluar dari aplikasi. Aplikasi ini meilbatkan aspek multimedia (grafik, text, suara) dan juga aspek matematika untuk perhitungan gesturenya (gerak balon). Untuk penyimpanan score sendiri menggunakan shared prefence yaitu penyimpanan pada database device yang mengistall game ini dimana data akan terus tersimpan selama game tidak di hapus. Aplikasi ini menggunakan metode pengujian pada device dengan emulator ataupun langsung pada device android. Perangkay lunak yang digunakan untuk mengembangkan aplikasi ini adalah eclipse sebagai ide open source eclipse. Dengan dibuatnya aplikasi ini maka penulis telah berhasil mengembangkan sebuah game gesture android yang diharapkan dapat berjalan pada semua device android. Kata Kunci : Game, gesture, android, touch game, adventure. iii

KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan yang Maha Baik, atas segala penyertaannya sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini. Penulisan skripsi ini dilakukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Teknik Program Studi Teknik Informatika Fakultas Teknik Industri di Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Tersusunnya laporan tugas akhir ini tidaklah terlepas dari banyak pihak yang telah mendukung dan membantu penulis. Pada kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1. Ibu Th.Devi Indriasari, S.T.,M.Sc, sebagai pembimbing I yang telah banyak memberikan ide dan masukan yang sangat membantu. 2. Bapak Thomas Adi P.S,S.T.,M.T, sebagai pembimbing II yang telah banyak memberikan masukan dan bantuan. 3. Dekan dan seluruh staff pengajar Universitas Atma Jaya Yogyakarta yang telah memberikan ilmunya selama penulis menempuh kuliah. 4. Kedua orang tua ku yang selalu mendukung dari awal kuliah hingga akhir kuliah ini, dan juga senantiasa melimpahkan kasih sayang, dukungan doa, moril, serta materi yang luar biasa besarnya. 5. Cece ku Fanny Pritami yang senantiasa memberi masukan dan memberi dukungan dikala bertemu jalan buntu saat mengerjakan tugas akhir ini. iv

6. Sahabat terbaikku Felicia Margareta, yang telah memberikan waktu, tenaga, dan pikirannya untuk mebantu pembuatan gambar aset yang dibutuhkan. 7. Teman-teman Red House yang tidak bisa disebutkan satu persatu, yang telah bersedia menjadi tempat keluh kesah dan meberi masukan-masukan dalam mengembangkan tugas akhir ini. 8. Teman-teman KKN Kelompok 45, yang telah berjuang bersama untuk melewati KKN sehingga dapat menempuh tugas akhir. 9. Serta semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu per satu dan telha mendukung dalam pembuatan tugas akhir. Penulis menyadari bahwa laporan tugas akhir ini masih banyak kekurangan dan jauh dari sempurna. Oleh karena itu, penulis menerima semua kritik dan saran yang dapat memperbaiki dan menambah nilai terhadap tugas akhir ini, sehingga dapat digunakan sebagai referensi yang membangun. Akhir kata, semoga skripsi ini dapat berguna dan bermanfaat bagi pembaca. Yogyakarta, 1 April 2014 Penulis Fristy Pratama Widodo v

DAFTAR ISI Halaman Pengesahan...i Halaman Persembahan...ii Intisari...iii KataPengantar...iv BAB 1 Pendahuluan...1 1.1 Latar Belakang Masalah...1 1.2 Rumusan Masalah...3 1.3 Batasan Masalah...4 1.4 Tujuan Penelitian...4 1.5 Metode Penelitian...4 1.6 Sistematika Penulisan Laporan...5 BAB 2 Tinjauan Pustaka...7 2.1 Tinjauan Pustaka...7 BAB 3 Landasan Teori...12 3.1 Sejarah Perkembangan Game...12 3.2 Jenis-Jenis Game...14 3.2.1 Maze Game...14 3.2.2 Board Game...14 3.2.3 Card Game...15 3.2.4 Puzzle Game...15 3.2.5 Adventure Game...15 3.3 Android...16 3.4 Eclipse...22 3.5 Andengine...24 BAB 4 Analisis dan Perancangan Sistem...27 4.1 Analisis Sistem...27 4.1.1 Lingkup Masalah...27 4.1.2 Perspektif Produk...27 4.1.3 Use Case Diagram...29 4.1.4 Entity Relationship Diagaram...30 4.2 Perancangan Sistem...30 4.2.1 Sequence Diagram...30 vi

4.2.2 Class Diagram...30 4.2.3 Class Diagram Specific Description...31 4.2.4 Deskripsi Perancangan Alur Permainan...31 4.2.4.1 Cara Bermain...32 4.2.4.2 Aturan Score...32 4.2.4.3 Aturan Kemunculan Musuh...33 4.2.4.4 Aturan Bantuan...34 4.2.4.5 Asset...35 4.2.5 Deskripsi Perancangan Antarmuka...37 4.2.5.1 Antarmuka Menu Utama...37 4.2.5.2 Antarmuka Memulai Permainan...38 4.2.5.3 Antarmuka Game Over...39 4.2.5.4 Antarmuka High Score...40 4.2.5.5 Antarmuka Help...41 4.2.5.6 Antarmuka Info...42 BAB 5 Implementasi dan Pengujian Perangkat Lunak...43 5.1 Definisi Sistem....43 5.2 Implementasi Sistem...49 5.2.1 Antarmuka Menu Utama...49 5.2.2 Antarmuka Game...50 5.2.3 Antarmuka Game over (permainan selesai)...53 5.2.4 Antarmuka High Score...54 5.2.5 Antarmuka Help...55 5.2.6 Antarmuka Info...56 5.3 Hasil Pengujian Perangkat Lunak...57 5.4 Hasil Pengujian Terhadap Pengguna...60 5.5 Analisis Kelebihan dan Kekurangan Sistem...62 BAB 6 Penutup...64 6.1 Kesimpulan...64 6.2 Saran...64 Daftar Pustaka...66 vii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Perbandingan tingkat kesulitan yang di sukai...8 Gambar 4.1 Arsitektur Perangkat lunak BalLun...28 Gambar 4.2 Use Case Diagram...17 Gambar 4.3 Entity Relationship Diagram...30 Gambar 4.4 Class Diagram BalLun...31 Gambar 4.5 Antarmuka Menu Utama...37 Gambar 4.6 Antarmuka Memulai Game...38 Gambar 4.7 Antarmuka Game Over...39 Gambar 4.8 Antarmuka High Score...40 Gambar 4.9 Antarmuka Help...41 Gambar 4.10 Antarmuka Info...42 Gambar 5.1 Antarmuka Menu Utama...49 Gambar 5.2 Antarmuka Game...50 Gambar 5.3 Alogaritma Permainan...52 Gambar 5.4 Antarmuka Game Over...53 Gambar 5.5 Antarmuka High Score...54 Gambar 5.6 Proses pengambilan data high score...55 Gambar 5.7 Antarmuka Help...55 Gambar 5.8 antarmuka Info...56 Gambar 5.9 Grafik Hasil Pengujian Sistem...61 viii

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Perbandingan Andengine dengan Unity...9 Tabel 2.3 Perbandingan dengan game terdahulu...10 Tabel 4.1 Tabel Aturan Musuh Utama...33 Tabel 4.2 Tabel Aturan Musuh Tambahan...34 Tabel 4.3 Tabel Aturan Bantuan...35 Tabel 4.4 Tabel Asset...35 Tabel 5.1 Tabel File Activity...44 Tabel 5.2 Tabel Asset...44 Tabel 5.3 Tabel Hasil Pengujian Perangkat Lunak...57 Tabel 5.4 Tabel Pengujian Sistem...60 ix