IMPLEMENTASI DAN ANALISIS KUALITAS LAYANAN VOICE OVER INTERNET PROTOCOL (VOIP) PADA JARINGAN AD HOC PEER-TO- PEER. Laporan Tugas Akhir

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

PENGUJIAN SERVER VOIP VIRTUAL DARI SERANGAN DENIAL OF SERVICE. Oleh: FAKHREZA ULUL ALBAB

KINERJA DUA VOIP SERVER YANG DIHUBUNGKAN DENGAN METODE TRUNKING MENGGUNAKAN PROTOKOL IAX2 LAPORAN TUGAS AKHIR. Oleh : IQBAL SYABANA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

IMPLEMENTASI DAN ANALISIS KINERJA JARINGAN VOIP DENGAN PROTOKOL SRTP DAN TLS RYAN ADITYA PUTRA PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS ILMU KOMPUTER

PENGEMBANGAN OPENSOURCE PBX ASTERISK DENGAN MEMANFAATKAN TEKNOLOGI Wi-Fi DAN MOBILE PHONE SERTA KEAMANAN PANGGILAN MENGGUNAKAN FREERADIUS SERVER

BAB I PENDAHULUAN I 1

ANALISA KINERJA MODE GATEWAY PROTOKOL ROUTING AODV-UU PADA JARINGAN AD HOC HIBRIDA FUAD ZULFIAN

Bab IV. Implementasi

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. packet-switch, jadi dalam bertelepon menggunakan jaringan IP atau Internet.

TUGAS AKHIR MEMBANGUN IP PABX BERBASIS SIP OPENSOURCE DI LINGKUNGAN KAMPUS MENGGUNAKAN WIRELESS, VOICE GATEWAY DAN MOBILE APPLIKASI

RANCANG BANGUN VoIP MENGGUNAKAN SOFTWARE OPEN SOURCE ASTERISKNOW

BAB I PENDAHULUAN. Voice Over Internet Protocol (disingkat VoIP) adalah teknologi yang

TUGAS AKHIR ANALISA INFRASTRUKTUR LAYANAN VOICE OVER INTERNET PROTOKOL PADA PT. AJ CENTRAL ASIA RAYA. Diajukan guna melengkapi sebagian syarat

PERANCANGAN DAN REALISASI APLIKASI SOFTPHONE PADA JARINGAN VOIP BERBASIS SIP UNTUK SMARTPHONE ANDROID

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang I 1

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

MEMPERKAYA APLIKASI TOKO ONLINE DENGAN OPENLASZLO

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

ANALISA PERBANDINGAN QoS PADA JARINGAN VPN DAN TANPA VPN UNTUK LAYANAN VIDEO CONFERENCE MENGGUNAKAN GNS3 HENDI PRATAMA

Analisis Perbandingan Performansi Server VoIP. berbasis Parallel Processing

BAB I PENDAHULUAN. yang cukup besar untuk kemajuan dunia telekomunikasi. Di dalam dunia

VOIP CLIENT DENGAN MENAMBAHKAN FITUR ENKRIPSI MENGGUNAKAN ALGORITMA TRIPLE DES

BAB II LANDASAN TEORI

TUGAS AKHIR. Disusun sebagai salah satu syarat untuk kelulusan Program Strata 1, Program Studi Teknik Informatika, Universitas Pasundan Bandung

Nama : Devi Triana Arifin NPM : Jurusan : Teknik Informatika Pembimbing :Lilis Ratnasari, ST., MSi.

BAB 1 PENDAHULUAN. melewatkan suara atau video melalui jaringan IP. Semenjak keberhasilan transfer

STUDI IMPLEMENTASI AUDIO STREAMING PADA RADIO EMC 93.6 FM TANGERANG

UKDW BAB I PENDAHULUAN

Bab I PENDAHULUAN. Voice over Internet Protocol (VoIP) adalah teknologi yang mampu

IMPLEMENTASI KONFERENSI SUARA MENGGUNAKAN RAT (ROBUST AUDIO TOOL) PADA JARINGAN AD-HOC DENGAN PROTOKOL ROUTING AODV

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

TUGAS AKHIR. ANALISA QUALITY OF SERVICE (QoS) PADA JARINGAN IPTV DENGAN ROUTING BERBASIS LINK-STATE

BAB 1 PENDAHULUAN. utama dalam proses pertukaran informasi yang akurat, cepat dan tepat. Untuk

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Saat pengujian perbandingan unjuk kerja video call, dibutuhkan perangkat

PERANCANGAN ADMINISTRATOR JARINGAN VOIP BERBASIS WEB

ANALISIS KUALITAS LAYANAN SISTEM TELEPON VoIP MEMANFAATKAN JARINGAN WiFi USU

APLIKASI GAME TEBAK GAMBAR, MEWARNAI DAN MENCOCOKKAN GAMBAR UNTUK ANAK TINGKAT PRA SEKOLAH MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH. Laporan Tugas Akhir

BAB 3. Metodologi. 3.1 Metodologi. Gambar 3.1 Kerangka Pikir Perancangan IP Telephony

BAB 1 PENDAHULUAN UKDW

IMPLEMENTASI JARINGAN VOIP MENGGUNAKAN CISCO CALL MANAGER DAN UNITY EXPRESS DI PT. ALTROS TEKNOLOGI

ANALISA QUALITY OF SERVICE (QoS) VOICE OVER INTERNET PROTOCOL (VoIP) PADA JARINGAN AD-HOC WIRELESS LOCAL AREA NETWORK (WLAN) SKRIPSI.

IMPLEMENTASI VOIP SERVER MENGGUNAKAN SOFTWARE PHONE 3CX SYSTEM DENGAN IP PBX NASKAH PUBLIKASI

APLIKASI PENGATURAN JUDUL TUGAS AKHIR DAN PROPOSAL BERBASIS WEB

Rancang Bangun VoIP Server Berbasis Parallel Computing

PERANCANGAN SISTEM PENGIRIMAN SUARA DALAM SIARAN LUAR RADIO MENGGUNAKAN WIRELESS. Laporan Tugas Akhir

IMPLEMENTASI SERVER VOIP TRIXBOX MENGGUNAKAN JARINGAN WIDE AREA NETWORK (WAN) YANG DILENGKAPI DENGAN SISTEM MONITORING VQMANAGER

STUDI IMPLEMENTASI IPv6 DALAM JARINGAN KOMPUTER MENGGUNAKAN METODE DUAL STACK

PERANCANGAN JARINGAN PC CLONING DENGAN NCOMPUTING (STUDI KASUS PADA LABORATORIUM KOMPUTER SLTPN 204) Oleh : JUWAN YUNIANTO

ANALISIS KUALITAS LAYANAN VIDEO PADA JARINGAN ATM DENGAN MULTIPROTOCOL LABEL SWITCHING

BAB 1 PENDAHULUAN. berkembang dan dapat dilakukan tidak hanya secara langsung tetapi juga. mendukung hal tersebut adalah jaringan komputer.

BAB I PENDAHULUAN. Aktifitas Mahasiswa, dosen dan Karyawan di dalam lingkungan kampus

Bab 3 Metode Perancangan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. IMPLEMENTASI DAN ANALISIS PERFORMANSI ETHERNET OVER IP (EoIP) TUNNEL Mikrotik RouterOS PADA LAYANAN VoIP DENGAN JARINGAN CDMA 1

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB III PERENCANAAN SISTEM

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB 1 PENDAHULUAN. cara - cara untuk bisa berkomunikasi dengan mudah. Alat dan cara - cara tersebut

DAFTAR ISI. ABSTRAK...vi. KATA PENGANTAR... vii. DAFTAR ISI...ix. DAFTAR TABEL... xii. DAFTAR GAMBAR... xiv. DAFTAR LAMPIRAN...

APLIKASI ALAT BANTU PENGGUNAAN RUANG KELAS GEDUNG A DAN B UNIVERSITAS MERCU BUANA. Oleh: SALAMUDIN PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

BAB III METODE PENELITIAN. Metode penelitian yang digunakan dalam Tugas Akhir ini adalah studi

ANALISIS KINERJA TRANSMISSION CONTROL PROTOCOL PADA JARINGAN WIDE AREA NETWORK HENRA PRANATA SIREGAR NIM :

BAB I PENDAHULUAN. yang mempunyai kemampuan modular dengan berbasis teknologi IP (Internet

KOMPARASI UNJUK KERJA APLIKASI FILE TRANSFER PROTOCOL DENGAN MPLS PADA JARINGAN IPv4 DAN IPv6 SKRIPSI

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

APLIKASI SIMULASI PEMBELAJARAN STRUKTUR DATA MATERI STACK ADE YULYANTO

BAB 1 PENDAHULUAN. teknologi pada dunia telekomunikasi juga semakin pesat, diantaranya adalah video

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Teknologi informasi telah berdampak sangat luas dalam bisnis, dan gaya hidup

ABSTRAK. Kata Kunci : GRE, HTTP, IMS, IPsec, L2TP, OPNET Modeler 14.5, Video Call, VoIP, VPN.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. komunikasi dapat bermacam-macam. Contohnya , telepon, short messaging. services (SMS), surat, chatting, dan sebagainya.

APLIKASI TEKNOLOGI SERVER VOIP MENGGUNAKAN MODUL VOIP TRAINER LITE

Perancangan Server Radionet Dengan Menggunakan Icecast Server. (Studi Kasus UKM Radio Mercu Buana)

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Fakultas Ilmu Komputer. Program Studi Teknik Informatika. Skripsi Sarjana Komputer. Semester Ganjil tahun 2005/2006

BAB I PENDAHULUAN. komunikasi yang bersifat convergence dengan teknologi komunikasi lainnya. Salah

PROTOTIPE STORAGE AREA NETWORK MENGGUNAKAN MODUL GPXE/PXE DAN PROTOKOL ATA OVER ETHERNET PADA SISTEM OPERASI WINDOWS XP PADA PT.

ANALISIS PERBANDINGAN QoS VoIP PADA PROTOKOL IPv4 DAN IPv6 ( STUDI KASUS : LABORATORIUM KOMPUTER UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO SEMARANG )

PERANCANGAN JARINGAN KOMPUTER STUDI KASUS LABORATORIUM KOMPUTER SMP MUTIARA INSANI FANYA VELINDA

TUGAS AKHIR APLIKASI VOIP PADA USUNET UNIVERSITAS SUMATERA UTARA SAMUEL ML. TOBING

MEMBANGUN VOICE OVER INTERNET PROTOCOL (VOIP) PADA KAMPUS U BUDIYAH INDONESIA

TUGAS AKHIR. Sebagai Persyaratan Guna Meraih Gelar Sarjana Strata 1 Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Malang

INTEGRASI JARINGAN TELEPON ANALOG DENGAN JARINGAN KOMPUTER DI POLITEKNIK NEGERI BATAM. oleh: Prasaja Wikanta

TUGAS AKHIR. Implementasi Dan Analisa Performansi Video Conference Dengan Menggunakan MCU Software

BAB I PENDAHULUAN. dengan permintaan pasar untuk dapat berkomunikasi dan bertukar data dengan

PERENCANAAN DAN IMPLEMENTASI VIDEO CONFERENCEVPADA LOCAL AREA NETWORK

MEMBANGUN LAYANAN VOIP DALAM LINGKUNGAN LAN MENGGUNAKAN ASTERISK DAN X-LITE TUGAS AKHIR INSAN KAMIL

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

Bab 3 Metode Penelitian

Analisis dan Perancangan Quality of Service Pada Jaringan Voice Over Internet Protocol Berbasis Session Initiation Protocol

INTEGRASI JARINGAN TELEPON ANALOG DENGAN JARINGAN KOMPUTER DI POLITEKNIK NEGERI BATAM. oleh: Prasaja Wikanta

APLIKASI KAMERA PENGAWAS SITUASI RUANGAN BERDASARKAN PERUBAHAN PIKSEL DAN JAM MALAM


BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

Implementasi Sistem IP PBX menggunakan Briker

MERANCANG JARINGAN KOMUNIKASI VOIP SEDERHANA DENGAN SERVER VOIP TRIXBOX YANG DILENGKAPI VQMANAGER DAN OPEN VPN

Pengembangan Video VoIP Phone Berbasis Web Menggunakan Protokol RTMP

Implementasi dan Analisis Wireless Full Duplex OSPF

Transkripsi:

IMPLEMENTASI DAN ANALISIS KUALITAS LAYANAN VOICE OVER INTERNET PROTOCOL (VOIP) PADA JARINGAN AD HOC PEER-TO- PEER Laporan Tugas Akhir Diajukan Untuk Melengkapi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Komputer Oleh : TRI ANGGA BAGUS SUSANTO 41506010086 PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS MERCU BUANA 2012

IMPLEMENTASI DAN ANALISIS KUALITAS LAYANAN VOICE OVER INTERNET PROTOCOL (VOIP) PADA JARINGAN AD HOC PEER-TO-PEER Oleh : TRI ANGGA BAGUS SUSANTO 41506010086 PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS MERCU BUANA 2012

LEMBAR PERNYATAAN Yang bertanda tangan dibawah ini: NIM : 41506010086 Nama : TRI ANGGA BAGUS SUSANTO Judul Skripsi : IMPLEMENTASI DAN ANALISIS KUALITAS LAYANAN VOICE OVER INTERNET PROTOCOL (VOIP) PADA JARINGAN AD HOC PEER-TO-PEER Menyatakan bahwa skripsi tersebut diatas adalah hasil karya saya sendiri dan bukan plagiat. Apabila ternyata ditemukan didalam laporan skripsi saya terdapat unsur plagiat, maka saya siap untuk mendapatkan sanksi akademik yang terkait dengan hal tersebut. Jakarta, 24 Maret 2012 ( TRI ANGGA BAGUS SUSANTO )

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan karunia rahmat dan hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan Tugas Akhir sebagai persayaratan mencapai gelar sarjana untuk mendapatkan gelar strata satu (S1) dengan judul Implementasi dan Analisis Kualitas Layanan VoIP (Voice Over Internet Protocol) pada Jaringan Ad Hoc pada Program Studi Teknik Informatika Fakultas Ilmu Komputer Universitas Mercu Buana. Penulis berharap laporan Tugas Akhir ini dapat memberikan inspirasi wawasan pengetahuan dan pemahaman tentang teknologi virtualisasi server Asterisk serta kualitas VoIP pada jaringan Ad Hoc. Dalam menyelesaikan Tugas Akhir penulis banyak mendapatkan bantuan berupa masukan, kritikan dan saran yang sangat berarti dalam terselesaikannya tugas akhir ini. Maka dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Kedua orangtua, Bapak dan Ibu tercinta yang tanpa henti memberikan do'a agar penulis selalu berada dalam lindungan ALLAH SWT, juga untuk dukungan baik moril ataupun materil untuk keberhasilan penulis sehingga tugas ini dapat selesai tepat pada waktunya. 2. Bpk Abdusy Syarif, selaku pembimbing sekaligus koordinator tugas akhir Teknik Informatika Fakultas Ilmu Komputer Universitas Mercu Buana. yang telah banyak memabantu penulis dalam studi dan juga dalam penyelesaian tugas akhir ini. 3. Bpk. Anis Cherid selaku kepala program studi, Bapak Achmad Kodar selaku pembimbing akademik dan kepada seluruh dosen Teknik Informatika yang telah banyak memberikan ilmunya selama perkuliahan. 4. Seluruh teman Teknik Informatika angkatan 2006 yang telah berjuang bersama

melewati masa kuliah dari awal hingga akhir masa studi ini serta memberikan saran serta kritik yang bermanfaat. 5. Kepada semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah memberikan dorongan dan membantu serta memberikan saran baik secara langsung maupun tidak langsung sehingga laporan ini dapat terselesaikan. Akhir kata dengan segala kerendahan hati penulis memohon maaf yang sebesar-besarnya atas segala kekurangan dan keterbatasan yang terdapat dalam laporan tugas akhir ini. Oleh karena itu semua saran dan kritik yang sifatnya membangun sangat diharapkan demi kesempurnaan laporan tugas akhir ini serta besar harapan penulis semoga laporan tugas akhir ini dapat bermanfaat bagi pihakpihak yang membutuhkan. Jakarta, 24 Maret 2012 Penulis

ABSTRACT VoIP technology (Voice Over Internet Protocol) is a technology voice communications with hardware and software to support communication. Communication is a process of delivering information from one node to another. In addition, VoIP communication is multimedia data (audio/video) that can be managed by both parties. VoIP technology can transfer voice data into packets data through a network such as internet or intranet. In this Final Project, we used virtualization technology as an Asterisk server applications that can be run in a single physical computer. We used AsteriskNow as a VoIP Server that run on Oracle VM VirtualBox, and also we used some supporting applications such as : VoIP client applications (3Cxphone for Android, Ekiga and Qutecom for Linux, Sjphone and X-lite for Windows), Connectify, and Wireshark. VoIP implementation on ad hoc peer-to-peer network has been deployed successful. The result shows that the average delay is 20,54 milisecond, throughput is 0,081 Mega Byte/second, Bytes per second is 20255,15 Byte/second, amount of Packet per-second is 94,3842 Packets. Keywords : VoIP, Asterisk, Ad Hoc Peer-to-Peer

ABSTRAK Teknologi VoIP (Voice Over Internet Protocol) adalah sebuah teknologi komunikasi suara yang menggunakan perangkat keras dan perangkat lunak sebagai penunjang komunikasi. Komunikasi adalah suatu proses penyampaian informasi dari satu pihak kepada pihak lain. Pada umumnya, komunikasi dilakukan secara lisan atau verbal yang dapat dimengerti antar pihak. Teknologi VoIP ini dapat mengubah suara menjadi paket data melalui sebuah jaringan internet maupun intranet. Dengan memanfaatkan teknologi virtualisasi, aplikasi server Asterisk bisa dijalankan dalam satu komputer fisik. Pada penelitian ini aplikasi server yang digunakan adalah AsteriskNow yang akan diimplementasikan pada Oracle VM VirtualBox, dan beberapa aplikasi penunjang VoIP seperti aplikasi client (3Cxphone, Ekiga, Qutecom, Sjphone, X-lite), Connectify, dan Wireshark. Dari hasil implementasi dan pengujian VoIP pada jaringan Ad Hoc peerto-peer ini didapatkan bahwa VoIP tidak hanya bisa dijalankan pada jaringan yang menggunakan koneksi internet, namun bisa berjalan pada jaringan wireless lokal Ad Hoc menggunakan notebook sebagai server VoIP. Dari hasil pengukuran dan analisa beberapa parameter didapati untuk rata-rata delay adalah 20,54 millidetik, throughput 0,081 Mega Byte/detik, besarnya Bytes per-second 20255,1578 Byte/detik, dan banyaknya Packet per-second 94,3842 Paket. Kata kunci : VoIP, Asterisk, Ad Hoc Peer-to-Peer

DAFTAR ISI Halaman LEMBAR PERNYATAAN... i LEMBAR PERSETUJUAN... ii KATA PENGANTAR... iii ABSTRAK... v ABSTRACT... vi DAFTAR ISI... vii DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR TABEL... xiv BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 2 1.2 Rumusan Masalah... 2 1.3 Batasan Masalah... 2 1.4 Tujuan dan Manfaat... 2 1.5 Metodelogi... 3 1.5.1 Metode Pengumpulan Data... 3 1.6 Sistematika Penulisan... 4

BAB II LANDASAN TEORI... 6 2.1 VoIP... 6 2.2 Protokol penunjang VoIP... 7 2.2.1 TCP... 7 2.2.2 User Datagram Protocol... 7 2.2.3 Internet Protokol... 8 2.2.4 SIP (Session Initiation Protocol)... 9 2.3 Ad Hoc... 9 2.4 Wireless :IEEE 802.11...10 2.4.1 802.11a...11 2.4.1 802.11b...11 2.4.1 802.11g...12 2.5 Delay...12 2.6 Throughput...13 2.7 Packet per-second...13 2.8 Byte per-second...14 2.9 Perangkat Lunak...14 2.9.1 Wireshark...14

2.9.2 Connectify...15 2.9.3 Asterisk...15 2.9.4 VirtualBox...16 2.9.5 VoIP softphone...16 BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN...19 3.1 Analisa Sistem...19 3.1.1 Analisa Kebutuhan Perangkat Keras...19 3.1.2 Analisa Kebutuhan Perangkat Lunak...21 3.1.3 Analisa Virtualisasi...22 3.1.4 Analisa Server Asterisk Virtual...23 3.2 Perancangan Sistem Virtualisasi...23 3.3 Connectify...24 3.4 Wireshark...25 3.6 Perancangan VoIP Jaringan Ad Hoc...26 BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN...28 4.1 Tahapan Implementasi Server VoIP...28 4.1.1 Implementasi Oracle VM VirtualBox...29

4.1.2 Pembuatan Mesin Virtual untuk Asterisk Server pada VirtualBox...30 4.1.3 Implementasi AsteriskNow pada VirtualBox...35 4.1.4 Konfigurasi IP pada Server VoIP...38 4.1.5 Konfigurasi Connectify...40 4.1.6 Instalasi Wireshark...40 4.2 Konfigurasi Pembuatan Ekstensi Server VoIP...41 4.3 Konfigurasi Softphone pad Client...42 4.3.1 Konfigurasi X-Lite...42 4.3.2 Konfigurasi Sjphone...43 4.3.3 Konfigurasi Ekiga...43 4.3.4 Konfigurasi Qutecom...45 4.3.5 Konfigurasi 3CXphone...45 4.4 Pengujian Panggilan Keluar dan Masuk...46 4.4.1 Skenario 1 Linux (Ekiga) dengan Windows (X-Lite)...46 4.4.2 Skenario 2 Linux (Qutecom) dengan Windows (SJphone)...47 4.4.3 Skenario 3 Android (3CXphone) dengan Linux (Ekiga)...47 4.4.4 Skenario 4 Android (3CXphone) dengan Windows (X-Lite)...48 4.4.5 Skenario 5 Android (3CXphone) dengan Windows (SJphone)...48 4.5 Perhitungan Perbandingan Packet pada VoIP di atas Jaringan Ad Hoc Peerto-Peer...49

4.6 Analisis hasil pengukuran...52 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN...50 5.1 Kesimpulan...50 5.2 Saran...51 DAFTAR PUSTAKA... LAMPIRAN...

DAFTAR GAMBAR Halaman GAMBAR 2.1 Jaringan Ad Hoc...10 GAMBAR 2.2 Tampilan X-Lite softphone...17 GAMBAR 2.3 Tampilan Ekiga softphone...17 GAMBAR 2.4 Tampilan 3CXphone softphone...18 GAMBAR 2.5 Tampilan SJphone softphone...18 GAMBAR 2.6 Tampilan Qutecom softphone...18 GAMBAR 3.1 Rancangan penggunaan virtualisasi...23 GAMBAR 3.2 Tampilan dari Oracle VM VirtualBox...24 GAMBAR 3.3 Skema cara kerja Connectify...24 GAMBAR 3.4 Tampilan pada Connectify...25 GAMBAR 3.5 Tampilan Wireshark...25 GAMBAR 3.6 Topologi jaringan dasar ad hoc...26 GAMBAR 3.7 Perancangan VoIP di atas jaringan ad hoc...26 GAMBAR 4.1 Instalasi awal VirtualBox... 29 GAMBAR 4.2 Costum setup VirtualBox...30

GAMBAR 4.3 Tampilan instalasi 1 mesin virtual...30 GAMBAR 4.4 Tampilan instalasi 2 mesin virtual...31 GAMBAR 4.5 Tampilan instalasi 3 mesin virtual...31 GAMBAR 4.6 Tampilan instalasi 4 mesin virtual...32 GAMBAR 4.7 Tampilan instalasi 5 mesin virtual...32 GAMBAR 4.8 Tampilan instalasi 6 mesin virtual...33 GAMBAR 4.9 Tampilan instalasi 7 mesin virtual...34 GAMBAR 4.10 Tampilan instalasi 8 mesin virtual...34 GAMBAR 4.11 Tampilan instalasi 9 mesin virtual...34 GAMBAR 4.12 Tampilan instalasi 1 Asterisk...35 GAMBAR 4.13 Tampilan instalasi 2 Asterisk...35 GAMBAR 4.14 Tampilan instalasi 3 Asterisk... 36 GAMBAR 4.15 Tampilan instalasi 4 Asterisk... 36 GAMBAR 4.16 Tampilan instalasi 5 Asterisk... 37 GAMBAR 4.17 Tampilan instalasi 6 Asterisk... 37 GAMBAR 4.18 Tampilan instalasi 7 Asterisk... 38 GAMBAR 4.19 Tampilan IP... 38 GAMBAR 4.20 Tampilan Perubahan IP... 39

GAMBAR 4.21 Tampilan konfigurasi Connectify... 40 GAMBAR 4.22 Contoh penggunaan Wireshark... 40 GAMBAR 4.23 Instalasi X-Lite... 42 GAMBAR 4.24 Konfigurasi X-Lite... 43 GAMBAR 4.25 Konfigurasi SJphone... 43 GAMBAR 4.26 Konfigurasi Ekiga... 44 GAMBAR 4.27 Tampilan Konfigurasi Qutecom... 45 GAMBAR 4.28 Tampilan 3CXphone... 45 GAMBAR 4.29 Skema voip ad hoc peer-to-peer skenario 1... 46 GAMBAR 4.30 Skema voip ad hoc peer-to-peer skenario 2... 47 GAMBAR 4.31 Skema voip ad hoc peer-to-peer skenario 3... 47 GAMBAR 4.32 Skema voip ad hoc peer-to-peer skenario 4... 48 GAMBAR 4.33 Skema voip ad hoc peer-to-peer skenario 5... 48 GAMBAR 4.34 Grafik Rata-rata Delay... 50 GAMBAR 4.35 Grafik Rata-rata Troughput... 50 GAMBAR 4.36 Grafik rata-rata Bytes per-second... 51 GAMBAR 4.37 Grafik rata-rata Packet per second... 51

DAFTAR TABEL Halaman TABEL 3.1 Spesifikasi Compaq 510... 20 TABEL 3.2 Spesifikasi hardware Virtual pada server...20 TABEL 3.3 Spesifikasi hardware notebook Client 1 (Asus K42Jr)...20 TABEL 3.4 Spesifikasi hardware notebook Client 2 (Compaq 420)...20 TABEL 3.5 Spesifikasi hardware notebook Client 3 (Samsung Galaxy GIO)...21 TABEL 3.6 Perangkat Lunak yang terpasang pada notebook server...22 TABEL 3.7 Perangkat Lunak yang terpasang pada notebook client 1...22 TABEL 3.8 Perangkat Lunak yang terpasang pada notebook client 2...22 TABEL 3.9 Perangkat Lunak yang terpasang pada notebook client 3...22 TABEL 4.1 Tabel Hasil Pengukuran...49