PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ANDROID PADA KOMPETENSI MENJELASKAN PEMASANGAN KOMPONEN DAN SIRKIT PLC UNTUK SMK

dokumen-dokumen yang mirip
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ANDROID PADA KOMPETENSI MENGOPERASIKAN RANGKAIAN PENGENDALIAN DI SMKN 2 DEPOK SLEMAN

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ANDROID PADA KOMPETENSI DASAR MENGIDENTIFIKASI KOMPONEN ELEKTRONIKA DAYA (ELDA) DI SMK

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF SISTEM KONVERSI BILANGAN DAN GERBANG LOGIKA PADA MATA PELAJARAN ELEKTRONIKA DASAR KELAS X

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK MEKATRONIKA : E-Journal Universitas Negeri Yogyakarta

RANCANG BANGUN GAME EDUKASI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN MATA KULIAH PRAKTIK TEKNIK DIGITAL

PENGEMBANGAN MODUL INTERAKTIF BERBASIS MULTIMEDIA UNTUK MATA PELAJARAN TEKNIK ANIMASI 2D KELAS XI MM DI SMKN 1 BANTUL

PRODI PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO : E-Journal Universitas Negeri Yogyakarta

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PADA PROGRAM STUDI KETENAGALISTIKAN DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK MEKATRONIKA : E-Journal Universitas Negeri Yogyakarta

PLANET EARTH DYNAMICS AND THE SOLAR SYSTEM BASED ON ADOBE FLASH FOR GRADE X IN SMAN 8 YOGYAKARTA

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK MEKATRONIKA : E-Journal Universitas Negeri Yogyakarta

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MOBILE LEARNING BERBASIS ANDROID DALAM PEMBELAJARAN ATLETIK UNTUK SISWA SMP KELAS VII

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN GAME EDUKASI UNTUK BELAJAR MANDIRI PADA KOMPETENSI DASAR HIDROLIK DAN KOMPONEN HIDROLIK SISWA SMK NEGERI 3 WONOSARI

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF KOMPETENSI DASAR LISTRIK UNTUK SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN MEKATRONIKA DI SMK N 3 WONOSARI

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN GEOGRAFI INTERAKTIF MATERI SEBARAN FLORA-FAUNA

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MULTIMEDIA INTERAKTIF BERBASIS ANDROID PADA MATERI PLANTAE UNTUK SISWA SMA MENGGUNAKAN ECLIPSE GALILEO

PENGEMBANGAN AC TRAINER SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN SISTEM INSTALASI TATA UDARA SISWA KELAS XI SMK N 1 MAGELANG JURNAL SKRIPSI

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK MEKATRONIKA : E-Journal Universitas Negeri Yogyakarta

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN TEKNIK PEMESINAN FRAIS BERBASIS ADOBE FLASH CS6

Oleh: Fitra Mega Kurniawan, Progam Pendidikan Teknik Elektronika, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Yogyakarta

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ANDROID DENGAN PROGRAM CONSTRUCT 2 PADA MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR UNTUK SISWA SMP KELAS 8

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS AUGMENTED REALITY PENGENALAN KOMPONEN SISTEM KENDALI ELEKTROMAGNETIK

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN TRAINER

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF UNTUK PERUSAHAAN JASA. Ihda Neni Nur Azizah Nujmatul Laily Universitas Negeri Malang

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PERANGKAT KERAS KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN ADOBE FLASH

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS BUKU DIGITAL ELEKTRONIC PUBLICATION (EPUB) MENGGUNAKAN SOFTWARE SIGIL PADA MATA KULIAH PEMROGRAMAN DASAR

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK MEKATRONIKA : E-Journal Universitas Negeri Yogyakarta

DEVELOPMENT OF THE LEARNING MEDIA CHEMISTRY USING BY PREZI ON SUBJECT OF THE ATOMIC STRUCTURE

PENGEMBANGAN MOBILE LEARNING BAGI PEMBELAJARAN

BAB II. KAJIAN PUSTAKA

Oleh: Eka Setia Budi Santosa; Pembimbing: Prof. Herman Dwi Surjono, Ph.D. Pendidikan Teknik Elektronika, FT UNY

Abstrak. Oleh: jodhi pratama, pendidikan teknik elektronika fakultas teknik universitas negeri yogyakarta,

ARTIKEL ILMIAH OLEH: FITRIA DWITA A1C411031

PENGEMBANGAN MODUL ELEKTRONIK PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF KOMPETENSI ETIMOLOGI MULTIMEDIA KELAS X SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK MEKATRONIKA : E-Journal Universitas Negeri Yogyakarta

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MENGGAMBAR BUSANA MENGGUNAKAN ADOBE FLASH CS4 UNTUK SISWA KELAS X BUSANA SMK NEGERI 3 KLATEN

Hari : Tanggal : Persetujuan Pembimbing. Pembimbing I, Pembimbing II, NIP NIP

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK MEKATRONIKA : E-Journal Universitas Negeri Yogyakarta

Pengembangan Media Pembelajaran Moodle

PENGEMBANGAN ELECTRONIC MODULE (E-MODULE) PEMBELAJARAN SIMULASI DIGITAL PADA MATERI BLENDER UNTUK SISWA KELAS X SMK NEGERI 1 KLATEN

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN SISTEM INDERA BERBASIS ANDROID UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA SMA

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA MATA PELAJARAN PENGETAHUAN RANGKAIAN PENGENDALI DASAR

Kata Kunci: mobile learning berbasis android, hasil belajar ranah kognitif, minat belajar

Pengembangan Multimedia Interaktif Berbasis Android Pada Mata Pelajaran Jaringan Dasar Terhadap Respon Siswa

Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, Vol. XIII, No.2, Tahun 2015 Fidya Rizka Anggraeni & Sumarsih 14-22

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA MATA PELAJARAN TEKNIK ELEKTRONIKA DASAR DI SMK NEGERI 1 BANSARI TEMANGGUNG

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN AKUNTANSI MODUL INTERAKTIF BERBASIS ADOBE FLASH UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PENGENALAN KOMPONEN ELEKTRONIKA BERBASIS ADOBE DIRECTOR DI SMK

PENGEMBANGAN MODUL BERBASIS WEBMATERI PROTOZOA SEBAGAI ALTERNATIF BAHAN AJAR SISWA KELAS X SMA DI NEGERI 1 SEWON

PENGEMBANGAN PLATFORM GAME SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN SISTEM OPERASI DI SMK MA ARIF WONOSARI UNTUK PLATFORM ANDROID

Penulis 1: Sri Utami Penulis 2: Sutirman Prodi Pendidikan Administrasi Perkantoran Abstrak

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BUKU DIGITAL INTERAKTIF BERBASIS ADOBE FLASH CS3 PADA MATA PELAJARAN PERAKITAN KOMPUTER DI SMK MUHAMMADIYAH 2 MOYUDAN

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN TRANSISTOR MENGGUNAKAN TRAINER TRANSISTOR PADA MATA PELAJARAN ELEKTRONIKA DASAR KELAS X

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA MATA PELAJARAN FUSSION FOOD DI SMK NEGERI 2 BUKITTINGGI MARDHATILLAH

Game Edukasi Sebagai Media Pengenalan Lingkungan dan Pembelajaran TIK Bagi Siswa Kelas I Sekolah Dasar

PENGEMBANGAN BALANCED SCORECARD

Oleh I Nyoman Udayana Jurusan Pendidikan Teknik Informatika ABSTRAK. Kata-kata kunci: media pembelajaran, model tutorial, animasi 3 dimensi ABSTRACT

Erdita Rahayu Permanasari Adi Dewanto, M.Kom ABSTRAK

Abstract. Keywords : Interactive Media, LAN, TKJ.

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN FISIKA BERBASIS ANIMASI KOMPUTER UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS BERBASIS MACROMEDIA FLASH 8

ANALISIS DAN PERANCANGAN LEMBAR KERJA SISWA ELEKTRONIK PADA MATERI BASIS DATA DI SMK NEGERI 2 DEPOK SLEMAN YOGYAKARTA

PENGEMBANGAN MEDIA LECTUREMAKER DALAM PEMBELAJARAN KIMIA SMA POKOK BAHASAN IKATAN KIMIA MELALUI PENERAPAN PROFESSIONAL LEARNING COMMUNITY

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEBSITE PADA MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR DI SMP

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ADOBE FLASH PROFESSIONAL CS6

Jl. HM Jhoni No 70 Medan, Indonesia. 1 ABSTRAK

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PADA MATA PELAJARAN ADMINISTRASI SERVER DI SMK NEGERI 2 DEPOK

TUGAS AKHIR SKRIPSI. Diajukan Kepada Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MOBILE UNTUK PENGUASAAN GERBANG LOGIKA DASAR DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

PENGEMBANGAN MODUL MULTIMEDIA INTERAKTIF BERBASIS E-LEARNING PADA POKOK BAHASAN BESARAN DAN SATUAN DI SMA

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO TUTORIAL PADA MATA PELAJARAN SISTEM OPERASI KELAS X MULTIMEDIA SMK NEGERI 6 SURAKARTA TAHUN AJARAN

PENGEMBANGAN MODUL MATA PELAJARAN TEKNIK ELEKTRONIKA DASAR KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK MUHAMMADIYAH 1 BANTUL

THE DEVELOPMENT OF ACCOUNTING LEARNING MEDIA BASED FILM RECONSTRUCTION FOR INCREASE THE LEARNING ACTIVENESS

PENGEMBANGAN E-MODUL ONLINE ELEKTRONIKA ANALOG PADA PENDIDIKAN JARAK JAUH. Suwasono

Kata Kunci: modul multimedia interaktif, pengalamatan IP dan subnet mask, Teknik Komputer dan Jaringan

PENGEMBANGAN KOMIK AKUNTANSI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN AKUNTANSI PADA MATERI TRANSAKSI PERUSAHAAN DAGANG

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN FLIPBOOK FISIKA APLIKASI CORELDRAW X5 DENGAN SIMULASI VIDEO UNTUK SISWA SMA. Skripsi Oleh : Dwi Prihartanto K

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MACROMEDIA FLASH MATA PELAJARAN PEMELIHARAAN CHASIS DI SMK NEGERI 3 SINGARAJA

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF UNTUK PEMBELAJARAN MATEMATIKA SEKOLAH DASAR

PENGEMBANGAN MODUL PEMESINAN BUBUT PADA MATA PELAJARAN TEKNIK PEMESINAN BUBUT DI SMK MUHAMMADIYAH 1 SALAM

Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif untuk Sekolah Menengah Atas Kelas XI pada Pokok Bahasan Momentum

PENILAIAN BERBASIS KELAS UNTUK PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA BIOLOGI SMP

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BUKU DIGITAL ELECTRONIC PUBLICATION (EPUB) PADA MATA PELAJARAN TEKNIK MIKROPROSESOR DI SMK

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGOLAH NILAI RAPORT KURIKULUM 2013 DI SMK HAMONG PUTERA 2 PAKEM

PENGEMBANGAN KAMUS BERGAMBAR PERALATAN TATA HIDANG UNTUK SISWA JASA BOGA SMK NEGERI 6 YOGYAKARTA

UPAYA PENINGKATAN PEMAHAMAN SISWA TERHADAP PRINSIP KERJA PNEUMATIK BERBANTUAN PERANGKAT LUNAK MULTIMEDIA INTERAKTIF

PENGEMBANGAN MODUL TEKNIK LISTRIK PADA MATA PELAJARAN TEKNIK LISTRIK KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. atau langkah-langkah untuk mengembangkan suatu produk atau

PENGEMBANGAN MODUL SIMULASI DIGITAL PADA MATA PELAJARAN SIMULASI DIGITAL (SIMDIG) KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK N 2 DEPOK

PENGEMBANGAN KOMIK SEBAGAI SUMBER BELAJAR IPS MATERI TENAGA ENDOGEN UNTUK SISWA SMP KELAS VII

Pengembangan Media Cd Interaktif...(Ketut Erni Suardani)

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF BERPENDAKATAN SCIENTIFIC PADA MATERI SISTEM EKSKRESI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN LIPATAN SERBET BERBASIS ADOBE FLASH PADA SISWA KELAS JASA BOGA SMK N 3 KLATEN

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ADOBE FLASH PADA MATERI ELECTRONIC SPARK ADVANCER

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PADA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNTUK SISWA KELAS VIII SMP

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Media pembelajaran berbasis android dengan program Construct 2 pada

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN ANIMASI BERBASIS ANDROID PADA MATERI BUNYI UNTUK SISWA SMA

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA SISWA SD KELAS 3 (Studi Kasus: MI Muhammadiyah Bekangan)

Rizza Untsa Nuzulia 1, Pendidikan Biologi, FMIPA, UNY Dr. Slamet Suyanto, M.Ed. 2, Dr. drh. Heru Nurcahyo, M.Kes.

PENERAPAN MEDIA E-BOOK BEREKSTENSI EPUB UNTUK MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR SISWA SMP PADA MATA PELAJARAN IPA

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF TEKNIK MIKROPROSESOR BERBASIS ANDROID

Transkripsi:

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK MEKATRONIKA : E-Journal Universitas Negeri Yogyakarta http://journal.student.uny.ac.id/ojs 459 PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ANDROID PADA KOMPETENSI MENJELASKAN PEMASANGAN KOMPONEN DAN SIRKIT PLC UNTUK SMK DEVELOPMENT OF LEARNING MEDIA BASED ON ANDROID IN EXPLAINATION COMPETENCE OF COMPONENTS INSTALLATION AND CIRCUIT PLC FOR VOCATIONAL HIGH SCHOOL Oleh: Azizah Nurul Husnaini, azizah.husnaini@gmail.com, Pend.Teknik. Mekatronika, FT UNY Totok Heru Tri Maryadi, totokheru@uny.ac.id, Pend.Teknik. Mekatronika, FT UNY Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mengembangkan media pembelajaran berbasis android dan (2) mengetahui kelayakan dari media pembelajaran berbasis Android. Penelitian ini merupakan jenis penelitian pengembangan. Model pengembangan yang digunakan adalah ADDIE. Penelitian ini dilakukan di SMK Negeri 2 Klaten dengan subjek penelitian kelas XII. Tahap pengujian kelayakan produk dilakukan oleh ahli materi dan media, serta pengujian pada pengguna akhir yaitu siswa. Teknik analisis data menggunakan instrumen angket serta teknik analisis deskriptif. Hasil penelitian ini adalah : (1) hasil pengembangan media terdiri dari tujuh komponen utama, yaitu progress, tujuan, materi, evaluasi, tentang, dan panduan. (2) Hasil penilaian kelayakan oleh ahli materi mendapatkan rerata skor 67 dari skor rerata maksimal sebesar 76 dengan kategori sangat layak. Penilaian kelayakan oleh ahli media mendapatkan rerata skor 65 dari skor rerata maksimal sebesar 76 dengan kategori sangat layak. Serta rerata skor yang diperoleh dari penilaian pengguna akhir atau respon siswa sebesar 120.10 dari skor rerata maksimal sebesar 152 dengan kategori layak digunakan sebagai media pembelajaran. Kata kunci: media pembelajaran, android, PLC Abstract This research aims to: (1) development of android based on learning media (2) determine the feasibility of android bassed on instructional media. This is a research and development. The model used is ADDIE development. This research was conducted at SMK Negeri 2 Klaten with research subject XII. The testing stage of product feasibility conducted by materials and media experts, and test to the end user are students. The analize data using questionnaries and discriptive analysis techniques. The result is: (1) development of learning media consists of seven main components, are progress, objectives, materials, evaluation, concerning, and guidance. (2)feasibility of assessment by a subjectmetter expert gain an average score of 67 on the average score a maximum of 76 with the category very feasible. Rate eligibitility by media experts obtain an average score of 65 on the average score a maximum of 76 in category of very feasible. And the average score obtained from the assessment of the end user or student response amounted to 120.10 from the mean maximum score of 152 in the category of eligible is used as a medium of learning. Keywords: learning media, android, PLC Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android (Azizah Nurul Husnaini)

460 PENDAHULUAN Proses belajar mengajar tidak hanya sekedar menyampaikan materi ajar ataupun menerima materi ajar namun perlu adanya konsep yang jelas sehingga materi ajar dapat tersampaikan dan diterima dengan jelas. Dalam pelaksanaan proses belajar mengajar perlu adanya perancangan pengajaran agar proses belajar mengajar lebih efektif dan efisien sehingga menicu siswa yang aktif dalam belajar. guru sebagai pengajar, motivator, fasilitator, mediator, evaluator, pembimbing, dan pembaru sehingga dituntut untuk dapat menguasai kelas saat proses belajar mengajar berlangsung. Kemjuan teknologi mendorong terjadinya banyak perubahan, salah satunya dalam bidang pendidikan yang melahirkan konsep media learning. Penggunaan media learning akan menjadi efektif dan efisien, karena belajar tidak hanya terpaku pada pertemuan antara guru dengan murid dalam satu waktu. Fungsi adanya media learning yaitu dapat membantu guru dalam menjelaskan materimateri pelajaran yang bersifat abstrak sehingga siswa dapat dengan mudah memahami materi pelajaran serta media learning juga dapat berfungsi sebagai bahan ajar siswa secara individu diluar jam pelajaran di sekolah. Penggunaan smartphone di Indonesia pada tahun 2005 diperkirakan sebanyak 555 juta pengguna. Total penetrasi pertumbuhannya sebesar 37.1%. dilangsir juga bahwa prediksi yang dilakukan emarketer bahwa pada tahun 2016 hingga 2019 pengguna smartphone di Indonesia akan terus tumbuh semakin pesat, redaksi yang ada yaitu pada tahun 2016 akan ada 65.2 juta pengguna dan pada tahun 2017 akan mencapai 74.9 juta pengguna (Techno.okezone.com). Salah satu media pembelajaran yang dapat dikembangkan saat ini yaitu media pembelajaran android. Media pembelajaran yang mudah diakses oleh siapa saja dan dilakukan dimana saja menjadi faktor pendorong berkembangnya media pembelajaran android. Tanpa harus bertatap muka langsung dalam proses pembelajaran, siswa dan guru tetap dapat melakukan proses pembelajaran tersebut, sehingga waktu yang digunakan akan relatif efisien karena tidak mengurangi jam efektif pembelajaran. Guru dan siswa dapat melakukan perannya masing-masing dengan pekerjaan yang sedang berlangsung. Media pembelajaran android dapat berkembang secara kreatif dan inovatif agar siswa lebih tertarik dan dengan mudah menerima materi pelajaran yang ada di media pembelajaran android tersebut. adanya pengembangan media pembelajaran berbasis android dapat memberikan agin segar bagi pendidikan di Indonesia. Sifat media pembelajaran yang praktis, fleksibel, dan bersifat personal akan meningkatkan minat, motivasi, dan daya kreatif siswa dalam melakukan proses pembelajaran. Masih banyaknya guru yang menggunakan metode konvensional atau metode caramah menyebabkan materi yang disampaikan kurang maksimal sehingga menghasilkan evaluasi yang kurang maksimal. Penyampaian materi menggunakan papan tulis menyebabkan siswa kurang tertarik dengan materi dan penggunaan komputer yang masih terbatas menyebabkan waktu pembelajaran yang terbuang sia-sia serta terjadilah kegaduhan siswa dalam proses pembelajaran. Penggunaan telepon genggam pada saat jam pelajaran menyebabkan konsentrasi siswa saat proses belajar akan terganggu, karena perhatian siswa akan terbagi antara PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK MEKATRONIKA Vol. 6, No. 6, Oktober 2016 : 459-466

461 mendengarkan guru yang menerangkan materi dengan kemenarikan fitur yanga ada dalam telepon genggam. Hal itu menyebabkan proses pembelajaran yang kurang efektif. Berdasarkan permasalahan diatas, peneliti bermaksud mengembangkaan media pembelajaran yang dapat melatih kemandirian siswa dalam belajar sehingga siswa dapat dengan mudah memahami materi pelajaran. Media tersebut berupa media berbasis android pada kompetensi menjelaskan pemasangan komponen dan sirkit programmable logic controller (PLC) yang dapat dimanfaatkan secara maksimal. METODE PENELITIAN Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu meode research and development (RnD) atau penelitian pengembangan hasil adobsi dari Lee, Willian W & Diana L. Owens (2004). dengan tahap-tahap pelaksanaannya sebagai berikut: (1) analisis, (2) desain, (3) pengembangan & implementasi, (4) evaluasi. Prosedur pengembangan penelitian dapat dilihat pada Gambar 1 dibawah ini. Analysis (Analisis) Design (Desain) Development & Implementation (pengembangan & implemantasi) Evaluation (Evaluasi) Gambar 1. Tahap Penelitian Pada tahap analisis yang dilakukan yaitu menganalisis kurikulum dan materi, menganalisis kebutuhan pemakai, menganalisis isi program, menganalisis spesifikasi, dan menganalisis kerja. Pada tahap kedua perancangan yang dilakukan yaitu melakukan perancangan data untuk kebutuhan materi dan soal, perancangan navigasi, perancangan user interface, dan perancangan algoritma. Pada tahap ketiga pengembangan dan implementasi yang dilakukan yaitu membuat produk media pembelajaran berbantuan software coreldraw dan android studio. Pengimplementasian hasil produk berupa media pembelajaran yang dapat diakses mengggunakan smartphone android. Setelah media berbentuk file apk. dilakukanlah peninjauan oleh dosen pembimbing untuk menentukan fungsionalitas dari media yang dikembangkan. Tahap terakhir yang dilakukan yaitu evluasi. Pada tahap ini yang dilakukan yaitu penilaian kualitas oleh ahli media dan ahli materi serta pemberian respon pengguna oleh siswa. Tempat penelitian dilaksanakan di SMK Negeri 2 Klaten, dan waktu penelitian dilakukan pada tanggal 19 Januari 24 Februari 2016. Subjek pada penelitian ini yaitu dosen Jurusan Pendidikan Teknik Elekro FT UNY sebagai ahli media dan ahli materi, guru mata pelajaran instalasi motor listrik SMK Negeri 2 Klaten sebagai ahli materi, serta siswa kelas XII Teknik Instalasi Pemanfaatan Tenaga Listrik SMK Negeri 2 Klaten. Metode pengumpulan data digunakan untuk memperoleh data dilakukan dengan cara black box testing untuk menguji fungsionalitas dari aplikasi android dan penyebaran kuesioner untuk menentukan kelayakan dan respon dari para ahli dan siwa. Alat pengumpulan data yang digunakan menggunakan instumen angket. Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android (Azizah Nurul Husnaini)

462 Instumen kelayakan media mengadopsi dari Walker dan Hess dalam Cecep Kustandi & bambang Sutjipto (2013:14) dan ditinjau dari aspek kaidah media, tata laksana media, dan media CAI. Indikator yang tersirat pada aspek tersebut diantaranya tujuan, fungsi, tampilan, software, dan usability. Sedangkan instumen kelayakan materi mengadopsi dari Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah (2010:16-17) dan dapat ditinjau dari aspek kaidah materi, tata laksana materi, dan penyajian materi. Indikator yang tersirat didalamnya diantaranya yaitu tujuan, sasaran, pembelajaran, tata bahasa, isi materi, penekanan pembelajaran, keruntutan materi, kelengkapan materi, dan evaluasi. Penelitian ini sudah dilakukan uji validitas dan reliabilitas. Analisis data dilakukan menggunakan analisis deskriptif kuantitatif. Data hasil penelitian kemudian dijabarkan dengan mengukur nilai media, mean, dan simpangan baku. Serta hasil analisis data dapat dijabarkan hasil kualitas media pembelajaran berbasis android. HASIL DAN PEMBAHASAN 1. Pengembangan media pembelajaran berbasis android. a. Tampilan splash screen pada media pembelajaaran berbasis android ini. b. Tampilan menu intro Gambar 3. Menu Intro Pada Gambar 3 yang berupa menu intro dapat muncul setelah splash screen berjalan. Menu intro menampilkan sebuah progress dari evaluasi yang dikerjakan dan menu halaman terakhir yang dibuka. c. Tampilan menu utama Gambar 4. Menu Utama Pada Gambar 4 menampilkan menu utama dari media pembelajaran berbasis android. Menu utama ini menampilkan enam pilihan menu diantaranya progress, tujuan pembelajaran, materi pembelajaran, evaluasi pembelajaran, tentang, dan panduan. Gambar 2. Tampilan Splash Screen Pada Gambar 2 tampilan yang muncul berupa splash screen. Sebuah tampilan yang yang muncul pertama kali PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK MEKATRONIKA Vol. 6, No. 6, Oktober 2016 : 459-466

463 d. Tampilan menu materi f. Tampilan menu result Gambar 5. Menu materi Pada Gambar 5 ditampilkan materi yang ada dalam media. Tampilan tersebut berisikan materi-materi PLC yang diintegrasikan kedalam media. Terdapat satu menu yang dapat mengkonversikan bilangan dari desmial ke biner atau biner ke desimal. e. Tampilan menu evaluasi Gambar 7. Menu Result Menu result dapat dilihat pada Gambar 7. Menu result ini berisikan hasil dari evluasi dari soal yang dikerjakan sebelumnya. Pada menu ini ditampilkan pula jumlah soal yang dikerjakan dan jumlah soal yang tidak dikerjakan. g. Tampilan menu panduan Gambar 6. Menu Evaluasi Menu evaluasi dapat dilihat pada Gambar 5. Terdapat enam evaluasi pada media ini dan pada setiap evaluasi terdapat sepuluh soal. Terdapat lima pilihan jawaban yang dapat dipilih, jawaban yang telah dipilih tidak dapat dikosongkan kembali dan dapat langsung berpindah pada soal selanjutnya. Gambar 8. Menu Panduan Untuk memudahkan pengguna dalam menggunakan media ini terdapat menu panduan yang dapat dilihat pada Gambar 8. Menu tersebut berisikan penjelasan-penjelasan menu yang ada dalam media pembelajaran ini. 2. Kelayakan media pembelajaran berbasis android. a. Kelayakan media dari ahli materi Kelayakan media pembelajaran dinilai oleh ahli materi terdapat tiga aspek. Ketiga aspek tersebut diantaranya yaitu aspek kaidah materi, aspek tata laksana materi, dan aspek penyajian materi. Indikator penilaian kelayakan media yang Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android (Azizah Nurul Husnaini)

464 dinilai dari ahli materi mengadopsi dari penilaian bahan ajar menurut Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah. Hasil kelayakan dapat dilihat pada tabel dibawah ini. 1) Kelayakan aspek kaidah materi Penilaian kelayakan aspek kaidah materi terdapat dua sub indikator, diantaranya yaitu kesesuaian dengan kurikulum dan kejelasan materi. Pengujian kelayakan aspek kaidah materi dapat dilihat pada Tabel 1 dibawah ini. Tabel 1. Hasil Pengujian Kaidah Materi 1 Ahli Materi 1 11 Sangat Layak 2 Ahli Materi 2 10 Sangat Layak Rerata Skor 10.5 Sangat Layak 2) Kelayakan aspek tata laksana materi Indikator yang ada pada aspek tata laksana materi diantaranya sasaran materi, pembelajaran, dan tata bahasa. Didalam indikator tersebut ditampilkan pula sub indikator yang menilai fleksibilitas materi, mempermudah pembelajaran, menumbuhkan minat dan motivasi, serta ilustrasi dari pembelajaran. Hasil penilaian kelayakan aspek tata laksana materi dapat dilihat pada Tabel 2 diabawah ini. Tabel 2. Hasil Pengujian Tata Laksana Materi 1 Ahli Materi 1 10 Sangat Layak 2 Ahli Materi 2 12 Sangat Layak Rerata Skor 11 Sangat Layak 3) Kelayakan aspek penyajian materi Pada Tabel 3 dibawah ini merupakan hasil penilaian dari pengujian penyajian materi. Dalam aspek penyajian materi terdapat lima indikator penilaian, diantaranya yaitu isi materi, penekanan pembelajaran, keruntutan materi, kelengkapan materi, dan evaluasi. Tabel 3. Hasil Pengujian Penyajian Materi 1 Ahli Materi 1 50 Sangat Layak 2 Ahli Materi 2 41 Layak Rerata Skor 45.5 Sangat Layak b. Kelayakan media dari ahli media Kelayakan media yang dinilai oleh ahli media terdapat tiga aspek didalamnya. Diantaranya yaitu kaidah media, tata laksana media, dan media CAI. Penilaian kelayakan media ini mengadopsi dari Walker dan Hess tentang evaluasi media pembelajaran. 1) Kelayakan aspek kaidah media Penilaian kelayakan media ditinjau dari aspek media terbagi menjadi dua indikator yaitu tujuan dan fungsi. Pada indikator tujuan terdapat penilaian tentang ketepatan penggunaan dan inovasi media sedangkan pada indikator fungsi terdapat penilaian tentang ketertarikan media dan keinteraktifan media. Hasil pengujian tentang kaidah media dapat dilihat pada Tabel 4 dibawah ini. Tabel 4. Hasil Pengujian Kaidah Media 1 Ahli Media 1 14 Sangat Layak 2 Ahli Media 2 12 Layak Rerata Skor 13 Layak 2) Kelayakan aspek tata laksana media Pada Tabel 5 dapat dilihat hasil penilaian pengujian media ditinjau dari aspek tata laksana media. Pada aspek ini terdapat tujuh indikator penilaian diantaranya dokumentasi, teks, kekseragaman tombol atau icon, kesesuaian warna, kesesuaian bahasa, ilustrasi, dan kualitas media. PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK MEKATRONIKA Vol. 6, No. 6, Oktober 2016 : 459-466

465 Tabel 5. Hasil Pengujian Tata Laksana Media 1 Ahli Media 1 29 Sangat Layak 2 Ahli Media 2 24 Layak Rerata Skor 26.5 Sangat Layak 3) Kelayakan aspek media CAI Hasil penilaian kelayakan media ditinjau dari media CAI dapat dilihat pada Tabel 6. Pada penilaian aspek media CAI terdapat dua indikator penilaian yaitu software dan usability. Pada aspek software indokator penilaian yang ada yaitu insalasi media dan navigasi media sedangkan pada aspek usability indikator yang dinilai yaitu performa, kelancaran pengoperasian, keefisienan, kecukupan, dan keefektifan media. Tabel 6. Hasil Pengujian Media CAI 1 Ahli Materi 1 26 Sangat Layak 2 Ahli Materi 2 25 Sangat Layak Rerata Skor 25.5 Sangat Layak SIMPULAN DAN SARAN Simpulan Kesimpulan yang dapat diambil berdasarkan data hasil penelitian pengembangan media berbasis android diantaranya yaitu: 1. Pengembangan media pembelajaran berbasis android ini dikembangkan dengan mengadopsi metode penelitian ADDIE. Pada tahap analisis yang dilakukan yaitu menganalisis kurikulum, menganalisis materi, dan menganalisis karakter siswa. pada tahap perancangan hal yang dilakukan yaitu perancangan data, perancangan navigasi, perancangan user interface. Pada tahap pengembangan dan implementasi yang dilaksanakan yaitu mengembangkan algoritma, mengembangkan user interface, dan mengembangkan kode program. Pada tahap terakhir evaluasi yang dilakukan yaitu penilian kelayakan oleh ahli media dan ahli materi serta penilaian respon oleh siswa. 2. Penilaian kelayakan oleh ahli materi mendapatkan rerata skor 67 dari total skor rerata maksimal sebesar 76 dengan kategori penilian sangat layak. Sedangkan penilaian kelayakan oleh ahli media mendapatkan rerata skor 65 dari total skor rerata maksimal ebesar 76 dengan kategori sangat layak. Pada penilian terakhir oleh siswa tentang respon media 10 siswa menyatakan produk media dikatakan layak digunakan serta sisanya 19 siswa menyatakan produk media dikatakan sangat layak digunakan sebagai media pembelajaran. Keterbatasan Produk Dalam melakukan pengembangan media pemelajaran berbasis android ini masih terdapat kekurangan dan keterbatasan produk diantaranya yaitu: 1. Pengembangan produk hanya terdapat materi kognitif. 2. Pada media pembelajaran ini belum terdapat animasi atau video yang mendukung. 3. File apk media ini hanya dapat dioperasikan pada android minimal versi 4.0 atau IceCreamSandwitch. Saran Untuk mendukung adanya pengembanganlebih lanjut peneliti memberikan saran diantaranya yaitu: 1. Aplikasi media ini dapat dikembangkan sebagai alternatif media pembelajaran. Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android (Azizah Nurul Husnaini)

466 2. Aplikasi media ini dapat diaplikasikan pada kegiatan pembelajaran diluar SMK Negeri 2 Klaten. 3. Aplikasi media ini dapat kembangkan lebih lanjut dnegan materi dan animasi atau video yang dapat berinteraktif dengan pengguna. 4. Dapat dilakukan uji efektifitas penggunaan media pembelajaran ini terhadap peningkatan belajar siswa. DAFTAR PUSTAKA Advent Jose. 2015. 2015 Penggunaan Smartphone di Indonesia Capai 55 Juta. Diakses dari techno.okezone.com /read/2015/09/19/57/1217340/2015 -pengguna-smartphone-diindonesia-capai-55-juta. Pada taggal 16 Januari 2016. Cecep Kuatandi & Sutjipto Bambang. 2011. Media Pembelajaran. Bogor: Ghalia Indonedia. Direktorat Pembinaan SMA. 2010. Panduan Pengembangan Bahan Ajar Berbasis TIK. Jakarta: Kementrian Pendidikan Nasional. Lee, Willian W & Diana L. Owens. 2004. Multimedia Based Instructional Design. San Fransisco: Pfeiffer. PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK MEKATRONIKA Vol. 6, No. 6, Oktober 2016 : 459-466