GRUP FACEBOOK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN GAMBAR TEKNIK KELAS X DI SMK KRISTEN PEDAN

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN APLIKASI ANDROID TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELISTRIKAN MESIN DAN KONVERSI ENERGI

PENGARUH REWARD DAN MINAT SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN TEKNOLOGI MEKANIK

PENERAPAN TEAM BASED LEARNING PADA MATA PELAJARAN AUTOCAD DI SMKN 1 MAGELANG

PENGARUH PEMAHAMAN WORK PREPARATION SHEET TERHADAP HASIL BELAJAR KERJA BUBUT SISWA SMK N 2 WONOSARI

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS MACROMEDIA FLASH 8 TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA

Oleh: Sholhan Efendy, Prodi Pendidikan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta

PERBEDAAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR DAN MEDIA CHART PADA MATA PELAJARAN IPS TERPADU

Automotive Science and Education Journal

PENGARUH JOBSHEET BERWARNA TERHADAP KEMAMPUAN SISWA DALAM PRAKTIK GAMBAR TEKNIK MESIN

Kata kunci : Metode Grup Investigasi, Kompetensi Pembuatan Pola Blus

PENGGUNAAN MULTIMEDIA DALAM PEMBELAJARAN ILMU BAHAN TEKNIK DI SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN YOGYAKARTA

PENGARUH MODEL KOOPERATIF TIPE TALKING STICK TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS V SEKOLAH DASAR ARTIKEL PENELITIAN

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING

MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR TEKNOLOGI PENGUKURAN DENGAN METODE PROBLEM SOLVING

MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR CNC DASAR KELAS XI TEKNIK MESIN SMK NEGERI 2 WONOSARI

PENGARUH PENERAPAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SD NEGERI KARANGJATI

Oleh : Yulistiana Nindi Nur Imawati, Universitas Negeri Yogyakarta,

Journal of Mechanical Engineering Learning

PENGARUH MODEL TIME TOKEN DENGAN MEDIA VISUAL TERHADAP KEMAMPUAN MENDESKRIPSIKAN MASA PEMERINTAHAN RAJA-RAJA

Journal of Mechanical Engineering Learning

Journal of Mechanical Engineering Learning

Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA KANTONG BILANGAN TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA PENJUMLAHAN BILANGAN SECARA BERSUSUN

Oleh: Rohman wahyu hidayat dan Sutopo, Prodi Pendidikan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta,

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN KOLABORATIF TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN MEMBACA GAMBAR TEKNIK SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN

PENERAPAN MODEL DISCOVERY LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI. (Jurnal) Oleh DEBI GUSMALISA

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian pre eksperimental. Desain

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA VISUAL TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF BIOLOGI PESERTA DIDIK KELAS XI SMK ISLAM DDI PONIANG MAJENE

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MODUL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BOGA DASAR DI SMK NEGERI 1 KALASAN

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF TIPE PICTURE AND PICTURE TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI KELAS XI SMAN 3 LENGAYANG KABUPATEN PESISIR SELATAN

MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR K3 DI SMK COKROAMINOTO 2 BANJARNEGARA MENGGUNAKAN METODE TS-TS

PENGARUH MODEL PICTURE AND PICTURE TERHADAP HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL KELAS III SD

Development of Basic Competency Learning Module on Poultry Meat and Seafood Processing at SMKN 3 Wonosari

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN INKUIRI DAN PROJECT BASED LEARNING TERHADAP PRESTASI BELAJAR GAMBAR TEKNIK MESIN

Penerapan Model Pembelajaran Aktif Tipe Guided Teaching

PENGARUH METODE PEMBELAJARAN DEMONSTRASI TERHADAP MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA SMK

PERBEDAAN HASIL BELAJAR MENGGUNAKAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING DAN METODE CERAMAH BERMAKNA MATERI DESAIN GRAFIS SMAN 1 GONDANG TULUNGAGUNG

Kata Kunci: Problem Based Learning (PBL), Ekspositori, dan Hasil Belajar. Abstract

VOTEKNIKA Jurnal Vokasional Teknik Elektronika & Informatika

HUBUNGAN ANTARA HASIL BELAJAR KEWIRAUSAHAAN DAN PRAKTIK INDUSTRI DENGAN MINAT BERWIRAUSAHA SISWA KELAS XII TKR

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN FESTO FLUIDSIM SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PNEUMATIK SISWA KELAS XII DI SMK MUDA PATRIA KALASAN

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Talk Write Pada Konsep Ekosistem di Kelas VII SMP Negeri 3 Cibalong Kabupaten Tasikmalaya JURNAL

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DAN PROJECT BASED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA

BAB III METODE PENELITIAN

III METODE PENELITIAN. digunakan adalah eksperimen semu. Eksperimen semu dilakukan karena keadaan

PENERAPAN PEMBELAJARAN INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK PEMESINAN DI SMK MA'ARIF 2 GOMBONG KEBUMEN

HUBUNGAN KINERJA GURU DAN FASILITAS BENGKEL PRAKTIK DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X TEKNIK PEMESINAN DI SMK MUHAMMADIYAH 3 YOGYAKARTA

PENGARUH MULTIMEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA KELAS III SDN GARUNG WONOSOBO ARTIKEL JURNAL

JURNAL. Diajukan kepada Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika Vol 1 No. 1 Februari 2017

PENGARUH METODE PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS IV PADA MATA PELAJARAN PKN

PENGARUH JOB SHEET TERHADAP PROSES PENGERJAAN DAN AKURASI HASIL KERJA PRAKTIK PEMESINAN KELAS XI

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN MODUL PEMESINAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA JURUSAN TEKNIK PEMESINAN DI SMK LEONARDO KLATEN.

PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA KELAS V

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO ANIMASI TERHADAP HASIL BELAJAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN KELAS II SD

METODE PROBLEM POSING UNTUK MEMPERBAIKI KUALITAS PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI JURUSAN TEKNIK PERMESINAN SMKN 2 DEPOK SLEMAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

REM KELAS XI TEKNIK KENDARAAN RINGAN SMK TAMAN KARYA MADYA TEKNIK KEBUMEN TAHUN PELAJARAN 2014/2015. Wiwit Winarto

Kata kunci : Pembelajaran Kooperatif Tipe TSOS, Prestasi Belajar ABSTRACT

PENGARUH KEMAMPUAN MEMBACA GAMBAR KERJA DAN PEMAHAMAN TEORI PENGUKURAN TERHADAP KEMAMPUAN MEMBUBUT

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian kuantitatif. Menurut Sugiyono (2013: 107) metode penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

Jurnal Pendidikan Teknik Mesin Vol. 15, No. 2, Desember 2015 (59-63)

NURMALIATI

Edu Geography 3 (4) (2015) Edu Geography.

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan Pendidikan Matematika OLEH :

UPAYA PENINGKATAN PEMAHAMAN SISWA TERHADAP PRINSIP KERJA PNEUMATIK BERBANTUAN PERANGKAT LUNAK MULTIMEDIA INTERAKTIF

MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK. Yuda Pratama 1 Giyono 2 Ratna Widiastuti 3 ABSTRACT

Automotive Science and Education Journal

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA DIORAMA TERHADAP KREATIVITAS MENGGAMBAR BUSANA PESTA SISWA KELAS XI DI SMK KARYA RINI YOGYAKARTA

PENGARARUH PENGGUNAAN MEDIA ANIMASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA SUB POKOK BAHASAN LAS LISTRIK KOMPETENSI KEAHLIAN PEKERJAAN LAS DASAR

Oleh: Maharani Tri Ayu Ratnasari dan M. Nur Rokhman, M.Pd Universitas Negeri Yogyakarta ABSTRAK

PENGARUH MODEL PENCOCOKAN KARTU INDEKS TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR ARTIKEL PENELITIAN

PENGGUNAAN MODUL SISTEM PENDINGIN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KOMPETENSI MEMELIHARA SISTEM PENDINGIN DAN KOMPONEN-KOMPONENNYA

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR FISIKA YANG MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH DENGAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT DI SMA

Ema Susanti Purwati Kuswarini Suprapto

PENGARUH CD INTERAKTIF TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV MATA PELAJARAN IPA

PENGGUNAAN KONSELING KELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN KONSEP DIRI PADA SISWA KELAS XI SMK

Journal of Mechanical Engineering Learning

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN DENGAN ADOBE FLASH PADA MATA PELAJARAN LAS SMAW DI SMK NEGERI 1 SEYEGAN

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA PERMAINAN ULAR TANGGA PADA MATERI OPERASI BILANGAN BULAT DI SMP

PENGARUH METODE SYNERGETIC TEACHING TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN PENGGUNAAN ALAT UKUR PRESISI DI SMK DR SUTOMO TEMANGGUNG

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA KARTU BERGAMBAR TERHADAP HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS V SD NEGERI DAYUHARJO

PENGARUH MULTIMEDIA BERBASIS MIND MAPPING TERHADAP HASIL DAN RETENSI BELAJAR SISWA PADA MATERI HIDROKARBON

Vol.09/No.02/Januari 2017 ISSN:

PENGARUH METODE EDUTAINMENT TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI TEKNIK-TEKNIK DASAR MEMASAK DI SMK NEGERI 2 GODEAN JURNAL

PENGARUH METODE COURSE REVIEW HORAY (CRH) TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR ILMU GIZI SISWA KELAS X SMK N 3 PURWOREJO


1. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan dan Hukum 2016

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI PADANG

Dewi Puji Astuti*, Rasmiwetti**, Abdullah*** No Hp :

Pengaruh Metode Time Token Arends 1998 Terhadap Hasil Belajar Sejarah Siswa Kelas X IIS SMA Negeri 1 Waru

Murniati 1,sainab 2. Kata Kunci : Hasil Belajar Kognitif, IPA Terpadu, Model Pembelajaran Aktif, dan Quiz Team

ANALISIS PERSEPSI SISWA UNTUK MENINGKATKAN PROSES PEMBELAJARAN TEKNIK LAS BUSUR MANUAL DI SMKN 1 SEDAYU

PENGARUH KEDISIPLINAN DAN INTERAKSI SISWA DENGAN GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR PRAKTIK PENGELASAN

KOLABORASI MODEL PEMBELAJARAN INSIDE OUTSIDE CIRCLE DENGAN KARTU PINTAR PADA PELAJARAN IPS

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM DI SEKOLAH DASAR

PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN ANIMASI SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATA KULIAH OTOMASI

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI DISERTAI MEDIA POWER POINT TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI SISWA KELAS X SMA NEGERI 2 PARIAMAN ABSTRACT

Jurnal Inovasi Pendidikan Fisika (JIPF) Vol. 04 No. 03, September 2015, ISSN:

Transkripsi:

Pemanfaatan Grup Facebook (Rino Priyono) 325 GRUP FACEBOOK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN GAMBAR TEKNIK KELAS X DI SMK KRISTEN PEDAN FACEBOOK GROUP AS A LEARNING MEDIA IN TECHNICAL DRAWING SUBJECT OF CLASS X STUDENTS AT SMK KRISTEN PEDAN Oleh: Rino Priyono, Pendidikan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta E-mail: rinokerrbau@gmail.com Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk memanfaatkan grup facebook pada proses pembelajaran gambar teknik. Penelitian ini termasuk jenis penelitian eksperimen dengan metode one group pretest post test, dimana kelas X MC sebagai populasi dan sampel penelitian. Pengumpulan data dilakukan dengan lembar observasi dan tes kemudian di olah menggunakan analisis deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian ini adalah grup facebook dapat dimanfaatkan sebagai media pembelajaran karena dapat meningkatkan keaktifan dan hasil belajar siswa. Tingkat keaktifan siswa meningkat sebanyak 131,25 % dan hasil belajar meningkat menjadi 42,49%. Kata kunci: grup facebook, gambar teknik, keaktifan, hasil belajar Abstract This research aims to use Facebook group as a learning media on technical drawing subject. The study is an experimental research with one group pretest posttest methods, in which the population was all of the students in class X MC. Data were collected using observation sheet and test, which then analyzed descriptivequantitatively. The result indicates that Facebook group can be used as a learning media because it could improve students activeness and learning outcomes. The activeness improvement is 131,25 % and the learning outcome improves by 42,49%. Keywords: facebook group, engineering drawing, activeness, learning outcome PENDAHULUAN SMK Kristen Pedan adalah SMK (Sekolah Menengah Kejuruan) yang didirikan oleh yayasan pendidikan Kristen Klaten. SMK ini diresmikan pada tanggal 1 Januari 1969. dan berlokasi di Dukuh Pencil, Desa Bendo, Kecamatan Pedan, Kabupaten Klaten dengan nilai akreditasi A. Jumlah siswa yang diterima sekitar 210 siswa setiap tahunnya. Jumlah tersebut di bagi menjadi 6 kelas. Sebanyak kurang lebih 105 siswa masuk ke kelas pemesinan. 70 siswa masuk di kelas Teknik Kendaraan Ringan dan sisanya masuk ke Teknik Sepeda Motor. Gambar teknik adalah salah satu mata pelajaran di kelas pemesinan. Mata pelajaran ini adalah mata pelajaran penting karena sebagai dasar dalam kelas pemesinan. Gambar teknik sendiri adalah salah satu mata pelajaran di Teknik Mesin SMK Kristen Pedan yang memiliki KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal) tinggi. Hal ini berdasarkan fakta bahwa KKM gambar teknik adalah 73 (tujuh puluh tiga). Namun. Hasil tersebut didapat siswa melalui metode pembelajaran ceramah, diskusi dan menggunakan media Proyektor saja. Saat dilakukan wawancara dengan guru gambar teknik, diketahui bahwa nilai rata-rata gambar teknik yang didapat siswa adalah 79. Artinya, hanya ada selisih 6 angka dari KKM. Data tersebut berdasarkan KKM dan nilai ratarata tahun sebelumnya. Berdasarkan observasi tersebut, muncul dugaan bahwa obyek penelitian membutuhkan media baru yang dapat meningkatkan tingkat keaktifan dan hasil belajar. Amy Julia Alela Rachmah (2012) telah melakukan peneletian terkait masalah yang sama menggunakan media facebook. Hasil dari penelitian tersebut facebook dapat meningkatkan prestasi siswa. Pada kasus lain, Ariesta Miftriana Susanti (2009) juga telah

326 Jurnal Pendidikan Vokasional Teknik Mesin Volume 4, Nomor 5, Tahun 2016 melakukan pembelajaran dengan metode baru yaitu melalui internet dan berhasil mengetahui pengaruh positif terhadap kemampuan akademik mahasiswa. Berdasarkan dua penelitian diatas, muncul dugaan bahwa internet dan facebook dapat meningkatkat keaktifan dan hasil belajar siswa serta dapat digunakan sebagai media pembelajaran. Sadiman (2008: 7) menjelaskan media pembelajaran adalah segala sesuatu yang dapat digunakan untuk menyalurkan pesan dari pengirim ke penerima pesan. Facebook adalah layanan jejaring sosial dan situs web yang diluncurkan pada Februari 2004 yang dioperasikan dan dimiliki oleh Facebook Inc.Faebook adalah jejaring sosial yang sangat popoler saat ini. Menurut situs BBC (British Broadcasting Coorporation) yang diakses pada tanggal 12 Januari 2016, hampir sekitar 1.55 milyar penduduk dunia menggunakan facebook. Berdasarkan hal tersebut, penelitian ini akan difokuskan kepada permasalahan yang terjadi di SMK Kristen Pedan dan dihubungkan dengan grup Facebook. Penelitian ini akan difokuskan pada tiga tujuan, yaitu mengetahui apakah grup facebook dapat meningkatkan keaktifan siswa, hasil belajar dan apakah dapat digunakan sebagai media pembelajaran. METODE PENELITIAN Jenis Penelitian Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Menurut Sugiyono (2008: 7) metode penelitian kuantitatif adalah metode ilmiah/scientific karena telah memenuhi kaidahkaidah ilmiah yaitu konkrit/empiris, obyektif, terukur, rasional dan sistematis. Waktu dan Tempat Penelitian Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 1-30 April di SMK Kristen Pedan yang beralamat di Dk. Pencil, Desa Bendo, Pedan, Klaten. Target/Subjek Penelitian Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X MC SMK Kristen Pedan. Sedangkan sampel pada penelitian ini adalah seluruh populasi yang ada di kelas X MC SMK Kristen Pedan. Prosedur Penelitian ini dimulai dengan melakukan observasi secara langsung terlebih dahulu untuk mendapatkan data sebelum diberikan perlakuan. Setelah observasi untuk mengamati tingkat keaktifan selesai, dilanjutkan melalui pemberian pretest untuk data awal. Setelah observasi secara langsung selesai dan data awal didapat, penelitian ini dilanjutkan dengan melakukan pembelajaran melalui grup facebook. Selama pembelajaran, dilakukan observasi pengamatan keaktifan siswa menggunakan lembar instrument. Lembar instrumen tersebut kemudian direkap dan dibandingkan, apakah terjadi peningkatan atau penurunan. Untuk mengetahui hasil belajar siswa, penelitian ini dilaanjutkan ketahap posttest, post test dilakukan dua kali untuk mendapatkan data yang valid. Setelah posttest dilakasanakan, hal yang dilakukan selanjutnya adalah merekap data dan membandingkan dengan data sebelum diberikan perlakuan. Langkah terakhir dalah penelitian ini adalah melakukan analisis data menggukan software spss dan membuat laporan hasil penelitian dalam bentuk skripsi. Data, Intrumen, dan Teknik Pengumpulan Data Instrument pengumpulan data yang digunakan adalah lembar observasi dan tes. Instrumen penelitian sudah diuji validitas oleh dosen ahli untuk kemudian di analisis tingkat kesukarannya Sehingga dapat digunakan untuk penelitian. Teknik Analisis Data Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan statistik deskriptif. Statistik deskriptif digunakan untuk memberikan gambaran terhadap data yang diperoleh yaitu dari mean, mode, median, dan standar deviasi.

Pemanfaatan Grup Facebook (Rino Priyono) 327 Sedangkan untuk analisis pretest dan postest, penelitian ini menggunakan uji T-test untuk mengetahui apakah perlakuan yang diberikan mempengaruhi atau tidak. didapatkan data signifikansi probability sebesar 0.030%. Dari hasil tersebut, maka Ho ditolak, dan Hi diterima karena sig < 0.050. Sehingga, grup facebook dapat mempengaruhi keaktifan siswa. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Data hasil penelitian ini terdiri dari dua variabel, yaitu variabel keaktifan dan hasil belajar. Dari ketika variabel tersebut, nantinya akan menentukan apakah grup facebook dapat dimanfaatkan sebagai media pembelajaran. Variabel Keaktifan Data yang terkumpul dalam variabel ini adalah data sebelum perlakuan dan sesudah perlakuan. Data sebelum perlakuan menunjukan bahwa jumlah pertanyaan yang diajukan selama pembelajaran adalah 6, sedangkan setelah perlakuan adalah 14. Dengan demikian, terjadi peningkatan keaktifan siswa mencapai 131,25 %. Pengambilan data melalui jumlah pertanyaan dilakukan setelah innstrumen observasi dan kisi-kisi intrumen diterima. Adapun kisi-kisi instrumen dapat dilihat pada Tabel 1. Tabel 1. Kisi-kisi Intrumen Keaktifan. Jumlah Pertanyaan Skor Keterangan 1 1 1 = Sangat Kurang Baik 2 2 2 = Kurang Baik 3 3 3 = Sedang 4 4 4 = Baik 5< 5 5 = Sangat Baik Kisi-kisi intrumen tersebut dibuat berdasarkan hasil observasi secara langsung. Dari hasil observasi, tidak ada subyek yang bertanya lebih dari 5. Maka dari itu, dibuatlah kisi-kisi tersebut. Setelah kisi-kisi tersebut selesai, dilakukanlah observasi secara lngsung dengan pemberian skor sesuai kisi-kisi. Dari hal tersebut didapatlah data sesuai gambar 1 Setelah data seluruhnya terkumpul, kemudian di analisis uji hipotesis dengan software SPSS v16. Dari perhitungan tersebut 16 14 12 10 8 6 4 2 0 6 Sebelum Perlakuan 14 Sesudah Perlakuan Gambar 1. Grafik peningkatan keaktifan siswa. Variabel Hasil Belajar Hasil belajar adalah variabel terakhir yang harus diketahui untuk menentukan apakah facebook dapat dimanfaatkan sebagai media pembelajaran. Variabel ini dihitung dari hasi pretest dan posttest kemudian di bandingkan. dari hasil perbandingan, variabel mengalami peningkatan sekitar 42.49%. Agar lebih rinci, dibuatlah deskripsi statistik antara pretest dan posttest. Berikut gambaran deskripsi pretest dan posttest dapat dilihat pada tabel 2 dan 3. Tabel 2. Deskripsi Data Pretest No Interval Nilai Frekuensi Presentase 1 81-100 0 0 % 2 61-80 10 27 % 3 41-60 20 54 % 4 21-40 6 16.2 % 5 0-20 1 2.7 % Jumlah 37 100 Penelitian ini dilakukan dengan 2 kali post-test agar didapatkan data yang valid. Pada post-test pertama dan kedua, terdapat beberapa data yang mengalami penurunan nilai. Obyek

328 Jurnal Pendidikan Vokasional Teknik Mesin Volume 4, Nomor 5, Tahun 2016 yang mengalami penurunan nilai kemudian dihubungkan dengan tingkat keaktifan. Hasilnya, obyek yang mengalami penurunan nilai ternyata tidak tidak aktif bertanya. Jika obyek tersebut dikategorikan kedalam data yang rusak dan tidak dihitung. Maka rata-rata post-test akan naik menjadi 75. Hal ini sudah mendekati KKM, tetapi memang belum memenuhi KKM. Namun, ada faktor lain, yaitu obyek hasil observasi nilai KKM berbeda dengan obyek yang sedang diteliti. Dengan demikian, hal yang paling tepat adalah membandingkan Post-test dengan pre-test agar diketahui peningkatnya. Jika hal ini dilakukan, maka grup facebook dapat mempengaruhi hasil belajar, karena antara pre-test dan post-test terjadi peningkatan sebesar 51.06 % Tabel 3. Deskripsi Data Post-test No Interval Nilai Frekuensi Presentase 1 81-100 12 32,5 % 2 61-80 18 48,6 % 3 41-60 4 10,8 % 4 21-40 2 5,4 % 5 0-20 1 2.7 % Jumlah 37 100 Data yang terkumpul kemudian diananlisis menggunakan sofware SPSS v 16. Dari analisis data yang dilakukan didapatkan data signifikansi probability sebesar 0,000. Maka sig<0,050, sehingga Ho ditolak dan Hi diterima. Maka dapat dipastikan, facebook mempengaruhi hasil belajar siswa. Variabel Media Pembelajaran Sadiman (2008: 7) menjelaskan media pembelajaran adalah segala sesuatu yang dapat digunakan untuk menyalurkan pesan dari pengirim ke penerima pesan. Dalam hal ini adalah proses merangsang pikiran, perasaan, perhatian, dan minat serta perhatian siswa sehingga proses belajar dapat terjalin. Berdasarkan hal tersebut, grup facebook dapat dijadikan sebagai media pembelajaran karena dapat merangsang pikiran, perasaan, perhatian dan minat serta perhatian siswa. Hal ini dibuktikan dengan meningkatnya keaktifan dan hasil belajar siswa. SIMPULAN DAN SARAN Simpulan Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang dilakukan, diperoleh kesimpulan bahwa: (1) Grup facebok dapat meningkatkan keaktifan siswa hingga 131,25 % dengan nilai signifikansi probablity sebesar 0.030, (2) Grup facebook dapat meningkatkan hasil belajar siswa sebesar 42,49 % dengan nilai signifikansi probability sebesar 0.000, dan (3) Grup facebook dapat dijadikan media pembelajaran. Saran Berdasarkan hasil penelitian dan kesimpulan yang telah diuraikan di atas, maka dapat diberikan beberapa saran sebagai berikut: 1. Untuk penelitian berikutnya lakukan penelitian menggunakan kelas kontrol dan kelas eksperimen agar didapatkan data yang lebih valid. 2. Menjadikan grup facebook sebagai sarana pengumpulan tugas siswa. 3. Menjadikan grup facebook sebagai arena diskusi dan E-Learning. 4. Menjadikan grup facebook sebagai wadah untuk memberikan materi tertulis. DAFTAR PUSTAKA Amy Julia, A.R (2012). Pemanfaatan Situs Jejaring Sosial Facebook Sebagai Media Pembelajaran Pada Mata Pelajaran TIK bagi Siswa Kelas XI SMAN 1 Depok Sleman Yogyakarta. Universitas Negeri Yogyakarta. Abstrak Hasil Penelitian UNY. Yogyakarta: Digilib UNY. Anonim. Definisi Facebook. Tersedia di http://id.wikipedia.org./wiki/facebook. Diakses pada tanggal 9 Januari 2016.

Pemanfaatan Grup Facebook (Rino Priyono) 329 Ariesta, M.S (2009). Pengaruh Penggunaaan Internet Terhadap Prestasi Akademik Bagi Mahasiswa Prodi S1 Pendidikan Ekonomi Angkatan 2007 dan 2008 Jurusan Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Malang. Malang: UNM BBC. (2015). Jumlah Pengguna Facebook Tembus 1.55 Milyar. Tersedia di http://www.bbc.com/indonesia/majalah/201 5/11/151115_majalah_pemakai_facebook. diakses pada tanggal 12 Januari 2016 Sardiman. (2008). Interaksi dan Motivasi Belajar- Mengajar. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta CV Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif Kuantitatif dan Kombinasi (Mix Methods). Bandung: Alfabeta CV

330 Jurnal Pendidikan Vokasional Teknik Mesin Volume 4, Nomor 5, Tahun 2016