BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan Industri dan teknologi, pada. khususnya Kendaraan Roda Dua, saat ini dunia Otomotif dan Jasa

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Sejarah berdirinya PT Wom Finance. terkemuka di Indonesia, PT Wahana Ottomitra Multiartha,

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan ingin memberikan kepuasan kepada konsumen atas produk yang dihasilkan, karena

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Persaingan pasar yang semakin ketat secara tidak langsung akan

BAB 1 PENDAHULUAN. terus mengenalkan produknya kepada masyarakat seluas mungkin dan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Di era perkembangan zaman seperti ini telah terjadi perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. Era globalisasi menyebabkan persaingan yang semakin tinggi diantara

I. PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Dalam era globalisasi sekarang, dunia pemasaran sudah semakin ketat,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan dunia usaha di Indonesia cukup pesat. Untuk tetap eksis

STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN

BAB I PENDAHULUAN UKDW. menggunakan produk atau jasa dari perusahaan. harus mampu menciptakan, memelihara, melindungi dan membangun image

PENDAHULUAN. A. PENGERTlAN PEMASARAN

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia sangat kita rasakan, sehingga tampak persaingan tajam dalam

BAB I PENDAHULUAN. organisasi, sehingga komunikasi tak mungkin dapat dipisahkan dengan organisasi.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. ketahun menunjukkan kebutuhan masyarakat akan tersedianya sarana. menggunakan sepeda motor. Permintaan akan sepeda motor menjadi

BAB 1 PENDAHULUAN. kebutuhan akan kendaraan khususnya roda dua juga mengalami peningkatan pembelian.

BAB I PENDAHULUAN. (mobil, komputer, handycraft), sampai wedding pun tersedia. Event Organizer

Bab I Pendahuluan BAB I PENDAHULUAN. dunia usaha ke persaingan yang sangat ketat untuk memperebutkan

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

I. PENDAHULUAN. Di lingkungan industri otomotif, bisnis sepeda motor memiliki. tingkat pertumbuhan yang sangat tinggi. Selama tiga tahun terakhir

BAB I PENDAHULUAN. tingkat suku bunga dan fluktuasi harga bahan bakar cukup berpengaruh terhadap

I. PENDAHULUAN. Kehidupan dunia bisnis yang mengalami perkembangan dan perubahan. membawa pengaruh terhadap munculnya berbagai macam produk untuk

I PENDAHULUAN. kepada konsumen agar dapat bertahan dan bersaing dengan perusahaan lain.

BAB I PENDAHULUAN. dalam memproduksi barang yang dibutuhkan, karena selain memasarkan

BAB I PENDAHULUAN. Pemikiran yang berorientasi pasar merupakan kebutuhan yang tidak dapat

Bab 13 Mempromosikan Produk 10/2/2017 1

BAB I PENDAHULUAN. Dalam setiap aspek kehidupan manusia tidak dapat dilepaskan dari aspek

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi ini, seiring dengan perkembangan perekonomian di Indonesia, maka

itu produsen dalam kegiatan pemasaran produk atau jasanya harus membutuhkan commit to user

BAB I PENDAHULUAN. konteks manusia sebagai makhluk sosial, maka komunikasi tidak saja sebagai alat

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pertumbuhan ekonomi merupakan hal yang penting bagi negara,

BAB I PENDAHULUAN. bertahan lama sesuai dengan keadaan serta situasi yang ada dan. bagi konsumen untuk dapat memilih produk yang sesuai dengan

BAB I PENDAHULUAN. membuktikan keunggulan produk-produknya. Sebagai bukti, Honda pada

2008). Promosi merupakan salah satu unsur marketing mix atau bauran

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Berikut ini pengertian dari bauran pemasaran (Marketing Mix) menuru para

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. terutama pada kebutuhan akan transportasi. Kebutuhan akan transportasi ini

PENGARUH PROMOSI TERHADAP VOLUME PENJUALAN PADA DEALER SAKAT MOTOR WONOGIRI SKRIPSI SKRIPSI

STRATEGI PEMASARAN DALAM PERSAINGAN BISNIS

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Seiring dengan kondisi pasar Indonesia yang akan memasuki era

BAB I PENDAHULUAN. besar seperti Medan. Selain itu tingkat konsumsi masyarakat mengalami

BAB II LANDASAN TEORI. mempertahankan kelangsungan hidup perusahaan. Maka diperlukan adanya

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. tanggapan yang diinginkan perusahaan dalam pasar sasaran (Kotler,2003).

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan bisnis di era sekarang telah berkembang sangat pesat

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

UKDW BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Tingkat persaingan dunia usaha di Indonesia sangatlah ketat, karena setiap

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Fenomena yang akhir-akhir ini muncul di Dealer menurut kepala

BAB I PENDAHULUAN. mampu bertahan lama tanpa didukung oleh bauran komunikasi pemasaran semisal

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. yang begitu ketat antara perusahaan satu dengan perusahaan yang lainnya,

BAB I PENDAHULUAN. mobilisasi masyarakat yang meningkat begitu pesat, maka dunia usaha pun

II. LANDASAN TEORI. pertukaran peroduksi yang bernilai satu sama lain. berhubungan dengan kehidupan sehari-hari, baik manusia secara individual,

BAB I PENDAHULUAN. mempunyai gaya yang diinginkan masyarakat Indonesia. Kebutuhan masyarakat

BAB I PENDAHULUAN. pada tanggal 4 September 2003 yang beralamat di JL. Raya R.C Veteran no

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam perkembangan dunia usaha yang sangat kompetitif menuntut perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan. 2 Berdasarkan wawancara dengan Nia, mahasiwa UKSW pada hari Minggu 11 Desember

BAB I PENDAHULUAN. bersaing dengan produk yang sejenis di pasaran. Pasar yang berfungsi dengan

BAB I PENDAHULUAN. ketat, terutama dalam industri otomotif. Hal ini di sebabkan kebutuhan

Pemasaran Pada Perusahaan Kecil. Oleh Sukanti, M.Pd

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 Universitas Indonesia. 1 Mendiola B. Wiyawan, Kamus Brand, (Jakarta: Red & White Publishing, 2008), hal. 32

1. Marketing Communication 2. Pentingnya Marketing Communication 3. Periklanan Personal Selling

BAB I PENDAHULUAN. karena pemasaran merupakan salah satu kegiatan perusahaan yang secara

BAB I PENDAHULUAN. dalam hal mobilitas dari satu tempat ketempat lain. Hal. favorit masyarakat karena dianggap paling efektif dan efisien.

LANDASAN TEORI. konsumen untuk mendapatkan kebutuhan dan keinginan dari masing-masing

BAB 1 PENDAHULUAN. yang signifikan dalam segala aspek kehidupan, diantaranya kemajuan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. pada industri otomotif nasional pada saat ini, meskipun pada tahun 2011 terjadi

BAB II. LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. kendaraan bermotor oleh masyarakat dan untuk mengurangi risiko

BAB 1 PENDAHULUAN. Bab 1 Pendahuluan 1-1

Bab I Pendahuluan - 1. Bab I. Pendahuluan. Era globalisasi dewasa ini merupakan suatu isu yang banyak

Mata Kuliah. - Markom Industry Analysis- Pemahaman Dan Kajian Tentang Strategi, Taktik & Aplikasi Perusahaan Markom 2. Ardhariksa Z, M.Med.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. kebutuhan dan keinginan melalui proses pertukaran. keseluruhan sistem pemasaran. sebelum dan sesudah kegiatan itu berjalan.

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini bisnis telekomunikasi di bidang layanan operator telpon seluler telah

BAB I PENDAHULUAN. Dapat kita lihat begitu banyak kendaraan yang digunakan oleh masyarakat, dari. ataupun untuk usaha misal pedagang kaki lima.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Perilaku pembelian seseorang dapat dikatakan sesuatu yang unik,

Giat Riyadi B

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Komunikasi merupakan suatu kegiatan penting yang mendasar serta

BAB I PENDAHULUAN. persaingan yang saat ini semakin lama semakin ketat. Terdapat berbagai. konsumen untuk menggunakan suatu produk.

STRATEGI PEMASARAN DALAM PERSAINGAN BISNIS FOFON JASMAN S1 TI 2H STMIK AMIKOM YOGYAKARTA BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. berperilaku positif, seperti terjadinya kelekatan emosional terhadap produk dan

BAB 1 PENDAHULUAN. mobil. Sepeda motor harganya masih bisa dijangkau oleh masyarakat luas,

I. PENDAHULUAN. Pembangunan di Indonesia merupakan rangkaian kegiatan dari program-program

BAB I PENDAHULUAN. sendiri dalam menghadapi tantangan tersebut. mencari konsumen sendiri. Maka dari itu suatu perusahaan perlu mengadakan

BAB I PENDAHULUAN. persaingan dalam dunia bisnis semakin ketat. Meningkatnya persaingan

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan industri otomotif di Indonesia sangat pesat, tingkat

ANALISIS RANCANGAN STRATEGI PEMASARAN MOBIL STUDI KASUS (HONDA : PT. ISTANA DELI KENCANA)

BAB 1 PENDAHULUAN. ketat. Dimana persaingan yang ketat muncul tidak hanya diantara perusahaan -

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian Sejarah Singkat Perusahaan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

INTEGRATED MARKETING COMMUNICATION

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pada Era Globalisasi ini, aktivitas pembangunan dan perekonomian

BAB I PENDAHULUAN. masalah bagi perusahaan. Agar produk yang dihasilkan dapat terjual di pasar

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Dalam era perekonomian global dewasa ini, ilmu pengetahuan dan

BAB I PENDAHULUAN. telah berlangsung suatu iklim yang sangat kompetitif. Di mana hampir semua

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Seiring dengan perkembangan Industri dan teknologi, pada khususnya Kendaraan Roda Dua, saat ini dunia Otomotif dan Jasa sedang menghadapi masa-masa sulit. Setelah masalah Bahan Bakar Minyak yang yang telah di batasi pemakaiannya, selain itu juga banyaknya pesaing-pesaing baru dengan memakai layanan jasa Leasing kendaraan yang kurang di percaya oleh masyarakat. Maka masyarakat/konsumen menjadi lebih berhati-hati dalam memilih suatu jaminan Asuransi dan kredit Kendaraan bermotor. Dan Keamanan kendaraan hanya bisa dijamin jika setiap langkah dalam membeli suatu produk motor yang di kreditkan dan dikontrol dengan sangat hati-hati. Hal ini membimbing kita pada proses kredit yang baik. Oleh karena itu untuk bisa selamat dan berhasil dari krisis Ekonomi ini dan pembatasan pemakaian BBM, perusahaan baik barang/jasa dan juga dari semua segmen industri kendaraan bermotor harus bekerjasama menjamin kepercayaan konsumen. 1

Untuk menjamin kepercayaan konsumen sendiri dibutuhkan pengetahuan dari penggunaan barang/ jasa atau produk yang akan digunakan baik itu untuk kebutuhan Konsumen dalam keamanan kendaraan bermotor maupun lainnya, yang nantinya akan dan bisa di pergunakan oleh masyarakat pada umumnya. Barang/Jasa disini adalah merupakan segala sesuatu yang dapat ditawarkan ke suatu pasar untuk memenuhi keinginan atau kebutuhan. Untuk menawarkan Barang/Jasa kepasar sendiri diperlukan adanya promosi guna mengenalkan Barang/Jasa tersebut ke konsumen atau masyarakat luas. Promosi merupakan sebuah aktivitas komunikasi yang bertujuan untuk memperlancar arus produk, barang atau jasa tertentu pada sebuah saluran distribusi penjualan. Dengan kata lain merupakan sebuah upaya untuk membujuk para calon pembeli, menerima, menjual kembali, merekomendasikan atau menggunakan produk, barang atau jasa yang sedang dipromosikan secara singkat. Dapat dikatakan bahwa promosi berusaha untuk mempengaruhi pengetahuan, sikap serta perilaku pihak yang menerimanya dan untuk membujuk mereka agar menerima konsep-konsep, jasa-jasa atau barang-barang. 2

Tujuan dari berpromosi adalah untuk membawa perubahan dalam pengetahuan, sikap dan tingkah laku orang dalam berhubungan untuk membantu terjadinya penjualan. Aktivitas promosi menjadi sangat penting dilakukan melalui periklanan untuk mencapai khalayak dalam jumlah besar karena tujuan periklanan pada umumnya mengandung misi komunikasi. Komunikasi didefinisikan bukan hanya aktifitas memberikan sebuah pesan seseorang kepada orang lain, interaksi antara dua mahluk hidup atau lebih, ataupun penyampaian pesan melalui media. Komunikasi adalah hal yang berkaitan dengan segala kegiatan yang kita lakukan. Komunikasi menyarankan bahwa satu pikiran, suatu makna, atau suatu pesan dianut secara sama baik antar individu atau antar organisasi dengan individu. Dalam komunikasi antar organisasi/perusahaan dengan individu atau masyarakat sendiri di butuhkan suatu proses pemasaran yang tepat hingga mencapai tujuan yang diinginkan. Menurut Philip kotler berpendapat bahwa pemasaran adalah suatu proses sosial yang didalamnya individu dan kelompok mendapatkan apa yang mereka butuhkan dan inginkan dengan 3

menciptakan, menawarkan, dan secara bebas mempertukarkan produk yang bernilai dengan pihak lain. 1 Komunikasi pemasaran merupakan suatu istilah yang menggambarkan bagaimana organisasi perusahaan atau pemerintah mengkomunikasikan pesan-pesan kepada khalayak sasaran mereka. Adapun perangkat-perangkat komunikasi pemasaran meliputi periklanan, promosi penjualan, hubungan masyarakat dan publisitas. Kegiatan-kegiatan ini juga disebut sebagai Bauran Pemasaran. Promosi yang dilakukan biasanya adalah promosi produk unggulan dengan tujuan dapat meningkatkan Penjualan. Tidak dapat dipungkiri lagi bahwa promosi adalah salah satu faktor yang diperlukan bagi keberhasilan dan strategi pemasaran yang diterapkan suatu perusahaan terutama pada saat ini ketika era informasi berkembang pesat, maka promosi merupakan salah satu senjata ampuh bagi perusahaan dalam mengembangkan dan mempertahankan usaha. Didalam sebuah strategi promosi terdapat dua elemen, yaitu push strategy dan pull strategy. Kedua strategi ini dilaksanakan untuk memberikan informasi kepada khalayak mengenai produk yang ditawarkan, dengan adanya kegiatan promosi khalayak akan tahu 1 Kotler, Philip, Marketing Management, Jilid 1, 10 th edition, Pearson Education Asia Pte. Ltd. 2002, Hal 9. 4

produk tersebut dan akhirnya timbul keinginan untuk membeli guna mengetahui produk tersebut. Selain itu promosi dilakukan juga untuk menggugah minat setiap orang yang melihat maupun mendengarnya untuk lebih tertarik terhadap merek/produk yang ditawarkan atau mendorong kegiatan pembelian. Oleh karena itu perusahaan perlu merencanakan secara matang kegiatan promosi atau rencana pemasaran yang akan dilakukan agar dapat memenuhi sasaran yang efektif. Promosi yang dilaksanakan suatu perusahaan selain untuk meraih pasar tetapi juga sebagai upaya nyata untuk mempertahankan pertumbuhan penjualan dan kemungkinan peningkatan. Bila kita berbicara mengenai strategi promosi tidak terlepas dari berbagai analisis yang harus dilakukan sebelum kita membuat sebuah perencanaan promosi, diantaranya analisa SWOT, STP dan analisa bauran pemasaran. 2 Seperangkat analisis tersebut dilakukan untuk mengukur atau sebagai landasan dalam menyusun sebuah perencanaan strategi promosi. Setelah melakukan dan menguraikan analisis-analisis tersebut kita bisa menetapkan strategi apa yang akan digunakan dan elemen-elemen bauran promosi mana yang akan kita pakai. Seluruh rangkaian promosi yang dilakukan ini bertujuan untuk 2 John E. Kennedy & R. Dermawan Soemanagara, Marketing Communication: Taktik dan Strategi, hal. 34 5

meningkatkan penjualan produk yang di pasarkan oleh perusahaan. Peningkatan Penjualan produk inilah suatu hal yang ingin dicapai oleh semua perusahaan. Karena keberhasilan dari peningkatan penjualan suatu produk adalah bagaimana perusahaan mampu membuat suatu strategi berpromosi. Oleh karena itu, aspek-aspek yang terkait dengan peningkatan dalam peningkatan penjualan menjadi sangatlah penting, seperti seberapa jauh Perusahaan layanan Jasa atau Pembiayaan Sepeda Motor ini mudah dikenal. Jika konsumen sudah mengetahui akan Perusahaan tertentu dan ia tahu akan merek apa yang ditawarkan oleh perusahaan jasa tersebut, maka konsumen dengan sendirinya akan mencoba atau membeli produk tersebut. Dan jika konsumen mendapatkan nilai positif terhadap apa yang dia beli atau coba, maka ia tak segan-segan untuk melakukan pembelian dan akhirnya merangsang konsumen untuk melakukan pembelian secara terus menerus dan akhirnya akan loyal dengan perusahaan tersebut. PT. Wahana Ottomitra Multhiarta atau lebih di kenal dengan nama WOM Finance sebagai salah satu perusahaan yang bergerak di bidang jasa (leasing) berdiri semenjak tahun 1997. Dalam hal ini untuk perusahaan di bidang jasa para pesaing-pesaing terbesarnya PT. WOM Finance adalah FIF (Federall Insurance Finance), ADIRA 6

Finance, BAF ( Bursa Auto Finance ), Fara Finance, Otto Finance, Best Finance. Sehingga PT. Wom Finance mempunyai suatu strategi Promosi yaitu mengadakan kegiatan pameran sebagai salah satu kegiatan promosinya. Salah satunya Pameran Motorku sendiri didukung oleh beberapa perusahaan dealer lain. Sebelum Motorku, PT. WOM Finance juga mengadakan pameran Wommers, dan Asik ( Angsuran berhadiah Keren) dan program PeSAT (Pelayanan cepat, Syarat mudah, Aman dan Terpercaya). Sebagai upaya untuk meningkatkan penjualan produk Motornya. Dengan banyaknya dukungan baik itu dari dealer menjadikan pameran Motorku ini sebagai pameran yang sukses bagi perusahaan sehingga meningkatnya penjualan. Dikarenakan pameran motorku ini dianggap pameran yang sukses karenanya meningkatnya penjualan sehingga perusahaan mempunyai pendapat bahwa kepercayaan dan kepuasan bagi para Konsumen disebabkan Karena suksesnya dalam transaksi jual beli secara langsung. Menurut Edi Sudrajat, Head Bisnis Development (BDV) PT WOM Finance, pengunjung pameran Motorku lumayan banyak karena lokasi yang tidak jauh dari masyarakat kalangan bawah, dan 7

menengah Yang Mengunjungi acara pameran tersebut, karena kita mengadakan pameran tersebut di Mall-mall. 3 Ketertarikan peneliti untuk mengetahui kegiatan pameran Motorku yang di lakukan di Mall-mal oleh PT Wahana Ottomitra Multiartha ( WOM Finance ) dari masa perencanaan sampai masa pelaksanaan sehingga menjadikan pameran motorku sebagai media promosi dimana dapat meningkatkan penjualan produk Motor dan memberikan informasi yang jelas kepada masyarakat mengenai asuransi dan kredit motor. 1.2 Perumusan Masalah Dengan banyaknya perusahaan jasa (leasing) yang bermunculan seperti FIF (Federall Insurance Finance), ADIRA Finance, BAF ( Bursa Auto Finance ), Fara Finance, Otto Finance, Best Finance. Memacu persaingan antara Perusahaan leasing tersebut untuk meraih pasar. Merek sangat bekaitan erat dengan sebuah produk karena produk merupakan bentuk nyata dari sebuah merek. Sebagaimana kita ketahui bahwa produk ataupun jasa yang dihasilkan oleh perusahaan tidak mungkin dapat mencari sendiri pembeli ataupun peminatnya. Oleh karena itu, produsen dalam 3 Edi Sudrajat. Head bisnis Development (BDV) PT. WOM Finance 8

kegiatan memasarkan produk atau jasanya harus membutuhkan konsumen mengenai produk atau jasa yang dihasilkannya. Salah satu cara yang digunakan produsen dalam bidang pemasaran untuk tujuan meraih dan meningkatkan hasil produknya yaitu melalui kegiatan promosi. Dengan adanya promosi, suatu produk dapat dikenal oleh khalayak dan di saat itulah muncul kesadaran konsumen mengenai keberadaan suatu produk atau jasa. Kesadaran konsumen akan merek/produk inilah suatu hal yang ingin dicapai oleh semua perusahaan. Promosi merupakan sebuah aktivitas komunikasi yang bertujuan untuk memperlancar arus produk, barang atau jasa tertentu pada sebuah saluran distribusi. Dengan kata lain merupakan sebuah upaya untuk membujuk para calon pembeli, menerima, menjual kembali, merekomendasikan atau menggunakan produk, barang atau jasa yang sedang dipromosikan secara singkat. Dapat dikatakan bahwa promosi berusaha untuk mempengaruhi pengetahuan, sikap serta perilaku pihak yang menerimanya dan untuk membujuk mereka agar menerima konsep-konsep, jasa-jasa atau barang-barang. Berdasarkan uraian di atas maka peneliti mengindentifikasikan permasalah sebagai berikut. Bagaimanakah Strategi Promosi 9

Motorku PT WOM Finance Dalam Meningkatkan Penjualan Tahun 2010? 1.3 Tujuan Penelitian Secara umum penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Strategi Promosi Motorku PT WOM Finance Dalam Meningkatkan Penjualan Tahun 2010 1.4 Manfaat Penelitian 1.4.1 Secara Akademis Penelitian ini diharapkan dapat menambah suatu nuansa komunikasi mengenai analisa studi kasus mengenai strategi promosi yang digunakan oleh suatu perusahaan untuk meningkatkan penjualan produknya. Selain itu, penelitian ini diharapkan pula dapat menjadi referensi bagi para mahasiswa dimasa yang akan datang. 1.4.2 Secara Praktis Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan sumbangan pemikiran bagi setiap perusahaan dalam 10

merencanakan suatu kegiatan promosi untuk meningkatkan penjualan produk yang dikeluarkannya. Di samping itu penelitian ini juga diharapkan dapat menjadi suatu evaluasi bagi para pihak-pihak tersebut sehingga dapat menciptakan merencanakan suatu strategi promosi secara matang yang efektif dan efisien. 11