PENGARUH PERSENTASE BAHAN RETARDER TERHADAP BIAYA DAN WAKTU PENGERASAN CAMPURAN BETON

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH PERSENTASE BATU PECAH TERHADAP HARGA SATUAN CAMPURAN BETON DAN WORKABILITAS (STUDI LABORATORIUM) ABSTRAK

STUDI EKSPERIMENTAL PENGGUNAAN PECAHAN BETON RECYCLE SEBAGAI AGREGAT KASAR PADA BETON DENGAN MUTU RENCANA f c = 25 MPa

STUDI EKSPERIMENTAL PENGGANTIAN SEBAGIAN AGREGAT KASAR MENGGUNAKAN PECAHAN KERAMIK PADA BETON

DAFTAR ISI ABSTRAK ABSTACT. iii KATA PENGANTAR DAFTAR ISI DAFTAR NOTASI DAN SINGKATAN. xii DAFTAR GAMBAR. xiii DAFTAR TABEL. xvi DAFTAR GRAFIK I-1

STUDI EKSPERIMENTAL PENGARUH PENYELIMUTAN BETON DENGAN LEMKRA FIRE PROOFING TERHADAP KUAT BETON AKIBAT PEMBAKARAN

BAB III PERENCANAAN PENELITIAN

STUDI EKSPERIMENTAL PENGGUNAAN PORTLAND COMPOSITE CEMENT TERHADAP KUAT LENTUR BETON DENGAN f c = 40 MPa PADA BENDA UJI BALOK 600 X 150 X 150 mm 3

STUDI EKSPERIMENTAL PENGGUNAAN BETON RECYCLE SEBAGAI AGREGAT KASAR PADA BETON TERHADAP KUAT TARIK BELAH. DENGAN MUTU RENCANA f c = 25 MPa

Heru Indra Siregar NRP : Pembimbing : Ny. Winarni Hadipratomo, Ir. FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

BAB V HASIL PEMBAHASAN

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Hasil Pemeriksaan Bahan

Lampiran. Universitas Sumatera Utara

Augustinus NRP : Pembimbing : Ny. Winarni Hadipratomo, Ir. FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG

STUDI EKSPERIMENTAL PENGARUH ZAT ADITIF SUPERPLASTICIZER DAN SILICAFUME PADA BETON

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

STUDI PENGGUNAAN SEMEN PORTLAND POZOLAN (PPC) UNTUK PERENCANAAN BETON STRUKTURAL DENGAN f c = 25 MPa

STUDI EKSPERIMENTAL PENGARUH BERBAGAI KADAR VISCOCRETE PADA BERBAGAI UMUR KUAT TEKAN BETON MUTU TINGGI f c = 45 MPa

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL LEMBAR PENGESAHAN LEMBAR PERSETUJUAN KATA PENGANTAR PERSEMBAHAN DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN DAFTAR NOTASI

Lampiran A Berat Jenis Pasir. Berat pasir kondisi SSD = B = 500 gram. Berat piknometer + Contoh + Air = C = 974 gram

4. Perhitungan Proposi Campuran menurut SNI

> NORMAL CONCRETE MIX DESIGN <

ANALISA PERBANDINGAN KUALITAS BETON DENGAN AGREGAT HALUS QUARRY SUNGAI MARUNI MANOKWARI DAN KAMPUNG BUGIS SORONG

BAB 1 PENDAHULUAN. Beton merupakan material bangunan yang paling umum digunakan dalam

BAB IV METODE PENELITIAN

PENGARUH BAHAN TAMBAHAN PLASTICIZER TERHADAP SLUMP DAN KUAT TEKAN BETON Rika Sylviana

STUDI EKSPERIMENTAL PENGARUH PENGGUNAAN PASIR DARI BEBERAPA DAERAH TERHADAP KUAT TEKAN BETON. Abstrak

STUDI EKSPERIMENTAL PENGARUH PENAMBAHAN SUPERPLASTICIZER TERHADAP KUAT LENTUR BETON RINGAN ALWA MUTU RENCANA f c = 35 MPa

III. METODOLOGI PENELITIAN. Bahan-bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah : 1. Semen yang digunakan pada penelitian ini ialah semen PCC merek

LAMPIRAN. Universitas Kristen Maranatha

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Hasil Pemeriksaan Bahan

PENGUJIAN KUAT TEKAN BETON DENGAN MEMANFAATKAN BATU API DARI DAERAH MASOHI-MALUKU TENGAH SEBAGAI CAMPURAN BETON

Viscocrete Kadar 0 %

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

LAMPIRAN 1 DATA HASIL PEMERIKSAAN AGREGAT

Tugas Akhir STUDI PENGARUH KADAR LUMPUR PADA BETON NORMAL DAN MUTU TINGGI

CONTOH 2 PERENCANAAN CAMPURAN BETON Menurut SNI

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI. Yufiter (2012) dalam jurnal yang berjudul substitusi agregat halus beton

Pemeriksaan Kadar Air Agregat Halus (Pasir) Tabel 1. Hasil Analisis Kadar Air Agregat Halus (Pasir)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Pemeriksaan Gradasi Agregat Halus (Pasir) (SNI ) Berat Tertahan (gram)

Tabel 4.1. Hasil Pemeriksaan Gradasi Pasir. Berat. Berat. Tertahan Tertahan Tertahan Komulatif

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... PERNYATAAN KEASLIAN TUGAS AKHIR... ABSTRAK... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... UCAPAN TERIMA KASIH...

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. A. Metode Penelitian

BAB 2 TINJAUAN KEPUSTAKAAN. membentuk masa padat. Jenis beton yang dihasilkan dalam perencanaan ini adalah

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA Fakultas Teknik Program Studi S-1 Teknik Sipil Laboratorium Teknologi Bahan Kontruksi

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III LANDASAN TEORI

MIX DESIGN Agregat Halus

: STUDI PENELITIAN HUBUNGAN KEKUATAN TEKAN BETON DENGAN SLUMP GUNAWAN NIM :

CONTOH 1 PERENCANAAN CAMPURAN BETON Menurut SNI

PEMANFAATAN LIMBAH ASPAL HASIL COLD MILLING SEBAGAI BAHAN TAMBAH PEMBUATAN PAVING. Naskah Publikasi

BAB I PENDAHULUAN A. LatarBelakang

1.2. Tujuan Penelitian 4

BAB 1 PENDAHULUAN. proyek pembangunan. Hal ini karena beton mempunyai banyak keuntungan lebih


Laporan Tugas Akhir Kinerja Kuat Lentur Pada Balok Beton Dengan Pengekangan Jaring- Jaring Nylon Lampiran

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Jurnal Teknik Sipil No. 1 Vol. 1, Agustus 2014

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Berat Tertahan (gram)

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN. Berat Tertahan Komulatif (%) Berat Tertahan (Gram) (%)

PENGARUH LIMBAH PECAHAN GENTENG SEBAGAI PENGGANTI AGREGAT KASAR PADA CAMPURAN MUTU BETON 16,9 MPa (K.200)

Penentuan faktor air semen ini menggunakan metode Inggris

III. METODE PENELITIAN. Bahan-bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah : Semen yang digunakan pada penelitian ini ialah semen PCC (Portland

BAB 1 PENDAHULUAN. Beton merupakan salah satu material yang banyak digunakan sebagai material

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III LANDASAN TEORI

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

ANALISIS KUAT TEKAN DAN KUAT TARIK BELAH BETON DENGAN BAHAN TAMBAH ABU SEKAM PADI DAN BESTMITTEL. Tugas Akhir

Pengaruh Variasi Jumlah Semen Dengan Faktor Air Yang Sama Terhadap Kuat Tekan Beton Normal. Oleh: Mulyati, ST., MT*, Aprino Maramis** Abstrak

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Hasil Pemeriksaan Bahan Susun

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

TUGAS AKHIR PENGARUH LARUTAN TEBU 0,03 % SEBAGAI RETARDER ALAMI TERHADAP KUAT TEKAN BETON

BAB IV METODE PENELITIAN. A. Bahan atau Material Penelitian

BAB 3 METODOLOGI. Penelitian ini dimulai dengan mengidentifikasi masalah apa saja yang terdapat

DAFTAR ISI. BAB II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Umum Penelitian Sebelumnya... 8

BAB 3 METODOLOGI. Bagan alir ini menjelaskan langkah apa saja yang dilakukan untuk membuat

BAB IV ANALISA DATA. Sipil Politeknik Negeri Bandung, yang meliputi pengujian agregat, pengujian beton

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL...

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN

HUBUNGAN KUAT TEKAN BETON DENGAN JEDA WAKTU PENGECORAN

PENGARUH AIR LIMBAH PADA ADUKAN BETON TERHADAP KUAT TEKAN BETON NORMAL

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV PELAKSANAAN PENELITIAN BETON DAN PEMBAHASAN HASIL PENGUJIAN

PEMERIKSAAN KUAT TEKAN DAN MODULUS ELASTISITAS BETON BERAGREGAT KASAR BATU RINGAN APE DARI KEPULAUAN TALAUD

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

ANALISIS STABILITAS CAMPURAN BERASPAL PANAS MENGGUNAKAN SPESIFIKASI AC-WC

IV. HASILPENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB 1 PENDAHULUAN. baja. Dewasa ini, beton amat mempengaruhi kehidupan manusia karena

PENGARUH PENAMBAHAN WATERGLASS PADA SIFAT MEKANIK BETON. Oleh: Anita Setyowati Srie Gunarti, Subari, Guntur Alam ABSTRAK

DAFTAR ISI. BAB III LANDASAN TEORI Beton Serat Beton Biasa Material Penyusun Beton A. Semen Portland

Transkripsi:

PENGARUH PERSENTASE BAHAN RETARDER TERHADAP BIAYA DAN WAKTU PENGERASAN CAMPURAN BETON Anwar Hardy NRP.9821033 Pembimbing : Herianto W., Ir., M.Sc. UNIVERSITAS KRITEN MARANATHA FAKULTAS TEKNIK JURUSAN SIPIL BANDUNG ABSTRAK Beton merupakan material bangunan yang paling umum digunakan. Dalam pembangunan suatu proyek sering kali terdapat permasalahan yang terjadi dalam campuran beton, untuk mengatasi permasalahan itu maka digunakan berbagai macam bahan penambah (Admixture). Pada penelitian ini digunakan bahan penambah jenis Retarder. Retarder merupakan bahan tambahan yang berfungsi untuk menghambat waktu pengikatan beton. Penggunaanya untuk menunda waktu pengikatan beton misalnya karena kondisi cuaca yang panas, jarak tempuh untuk mengantarkan campuran beton ke proyek, atau memperpanjang waktu pemadatan untuk menghindari cold joints dan menghindari dampak penurunan saat beton segar pada saat pengecoran dilaksanakan. Agregat kasarnya yaitu batu pecah, agregat halus yang digunakan adalah pasir beton I dari Galunggung, dan semen yang digunakan adalah semen Portland merek Tiga Roda produksi PT. Indocement Tunggal Prakarsa. Mutu rencana beton yang diambil adalah fc =25 Mpa. Pengujian ini dilakukan untuk mengetahui kuat tekan, biaya dan waktu pengerasan campuran beton yang dilakukan di Laboratorium Bandung Metoda pengujian menggunakan SNI 2000. dan perawatan benda uji dilakukan pada kondisi basah dengan umur perawatan 7 dan 28 hari Hasil penelitian menunjukan bahwa penggunaan bahan retarder sebagai bahan penambah pada campuran beton memberikan peningkatan kemudahan pelaksanaan suatu proyek, sedangkan untuk kuat tekan beton mengalami peningkatan dibandingkan dengan campuran beton normal dan waktu pengerasan meningkat dari 5-21 jam dari campuran beton normal serta biaya meningkat sekitar Rp11250- Rp 33750

DAFTAR ISI SURAT KETERANGAN TUGAS AKHIR. SURAT KETERANGAN SELESAI TUGAS AKHIR ABSTRAK.. KATA PENGANTAR.. DAFTAR ISI DAFTAR NOTASI DAN SINGKATAN.. DAFTAR GAMBAR. DAFTAR TABEL DAFTAR LAMPIRAN. i ii iv v vi ix x xi xii BAB 1 PENDAHULUAN.. 1 1.1 Latar Belakang. 1 1.2 Tujuan Penelitian 2 1.3 Pembatasan Masalah. 2 1.4 Sistematika Penulisan 2 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. 4 2.1 Bahan-Bahan Penyusun Beton... 4

2.1.1 Semen Portland.. 5 2.1.2 Agregat Halus 6 2.1.3 Agregat Kasar Batu Pecah. 7 2.1.4 Bahan Penambah (Admixture).. 8 BAB 3 RENCANA KERJA. 10 3.1 Pemeriksaan Agregat Halus. 10 3.1.1 Pemeriksaan Kadar Organik 11 3.1.2 Pemeriksaan Kadar Silt dan Clay 12 3.1.3 Analisis Saringan 13 3.1.4 Pemeriksaan Berat Jenis dan Penyerapan 15 3.1.5 Pemeriksaan Berat Isi. 16 3.2 Pemeriksaan Agregat Kasar. 17 3.2.1 Pemeriksaan Kadar Silt dan Clay 17 3.2.2 Analisis Saringan 18 3.2.3 Pemeriksaan Berat Jenis dan Penyerapan 19 3.2.4 Pemeriksaan Berat Isi.. 21 3.3 Perencanaan Campuran 22 3.3.1 Langkah-langkah Perencanaan 22 3.3.2 Perencanaan Campuran Beton Tanpa Retarder... 26 3.3.3 Perencanaan Campuran Beton dengan Retarder 0.3 l/100 Kg 29 3.3.4 Perencanaan Campuran Beton dengan Retarder 0.6 l/100 Kg 32 3.3.5 Perencanaan Campuran Beton dengan Retarder 0.9 l/100 Kg 36

3.4 Hasil Uji Kuat Tekan.. 40 3.5 Slump. 41 BAB 4 PENGOLAHAN DAN ANALISIS DATA.. 44 4.1 Analisis Harga.. 44 4.1.1 Campuran Beton Normal. 45 4.1.2 Campuran Beton Dengan Kadar Retarder 0.3liter/100Kg 46 4.1.3 Campuran Beton Dengan Kadar Retarder 0.6 liter/100kg 46 4.1.4 Campuran Beton Dengan Kadar Retarder 0.9 liter/100kg 47 4.2 Grafik Hubungan Data-Data Hasil Pengujian.. 48 4.2.1 Grafik Hubungan Harga Dengan Kadar Retarder 48 4.2.2 Grafik Hubungan Kadar Retarder Dengan Nilai Slump 49 4.2.3 Grafik Hubungan Nilai Slump Dengan Kuat Tekan Beton 49 4.2.4 Grafik Hubungan Kuat Tekan Beton Dengan Kadar Retarder 50 4.2.5 Grafik Hubungan Kadar Retarder Dengan Setting Time 51 4.3 Perhitungan Statistik Berdasarkan Data Praktikum di Laboratorium 52 BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN 70 5.1 Kesimpulan.. 70 5.2 Saran 71 DAFTAR PUSTAKA.. 72 LAMPIRAN. 73

DAFTAR NOTASI DAN SINGKATAN Cm = Centimeter FAS = Faktor air semen f c = Kuat tekan beton f cr = Kuat tekan beton rata-rata Gg = Berat silinder + isi gembur Gp = Berat silinder + isi padat Kg = Kilogram k = Tetapan statistik yang nilainya tergantung pada persentase hasil uji Mg = Berat isi gembur Mp = Berat isi padat m = Nilai tambah mm = Milimeter P ah = Persentase agregat halus P ah = Persentase agregat kasar S = Berat jenis dalam keadaan kering oven SSD = Saturated surface dry s = Standar deviasi V = Volume silinder W = Kerapatan air ρ ah = Berat jenis SSD agregat halus ρ ak = Berat jenis SSD agregat kasar

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 1 Timbangan... 85 Gambar 2 Alat timbang sederhana untuk mengukur berat isi batu pecah... 85 Gambar 3 Semen portland... 86 Gambar 4 Pasir Beton II Galunggung... 86 Gambar 5 Batu pecah... 87 Gambar 6 Gelas ukur... 87 Gambar 7 Pengaduk beton / molen... 88 Gambar 8 Alat cetak beton... 88 Gambar 9 Pemadat beton... 89 Gambar 10 Alat Slump... 89 Gambar 11 Situasi pengukuran nilai slump... 90 Gambar 12 Situasi akan menimbang berat beton segar... 90 Gambar 13 Alat uji kuat tekan beton... 91 Gambar 14 Situasi pengujian kuat tekan beton... 91 Gambar 15 Penetrometer... 92

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 2.1 Bahan-bahan senyawa kimia dasar semen... 5 Tabel 2.2 Jenis-jenis semen portland... 6 Tabel 2.3 Jenis-jenis agregat kasar batu pecah...... 8 Tabel 2.4 Jenis-jenis bahan penambah... 9 Tabel 3.1 Hasil pemeriksaan kadar organik agregat halus... 12 Tabel 3.2 Hasil pemeriksaan kadar silt dan clay agregat halus... 13 Tabel 3.3 Hasil pemeriksaan analisis saringan agregat halus... 14 Tabel 3.4 Hasil pemeriksaan berat jenis dan penyerapan agregat halus... 15 Tabel 3.5 Hasil pemeriksaan berat isi agregat halus... 16 Tabel 3.6 Hasil pemeriksaan kadar silt dan clay agregat kasar... 18 Tabel 3.7 Hasil pemeriksaan analisis saringan agregat kasar... 19 Tabel 3.8 Hasil pemeriksaan berat jenis dan penyerapan agregat kasar... 20 Tabel 3.9 Hasil pemeriksaan berat isi agregat kasar... 21 Tabel 3.10 Hasil uji kuat tekan umur beton 7 hari... 40 Tabel 3.11 Hasil uji kuat tekan umur beton 28 hari... 41 Tabel 3.12 Nilai slump... 42 Tabel 4.1 Daftar harga dan material... 45 Tabel 4.2 Analisis harga /m³ untuk campuran beton normal... 45 Tabel 4.3 Analisis harga /m³ untuk kadar retarder 0,3liter/100kg semen... 46 Tabel 4.4 Analisis harga /m³ untuk kadar retarder 0,6liter/100kg semen... 47 Tabel 4.5 Analisis harga/m³ untuk kadar retarder 0,9liter/100kg semen... 47

DAFTAR GRAFIK Halaman Grafik 4.1 Hubungan harga dengan kadar retarder... 48 Grafik 4.2 Hubungan nilai slump dengan kadar retarder... 49 Grafik 4.3 Hubungan nilai slump dengan kuat tekan pada umur beton 7 hari... 49 Grafik 4.4 Hubungan nilai slump dengan kuat tekan pada umur beton 28 hari... 50 Grafik 4.5 Hubungan kadar retarder dengan kuat tekan pada umur beton 7 hari... 50 Grafik 4.6 Hubungan kadar retarder dengan kuat tekan pada umur beton 28 hari... 51 Grafik 4.7 Hubungan kadar retarder dengan setting time... 51 Grafik 4.8 Kurva nilai distribusi t dan t kuat tekan pada umur 7 hari campuran beton normal kadar retarder 0.3l/100kg... 53 Grafik 4.9 Kurva nilai distribusi t dan t kuat tekan pada umur 7 hari campuran beton normal kadar retarder 0.6l/100kg... 55 Grafik 4.10 Kurva nilai distribusi t dan t kuat tekan pada umur 7 hari campuran beton normal kadar retarder 0.9l/100kg... 57

Grafik 4.11 Kurva nilai distribusi t dan t kuat tekan pada umur 28 hari campuran beton normal kadar retarder 0.3l/100kg... 59 Grafik 4.12 Kurva nilai distribusi t dan t kuat tekan pada umur 28 hari campuran beton normal kadar retarder 0.6l/100kg... 61 Grafik 4.13 Kurva nilai distribusi t dan t kuat tekan pada umur 28 hari campuran beton normal kadar retarder 0.9l/100kg... 63 Grafik 4.14 Kurva nilai distribusi t dan t waktu pengerasan campuran beton normal kadar retarder 0.3l/100kg... 65 Grafik 4.15 Kurva nilai distribusi t dan t waktu pengerasan campuran beton normal kadar retarder 0.6l/100kg... 67 Grafik 4.16 Kurva nilai distribusi t dan t waktu pengerasan campuran beton normal kadar retarder 0.9l/100kg... 69

DAFTAR TABEL DAN GRAFIK SNI Halaman Tabel 1 Perkiraan kekuatan tekan beton dengan faktor air semen 0,5 dan jenis semen dan agregat kasar yang biasa dipakai di indonesia... 73 Tabel 2 Persyaratan jumlah semen minimum dan faktor air semen maksimum untuk berbagai macam pembetonan dalam lingkungan khusus... 73 Tabel 3 Ketentuan untuk beton yang berhubungan dengan air,tanah yang mengandung sulfat... 75 Tabel 4 Ketentuan minimum untuk beton bertulang kedap air... 75 Tabel 5 Perkiraan kadar air bebas yang dibutuhkan untuk beberapa tingkat kemudahan pengerjaan adukan beton... 76 Grafik 1 Hubungan antara kuat tekan dan faktor air semen (silinder)... 77 Grafik 2 Hubungan antara kuat tekan dan faktor air semen (kubus)... 78 Grafik 3 Batas gradasi pasir daerah I... 79 Grafik 4 Batas gradasi pasir daerah II... 79 Grafik 5 Batas gradasi pasir daerah III... 79 Grafik 6 Batas gradasi pasir daerah IV... 80 Grafik 7 Batas gradasi kerikil untuk besar butir maksimum 9,6 mm... 80 Grafik 8 Batas gradasi kerikil untuk besar butir maksimum 19 mm... 80

Grafik 9 Batas gradasi kerikil untuk besar butir maksimum 38 mm... 81 Graik 10 Persentase jumlah pasir yang dianjurkan untuk daerah susunan butir NO.1, 2, 3, dan 4 81 Graik 11 Persentase jumlah pasir yang dianjurkan untuk daerah susunan butir NO.1, 2, 3, dan 4 82 Graik 12 Persentase jumlah pasir yang dianjurkan untuk daerah susunan butir NO.1, 2, 3, dan 4 82 Grafik 13 Perkiraan berat jenis beton basah yang dimampatkan penuh... 83 Tabel Distribusi T proporsi dalam satu ekor dan dua ekor... 84