Analisis dan Perancangan Jaringan V-lan dan W-lan menggunakan Cisco Paket Tracer Pada PT Cahaya Elektronusa Raya

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ANALISIS DAN PERANCANGAN JARINGAN WLAN DAN VLAN PADA PT. BUNGA PERMATA KURNIA MENGGUNAKAN CISCO PACKET TRACER

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

BAB 1 PENDAHULUAN. untuk memudahkan pengontrolan aktivitas yang terjadi di perusahaaan, pengelolaan produk dan lain sebagainya.

BAB 1 PENDAHULUAN. Pembahasan dimulai dari latar belakang penulisan, ruang lingkup yang akan dibahas

BAB 1 PENDAHULUAN. Kebutuhan informasi dalam setiap bidang dan peranan teknologi untuk

BAB I PENDAHULUAN. tentu saja dapat meningkatkan kebutuhan perangkat switch yang lebih banyak dan

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu teknologi penting dan menjadi trend dalam jaringan komputer adalah

PERANCANGAN VLAN PADA PERUSAHAAN ASURANSI DENGAN PERANGKAT JARINGAN MIKROTIK

Gambar 4.1 Cisco Catalyst TC 24 Port

ANALISIS KINERJA JARINGAN KOMPUTER DI SMK DARUSSALAM MEDAN DENGAN MENGGUNAKAN SOFTWARE CISCO PACKET TRACER

BAB 1 PENDAHULUAN. Awalnya, penggunaan kabel UTP pada perusahaan maupun instansi

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Komputer saat ini merupakan komponen yang sangat penting. dalam menyelesaikan sistem administrasi dalam sebuah

BAB I PENDAHULUAN. informasi. Kini manusia dapat saling berinteraksi secara langsung dan

BAB 1 PENDAHULUAN. terlepas dari teknologi jaringan yang dapat menghubungkan dua atau lebih komputer

BAB 1 PENDAHULUAN. Teknologi jaringan komputer saat ini telah memasuki hampir ke seluruh segi

PENGERTIAN JARINGAN KOMPUTER DAN MANFAATNYA

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan dunia bisnis yang semakin kompetitif. yang bersifat global menyebabkan terjadinya perubahan pada

BAB 1 PENDAHULUAN. Era teknologi informasi pada saat ini sedang berkembang sangat pesat.

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi yang sangat cepat khususnya perkembangan dunia

BAB 1 PENDAHULUAN. yang ditawarkan, teknologi informasi hampir tidak dapat dilepaskan dari berbagai

BAB I PENDAHULUAN. Analisis Keamanan..., Nugroho, Fakultas Teknik 2016

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. jaringan Local Area Network (LAN). LAN telah menjadi suatu teknologi yang

PENDAHULUAN 1.1. Gambaran Umum.

PERANCANGAN VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK (VLAN) DENGAN DYNAMIC ROUTING MENGGUNAKAN CISCO PACKET TRACER 5.33

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

ANALISIS DAN PERANCANGAN JARINGAN IAIN LANGSA BERBASIS VLAN

1 BAB I PENDAHULUAN. informasi dalam segala bentuknya (McKeown, 2002).Infrastruktur teknologi

BAB 1 PENDAHULUAN. data dapat meningkatkan efisiensi dan kinerja perusahaan.

PENDAHULUAN 1.1. Gambaran Umum.

TUGAS JARINGAN KOMPUTER (JARKOM)

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2007/2008

BAB I PENDAHULUAN. dan juga mengatur arus lalu lintas data untuk kelancaran transfer data.

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM MANAJEMEN NETWORK BERBASIS VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK Studi Kasus : PT. SUMBERTAMA NUSA PERTIWI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. banyak orang. Tersedianya jaringan sangat penting untuk mendukung kebutuhan

BAB 1 PENDAHULUAN. hanya menggunakan kertas dan alat tulis dalam memproses data. Proses kerja secara

BAB III PEDOMAN PEDOMAN

TUGAS JARINGAN KOMPUTER IMPLEMENTASI VLAN DENGAN PERANGKAT JARINGAN MIKROTIK

BAB 3 Metode dan Perancangan 3.1 Metode Top Down

PERANCANGAN JARINGAN LAN PADA GEDUNG PERKANTORAN DENGAN MENGGUNAKAN SOFTWARE CISCO PACKET TRACER

Pengantar Teknologi. Informasi (Teori) Minggu ke-05. Jaringan Komputer dan Komunikasi Data. Oleh : Ibnu Utomo WM, M.Kom UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

Membangun Sistem Jaringan Client- Server Pada Rental Komputer Ichigai

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

Analisis dan Perancangan Sistem Manajemen Network Berbasis Virtual Local Area Network (Studi Kasus : PT. Sumbertama Nusa Pertiwi)

JARINGAN KOMPUTER DI SUSUN OLEH : MARINI SUPRIANTY SISTEM KOMPUTER FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS SRIWIJAYA

PERANCANGAN SIMULASI VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK PADA ICT CENTER FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS HASANUDDIN

BAB I PENDAHULUAN.

BAB 4 PERANCANGAN JARINGAN BARU. masalah yang dihadapi pada jaringan yang sudah ada. Jaringan baru yang akan dibuat

MACAM-MACAM JARINGAN KOMPUTER

Pertemuan V. Local Area Network

Dasar Jaringan Komputer

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI JARINGAN PADA SEKOLAH ATHALIA

Rahmady Liyantanto liyantanto.wordpress.com

BAB III PEMBAHASAN 3.1. Pemanfaatan jaringan di kantor di Departemen Pekerjaan Umum Bidang Sosial Ekonomi Dan Lingkungan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Design of Computer Network, Politeknik Negeri Ujung pandang

a. Local Area Network (LAN)

TUJUAN PEMBELAJARAN: 1. Siswa memahami tentang konsep Jaringan 2. Siswa memahami kegunaan jaringan 3. Siswa mampu menggunakan contoh layanan jaringan

Jaringan Komputer. Copy right : Dwi Andrianto

BAB I PENDAHULUAN I.1. Gambaran Umum

Gambar 3.43 Topologi Subnet 23. Tabel 3.38 Point-to-Point utilization Radio 91 Switch 3. Gambar 3.44 Topologi Subnet 24

BAB 1 PENDAHULUAN. fasilitas fasilitas seperti surat elektronik ( ) ataupun instant messaging, maupun organisasi atau perusahaan.

MENGENAL VLAN DAN IMPLEMENTASINYA

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi jaringan komputer lebih banyak dipicu oleh

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Tutorial Perancangan Jaringan Komputer Pada Cisco Paket Tracer

1.1 Latar Belakang BAB I PENDAHULUAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II DASAR TEORI. menggunakan media gelombang mikro, serat optik, hingga ke model wireless.

BAB 1 PENDAHULUAN UKDW

PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI TOPOLOGI JARINGAN

MILIK UKDW BAB I PENDAHULUAN

BAB III PEMBAHASAN. 3.1 Analisis

IMPLEMENTASI STATIC NAT TERHADAP JARINGAN VLAN MENGGUNAKAN IP DYNAMIC HOST CONFIGURATION PROTOCOL (DHCP)

LOCAL AREA NETWORK (LAN) STMIK TASIKMALAYA

BAB 1 PENDAHULUAN. sangat pesat dan mulai digunakan secara luas adalah teknologi jaringan

ANALISIS DAN PERANCANGAN JARINGAN MENGGUNAKAN HSRP DAN VLAN PADA PT. MICROREKSA INFONET

By. Gagah Manunggal Putra Support by :

Θ KONSEP JARINGAN KOMPUTER Θ

Mengenal Jaringan Komputer (PAN, LAN, MAN dan WAN)

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

9/3/2014 PAN, LAN, WAN, MAN. Konsep Teknologi Jaringan Komputer PAN LAN MAN WAN

BAB I PENDAHULUAN. Dalam suatu institusi, ada banyak aktivitas dilakukan. Agar aktivitas tersebut berjalan

BAB 1 PENDAHULUAN. pesat dan hampir semua bidang memanfaatkan teknologi informasi, misalnya bidang

Jakarta, Januari 2012 AGUSTIAN WICAKSONO. vii

DESIGN JARINGAN KOMPUTER KEDAI JAMU BERAS KENCUR

BAB 1 PENDAHULUAN. ataupun antara komputer-komputer dengan sumber daya. efektif, misalkan dalam hal pembagian bandwith yang tidak merata, delay

Jaringan KomputER. Silabus Perkuliahan

BAB 3 PEMBAHASAN 3.1 Kegiatan Kerja Praktek 3.2 Cara/Teknik Kerja Praktek

Pertemuan I. Pengenalan Jaringan Komputer. Program Studi TEKNIK INFORMATIKA

BAB III LANDASAN TEORI. Packet Tracer adalah sebuah perangkat lunak (software) simulasi jaringan

BAB 4 PERANCANGAN JARINGAN DAN EVALUASI. untuk membuat WAN menggunakan teknologi Frame Relay sebagai pemecahan

Simulasi Jaringan Komputer dengan Cisco Packet Tracer

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. Davis (1985) mendefenisikan sistem sebagai bagian-bagian yang saling

Transkripsi:

Analisis dan Perancangan Jaringan V-lan dan W-lan menggunakan Cisco Paket Tracer Pada PT Cahaya Elektronusa Raya Tomy Antony Salim 1401115855 Jhon Andreson 1401115874 Frendky 1401116403 Nama Dosen permbimbing : Rudi Tjiptadi, Dipl.Ing Kelas/Kelompok : 07PGT/09 Abstrak Tujuan penelitian adalah untuk melakukan analisis pada sistem jaringan yang sedang berjalan pada PT Cahaya Elektronusa Raya dan merancang sistem jaringan baru dengan menggunakan teknologi WLAN dan VLAN, yang diharapkan dapat mempermudah kerja karyawan, sehingga dapat meningkatkan kinerja dan kualitas perusahaan. Metode Penelitian yang digunakan meliputi metode analisis (survei terhadap sistem yang sedang berjalan), studi literature (mempelajari perkembangan teknologi WLAN dan VLAN), serta metode perancangan (simulasi) dan evaluasi. Hasil yang ingin dicapai adalah merancang topologi jaringan yang baru yaitu topologi star yang bertujuan untuk memudahkan problem solving apabila terjadi ganguan pada jaringan dan merancang sistem jaringan yang berbasis WLAN dan VLAN yang dapat meningkatkan kinerja dan kualitas perusahaan serta keamanan jaringan antar divisi. Simpulan yang didapat adalah dengan digunakan jaringan WLAN dan VLAN, maka akses informasi dapat dilakukan lebih mudah dan proses pertukaran data lebih aman dan cepat. Kata kunci : WLAN, VLAN.

Pendahuluan Latar Belakang Teknologi merupakan hal besar yang telah membawa perubahan dalam berbagai aspek.kemajuan teknologi memberikan pengaruh yang besar.seiring berkembangnya teknologi, setiap individu mulai berhubungan dengan penggunaan teknologi.perkembangan teknologi ini pun, akhirnya merambat ke dalam elemen elemen suatu organisasi maupun perusahaan.teknologi yang banyak di butuhkan perusahaan saat ini yaitu teknologi jaringan komputer.jaringan komputer adalah sebuah sistem yang terdiri atas komputer-komputer yang didesain untuk dapat berbagi sumber daya (printer, CPU), berkomunikasi (surel, pesan instan), dan dapat mengakses informasi(peramban web).pemanfaatan teknologi jaringan komputer sebagai media komunikasi data hingga saat ini semakin meningkat.seiring dengan semakin tingginya tingkat kebutuhan dan semakin banyaknya pengguna jaringan yang menginginkan suatu bentuk jaringan yang dapat memberikan hasil maksimal baik dari segi efisiensi maupun peningkatan keamanan jaringan itu sendiri.berlandaskan pada keinginan-keinginan tersebut, maka upaya-upaya penyempurnaan terus dilakukan oleh berbagai pihak.dengan memanfaatkan berbagai teknik khususnya teknik subnetting dan penggunaan hardware yang lebih baik (antara lain switch) maka muncullah konsep Virtual Local Area Network (VLAN) yang diharapkan dapat memberikan hasil yang lebih baik dibanding Local area Network (LAN). Ruang Lingkup Ruang lingkup skripsi ini dibatasi pada hal-hal berikut: 1. Mengumpulkan data dan informasi dari PT CAHAYA ELEKTRONUSA RAYA melalui observasi, wawancara terhadap narasumber. 2. Menganalisis sistem yang sedang berjalan pada PT CAHAYA ELEKTRONUSA RAYA. 3. Merancang sistem jaringan baru yang memenuhi kebutuhan dari PT CAHAYA ELEKTRONUSA RAYA. 4. Konfigurasi dan simulasi, uji coba jaringan yang baru dirancang yang berbasis V- Lan dan W-Lan pada PT CAHAYA ELEKTRONUSA RAYA.

Tujuan dan Manfaat Tujuan dari penelitian ini adalah untuk dapat merancang jaringan yang baruyang dapat memenuhi kebutuhan dari perkembangan PT CAHAYA ELEKTRONUSA RAYA. Adapun manfaat-manfaat yang dapat diperoleh adalah sebagai berikut: Sharing resources Sharing resources bertujuan agar seluruh program, peralatan lainnya yang ada pada PT CAHAYA ELEKTRONUSA RAYA dapat dimanfaatkan oleh setiap orang yang ada pada jaringan komputer tanpa terpengaruh oleh lokasi maupun pengaruh dari pemakai. Integrasi Data Jaringan komputer yang ada pada PT CAHAYA ELEKTRONUSA RAYAdapat mencegah ketergantungan pada komputer pusat, karena setiap proses data tidak harus dilakukan pada satu komputer saja, melainkan dapat didistribusikan ketempat lainnya. Oleh sebab itu, maka dapat terbentuk data yang terintegrasi yang memudahkan pemakai untuk memperoleh dan mengolah informasi setiap saat. Pengembangan Pengembangan peralatan dapat dilakukan dengan mudah dan menghemat biaya pada PT CAHAYA ELEKTRONUSA RAYA, karena setiap pembelian komponen seperti printer, maka tidak perlu membeli printer sejumlah komputer yang ada tetapi cukup satu buah karena printer itu dapat digunakan secara bersama sama. Perusahaan dapat menggunakan jaringan wireless yang stabil dan aman dalam proses bisnisnya dengan harga terjangkau. Perusahaan dapat melakukan manajemen dan problem solving pada jaringan dengan lebih mudah.

Metodologi Metode yang digunakan dalam penulisan ini meliputi empat bagian pokok yaitu : Metode Analisis Analisis sistem dilakukan melalui empat tahapan yaitu : 1. Survei atas sistem yang sedang berjalan. 2. Analisis terhadap temuan survei. 3. Identifikasi kebutuhan Informasi. 4. Identifikasi persyaratan sistem. Metode Studi Pustaka Studi pustaka yang digunakan melalui literatur-literatur yang membahas tentang penggunaan Cisco Packet Tracer dan penggunaan fitur-fitur yang ada di dalamnya. Metode Perancangan Dalam metode perancangan, digunakan perancangan berikut : 1. Perancangan topologi jaringan. 2. Perancangan simulasi sistem jaringan dengan menggunakan Cisco Packet Tracer. Metode Uji Coba Uji coba yang dilakukan adalah : 1. Uji coba pengiriman data antar perangkat pengguna. 2. Uji coba connection loss pada jaringan.

Metodologi Kerangka berpikir

Sistem yang sedang berjalan Topologi yang diterapkan PT CAHAYA ELEKTRONUSA RAYA adalah topologi bus, topologi bus yaitu sebuah topologi yang menggunakan sebuah kabel backbone dan semua host terhubung secara langsung pada kabel tersebut. Topologi ini adalah teknik topologi jaringan yang sudah lama, dimana jika kabel backbone rusak, maka sistem jaringan akan lumpuh total. Penggunaan topologi bus adalah dengan kabel yang digunakan satu atau lebih tanpa adanya tambahan alat yang dapat menguatkan sinyal.topologi bus merupakan topologi yang pasif.ketika satu komputer mengirim sinyal, maka semua komputer dalam jaringan dapat menerima informasi tetapi hanya satu komputer yang dapat menyetujui informasi tersebut. Topologi dari jaringan bus menggunakan broadcastchannel dimana setiap komputer atau peralatan yang terhubung dapat mengetahui setiap informasi dan semuanya memiliki prioritas yang sama dalam menggunakan jaringan untuk mengirim informasi sehingga sistem jaringan dapat mengalami crash atau overlap.sistem jaringan pada PT CAHAYA ELEKTRONUSA RAYA dapat digambarkan sebagai berikut :

3.1.1 Permasalahan yang dihadapi Dalam era teknologi dan komunikasi yang semakin canggih dan perkembangan yang semakin pesat, dibutuhkan kecepatan dan kehandalan dalam akses data. Proses komunikasi data yang dilakukan secara rumit dan manual sudah tidak lagi dapat membendung kebutuhan akses data dan transportasi data yang dibutuhkan sehingga untuk dapat bersaing dengan sistem yang telah terkomputerisasi dengan kompleks tampaknya sudah menjadi suatu hal yang begitu sulit. Pada PT CAHAYA ELEKTRONUSA RAYA memiliki sebuah kantor dengan 3 lantai yang memiliki divisi berbeda di setiap lainnya. Perusahaan ini masih menggunakan sistemlocal Area Network(LAN) kabel untuk jaringannya dan topologi yang sangat sederhana, sehingga banyak sekali masalahjaringan yang muncul. Sebelumnya telah dikemukakan bahwa topologi yang diterapkan oleh perusahaan ini sangat sederhana, sehingga banyak sekali masalah jaringan yang terjadi seperti sistem jaringan yang sering putus.komunikasi yang terjadi antar divisi divisi dilakukan secara manual yaitu dengan hanya saling bertukar data melalui pengiriman dokumen dengan e-mail, instantmessaging, dan bahkan jika terjadi gangguan teknis dikirim melalui print outdocument secara langsung. Sehingga dalam hal ini dapat disimpulkan bahwa beberapa penyebab masalah utama yaitu: 1. Karyawan yang menggunakan laptop tidak dapat melakukan akses informasi secara langsung. 2. Pengiriman data pada saat aktifitas kantor sedang ramai sering terjadi ganguan yaitu pengiriman data tidak sampai kepada penerimanya. 3. Sering terputusnya jaringan koneksi disana dikarenakan kabel yang digunakan sudah termakan usia dan problem solving untuk masalah tersebut sangat sulit untuk dilakukan dikarenakan topologi yang digunakan perusahaan masih sangat sederhana.

4. Tidak dapat melakukan sharing data antar divisi secara langsung, sehingga tidak ada pembatasan hak akses karena dilakukan secara broadcast yang membuat koneksi menjadi crash/down. Usulan Pemecahan Masalah Oleh karena itu, dengan mengacu pada masalah yang dihadapi oleh PT CAHAYA ELEKTRONUSA RAYA ini dicoba untuk diberikan solusi yang tepat untuk mengatasi masalah tersebut. Yaitu merancang sebuah jaringan baru pada PT CAHAYA ELEKTRONUSA RAYA dengan menggunakan Wireless Local Area Network (WLAN), Virtual Local Area Network (VLAN) dan perubahan topologi menjadi star yang diperkirakan sesuai dengan kebutuhan perusahaan sehingga jaringan yang dulunya menggunakan wired yang sangat tidak efisien dan efektif menjadi jaringan yang lebih mobile dan fleksibel. Dengan hal ini dapat memungkinkan terjadinya komunikasi dan transfer data yang cepat dan praktis serta meningkatkan performa jaringan pada perusahaan. Dimana setiap data yang ada dapat diakses, dicari, dikelola, dan disimpan oleh tiap-tiap divisi melalui jaringan yang tersedia. Opsi yang akan diusulkan adalah : 1. Perubahan rancangan topologi jaringan yang ada pada perusahaan yaitu dari topologi bus menjadi topologi star tujuan dari perubahaan topologi ini adalah memudahkan dalam problem solving apabila terjadi ganguan atau adanya jaringan yang putus. 2. Wireless Local Area Network(WLAN) yang bertujuan agar penguna laptop dapat tersambung ke jaringan diperusahaan tanpa harus mengunakan kabel dikarenakan apabila menggunakan kabel atau secara lan maka harus melakukan penambahan lan yang baru pada perusahaan yang membutuhkan biaya tambahan. 3. Virtual Local Area Network (VLAN) yang bertujuan untuk membagi jaringan yang ada pada perusahaan yang berfungsi untuk mempersempit broadcast domain sehingga mengurangi terjadinya broadcast strom yang dapat menggangu aktifitas dari perusahaan.

Network Topologi Desain Berdasarkan penelitian dan analisis terhadap sistem jaringan komputer yang sedang berjalan dan pemasalahan yang sedang dihadapi oleh PT CAHAYA ELEKTRONUSA RAYA, maka usulan solusi yang di ajukan adalah merancang topologi jaringan yang baru dan menerapkan metodevirtual Local Area Network (VLAN) dan Wireless Local Area Network (WLAN) pada jaringan tersebut. Dalam perancangan jaringan yang baru, digunakan Cisco Packet Tracer 5.3.3 sebagai simulator.alasan penggunaan simulator tersebut adalah untuk kemudahan dalam penggunaan aplikasi karena dilengkapi berbagai fitur-fitur dan tampilan yang mendukung untuk perancangan jaringan yang baru. Usulan topologi yang diberikan kepada perusahaan yaitu rancangan baru dengan topologi stardan mesh, tetapi sesuai dengan requirement yang diinginkan oleh perusahaan, maka rancangan yang diterapkan yaitu topologi star.

Hasil dan Pembahasan Pada bagian ini tim penulis akan membahas tentang spesifikasi teknologi, testing, dan evaluasi. Pada bagian spesifikasi teknologi menjelaskan tentang teknologi yang akan dipakai oleh tim penulis dalam membangun jaringan pada PT Cahaya Elektronusa Raya. Setelah itu akan memberikan alasan mengapa menggunakan teknologi tersebut. Bagian kedua adalah testing, testing adalah suatu proses yang dilakukan untuk mengetahui kebenaran rancangan jaaringan yang telah dibuat. Sebelum melakukan testing tim penulis melakukan konfigurasi-konfigurasi pada Cisco Packet Tracer sehingga perancangan tersebut dapat terhubung satu dan yang lainnya. Setelah itu tim penulis melakukan simulasi untuk mengecek penyampaian data-data antar user. Setelah itu tim penulis melakukan evaluasi terhadap hasil dari simulasi. Evaluasi adalah hasil dari simulasi yang akan diolah dan mendapatkan suatu kesimpulan. Didalam evaluasi juga menjelaskan kekurangan dan kelebihan dari rancangan jaringan yang telah tim penulis buat. SIMPULAN DAN SARAN SIMPULAN Dari penelitian, perancangan dan ujicoba yang telah dilakukan, maka simpulan yang didapat adalah sebagai berikut : 1. Vlan telah disimulasikan dengan baik, sehingga pengaturan dan pemeliharaan serta problem solving pada perusahaan lebih mudah dan cepat. 2. Pembagian sebuah jaringan menjadi beberapa VLAN mengurangi dan mencegah broadcast storm yang mengakibatkan jaringan crash / down. 3. Pembatasan hak akses yang meningkatkan keamanan data dari tiap divisi. 4. SARAN 1. Rancangan jaringan yang baru ini diharapkan dapat diimplementasikan guna memperbaharui jaringan yang ada sebelumnya untuk menunjang seluruh kegiatan operasional pada PT Cahaya Elektronusa Raya. 2. Apabila perancangan telah di implementasikan makan diharapkan selalu melakukan maintenance dan penggantian password pada jaringan Wireless Local Area Network (W-LAN) secara berkala untuk menjaga serta meningkatkan kinerja jaringan.