KETUA KELOMPOK : ANGGOTA YOVAN ANDRIGIOVANI #PUTRI YULIANDARI #TIARA ANGGRAINI

dokumen-dokumen yang mirip
Kelompok 4. Adelita Adhim Maulana Bobby Rosario Kreatifika Julfendi Nur Laeliyah Salista Daysa Wilfa Khairina

Arsitektur Organisasi & Komputer Media Penyimpanan

Perangkat Penyimpanan (storage devices) berfungsi untuk menyimpan data yang telah dimasukkan dan juga menyimpan hasil penyimpanan kerja CPU.

Pengantar Hardware: Storage Device. Hanif Fakhrurroja, MT

Rangkuman Media Penyimpanan

ARSITEKTUR & ORGANISASI KOMPUTER MEDIA PENYIMPANAN

PRAKTIKUM ORGANISASI SISTEM KOMPUTER

Muh Rijaludin Ramadhan

MEDIA PENYIMPANAN SISTEM BERKAS

Arranged by : Muharriana PROGRAM STUDY TEKNIK INFORMATIKA POLITEKNIK NEGERI LHOKSEUMAWE 2013

Mata Kuliah Arsitektur Komputer Program Studi Sistem Informasi 2013/2014 STMIK Dumai -- Materi 04 --

Bab 4. Secondary Storage

Rangkuman Tugas Media Penyimpanan

Identifikasi Hardware PC

Nama : Didik Ardiansyah NIM : Prodi : Teknik Informatika

KELOMPOK 3 MUHAMAD JUNIAR AJI SAPUTRA ( ) IFANKA AJI SAPUTRO ( )

Pengertian Hardware dan Pengenalan Jenisnya

Media Penyimpanan 1. SSD

KONSEP DASAR HARDWARE KOMPUTER

MEDIA PENYIMPANAN BERKAS

Pengantar Teknologi Informasi A. Pertemuan 6. Teknologi Penyimpanan Komputer

MEDIA PENYIMPANAN BERKAS STRUKTUR & ORGANISASI DATA 1

No Gambar Alat Nama Alat Fungsi

Arsitektur & Organisasi Komputer

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS MERCUBUANA YOGYAKARTA

- Moh.Erdda Habiby.SST

Storage P g eripherals

Mengenal Harddisk Lebih Dekat

MENGETAHUI KOMPONEN HARD DISK

Pertemuan 8. Sistem Unit. Disampaikan : pada MK Aplikasi Komputer. Direktorat Program Diploma IPB

MACAM - MACAM PERANGKAT KERAS PADA KOMPUTER (HARDWARE) Wendy Andriyan

START FROM HERE: 4-2. PTKI A Week 04 - Memory.

MEDIA PENYIMPANAN BERKAS

PTIK - PERTEMUAN 3 PERANGKAT KERAS. : Abdul Munif :

Magnetic Tape Diskette/Floppy Magnetic Storage Optical Storage Memory Harddisk Solid-stage Storage

ARSITEKTUR KOMPUTER MEDIA PENYIMPANAN

BAB 2 MEDIA PENYIMPANAN BERKAS

STRUKTUR KOMPUTER. Computer. Peripherals. Central Processing Unit. Main Memory. Computer. Systems Interconnection. Input Output. Communication lines

Central Processing Unit ( CPU )

Pengantar Komputer. Sistem Komputer. Salhazan Nasution, S.Kom

PERTEMUAN 2 APLIKASI KOMPUTER. Sistem Operasi. Rangga Rinaldi, S.Kom, MM. Modul ke: Fakultas Desain dan Seni Kreatif. Program Studi Desain Produk

Pada gambar diatas menunjukkan gambar apa... a. Abacus d. Kalkulator Roda Numerik 2 b. Kalkulator Roda Numerik e. Alat Hitung c. Kalkulator Mekanik

3. PERANGKAT KERAS. Dosen: Tim Pengajar PTIK

PERISTILAHAN/GLOSSARY

Pertemuan 4. Memori Internal

Pengantar Memori dan Memori Internal

Pertemuan 10 MEMORI INTERNAL

2-1. Apa itu Komputer?? HARDWARE 1 PERANGKAT SISTEM KOMPUTER. Erwin Harahap

MEDIA PENYIMPANAN. Alif Finandhita, S.Kom

Memori Internal. Pertemuan 4. Hirarki Memori 4/2/2014. ArsitekturKomputer DisusunOleh: Rini Agustina,S.Kom,M.Pd Dariberbagaisumber.

Storage Unit. Disket 10/28/2013

Instalasi dan Pemeliharaan Komputer

MEMORY EKSTERNAL. Memori Eksternal

Media Penyimpanan. Arsitektur Organisasi & Komputer. Eko Purwanto ( ) Gita P. ( ) Budiyanto ( )

Hardisk ( cakram keras )

MODUL I PENGENALAN KOMPUTER DAN KOMPONENNYA

Tujuan - Agar siswa dapat mengetahui apa saja perangkat penyimpanan data dan penyediaan data

Perangkat Keras Komputer / Hardware. Adri Priadana ilkomadri.com

Media Penyimpanan. Nama : Muhammad Ardian R.A NIM : Prodi : Teknik Informatika 1. SSD

MEDIA PENYIMPANAN BERKAS

Teknologi Harddisk. Disusun Oleh: Erwin Dwi Riyanto

Amalia Sundari ( ) Daeng M. Feisal ( ) Hanna Amalia N ( ) Ika Fitri Fortuna ( ) Ridwan Fadjar ( )

KOMP. PTSIA 2. Materi 1 TEKNOLOGI KOMPUTER (TINJAUAN SEKILAS)

a. Pengenalan karakteristik dan spesifikasi komponen CPU

JENIS - JENIS ROM (READ ONLY MEMORY)

KOMPONEN HARDWARE KOMPUTER

HARDWARE, SOFTWARE, DAN BRAINWARE

Penyimpan Data Eksternal

RAM berfungsi sebagai penyimpan instruksi sementara dari komputer untuk mengeluarkannya ke output device, Sebagai contoh:

INFORMATION TECHNOLOGY INTRODUCTION

Nama Kelompok : ALKINDI MAHDALIAN ( ) ADITIA DWI CANDRA ( ) CHOIRUL RIDHO N. ( )

7/27/2011. Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer

Perangkat Keras Komputer. Pertemuan 9

PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI

Struktur dan Fungsi Komputer

3. Layar monitor bergaris-garis penuh biasanya disebabkan oleh kerusakan pada bagian :

PERTEMUAN KE 3 PERANGKAT KERAS KOMPUTER

REKAM KESEHATAN ELEKTRONIK 1 RENCANA STRATEGIK ALUR MIGRASI RKE PERTEMUAN 12 LILY WIDJAYA, SKM.,MM, PRODI D-III REKAM MEDIS DAN INFORMASI KESEHATAN,

Media Penyimpanan. 1.1 Teknologi SSD

P 7 Materi Tambahan : Komputer Hardware. Komponen Komputer

Pengenalan dan Simulasi Perakitan Komputer Menggunakan CISCO IT Esentials Virtual Desktop

Pengantar Memori dan Memori Internal

1. Komputer Mainframe Awal. 2. Komputer yang Lebih Kecil. 1. Prosesor (Processor) 2. Memori (Memory) 3. Penyimpanan (Storage)

Struktur Sistem Komputer

RAM ( Random Access Memory )

ULANGAN HARIAN I KELAS VII SEMESTER II TAHUN

Zulfikar Sembiring, M.kom

SISTEM KOMPUTER Periferal

PENGENALAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN HARDWARE

BAB I. Sistem Input-Proses-Output

Multimedia adalah penggunaan komputer untuk menyajikan dan

Definisi Komputer. Sistem Komputer

TEORI DAN KARAKTERISTIK PADA SISTEM BUS

Pengenalan perangkat keras komputer. Aplikasi teknologi informasi

3/29/2010. Sub Pokok Bahasan. Storage. Sub Pokok Bahasan. Storage - Kapasitas. Storage

Organisasi & Arsitektur Komputer

Memori Utama. (Pertemuan ke-4) Prodi S1 Teknik Informatika Fakultas Informatika Universitas Telkom. Diedit ulang oleh: Endro Ariyanto

sistem komputer Komponen Sistem Komputer

Komponen komponen CPU dan fungsinya

Data Storage. Suprayogi,M.Kom Fakultas Ilmu Komputer UDINUS

Transkripsi:

KETUA KELOMPOK : YOVAN ANDRIGIOVANI ANGGOTA #AGUSTINA RIYANTI #ASIVA #HENRY #MEISKE F.Y MAMUAYA #PUTRI YULIANDARI #TIARA ANGGRAINI

Menjelaskan Pengertian Dari Perangkat Penyimpanan (Storage Devices) dan Pembagian-Pembagian Dari Perangkat Penyimpana (storage devices).

PERANGKAT PENYIMPANAN (Storage devices) pada sistem komputer adalah kata lain dari secondary storage. Fungsinya untuk menyimpan data yang telah dimasukkan dan juga menyimpan hasil pemrosesan kerja CPU. Peralatan penyimpanan ini dibagi menjadi dua,yaitu : A)Memori internal (primary storage) B)Memori eksternal (secondary storage)

Memory Internal merupakan suatu memory yang terletak didalam CPU dan karena itu sering disebut sebagai internal memory atau internal storage ataupun main memory atau memory utama atau hanya disebut sebagai memory. Memori internal memiliki fungsi sebagai pengingat. Dalam hal ini yang disimpan di dalam memori utama dapat berupa data atau program. Jenis-Jenis Memory Internal,Yaitu Sebagai Berikut : 1)ROM (Read only memory) ROM juga Merupakan perangkat keras pada komputer berupa chip memori semikonduktor yang isinya hanya dapat dibaca,maka ROM merupakan memory yang bersifat permanen. Jenis memori ini datanya hanya bisa dibaca dan tidak bisa ditulis secara berulang-ulang. Memori ini berjenis non-volatile, artinya data yang disimpan tidak mudah menguap (hilang) walaupun catu dayanya dimatikan. Karena itu memori ini biasa digunakan untuk menyimpan program utama dari suatu sistem. ROM berfungsi untuk menyimpan program operasi komputer seperti program BIOS dan program booting.

3)EEPROM 2)EPROM

2)RAM (Random Access Memory) RAM yang merupakan singkatan dari Random Access Memory adalah sebuah perangkat keras komputer yang berfungsi menyimpan berbagai data dan instruksi program. Data di dalam RAM bersifat sementara, dengan kata lain data yang tersimpan akan hilang jika komputer dimatikan atau catu daya yang terhubung kepadanya dicabut. RAM biasa juga disebut sebagai memori utama (main memory), memori primer (primary memory), memori internal (internal memory), penyimpanan utama (primary storage), memory stick, atau RAM stick. Bahkan terkadang orang hanya menyebutnya sebagai memori meskipun ada jenis memori lain yang terpasang di komputer. RAM merupakan salah satu jenis memori internal yang mendukung kecepatan prosesor dalam mengolah data dan instruksi. Dengan menggunakan tambahan RAM ke dalam komputer dapat menghasilkan pengaruh positif pada kinerja.

Memori eksternal adalah memori tambahan yang berfungsi untuk menyimpan data atau program. Memori eksternal mempunyai dua tujuan utama yaitu sebagai penyimpan permanen untuk membantu fungsi RAM dan yang untuk mendapatkan memori murah yang berkapasitas tinggi bagi penggunaan jangka panjang. Contohnya : - Harddisk - CD- ROM - DVD- ROM - Floppy Disk - Flashdisk - Flash memory

1. Harddisk Harddisk adalah media yang digunakan sebagai alat penyimpan data. Harddisk diciptakan pertama kali oleh insinyur IBM, Reynold Johnson pada tahun 1956. Data yang disimpan dalam harddisk tidak akan hilang ketika tidak diberi tegangan listrik. Dalam perkembangannya kini harddisk menjadi semakin kecil namun memiliki daya tampung data yang sangat besar. Harddisk tidak hanya dapat terpasang di dalam perangkat (internal) tetapi juga dapat dipasang di luar perangkat (eksternal) dengan menggunakan kabel USB ataupun FireWire. Harddisk dibedakan menjadi 3 jenis, yaitu IDE (Integrated Device Electronics), SCSI (Small ComputerSystem Interface) & SATA (Serial Advanced Technology Attachment). Bagian-Bagian Harddisk: platter, spindle, head, logic board, actual axis, ribbon cable, IDE conector, setting jumper, power connector Harddisk internal Harddisk eksternal

2. CD-ROM CD-ROM adalah media penyimpan dalam bentuk kepingan cakram. CD-ROM bersifat "baca-saja" (hanya dapat dibaca, dan tidak dapat ditulisi). Untuk dapat membaca isi CD-ROM, alat utama yang diperlukan adalah kandar CD. Perkembangan CD-ROM terkini memungkinkan CD dapat ditulisi berulang kali (Re-Write/RW) yang lebih dikenal dengan nama CD-RW. Kemampuan menyimpan CD bisa mencapai 700MB.

3. DVD- ROM DVD berasal dari kata Digital Versatile Disc. DVD adalah media penyimpanan dalam bentuk kepingan cakram optik yang dapat digunakan untuk menyimpan data. DVD dapat memainkan film. Media penyimpanan data ini harus menggunakan DVD-RW drive. Kemampuan menyimpan DVD-R Single Layer bisa mencapai 4,7 GB sedangkan DVD-R Double Layer sampai 8,54 GB. Dalam DVD ada dua bagian format yang sangat penting, yaitu Physical Formats (Format Fisik), seperti DVD ROM, DVD- RAM dan Application Format (Format aplikasi) seperti DVD Video. Keunggulan DVD-ROM : -Kapasitas jauh lebih besar -Dukungan terhadap Wide-Screen -Video terlihat lebih menarik -Lebih tahan lama

4. Floppy Disk Floppy disk yang biasa di sebut disket adalah sebuah perangkat penyimpanan data, namun dengan kapasitas yang relatif kecil. Disket yang sering dipakai sekarang sekitar 1,44 MB (seperti yang tertera pada cakram flopi), meski kapasitas sebenarnya adalah sekitar 1,38 MB. Untuk menggunakannya diperlukan floppy disk drive, namun sekarang sudah jarang digunakan karena sudah tergantikan oleh flashdisk.

5. Flashdisk Flashdisk merupakan alat untuk menyimpan data eksternal yang menggunakan penghubung USB. Kemampuan menyimpan data flashdisk saat ini mulai dari 128 MB sampai 512 GB dan mungkin ada juga yang lebih dari itu. Keunggulan dari Flash Disk adalah kapasitasnya beragam,mempunyai bentuk yang kecil sehingga mudah dibawa kemanamana,tidak terfokus pada komputer rumah saja dan harganya relatif murah.sedangkan kekurangannya yaitu mempunyai bentuk yang kecil, hingga rawan hilang dan removable storage, hingga data rawan rusak. Beberapa manfaat dari flasdish yaitu: Membooting sistem operasi, Buat ngeset ulang password, Menambah kecepatan computer, Mengorganisir file-file di computer dan Menggunakan flashdisk sebagai MP3 player.

6. Flash memory Flash memory merupakan alat untuk menyimpan data eksternal dalam bentuk kartu memory. Untuk menggunakannya diperlukan card reader. Flash memory dapat digunakan sebagai harddisk untuk menyimpan data komputer. Selain itu flash memory juga lebih kecil dibandingkan dengan harddisk konvensional, dan lebih portable dengan waktu akses yang jauh lebih cepat Biasanya flash memory digunakan di Kamera Digital, HP, MP3 Player. CARD READER