BAB I PENDAHULUAN. pembangunan bangsa Indonesia untuk menciptakan manusia yang berilmu, cerdas dan terampil di lingkungan masyarakat.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pendidikan merupakan suatu hal yang sangat penting bagi seorang

BAB I PENDAHULUAN. kompetensi yang diharapkan. Karena hal itu merupakan cerminan dari kemampuan

BAB. I PENDAHULUAN. Hilman Latief,2014 PENGARUH PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL TERHADAP HASIL BELAJAR Universitas Pendidikan Indonesia repository.upi.

BAB I PENDAHULUAN. Guru memegang peranan penting dalam membentuk watak bangsa dan

I. PENDAHULUAN. timbul pada diri manusia. Menurut UU RI No. 20 Tahun 2003 Bab 1 Pasal 1

BAB I PENDAHULUAN. mengembangkan kualitas sumber daya manusia. Pasal 31 ayat 2 Undang-Undang

A. Latar Belakang Masalah

2015 PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI PENGETAHUAN SISWA DALAM MATA PELAJARAN IPS SD

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat,bangsa dan negara. Pendidikan diarahkan untuk dapat. menciptakan sumber yang berkualitas dengan segala aspeknya.

BAB I PENDAHULUAN. Yusi Rosidah, 2013 PENGARUH METODE TEAMS GAMES TOURNAMENT TERHADAPA PARTISIPASI BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPS

BAB I PENDAHULUAN. Menurut Permendikbud No. 67 tahun 2013, kurikulum 2013 dirancang

I. PENDAHULUAN. Kemajuan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi yang semakin pesat menuntut sumber

BAB I PENDAHULUAN. karena belajar merupakan kunci untuk memperoleh ilmu pengetahuan. Tanpa

BAB I PENDAHULUAN. merupakan integrasi dari berbagai cabang Ilmu Sosial. Supardi (2011: 183)

BAB I PENDAHULUAN. ini semakin berkembanng dengan sangat pesat. integratif, produktif, kreatif dan memiliki sikap-sikap kepemimpinan dan

BAB I PENDAHULUAN. dan nilai-nilai. Undang-undang No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional

BAB I PENDAHULUAN. didik usia enam sampai dengan dua belas tahun, dididik untuk menjadi. selanjutnya ke jenjang yang lebih tinggi. (UUSPN, 2003).

I. PENDAHULUAN. Pendidikan adalah suatu proses untuk membantu manusia dalam mengembangkan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pendidikan merupakan satu sektor yang paling penting dalam

BAB I PENDAHULUAN. melibatkan berbagai pihak yang terkait secara bersama-sama dan bersinergi

BAB I PENDAHULUAN. perundang-undangan di Indonesia juga sudah tercantum dalam pembukaan. kehidupan berbangsa dan bernegara adalah dengan pendidikan.

I. PENDAHULUAN. kreatif, terampil, bertanggung jawab, produktif, dan berakhlak. Fungsi lain dari

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Upaya peningkatan mutu pendidikan dimasa yang akan datang akan

BAB I PENDAHULUAN. guru yang melaksanakan kegiatan pendidikan untuk orang-orang muda

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan harus mengantisipasi tuntutan hidup untuk beradaptasi

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Nasional sebagai mana yang tercantum dalam UU No. 20 tahun 2003,

BAB I PENDAHULUAN. Bangsa yang maju adalah bangsa yang mampu menunjukan tingkat

BAB I PENDAHULUAN. yang lebih baik. Berdasarkan Undang-Undang No. 20 Tahun 2003 tentang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. pendidikan, manusia dapat mengembangkan diri untuk menghadapi tantangan

BAB I PENDAHULUAN. tanggung jawab terhadap pembentukan sumber daya manusia yang unggul. Dalam

I. PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan salah satu upaya mencerdaskan kehidupan bangsa dan

BAB I PENDAHULUAN. pendidikannya, karena kualitas pendidikan merupakan. tingkat kesejahteraan masyarakat pada suatu negara. Melalui pendidikan yang

BAB I PENDAHULUAN. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. dilakukan oleh orang dewasa (pendidik) kepada orang yang belum dewasa

BAB I PENDAHULUAN. (KTSP) memasukkan keterampilan-keterampilan berpikir yang harus dikuasai

BAB I PENDAHULUAN. manusia, supaya anak didik menjadi manusia yang berkualitas, profesional,

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. bangsa yang bermartabat dan mencerdaskan kehidupan bangsa. Secara spesifik

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. IPTEK, dituntut sumber daya manusia yang handal dan mampu bersaing secara

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. IPS adalah bidang studi yang mempelajari, menelaah, menganalisis gejala

BAB I PENDAHULUAN. dengan siswa dapat memahami dan mengerti maksud pembelajaran.

BAB I PENDAHULUAN. Menengah Kejuruan (SMK). Posisi SMK menurut UU Sistem Pendidikan. SMK yang berkarakter, terampil, dan cerdas.

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

2014 PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD TERHADAP KETERAMPILAN BERKOMUNIKASI TULISAN DAN PENGUASAAN KONSEP SISTEM EKSKRESI SISWA KELAS XI

I. PENDAHULUAN. Pendidikan adalah salah satu kebutuhan yang penting bagi setiap bangsa.

BAB I PENDAHULUAN. baik, sebagaimana tertuang dalam Undang-Undang Sisdiknas Nomor 20. Pendidikan diarahkan untuk dapat menciptakan sumber daya yang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. manusia untuk selalu berfikir dan mencari hal-hal yang baru. Pendidikan tidak

I. PENDAHULUAN. Menurut UU Nomor 20 tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional. belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif

BAB I PENDAHULUAN. memiliki peranan penting bagi keberlangsungan hidup dan masa depan seseorang.

BAB I PENDAHULUAN. mengembangkan siswa secara optimal baik secara kognitif, afektif dan. kehidupan bangsa dan mengembangkan manusia seutuhnya.

BAB I PENDAHULUAN. pertama dan utama adalah pendidikan. Pendidikan merupakan pondasi yang

BAB I PENDAHULUAN. ini berarti bahwa pembangunan itu tidak hanya mengejar lahiriah seperti

BAB I PENDAHULUAN. mengembangkan bakat serta kepribadian mereka. Pendidikan membuat manusia

BAB I PENDAHULUAN. pendekatan serta metode apa pun harus benar-benar efektif. Proses. pembelajaran dalam suasana proses belajar yang baik.

BAB I PENDAHULUAN. kecerdasan, pengendalian diri dan keterampilan untuk membuat dirinya berguna di

BAB I PENDAHULUAN 1.1.Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) merupakan salah satu

BAB I PENDAHULUAN. terlihat pada rendahnya kualitas pendidikan, dengan adanya kenyataan bahwa

BAB I PENDAHULUAN. sebagaimana yang tertuang dalam Undang Undang Nomor 20 tahun negara yang demokratis dan bertanggung jawab.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pada era globalisasai saat ini suatu bangsa dituntut bersaing dan selalu

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan adalah suatu proses untuk membina dan mengantarkan anak

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi menyebabkan kurikulum

BAB I PENDAHULUAN. meningkatkan kualitas guru melalui penataran-penataran atau melanjutkan

BAB I PENDAHULUAN. lapangan selama ini menunjukkan bahwa dalam proses pembelajaran masih

BAB I PENDAHULUAN. saja, melainkan membutuhkan waktu yang relatif panjang. Pendidikan

BAB I PENDAHULUAN. bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap,

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Salah satu masalah yang dihadapi dunia pendidikan kita adalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Menurut UU No.20 tahun 2003 tentang sistem Pendidikan Nasional menyatakan. bahwa:

I. PENDAHULUAN. Pendidikan menentukan kualitas sumber daya manusia di suatu negara,

BAB I PENDAHULUAN. Pelaksanaan pembelajaran IPA di SMP Negeri 3 Pacitan khususnya pada

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah Pendidikan berlangsung seumur hidup dan dilaksanakan di dalam

BAB I PENDAHULUAN. pendidikan yang berkualitas. Pendidikan yang berkualitas salah satunya dapat

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAWUNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MATA PELAJARAN SOSIOLOGI

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-I Jurusan Pendidikan Akuntansi. Disusun Oleh :

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Itan Tanjilurohmah,2013

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan proses pengembangan daya nalar, keterampilan, dan

I. PENDAHULUAN. berfungsi secara kuat dalam kehidupan masyarakat (Hamalik, 2008: 79).

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pendidikan merupakan sarana penting pengembangan ilmu dan pondasi

BAB I PENDAHULUAN. dengan peserta didik dalam situasi intruksional edukatif. Melalui proses belajar

BAB I PENDAHULUAN. suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian RESTU NURPUSPA, 2015

BAB I PENDAHULUAN. perubahan. Pada era globalisasi, dituntut suatu mutu lulusan yang disiapkan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pendidikan merupakan sesuatu yang paling penting dalam kehidupan kita. Seorang guru dalam pendidikan memegang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. yang dapat mengembangkan semua aspek dan potensi peserta didik sebaikbaiknya

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF MODEL JIGSAW DAN STAD PADA POKOK BAHASAN HIMPUNAN. (Di SMP Muhammadiyah 14 Boyolali) SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. membantu peserta didik menguasai tujuan-tujuan pendidikan. Interaksi

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pendidikan Nasional sebagaimana tercantum dalam garis-garis besar

BAB I PENDAHULUAN. tingkah laku pada diri pribadinya. Perubahan tingkah laku inilah yang

BAB 1 PENDAHULUAN. teknologi yang serba canggih seperti saat ini, tentu saja manusia dapat dengan

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN KREATIVITAS DALAM BELAJAR EKONOMI MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL PADA SISWA KELAS VII SMP N 2 GATAK SUKOHARJO

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Pendidikan dalam arti luas mencakup seluruh proses hidup dan segenap bentuk interaksi individu dengan lingkungannya, baik secara formal, non formal maupun informal, sampai dengan suatu taraf kedewasaan tertentu. Sedangkan secara terbatas, pendidikan diartikan sebagai proses interaksi belajar mengajar dalam bentuk formal yang dikenal sebagai pengajaran. Pendidikan merupakan salah satu hal yang penting dalam segi pembangunan bangsa Indonesia untuk menciptakan manusia yang berilmu, bertaqwa dan berbudaya untuk menghadapi tantangan di masa depan yang begitu besar. Dengan adanya pendidikan dapat menciptakan siswa yang cerdas dan terampil di lingkungan masyarakat. Untuk mengetahui definisi pendidikan, maka dapat dilihat UU No.20 tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional, yakni: Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat bangsa dan negara. (Depdiknas, 2003: 5-6) Pendidikan mempunyai posisi strategis dalam rangka peningkatan kualitas sumber daya manusia. Posisi yang strategis tersebut dapat tercapai apabila pendidikan yang dilaksanakan mempunyai kualitas. Kualitas 1

pendidikan dapat diketahui dari dua hal, yaitu: kualitas proses dan produk. Suatu pendidikan dikatakan berkualitas proses apabila proses belajar mengajar (PBM) dapat berlangsung secara efektif dan peserta didik mengalami proses pembelajaran yang bermakna pendidikan disebut berkualitas produk apabila peserta didik menunjukkan tingkat penguasaan yang tinggi terhadap tugas-tugas belajar sesuai dengan sasaran dan tujuan pendidikan. Pendidikan dikatakan berkualitas apabila terjadi penyelenggaraan pembelajaran yang efektif dan efisien dengan melibatkan semua komponen komponen pendidikan, seperti mencakup tujuan pengajaran, guru dan peserta didik, bahan pelajaran, strategi atau metode belajar mengajar, alat dan sumber pelajaran serta evaluasi. Komponen-komponen tersebut dilibatkan secara langsung tanpa menonjolkan salah satu komponen saja, akan tetapi komponen tersebut diberdayakan secara bersama-sama. Di dalam proses belajar mengajar, guru sebagai pengajar dan siswa sebagai subjek belajar. Guru dituntut memiliki profil kualifikasi tertentu dalam hal pengetahuan, kemampuan, sikap dan tata nilai serta sifat-sifat pribadi, agar proses itu dapat berlangsung dengan efektif dan efisien. Mulyasa (2003: 5) menjelaskan bahwa upaya meningkatkan kualitas pendidikan terus menerus dilakukan dengan baik secara konvensional maupun inovatif. Hal tersebut lebih terfokus lagi setelah diamanatkan bahwa tujuan pendidikan nasional adalah untuk 2

meningkatkan mutu pendidikan pada setiap jenis dan jenjang pendidikan. Peningkatan mutu pendidikan pada awalnya diwujudkan melalui peningkatan mutu pembelajaran dikelas. Berkaitan dengan hal tersebut, guru sebagai tenaga pendidik profesional mempunyai peran sangat penting. Guru merupakan salah satu faktor yang menentukan keberhasilan pendidikan, karena apapun tujuan dan putusan-putusan penting tentang pendidikan yang dibuat oleh para pembuat kebijakan sebenarnya dilaksanakan dalam situsasi pembelajaran di kelas. Oleh karena itu, guru sebaiknya memperhatikan hal-hal yang terkait dengan pembelajaran yang digunakan dan metode pembelajaran yang bervariatif. Dalam usaha meningkatkan kualitas pendidikan, salah satunya diperlukan suatu metode pembelajaran yang tepat dan efisien. Selama ini guru masih mengalami kesulitan dalam menciptakan suasana belajar yang kondusif bagi siswa, sehingga sulit bagi guru untuk menarik perhatian siswa dan mendorong keaktifan siswa dalam proses belajar mengajar, akibatnya prestasi belajar siswa kurang optimal. Hal ini antara lain disebabkan penerapan metode pembelajaran yang kurang tepat. Metode mengajar mempengaruhi belajar. Metode mengajar guru yang kurang baik akan mempengaruhi belajar siswa yang tidak baik pula. Untuk mengimbangi kenyataan tersebut, maka harus ada perubahan dalam pembelajarannya, yakni terutama dari strategi pembelajaran yang diterapkan. Paradigma pembelajaran yang lama yang hanya 3

mengembangkan kemampuan kognitif para siswa saja, harus diubah menjadi paradigma pengajaran baru yang mampu mengembangkan kemampuan kognitif, afektif dan psikomotorik pada diri siswa. Jadi pencapaian tujuan dari proses pembelajaran dapat diperoleh dari hasil belajar yang diperoleh, sikap dan perilaku siswa. Dalam kenyataannya masih banyak permasalahan dalam proses pembelajaran yang sering ditemui dalam kegiatan pembelajaran. Permasalahan-permasalahan tersebut diantaranya seperti mengenai perhatian siswa yang kurang optimal, sehingga saat pembelajaran berlangsung para siswa cenderung tidak memperhatikan materi yang disampaikan oleh guru dan malah mengobrol. Keaktifan siswa dalam mengikuti pelajaran juga tidak optimal, sehingga pembelajaran hanya berjalan satu arah. Penggunaan metode pembelajaran yang kurang bervariasi atau kurang melibatkan siswa dalam proses pembelajarannya menyebabkan keaktifan belajar kurang, sehingga berdampak pada rendahnya minat belajar. Metode pembelajaran yang digunakan oleh guru pada umumnya merupakan model pembelajaran yang masih konvensional. Penyampaian materi masih didominasi dengan ceramah. Selain metode pembelajaran, permasalahan dikelas selanjutnya adalah pengaturan kelas yang ideal. Kondisi dan situasi kelas yang kondusif dapat membantu siswa dalam proses pembelajaran. Apabila di dalam kelas terdapat situasi yang membuat tidak nyaman pada peserta 4

didiknya, maka kegiatan belajar mengajar di dalam kelas juga akan terganggu dan tidak akan berjalan lancar. Sarana dan prasarana yang ada di dalam sekolah maupun di dalam kelas juga dapat mendukung adanya kelancaran saat proses belajar mengajar. Apabila di dalam suatu kelas terdapat sarana dan prasarana, maka kegiatan belajar mengajar siswa tidak akan terganggu. Tetapi realitanya di lapangan ditemukan bahwa di dalam kelas masih kurang lengkap sarana dan prasarana yang seharusnya ada sebagai pendukung proses pembelajaran, akibatnya menyebabkan proses belajar mengajar kurang lancar dan hanya bersifat tradisional. Berdasarkan observasi kondisi siswa kelas VIII C SMP N 2 Ngaglik dapat diidentifikasi masalah-masalah sebagai berikut: 1) rendahnya minat siswa dalam mengajukan pertanyaan saat proses pembelajaran berlasung, 2) rendahnya kualitas pembelajaran IPS, 3) rendahnya kemandirian siswa, 4) rendahnya kemampuan mengajukan pertanyaan kritis, 5) rendahnya interaksi guru dan siswa, 6) rendahnya kreativitas siswa, 7) rendahnya sikap dan nilai siswa dalam lingkungan sekolah, 8) kurangnya fasilitas yang mendukung, 9) penggunaan teknik yang tidak variatif, 10) siswa cenderung tertarik berbicara sendiri daripada memperhatikan penjelasan guru. Kondisi paling menonjol yang dapat peneliti rasakan pada saat observasi siswa kelas VIII C adalah rendahnya minat belajar siswa pada mata pelajaran IPS. Hal ini terlihat dengan kegiatan yang dilakukan siswa 5

lebih cenderung dan tertarik berbicara sendiri dengan teman sejawatnya daripada memperhatikan guru yang sedang menjelaskan di depan kelas, kemampuan mengajukan pertanyaan kritis di kalangan siswa masih rendah, serta tidak kreatif dalam memecahkan masalah yang diberikan oleh guru. Pembelajaran yang ideal di dalam kelas adalah pembelajaran yang terjadi secara dua arah. Pembelajaran dua arah terjadi apabila antara siswa dan guru sama-sama aktif di dalam kelas. Kemampuan berdiskusi siswa juga dapat dijadikan tolak ukur dalam proses pembelajaran. Disini peneliti menemukan bahwa kemampuan berdiskusi siswa sangat rendah. Hal ini disebabkan karena minat siswa yang cenderung rendah karena guru hanya menggunakan metode tidak secara bervariatif. Pembelajaran kooperatif dikembangkan untuk mencapai setidaktidaknya tiga tujuan pembelajaran penting. Sejalan dengan pernyataan di atas, Depdiknas (2007) mengemukakan tujuan pembelajaran kooperatif adalah sebagai berikut: tujuan pertama pembelajaran kooperatif, yaitu meningkatkan hasil akademik, dengan meningkatkan kinerja murid dalam tugas-tugas akademiknya. Murid yang lebih mampu akan menjadi narasumber bagi murid yang kurang mampu, yang memiliki orientasi dan bahasa yang sama. Sedangkan tujuan yang kedua, pembelajaran kooperatif memberi peluang agar murid dapat menerima teman-temannya yang mempunyai berbagai perbedaan latar belakang. 6

Perbedaan tersebut antara lain perbedaan suku, agama, kemampuan akademik, dan tingkat sosial. Tujuan penting ketiga dari pembelajaran kooperatif ialah untuk mengembangkan keterampilan sosial murid. Keterampilan sosial yang dimaksud antara lain, berbagi tugas, aktif bertanya, menghargai pendapat orang lain, memancing teman untuk bertanya, mau menjelaskan ide atau pendapat, bekerja dalam kelompok dan sebagainya. Salah satu alternatif cara yang dapat digunakan untuk mengatasi masalah yang ditemukan dilapangan adalah pembelajaran kooperatif teknik jigsaw. Dalam kelas kooperatif, para siswa diharapkan dapat saling membantu, saling mendiskusikan dan berargumentasi, untuk mengasah kemampuan yang mereka kuasai saat itu dan menutup kesenjangan dalam pemahaman masing-masing. Pembelajaran jigsaw memiliki keunggulan yaitu, (1) meningkatkan kecakapan individu maupun kelompok dalam memecahkan masalah, meningkatkan komitmen dan menghilangkan prasangka buruk terhadap teman sebaya, (2) menciptakan iklim suasana belajar mengajar siswa yang aktif dan interaktif serta meningkatkan keakraban, (3) memberikan pengaruh positif dalam mencapai semua kontes akademik sosial dan tujuan afektif, (4) meningkatkan kemampuan siswa dalam mengingat kembali materi pelajaran (berkuranganya belajar hafalan), (5) meningkatkan kemampuan siswa untuk menemukan sendiri materi pelajaran, (6) meningkatkan motivasi belajar siswa (http://repository.upi.edu/operator/upload/s_jep_0706071_chapter2.pdf). 7

Melalui pembelajaran kooperatif, diharapkan guru dapat mengelola kelas dengan lebih efektif. Selain guru, siswa juga diharapkan lebih bertanggung jawab terhadap tugasnya serta dapat menumbuhkan rasa saling ketergantungan antar teman sejawat di dalam kelompoknya. Dalam teknik pembelajaran kooperatif Teknik Jigsaw kegiatan belajar mengajar berpusat pada siswa. Antar anggota kelompok dapat saling membantu untuk memecahkan permasalahan secara bersama-sama dengan perantara diskusi. Setiap anggota kelompok memiliki tanggung jawab sendiri dalam penguasaan materi disukusi memiliki keharusan untuk menjelaskan terhadap anggota kelompok yang lain sampai benar-benar mengerti. Setiap individu akan tertarik untuk nilai semaksimal mungkin untuk kemajuan nilai kelompok dan juga memiliki keinginan untuk meningkatkan pencapaian nilainya dibandingkan nilai sebelumnya. Selain itu siswa juga akan lebih tertarik dengan adanya pemberian penghargaan kelompok untuk kelompok yang berhasil dengan kriteria yang telah ditetapkan. Dari sini dapat dilihat bahwa siswa dituntut untuk saling melengkapi antar anggota yang satu dengan anggota yang lain dalam satu kelompok. Pada pembelajaran kooperatif teknik jigsaw, terdapat kelompok expert group (kelompok ahli) dan home teams (kelompok asal). Home teams adalah kelompok induk siswa yang beranggotakan siswa dengan kemampuan, asal dan latar belakang keluarga yang beragam. Kelompok asal merupakan gabungan dari beberapa ahli. Kelompok ahli yaitu 8

kelompok siswa yang terdiri dari anggota kelompok asal yang berbeda yang ditugaskan untuk mempelajari dan mendalami topik tertentu dan menyelesaikan tugas-tugas yang berhubungan dengan topiknya untuk kemudian dijelaskan kepada anggota kelompok asal (http://akhmadsudrajat.wordpress.com/2008/07/31/cooperative-learningteknik-jigsaw/). Berangkat dari permasalahan di atas maka peneliti tertarik untuk memecahkan masalah di siswa kelas VIII C di SMP N 2 Ngaglik. Salah satunya dengan menggunakan Teknik jigsaw. Pembelajaran dengan teknik jigsaw merupakan cooperative learning yang dapat membantu meningkatkan minat belajar IPS. B. Identifikasi Masalah Berdasarkan hasil observasi yang dilakukan di SMP N 2 Ngaglik pada kelas VIII C, ditemukan berbagai macam masalah sebagai berikut : 1. Rendahnya kualitas pembelajaran IPS ditinjau dari pemahaman materi IPS. 2. Rendahnya kemandirian siswa dalam pembelajaran di kelas atau di lingkungan sekolah. 3. Rendahnya keterlibatan siswa dalam proses pembelajaran IPS. 4. Rendahnya minat belajar siswa pada mata pelajaran IPS. 5. Rendahnya kemampuan mengajukan pertanyaan kritis di kalangan siswa. 9

6. Rendahnya interaksi guru dan siswa pada saat proses pembelajaran berlangsung di dalam kelas. 7. Rendahnya kreativitas siswa dalam pembelajaran IPS. 8. Rendahnya sikap dan nilai siswa di dalam kelas maupun di lingkungan sekolah. 9. Kurangnya fasilitas yang mendukung pada saat pembelajaran. 10. Penggunaan teknik yang tidak bervariatif di dalam kelas pada saat pembelajaran berlangsung. 11. Siswa lebih cenderung dan tertarik berbicara sendiri dengan teman sejawatnya daripada memperhatikan guru yang sedang menjelaskan materi di depan kelas. C. Pembatasan Masalah Penelitian ini hanya membatasi permasalahan pada penerapan pembelajaran kooperatif teknik jigsaw dan rendahnya minat belajar siswa pada mata pelajaran IPS. D. Perumusan Masalah Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Seberapa besar pembelajaran kooperatif teknik jigsaw dapat meningkatkan minat belajar siswa dalam pembelajaran IPS?. 10

E. Tujuan Penelitian Berdasarkan rumusan masalah diatas dapat diketahui tujuan penelitian, adalah Untuk mengetahui berapa besar peningkatan minat belajar siswa dalam pembelajaran IPS dengan penerapan pembelajaran kooperatif teknik jigsaw. F. Manfaat Penelitian Manfaat yang diperoleh dari penelitian adalah sebagai berikut: 1. Manfaat Teoritis Penelitian ini dapat memperkaya khasanah ilmu pengetahuan khususnya pada bidang mata pelajaran IPS dan dapat dijadikan literature untuk penelitian yang relevan selanjutnya. 2. Manfaat Praktis a. Bagi sekolah Penelitian ini dapat dijadikan sumber informasi dalam rangka peningkatan mutu pendidikan di sekolah yang mengarah pada minat belajar siswa khususnya untuk mata pelajaran IPS. b. Bagi guru Penelitian ini membuka penglihatan guru bahwa metode ceramah-ekspositori yang mereka pakai selama ini sudah tidak seefektif dulu lagi, ternyata sudah sangat membosankan, berkat adanya peneliian ini bapak atau ibu guru menjadi tahu masalah yang selama ini membelenggu siswa di sekolah. 11

c. Bagi siswa Dengan adanya penelitian ini, siswa dapat mengungkapkan kepada bapak/ibu guru tentang masalah yang selama ini membelenggu mereka. Siswa menginginkan suatu metode baru yang dapat benar-benar menggali potensi mereka sebagai peserta didik sehingga mereka dapat mengungkapkan setiap persoalan yang mereka hadapi dalam kehidupan mereka sehari-hari. d. Bagi peneliti Penelitian ini merupakan salah satu syarat dalam rangka menyelesaikan studi di Universitas Negeri Yogyakarta dan bermanfaat untuk menambah pengetahuan dan pengalaman sebagai bekal untuk terjun ke dalam lingkungan masyarakat. 12