Agenda. Protokol TCP/IP dan OSI Keluarga Protokol TCP/IP

dokumen-dokumen yang mirip
Pertemuan III. Referensi Model TCP/IP

BAB 2: INTRODUCTION TCP/IP

Pertemuan III. Referensi Model TCP/IP

Dosen Pengampu : Muhammad Riza Hilmi, ST.

adalah sebuah aturan atau standar yang mengatur hubungan, komunikasi, dan perpindahan data antara dua atau lebih titik komputer dalam Komunikasi Data

1. Menggunakan model OSI dan TCP/IP dan protokol-protokol yang terkait untuk menjelaskan komunikasi data dalam network. 2. Mengidentifikasi dan

MODEL REFERENSI OSI & TCP/IP. Budhi Irawan, S.Si, M.T

Refrensi OSI

IP Address. Dedi Hermanto

REVIEW MODEL OSI DAN TCP/IP

26/09/2013. Pertemuan III. Elisabeth, S.Kom - FTI UAJM. Referensi Model TCP/IP

Lapisan Transport. Menjamin komunikasi yang handal antara dua buah komputer yang terhubung Terdiri atas :

Tugas Jaringan Komputer

Sejarah TCP/IP TCP/IP

Protokol adalah sebuah aturan atau standar yang mengatur atau mengijinkan terjadinya hubungan, komunikasi, dan perpindahan data antara dua atau lebih

Protokol Jaringan JARINGAN KOMPUTER. Ramadhan Rakhmat Sani, M.Kom

Komunikasi Data STMIK AMIKOM Yogyakarta Khusnawi, S.Kom, M.Eng. TCP/IP Architecture

12. Internet dan Jaringan Konvergensi

Networking Model. Oleh : Akhmad Mukhammad

TRANSPORT LAYER. Aplikasi dan Operasi pada TCP dan UDP

MODUL 2 WIRESHARK Protokol TCP

DHCP client merupakan mesin klien yang menjalankan perangkat lunak klien DHCP yang memungkinkan mereka untuk dapat berkomunikasi dengan DHCP Server.

BAB II DASAR TEORI. Protokol adalah seperangkat aturan yang mengatur pembangunan koneksi

TCP DAN UDP. Budhi Irawan, S.Si, M.T

MODUL 2 WIRESHARK Protokol TCP

Protokol Jaringan. Oleh : Tengku Mohd Diansyah,ST,M.Kom

JARINGAN KOMPUTER Layanan Dari TCP dan UDP Protocol

TUGAS KELAS 1 Praktek Jaringan Komputer 2 Tentang Ringkasan Model DOD D I S U S U N OLEH :

TK 2134 PROTOKOL ROUTING

Fungsi Lapis Transport

TUGAS JARKOM. *OSI Layer dan TCP/IP* A. OSI layer

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB II DASAR TEORI. Teknologi TCP/IP adalah hasil penelitian dan pengembangan protocol

MODEL OSI DAN DOD. Referensi Model OSI (Open System Interconnections).

BAB II DASAR TEORI. 2.1 Pentingnya Efisiensi Energi pada Perangkat Komunikasi Bergerak

Selama tahun 1973, Cerf dan Kahn menyusun beberapa protokol pertama komunikasi data untuk mendukung arsitektur yang mereka miliki

layer interface layanan protokol

Mengenal Komunikasi Data Melalui Layer OSI & TCP/IP

TCP dan Pengalamatan IP

Referensi Model OSI & TCP/IP

TEE 843 Sistem Telekomunikasi. Internet dan Jaringan Konvergensi. Muhammad Daud Nurdin

AMALIA ZAKIYAH 1 D4LJ-TI

Hubungan Aplikasi dan Transport

Modul 2. Network Analysis Tool, Application Layer Protocol, dan Transport Layer Protocol

CARA KERJA TCP/IP. Bab 1. Pendahuluan

JURUSAN SISTEM KOMPUTER FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS SRIWIJAYA

Fungsi Lapis Transport

BAB II JARINGAN LOCAL AREA NETWORK (LAN) Jaringan komputer merupakan sekumpulan komputer yang berjumlah

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

TASK V OBSERVING TCP/IP, PORT USING COMMAND PROMPT AND WIRESHARK

MODEL OSI LAYER DAN DOD

CAPTURE DAN ANALISIS PAKET PROTOKOL MENGGUNAKAN WIRESHARK

BAB 2 DASAR TEORI. Iklan berasal dari sebuah kata dalam bahasa melayu, yaitu i lan atau i lanun

TCP/IP (singkatan dari "Transmission Control Protocol")

LAPISAN JARINGAN (NETWORK LAYER) Budhi Irawan, S.Si, M.T

Materi Kuliah Jaringan Komputer ke-4 : Hand Out : Piping Supriatna

STANDARISASI JARINGAN KOMPUTER. Pertemuan 5

Keamanan Jaringan Komputer

Protokol TCP/IP. Oleh: Eko Marpanaji

Amplitudo merupakan ukuran tingi rendahnya tegangan dari sinyal analog. Frekuensi adalah jumlah gelombang sinyal analog dalam bentuk detik

JARINGAN KOMPUTER : RANGKUMAN KOMUNIKASI DAN PROTOKOL JARINGAN

Rahmady Liyantanto liyantanto.wordpress.com

Memahami cara kerja TCP dan UDP pada layer transport

CAPTURE DAN ANALISIS PAKET PROTOKOL MENGGUNAKAN WIRESHARK

MENGENAL PROTOCOL TCP IP

PENGANTAR KOMPUTER & SOFTWARE I PROTOKOL JARINGAN KOMPUTER

MODEL OSI DAN PROTOCOL TCP/IP

Referensi Model OSI & TCP/IP

Arsitektur, Standarisasi, dan Trend

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (JARINGAN KOMPUTER) Pengesahan. Nama Dokumen : SILABUS. No Dokumen : No Revisi : Diajukan oleh

NAMA : 1. HANDOKO DWI HARTONO ( ) 2. IMANUEL HASIOLAN SIMATUP ( ) 3. YOSUA MINANDO ( )

Rahmady Liyantanto liyantanto.wordpress.com

Simulasi Jaringan Komputer dengan Cisco Packet Traccer. Kelompok Studi Teknik Komputer dan Jaringan SMK Negeri 4 Kota Gorontalo KST

SISTEM PROTOKOL PADA JARINGAN KOMPUTER

Deskripsi Layanan Protokol TCP dan UDP. (Tugas Mata Kuliah Jaringan Komputer) Nama: Azwar Hidayat NIM: Kelas: SK 4 C

Modul 10 TCP/IP Lanjutan

We Can Start From Nothing

1. Menggunakan model OSI dan TCP/IP dan protokol-protokol yang terkait untuk menjelaskan komunikasi data dalam network. 2. Mengidentifikasi dan

Pengertian TCP IP, Konsep Dasar Dan Cara Kerja Layer TC IP

BAB III LANDASAN TEORI

LAPISAN TRANSPORT. Budhi Irawan, S.Si, M.T

JENIS-JENIS JARINGAN. Jaringan yang memiliki ruang lingkup yang sangat luas, karena radiusnya mencakup sebuah negara dan benua.

: M Rasyid Darmawan NIM : TCP. Pengertian TCP. Karakteristik TCP

ARSITEKTUR PROTOKOL TCP/IP

TUGAS JARINGAN KOMPUTER : REVIEW TCP/IP

APPLICATION LAYER. Oleh : Reza Chandra

Protokol Jaringan Komputer

Application Layer. Electronic Engineering Polytechnic Institut of Surabaya ITS Kampus ITS Sukolilo Surabaya 60111

Application Layer Protocol and Services DNS Service and Protocol WWW dan HTTP

7.1 Karakterisasi Trafik IP

JARINGAN KOMPUTER MODUL 3

DAFTAR ISTILAH / SINGKATAN

BAB II LANDASAN TEORI. dihubungkan untuk berbagi sumber daya (Andi Micro, 2011:6). Jaringan Komputer

DAFTAR ISTILAH. : perkumpulan dari ethernet service switch yang. Ethernet. interface yang berupa ethernet.

JARINGAN KOMPUTER JURUSAN SISTEM KOMPUTER FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS SRIWIJAYA : MARINI SUPRIANTY NIM :

2.2 Dasar Teori. Layer # Nama Unit. Dimana setiap layer memiliki fungsi dan contoh masing-masing.

Tujuan dari Bab ini:

Muhamad Husni Lafif. TCP/IP. Lisensi Dokumen: Copyright IlmuKomputer.

Computer Networking & Security. H. Mochamad Wahyudi, CCNA, CEH, CHFI

Pertemuan 2. Komunikasi Data

Transkripsi:

Agenda Protokol TCP/IP dan OSI Keluarga Protokol TCP/IP 2

Protokol Definisi : A rule, guideline, or document which guides how an activity should be performed. Dalam ilmu komputer, protokol adalah konvensi atau standar yang mengatur koneksi, komunikasi dan transfer data Fitur-Fitur Protokol Sintak : format blok data Semantik : Informasi kendali untuk penanganan kesalahan dan kordinasi Pewaktuan : menyesuaikan kecepatan dan urutan data 3

Bagian-bagian komunikasi Aplikasi Mempertukarkan data antar komputer (misal Email) Software program dan basis data Komputer Tempat aplikasi dijalankan Terhubung dengan jaringan Jaringan Transfer data dari satu komputer ke komputer lain 4

Protokol TCP/IP Layer Aplikasi : FTP, Telnet&Rlogin, HTTP, SMTP, SNMP Layer Transport (Host-to-Host ) : TCP/UDP, Port number, socket number, socket Layer Internet : IP, ICMP, Routing Layer Akses Jaringan : Ethernet, PPP, ARP, MAC address Layer Fisik 5

Layer Fisik Menangani transmisi data dari layer akses jaringan ke dalam media transmisi seperti : kabel, FO, wireless dll. Spesifikasi Layer Fisik Karakteristik media transmisi Sifat sinyal Kecepatan data Berbagai hal yang berhubungan dengan fisik media 6

Layer Akses Jaringan Menangani pertukaran data antara end system (host) dengan jaringan yang terhubung dengannya. Perangkat lunak yang digunakan tergantung tipe jaringan : Circuit switching Packet switching (misal, X.25) LANs (misal, Ethernet) Dll 7

Layer Internet Menggunakan protokol Internet (IP, Internet Protocol) Menyediakan fungsi perutean untuk pengiriman data yang melalui berbagai jaringan. Diimplementasikan pada komputer end system dan router Mode komunikasi : Best effort / Connectionless 8

Layer Transport Terdapat dua protokol : TCP (Transmission Control Protocol) : Connection-oriented UDP (User Datagram Protocol) : Connectionless Kebanyakan menggunakan protokol TCP Protokol TCP menyediakan layanan pertukaran data yang handal : Keseluruhan data (komplit) Urutan benar 9

Layer Aplikasi Mendukung aplikasi pengguna Menggunakan modul yang berbeda untuk setiap tipe aplikasi yang berbeda Menggunakan port (socket) untuk mengakses layanan yang ada dibawahnya (Transport TCP/UDP) Contoh aplikasi : SMTP FTP Telnet SNMP 10

Protocol Data Unit (PDU) 11

Layer pada Model OSI (Open System Interconnection) 1. Aplikasi 2. Presentasi 3. Sesi 4. Transport 5. Jaringan 6. Data link 7. Fisik 12

Perbandingan OSI dan TCP/IP 13

Agenda Protokol TCP/IP dan OSI Keluarga Protokol TCP/IP 14

Keluarga Protokol TCP/IP Sumber : http://www. tu-ilmenau.de/ihs 15

Protokol Layer Akses Jaringan Ethernet : Paket data yang didefinisikan pada RFC 894 PPP : Point-to-Point protocol RFC 1332, 1548 ARP : Address Resolution Protocol Menerjemahkan alamat IP sepanjang 32 bit ke dalam bentuk alamat perangkat keras (Medium Access Control address 48 bit) 16

Contoh LAN Diambil dari Operating System Concept. Silberschatz, Galvin dan Gagne 2005 17

Protokol Layar Jaringan Sumber : http://www. tu-ilmenau.de/ihs 18

Protokol IP (Internet) IP menyediakan perutean (meneruskan paket) antar host : Berdasarkan alamat IP 32 bit Melewati setiap hop berdasarkan tabel perutean. Layanan pengiriman yang tidak handal, connectionless Packet loss, duplikasi, tidak ada garansi Pada level aplikasi, dilakukan pemetaan alamat IP dengan nama domain Pada level aplikasi digunakan Domain Name Service (DNS) untuk mengkonversi nama host (misal www.lucent.com) ke dalam alamat IP 135.112.22.95 19

ICMP (Internet Control Message Protocol Paket ICMP terdiri dari header IP + pesan ICMP Paket ini digunakan untuk menyampaikan pesan kesalahan kepada pengirim. Kesalahan yang umum terjadi : IP header bad Echo request Host unreachable Mobile IP message Pesan digunakan oleh layer yang ada diatasnya : Ping, traceroute, TCP, HTTP dll. 20

Protokol Layer Transport Sumber : http://www. tu-ilmenau.de/ihs 21

Layer Transport : UDP vs TCP UDP : User Datagram Protocol (RFC 768) Sederhana, tidak handal, pengiriman blok data aplikasi yang berorientasi datagram, connectionless TCP : Transmission Control Protocol (TCP) Connection-oriented, layanan stream byte yang handal Nomor port digunakan untuk multipleks aplikasi : Alamat unik = alamat IP + nomor port = Socket Port-port yang telah ditetapkan seperti port TCP 21 untuk FTP API populer untuk koneksi TCP dan UDP : socket API Stream Socket menggunakan TCP Datagram Socket menggunakan UDP 22

Connection Oriented vs Connectionless Connection Oriented Koneksi yang diawali oleh pembukaan hubungan Setelah terbentuk hubungan kemudian mengirimkan data. Diakhiri oleh penutupan hubungan Cara yang lebih handal Memerlukan waktu tambahan untuk membuka dan menutup hubungan Connectionless Koneksi tanpa diawali pembentukan hubungan Data dikirim secara langsung best effort Kurang handal tapi waktu yang diperlukan lebih sedikit Cara kerja lebih sederhana 23

Port-port yang telah ditentukan Port 20 FTP port data Layanan 21 FTP port kendali (perintah) 23 Telnet 25 SMTP digunakan untuk mengirim email antar server 53 DNS (Domain Name System) 80 HTTP (HyperText Transfer Protocol) 110 POP3 (Post Office Protocol versi 3) 24

Protokol Layer Aplikasi Sumber : http://www. tu-ilmenau.de/ihs 25

FTP (File Transfer Protocol) Protokol ini berfungsi untuk transfer data dari satu endsystem ke end system lain dalam jaringan. Proses transfer file menggunakan protokol transport TCP port 21 port 21 Quality of Service (QoS) : tingkat kualitas layanan yang disediakan oleh suatu layer Keperluan QoS untuk FTP : Throughput yang tinggi 26

Telnet dan Rlogin Digunakan untuk remote login berbasis TCP Rlogin (RFC 1282) Protokol sederhana yang dirancang untuk UNIX Telnet (RFC 854) Lebih flexible dan kinerja yang lebih baik Digunakan diberbagai Sistem Operasi Prinsip kerja client : Mengirimkan setiap masukan keyboard kepada server Menampilkan setiap resepon dari server Syarat QoS : RTT (Round trip time) yang rendah untuk paket kecil. 27

HTTP : Hypertext Trasport Protocol Transfer halaman web berbasis TCP Halaman web biasanya terdiri dari dokumen HTML (Hyper Text Markup Language) + berbagai objek yang lain seperti gambar. HTTP/1.0 : Objek diminta dan diterima secara serial Untuk setiap objek, dibangun hubungan TCP baru Koneksi jamak : beberapa koneksi TCP dapat dibangun secara bersamasama. HTTP/1.1 : peningkatan kinerja Koneksi TCP tidak diputus setalah suatu objek selesai. Pipeline : Beberapa objek dapat diminta dalam satu paket 28

RTP : Real-Time Transport Protocol Transfer data real time menggunakan UDP RTP : Untuk media dengan karakteristik real time seperti audio/video Tidak ada garansi QoS TRCP (Real Time Control Protocol) : Memonitor QoS dan feedback Informasi pengirim : sinkronisasi, kecepatan yang diharapkan, jarak Informasi penerima : tingkat kegagalan paket, jitter 29

Daftar Pustaka Silberschatz, Galvin dan Gagne. Operating System Concept. 7 th edition. 2005. Stalling, William. Protocols and the TCP/IP suite. Review of Internet Protocol Suite. Techische Universitat Ilmenau. 30