KUNCI JAWABAN LEMBAR KERJA I IDENTIFIKASI AIR TERCEMAR

dokumen-dokumen yang mirip
Air menjadi kebutuhan utama bagi makhluk hidup, tak terkecuali bagi manusia. Setiap hari kita mengkonsumsi dan memerlukan air

BAB III PENCEMARAN SUNGAI YANG DIAKIBATKAN OLEH LIMBAH INDUSTRI RUMAH TANGGA. A. Penyebab dan Akibat Terjadinya Pencemaran Sungai yang diakibatkan

LAMPIRAN I INSTRUMENT PENELITIAN. 1.1 Lembar Validasi Silabus oleh Dosen Ahli, Teman sejawat, dan Guru IPA

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) : SMP N 2 Yogyakarta. : Hidup sehat dengan air bersih. : 4 x pertemuan (6 x 40 menit)

Lampiran 1. Perangkat Pembelajaran a. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran b. Lembar Kerja Peserta Didik c. Peta Kompetensi IPA Terpadu

SOAL PENCEMARAN AIR. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat. Dengan memberi tanda silang (x) pada alternetif jawaban yang tersedia.

SOAL PENCEMARAN AIR. PILIHLAH SALAH SATU JAWABAN YANG PALING TEPAT. DENGAN MEMBERI TANDA SILANG (X) PADA ALTERNETIF JAWABAN YANG TERSEDIA

Kata Pengantar. Sumber daya alam merupakan karunia dari Allah SWT yang dapat. digunakan untuk memenuhi hajat hidup orang banyak.

BAB I PENDAHULUAN. pencemaran yang melampui daya dukungnya. Pencemaran yang. mengakibatkan penurunan kualitas air berasal dari limbah terpusat (point

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Industri tahu mempunyai dampak positif yaitu sebagai sumber

BAB I PENDAHULUAN. Meningkatnya aktifitas berbagai macam industri menyebabkan semakin

TINJAUAN PUSTAKA. Ekosistem air terdiri atas perairan pedalaman (inland water) yang terdapat

BAB I PENDAHULUAN. Air merupakan sumber daya alam yang sangat diperlukan oleh semua

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Air merupakan komponen lingkungan yang penting bagi kehidupan yang

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat adalah keadaan lingkungan. Salah satu komponen lingkungan. kebutuhan rumah tangga (Kusnaedi, 2010).

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Air bersih merupakan salah satu dari sarana dasar yang paling dibutuhkan oleh masyarakat.

DETERGEN FILTER Menuju Keseimbangan Biota Air Oleh: Benny Chandra Monacho

KISI-KISI INSTRUMEN SOAL PRETEST POSTTEST Lingkunganku Tercemar Bahan Kimia Dalam Rumah Tangga. Indikator Soal Soal No soal

kini dipercaya dapat memberantas berbagai macam penyakit degeneratif.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Air merupakan komponen utama untuk kelangsungan hidup manusia

BAB I PENDAHULUAN % air. Transportasi zat-zat makanan dalam tubuh semuanya dalam

PROSES PENGOLAHAN AIR SUNGAI MENJADI AIR MINERAL

BAB I PENDAHULUAN. hidup lebih dari 4 5 hari tanpa minum air dan sekitar tiga perempat bagian tubuh

Kata Pengantar. Siborongborong, Penulis, Abdiel P. Manullang

BAB I PENDAHULUAN. pembangunan instalasi pengolahan limbah dan operasionalnya. Adanya

BAB I PENDAHULUAN. Air merupakan senyawa kimia yang sangat penting bagi kehidupan makhluk

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan manusia di dunia ini. Air digunakan untuk memenuhi kebutuhan

PETA KOMPETENSI TEMA PENCEMARAN AIR

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB V ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. industri berat maupun yang berupa industri ringan (Sugiharto, 2008). Sragen

BAB I PENDAHULUAN. Industrialisasi menempati posisi sentral dalam ekonomi masyarakat

Oleh: ANA KUSUMAWATI

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Air merupakan kebutuhan dasar bagi kehidupan. Tanpa air kehidupan di

BAB I PENDAHULUAN. bumi ini yang tidak membutuhkan air. Hasil penelitian menunjukkan bahwa

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. keperluaan air minum sangatlah sedikit. Dari total jumlah air yang ada, hanya

BAB I PENDAHULUAN. digunakan oleh manusia untuk keperluan sehari-harinya yang memenuhi

Pencemaran Lingkungan

Standart Kompetensi Kompetensi Dasar

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Bohulo. Desa Talumopatu memiliki batas-batas wilayah sebelah Utara berbatasan

SILABUS PEMBELAJARAN IPA TERPADU. Indikator Pencapaian Kompetensi Mengamati terjadinya perubahan wujud suatu zat

LEMBAR KERJA SISWA 1

BAB I PENDAHULUAN. selain memproduksi tahu juga dapat menimbulkan limbah cair. Seperti

BAB I PENDAHULUAN. fungsi sangat penting bagi kehidupan manusia dan makhluk hidup lainnya. Salah. untuk waktu sekarang dan masa yang akan datang.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Kecamatan Kota Timur merupakan kecamatan yang terdiri dari enam kelurahan.

BAB I PENDAHULUAN. karena itu, sumber daya air harus dilindungi agar tetap dapat dimanfaatkan

I. PENDAHULUAN. Industri tahu telah berkontribusi dalam penyediaan pangan bergizi,

BAB I PENDAHULUAN. dengan berbagai macam cara, tergantung kondisi geografisnya. Sebagian

BAB I PENDAHULUAN. sejauh mana tingkat industrialisasi telah dicapai oleh satu negara. Bagi

BAB I PENDAHULUAN. sangat penting bagi kehidupan dan perikehidupan manusia, serta untuk

BAB I PENDAHULUAN. banyak, bahkan oleh semua mahkluk hidup. Oleh karena itu, sumber daya air

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia telah mengakibatkan terjadinya penurunan kualitas lingkungan.

Pengolahan Limbah Tahu dan Tempe dengan Metode Teknologi Tepat Guna Saringan Pasir sebagai Kajian Mata Kuliah Pengetahuan Lingkungan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENDAHULUAN. lingkungan adalah industri kecil tahu. Industri tahu merupakan salah satu industri

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Pesatnya perkembangan zaman membuat masyarakat terpacu memberikan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS EKSPERIMEN ( Pertemuan ke-1)

PENCEMARAN LINGKUNGAN. Purwanti Widhy H, M.Pd

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. berdampak positif, keberadaan industri juga dapat menyebabkan dampak

PENDAHULUAN. Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

kemungkinan untuk ikut berkembangnya bakteri patogen yang berbahaya bagi

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Limbah adalah sampah cair dari suatu lingkungan masyarakat dan

STUDI FENOMENA AIR HITAM DAN AIR PUTIH

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Air merupakan komponen esensial bagi makhluk hidup akan tetapi, air juga merupakan

ANALISA KOMPOSIT ARANG KAYU DAN ARANG SEKAM PADI PADA REKAYASA FILTER AIR

BAB I PENDAHULUAN. Air merupakan sumber daya alam yang menjadi kebutuhan dasar bagi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Air adalah senyawa kimia yang terdiri dari dua atom hydrogen (H) dan satu

Standart Kompetensi Kompetensi Dasar

NASKAH SEMINAR ¹ ANALISIS KUALITAS AIR DENGAN FILTRASI MENGGUNAKAN PASIR SILIKA SEBAGAI MEDIA FILTER (Dengan parameter kadar Fe, ph dam Kadar Lumpur)

PENGGUNAAN MEDIA FILTRAN DALAM UPAYA MENGURANGI BEBAN CEMARAN LIMBAH CAIR INDUSTRI KECIL TAPIOKA. Oleh : Johannes Bangun Fernando Sihombing F

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Biologi. Disusun Oleh:

ANALISIS PENCEMARAN AIR MENGGUNAKAN METODE SEDERHANA PADA SUNGAI JANGKUK, KEKALIK DAN SEKARBELA KOTA MATARAM

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. A. Penelitian Terdahulu

PEMISAHAN CAMPURAN proses pemisahan

BAB I PENDAHULUAN. rumah tangga, industri maupun tempat-tempat umum lainnya dan pada umumnya

SD kelas 6 - ILMU PENGETAHUAN ALAM BAB 10. PELESTARIAN LINGKUNGANLaihan soal 10.3

BAB 1 PENDAHULUAN. selama hidupnya selalu memerlukan air. Tubuh manusia sebagian besar terdiri dari air.

BAB I PENDAHULUAN. tersebut pun akan sedikit terganggu. Dalam melakukan suatu pekerjaan tentunya. hidup tidak berfungsi sesuai dengan peruntukannya.

BAB I PENDAHULUAN. hidup. Namun disamping itu, industri yang ada tidak hanya menghasilkan

BAB I PENDAHULUAN. atau hambatan, antara lain dalam bentuk pencemaran. Rumus kimia air

SMP kelas 7 - BIOLOGI BAB 6. PERAN MANUSIA DALAM PENGELOLAAN LINGKUNGANLatihan Soal 6.1

Kombinasi pengolahan fisika, kimia dan biologi

I. PENDAHULUAN. kacang kedelai yang sangat digemari oleh masyarakat Indonesia. Selain

I. PENDAHULUAN. makhluk hidup, baik manusia, hewan, maupun tumbuhan. Akses terhadap air

BAB I PENDAHULUAN. kecil yang tidak dapat mcngendap dengan sendirinya. Sehingga

PRAKARYA. by F. Denie Wahana

PEMBUATAN KOMPOS DARI LIMBAH PADAT ORGANIK YANG TIDAK TERPAKAI ( LIMBAH SAYURAN KANGKUNG, KOL, DAN KULIT PISANG )

BAB I PENDAHULUAN. masalah, salah satunya adalah tercemarnya air pada sumber-sumber air

Revisi BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan kita sebagai manusia yang berbudaya. Air juga diperlukan untuk mengatur suhu tubuh.

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Dewasa ini sering terjadinya global warming dimana-mana yang

Transkripsi:

KUNCI JAWABAN LEMBAR KERJA I IDENTIFIKASI AIR TERCEMAR Tabel Hasil Pengamatan Sampel Warna Endapan Suhu ph Ikan Jumlah gerak mulut ikan dalam 1 menit Keadaan akhir Jernih Tidak Tanpa 25-7 35-75 Hidup sumur berbau 30 Tidak ada 29-8-10 90-120 Mati limbah bacin (terdapat 32 cuci dan buih) baju harum Terdapat 30 8 80-90 Hidup sungai tidak sedap,, & amis, bau kotoran tanah lain Putih Terdapat 28 3-6 100-120 Mati limbah busuk sedikit pabrik ampas tahu tahu

Jawaban Pertanyaan: 1. yang tercemar adalah air limbah cuci naju, air sungai, dan air limbah pabrik tahu. Ciri air tercemar berdasarkan parameter fisika: jernih, tidak berbau, tidak berasa, perubahan warna, tidak terdapat, dan suhunya normal. Ciri air tercemar berdasarkan parameter kimia: perubahan derajat keasaman netral (ph=7), dan bebas dari zat-zat kimia berbahaya. 2. Perbedaan kecepatan pernafasan ikan pada masing-masing gelas adalah didasarkan pada banyaknya jumlah mulut ikan dalam waktu 1 menit. Kecepatan pernafasan ikan pada air yang tercemar lebih cepat dan lebihb banyak njumlahnya jika dibandingkan dengan air yang tidak tercemar. 3. Keadaan ikan pada sampel air sumur : ikan hidup, sehat dan bergerak aktif Keadaan ikan pada sampel air limbah cuci baju : ikan mati Keadaan ikan pada sampel air sungai : ikan masih hidup, namun gerak ikan kurang aktif Keadaan ikan pada sampel air limbah pabrik tahu : ikan mati Hal tersebut dikarenakan, pada air yang tercemar sudah tercemari oleh polutan-polutan tertentu atau zat-zat berbahaya. 4. Perbedaan tingkat kesaman pada masing-masing sampel adalah berbeda. Sampel air yang memiliki ph paling tinggi adalah air limbah cuci baju. 5. Ciri air yang baik bagi kelangsungan hidup ikan adalah jernih, tidak berbau, tidak berasa, tidak berwarna, tidak terdapat, derajat keasaman netral (ph=7), suhunya normal, bebas dari zat-zat kimia berbahaya, bebas dari mikroorganisme dan bakteri pathogen. 6. Contoh aktivitas manusia yang dapat menimbulkan pencemaran air adalah membuang limbah rumah tangga disungai, membuang limbah pabrik disungai, membuang sampah disungai, mencari ikan menggunakan zat kimia berbahaya, menggunakan pupuk dan pestisida berlebihan,.

7. Dampak pencemaran air terhadap makhluk hidup adalah membahayakan makhluk hidup sehingga menimbulkan bibit penyakit, biota-biota air menjadi mati dan punah. Kesimpulan: yang tercemar dapat mengancam kelangsungan makhluk hidup, dan menimbulkan dampak negatif bagi segala ekosistem disekitarnya. Kelangsungan mahkluk hidup sangat ditunjang oleh adanya air bersih. Oleh karena itu, kita harus menjaga dan mencgah agar tidak terjadi pencemaran air.

KUNCI JAWABAN LEMBAR KERJA II PENJERNIHAN AIR Tabel Hasil Pengamatan Keadaan air sebelum dijernihkan Keruh, kotor, terdapat Keruh, kotor, terdapat Urutan bahan yang digunakan Ijuk, arang, kapas, besar, kapas, kecil Kapas, ijuk, arang, besar, kecil, kapas Keadaan air setelah dijernihkan cukup jernih, Namun masih berwarna kuning dan terdapat. lebih jernih dari rancangan I. tidak terdapat dan tidak berwarna kuning. Jawaban Pertanyaan: 1. Keadaan air setelah disaring, hasilnya lebih jernih jika dibandingkan sebelum disaring. 2. Keadaan air setelah dijernihkan dengan rancangan penjernihan pertama adalah cukup jernih, Namun masih berwarna kuning dan terdapat. Sedangkan keadaan air setelah dijernihkan dengan rancangan penjernihan kedua adalah lebih jernih dari rancangan I. tidak terdapat dan tidak berwarna kuning. 3. Pengaruh-pengaruh bahan-bahan penyaring terhadap perubahan warna pada air yang telah disaring adalah bahan-bahan tersebut dapat menahan

kotoran-kotoran yang terdapat pada air yang disaring. Jadi, ketika air melewati susunan bahan-bahan tersebut, kotoran-kotoran yang terdapat dalam air dapat tertahan pada bahan-bahan tersebut. Dan arang sebagai bahan penyaring juga berfungsi menetralkan derajat keasaman pada air. 4. Urutan penyusunan bahan penyaring yang paling efektif adalah kapas, ijuk, arang, besar, kecil, kapas 5. Zat yang tertinggal pada penyaringan disebut residu. Zat residu berupa, dll. 6. Keuntungan pemisahana campuran secara filtrasi adalah lebih sederhana, murah, dan bahan-bahan mudah didapat. Kekurangan pemisahana campuran secara filtrasi adalah mahal, mikroorganisme dalam air tidak dapat mati, dan tidak dapat langsung dikonsumsi. 7. Kegiatan lain yang dapat dilakukan untuk memperoleh air bersih adalah destilasi, kristalisasi, dan sublimasi. Kesimpulan: Filtrasi adalah pemisahan campuran yang didasarkan perbedaan ukuran partikel zat. Metode filtrasi dapat yang digunakan untuk menjernihkan air. Urutan penyusunan bahan dalam penjernihan air yang paling efektif adalah kapas, ijuk, arang, besar, kecil, kapas.