DASAR DASAR KEPROTOKOLAN. Frans Dellian, SSTP, M.Si

dokumen-dokumen yang mirip
UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 9 TAHUN TENTANG KEPROTOKOLAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 9 TAHUN 2010 TENTANG KEPROTOKOLAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

GUBERNUR KALIMANTAN TENGAH

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BUPATI BANYUWANGI SALINAN PERATURAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR 7 TAHUN 2012 TENTANG KEPROTOKOLAN DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BANYUWANGI

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 9 TAHUN 2010 TENTANG KEPROTOKOLAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 9 TAHUN TENTANG KEPROTOKOLAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

BUPATI SAMPANG PERATURAN BUPATI SAMPANG NOMOR : 27 TAHUN 2011 TENTANG KEPROTOKOLAN DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN SAMPANG

GUBERNUR JAWA TIMUR PERATURAN GUBERNUR JAWA TIMUR NOMOR 22 TAHUN 2011 TENTANG KEPROTOKOLAN DI LINGKUNGAN PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR

WALIKOTA PROBOLINGGO PROVINSI JAWA TIMUR

RANCANGAN UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR... TAHUN... TENTANG PROTOKOL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

BSN^ BADAN STANDARDISASI NASIONAL PERATURAN KEPALA BADAN STANDARDISASI NASIONAL NOMOR 8TAHUN 2013 TENTANG

BUPATI BLITAR PERATURAN BUPATI BLITAR NOMOR 24 TAHUN 2011 TENTANG KEPROTOKOLAN DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BLITAR

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 62 TAHUN 1990 TENTANG KETENTUAN KEPROTOKOLAN MENGENAI TATA TEMPAT, TATA UPACARA DAN TATA PENGHORMATAN

PERATURAN DAERAH KOTA PANGKALPINANG NOMOR 12 TAHUN 2006 TENTANG KEPROTOKOLAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA PANGKALPINANG,

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 62 TAHUN 1990 TENTANG KETENTUAN KEPROTOKOLAN MENGENAI TATA TEMPAT, TATA UPACARA DAN TATA PENGHORMATAN

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

WALIKOTA PROBOLINGGO

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 62 TAHUN 1990 TENTANG KETENTUAN KEPROTOKOLAN MENGENAI TATA TEMPAT, TATA UPACARA DAN TATA PENGHORMATAN

WALIKOTA PALANGKA RAYA

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 62 TAHUN 1990 TENTANG KETENTUAN KEPROTOKOLAN MENGENAI TATA TEMPAT, TATA UPACARA DAN TATA PENGHORMATAN

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

MENTERI RISET DAN TEKNOLOGI REPUBLIK INDONESIA PERATURAN MENTERI RISET DAN TEKNOLOGI REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 2014

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

PEMERINTAH KABUPATEN KARIMUN

POKOK-POKOK PENGERTIAN TENTANG KEPROTOKOLAN BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 9 TAHUN Disusun oleh : H. Kusmindar, S.Pd, MM

PENJELASAN ATAS UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 9 TAHUN TENTANG KEPROTOKOLAN

Oleh: Nurhesti Esa Dwirini

MEMAHAMI KEPROTOKOLAN NASIONAL DAN KEPROTOKOLAN. Oleh DRS. HADI SANTOSO, MA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

GUBERNUR SULAWESI SELATAN PERATURAN DAERAH PROVINSI SULAWESI SELATAN NOMOR 5 TAHUN 2013 TENTANG KEPROTOKOLAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PEMERINTAH PROVINSI GORONTALO PERATURAN DAERAH PROVINSI GORONTALO NOMOR 02 TAHUN 2005 TENTANG PROTOKOL PROVINSI GORONTALO

PEMERINTAH PROPINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA PERATURAN DAERAH PROPINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA NOMOR 5 TAHUN 1996

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KEPALA BADAN PENGAWASAN KEUANGAN DAN PEMBANGUNAN REPUBLIK INDONESIA,

PERATURAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BADUNG NOMOR 14 TAHUN 1994

2015, No e. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, huruf b, huruf c, dan huruf d, perlu menetapkan Peraturan Komisi

PEMERINTAH KABUPATEN KUDUS PERATURAN DAERAH KABUPATEN KUDUS NOMOR 23 TAHUN 2006 TENTANG

PERATURAN KEPALA BADAN SAR NASIONAL NOMOR : PK. 15 TAHUN 2009 TENTANG PELAKSANAAN KEPROTOKOLAN DI LINGKUNGAN BADAN SAR NASIONAL

PERATURAN DAERAH KOTA SAMARINDA NOMOR 03 TAHUN 2006

MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA

BUPATI POLEWALI MANDAR

BAGIAN TATA USAHA DAN PROTOKOL, BIRO KEUANGAN DAN UMUM KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II S U M E D A N G NOMOR : 7 TAHUN : 1993 SERI D.4

PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI BARAT

L E M B A R A N D A E R A H K O T A S E M A R A N G NOMOR 17 TAHUN 2004 SERI E

LEMBARAN DAERAH PROVINSI GORONTALO NOMOR 01 TAHUN 2005 SERI E PERATURAN DAERAH PROVINSI GORONTALO NOMOR 02 TAHUN 2005

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN GARUT

QANUN ACEH NOMOR 18 TAHUN 2013 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II PURBALINGGA NOMOR 9 TAHUN 1995 SERI A NO. 1

WALIKOTA PRABUMULIH,

QLEMBARAN DAERAH KOTA BEKASI

PERATURAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 5/PERMEN-KP/2013 TENTANG KEPROTOKOLAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 77 TAHUN 2007 TENTANG LAMBANG DAERAH DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BANGKA SELATAN TAHUN 2005 PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANGKA SELATAN NOMOR 3 TAHUN 2005 TENTANG

Peraturan Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan. Geofisika Nomor 17 Tahun 2014 tentang Organisasi dan

BUPATI JENEPONTO PERATURAN DAERAH KABUPATEN JENEPONTO NOMOR : 01 TAHUN 2005

PEMERINTAH KABUPATEN PARIGI MOUTONG

PERATURAN DAERAH. 2. Undang-undang Nomor 28 Tahun 1959 tentang Pembentukan Daerah Tingkat II dalam Daerah Tingkat I Sumatera Selatan;

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA TANGERANG SELATAN,

PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

PERATURAN DAERAH PROVINSI PAPUA BARAT

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 77 TAHUN 2007 TENTANG LAMBANG DAERAH DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

09/09/2011 PENGERTIAN PROTOKOLER ESENSI PROTOKOL PRINSIP KEPROTOKOLAN TRANSFORMASI PROTOKOL PARADIGMA KEPROTOKOLAN

LEMBARAN DAERAH KOTA PEKALONGAN TAHUN 2005 NOMOR 20

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 77 TAHUN 2007 TENTANG LAMBANG DAERAH DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

LEMBARAN DAERAH KOTAMADYA DAERAH TINGKAT II SURAKARTA NOMOR : 6 TAHUN : 1994 SERI : D NO : 6 PERATURAN DAERAH KOTAMADYA DAERAH TINGKAT II SURAKARTA

PERATURAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II BANTUL NOMOR : 11 TAHUN 1994 T E N T A N G

PEMERINTAH KOTA PANGKALPINANG PERATURAN DAERAH KOTA PANGKALPINANG NOMOR 12 TAHUN 2006 TENTANG KEPROTOKOLAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

UU 8/1987, PROTOKOL. Oleh:PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA. Nomor:8 TAHUN 1987 (8/1987) Tanggal:28 SEPTEMBER 1987 (JAKARTA) Tentang:PROTOKOL

PERATURAN DAERAH PROPINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA NOMOR 9 TAHUN 2004 TENTANG KEPROTOKOLAN DI PROPINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

PEMERINTAH KOTA PADANG

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 8 TAHUN 1987 TENTANG PROTOKOL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

LEMBARAN DAERAH KOTA TANGERANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II CIREBON NOMOR 9 TAHUN 1993 SERI D. 6 PERATURAN DAERAH KABUPATEN DAERAH TINGKAT II CIREBON

mempunyai sesuatu pangkat yang sama atau disamakan, pada umumnya diatur menurut lamanya waktu sejak mulai berlakunya pengangkatan yang bersangkutan da

Dengan Persetujuan Bersama. DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH KABUPATEN BANDUNG BARAT dan BUPATI BANDUNG BARAT MEMUTUSKAN:

PERATURAN DAERAH KOTA BONTANG NOMOR 2 TAHUN 2005 TENTANG KEDUDUKAN PROTOKOLER DAN KEUANGAN PIMPINAN DAN ANGGOTA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH

PEMERINTAH KABUPATEN LANDAK

PERATURAN DAERAH KABUPATEN SINJAI NOMOR 1 TAHUN 2005 TENTANG KEDUDUKAN PROTOKOLER DAN KEUANGAN PIMPINAN DAN ANGGOTA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BERAU

PROVINSI RIAU BUPATI KEPULAUAN MERANTI PERATURAN DAERAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI NOMOR 08 TAHUN 2014 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BERAU

PP 24/2004, KEDUDUKAN PROTOKOLER DAN KEUANGAN PIMPINAN DAN ANGGOTA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH

PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANDUNG BARAT NOMOR 1 TAHUN 2008

PERATURAN DAERAH KOTA MOJOKERTO NOMOR 7 TAHUN 2005 TENTANG KEDUDUKAN PROTOKOLER PIMPINAN DAN ANGGOTA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH KOTA MOJOKERTO

QANUN PROVINSI NANGGROEACEH DARUSSALAM NOMOR 1 TAHUN 2005 TENTANG

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

-1- BUPATI TANGERANG PROVINSI BANTEN PERATURAN DAERAH KABUPATEN TANGERANG NOMOR 9 TAHUN 2015 TENTANG

PEMERINTAH KABUPATEN LANDAK

PERATURAN DAERAH KABUPATEN INDRAMAYU NOMOR : 8 TAHUN 2004 TENTANG

\- Menimbang : a. bahwa sebagai tindak lanjut ketentuan dalam pasal 9

a. bahwa dengan berlakunya Undang- Undang Nomor 32 Tabun 2004 tentang Pemerintahan Daerah dan adanya perbedaan penafsiran beberapa ketentuan dalam

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 1 TAHUN 2005 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KOTA SURAKARTA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BOGOR

PERATURAN DAERAH KOTA LUBUKLINGGAU NOMOR 5 TAHUN 2006 TENTANG

SALINAN PEMERINTAH KABUPATEN KAPUAS

PERATURAN DAERAH KOTA BANJAR NOMOR 1 TAHUN 2005 TENTANG

Transkripsi:

DASAR DASAR KEPROTOKOLAN Frans Dellian, SSTP, M.Si

DEFINISI KEPROTOKOLAN Serangkaian kegiatan yang berkaitan dengan aturan dalam acara kenegaraan atau acara resmi yang meliputi tata tempat, tata Upacara, dan Tata Penghormatan sebagai bentuk penghormatan kepada seseorang sesuai dengan jabatan dan/atau kedudukannya dalam negara, pemerintahan, atau masyarakat. (Pasal 1, butir 1, UU No.9 Tahun 2010) 2

PARADIGMA KEPROTOKOLAN PENGHORMATAN DAN PERLAKUAN 1. TERHADAP SESEORANG SESUAI DENGAN KEDUDUKANNYA DALAM NEGARA, PEMERINTAHAN, ATAU DI MASYARAKAT, DAPAT MENJAGA KEHORMATAN DAN MENUMBUHKAN KEWIBAWAAN SBG CERMIN KUALITAS SESEORANG YANG MERUPAKAN HAK ASASI MANUSIA YANG HARUS DIJUNJUNG TINGGI. 2. TERHADAP LAMBANG KEHORMATAN NKRI YANG SELARAS DENGAN KEDUDUKANNYA SEBAGAI LAMBANG KEDAULATAN NEGARA, SBG PARAMETER BANGSA YANG BERADAB DEMI TEGAK UTUH DAN LESTARINYA NEGARA KESATUAN R.I. 3

NEXT RUANG LINGKUP KEPROTOKOLAN TATA TEMPAT Aturan mengenai urutan tempat bagi pejabat negara, pejabat pemerintah dan tokoh masyarakat tertentu dalam acara kenegaraan atau acara resmi TATA UPACARA Aturan untuk melaksanakan upacara dalam acara kenegaraan atau acara resmi TATA PENGHORMATAN Aturan untuk melaksanakan pemberian hormat bagi Subyek Keprotokolan (pejabat negara, pejabat pemerintahan dan tokoh masyarakat tertentu) dalam acara kenegaraan atau acara resmi

PENGATURAN KEPROTOKOLAN BERTUJUAN UNTUK: Memberikan penghormatan kepada pejabat negara, pejabat pemerintahan, perwakilan negara asing dan/ atau organisasi internasional serta tokoh masyarakat tertentu, dan/atau tamu negara sesuai dengan kedudukan dalam negara, pemerintahan dan masyarakat Memberikan pedoman penyelenggaraan suatu acara agar berjalan tertib, rapi, lancar dan teratur sesuai dengan ketentuan dan kebiasaan yang berlaku Menciptakan hubungan baik dalam tata pergaulan antarbangsa 5

PENTINGNYA PROTOKOL 1. Kegiatan Protokol untuk individu 2. Kegiatan Protokol dalam keluarga 3. Kegiatan Protokol dalam masyarakat 4. Kegiatan Protokol dalam hubungan antar bangsa 6

TATA TEMPAT/URUTAN (PRÉSÉANCE) Tata tempat disusun menurut tempat upacara. Urutan Menteri Negara sesuai urutan tentang Pembentukan Kabinet. Tata Tempat antar Pegawai Negeri Sipil diatur menurut senioritas dengan memberikan tata urutan sesuai jabatan. Mantan Pejabat Negara setingkat lebih rendah. Pasangan (isteri/suami) seorang Pejabat Negara setingkat dengan Pejabat tersebut. 7

KLASIFIKASI PRESEANCE PRESEANCE PEJABAT NEGARA, PEJABAT, PEMERINTAH DAN TOKOH MASYARAKAT TERTENTU DIBAGI DALAM KLASIFIKASI: 1. PRESEANCE NEGARA/NASIONAL (Pasal 9) 2. PRESEANCE PROVINSI (Pasal 10) 3. PRESEANCE KABUPATEN/KOTA (Pasal 11) 9

TATA TEMPAT DI IBUKOTA NEGARA BERDASARKAN UU KEPROTOKOLAN RI (Pasal 9) a. Presiden Republik Indonesia; b. Wakil Presiden Republik Indonesia; c. Mantan Presiden dan Mantan Wakil Presiden Republik Indonesia, d. Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia; e. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia; f. Ketua Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia; g. Ketua Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia; h. Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia; i. Ketua Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia; j. Ketua Komisi Yudisial Republik Indonesia; k. Perintis pergerakan kebangsaan/kemerdekaan; l. Duta Besar/Kepala Perwakilan Negara Asing dan Organisasi Internasional; m. Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat, Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat, Wakil Ketua Dewan Perwakilan Daerah, Gubernur Bank Indonesia, Ketua Komisi Pemilihan Umum; Wakil Ketua Badan Pemeriksa Keuangan, Wakil Ketua Mahkamah Agung, Wakil Ketua Mahkamah Konstitusi, dan Wakil Ketua Komisi Yudisial; 9

n. Menteri, pejabat setingkat menteri, anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia, dan anggota Dewan Perwakilan Daerah republik Indonesia, serta Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Republik Indonesia; o. Kepala Staf Angkatan Darat, Angkatan Laut, dan Angkatan Udara Tentara Nasional Indonesia; p. Pemimpin Partai Politik yang memiliki wakil di Dewan Perwakilan Rakyat Indonesia; q. Anggota Badan Pemeriksa Keuangan RI, Ketua Mudan dan Hakim Agung Mahkamah Agung RI, Hakim Mahkamah Konstitusi RI dan anggota Komisi Yudisial RI; r. Pemimpin lembaga negara yang ditetapkan sebagai pejabat negara, pemimpin lembaga negara lainnya yang ditetapkan dengan undang-undang, Deputi Gubernur Senior dan Deputi Gubernur Bank Indonesia, serta Wakil ketua Badan Penyelenggara Pemilihan Umum; s. Gubernur Kepala Daerah; t. Pemilik Tanda jasa dan tanda kehormatan tertentu; 10

u. Pimpinan lembaga pemerintah nonkementerian, Wakil menteri, Wakil Kepala Staf Angkatan Darat, Angkatan Laut, dan Angkatan Udara TNI, Wakil Kepala Kepolisian Negara RI, Wakil jaksa Agung RI, Wakil Gubernur, Ketua DPRD provinsi, Pejabat eseslon I atau yang disetarakan; v. Bupati/Walikota dan Ketua DPRD Kabupaten/Kota; w. Pimpinan tertinggi representasi organisasi keagamaan tingkat nasional yang secara faktual diakui keberadaannya oleh pemerintah dan masyarakat. 11

Pasal 10 (1) Tata Tempat dalam Acara Resmi di provinsi ditentukan dengan urutan: a. gubernur; b. wakil gubernur; c. mantan gubernur dan mantan wakil gubernur; d. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah provinsi atau nama lainnya; e. kepala perwakilan konsuler negara asing di daerah; f. Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah provinsi atau nama lainnya; g. sekretaris daerah, panglima/komandan tertinggi Tentara Nasional Indonesia semua angkatan, kepala kepolisian, ketua pengadilan tinggi semua badan peradilan, dan kepala kejaksaan tinggi di provinsi; h. pemimpin partai politik di provinsi yang memiliki wakil di Dewan Perwakilan Rakyat Daerah provinsi; i. anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah provinsi atau nama lainnya, anggota Majelis Permusyawaratan Ulama Aceh dan anggota Majelis Rakyat Papua; j. bupati/walikota;

k. Kepala Kantor Perwakilan Badan Pemeriksa Keuangan di daerah, Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia di daerah, ketua Komisi Pemilihan Umum Daerah; l. pemuka agama, pemuka adat, dan Tokoh Masyarakat Tertentu tingkat provinsi; m. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah kabupaten/kota; n. wakil bupati/wakil walikota dan Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah kabupaten/kota; o. anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah kabupaten/kota; p. asisten sekretaris daerah provinsi, kepala dinas tingkat provinsi, kepala kantor instansi vertikal di provinsi, kepala badan provinsi, dan pejabat eselon II; dan q. kepala bagian pemerintah daerah provinsi dan pejabat eselon III.

Pasal 11 (1) Tata Tempat dalam Acara Resmi di kabupaten/kota ditentukan dengan urutan: a. bupati/walikota; b. wakil bupati/wakil walikota; c. mantan bupati/walikota dan mantan wakil bupati/wakil walikota; d. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah kabupaten/kota atau nama lainnya; e. Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah kabupaten/kota atau nama lainnya; f. sekretaris daerah, komandan tertinggi Tentara Nasional Indonesia semua angkatan, kepala kepolisian, ketua pengadilan semua badan peradilan, dan kepala kejaksaan negeri di kabupaten/kota; g. pemimpin partai politik di kabupaten/kota yang memiliki wakil di Dewan Perwakilan Rakyat Daerah kabupaten/kota; h. anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah kabupaten/kota atau nama lainnya;

i. pemuka agama, pemuka adat, dan Tokoh Masyarakat Tertentu tingkat kabupaten/kota; j. asisten sekretaris daerah kabupaten/kota, kepala badan tingkat kabupaten/kota, kepala dinas tingkat kabupaten/kota, dan pejabat eselon II, kepala kantor perwakilan Bank Indonesia di tingkat kabupaten, ketua komisi pemilihan umum kabupaten/kota; k. kepala instansi vertikal tingkat kabupaten/kota, kepala unit pelaksana teknis instansi vertikal, komandan tertinggi Tentara Nasional Indonesia semua angkatan di kecamatan, dan kepala kepolisian di kecamatan; l. kepala bagian pemerintah daerah kabupaten/kota, camat, dan pejabat eselon III;dan m. lurah/kepala desa atau yang disebut dengan nama lain dan pejabat eselon IV.

PEDOMAN UMUM TATA TEMPAT ORANG YANG BERHAK MENDAPAT TATA URUTAN PERTAMA/PALING TINGGI ADALAH MEREKA YANG MEMPUNYAI URUTAN PALING DEPAN/MENDAHULUI. JIKA BERJAJAR, YANG BERADA DI SEBELAH KANAN DARI ORANG YANG MENDAPAT URUTAN TATA TEMPAT PALING UTAMA, DIANGGAP LEBIH TINGGI/MENDAHULUI ORANG YANG DUDUK DI SEBELAH KIRINYA. JIKA MENGHADAP MEJA, TEMPAT UTAMA ADALAH YANG MENGHADAP KE PINTU KELUAR DAN TEMPAT TERAKHIR ADALAH TEMPAT YANG PALING DEKAT DENGAN PINTU KELUAR.

TATA URUTAN MEMBERIKAN SAMBUTAN Urutan dalam memberikan sambutan dalam acara resmi adalah dimulai dari yang terendah tingkat kedudukan / jabatannya dan yang terakhir yang tertinggi / paling utama.

PEMASANGAN LAMBANG KEHORMATAN NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA (PSL 20 AYAT (2) PP NOMOR 62 TH 1990, PSL 55 (1) UU NO. 24 TH 2009) RAPAT PARIPURNA ISTIMEWA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH RI 1 RI 2 KABUPATEN REGENCY PELANTIKAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI REGENCY PERIODE TAHUN 2011-2016 REGEN 6 PEBRUARI 2011

PEMASANGAN LAMBANG KEHORMATAN NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA (PSL 55 AYAT (2) UU NO. 24 TH 2009) RI 1 RI 2

PADA POSISI BERJAJAR PADA GARIS YANG SAMA, TEMPAT YANG TERHORMAT ADALAH DI TEMPAT PALING TENGAH, DAN DI TEMPAT SEBELAH KANAN LUAR, ATAU DENGAN RUMUS POSISI SEBELAH KANAN LEBIH TERHORMAT DARI POSISI SEBELAH KIRI. A DST (5) (4) (3) (2) (1) (3) (1) (2) ATAU (4) (2) (1) (3) KURSI BARIS UTAMA (1) (2) (3) (4) (5) DST B DST (5) (4) (3) (2) (1) (1) (2) (3) (4) (5) DST KURSI BARIS UTAMA

FORMAT 1 THEATHER PEMBESUP; RI-1/RI-2 RI-1 BACK DROP RI-2 STAGE 4 3 2 1 6 4 2 1 3 5 1 2 3 4

FORMAT 2 THEATHER PEMBESUP; SELAIN RI-1/RI-2 RI-1 BACK DROP RI-2 STAGE 4 3 2 1 5 3 1 2 4 1 2 3 4

FORMAT 3; CLASS ROOM RI-1 BACK DROP RI-2 PA 5 3 1 2 4 S 2 1 3 5 3 1 2 4 6

FORMAT 3; CLASS ROOM RI-1 BACK DROP RI-2 PA 5 3 1 2 4 3 1 2 4 S 5 3 1 2 4 6

FORMAT 4. BENTUK; BERHADAP-HADAPAN LN RI-1 BACK DROP RI-2 1 2 TUAN RUMAH TAMU 2 1

FORMAT 5; BENTUK L FORM LN RI-1 BACK DROP RI-2

PENANDATANGANAN NOTA KESEPAHAMAN (MOU) MENTERI RI DAN MENTERI ASING LN RI-1 BACK DROP RI-2 MENTERI ASING MENTERI NEGARA MASS MEDIA

PENANDATANGANAN NOTA KESEPAHAMAN (MOU) PEMDA DENGAN PIHAK ASING DI DAERAH LN RI-1 BACK DROP RI-2 TAMU ASING GUBERNUR MASS MEDIA

JAMUAN SANTAP MALAM ACARA KUNJUNGAN RESMI TAMU NEGARA DI DAERAH ISTERI T RUMAH ROMB UT TAMU T. TAMU ISTERI PEJ PENDAMPING TR 2 1 MAIN TABLE TUAN RMH ISTERI TUAN TAMU PENDAMPING TR ISTERI ROMB UT TAMU 3 4 5 STAGE

JAMUAN SANTAP MALAM ACARA KUNJUNGAN RESMI ISTERI T RUMAH ROMB UT TAMU T. TAMU ISTERI PEJ PENDAMPING TR 2 1 MAIN TABLE TUAN RMH ISTERI TUAN TAMU PENDAMPING TR ISTERI ROMB UT TAMU 3 4 5 STAGE

BEBERAPA PEDOMAN UMUM TENTANG TATA TEMPAT Dalam hal naik kendaraan, seseorang yang mendapat tata urutan paling utama, akan mendapat perlakuan sebagai berikut: - naik ke pesawat terbang paling akhir, sedangkan turun paling awal; - naik dan turun kapal laut paling dahulu; - naik dan turun mobil atau kereta api paling dahulu, dan ditempatkan pada tempat duduk yang paling kanan. Pejabat penyambut (receiving line): a) Pejabat penyambut menerima Tamu dari sebelah kanan; b) Pejabat pelepas mengantar Tamu dari arah sebelah kiri. Preseance bagi Para Duta Besar / Kepala Perwakilan Negara Asing disesuaikan berdasarkan tanggal penyerahan surat-surat kepercayaan kepada Presiden RI. Catatan: Pengaturan tata tempat dapat pula mengacu pada situasi dan kondisi tempat, sifat acara serta kepatutan.

RUMUSAN GANJIL MEJA PERTEMUAN G

RUMUSAN GENAP MEJA PERTEMUAN

KUNJUNGAN KEHORMATAN (COURTESY CALL) KEPALA NEGARA/PEMERINTAHAN BENDERA RI PENERJEMAH BENDERA ASING TAMU NEGARA PRES. RI DEL. ASING PENDAMPING PRES. RI

KUNJUNGAN KEHORMATAN PERDANA MENTERI FINLANDIA KEPADA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

KUNJUNGAN KEHORMATAN (COURTESY CALL) TINGKAT MENTERI PENERJEMAH MENTERI ASING MENTERI RI DEL. ASING PENDAMPING MENTERI RI CATATAN : - DAPAT DIPASANG BENDERA RUANGAN DAN ATAU BENDERA MEJA KEDUA NEGARA

PERTEMUAN BILATERAL DUA NEGARA DELEGASI ASING DELEGASI RI CATATAN : BENDERA RUANGAN BISA DIPASANG ATAU TIDAK DIPASANG

PERTEMUAN BILATERAL RI - ROK

WORKING DINNER/LUNCH DELEGASI ASING DELEGASI RI

BREAKFAST MEETING RI-AS SEBELUM KTT G20 DI TORONTO

PENANDATANGANAN KERJASAMA (MEMORANDUM OF UNDERSTANDING) MC MENTERI ASING MENTERI RI DELEGASI ASING DELEGASI RI PRESS IN

PENANDATANGANAN MOU

PENANDATANGANAN MOU/ AGREEMENT

JAMUAN SANTAP MALAM ACARA KUNJUNGAN RESMI TAMU NEGARA DI DAERAH STAGE MENTERI TN ISTERI MENTERI PENDAMPING 1 MAIN TABLE MENTERI PENDAMPING ISTERI MENTERI TN 3 ISTERI TN GUBERNUR TN ISTERI GUBERNUR 2 7 5 4 6

TATA UPACARA ~ adalah aturan untuk melaksanakan upacara dalam acara kenegaraan atau acara resmi ACARA KENEGARAAN adalah acara yang diatur dan dilaksanakan oleh panitia negara secara terpusat, dihadiri oleh Presiden dan/atau Wakil Presiden, serta Pejabat Negara dan undangan lain. ACARA RESMI adalah acara yang diatur dan dilaksanakan oleh pemerintah atau lembaga negara dalam melaksanakan tugas dan fungsi tertentu dan dihadiri oleh Pejabat Negara dan/atau Pejabat Pemerintahan serta undangan lain.

M UN 6 L DARI TIANG BN M UP 8 L DARI TIANG BN PAT POR 6 L DARI M UP PAT DANUP 10 L DARI PATPOR PESUP 16 L DARI PAT DANUP 7 5 3 2 4 6 46

7 5 3 2 4 6 47

TATA PENGHORMATAN ~ Tata Penghormatan adalah aturan untuk melaksanakan pemberian hormat bagi Pejabat Negara, Pejabat Pemerintahan, perwakilan negara asing dan/atau organisasi internasional, dan Tokoh Masyarakat Tertentu dalam Acara Kenegaraan atau Acara Resmi. Bentuk-Bentuk Tata Penghormatan: 1. Dalam bentuk preseance 2. Dalam bentuk rotation 3. Dalam bentuk perlakuan 4. Dengan menggunakan Bendera Kebangsaan 5. Dengan menggunakan Lagu Kebangsaan Indonesia Raya 6. Penghormatan jenazah 48 48

JAJAR KEHORMATAN 1. Orang yg paling dihormati harus datang dr arah sebelah kanan dr pejabat yg menyambut. 2. Apabila orang yg paling dihormati adalah yg menyambut tamu, maka tamu akan datang dr sebelah kiri. 3. Tata urutan dlm jajar kehormatan untuk penerimaan yaitu orang yang paling utama adalah yg menjabat tangan / menyambut pertama kali dan seterusnya sesuai dgn urutannya. 4. Tata urutan dlm jajar kehormatan untuk pelepasan yaitu orang yg paling utama adalah yg menjabat tangan / melepas paling akhir.

LAMBANG-LAMBANG KEHORMATAN NEGARA 1. BENDERA MERAH PUTIH (PP. No. 40. Tahun 1958). 2. GAMBAR BURUNG GARUDA (PP. No. 66 Tahun 1951). 3. LAGU INDONESIA RAYA (PP. No. 44 Tahun 1958).

BENDERA MERAH PUTIH Ukuran panjang dibanding lebar = 3:2 (30:20, 80:60, dst) Tinggi tiang= 5,5 panjang bendera Tinggi maksimum= 17 meter Waktu pemasangan sejak matahari terbit sampai dengan matahari terbenam (pukul 06.00-18.00 WIB)

GAMBAR BURUNG GARUDA Dipasang di gedung pemerintah. Untuk keperluan pembuatan paspor, lembaran negara, stempel presiden dan wakilpresiden, menteri, ketua DPR, lembaga tinggi negara, kepala daerah, notaris, dll. Mata uang. Meterai. Ijazah. Lencana delegasi negara. Barang-barang milik negara; Dll.

LAGU INDONESIA RAYA DIPERDENGARKAN ATAU DINYANYIKAN UNTUK: Menghormati kepala negara dan wakil kepala negara. Mengiringi pengibaran Bendera Merah Putih dan pada saat upacara. Untuk menghormati tamu kepala negara asing. Sebagai pernyataan perasaan nasional. Dalam rangkaian pendidikan dan pengajaran.

Cek List Koordinasi UNDANGAN: Undangan, Distribusi Undangan, Daftar Undangan, Konfirmasi Undangan. K E G I A T A N BANDARA: Holding Room, Toilet dan kelengkapannya, Tempat sholat dan kelengkapannya, Jamuan, Tempat Duduk, Asbak, Alur Masuk/Keluar. TEMPAT ACARA: Gedung/tenda, Holding Room, Toilet, Meja, Tempat Duduk, Jamuan, Asbak, Alur Masuk/Keluar. PETUGAS: Panitia Acara, MC, Dirigen, Pembaca Doa, Paduan Suara, Petugas Protokol (Penerima Tamu, Pengatur Tempat Duduk, Pembawa Baki). ACARA: Layout Tempat Acara, Panduan Kegiatan, Susunan Acara, Detil Acara, Gladi Acara. TRANSPORTASI: Nomor Polisi dan Kend. Mendagri, Kend. Rombongan, Pengawalan, Urutan Kendaraan, Konvoi, Kondisi Jalan/Jembatan, Rute. AKOMODASI: Kamar dan Kelengkapan (AC, telp, kran, kloset, handuk, alat mandi, sendal, sajadah, jadwal sholat, penunjuk kiblat, asbak, jamuan/snack). PERLENGKAPAN ACARA: Sound System, Podium, Bendera Merah Putih, Lambang Garuda, Foto Presiden dan Wakil Presiden, AC, Meja, Kursi, Gong/Palu, Baki, Setting Card, Papan Nama, ATK.

THE PROTOCOL WARNING!!! DALAM SUATU ACARA KENEGARAAN ATAU ACARA RESMI, JIKA PEJABAT NEGARA, DAN PEJABAT PEMERINTAH TIDAK MEMPEROLEH PENGHORMATAN DAN PERLAKUAN PROTOKOL SESUAI KEDUDUKANNYA ADALAH MERUPAKAN PELANGGARAN DENGAN TUDUHAN PELECEHAN JABATAN

SELAMAT BERTUGAS