ASOSIASI PERILAKU IBU HAMIL TRIMESTER III DALAM MEMINUM TABLET ZAT BESI DENGAN KEJADIAN ANEMIA GIZI BESI DI PUSKESMAS X TAHUN 2014

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. anemia pada masa kehamilan. (Tarwoto dan Wasnidar, 2007)

BAB I PENDAHULUAN. anemia masih tinggi, dibuktikan dengan data World Health Organization

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Pembangunan kesehatan diarahkan untuk meningkatkan kesadaran,

BAB I PENDAHULUAN. sangat besar terhadap kualitas sumber daya manusia. Menurut Manuaba (2010),

BAB I PENDAHULUAN. Peningkatan kesehatan ibu merupakan salah satu tujuan Millenium Development

BAB I PENDAHULUAN Dari hasil survei yang telah dilakukan, AKI telah menunjukan

BAB 1 PENDAHULUAN. terjadinya gangguan gizi antara lain anemia. Anemia pada kehamilan merupakan

BAB I PENDAHULUAN. Angka Kematian Ibu (AKI) menjadi salah satu indikator penting dari

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Kehamilan merupakan suatu keadaan fisiologis yang diharapkan setiap pasangan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. apabila seorang ibu hamil dapat mengatur makanan yang dikonsumsinya. secara sempurna. Kehamilan yang sehat dapat diwujudkan dengan

BAB I PENDAHULUAN. Anemia adalah suatu kondisi ketika kadar hemoglobin (Hb) dalam darah lebih rendah dari batas normal kelompok orang yang

BAB I PENDAHULUAN. vitamin B12, yang kesemuanya berasal pada asupan yang tidak adekuat. Dari

Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Anemia

BAB 1 PENDAHULUAN. Angka Kematian Ibu (AKI) mengacu pada jumlah kematian ibu yang terkait

BAB I PENDAHULUAN. Dalam rangka mencapai Indonesia Sehat dilakukan. pembangunan di bidang kesehatan yang bertujuan untuk meningkatkan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. dibandingkan negara-negara ASEAN lainnya seperti Thailand, Malaysia

KARYA TULIS ILMIAH. Karya Tulis Ilmiah ini diajukan untuk memenuhi persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya Kebidanan

BAB I PENDAHULUAN. defisiensi besi, etiologi anemia defisiensi besi pada kehamilan yaitu hemodilusi. 1

HUBUNGAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN KEPATUHAN KONSUMSI TABLET FE PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI PUSKESMAS WIROBRAJAN KOTA YOGYAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. Anemia gizi besi pada ibu hamil masih merupakan salah satu masalah

BAB I PENDAHULUAN. Angka Kematian Ibu (AKI) menjadi salah satu indikator penting. dalam menentukan derajat kesehatan masyatakat.

BAB I PENDAHULUAN. Ketidak cukupan asupan makanan, misalnya karena mual dan muntah atau kurang

KEJADIAN ANEMIA DI UPTD PUSKESMAS SINDANGWANGI KABUPATEN MAJALENGKA TAHUN

BAB I PENDAHULUAN. sangat besar terhadap kualitas sumber daya manusia. Anemia pada ibu hamil

Agus Byna 1, Laurensia Yunita 2, Indah Ratna Sari * *Korespondensi Penulis, Telepon : ,

BAB I PENDAHULUAN. tahun Konsep pembangunan nasional harus berwawasan kesehatan, yaitu

BAB 1 PENDAHULUAN. kapasitas/kemampuan atau produktifitas kerja. Penyebab paling umum dari anemia

HUBUNGAN KEPATUHAN MINUM TABLET FE PADA IBU PRIMIGRAVIDA DENGAN KEJADIAN ANEMIA DI PUSKESMAS TEGALREJO TAHUN 2016

BAB I PENDAHULUAN. dan Afrika. Menurut World Health Organization (dalam Briawan, 2013), anemia

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN STATUS PARITAS DENGAN KETERATURAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE (ANC) PADA IBU HAMIL DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

BAB I PENDAHULUAN. atau konsentrasi hemoglobin dibawah nilai batas normal, akibatnya dapat

ARTIKEL GAMBARAN PERILAKU PENCEGAHAN ANEMIA PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PRINGAPUS KABUPATEN SEMARANG. OLEH : PUTRI WIDYASTUTI a022

TINGKAT PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG KEKURANGAN ENERGI KRONIK (KEK) DI PUSKESMAS KEDUNG MUNDU KECAMATAN TEMBALANG KOTA SEMARANG

BAB I PENDAHULUAN. emosional yang sangat besar bagi setiap wanita (Rusli, 2011). Kehamilan dan

Petunjuk : Dibawah ini terdapat beberapa pertanyaan dengan 4 item jawaban. Berikan tanda (X ) pada salah satu jawaban yang paling benar.

BAB I PENDAHULUAN. merupakan salah satu indikator keberhasilan layanan kesehatan di suatu

BAB I PENDAHULUAN. menilai derajat kesehatan. Kematian Ibu dapat digunakan dalam pemantauan

Serambi Akademica, Vol. II, No. 2, November 2014 ISSN :

BAB I PENDAHULUAN. mewujudkan Indonesia sehat 2010 adalah menerapkan pembangunan nasional

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Menurut World Health Organization (WHO) (2008), angka prevalensi anemia

BAB I PENDAHULUAN. 2012, angka kematian ibu di Indonesia masih sangat tinggi yaitu 359 per

BAB I PENDAHULUAN. ditentukan dalam tujuan pembangunan Millenium Development Goals

PENGARUH PENYULUHAN TERHADAP PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER I TENTANG TABLET FE (STUDI DI PUSKESMAS BANGETAYU SEMARANG TAHUN 2013)

BAB I PENDAHULUAN. akibat dari berbagai perubahan anatomik serta fisiologik yang terjadi dalam

BAB I PENDAHULUAN. kehamilan. Dalam periode kehamilan ini ibu membutuhkan asupan makanan sumber energi

FAKTOR-FAKTOR PREDISPOSISI TERJADINYA ANEMIA PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI PUSKESMAS JETIS I BANTUL DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TAHUN 2013

BAB I PENDAHULUAN. dihitung dari hari pertama haid terakhir. (Prawirohardjo, 2008, p. 89).

FAKTOR FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KADAR HB IBU HAMIL DI PUSKESMAS KECAMATAN SENEN TAHUN Nur Romdhona Putri Nabella.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Kesehatan mempunyai arti yang sangat penting bagi manusia, karena

1998, WHO telah merekomendasikan penambahan suplemen asam folat sebesar 400 µg (0,4 mg) per hari bagi ibu hamil untuk mencegah kelainanan tabung

BAB. I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. diperlukan dalam sintesa hemoglobin. Mengkonsumsi tablet Fe sangat

BAB I PENDAHULUAN. berlangsung dengan baik, bayi tumbuh sehat sesuai yang diharapkan dan

PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG ANEMIA DI PUSKESMAS CEMPAKA BANJARBARU TAHUN 2013

FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN IBU HAMIL MENGKONSUMSI TABLET FE DI PUSKESMAS SIMO BOYOLALI

GAMBARAN KEJADIAN ANEMIA BERDASARKAN KARAKTERISTIK PADA IBU HAMIL DI BPM NENENG MAHFUZAH, S.Si.T.,M.,M.Kes BANJARMASIN

BAB 1 : PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah gizi di Indonesia masih didominasi oleh masalah Kurang Energi

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

KONSELING GIZI IBU HAMIL OLEH TENAGA KESEHATAN (BIDAN, PETUGAS GIZI) TERHADAP KEJADIAN ANEMIA DI PUSKESMAS JOGONALAN I

GLOBAL HEALTH SCIENCE, Volume 2 Issue 1, Maret 2017 ISSN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUNJUNGAN K4 DI PUSKESMAS BAQA KOTA SAMARINDA TAHUN 2016

BAB 1 PENDAHULUAN. untuk mencapai tujuan pembangunan kesehatan yaitu meningkatnya kesadaran,

Volume 2 / Nomor 2 / November 2015 ISSN :

Sri Wahyuni, Endang Wahyuningsih ABSTRAK

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. kesehatan yang memberi pelayanan antenatal untuk mendapatkan pemeriksaan

BAB I PENDAHULUAN. kehamilan persalinan dan nifas setiap tahunnya, sebanyak 99% ditentukan dalam tujuan yaitu meningkatkan kesehatan ibu.

BAB 1 PENDAHULUAN. Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJP-N) tahun

BAB 1 PENDAHULUAN. Masalah gizi dan pangan merupakan masalah yang mendasar karena secara

Oleh : Aat Agustini ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

Pengaruh Promosi Kesehatan Tentang Tanda Bahaya Kehamilan Terhadap Pengetahuan Ibu Hamil Di Puskesmas Amurang Kabupaten Minahasa Selatan

BAB I PENDAHULUAN. Kehamilan merupakan permulaan suatu kehidupan baru. pertumbuhan janin pada seorang ibu. Ibu hamil merupakan salah satu

HUBUNGAN STATUS GIZI IBU HAMIL DENGAN KEJADIAN BERAT BADAN LAHIR RENDAH (BBLR) DI RSUD DR WAHIDIN SUDIROHUSODO KOTA MOJOKERTO

BAB I PENDAHULUAN. pada ibu hamil disebut potensial danger to mother and child (potensial

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu indikator pembangunan kesehatan adalah melihat perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. sering ditemukan dan merupakan masalah gizi utama di Indonesia

FAKTOR FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI PUSKESMAS KECAMATAN CURUG TANGERANG

BAB VII PENUTUP. 1. Lebih dari separuh ibu hamil di wilayah kerja puskesmas Sikijang mengalami anemia.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Kehamilan merupakan suatu proses yang dialami oleh seluruh wanita

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. berada dalam rahim (uterus) mulai dari konsepsi saat bertemunya sel telur

BAB I. sel darah normal pada kehamilan. (Varney,2007,p.623) sampai 89% dengan menetapkan kadar Hb 11gr% sebagai dasarnya.

BAB I PENDAHULUAN. penentu status kesejahteraan negara. Hal tersebut dikarenakan Angka Kematian

BAB I PENDAHULUAN. dapat terwujud (Kemenkes, 2010). indikator kesehatan dari derajat kesehatan suatu bangsa, dimana kemajuan

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang. Indonesia memiliki Angka Kematian Ibu (AKI) yang. tertinggi bila dibandingkan dengan negara-negara ASEAN

BAB 1 PENDAHULUAN. nutrisi yang cukup untuk dirinya sendiri maupun bagi janinnya. Maka bagi

BAB I PENDAHULUAN. millenium (MDG s) nomor 5 yaitu mengenai kesehatan ibu. Adapun yang menjadi

BAB 1 PENDAHULUAN. postpartum adalah masa yang dimulai dari tanda akhir periode intrapartum

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER II TENTANG FE DENGAN KEPATUHAN MINUM TABLET Fe DI DESA MOJOKARANG KECAMATAN DLANGGU MOJOKERTO

BAB I PENDAHULUAN. spermatozoa dan ovum kemudian dilanjutkan dengan nidasi atau implantasi.

HUBUNGAN KEPATUHAN KONSUMSI TABLET BESI

KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. hamil. Anemia pada ibu hamil yang disebut Potensial danger of mother and. intra partum maupun post partum (Manuaba, 2008).

BAB I PENDAHULUAN. proses selanjutnya. Proses kehamilan, persalinan, nifas dan bayi baru lahir

DETERMINAN PEMANFAATAN FASILITAS KESEHATAN OLEH IBU HAMIL

Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Intra Uterine Fetal Death (IUFD)

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Kehamilan merupakan proses yang membahagiakan yang

Transkripsi:

ASOSIASI PERILAKU IBU HAMIL TRIMESTER III DALAM MEMINUM TABLET ZAT BESI DENGAN KEJADIAN ANEMIA GIZI BESI DI PUSKESMAS X TAHUN 2014 1 Progdi S1-Kesehatan Masyarakat FIKES UPN Veteran Jakarta Alamat korespondensi: apriningsih@gmail.com Apriningsih 1 ABSTRAK Berdasarkan Riskesdas 2013, anemia gizi besi pada ibu hamil masih merupakan salah satu masalah kesehatan masyarakat di Indonesia karena prevalensinya cukup tinggi sekitar 37,1%. Penyebab utama anemia adalah kekurangan zat besi. pada saat kehamilan dapat menyebabkan gangguan kesehatan pada saat kehamilan atau saat persalinan. dapat mempengaruhi produktivitas dan aktivitas penderitanya, bahkan merupakan salah satu penyebab kematian ibu. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan karakteristik ibu (usia, pendidikan, paritas, pekerjaan), pengetahuan, sikap dan praktek ibu hamil berkaitan dengan kejadian anemia pada ibu hamil yang berkunjung ke Puskesmas X pada bulan Juli 2014. Jenis penelitian yang dilakukan adalah survei deskriftif analitik.populasinya adalah seluruh ibu hamil trisemester III yang berkunjung ke Puskesmas X, Kota Depok pada bulan Juli 2014. Berdasarkan hasil uji statistik didapatkan variabel yang berhubungan dengan kejadian anemia gizi besi pada ibu hamil trisemester III di Puskesmas X Kota Depok adalah usia, pendidikan, pengetahuan dan praktek mengkonsumsi zat besi sedangkan variabel yang tidak berhubungan dengan kejadian anemia gizi besi pada ibu hamil trisemester III adalah pekerjaan, paritas dan sikap ibu hamil. Kata kunci : Kejadian gizi besi Pendahuluan Angka Kematian Ibu (AKI) merupakan salah satu indikator keberhasilan layanan kesehatan di suatu negara. Berdasarkan data Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia (SDKI) tahun 20 Angka Kematian Ibu (AKI) mencapai 359/0.000 kelahiran hidup, melonjak dari SDKI tahun 2007 sebesar 228/0.000 kelahiran hidup. Beberapa faktor penyebab langsung kematian ibu di Indonesia masih didominasi oleh perdarahan, ekslampsia, abortus dan infeksi 1. Perdarahan adalah keluarnya cairan darah dari pembuluh darah akibat pembuluh darah mengalami perobekan.kematian Ibu akibat perdarahan sering terjadi karena terdapat penyakit anemia yang merupakan predisposisi terjadinya perdarahan hebat dan selanjutnya dapat menyebabkan kematian 2. Paling sedikit satu diantara dua kematian ibu di negara berkembang disebabkan oleh anemia defisiensi besi 3. Berdasarkan data Riskesdas 2013, terdapat 37,1% ibu hamil mengalami anemia gizi besi dengan proporsi yang hampir sama antara kawasan daerah perkotaan (36,4%) dan pedesaan (37,8%) 4. Ibu hamil trisemester III berisiko terkena anemia gizi besi karena pada saat itu janin sedang menimbun cadangan zat besi untuk dirinya dalam rangka persediaan setelah lahir 5. Penelitian Purnamasari (2002) menemukan bahwa 74,37% ibu hamil yang mengalami anemia 84% di derita oleh ibu hamil trisemester III 6. Berdasarkan penelitian Handayani (20) diungkapkan faktor-faktor yang berhubungan dengan anemia pada ibu hamil adalah faktor umur dan pendidikan ibu 7. Hasil penelitian Nasution (2005) dalam Harahap (2011) prevalensi anemia terdapat pada kelompok ibu dengan paritas lebih dari 3 orang sebesar 36,13% 8. Menurut Fatimah (2007) pekerjaan Ibu juga berhubungan dengan status anemia ibu hamil 9. Untuk menangani masalah anemia zat besi pada ibu hamil, pemerintah melalui Departemen Kesehatan RI sejak tahun 1970 telah melaksanakan program pemberian tablet zat besi pada ibu hamil di Puskesmas dan Posyandu secara gratis dengan mendistribusikan tablet zat besi yang berisi 200 mgfero dan 0,25 mgasam folat (setara dengan 60 mg zat besi dan 0,25 asam folat). Tablet zat besi mulai diberikan pada trisemester II 30 tablet dan 60 tablet pada trisemester III. Setiap ibu hamil dianjurkan minum tablet zat besi dengan dosis satu tablet setiap hari selama masa kehamilan sampai 40 hari setelah masa kehamilan. Tablet zat besi sebagai suplementasi yang diberikan pada ibu hamil menurut aturan harus dikonsumsi setiap hari. Namun karena berbagai alasan diantaranya tingkat pengetahuan, sikap dan praktek ibu hamil yang kurang baik maka tablet zat besi tidak diminum sesuai anjuran yang diberikan oleh petugas kesehatan. 1

Puskesmas X adalah Puskesmas kecamatan yang berada di wilayah kota Depok. Berdasarkan studi awal yang dilakukan di tempat tersebut banyak ibu hamil yang tidak mengetahui manfaat tablet zat besi dan tidak meminumnya karena dengan alasan tablet zat besi membuat mual dan keliru dalam praktek mengkonsumsinya seperti meminum 3 tablet setiap harinya.oleh karenanya penelitian ini ingin mengungkapkan perilaku ibu hamil dalam mengkonsumsi tablet zat besi dan kaitannya dengan kejadian anemia paada ibu hamil trisemester III di Puskesmas X, Kota Depok Tahun 2014. Metodologi Penelitian Desain penelitian ini adalah deskriptif analitik dengan pendekatan cross sectional. Sampel yang digunakan adalah seluruh populasi ibu hamil trisemester III sebanyak 88 orang. Mayoritas ibu hamil trisemester III di UPT Puskesmas X Kota Depok tidak mengalami anemia (72,7%), namun demikian terdapat 27,3% ibu hamil trisemester III yang mengalami anemia. Mayoritas responden memiliki karakteristik berusia antara 20 hingga 34 tahun, berpendidikan tinggi, memiliki anak kurang dari 3 anak dan tidak bekerja. Sebagian besar ibu hamil trisemester III di Puskesmas X Mas Kota Depok memiliki tingkat pengetahuan yang baik tentang pentingnya mengkonsumsi zat gizi besi dalam kehamilan, memiliki sikap yang baik dan mempraktekkan dengan baik perilaku konsumsi zat gizi besi selama kehamilannya. Tabel 1 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Status di Puskesmas X Kota Depok Tahun 2014 Status Frekuensi Tidak N % 27,3 72,7 Tabel 2. Distribusi Frekuensi Karakteristik Ibu Hamil Trisemester III di Puskesmas Pancoran Mas Kota Depok Tahun 2014 Frekuensi N % Usia Ibu <20 dan 35 tahun 20-34 tahun Pendidikan Paritas <3 anak 3 anak Status pekerjaan Tidak Bekerja Bekerja Tingkat Pengetahuan Responden Sikap Responden Praktek Mengkonsumsi Tablet Zat besi 26 62 76 27 26,1 73,9 29,5 70,5 86,4 13,6 73,9 26,1 27,3 72,7 30,7 69,3 Berdasarkan hasil uji statistik antara variabel independen dengan variabel dependen didapatkan bahwa variabel yang memiliki asosiasi signifikan secara statistik dengan kejadian anemia pada ibu hamil trisemester III adalah variable usia ibu, tingkat pendidikan, paritas, tingkat pengetahuan dan praktek ibu hamil dalam mengkonsumsi zat gizi besi. Pembahasan Mayoritas (73,9%) Ibu hamil trisemester III di Puskesmas X Kota Depok berada pada usia yang optimal untuk kehamilan dan persalinan yaitu usia 20-34 tahun, hanya sebagian kecil (26,1%) yang berada pada usia risiko tinggi untuk kehamilan dan persalinan. Walaupun hanya sebagian kecil ibu-ibu hamil tersebut harus tetap mendapatkan perhatian khusus dari petugas pelayanan kesehatan setempat utamanya petugas di bagian Kesehatan Ibu dan Anak. Sebagian besar ibu hamil trisemester III di Puskesmas X Kota Depok memiliki pendidikan diatas SMA hingga Perguruan tinggi yaitu sebanyak 70,5%. Hal ini baik karena pendidikan merupakan hal penting yang dapat mempengaruhi pola pikir seseorang termasuk 2

dalam tindakan seseorang dalam mengonsumsi tablet gizi zat besi 11. Mayoritas ibu hamil trisemester III di Puskesmas X Kota Depok tidak bekerja (73,9%) dan hanya mengandalkan pendapatan dari suami sebagai kepala keluarga. Hal ini erat kaitannya dengan pendapatan yang dikeluarkan untuk memenuhi kebutuhan keluarga. Ibu yang tidak bekerja cenderung tidak memiliki banyak kegiatan dibanding ibu yang bekerja sehingga dapat secara rutin memeriksakan kondisi kehamilannya ke bidan atau petugas kesehatan. Penelitian ini menemukan bahwa sebagian besar ibu hamil trisemester III di Puskesmas X Kota Depok memiliki paritas kurang dari 3 anak (86,4%). Kondisi ini merupakan paritas paling aman ditinjau dari sudut penyebab kematian maternal. Paritas lebih dari 3 berisiko lebih tinggi terhadap kejadian kematian maternal dan bayi 13. Mayoritas ibu hamil trisemester III di Puskesmas X Kota Depok berpengetahuan baik (68,2%), memiliki sikap yang baik (72,7%) dan melakukan praktik yang baik dalam mengkonsumsi tablet zat gizi besi (69,3%). Berdasarkan hasil penelitian didapatkan bahwa mayoritas responden tidak mengalami anemia yaitu sebesar 72,3%. Data ini cukup bagus karena mengingat anemia merupakan salah satu faktor predisposisi kejadian perdarahan yang menjadi salahsatu penyebab kematian ibu hamil. Masih ditemukannya kejadian anemia pada ibu hamil sebesar 27,3% merupakan indikator bahwa kesehatan ibu hamil belum optimal. Berdasarkan hasil uji statistik bivariat antara variabel independen dengan variabel dependen didapatkan bahwa variabel yang memiliki asosiasi signifikan secara statistik dengan kejadian anemia pada ibu hamil trisemester III adalah variabel usia ibu, tingkat pendidikan, paritas, tingkat pengetahuan dan praktek ibu hamil dalam mengkonsumsi zat gizi besi. Kelompok Ibu hamil trisemester III yang berada pada kelompok usia berisiko (>20tahun dan <35tahun) yang mengalami anemia lebih banyak jumlahnya dibandingkan kelompok ibu hamil trisemester III yang berada pada kelompok usia tidak berisiko (20-34 tahun). Hal ini disebabkan ibu hamil yang berusia kurang dari 20 tahun masih membutuhkan zat besi untuk perkembangan dirinya, apalagi ketika dia hamil dia harus membagi zat besi yang ada di dalam tubuhnya untuk janin yang dikandung dalam dirinya apalagi ketika ibu memasuki kehamilan dengan cadangan zat besi minimal akan sangat berisiko terkena anemia. Sementara itu Ibu hamil yang berumur lebih dari 35 tahun memiliki organ reproduksi yang kurang dapat berfungsi dengan baik. Kemampuan usus halus pada saat ibu hamil pada kelompok umur reproduksi tidak sehat kurang dapat mengabsorbsi zat besi yang terkandung dalam makanan sehingga kurang mampu mensupply darah secara cukup ke plasenta sehingga mengakibatkan terjadinya anemia saat kehamilan 14. Hasil penelitian ini sejalan dengan hasil penelitian Nina (20) di Kalsel, bahwa ada hubungan bermakna antara pendidikan ibu dengan status anemia gizi besi, dan penelitian Imah (2007) di Jawa Barat yang menyatakan bahwa ada hubungan bermakna antara pendidikan ibu hamil dengan anemia gizi besi. Semakin tinggi pendidikan seseorang, semakin mudah menerima informasi sehingga banyak pula pengetahuan yang dimiliki. Sebaliknya pengetahuan dan pendidikan yang kurang akan menghambat perkembangan sikap seseorang terhadap nilai-nilai yang diperkenalkan. Pendidikan merupakan salahsatu kebutuhan dasar manusia yang sangat diperlukan untuk mengembangkan diri, semakin rendah tingkat pendidikan semakin sulit menerima serta mengembangkan pengetahuan dan teknologi yang dapat menyebabkan kurangnya produktivitas dan kesejahteraan keluarga 14. Ada kecenderungan bahwa ibu hamil yang berpendidikan dasar lebih banyak yang mengalami anemia dibandingkan ibu hamil yang berpendidikan tinggi. Hal ini menunjukkan bahwa semakin tinggi tingkat pendidikan ibu hamil maka semakin sedikit ibu hamil yang menderita anemia. Ibu hamil yang berpendidikan tinggi lebih mampu berperilaku baik untuk mencegah terjadinya anemia dibanding ibu hamil yang berpendidikan rendah. Melalui pendidikan, setiap ibu hamil dapat melatih daya pikir sehingga memudahkan dalam memecahkan masalah yang dihadapi 14. Variabel lain yang berhubungan dengan kejadian anemia pada ibu hamil trisemester III Puskesmas X Kota Depok adalah tingkat pengetahuan, hal ini sejalan dengan penelitian Budiarti (2009) di Puskesmas Mangkang Semarang yang menyatakan ada hubungan antara pengetahuan ibu hamil dengan status anemia gizi besi. Pengetahuan diperoleh setelah orang melakukan penginderaan terhadap suatu obyek tertentu.penginderaan terjadi melalui panca indera manusia yaitu indera penglihatan, pendengaran, penciuman, rasa dan raba. Sebagian besar pengetahuan manusia diperoleh melalui mata dan telinga. Pengetahuan merupakan faktor yang sangat penting untuk terbentuknya perilaku seseorang. Pengetahuan merupakan salah satu faktor yang menstimulasi atau merangsang terwujudnya suatu perilaku kesehatan. Apabila ibu hamil mengetahui dan memahami manfaat tablet zat besi akan membuat ibu menyadari bahwa tablet zat besi merupakan salahsatu cara untuk mengurangi anemia gizi besi. Sehingga dapat terhindar dari berbagai faktor risiko terjadinya anemia kehamilan 14. Praktek mengkonsumsi tablet zat gizi besi berhubungan secara signifikan dengan kejadian anemia pada ibu hamil trisemester III di Puskesmas X Kota Depok. Praktek yang benar dalam mengkonsumsi tablet zat gizi besi adalah mengkonsumsi tablet zat besi sebanyak 1 (satu) tablet setiap hari karena bila lebih dari 3

dosis yang dianjurkan akan membuat ibu hamil mengalami diare, konstipasi, mual, nyeri dada seperti terbakar dan nyeri abdomen. Mengkonsumsi tablet zat gizi besi juga harus menggunakan air putih tidak boleh menggunakan air teh atau susu karena di dalam teh mengandung zat tanin yang menghambat penyerapan dari tablet zat besi sehingga efek tablet zat besi tersebut tidak akan maksimal. Tabel 3 Asosiasi Antara Variabel Independen dengan Kejadian pada Ibu Hamil Trisemester III di Puskesmas X Kota Depok Tahun 2014 Variabel Independen Status Total P-Value Tidak Usia Ibu <20tahun dan >35tahun 20-34 tahun Tingkat pendidikan Paritas Ibu Hamil <3 anak 3 anak Status Pekerjaan Ibu Hamil Tidak Bekerja Bekerja Tingkat Pengetahuan Ibu Hamil Sikap Ibu Hamil Praktek Ibu Hamil Meminum Tablet Zat Gizi Besi N % N % N 13 11 14 9 17 7 8 9 14 56,5,9 53,8,1 19,7 75,0 26,2 30,4 57,1 13,3 37,5,4 51,9,4 54 52 3 48 52 49 13 51 43,5 83,1 46,2 83,9 80,3 25,0 48 42,9 86,7 62,5 76,6 48,1 83,6 26 62 76 28 60 27 0,000 0,787 0,000 0,282 Kesimpulan Mayoritas usia Ibu hamil semester III di Puskesmas X Kota Depok berada pada kelompok usia optimal untuk hamil dan persalinan yaitu 20-34 tahun, dengan pendidikan terbanyak ada pada kelompok pendidikan SMA dan perguruan tinggi. Paritas responden dengan frekuensi terbanyak ada pada kelompok paritas lebih dari 3 anak dan sebagian besar tidak bekerja. Tingkat pengetahuan dan sikap responden sebagian besar tinggi dan melakukan praktek yang baik terkait perilaku mengkonsumsi tablet zat gizi besi. Sebagian besar ibu hamil trisemester III di Puskesmas X Kota Depok tidak mengalami anemia, namun demikian masih ditemukan sebanyak 27,3% ibu hamil yang menderita anemia pada semester III. Berdasarkan hail uji statistik variabel yang berhubungan dengan kejadian anemia pada ibu hamil trisemester III di Puskesmas X Kota Depok adalah usia ibu hamil,tingkat pendidikan, paritas, tingkat pengetahuan dan paktek mengkonsumsi tablet zat besi. Bagi ibu hamil agar terus meningkatkan pengetahuan, sikap dan tindakan yang baik dalam mengkonsumsi tablet zat gizi besi melalui sarana informasi seperti televisi, majalah, atau buku KIA. Pengetahuan juga bisa didapatkan melalui petugas kesehatan pada saat pemeriksaan kehamilan.melakukan pemeriksaan kehamilan sedini mungkin untuk mendapatkan informasi dan pelayanan terkait dengan status kehamilan sehingga dapat diketahui bila terjadi permasalahan dalam kehamilannya seperti anemia gizi besi. Ibu hamil juga disarankan untuk mengkonsumsi tablet zat besi yang diberikan petugas kesehatan secara teratur sesuai petunjuk satu tablet setiap hari selama kehamilan. Untuk Puskesmas X Kota Depok agar secara berkesinambungan memberikan layanan konseling dan informasi tentang tablet zat besi dan bahaya anemia gizi besi kepada ibu hamil pada saat pemeriksaan kehamilan. Selain itu juga memberikan pelatihan kepada bidan dan kader kesehatan tentang pengetahuan anemia gizi besi sehingga dapat menyegarkan ingatan pengetahuan yang telah dimiliki sehingga dapat memberikan informasi dengan baik kepada masyarakat utamanya kepada ibu hamil dan keluarganya. Disarankan juga agar melakukan skrining terhadap ibu hamil di wilayah kerja Puskesmas X Kota Depok sehingga cakupan ibu hamil yang melakukan pemeriksaan kehamilan meningkat dan dapat mendeteksi kejadian anemia sedini mungkin. 4

Ucapan terimakasih Penulis mengucapkan terimakasih kepada Puskesmas X Kota Depok yang telah memberikan ijin melakukan penelitian, kepada Michael yang telah melakukan pengambilan dan pengolahan data penelitian. Daftar Pustaka 1. BKKBN, 2013. Survei demografi dan Kesehatan Indonesia. Jakarta BKKBN. 2. Sembiring, Rinawati. 20. Hubungan Dalam Kehamilan Dengan Kejadian Perdarahan Post Partum di RSUP H Adam Malik Medan:Jurnal Mutiara Indonesia 3. Zaterti, 2011. Hubungan Pengetahuan Ibu hamil trisemester III tentang Dengan kepatuhan mengkonsumsi tablet zat besi di wilayah kerja Puskesmas 2011.Jakarta. Skripsi Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta. 4. Kemenkes RI. 2013. Laporan Nasional Riskesdas, 2013.Kemenkes Republik Indonesia.Jakarta 5. Surinati, Idewa Ayu.2011. Perbedaan berat badan lahir dan berat plasenta lahir pada ibu hamil aterm dengan anemia dan tidak anemia.bali.skripsi Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Udayana. 6. Hidayat, Ika. 2009. Hubungan Frekuensi Antenatalcare Dengan Kejadian Pada Ibu Hamil Trisemster III di Puskesmas Mangkang kota Semarang 2009.Semarang.Skripsi FKM UNIMUS 7. Handayani, Sri Kumala. 20. Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Pada Ibu Hamil Trisemester III di Wilayah Kota Banjar Baru Kalsel.Skripsi Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia 8. Harahap, Juraida. 2011. Pengaruh ketimpangan gender dalam Keluarga dan Karakteristik Ibu terhadap dalam kehamilan di Wilayah kerja Puskesmas Rumbio Jaya kabupaten Kampar.Medan.Skripsi FKM USU 9. Fatimah. 2007. Hubungan Antara Tingkat Pendidikan dan Pekerjaan Ibu dengan Kejadian pada Ibu hamil di Puskesmas Dempo Palembang tahun 2007.Palembang. Sudiyati. 2011. Analisis Perbedaan kepatuhan Ibu hamil dalam mengkonsumsi Tablet Besi berdasarkan Penggunaan kartu Monitor tablet besi di Puskesmas Sukmajaya Kota Depok 2011. Semarang.UNDIP 11. Handayani, Nur. 2011. Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Pada Ibu Hamil Trisemester III di Puskesmas Kramat Jati Jakarta Timur Tahun 2011.Skripsi Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia. Prasetyo. 2006. Faktor-faktor Yang berhubungan dengan Gizi besi di Puskesmas Tegal Timur.Skripsi Fakultas Kesehatan Masyarat Universitas Indonesia 13. Rochjati, Pudji. 2003. Skrining Antenatal Pada Ibu Hamil. Surabaya. Airlangga Universitas Press 14. Purbadewi, Lindung dan Ulvie, Yuliana Noor Setiawati. 2013. Hubungan Antara Tingkat Pengetahuan Tentang Dengan Kejadian Pada Ibu Hamil. Jurnal Gizi Universitas Muhammadiyah Semarang. April 2013, Vol 2, Nomor 1 //http.jurnal.unimus.ac.id. Nursalam. 2008. Konsep dan Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan.Jakarta.Salemba.medika. Budiarti, Milani. 2009. Hubungan Pengetahuan Ibu Hamil Trimester III Tentang Zat Besi dengan Kejadian Anemi di Puskesmas Mangkang Kota Semarang.Karya Tulis Ilmiah. Universitas Muhammadiyah Semarang 17. Notoatmodjo, Soekidjo. 20. Promosi Kesehatan Teori dan Aplikasi.Jakarta.PT.Rineka Cipta 5