Pengenalan Algoritma & Pemrograman

dokumen-dokumen yang mirip
Algoritma Pemrograman I

ALGORITMA & PEMROGRAMAN

1. Algoritma & Pemrograman

Materi Pelajaran : Algoritma Pemrograman. Siswa memahami tentang dasar dasar Algoritma Pemrograman

Alex Budiyanto.

Pengantar Sistem Komputer & Algoritma

@copyright by Emy PENGANTAR ALGORITMA & PROGRAM & PROGRAM PENGERTIAN ALGORITMA NOTASI UNTUK ALGORITMA

Algoritma dan Pemrograman. Pertemuan Ke-1 Pengantar Algoritma

Algoritma dan Diagram Alir (Flowchart)

BAB I PENGANTAR Pendahuluan Penyajian 1.1 Latar Belakang 1.2 Algoritma dan Struktur Data

PENGENALAN ALGORITMA & PEMROGRAMAN P E N G A N T A R T E K N O L O G I I N F O R M A S I ( T I F )

Pengenalan Algoritma

Pemrograman Komputer Oleh : Agus Priyan : Agus Priy t an o t, o M.Kom M.K

Algoritma Dan Pemrograman

Algoritma. Contoh Algoritma

Algoritma dan Struktur Data

PENULISAN ALGORITMA. Algoritma dan Pemrograman. Rajif Agung Yunmar, S.Kom, M.Cs.

Pengampu : Agus Priyanto, M.KOM

DASAR PEMROGRAMAN. IL/Fungsi1.doc/Pemrograman Fungsional - 8/21/03-1:02 PM 1

Pemrograman Komputer Oleh : Agus Priyan : Agus Priy t an o t, o M.Kom M.K

Implementasi OOP Pada Perangkat Lunak Pemrograman

ALGORITMA, PEMROGRAMAN DAN BAGAN ALIR. Pertemuan Ke-1

Algoritma & Flowchart

MATERI KULIAH ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN I (2 SKS)

Pengantar Algoritma Pemrograman. # Kusnawi, S.Kom, M.Eng#

PENGANTAR ALGORITMA. Brigida Arie Minartiningtyas, M.Kom

1: Pengertian Dasar Logika dan Algoritma STRUKTUR DASAR. Oleh: Imana Malia kondou, S.T.

BAB I Pengantar Algoritma dan Pemrograman

IT234 ALGORITMA DAN STRUKTUR DATA

MATERI KULIAH ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN I

Algoritma & Pemrograman #1. Antonius Rachmat C, S.Kom

BAB I Pendahuluan. 1.1 Konsep Algoritma

PENGULANGAN Bagian 1 : Notasi. Tim Pengajar KU1071 Sem

# ONE PENGANTAR ALGORITMA PEMROGRAMAN

Algoritma Pemrograman

Konstruksi Dasar Algoritma

Dasar Dasar Pemrograman. Fery Updi,S.Kom

Algoritma Pemrograman Fery Updi,M.Kom

PENDAHULUAN Paradigma Pemrograman

Algoritma & Pemrograman

Dasar Pemrograman. Nisa ul Hafidhoh

Pendahuluan. program

Algoritma & Struktur Data I. Mia Fitriawati, S.Kom,M.Kom. Tujuan Perkuliahan

POKOK BAHASAN - 1 ALGORITMA & PEMROGRAMAN

Algoritma Pemrograman 2C

MAKALAH ALGORITMA, PSEUDOCODE DAN FLOWCHART TENTANG YUFI EKO FIRMANSYAH 1 D3 IT B OLEH

MODUL PRAKTIKUM PERCABANGAN DAN PENGULANGAN

Algoritma adalah urutan langkah-langkah logis penyelesaian masalah yang disusun secara sistematis. What is Algorithm??

BAB I PENGANTAR ALGORITMA DAN PROGRAM

FLOWCHART - LANJUTAN

Algoritma & Flowchart. Brigida Arie Minartiningtyas, M.Kom

Algoritma & Pemrograman 1. Fery Updi,M.Kom

Tahap pengembangan program

Algoritma dan Pemrograman

Definisi Percabangan

PENYAJIAN ALGORITMA. a. Stuctured English b. Psedoucode

PEMROGRAMAN KOMPUTER DASAR. Kuliah ke-1

STRUKTUR DASAR ALGORITMA

ALGORITMA, PEMROGRAMAN DAN BAGAN ALIR

Pengenalan Pemrograman

7. Logika dan Algoritma Pemrograman

BAB I PENGANTAR ALGORITMA DAN PROGRAM

Aris Tri Jaka H. Algoritma dan Dasar Pemrograman

Algoritma dan Pemrograman. Pertemuan Ke-2 Dasar-dasar Algoritma

Algoritma Dan Pemrograman [algoritma, program, flowchart] Presented by Rijal Fadilah, S.Si

04/03/2013. Absensi : 10% UTS : 30% UAS : 40% Tugas & Kuis : 20% By: Vilia Eka Meyana, M.Kom Institute Bisnis dan Informatika Indonesia

BAHASA TINGKAT TINGGI

Struktur Data Review Algoritma, Pemrograman. Presented by Rijal Fadilah, S.Si

Pendahuluan. Algoritma

Algoritma Dan Pemrograman. Pengampu : Muhammad Zidny Naf an, Lc., S.Kom., M.Kom

PEMROGRAMAN DASAR ( PASCAL ) PERTEMUAN I

Algoritma & Pemrograman #1. Antonius Rachmat C, S.Kom, M.Cs

Tunggu. Bicara. Tutup. Stop

BAHASA PEMROGRAMAN. Merupakan prosedur/tata cara penulisan program.

Bab I Pengantar Ke Algoritma

Algoritma dan Pemrograman

Pengantar Algoritma & Flow Chart

Algoritma dan Struktur Data

ALGORITMA, FLOWCHART dan PSEUDO-CODE

PENDAHULUAN. Brigida Arie Minartiningtyas, M.Kom

Algoritma, Pseudo Code Flow Chart

Algoritma & Pemrograman #1

Dasar-dasar Algoritma Dan Representasi Algoritma. Pengampu : Muhammad Zidny Naf an, M.Kom

Bab 4 Perintah Perulangan

Perulangan Muh. Izzuddin Mahali, M.Cs. Pertemuan 3. Algoritma dan Struktur Data. PT. Elektronika FT UNY

Alih Kontrol dengan Flowchart

MODUL PRAKTIKUM ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN

Pertemuan 8 Pemrograman

PENGENALAN DASAR PEMROGRAMAN

ALGORITMA (KOMPUTER) : ATURAN PENULISAN DAN STRUKTUR DASARNYA

IF Algoritma & Pemrograman. Bab 1: Pengantar Algoritma. Oleh : Andri Heryandi, M.T. Universitas Komputer Indonesia

Contoh algoritma 1. Ada 2 buah gelas. Satu berisi teh dan satunya lagi berisi kopi. Bagaimana caranya menukar isi masing-masing gelas?

1. Laporan Akhir 1. Menentukan Nilai Besar atau Nilai Kecil. Program yang di masukkan adalah :

Start. Baris Program. Baris Program. Baris Program. Selesai. Contoh Program Struktur berurutan menghitung luas empat persegi panjang

Bahasa Pemograman Modul XI

Algoritma dan Pemrograman 2C. Logika Proporsional YUDI ADHA. ST. MMSI

MATA KULIAH : LOGIKA DAN ALGORITMA

MATERI TIK KELAS 5 SEMESTER 1 SD KATOLIK SANTA MARIA MAGELANG

Algoritma,Flowchart, Konsep

Algoritma & Struktur Data. Eko Puji Widiyanto, ST

Transkripsi:

Pengenalan Algoritma & Pemrograman I Gusti Agung Made Wirautama, S.Kom Agenda ALGORITMA PEMROGRAMAN BAHASA PEMROGRAMAN Definisi Algoritma Algoritma adalah urutan langkahlangkah logis penyeselaian masalah yang disusun secara sistematis dan logis. Kata logis merupakan kata kunci dalam algoritma. Langkah-langkah dalam algoritma harus dapat ditentukan bernilai benar atau salah. 1

Algoritma Dalam Kehidupan Algoritma adalah jantung ilmu komputer atau informatika. Banyak cabang ilmu komputer yang diacu dalam terminologi algoritma. Namun algoritma juga digunakan dalam kehidupan sehari-hari, contohnya resep makanan. Di dalam resep makanan terdapat langkah-langkah yang merupakan algoritma. Selain itu masih banyak contoh algoritma yang lain. PEMROGRAMAN Algoritma Flowchart Pemrograman Bahasa Pemrograman??????? Masalah Paradigma Pemrograman Prosedural atau Imperatif Fungsional Deklaratif, Prediktif atau Lojik Object Oriented 2

Bahasa Pemrograman Untuk melaksanakan suatu algoritma diperlukan suatu bahasa pemrograman. Prosedural: Algol, Pascal, Fortran, Basic, Cobol, C Fungsional: LOGO, APL, LISP Deklaratif: Prolog Object Oriented Murni: Smalltalk, Eifel Notasi algoritma dapat diterjemahkan kedalam bahasa pemrograman apapun, dengan kata lain notasi algoritma bersifat independen. Belajar Memprogram Belajar Bahasa Pemrograman Belajar Memprogram Belajar tentang strategi pemecahan masalah, metodologi, dan sistematika pemecahan masalah tersebut kemudian menuangkannya dalam suatu notasi yang disepakati bersama. Beberapa masalah akan cocok kalau diselesaikan dengan suatu paradigma tertentu. Lebih Bersifat pemahaman persoalan, analisis, sintesis 3

Belajar Bahasa Pemrograman Belajar memakai suatu bahasa, aturan sintaks (tata bahasa) setiap instruksi yang ada dan tata cara pengoperasian kompilator bahasa yang bersangkutan pada mesin tertentu. Proses Memprogram Proses yang memerlukan kepakaran, proses koding lebih merupakan proses semi otomatik dengan aturan pengkodean. Hasil Pemrograman Hasil akhir konkrit dalam bentuk program yang ditulis dan dieksekusi dalam bahasa X. Hasil pemrogram: program dengan rancangan yang baik (metodologis, sistematis) yg dapat dieksekusi oleh mesin, berfungsi dengan benar, sanggup melayani segala kemungkinan masukan, dan didukung dengan adanya dokumentasi. 4

Pengajaran pemrograman: membentuk DESAINER Pengajaran bahasa pemrograman: membentuk CODER (judu kode) Flowchart Suatu flowchart adalah suatu representasi secara diagram yang mengilustrasikan urutan dari operasi yang dilakukan untuk mendapatkan suatu hasil. Dengan kata lain, flowchart membantu kita untuk mengerti dan melihat bentuk algoritma dengan menampilkan algoritma dalam simbol-simbol gambar. Start / End Proses Input / Output Percabangan Koneksi dua bagian flowchart Garis Alir Gambar 1.1 5

Flowchart Dalam menggambar flowchart, digunakan simbol tertentu seperti diatas. Contoh berikut bisa digunakan untuk lebih mengerti perbedaan kegunaan simbol-simbol tersebut. Misal kita ingin mencari jumlah dari 2 buah bilangan, maka flowchart-nya adalah sebagai berikut : Start Masukkan A dan B C = A + B Tampilkan C End Gambar 1.2 Flowchart Contoh lain, misalkan kita ingin mengetahui apakah sebuah bilangan ganjil atau genap. Untuk itu kita harus membuat flowchart seperti ini : 6

Start Masukkan A Bagi A dengan 2 ya Apakah sisa hasil bagi = 0? tidak Genap Ganjil End Gambar 1.3 adalah urutan baris algoritma seperti kode pemrograman dan tidak memiliki sintak yang baku. lebih umum digunakan oleh programmer yang berpengalaman. Akan tetapi, flowchart lebih mudah dimengerti oleh programmer pemula. Pseudo code sangat mudah diimplementasikan ke dalam kode program dibandingkan dengan flowchart. Kita bisa bebas menulis pseudo code selama itu mudah dimengerti bagi orang lain. Tetapi disarankan untuk menggunakan keyword yang umum digunakan seperti : if, then, else, while, do, repeat, for, dan lainnya. Dan ikuti gaya penulisan pemrograman seperti Pascal, C++, dll. Perhatikan kode dibawah ini : 7

1. Mulai 2. Masukkan sebuah angka 3. Masukkan sebuah angka dan tampilkan 4. Ambil angka yang sebelumnya dan tampilkan 5. Selesai Walaupun pseudo code diatas masih bisa dimengerti tetapi ada beberapa statemen yang ambigu. Dari baris kedua, kita tidak tahu kemana angka tersebut disimpan dan kita juga tidak tahu angka yang mana yang dimaksud untuk angka yang sebelumnya. Apakah angka yang pertama atau yang kedua. diatas dapat dimodifikasi menjadi seperti berikut : 1. Start 2. Masukkan A 3. Masukkan B, Tampilkan B 4. Tampilkan A 5. End 8

di atas lebih baik dibandingkan sebelumnya. Kita bisa dengan jelas melihat dimana angka disimpan dan angka yang mana yang ditampilkan. Sekarang kita akan mengubah flowchart pada gambar 1.2 1. Start 2. Masukkan A dan B 3. C = A + B 4. Tampilkan C 5. End Cobalah ubah flowchart pada gambar 1.3 menjadi pseudo code! 9