BAB I PENDAHULUAN. Menurut sejarah, sesudah Kerajaan Pajajaran pecah, mahkota birokrasi

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. buddayah, yaitu bentuk jamak dari buddhi yang berarti budi atau akal.

BAB I PENDAHULUAN. setiap etnis menebar diseluruh pelosok Negeri. Masing masing etnis tersebut

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara kesatuan yang memiliki keanekaragaman

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Nova Silvia, 2014

BAB I PENDAHULUAN LatarBelakang Eko Juliana Susanto, 2015

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Syafrida Eliani, 2013

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

2015 PEWARISAN NILAI-NILAI BUDAYA SUNDA PADA UPACARA ADAT NYANGKU DI KECAMATAN PANJALU KABUPATEN CIAMIS

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia adalah negara yang kaya akan keanekaragaman budaya. Terdiri

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN PENELITIAN YANG RELEVAN. Kebudayaan berasal dari bahasa Sansekerta yaitu buddhayah, ialah

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Nurul Kristiana, 2013

MATA KULIAH : ILMU BUDAYA DASAR PERANAN BUDAYA LOKAL MENDUKUNG KETAHANAN BUDAYA NASIONAL

BAB I PENDAHULUAN. Bima itu. Namun saat adat istiadat tersebut perlahan-lahan mulai memudar, dan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Prima Suci Lestari, 2013

BAB I PENDAHULUAN. kelompok atau lapisan sosial di dalam masyarakat. Kebudayaan ini merupakan suatu cara

BAB II URAIAN TEORITIS KEPARIWISATAAN. suci. Ritual menciptakan dan memelihara mitos, adat, sosial, dan agama, ritual

BAB I PENDAHULUAN. Moses, 2014 Keraton Ismahayana Landak Universitas Pendidikan Indonesia repository.upi.edu perpustakaan.upi.edu

BAB I PENDAHULUAN. Menurut Suzanne K. Langer (1998:2) menyatakan bahwa Kesenian adalah

I PENDAHULUAN. Manusia dan kebudayaan adalah dua hal yang tidak bisa dipisahkan. Keberadaan

BAB I PENDAHULUAN. Moyang terdahulu. sebagai mana dikemukakannya bahwa: c. Seni musik yang disebut gondang

BAB I PENDAHULUAN. A.Latar Belakang Masalah

2015 EKSISTENSI KESENIAN HADRO DI KECAMATAN BUNGBULANG KABUPATEN GARUT

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. menghawatirkan, baik dari segi penyajian, maupun kesempatan waktu dalam

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Asti Purnamasari, 2013

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan teknologi. Perkembangan teknologi mengakibatkan terjadinya

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Yunita, 2014

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

Kesenian merupakan salah satu bagian dari kebudayaan, karena. kesenian dan kekriyaan. Kesenian dan kebudayaan dapat mengalami

BAB I PENDAHULUAN. Ragam hias di Indonesia merupakan kesatuan dari pola pola ragam hias

BAB I PENDAHULUAN. dengan daerah lain menunjukan ciri khas dari daerah masing-masing.

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Yuyun Yuniati, 2013

BAB I PENDAHULUAN. Bangsa Indonesia memiliki banyak keanekaragaman kesenian dan budaya,

BAB I PENDAHULUAN. Busana tidak hanya terbatas pada pakaian yang dipakai sehari-hari seperti

BAB I PENDAHULUAN. Selo Soemardjan dalam Simanjuntak (2000:107) Menyatakan bahwa

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Berekspresi melalui kesenian merupakan salah satu aktivitas manusia yang

BAB I PENDAHULUAN. fenomena/gejala kian merenggangnya nilai-nilai kebersamaan, karena semakin suburnya

BAB I PENDAHULUAN. Keanekaragaman budaya inilah yang mampu membuat bangsa Indonesia

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara yang kaya keanekaragaman seni dan budaya.

I. PENDAHULUAN. yakni berbeda-beda tetapi tetap satu. Maknanya meskipun berbeda-beda namun

BAB I PENDAHULUAN. Kesenian merupakan segala hasil kreasi manusia yang mempunyai sifat

BAB I PENDAHULUAN. di Indonesia disatupadukan dari kebudayaan nasional dan kebudayaan. daerah. Kebudayaan nasional Indonesia merupakan puncak puncak

2015 KAJIAN NILAI-NILAI BUDAYA UPACARA ADAT NYANGKU DALAM KEHIDUPAN DI ERA MODERNISASI

2015 PERTUNJUKAN KESENIAN EBEG GRUP MUNCUL JAYA PADA ACARA KHITANAN DI KABUPATEN PANGANDARAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. seperti marsombuh sihol dan rondang bittang serta bahasa (Jonris Purba,

BAB I PENDAHULUAN. halnya di daerah Sumatera Utara khususnya di kabupaten Karo, rumah adat

BAB I PENDAHULUAN PENELITIAN ARTEFAK ASTANA GEDE. dan terapit oleh dua benua. Ribuan pulau yang berada di dalam garis tersebut

BAB I PENDAHULUAN. satu pencerminan dari karakteristik dalam sebuah masyarakat tersebut. Oleh

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. (kurang lebih ) yang ditandai dengan adanya beberapa situs-situs

BAB I PENDAHULUAN. pada masyarakat Pesisir adalah pertunjukan kesenian Sikambang di Kelurahan

BAB I PENDAHULUAN. Manusia merupakan mahkluk sosial yang berbudaya mempunyai peran

BAB I PENDAHULUAN. Museum Budaya Dayak Di Kota Palangka Raya Page 1

2015 KESENIAN MACAPAT GRUP BUD I UTOMO PAD A ACARA SYUKURAN KELAHIRAN BAYI D I KUJANGSARI KOTA BANJAR

BAB I PENDAHULUAN. yang kini merupakan Provinsi Aceh. Mereka biasa menyebut dirinya Ureueng

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Fendra Pratama, 2014 Perkembangan Musik Campak Darat Dari Masa Ke Masa Di Kota Tanjung Pandan Belitung

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang Aini Loita, 2014 Pola Pewarisan Budaya Membatik Masyarakat Sumedang

TEKS DESKRIPSI BUDAYA INDONESIA

2013 POLA PEWARISAN NILAI-NILAI SOSIAL D AN BUD AYA D ALAM UPACARA AD AT SEREN TAUN

I. PENDAHULUAN. dilestarikan dan dikembangkan terus menerus guna meningkatkan ketahanan

BAB I PENDAHULUAN. menarik. Dalam memenuhi kebutuhan-kebutuhan keindahan, manusia

BAB I PENDAHULUAN. budaya. Indonesia merupakan negara di dunia ini yang memiliki ragam budaya

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Seni adalah karya cipta manusia yang memiliki nilai estetika dan artistik.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. dilestarikan agar tidak hilang. Dalam kehidupan sehari-hari kebudayaan tercermin

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

2016 PELESTARIAN TARI TRADISIONAL DI SANGGAR SUNDA RANCAGE KABUPATEN MAJALENGKA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. bangsa ada di dalamnya dengan latar belakang kebudayaan yang berbeda-beda.

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Indra Jaya, 2014 Kesenian Janeng Pada Acara Khitanan Di Wonoharjo Kabupaten Pangandaran

BAB I PENDAHULUAN. rohaniah (Satrio Haryanto, 2006:1). Dalam kehidupan perlu adanya. dengan melestarikan nilai-nilai budaya dan memahami makna yang

BAB I PENDAHULUAN. sehingga menjadikan Indonesia kaya akan kebudayaan. sangat erat dengan masyarakat. Salah satu masyarakat yang ada di Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. terletak diujung pulau Sumatera. Provinsi Aceh terbagi menjadi 18 wilayah

BAB I PENDAHULUAN. dan seloka. Sedangkan novel, cerpen, puisi, dan drama adalah termasuk jenis sastra

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia memiliki budaya yang sangat melimpah, keanekaragaman

BAB I PENDAHULUAN 1. BAB I

2015 TARI TUPPING DI DESA KURIPAN KECAMATAN PENENGAHAN KABUPATEN LAMPUNG SELATAN

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Kristen Maranatha 1

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Payung Geulis Nova Juwita, 2014 Analisis Estetik Payung Geulis Tasikmalaya

BAB I PENDAHULUAN A. Latar belakang Kartika Dian Pratiwi, 2013

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Nuarisa Agossa, 2013

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Destri Srimulyan, 2013

BAB I PENDAHULUAN. buddhayah, yang merupakan bentuk jamak dari buddhi (budi atau akal)

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia penuh dengan keberagaman atau kemajemukan. Majemuk memiliki

PELAKSANAAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT BIDANG KEBUDAYAAN

BAB I PENDAHULUAN. Keanekaragaman suku bangsa dan budaya yang dimiliki oleh setiap negara

BAB I PENDAHULUAN. Masyarakat adalah kesatuan hidup manusia yang berinteraksi menurut

BAB I PENDAHULUAN. Dalam pepatah Jawa dinyatakan bahwa budaya iku dadi kaca benggalaning

BAB I PENDAHULUAN. sebagai salah satu unsur kebudayaan dan sebagai salah satu perantara sosial

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Anggiana Puspa Dewi, 2014 Ayo, Menari Jaipong Dengan Nyi Iteung

Transkripsi:

1 BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG MASALAH Menurut sejarah, sesudah Kerajaan Pajajaran pecah, mahkota birokrasi dialihkan oleh Kerajaan Sunda/Pajajaran kepada Kerajaan Sumedanglarang. Artinya, Kerajaan Pajajaran sudah mempercayakan Kerajaan Sumedanglarang untuk meneruskan pemerintahan di Tatar Sunda. Diperkembangan zaman selanjutnya Sumedanglarang berubah bentuk pemerintahan dari Kerajaan menjadi Kabupaten Sumedang hingga sekarang. Pada perkembangan selanjutnya, Sumedang berkembang menjadi sebuah kabupaten yang kaya akan seni tradisi. Hal itu tidak lepas dari pengaruh latar belakang Kabupaten Sumedang terdahulu sebagai Kerajaan Sunda. Sebagai usaha untuk melestarikan semua seni tradisi di Sumedang, tidaklah aneh bahwa Sumedang ingin mewujudkan Sumedang menjadi pusat budaya Sunda atau disebut Sumedang Puseur Budaya Sunda. Perkembangan akal membuat manusia dapat hidup berkelompok dan berhubungan dengan kelompok lain, kemudian mengembangkannya menjadi suatu sistem yang lebih kompleks yaitu kebudayaan. Hal ini ditegaskan Koentjaraningrat (1974:9) bahwa: 1

2 Kebudayaan berasal dari kata sangsekerta yaitu buddhayah, ialah bentuk jamak dari buddhi yang berarti budi atau akal. Demikian, ke-budaya-an dapat diartikan hal-hal yang bersangkutan dengan budi dan akal. Ada pendirian lain mengenai asal kata dari kata kebudayaan itu, ialah bahwa kata itu adalah suatu perkembangan dari majemuk budi-daya, artinya daya dari budi, kekuatan akal sebagai suatu konsep, kebudayaan berarti: keseluruhan gagasan dan karya manusia, yang harus dibiasakan-nya dengan belajar, beserta keseluruhan dari hasil budi dan karyanya itu. Kesenian merupakan salah satu dari bentuk kebudayaan yang mengalami perkembangan dari waktu ke waktu. Berbagai macam kesenian baik itu seni rupa, seni sastra, seni tari, seni musik berkembang dengan baik di Sumedang karena mendapat dukungan penuh dari para bupati dan kaum menak yang memiliki hubungan dekat dengan bupati. Perkembangan kesenian itu merupakan warisan dari seni tradisi leluhur atau karuhun. Sumedang termasuk salah satu kabupaten yang penduduknya masih cukup kuat memegang adat-istiadat, tradisi nenek moyang atau leluhur. Tidak kurang dari 23 jenis acara atau upacara adat yang masih eksis di berbagai daerah di Kabupaten Sumedang. Selain mempraktikkan adat-istiadat, di Kabupaten Sumedang pun masih tumbuh subur jenis-jenis kesenian tradisional. Salah satu di antaranya yang relatif khas Sumedang adalah kuda renggong. Kesenian kuda renggong sudah dikenal di dunia internasional, banyak yang dapat diamati dari kesenian ini, mulai dari rupa, musik, dan tari. Khusus dalam hal rupa ada yang menarik dari kesenian ini, yaitu keunikan ragam warna dan ornamen pada pakaian yang dikenakan oleh kuda pada pertunjukkan kuda renggong. Visual pakaian kuda renggong begitu menarik dengan ragam warna dan hiasan yang indah. Hal ini menjadi salah satu daya tarik dari kesenian kuda renggong.

3 Indonesia dengan berbagai suku bangsa memiliki kekayaan ornamen yang terdapat pada bermacam benda produk, pada tenun, sulaman, anyaman, ukiran, arsitektur, dan sebagainya yang tentunya dengan berbagai warna yang menarik dan khas. Hal ini menunjukan bahwa kita sebagai bangsa Indonesia memiliki kekayaan budaya khususnya seni ornamen yang amat membanggakan. Sekarang ini dalam abad komunikasi, derasnya pengaruh luar dan besarnya tantangan yang dihadapi, berbagai ornamen Nusantara yang berkembang di daerah tidak selamanya dapat hidup dan tumbuh dengan subur, bahkan sebagian di antaranya telah mati atau merana karena tidak diteruskan dan mulai ditinggalkan. Harapan penulis, keunikan pakaian kuda renggong ini bisa semakin berkembang dan dikenal oleh masyarakat luas. Namun, dari pengamatan penulis, perajin atau seniman yang membuat pakaian kuda renggong masihlah terbilang sedikit. Ini dipicu oleh sumber daya manusia yang mempunyai keahlian dan menggeluti pekerjaan ini masih sangat terbatas jumlahnya. Sangat disayangkan apabila pakaian kuda renggong dengan segala keunikannya menjadi tidak berkembang atau bahkan punah karena faktor tersebut. Sebagai generasi muda yang cinta akan budaya dan seni tradisi, penulis merasa perlu adanya pelestarian artefak (peninggalan) dalam kesenian kuda renggong, khususnya dalam karya rupa pakaian kuda renggong yaitu dari segi ornamen dan warna pakaian kuda renggong. Pendokumentasian, pengkajian, dan penyebarluasan ornamen Nusantara dalam hal ini ornamen dan warna yang

4 terdapat pada pakaian kuda renggong, perlu dilakukan lebih serius sebelum kita kehilangan semuanya. Salah satu perajin yang menghasilkan pakaian kuda renggong ini adalah Bapak Aah Mulyadi atau beliau lebih akrab disapa dengan Abah Atap. Beliau adalah warga Kampung Ciaseum, Desa Karanglayung, Kecamatan Conggeang, Kabupaten Sumedang. Selanjutnya daerah ini menjadi lokasi penelitian penulis. Kampung Ciaseum sendiri merupakan salah satu daerah tempat persebaran kesenian kuda renggong yang sebelumnya berasal dari daerah Cikurubuk, Kecamatan Buahdua. Belajar dari pengalaman dan tanpa mempunyai latar belakang pendidikan keterampilan khusus mengenai desain ornamen dan warna, Abah Atap mampu membuat pakaian kuda renggong yang telah banyak diminati pembeli. Hal ini merupakan hal yang luar biasa dan memberikan motivasi dan inspirasi. Hal inilah yang menjadi salah satu ketertarikan penulis untuk mengangkat dan mendokumentasikannya ke dalam karya tulis ilmiah skripsi berjudul ANALISIS VISUAL PAKAIAN KUDA RENGGONG (Studi Deskriptif Analisis Terhadap Pakaian Kuda Renggong di Kampung Ciaseum, Desa Karanglayung, Kecamatan Conggeang, Kabupaten Sumedang). B. RUMUSAN MASALAH Berdasarkan latar belakang yang dikemukakan di atas, maka rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu:

5 1. Ornamen apa saja yang terdapat pada pakaian kuda renggong di Kampung Ciaseum, Desa Karanglayung, Kecamatan Conggeang, Kabupaten Sumedang? 2. Bagaimana penggunaan warna pada pakaian kuda renggong di Kampung Ciaseum, Desa Karanglayung, Kecamatan Conggeang, Kabupaten Sumedang? C. TUJUAN PENELITIAN Tujuan umum penelitian ini yaitu untuk mengetahui visual pakaian kuda renggong. Ada pun tujuan khususnya yaitu: 1. Untuk mengetahui ornamen yang terdapat pada pakaian kuda renggong di Kampung Ciaseum, Desa Karanglayung, Kecamatan Conggeang, Kabupaten Sumedang. 2. Untuk mengetahui penggunaan warna pada pakaian kuda renggong yang dihasilkan oleh perajin di Kampung Ciaseum, Desa Karanglayung, Kecamatan Conggeang, Kabupaten Sumedang. D. PENJELASAN ISTILAH Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, visual adalah dapat dilihat dengan indra penglihat (mata); berdasarkan penglihatan. Visualisasi adalah pengungkapan suatu gagasan atau perasaan dengan menggunakan bentuk gambar, tulisan (kata dan angka), peta, grafik, dan sebagainya. (Pusat Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, 1999: 1120).

6 Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, pakaian adalah barang apa yang dipakai (baju, celana, dan sebagainya). (Pusat Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, 1999: 716). Kuda renggong adalah suatu kesenian khas masyarakat Sunda (Jawa Barat) yang menampilkan satu sampai empat kuda yang dapat menari mengikuti irama musik. Namun pada pelaksanaannya terkadang bisa lebih dari empat ekor kuda. Di atas kuda-kuda tersebut biasanya duduk seorang anak yang baru saja dikhitan atau seorang tokoh masyarakat. Kata renggong adalah metatesis dari ronggeng yang artinya gerakan tari berirama dengan ayunan (langkah kaki) yang diikuti oleh gerakan kepala dan leher. Dilihat dari pengertian seni dan perkembangannya, seni mencakup berbagai aspek yang sangat luas. Seni selalu berhubungan dengan filsafat estetika. Estetika adalah filsafat tentang nilai keindahan, baik yang terdapat di alam maupun dalam aneka benda seni buatan manusia. Seni kriya merupakan suatu proses kegiatan yang didasari dari keindahan dan ungkapan rasa keindahan dengan memanfaatkan sumber daya alam menjadi suatu produk berupa benda pakai (nilai kegunaan) dan hiasan (nilai keindahan). D. SUSUNAN/SISTEMATIKA PENULISAN BAB I PENDAHULUAN Dalam pendahuluan terdapat uraian tentang latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan penelitian, penjelasan istilah, dan susunan/sistematika penulisan. BAB II LANDASAN TEORITIS

7 Membahas mengenai teori-teori yang relevan dengan topik dan isu, berupaya mencari keterkaitan antara isu dengan topik tersebut. Teori-teori tersebut di antaranya: Tinjauan Umum tentang Seni Rupa, Tinjauan Umum tentang Seni Kriya, Ornamen Indonesia, Teori Warna, Sejarah Kesenian Kuda Renggong dan Perkembangannya. BAB III METODE PENELITIAN Membahas mengenai waktu dan tempat penelitian, subjek penelitian, instrumen penelitian, pendekatan dan metode penelitian, teknik pengumpulan data, prosedur dan tahap-tahap penelitian. BAB IV ANALISIS VISUAL PAKAIAN KUDA RENGGONG Bab ini memuat deskripsi hasil penelitian dan pembahasan. Pada bagian deskripsi dan hasil pembahasan ini memuat tentang gambaran umum kota Sumedang, gambaran umum kesenian kuda renggong di Kampung Ciaseum Desa Karanglayung Kecamatan Conggeang Kabupaten Sumedang, analisis visual pakaian kuda renggong di Kampung Ciaseum yang meliputi jenis pakaian kuda renggong di Kampung Ciaseum, analisis ornamen pakaian kuda renggong di Kampung Ciaseum, dan analisis warna pakaian kuda renggong di Kampung Ciaseum. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Bab ini merupakan uraian kesimpulan dan aktivitas penelitian yang bersifat memberitakan kesimpulan akhir terhadap semua unsur yang diteliti serta rekomendasi saran dari penulis untuk berbagai pihak.