BAB III METODOLOGI PENELITIAN. dari katalog gempa BMKG Bandung, tetapi dikarenakan data gempa yang

dokumen-dokumen yang mirip
DAFTAR ISI. BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Rumusan Masalah Batasan Masalah Tujuan Sistematika Penulisan...

DAFTAR ISI. ABSTRAK... Error! Bookmark not defined. KATA PENGANTAR... Error! Bookmark not defined. UCAPAN TERIMAKASIH... ierror! Bookmark not defined.

tektonik utama yaitu Lempeng Eurasia di sebelah Utara, Lempeng Pasifik di

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Gambar 1.1 Sebaran episenter gempa di wilayah Indonesia (Irsyam dkk, 2010). P. Lombok

Oleh : DAMAR KURNIA Dosen Konsultasi : Tavio, ST., M.T., Ph.D Ir. Iman Wimbadi, M.S

Wahana Fisika, 2(2), e-issn :

Hasil Penelitian Dan Analisis Resiko Gempa

Analisis Tingkat Resiko Gempa Bumi Tektonik

ANALISIS TINGKAT SEISMISITAS DAN PERIODE ULANG GEMPA BUMI DI SUMATERA BARAT PADA PERIODE

Analisis Seismotektonik dan Periode Ulang Gempabumi.. Bambang Sunardi dkk

Pemodelan Tinggi dan Waktu Tempuh Gelombang Tsunami Berdasarkan Data Historis Gempa Bumi Bengkulu 4 Juni 2000 di Pesisir Pantai Bengkulu

Analisis Percepatan Tanah Maksimum Wilayah Sumatera Barat (Studi Kasus Gempa Bumi 8 Maret 1977 dan 11 September 2014)

STUDI b-value UNTUK PENGAMATAN SEISMISITAS WILAYAH PULAU JAWA PERIODE

ANALISIS SEISMISITAS DAN PERIODE ULANG GEMPA BUMI WILAYAH SULAWESI TENGGARA BERDASARKAN B-VALUE METODE LEAST SQUARE OLEH :

PETA MIKROZONASI PENGARUH TSUNAMI KOTA PADANG

ANALISIS PERIODE ULANG DAN AKTIVITAS KEGEMPAAN PADA DAERAH SUMATERA BARAT DAN SEKITARNYA

BAB III METODE PENELITIAN. Metode geofisika yang digunakan adalah metode seimik. Metode ini

BAB 1 PENDAHULUAN. Kepulauan Indonesia terletak pada daerah yang merupakan pertemuan dua

*

Bab I Pendahuluan. I.1 Latar Belakang

SURVEY DAN ANALISIS SEISMISITAS WILAYAH JAWA TIMUR BERDASARKAN DATA GEMPA BUMI PERIODE SEBAGAI UPAYA MITIGASI BENCANA GEMPA BUMI

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang

Estimasi Nilai Percepatan Tanah Maksimum Provinsi Aceh Berdasarkan Data Gempa Segmen Tripa Tahun Dengan Menggunakan Rumusan Mcguire

KAJIAN SEISMISITAS DAN PERIODE ULANG GEMPA BUMI DI ACEH

ANALISIS HIPOSENTER GEMPABUMI DI WILAYAH PROVINSI ACEH PERIODE FEBRUARI 2018 (GEMPABUMI PIDIE 08 FEBRUARI 2018) Oleh ZULHAM SUGITO 1

BAB III METODA PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

Estimasi Parameter Model Epidemic Type Aftershock Sequence (ETAS) Spasial untuk Gempa Bumi di Pulau Jawa

PEMETAAN BAHAYA GEMPA BUMI DAN POTENSI TSUNAMI DI BALI BERDASARKAN NILAI SESMISITAS. Bayu Baskara

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN I.1. Judul Penelitian I.2. Latar Belakang Masalah

RELOKASI DAN KLASIFIKASI GEMPABUMI UNTUK DATABASE STRONG GROUND MOTION DI WILAYAH JAWA TIMUR

Analisis Bahaya Kegempaan di Wilayah Malang Menggunakan Pendekatan Probabilistik

ULASAN GUNCANGAN TANAH AKIBAT GEMPA DELISERDANG SUMATRA UTARA

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL HALAMAN PENGESAHAN HALAMA PERNYATAAN KATAPENGANTAR ABSTRAK ABSTRACT DAFTAR ISI DAFTAR GAMBAR DAFTAR TABEL BAB I.

STUDI B-VALUE UNTUK ANALISIS SEISMISITAS BERDASARKAN DATA GEMPABUMI PERIODE (Studi Kasus: Gorontalo) ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. Berdasarkan Data Gempa di Pulau Jawa Bagian Barat. lempeng tektonik, yaitu Lempeng Eurasia, Lempeng Indo Australia, dan

Jurnal Gradien Vol. 11 No. 2 Juli 2015:

KAJIAN TREND GEMPABUMI DIRASAKAN WILAYAH PROVINSI ACEH BERDASARKAN ZONA SEISMOTEKTONIK PERIODE 01 JANUARI DESEMBER 2017

Analisis Kejadian Rangkaian Gempa Bumi Morotai November 2017

RELOKASI SUMBER GEMPABUMI DI WILAYAH PROVINSI ACEH PERIODE MARET Oleh ZULHAM SUGITO 1, TATOK YATIMANTORO 2

ENERGI POTENSIAL GEMPABUMI DI KAWASAN SEGMEN MUSI, KEPAHIANG-BENGKULU EARTHQUAKE POTENTIAL ENERGY IN THE MUSI SEGMENT, KEPAHIANG-BENGKULU AREA

BAB 1 PENDAHULUAN. Indo-Australia di selatan, dan lempeng Pasifik di timur laut.

BAB I PENDAHULUAN. menyertai kehidupan manusia. Dalam kaitannya dengan vulkanisme, Kashara

ULASAN GUNCANGAN TANAH AKIBAT GEMPA BARAT LAUT KEP. SANGIHE SULAWESI UTARA

Analisis Daerah Dugaan Seismic Gap di Sulawesi Utara dan sekitarnya

PRESENTASI TUGAS AKHIR

PETA ZONASI TSUNAMI INDONESIA

STUDI PERCEPATAN GEMPA MAKSIMUM PETA GEMPA INDONESIA DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. Nama Mahasiswa : Riski Purwana Putra NRP :

ANALISIS PERCEPATAN TANAH MAKSIMUM DENGAN MENGGUNAKAN RUMUSAN ESTEVA DAN DONOVAN (Studi Kasus Pada Semenanjung Utara Pulau Sulawesi)

PEMETAAN BAHAYA GEMPA BUMI DAN POTENSI TSUNAMI DI BALI BERDASARKAN NILAI SEISMISITAS

ANALISIS NILAI PEAK GROUND ACCELERATION DAN INDEKS KERENTANAN SEISMIK BERDASARKAN DATA MIKROSEISMIK PADA DAERAH RAWAN GEMPABUMI DI KOTA BENGKULU

PELAYANAN INFORMASI SEISMOLOGI TEKNIK BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

EVALUASI KEJADIAN GEMPABUMI TEKTONIK DI INDONSESIA TRIWULAN IV TAHUN 2008 (OKTOBER-DESEMBER 2008)

Analisis Karakteristik Prakiraan Berakhirnya Gempa Susulan pada Segmen Aceh dan Segmen Sianok (Studi Kasus Gempa 2 Juli 2013 dan 11 September 2014)

Jurnal Fisika Unand Vol. 4, No. 4, Oktober 2015 ISSN

LAPORAN GEMPABUMI Manokwari, 4 Januari Pusdatin Geofisika Tim Penyusun

TUGAS AKHIR ACHMAD DIAN AGUS BUDIONO NRP DOSEN PEMBIMBING Tavio, ST., MT., Ph.D. Iman Wimbadi, Ir., MS. Kurdian Suprapto Ir.,MS.

MENENTUKAN PELUANG DAN PERIODE ULANG GEMPA DENGAN MAGNITUDE TERTENTU BERDASARKAN MODEL GUTTENBERG - RITCHER

Bab I Pendahuluan I.1 Latar Belakang

ANALISIS TERHADAP INTENSITAS DAN PERCEPATAN TANAH MAKSIMUM GEMPA SUMBAR

ANALISIS RESIKO GEMPA KOTA LARANTUKA DI FLORES DENGAN MENGGUNAKAN METODE PROBABILISTIC SEISMIC HAZARD

KARAKTERISTIK GEMPABUMI DI SUMATERA DAN JAWA PERIODE TAHUN

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Gambar 1.1 Peta Tektonik Indonesia (Bock, dkk., 2003)

SEMINAR TUGAS AKHIR STUDI PERCEPATAN GEMPA MAKSIMUM KOTA BANDA ACEH

ANALISA TINGKAT RISIKO BENCANA GEMPABUMI DI WILAYAH NUSA TENGGARA BARAT SKRIPSI MELKI ADI KURNIAWAN NIM

STUDI PENGEMBANGAN PETA ZONA GEMPA UNTUK WILAYAH PULAU KALIMANTAN, NUSA TENGGARA, MALUKU, SULAWESI DAN IRIAN JAYA (INDONESIA BAGIAN TIMUR)

MODEL KECEPATAN 1-D GELOMBANG P DAN RELOKASI HIPOSENTER GEMPA BUMI DI BENGKULU MENGGUNAKAN METODE COUPLED VELOCITY HIPOCENTER

PERATURAN KEPALA BADAN PENGAWAS TENAGA NUKLIR NOMOR... TAHUN... TENTANG EVALUASI TAPAK INSTALASI NUKLIR UNTUK ASPEK KEGEMPAAN

KAITAN B VALUE DENGAN MAGNITUDO DAN FREKUENSI GEMPA BUMI MENGGUNAKAN METODE GUTENBERG-RICHTER DI SUMATERA UTARA TAHUN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. menyebabkan Indonesia termasuk dalam daerah rawan bencana gempabumi

BAB I PENDAHULUAN. komplek yang terletak pada lempeng benua Eurasia bagian tenggara (Gambar

INTERPRETASI EPISENTER DAN HIPOSENTER SESAR LEMBANG. Stasiun Geofisika klas I BMKG Bandung, INDONESIA

MIKRO-ZONASI TINGKAT POTENSI RESIKO BENCANA GEMPA BUMI DI WILAYAH PESISIR PROVINSI BENGKULU UNTUK MENDUKUNG MITIGASI BENCANA (BAGIAN I)

BAB I PENDAHULUAN. yang sangat tinggi. Hal ini karena Indonesia terletak pada pertemuan tiga lempeng

ANALISIS PERUBAHAN POLA DEKLINASI PADA GEMPA BUMI SIGNIFIKAN (M 7.0) WILAYAH SUMATERA

BAB III METODOLOGI. Ms = 1.33 Mb (3.1) Mw = 1.10 Ms 0.64 (3.2)

Studi Analisis Parameter Gempa Bengkulu Berdasarkan Data Single-Station dan Multi-Station serta Pola Sebarannya

PENENTUAN HIPOSENTER GEMPABUMI DI WILAYAH PROVINSI ACEH PERIODE JANUARI Oleh ZULHAM SUGITO 1

berhubungan dengan jumlah energi total seismic yang dilepaskan sumber gempa. Magnitude ialah skala besaran gempa pada sumbernya.

Gempabumi akibat Pemusnahan Ranjau Laut di Teluk Kendari. Oleh:

NEPAL MASIH PUNYA POTENSI GEMPA BESAR

ANALISA PERBANDINGAN PERCEPATAN TANAH DAN INTENSITAS DAMPAK GEMPA YOGYAKARTA 19 NOVEMBER 2009 DENGAN METODE GUTENBERG - RICHTER DAN MC.

TINJAUAN KEGEMPAAN DI SULAWESI TENGGARA PADA TAHUN 2016 BERDASARKAN HASIL PENGAMATAN STASIUN GEOFISIKA KENDARI

Keywords: circle method, intensity scale, P wave velocity

BAB III METODE PENELITIAN

Analisa Resiko Gempa Kasus : Proyek Pengeboran Minyak Di Tiaka Field. Helmy Darjanto, Ir, MT

DEAGREGASI SEISMIC HAZARD KOTA SURAKARTA`

BAB II TINJAUAN PUSTAKA...

ANALISIS RELOKASI HIPOSENTER GEMPABUMI MENGGUNAKAN ALGORITMA DOUBLE DIFFERENCE WILAYAH SULAWESI TENGAH (Periode Januari-April 2018)

APLIKASI FUZZY -MEANS CLUSTERINGUNTUK MENGELOMPOKKAN DATA GEMPABUMI DI PROVINSI BENGKULU

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA

Karakteristik mikrotremor dan analisis seismisitas pada jalur sesar Opak, kabupaten Bantul, Yogyakarta

Ground Motion Modeling Wilayah Sumatera Selatan Berdasarkan Analisis Bahaya Gempa Probabilistik

NILAI PERCEPATAN MAKSIMUM GERAKAN TANAH DAERAH JAWA BAGIAN BARAT

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Transkripsi:

BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Metode Penelitian Metode penelitian yang dilakukan adalah deskripsi analitik dari data gempa yang diperoleh. Pada awalnya data gempa yang akan digunakan berasal dari katalog gempa BMKG Bandung, tetapi dikarenakan data gempa yang diperoleh tidak mencukupi maka data gempa yang digunakan merupakan data gempa yang diperoleh dari katalog gempa NEIC-USGS periode 1973-2011. Data gempa ini memuat parameter - parameter gempa yang terdiri dari letak episenter, kedalaman gempa, waktu gempa (origin time), dan magnitudo gempa. Parameterparameter gempa ini diolah untuk menentukan intensitas maksimum gempa, percepatan tanah maksimum dan periode ulang gempa. Intensitas maksimum dan percepatan tanah maksimum diperoleh melalui perhitungan dengan menggunakan formula Gutenberg-Richter sedangkan periode ulang gempa ditentukan setelah indeks seismisitas diperoleh melalui perhitungan dengan menggunakan hubungan frekuensi-magnitudo yang diberikan oleh Gutenberg-Richter. Hasil ketiga hal tersebut dapat dianalisis untuk memperoleh informasi mengenai tingkat resiko gempa tektonik di Jawa Barat untuk data gempa pada periode 1973-2011. 3.2 Tahapan Penelitian Penelitian ini dilakukan dalam beberapa tahapan (Gambar 3.1).

25 Penentuan Daerah Penelitian Pengambilan Data Gempa Pengolahan Data Gempa (Gambar 3.2) Analisis Kesimpulan Gambar 3.1 Diagram Alir Penelitian 3.2.1 Penentuan Wilayah Penelitian Wilayah yang di tinjau dalam penelitian ini adalah Jawa Barat sedangkan untuk pengambilan data gempa dilakukan pada batasan wilayah 5 o LS - 10 o LS dan 105 o BT - 110 o BT. 3.2.2 Pengambilan Data Gempa Data gempa yang akan diolah diperoleh dari katalog gempa yang disediakan oleh Nasional Earthquake Information Center United State Geological Survey (NEIC-USGS) dalam kurun waktu 38 tahun, katalog tersebut dapat diunduh dari alamat website

26 http://earthquake.usgs.gov/earthquakes/eqarchives/epic/epic_circ.php. Berikut ini merupakan batasan data gempa yang di ambil dari katalog NEIC-USGS melalui metode pengambilan data rectangular area. Koordinat Latitude : 5 o LS 10 o LS Longitude : 105 o BT 110 o BT Rentang Waktu : 01/01/1973 31/12/2011 Magnitudo Gempa Kedalaman Gempa : 0 9.9 SR : 0 200 km 3.2.3 Pengolahan Data Data Gempa Konversi magnitudo ke magnitudo permukaan (Ms) Nilai a dan b Titik pengamatan Indeks Seismisitas Jarak Episenter Intensitas dan Percepatan Tanah Periode Ulang Gempa Intensitas Maksimum Gempa dan Percepatan Tanah Maksimum Grafik hubungan Indeks Seismisitas dan Periode Ulang Gempa Grafik hubungan Magnitudo dan Periode Ulang Gempa Grafik hubungan Intensitas Maksimum Gempa dan Percepatan Tanah Maksimum Peta Intensitas Maksimum Gempa dan Percepatan Tanah Maksimum

27 Gambar 3.2 Diagram Pengolahan Data Seluruh magnitudo di dalam data gempa yang diperoleh dari katalog gempa NEIC-USGS dapat merupakan magnitudo gelombang badan (mb), magnitudo lokal (M L ), magnitudo gelombang permukaan (Ms) maupun momen magnitudo (Mw) sehingga diperlukan penyeragaman kedalam magnitudo yang sama, yaitu menjadi magnitudo gelombang permukaan (Ms) hal ini dilakukan karena magnitudo ini menunjukkan besar energi gempa yang dirasakan pada permukaan tanah sehingga nilai magnitudo ini cocok digunakan untuk menentukan suatu tingkat resiko gempa. Seluruh magnitudo di dalam data gempa dikonversi kedalam magnitudo gelombang permukaan (Ms) dengan menggunakan hubungan magnitudo dan energi seismik menurut persaman (2.1), (2.2) dan persamaan yang diberikan oleh tim revisi peta gempa Indonesia (Tabel 3.1). Tabel 3.1 Korelasi Konversi Antara Beberapa Skala Magnitudo Untuk Wilayah Indonesia (Irsyam dkk, 2010) Korelasi Konversi Mw = 0.143Ms 2 1.051Ms + 7.285 Mw = 0.114mb 2 0.556mb + 5.560 Mw = 0.787M E 1.537

28 mb = 0.125M L 2 0.389M L 3.51 M L = 0.717M D + 1.003 Setelah dilakukan konversi untuk mengubah seluruh magnitudo ke magnitudo gelombang permukaan (Ms), data gempa dikelompokkan berdasarkan data gempa dengan Ms 5.0 SR hal ini dikarenakan event gempa dengan Ms 5.0 SR akan memberikan efek yang besar bagi suatu tempat. Data gempa yang telah dikonversi dan dikelompokkan kemudian diolah dengan dua cara yaitu : 1. Pengolahan data gempa untuk menentukan intensitas maksimum dan percepatan tanah maksimum Sebelum menghitung intensitas gempa dan percepatan tanah dilakukan penentuan terlebih dahulu setiap titik pengamatan, titik pengamatan pada penelitian ini merupakan kecamatan-kecamatan yang ada di Jawa Barat, berikut hasil penentuan untuk setiap titik pengamatan :

29 Gambar 3.3 Titik Pengamatan di Jawa Barat Setelah menentukan titik pengamatan, kemudian dilakukan perhitungan untuk menentukan jarak episenter sesuai dengan persamaan (2.6). Jarak episenter yang diperoleh dan magnitudo yang terdapat di dalam data gempa lalu dihitung untuk menentukan nilai intensitas dan percepatan tanah dengan menggunakan formula Gutenberg-Richter sesuai dengan persamaan (2.3). Berdasarkan hasil perhitungan ini diperoleh nilai intensitas dan percepatan tanah pada setiap titik pengamatan, dari setiap titik pengamatan kemudian dipilih nilai tertinggi untuk intensitas dan percepatan tanahnya, nilai inilah yang disebut intensitas maksimum gempa dan percepatan tanah maksimum. Seluruh intensitas maksimum gempa dan pecepatan tanah maksimum pada setiap titik pengamatan di plot kedalam peta intensitas

30 maksimum gempa dan peta percepatan tanah maksimum, kedua peta ini dibuat dengan menggunakan aplikasi Sistem Informasi Geografis (SIG) yaitu software ArcView GIS 3.3 selain itu dicari pula hubungan antara intensitas maksimum gempa dan percepatan tanah maksimum dengan cara membuat plot grafiknya. 2. Pengolahan data gempa untuk menentukan periode ulang gempa. Untuk menentukan periode ulang gempa ditentukan telebih dahulu nilai a, b dan indeks seismisitas yang merupakan parameter seismotektonik dengan menggunakan hubungan magnitudo dan frekuensi gempa yang diberikan oleh Gutenberg-Richter yang ditunjukkan pada persamaan (2.7), sedangkan untuk perhitungannya digunakan metode kuadrat terkecil (least square method) pada persamaan (2.13) dan (2.14). Indeks seismisitas yang diperoleh melalui persamaan (2.9) kemudian digunakan untuk menentukan periode ulang gempa untuk berbagai nilai magnitudo sesuai dengan persamaan (2.17). Berdasarkan hasil ini diperoleh grafik hubungan periode ulang gempa dengan magnitudo dan periode ulang gempa dengan indeks seismisitas. 3.2.4 Analisis Hasil Pengolahan Data Hasil pengolahan data menghasilkan nilai intensitas maksimum gempa, percepatan tanah maksimum dan periode ulang gempa. Berdasarkan nilai intensitas maksimum gempa dan percepatan tanah maksimum dapat ditentukan tingkat resiko gempa di setiap titik

31 pengamatan dan daerah di Jawa Barat, penentuan ini merujuk pada hasil pengklasifikasian yang telah diberikan oleh tim BMKG dalam menentukan tingkat resiko gempa di suatu daerah (Tabel 3.2). Tabel 3.2 Tingkat Resiko Gempa (Fauzi dkk, 2012) No. Tingkat Resiko Percepatan Tanah Maksimum (Gal) Intensitas Gempa Maksimum (MMI) 1. Resiko sangat kecil <25 <VI 2. Resiko kecil 25 50 VI VII 3. Resiko sedang satu 50 75 VII VIII 4. Resiko sedang dua 75 100 VII VIII 5. Resiko sedang tiga 100 125 VII VIII 6. Resiko besar satu 125 150 VIII IX 7. Resiko besar dua 150 200 VIII IX 8. Resiko besar tiga 200-300 VIII IX 9. Resiko sangat besar satu 300 600 IX X 10. Resiko sangat besar dua >600 > X