PENGARUH VARIASI MEDIA CETAKAN PASIR, CETAKAN LOGAM DAN CETAKAN RCS ( RESIN COATED SAND ) TERHADAP PRODUK CORAN ALUMINIUM

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH VARIASI MEDIA CETAKAN PASIR, CETAKAN LOGAM DAN CETAKAN RCS ( RESIN COATED SAND ) TERHADAP PRODUK CORAN ALUMUNIUM

PENGARUH VARIASI BENTUK GEOMETRI SALURAN TURUN (SPRUE) TERHADAP HASIL CORAN ALUMINIUM (AL) DENGAN CETAKAN RCS (RESIN COATED SAND)

TUGAS AKHIR. Disusun sebagai Syarat Untuk Mencapai Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

PENGARUH VARIASI MEDIA CETAKAN PASIR KALI, CETAKAN PASIR CO₂ DAN CETAKAN LOGAM TERHADAP HASIL PRODUK FLANGE CORAN ALUMUNIUM (Al)

PENGARUH UKURAN NECK RISER TERHADAP CACAT PENYUSUTAN DAN CACAT POROSITAS PADA PROSES PENGECORAN ALUMINIUM MENGGUNAKAN CETAKAN PASIR SKRIPSI

TUGAS SARJANA KARAKTERISASI SIFAT MEKANIK DAN STRUKTUR MIKRO PRODUK CORAN PADUAN ALUMINIUM DENGAN VARIASI KOMPOSISI TEMBAGA

PROSES PEMBUATAN FLANGE DENGAN BAHAN ALUMUNIUM (AL) MENGGUNAKAN VARIASI MEDIA CETAKAN PASIR CO₂ DAN CETAKAN LOGAM

Analisis Sifat Fisis dan Mekanis Pada Paduan Aluminium Silikon (Al-Si) dan Tembaga (Cu) Dengan Perbandingan Velg Sprint

PENGARUH PENAMPANG INGATE TERHADAP CACAT POROSITAS DAN NILAI KEKERASAN PADA PROSES PENGECORAN ALUMINIUM MENGGUNAKAN CETAKAN PASIR SKRIPSI

PENGARUH VARIASI SUDUT KEMIRINGAN SALURAN TURUN (SPRUE) 90, 65 DAN 45 TERHADAP HASIL CORAN ALUMINIUM (AL) PADA PRODUK HANDLE REM DENGAN CETAKAN PASIR

ANALISA PENGARUH ANNEALING TERHADAP SIFAT FISIS DAN MEKANIS DARI MATERIAL TABUNG FREON

Disusun sebagai Salah Satu Syarat Menyelesaikan Program Studi Strata I Pada Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik. Disusun oleh :

JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENGARUH UKURAN PASIR TERHADAP POROSITAS DAN DENSITAS PADA PENGECORAN ALUMINIUM SILIKON (95% Al- 5% Si) DENGAN METODE PENGECORAN EVAPORATIF

BAB I PENDAHULUAN. melakukan rekayasa guna memenuhi kebutuhan yang semakin kompleks, tak terkecuali dalam hal teknologi yang berperan penting akan

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

TUGAS AKHIR. Tugas Akhir ini Disusun Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

Analisa Pengaruh Penambahan Tembaga (Cu) Dengan Variasi (7%, 8%, 9%) Pada Paduan Aluminium Silikon (Al-Si) Terhadap Sifat Fisis dan Mekanis

TUGAS AKHIR. Disusun Sebagai Syarat Untuk Mencapai Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

STUDI PENGARUH PERLAKUAN PANAS TERHADAP STRUKTUR MIKRO DAN SIFAT MEKANIS BAJA ASSAB 705 M YANG DIGUNAKAN PADA KOMPONEN STUD PIN WINDER

BAB I PENDAHULUAN. industri terus berkembang dan di era modernisasi yang terjadi saat. ini, menuntut manusia untuk melaksanakan rekayasa guna

UNIVERSITAS DIPONEGORO MEREDUKSI SOLDERING EFFECT PADA HASIL COR KUNINGAN MELALUI PERLAKUAN PERMUKAAN CETAKAN TUGAS AKHIR RIKI YAKOB L2E

KAJIAN NANOPARTIKEL DARI ARANG BAMBU DENGAN PENUMBUK BOLA BAJA (GOTRI) UKURAN ¼ INCHI

PENGARUH VARIASI UKURAN SALURAN MASUK (INGATE) TERHADAP HASIL CORAN ALUMINIUM (Al) PADA PRODUK VALVE COVER DENGAN CETAKAN RCS (RESIN COATED SAND)

STUDI PENGARUH PERLAKUAN PANAS TERHADAP STRUKTUR MIKRO DAN SIFAT MEKANIS BAJA SKD-11 YANG DIGUNAKAN PADA KOMPONEN STUD PIN WINDER

TUGAS SARJANA. ANALISA PENGARUH BAHAN CETAKAN PADA PENGECORAN PADUAN Al- Cu TERHADAP WAKTU PENDINGINAN DAN SIFAT MEKANIS CORAN

PENGARUH PENAMBAHAN UNSUR SILIKON (Si) PADA ALUMINIUM PADUAN HASIL REMELTING VELG SEPEDA MOTOR TERHADAP SIFAT FISIS DAN MEKANIS SKRIPSI

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN TUGAS AKHIR. : D3 Teknik Mesin Program Vokasi. : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

PENGARUH LAPISAN KARBON TERHADAP SIFAT FISIS DAN MEKANIS PADA SOLIDIFIKASI BESI COR KELABU DALAM CETAKAN PERMANEN UNTUK TAPPING AWAL

PENGARUH BENTUK RISER TERHADAP CACAT PENYUSUTAN DAN POROSITAS PRODUK COR ALUMINIUM CETAKAN PASIR DENGAN METODE LOST FOAM CASTING

PENGARUH VARIASI BENTUK GEOMETRI SALURAN TURUN (SPRUE) TERHADAP HASIL CORAN ALUMINIUM (AL) DENGAN CETAKAN RCS (RESIN COATED SAND)

ANALISIS PENGERASAN PERMUKAAN BAJA KARBON RENDAH DENGAN METODE NITRIDING DENGAN WAKTU TAHAN 1, 2, DAN 3 JAM

ANALISA PENGARUH PANAS PENGELASAN PADA PEMBUATAN FOOT STEP SEPEDA MOTOR

Pengaruh Ukuran Fiberglass Terhadap Kekuatan Mekanis Pada Pembuatan Batu Gerinda Tangan 4 Inch

PENGARUH MEDIA PENDINGINAN TERHADAP STRUKTUR MIKRO DAN KEKERASAN PADA BESI COR

SKRIPSI PENGARUH TEMPERATUR PENUANGAN PADA PROSES EVAPORATIVE CASTING TERHADAP KEKUATAN TARIK DAN STRUKTUR MIKRO ALUMUNIUM SILIKON (AL-7%SI) Oleh :

PENGEMBANGAN TEKNOLOGI BEJANA PENGUAP DENGAN PIPA API MENGGUNAKAN VARIASI DEBIT GELEMBUNG UDARA PADA TUNGKU PEMBAKARAN SEKAM PADI DENGAN AIR HEATER

PENGARUH PERBEDAAN JUMLAH DAN POSISI SALURAN MASUK (INGATE) TERHADAP HASIL CORAN PRODUK CONNECTING ROD DARI BAHAN ALUMINIUM

SIFAT FISIS DAN MEKANIK BAJA KARBONISASI DENGAN BAHAN ARANG KAYU JATI

PERENCANAAN DAN PEMBUATAN DIES PERMANENT MOLD PENGECORAN LOGAM DENGAN MATERIAL BESI COR DUCTILE (FCD)

ANALISIS SIFAT FISIS DAN MEKANIS ALUMINIUM PADUAN Al-Si-Cu DENGAN MENGGUNAKAN CETAKAN PASIR

Redesain Dapur Krusibel Dan Penggunaannya Untuk Mengetahui Pengaruh Pemakaian Pasir Resin Pada Cetakan Centrifugal Casting

TUGAS AKHIR. Pengaruh Variasi Arus terhadap Struktur Mikro, Kekerasan dan Kekuatan Sambungan pada Proses Pengelasan Alumunium dengan Metode MIG

PENGARUH TEMPERATUR TUANG DAN KANDUNGAN SILICON TERHADAP NILAI KEKERASAN PADUAN Al-Si

LEMBAR PENGESAHAN. Oleh : Nama : Abdul Qohar Nim : Bidang Studi : Rekayasa Manufaktur

ANALISA PENGARUH VARIASI SUHU SINTERING PADA PENCETAKAN BOLA PLASTIK BERONGGA PROSES ROTATION MOLDING

ANALISA PENGARUH AGING 400 ºC PADA ALUMINIUM PADUAN DENGAN WAKTU TAHAN 30 DAN 90 MENIT TERHADAP SIFAT FISIS DAN MEKANIS

TUGAS AKHIR ANALISA SIFAT FISIS DAN MEKANIS PRODUK LEVELLER HEAD HASIL PENGECORAN DENGAN MATERIAL FCD

STUDI LAJU PENGIKISAN DAN KARAKTERISASI PROFIL DINDING PADA PROSES ELECTRO ETCHING MATERIAL MAGNESIUM

JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

YOGI KUNCORO NIM : D TUGAS AKHIR

ANALISIS SIFAT FISIS DAN MEKANIS ALUMINIUM (Al) PADUAN DAUR ULANG DENGAN MENGGUNAKAN CETAKAN LOGAM DAN CETAKAN PASIR

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

STUDI BAHAN VELG ALUMINIUM YANG DI QUENCHING 520 C TERHADAP SIFAT FISIS DAN MEKANIS DARI TIGA MERK YANG BERBEDA

PENELETIAN PEMBUATAN REM KOMPOSIT KERETA API MENGGUNAKAN SERBUK PASIR BESI NON FERRO DAN SERAT KULIT KELAPA

PEMBUATAN PRODUK COR SEPATU REM TROMOL DENGAN BAHAN ALUMUNIUM

PENGARUH ARUS TERHADAP STRUKTUR MIKRO DAN SIFAT MEKANIK PRODUK LAS TEMBAGA DAN BAJA KARBON DENGAN METODE TUNGSTEN INERT GAS (TIG)

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

ANALISIS TOOLPATH MELINGKAR TERHADAP OBJEK ACRYLIC PADA MESIN CNC MILING RAKITAN

Momentum, Vol. 10, No. 2, Oktober 2014, Hal ISSN

TUGAS AKHIR. Disusun Sebagai Syarat Untuk Mencapai Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

Analisis Sifat Fisis dan Mekanis Pada Paduan Aluminium Silikon (Al-Si) dan Tembaga (Cu) Dengan Perbandingan Velg Sprint

PENGARUH PROFIL PIN DAN TEMPERATUR PREHEATING TERHADAP SIFAT MEKANIK DAN STRUKTUR MIKRO SAMBUNGAN MATERIAL AA5052-H32 FRICTION STIR WELDING

ANALISIS PEMBUATAN HANDLE REM SEPEDA MOTOR DARI BAHAN PISTON BEKAS. Abstrak

PENGARUH INOKULASI MANGAN PADA BESI COR KELABU TERHADAP KEKUATAN TARIK

SKRIPSI. PENGARUH PENAMBAHAN SILIKON TERHADAP LAJU KOROSI PADA PADUAN PERUNGGU TIMAH PUTIH ( 85 Cu 15 Sn ) Oleh : Yoppi Eka Saputra NIM :

Jl. Prof. Sudharto, SH., Tembalang-Semarang 50275, Telp * Abstrak. Abstract

ANALISA PERBEDAAN SIFAT MEKANIK DAN STRUKTUR MIKRO PADA PISTON HASIL PROSES PENGECORAN DAN TEMPA

PENGARUH VARIASI VOLUME DAN BENTUK SALURAN PENAMBAH (RISER) TERHADAP HASIL CORAN ALUMUNIUM

TUGAS AKHIR PENELITIAN STAINLESS STEEL

K. Roziqin H. Purwanto I. Syafa at. Kata kunci: Pengecoran Cetakan Pasir, Aluminium Daur Ulang, Struktur Mikro, Kekerasan.

PENGEMBANGAN PROSES DEEP ETCHING UNTUK APLIKASI MICROMACHINING MATERIAL KUNINGAN

Pengaruh Temperatur Bahan Terhadap Struktur Mikro

TUGAS AKHIR STUDI WINGLET NACA 2409 MENGGUNAKAN COMPUTATIONAL FLUID DYNAMIC (CFD)

VARIASI KUNINGAN 2 GRAM, 4 GRAM, 6 GRAM PADA PEMBUATAN DAN KEKERASAN DENGAN PERBANDINGAN KAMPAS REM YAMAHAPART

ANALISIS HASIL PENGECORAN SENTRIFUGAL DENGAN MENGGUNAKAN MATERIAL ALUMINIUM

ANALISIS SIFAT FISIS DAN MEKANIS ALUMUNIUM PADUAN Al, Si, Cu DENGAN CETAKAN PASIR

TUGAS AKHIR DESAINDAN ANALISIS MESIN PENCUCI CACAHAN BOTOL PLASTIK UNTUK INDUSTRI KECIL DENGAN MENGGUNAKAN SIMULASI

UJI KARAKTERISTIK SIFAT FISIS DAN MEKANIS SERAT AGAVE CANTULA ROXB (NANAS) ANYAMAN 2D PADA FRAKSI BERAT (40%, 50%, 60%)

KARAKTRISASI MEKANIK BAHAN KAMPAS KOPLING DARI BAHAN SERAT KELAPA, SERBUK TEMPURUNG ARANG KELAPA, SERBUK TEMBAGA DENGAN MATRIK RESIN PHENOLIC

TUGAS AKHIR. PENGARUH WAKTU RENDAM BAHAN KIMIA NaOH TERHADAP SIFAT FISIS DAN MEKANIS KOMPOSIT SERAT BULU KAMBING SEBAGAI FIBER DENGAN MATRIK POLYESTER

ANALISA SIFAT FISIS DAN MEKANIK BAJA KARBURISING DENGAN BAHAN ARANG TEMPURUNG KELAPA

TUGAS AKHIR ANALISA PENGARUH METODE PENGELASAN (SMAW, GTAW, GMAW) DENGAN BAHAN MILD STEEL DENGAN TEBAL 1,5 MM TERHADAP FENOMENA SPRING BACK

SIFAT FISIS DAN MEKANIS PADA KOMPOSIT POLYESTER SERAT BATANG PISANG YANG DISUSUN ASIMETRI [ 45 o / -30 o / 45 o / -30 o ]

TUGAS PENGETAHUAN BAHAN TEKNIK II CETAKAN PERMANEN

PENGARUH VARIASI ARUS LISTRIK TERHADAP KETEBALAN LAPISAN TEMBAGA PADA PROSES ELEKTROPLATING PLAT BAJA KARBON RENDAH

Djati Hery Setyawan D

ANALISIS STRUKTUR MIKRO CORAN PENGENCANG MEMBRAN PADA ALAT MUSIK DRUM PADUAN ALUMINIUM DENGAN CETAKAN LOGAM

Pengaruh Modulus Cor Riser Terhadap Cacat Penyusutan Pada Produk Paduan Al-Si

BAB III PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA PENELITIAN

TUGAS SARJANA. PROSES AGE HARDENING TERHADAP PERUBAHAN SIFAT MEKANIS DAN STRUKTUR MIKRO PADUAN Al-Cu

PENGARUH PERBEDAAN LAJU WAKTU PROSES PEMBEKUAN HASIL COR ALUMINIUM 319 DENGAN CETAKAN LOGAM TERHADAP STRUKTUR MIKRO DAN SIFAT MEKANIS

PENGARUH WAKTU DAN JARAK TITIK PADA PENGELASAN TITIK TERHADAP KEKUATAN GESER HASIL SAMBUNGAN LAS

PENGARUH TEMPERATUR PENUANGAN TERHADAP DENSITAS DAN POROSITAS PADUAN ALUMINIUM SILIKON (Al-7%Si) DENGAN METODE EVAPORATIVE CASTING

VARIASI PENAMBAHAN FLUK UNTUK MENGURANGI CACAT LUBANG JARUM DAN PENINGKATAN KEKUATAN MEKANIK

TUGAS SARJANA. ANALISA STRUKTUR MIKRO DAN FLUIDITAS PADUAN ALUMINIUM TEMBAGA (Al-Cu) DENGAN METODE PENGECORAN SAND CASTING

STUDI KARAKTERISTIK HASIL PENGELASAN SPOT WELDING PADA ALUMINIUM DENGAN PENAMBAHAN GAS ARGON

PENGARUH UNSUR Mn PADA PADUAN Al-12wt%Si TERHADAP SIFAT FISIK DAN MEKANIK LAPISAN INTERMETALIK PADA FENOMENA DIE SOLDERING SKRIPSI

TUGAS AKHIR. Disusun : NARNO NIM : D

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Studi Literatur. Persiapan Alat dan Bahan bahan dasar piston bekas. Proses pengecoran dengan penambahan Ti-B 0,05%

Transkripsi:

TUGAS AKHIR PENGARUH VARIASI MEDIA CETAKAN PASIR, CETAKAN LOGAM DAN CETAKAN RCS ( RESIN COATED SAND ) TERHADAP PRODUK CORAN ALUMINIUM Disusun Sebagai Syarat Untuk Mencapai Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta Disusun oleh : ADAM HANANTO UTOMO NIM : D.200.120.008 JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2016

ii

iii

iv

v

MOTTO Karena sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan. Sesungguhnya Sesudah kesulitan itu ada kemudahan (Alam Nasyroh 5-6) Janganlah larut dalam satu kesedihan dan satu kesalahan karena masih ada hari esok yang menyongsong sejuta keindahan. Jangan lihat masa lalu dengan penyesalan, jangan pula melihat masa depan dengan ketakutan, tetapi lihat semua dengan kekuatan hati yang penuh kesadaran. Jangan terlalu memikirkan hasil, yang terpenting ialah kerja keras dan berdoa, Ikhtiar dan tawakal, anggap hasil baik adalah bonus dari kerja keras dan doa kita, jikalau pun hasil buruk mungkin ini jalan terbaik dari- Nya Bagaimanapun bentuk kerja keras dan usaha kita, jangan sampai terlepas dari awalan Basmallah pun akhiran Hamdallah. Kun Fayakun vi

HALAMAN PERSEMBAHAN Dengan penuh harap ridho Allah SWT, teriring perasaan syukur dan sabar yang mendalam serta penghargaan yang tinggi, setelah melewati berbagai ujian dalam perjuangan yang tak kenal lelah, Saya mempersembahkan Tugas Akhir ini kepada : Bapak dan Ibu yang dengan segala kasih sayang, kesabaran, keikhlasan dan pengorbanannya yang senantiasa membimbing dan mendo akanku. Kakak dan Adik yang selalu memotivasi, mendo akan dan mencairkan suasana sehingga terasa lebih ringan proses skripsiku. Teman-teman Teknik mesin angkatan 2012 yang selalu menyemangati dan hadir seperti keluarga. Teman seperjuangan mahasiswa bimbingan Bapak Patna Partono, ST, MT yang selalu saling membantu dan berjuang bersama. Dosen Universitas Muhammadiyah Surakarta Teknik Mesin yang telah membimbing saya didalam perkuliahan. Bapak Dosen pembimbing tugas akhir Patna Partono, ST, MT. Saya berterima kasih atas pengarahan dan bimbingannya yang telah banyak saya terima selama berada di Universitas Muhammadiyah Surakarta. vii

PENGARUH VARIASI MEDIA CETAKAN PASIR, CETAKAN LOGAM DAN CETAKAN RCS ( RESIN COATED SAND ) TERHADAP PRODUK CORAN ALUMINIUM Adam Hananto Utomo, Patna Partono Teknik Mesin Universitas Muhammadiyah Surakarta Jl. A. Yani Tromol Pos 1 Pabelan, Kartasura Email : adamhananto2@gmail.com Abstrak Penggunaan material cetakan dalam produk cor mempunyai sifat dan karakter sendiri. Sifat-sifat ini sangat berpengaruh terhadap kualitas produk cor. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh variasi cetakan terhadap kualitas cor, cacat cor dan nilai kekerasan. Penelitian ini menggunakan Alumunium bekas atau Rosok, yang dilebur didalam dapur krusible, variasi cetakan yang digunakan 3 jenis yaitu: cetakan pasir, cetakan logam dan cetakan RCS (Resin Coated Sand). Untuk mengetahui cacat penyusutan membandingkan dimensi benda asli dengan hasil spesimen masing-masing spesimen cetakan. Cacat porositas dapat dilihat dengan mencari nilai perhitungan density berpedoman kepada standart ASTM E-252, pengujian kekerasan menggunakan pengujian brinell dengan standar ASTM E10, pengujian struktur mikro dilakukan dengan standar ASTM E3 dengan cara melihat spesimen dibawah mikroskop dan pengujian komposisi kimia dilakukan dengan standar ASTM E1251 cara menembakkan gas argon kepermukaan spesimen, sehingga hasilnya akan terbaca pada komputer. Nilai persentase penyusutan untuk variasi cetakan pasir basah sebesar 0,61%, cetakan logam sebesar 0,64% dan untuk cetakan RCS (Resin Coated Sand) sebesar 0,59 %. Hasil penelitian penyusutan menunjukan bahwa cetakan logam mempunyai nilai penyusutan tinggi dan terendah yaitu RCS (Resin Coated Sand) dan cetakan pasir basah diantara kedua cetakan logam dan cetakan RCS (Resin Coated Sand) penyusutan terjadi karena konduktivitas masing-masing cetakan dalam menyerap panas sehingga semakin tinggi konduktifitas membuat pembekuan logam cepat dan berpengaruh juga pada besar butir yang dilihat pada struktur mikro, pembekuan cepat membuat butir menjadi kecil dengan bentuk memanjang viii

serta jarak antar butirnya rapat. Pada porositas di peroleh dari density, cetakan pasir basah ρ = 2,513, cetakan logam ρ = 2,597 dan RCS (Resin Coated Sand) ρ = 2,506 semakin tinggi nilai density maka material tersebut semakin padat dan porositasnya sedikit. Kepadatan material berhubungan dengan kekerasan yang juga semakin tinggi, diperoleh pada pengujian brinell cetakan pasir basah sebesar 58,256 BHN, cetakan logam sebesar 61,219 BHN dan cetakan RCS (Resin Coated Sand) 57,124 BHN. Komposisi kimia material ditemukan unsur (Al) 91,43%, (Si) 4,07%, (Zn) 2,13%, (Fe) 1,76%, (Cu) 0,147%, (Cr) 0,175% dan unsur lainnya, sehingga dari unsur yang ada material ini termasuk logam aluminium paduan silicon (Al-Si). Kata kunci : alumunim (Al), cetakan, kekerasan, komposisi kimia, strktur mikro. ix

PENGARUH VARIASI MEDIA CETAKAN PASIR, CETAKAN LOGAM DAN CETAKAN RCS ( RESIN COATED SAND ) TERHADAP PRODUK CORAN ALUMINIUM Adam Hananto Utomo, Patna Partono Teknik Mesin Universitas Muhammadiyah Surakarta Jl. A. Yani Tromol Pos 1 Pabelan, Kartasura Email : adamhananto2@gmail.com Abstrack The use of printed material in the cast product has the nature and character of its own. These properties greatly affect the quality of the cast product. The purpose of this study was to determine the effect of variations in the mold of the quality of the cast, cast defects and hardness. This study uses aluminum used or former, which melted in the kitchen krusible, a variation of the mold used three types: sand molds, metal molds and mold RCS (Resin Coated Sand). To determine the shrinkage defects dimensional objects compare the original with the results of specimens of each specimen mold. Defects porosity can be seen by looking for value calculation of density guided by the standard ASTM E-252, hardness testing using a test Brinell with ASTM E10, testing microstructure done with standard ASTM E3 by viewing a specimen under a microscope and chemical composition testing done with standard ASTM E1251 argon gas-fired way to the surface of the specimen, so the result will be read on a computer. The percentage value of depreciation for the wet sand molds variation of 0.61%, 0.64% metal mold and to mold RCS (Resin Coated Sand) by 0.59%. The research result of depreciation show that the metal mold has a shrinkage value of high and low of RCS (Resin Coated Sand) and mold the wet sand between the two metal molds and mold RCS (Resin Coated Sand) shrinkage occurs because the conductivity of each mold to absorb heat so the higher conductivity makes the metal solidification fast and also affect the large grains are seen on the microstructure, rapid freezing to make the grain to be small with an elongated shape and the distance between the grain x

elevator. At the porosity is obtained from the density, wet sand mold ρ = 2.513, metal molds ρ = 2.597 and RCS (Resin Coated Sand) ρ = 2.506 density, the higher the value of the material is a little more dense and porosity. The density of material related to violence are also higher, obtained on wet sand molds Brinell testing at 58.256 BHN, amounting to 61.219 BHN metal mold and mold RCS (Resin Coated Sand) 57.124 BHN. The chemical composition of the material was found elements (Al) 91.43% (Si) 4.07%, (Zn) 2.13%, (Fe) 1.76%, (Cu) 0.147%, (Cr) 0.175% and the element more so than the elements present this material include metal aluminum silicon alloy (Al- Si). Keywords: aluminum (Al), mold, hardness, chemical composition, microstructure. xi

KATA PENGANTAR Segala puji syukur ke hadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia- Nya yang telah terlimpahkan kepada penulis, sehingga Tugas Akhir ini dapat terselesaikan dengan baik. Adapun Tugas Akhir ini disusun untuk memenuhi persyaratan Sidang Sarjana S-1 pada Jurusan Teknik Mesin, Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta. Dalam penyusunan Tugas Akhir ini, penulis banyak mendapat bantuan dari berbagai pihak, pada kesempatan ini, penulis dengan penuh keikhlasan hati ingin menyampaikan terima kasih kepada : 1. Bapak Dr. H. Sri Sunarjono MT. Ph.D selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Bapak Tri Widodo BR. ST. MSc., Ph.D selaku Ketua Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Bapak Patna Partono, ST, MT. selaku Dosen Pembimbing yang telah membimbing, mengarahkan, memberi petunjuk dalam penyusunan Tugas Akhir ini. 4. Dosen jurusan Teknik Mesin beserta Staff Tata Usaha Fakultas Teknik 5. Ibu tercinta dan teristimewa yang senantiasa selalu mencintai, menyayangi, memberikan dukungan, menenangkan hati dan mendo akan penulis dalam menyelesaikan Tugas Akhir. 6. Bapak tercinta yang telah memberikan kasih sayang, mendidik dan memberikan pendidikan akan hidup kepada penulis. xii

7. Teman angkatan 2012 yang sudah banyak membantu saya dan mendukung saya dalam perkuliahan selama di Universitas Muhammadiyah Surakarta. Akhir kata, penulis mohon maaf sebelum dan sesudahnya, jika sekiranya terdapat kesalahan dan kekurangan dalam penulisan Tugas Akhir ini, yang disebabkan adanya keterbatasan-keterbatasan antara lain waktu, dana, literatur yang ada, dan pengetahuan yang penulis miliki. Harapan penulis semoga laporan ini bermanfaat untuk pembaca. Tugas Akhir ini semoga dapat bermanfaat khususnya bagi penulis dan pihak lain yang membutuhkan, Amin ya Robbaallamin. Surakarta, 8 Desember 2016 Penulis xiii

DAFTAR PUSTAKA Halaman judul... Halaman Pernyataan Keaslian Tugas Akhir... Halaman Persetujuan... Halaman Pengesahan... Lembar Soal Tugas Akhir... Halaman Motto... Halaman Persembahan... i ii iii iv v vi vii Abstraksi... viii Kata Pengantar... xii Daftar Isi... xiv Daftar Gambar... xviii Daftar Tabel... xxiii BAB I PENDAHULUAN 2.1 Latar Belakang... 1 2.2 Perumusan Masalah... 3 2.3 Batasan Masalah... 3 2.4 Tujuan Penelitian... 4 2.5 Manfaat Penelitian... 5 2.6 Sistematika Penulisan... 5 BAB II LANDASAN TEORI 2.1 Tinjauan Pustaka... 7 2.2 Dasar teori... 8 2.2.1. Aluminium... 8 xiv

2.2.2. Harga Kekerasan... 10 2.2.3. Paduan Alumunium... 16 2.2.4. Jenis-jenis Alumunium Paduan... 20 2.2.5. Proses Pengecoran... 28 2.2.6. Pola... ` 29 2.2.7. Sistem Saluran... 29 2.2.8. Pembekuan Coran... 32 2.2.9. Pasir Cetak... 33 2.2.10. Cetakan Logam... 34 2.2.11. Cetakan RCS (Resin Coated Sand)... 35 2.3 Sifat Fisis dan Mekanis... 41 2.3.1. Komposisi Kimia... 41 2.3.2. Strktur Mikro... 42 2.3.3. Kekerasan (Hardness)... 43 2.4 Hipotesisi... 43 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Diagram Alir Penelitian... 44 3.2 Tempat Penelitian... 45 3.3 Alat dan Penelitian... 45 3.3.1. Alat... 45 3.3.2. Bahan... 50 3.4 Prosedur Penelitian... 53 3.4.1. Perencanaan Desain Pulley... 53 3.4.2. Pembuatan Cetakan Pasir... 55 xv

3.4.3. Pembuatan Cetakan Logam... 58 3.4.4. Pembuatan Cetakan RCS (Resin Coated Sand). 63 3.4.5. Peleburan Logam... 66 3.4.6. Penuangan Logam Cair... 67 3.4.7. Pembongkaran Cetakan... 67 3.4.8. Pengujian Cacat Penyusutan... 68 3.4.9. Pengujian Cacat Porositas... 69 3.4.10. Pengamatan Struktur Mikro... 69 3.4.11. Pengujian Komposisi Kimia... 70 3.4.12. Pengujian Kekerasan... 72 3.4.13. Analisa Data... 73 3.5 Jumlah Spesimen Pengujian... 73 BAB IV DATA DAN ANALISIS 4.1 Cacat Penyusutan... 74 4.1.1. Pembahasan Cacat Penyusutan... 77 4.2 Persentase Porositas... 78 4.2.1. Pembahasan Persentase Penyusutan... 80 4.3 Pengujian Kekerasan... 81 4.3.1. Harga Kekerasan Brinell... 81 4.3.2. Pembahasan Pengujian Kekerasan Brinell... 85 4.4 Strktur Mikro... 86 4.5 Komposisi Kimia Hasil Produk Cor Alumunium... 87 4.5.1.Pembahasan Komposisi Kimia... 88 xvi

BAB V RENCANAN ANGGARAN BIAYA (RAB) 5.1 RENCANAN ANGGARAN BIAYA (RAB)... 90 5.2 Biaya Upah dan Bahan untuk Pengecoran... 90 5.3 Perhitungan Rencana Anggaran Biaya Pembuatan Pulley Menggunakan Media Cetakan Pasir... 90 5.4 Perhitungan Rencana Anggaran Biaya Pembuatan Pulley Menggunakan Media Cetakan Logam... 92 5.5. Perhitungan Rencana Anggaran Biaya Pembuatan Pulley Menggunakan Media Cetakan RCS (Resin Coated Sand)... 95 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan... 98 5.2 Saran... 99 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xvii

DAFTAR GAMBAR 2.1 Prinsip Uji Kekerasan Brinell... 11 2.2 Prinsip Uji Kekerasan Vickers... 14 2.3 Prinsip Uji Kekerasan Rockwell... 16 2.4 Diagram Fasa Al-Cu... 21 2.5 Diagram Fasa Al-Mn... 21 2.6 Diagram Fasa Al-Si... 22 2.7 Diagram Fasa Al-Mg... 24 2.8 Struktur Mikro Paduan Al-Mg... 24 2.9 Diagram Fasa Al-Si-Mg... 25 2.10 Foto Mikro Paduan Al-Si-Mg... 25 2.11 Diagram Fasa Al-Zn... 26 2.12 Diagram Fasa Al-Mg-Zn... 26 2.13 Struktur Mikro Paduan Al-Mg-Zn... 27 2.14 Struktur Mikro Paduan Al-Si-Cu... 27 2.15 Sistem Saluran... 29 2.16 Ukuran Basin (cawan tuang)... 30 2.17 Sprue Runcing... 30 2.18 Penampang Saluran Pengalir... 31 2.19 Bentuk Penampang Saluran Masuk... 31 2.20 Bagian- bagian Sistem Saluran... 32 2.21 Strktur Mikro Pembekuan Logam... 32 2.22 Cacat Porositas pada Penampang Potong Produk Cor. 38 2.23 Bentuk Cacat Shrinkage... 39 xviii

2.24 Cacat Salah Alir... 39 2.25 Cacat Retakan... 41 2.26 Proses Pengamatan Pada Struktur Mikro... 42 2.27 Bekas Injakan Penetrasi Uji Kekerasan Brinell... 43 3.1 Diagram Alir Penelitian... 44 3.2 Sekop... 45 3.3 Penumbuk... 45 3.4 Lanset... 46 3.5 Tabung Silinder... 46 3.6 Penjepit... 46 3.7 Dapur Peleburan... 46 3.8 Kowi... 47 3.9 Ladle... 47 3.10 Timbangan Digital... 47 3.11 Digital Calipers... 48 3.12 Infra Red Thermometer... 49 3.13 Alat Uji Speaktrometer.... 49 3.14 Alat Uji Brinel... 49 3.15 Mikroskop Metalografi... 50 3.16 Limbah Alumunium Bekas... 50 3.17 Pasir Cetak... 50 3.18 Plat Besi Potongan... 51 3.19 Cetakan Kayu... 51 3.20 Cetakan Boundary Silinder... 51 xix

3.21 Pasir RCS (Resin Coated Sand)... 52 3.22 Polyester Putty... 52 3.23 Calcium Carbonate... 52 3.24 Aliran Proses pada Pembuatan Coran... 53 3.25 Desain Pola Pulley... 53 3.26 Proses Permesinan... 54 3.27 Pola Pulley... 54 3.28 Kerangka Cetak... 55 3.29 Papan Cetakan Bawah... 55 3.30 Posisi Peletakan Pola... 56 3.31 Persiapan Cetakan Bawah... 56 3.32 Penuangan Pasir dan Penumbukan Cetakan Bawah... 56 3.33 Cetakan Bawah... 57 3.34 Posisi Peletakan Silinder Saluran Mask... 57 3.35 Cetakan Atas... 57 3.36 Hasil Pola Cetakan Atas dan Bawah... 58 3.37 Sambungan Cetakan Logam... 58 3.38 Desain Cetakan Atas... 59 3.39 Proses Pengeboran Sprue... 59 3.40 Pembubutan Permukaan Pola Cetakan Atas... 60 3.41 Desain Cetakan Tengah... 60 3.42 Proses Pembubutan Permukaan Pola Cetakan Tengah 61 3.43 Pemotongan cetakan tengah... 61 3.44 Desain Cetakan Bawah... 62 xx

3.45 Pembubutan Permukaan Pola Cetakan Bawah... 62 3.46 Assambly Cetakan Logam... 63 3.47 Desain Cetakan RCS... 63 3.48 Posisi Boundary Cetakan Atas... 64 3.49 Pemanasan RCS... 64 3.50 Pembuatan Guide... 65 3.51 Pembuatan Cetakan Bawah... 65 3.52 Pelepasan Pola dari Cetakan... 66 3.53 Assembly Cetakan RCS... 66 3.54 Persiapan dan Penuangan Coran... 67 3.55 Pembongkaran Cetakan... 68 3.56 Potongan Spesimen Pengamatan Rongga Penyusutan 68 3.57 Spectrometer... 71 3.58 Spesimen Uji Kekerasan... 72 3.59 Alat Uji Kekerasan Brinell... 73 4.1 Spesimen Pengujiann Cacat Penyusutan... 74 4.2 Pengkuran Hasil Coran... 75 4.3 Histogram Hasil Persentase Penyusutan Variasi Cetakan... 76 4.4 Bagian Spesimen yang di Uji Density... 77 4.5 Spesimen Uji Density... 78 4.6 Histogram Hasil Density pada Variasi Cetakan... 79 4.7 Perbandingan Porositas Foto Makro... 80 4.8 Posisi Titik Kekerasan pada Spesimen... 85 xxi

4.9 Histogram Perbandingan Kekerasan Variasi Cetakan Cor Alumunium... 85 4.10 Perbandingan Foto Mikro pada Pembesaran 100x... 86 4.11 Perbandingan Foto Mikro pada Pembesaran 200x... 86 xxii

DAFTAR TABEL 2.1 Karakteristik dan Sifat Alumunium... 9 2.2 Penggunaan Diameter Penetrator... 12 2.3 Nilai Kekerasan Brinell pada Masing-masing Beban... 12 2.4 Gaya Maksimal Masing-masing Parameter Penetrator.. 12 2.5 Skala yang Dipakai dalam Pengujian Rockwell... 15 2.6 Alumunium dan Paduannya Serta Kode Penamaan... 17 2.7 Bentuk Cacat Permukaan Kasar dan Penyebab... 40 3.1 Jumlah Spesimen Uji... 73 4.1 Dimensi Produk Cor... 75 4.2 Hasil Persentase Penyusutan Semua Variasi Cetakan. 76 4.3 Hasil Perhitungan Density... 78 4.4 Harga Kekerasan Brinell pada Spesimen Cetakan Pasir Basah... 82 4.5 Harga Kekerasan Brinell pada Spesimen Cetakan Logam... 83 4.6 Harga Kekerasan Brinell pada Spesimen Cetakan RCS 84 4.7 Hasil Uji Komposisi Kimia... 87 4.8 Keunggulan dan Kelemahan Cetakan... 89 5.1 Rencana Aanggaran Biaya (RAB)... 97 xxiii