SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 2. Sistem Reproduksi ManusiaLATIHAN SOAL BAB 2

dokumen-dokumen yang mirip
SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 2. Sistem Reproduksi ManusiaLatihan Soal 2.1

- - SISTEM REPRODUKSI MANUSIA - - sbl2reproduksi

HUBUNGAN HORMON REPRODUKSI DENGAN PROSES GAMETOGENESIS MAKALAH

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 2. Sistem Reproduksi ManusiaLatihan Soal 2.2. Sifilis. Epididimitis. Kanker prostat. Keputihan

PROSES KONSEPSI DAN PERTUMBUHAN JANIN Oleh: DR.. H. Moch. Agus Krisno Budiyanto, M.Kes.

MODUL MATA PELAJARAN IPA

Bab SISTEM REPRODUKSI MANUSIA


KESEHATAN REPRODUKSI* Oleh: Dr. drh. Heru Nurcahyo, M.Kes**

II. TINJAUAN PUSTAKA. Salah satu model dalam pembelajaran kooperatif adalahtsts, didalam bahasa

Sisten reproduksi pria dan wanita A.Sistem reproduksi pria meliputi organ-organ reproduksi, spermatogenesis dan hormon pada pria.

BAB I PENDAHULUAN. (dengan cara pembelahan sel secara besar-besaran) menjadi embrio.

JURNAL BIOLOGI, Vol. 2 No. 2, Tahun 2013, Halaman 1-13

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. bagian dari pemeliharaan kesehatan komperhensif bukan lagi hal yang baru.

OOGENESIS DAN SPERMATOGENESIS. Titta Novianti

Seksualitas Remaja dan Kesehatan Reproduksi Rachmah Laksmi Ambardini Fakultas Ilmu Keolahragaan UNY

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

KESEHATAN REPRODUKSI DAN SEKSUAL (MENGAPA TIDAK) Oleh : Drs. Andang Muryanta

Sistem Reproduksi Manusia BAB 2. A. Struktur Alat Reproduksi B. Gangguan Sistem Reproduksi. Bab 2 Sistem Reproduksi Manusia 19

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. kemampuan untuk mengatur fertilitas mempunyai pengaruh yang bermakna

Anatomi/organ reproduksi wanita

1. Perbedaan siklus manusia dan primata dan hormon yang bekerja pada siklus menstruasi.

MODUL BIOLOGI KELAS XI-IPA

SMP kelas 8 - BIOLOGI BAB 2. PERKEMBANGAN PADA MANUSiAlatihan soal 2.1

PENGERTIAN KELUARGA BERENCANA

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. pengalaman merupakan guru yang baik, yang menjadi sumber pengetahuan.

Bab. Sistem Reproduksi. A. Sistem Reproduksi pada Manusia B. Sistem Reproduksi pada Tumbuhan

Siklus menstruasi. Nama : Kristina vearni oni samin. Nim: Semester 1 Angkatan 12

JENIS METODE KB PASCA PERSALINAN VASEKTOMI

SISTEM REPRODUKSI PADA MANUSIA

12/21/2011. Pendidikan Seks Remaja: Menuju Reproduksi Sehat. Pengertian. Karakteristik remaja

Universitas Sumatera Utara

UNIVERSITAS GUNADARMA

Semua informasi tentang buku ini, silahkan scan QR Code di cover belakang buku ini

KUESIONER PENELITIAN PENGARUH MEDIA BOOKLET TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP SANTRI TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DI PESANTREN DARUL HIKMAH TAHUN 2010

Tahap pembentukan spermatozoa dibagi atas tiga tahap yaitu :

Function of the reproductive system is to produce off-springs.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Organ Reproduksi pada laki laki

BAB II TINJUAN PUSTAKA. Kontrasepsi berasal dari kata kontra yang berarti mencegah atau. melawan, sedangkan konsepsi adalah pertemuan antara sel telur

METODE KONTRASEPSI. Intan Silviana Mustikawati, SKM, MPH

MODUL PENGAJARAN MENJAGA JARAK KEHAMILAN DAN MEMILIH ALAT KONTRASEPSI YANG TEPAT

PELAYANAN KB DALAM RUANG LINGKUP KEBIDANAN KOMUNITAS

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Organ reproduksi yang dimiliki manusia berbeda antara pria dan wanita Struktur dan fungsi organ reproduksi

Perdarahan dari Vagina yang tidak normal. Beberapa masalah terkait dengan menstruasi. Perdarahan selama kehamilan atau setelah persalinan

OLeh : Titta Novianti, S.Si. M.Biomed

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Kontrasepsi berasal dari kata kontra berarti mencegah atau melawan,

SEKSUALITAS. endang parwieningrum Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kependudukan dan KB BKKBN

Gangguan Hormon Pada wanita

Organ Reproduksi Perempuan. Organ Reproduksi Bagian Dalam. Organ Reproduksi Bagian Luar. 2. Saluran telur (tuba falopi) 3.

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN PENGABDIAN MASYARAKAT

MENYOAL INFERTILITAS PADA PASANGAN SUAMI ISTRI. Oleh : Andang Muryanta

SISTEM REPRODUKSI MANUSIA

PERCAKAPAN KONSELING ANTARA BIDAN DENGAN PASIEN TENTANG KB

Anatomi sistem endokrin. Kerja hipotalamus dan hubungannya dengan kelenjar hormon Mekanisme umpan balik hormon Hormon yang

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. sangat diinginkan, mengatur interval antara kehamilan, mengontrol waktu saat kelahiran

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Gangguan & Penyakit pada Sistem Reproduksi Manusia

ULANGAN TENGAH SEMESTER GASAL MADRASAH TSANAWIYAH

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. Persepsi berasal dari bahasa lathin, persipere: menerima, perceptio:

BAB I PENDAHULUAN. mengeluarkan hormon. Di dalam setiap ovarium terjadi perkembangan sel telur

BAB II PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN E-LEARNING BERBASIS WEB ENHANCED COURSE DAN WEB CENTRIC COURSE PADA SISTEM REPRODUKSI MANUSIA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. bersifat sementara dan dapat pula bersifat menetap (Subroto, 2011).

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Menurut World Health Organisation (WHO) Keluarga Berencana (KB)

Infertilitas pada usia reproduksi dan penanganannya

PENDAHULUAN INFORMASI ALAT KONTRASEPSI BUKU UNTUK KADER

SMP kelas 8 - BIOLOGI BAB 1. PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGANLatihan Soal 1.3. igotik. Embrionik. Pasca lahir

KISI-KISI ULANGAN TENGAH SEMESTER GASAL KELAS IX SMP SUB RAYON 04 TAHUN 2014/2015 MAPEL : IPA

SISTEM REPRODUKSI MANUSIA 2 : MENSTRUASI PARTUS

MENGAPA ISTRI MASIH BELUM HAMIL??

GENITALIA EKSTERNA GENITALIA INTERNA

SET 5 REPRODUKSI SEL 2 (GAMETOGENESIS) Gametogenesis adalah pembentukan gamet pada tubuh makhluk hidup. a. GametOGenesis pada manusia dan hewan

KELUARGA BERENCANA DAN KESEHATAN REPRODUKSI

BAB II KAJIAN PUSTAKA. A. Kajian Teori Pada bab ini akan dipaparkan teori-teori yang akan dipakai sebagai referensi

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB III FERTILISASI IN VITRO. yang telah berkembang di dunia kedokteran. Kata inseminasi

Beberapa Penyakit Organ Kewanitaan Dan Cara Mengatasinya

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

FERTILISASI DAN. TUTI NURAINI, SKp., M.Biomed DASAR KEPERAWATAN DAN KEPERAWATAN DASAR FIK-UI TUTI N., FIK UI

Kontrasepsi Hormonal (PIL)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PELAYANAN KONTRASEPSI dan RUJUKAN

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

M etode P engendalian K elahiran

BAB I PENDAHULUAN. payudara, dan kanker ovarium (Maysaroh, 2013). Salah satu kanker yang

MATERI PENYULUHAN KB 1. Pengertian KB 2. Manfaat KB

Sistem hormon wanita, seperti pada pria, terdiri dari tiga hirarki hormon, sebagai berikut ;

Berdasarkan susunan selaput embrionya kembar identik dibedakan menjadi 3 yaitu :

BAB II E-LEARNING DALAM PEMBELAJARAN SISTEM REPRODUKSI MANUSIA. terlepas dari kegiatan belajar, baik ketika seseorang melaksanakan aktivitas

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. kehamilan pada umur kurang 15 tahun dan kehamilan pada umur remaja. Berencana merupakan upaya untuk mengatur jarak kelahiran anak

Permulaan Kehidupan Manusia

SOAL IPA TERPADU KELAS 9 SEMESTER 1

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

GIZI DAUR HIDUP: Gizi dan Reproduksi

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. yang mengakibatkan kehamilan. Maksud dari kontrasepsi adalah

Transkripsi:

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 2. Sistem Reproduksi ManusiaLATIHAN SOAL BAB 2 1. Pasangan antara bagian alat reproduksi laki-laki dan fungsinya berikut ini benar, kecuali... Skrotumberfungsi sebagai pembungkus testis Tubulus seminiferus berfungsi sebagai tempat produksi sperma Vas deferens berfungsi sebagai tempat pematangan sperma Uretra berfungsi sebagai saluran tempat keluarnya sperma Kunci Jawaban : C Pembahasan Video :http://45.64.97.197:1935/testvod/mp4:test/bio9-2.05.mp4/manifest.mpd 2. Hormon yang memicu berkembangnya folikel dan penebalan dinding berturut-turut adalah... FSH dan Progesteron LH dan FSH LH dan Estrogen Estrogen dan Progesteron Kunci Jawaban : B

Pembahasan Video :http://45.64.97.197:1935/testvod/mp4:test/bio9-2.06.mp4/manifest.mpd 3. Pada siklus menstruasi terjadi peningkatan hormon LH, peristiwa ini terjadi pada fase... Praovulasi Ovulasi Pascaovulasi Menstruasi Kunci Jawaban : B Image not found http://www.primemobile.co.id/assets/uploads/materi/bio9-2.3p.jpg 9/BIOLOGI/BAB 2/BIO9-2.03.smil/manifest.mpd 4. Image not found http://www.primemobile.co.id/assets/uploads/materi/bio9-2.4.jpg Folikel yang berfungsi memoroduksi sel Ovarium yang berfungsi untuk pemasakan telur Ovarium yang bertugas memproduksi ovum

Tuba fallopi yang berfungsi sebagai tempat pembuahan Kunci Jawaban : C 1. Vagina alat kelamin luar 2. Rahim/Uterus tempat perkembangan embrio hingga menjadi bayi 3. Saluran telur/ Tuba fallopi tempat pembuahan 4. Corong saluran telur menangkap sel telur/ovum dari ovarium 5. Indung telur/ Ovarium menghasilkan ovum dan hormon estrogen 9/BIOLOGI/BAB 2/BIO9-2.04.smil/manifest.mpd 5. Kelainan atau penyakit yang berkaitan dengan reproduksi dan tidak dapat ditularkan melalui hubungan seksual adalah Impotensi Sifilis Herpes Genital AIDS Kunci Jawaban : A Impotensi adalah ketidakmampuan penis untuk melakukan ereksi, dan bukan merupakan penyakit dan ditularkan melalui hubungan seksual. Sifilis merupakan infeksi yang disebabkan oleh bakteri Treponema Pallidum, herpes genital merupakan infeksi yang disebabkan oleh. AIDS merupakan penyakit yang disebabkan oleh virus HIV yang menyerang kekebalan tubuh. Ketiga penyakit dapat ditularkan melalui hubungan seksual. 9/BIOLOGI/BAB 2/BIO9-2.05.smil/manifest.mpd 6. Pada proses oogenesis dari satu oogonium akan dihasilkan sel telur yang fungsional sebanyak... 1 2 3

4 5 Kunci Jawaban : A Pada Oogonium hanya 1 sel telur yang fungsional, sedangkan sel anakan lainnya berupa sel polar/sel kutub yang tidak fungsional. Perhatikan pembelahan pada oogenesis berikut: Image not found http://www.primemobile.co.id/assets/uploads/materi/bio9-2.6p.jpg 9/BIOLOGI/BAB 2/BIO9-2.06.smil/manifest.mpd 7. Image not found http://www.primemobile.co.id/assets/uploads/materi/bio9-2.7.jpg 1 dan 2 2 dan 1 2 dan 4 3 dan 4 4 dan 1 Kunci Jawaban : A Tempat pembentukan sperma adalah testis (tubulus seminiferus) ditunjukkan oleh nomor 2 dan vasektomi dilakukan pemotongan pada saluran sperma (vas deferns) ditunjuk oleh nomor 1. 9/BIOLOGI/BAB 2/BIO9-2.07.smil/manifest.mpd 8. Selama spermatogenesis, sperma menerima bahan makanan dari sel-sel sertoli, sel sertoli tedapat pada bagian organ kelamin pria yaitu...

Kantong mani Tubulus seminiferus Kelenjar prostat Epididimis Kunci Jawaban : B Proses pembentukan dan pemasakan spermatozoa disebut spermatogenesis. Spermatogenesis terjadi di tubulus seminiferus. Spermatogenesis mencakup pematangan sel epitel germinal melalui proses pembelahan dan diferensiasi sel, yang bertujuan untuk membentuk sperma fungsional. Pematangan sel terjadi di tubulus seminiferus yang kemudian disimpan di epididimis. Dinding tubulus seminiferus tersusun dari jaringan ikat dan jaringan epitelium germinal (jaringan epitelium benih) yang berfungsi pada saat spermatogenesis. Pintalan-pintalan tubulus seminiferus terdapat di dalam ruang-ruang testis (lobulus testis). Satu testis umumnya mengandung sekitar 250 lobulus testis. Tubulus seminiferus terdiri dari sejumlah besar sel epitel germinal (sel epitel benih) yang disebut spermatogonia (spermatogonium = tunggal). Spermatogonia terletak di dua sampai tiga lapisan luar sel-sel epitel tubulus seminiferus. Spermatogonia terus-menerus membelah untuk memperbanyak diri, sebagian dari spermatogonia berdiferensiasi melalui tahap-tahap perkembangan tertentu untuk membentuk sperma. Pada tubulus seminiferus terdapat sel-sel induk spermatozoa atau spermatogonium, sel Sertoli, dan sel Leydig. Sel Sertoli berfungsi memberi makan spermatozoa sedangkan sel Leydig yang terdapat di antara tubulus seminiferus berfungsi menghasilkan testosteron. Image not found http://www.primemobile.co.id/assets/uploads/materi/namafil.jpghttp://www.primemobile.co.id/assets/uploads/materi/bio9-2.8p.jpg 9/BIOLOGI/BAB 2/BIO9-2.08.smil/manifest.mpd 9. Proses implantasi fetus terjadi pada... Vagina Ovarium Rektum Uterus Kunci Jawaban : D

Image not found http://www.primemobile.co.id/assets/uploads/materi/bio9-2.9p.jpg 1. Vagina alat kelamin luar 2. Rahim/Uterus tempat perkembangan embrio hingga menjadi bayi 3. Saluran telur/ Tuba fallopi tempat pembuahan 4. Corong saluran telur menangkap sel telur/ovum dari ovarium 5. Indung telur/ Ovarium menghasilkan ovum dan hormon estrogen Peristiwa fertilisasi terjadi di saat spermatozoa membuahi ovum di tuba fallopii, Fertilisasi terjadi disini karena ovum dalam kondisi mature, selanjutnya hasil pembuahan itu terbentuklah zygot, Zygot membelah secara mitosis menjadi dua, empat, delapan, enam belas dan seterusnya. Pada saat 32 sel disebut morula, di dalam stadium morula ini sel terus membelah dan terjadi penekanan pada bagian penyusun selnya tervbentuklah rongga, yang kemudian rongga itu disebut blastosoel Blastocoel yang berisi cairan yang dikeluarkan oleh tuba fallopii, bentuk ini kemudian disebut blastosit yang merupakan penanda tahap stadium blastula. Lapisan terluar blastosit disebut trofoblas merupakan dinding blastosit yang berfungsi untuk menyerap makanan dan merupakan calon tembuni atau ari-ari (plasenta) Sedangkan masa di dalamnya disebut simpul embrio (embrionik knot) merupakan calon janin. Blastosit ini terus bergerak menuju uterus untuk mengadakan implantasi (perlekatan dengan dinding uterus). sehingga proses pembelahan sel penyusun embrio bisa dipenuhi keberlangsungannya. 9/BIOLOGI/BAB 2/BIO9-2.09.smil/manifest.mpd 10. Kelainan pada saluran reproduksi disebut endometriosis jika terdapat Tumor pada rahim Kanker pada rahim Kista pada endometrium Jaringan endometrium di luar rahim Kunci Jawaban : D

Endometriosis adalah suatu penyakit pada sistem reproduksi wanita di mana jaringan dari lapisan dalam dinding rahim atau endometrium tumbuh di luar rongga rahim. Setiap bulan, tubuh wanita akan melepaskan hormon yang memicu penebalan dinding rahim atau endometrium, yang merupakan persiapan untuk menerima sel telur yang sudah dibuahi. Apabila tidak terjadi kehamilan, dinding rahim akan luruh dan keluar dari tubuh dalam bentuk darah yang keluar dari vagina. Endometriosis terjadi saat jaringan endometrium tumbuh di luar rahim. Jika Anda mengidap endometriosis, jaringan tersebut juga mengalami proses penebalan dan luruh, yang sama dengan siklus menstruasi. Tetapi, darah tersebut akhirnya mengendap dan tidak bisa keluar karena terletak di luar rahim. Endapan tersebut akan mengiritasi jaringan di sekitarnya. Lama-kelamaan, jaringan parut atau bekas iritasi pun terbentuk. 9/BIOLOGI/BAB 2/BIO9-2.10.smil/manifest.mpd 11. Vasektomi adalah teknik yang efektif untuk pengendalian kelahiran pada pria karena... Mengurangi sekresi alkali dalam air mani dan sperma yang hancur dalam saluran reproduksi wanita Menyumbat rute yang digunakan oleh sperma untuk keluar dari tubuh pria Menutup saluran ejakulasi yang membawa sperma dari testis Menyumbat kapiler ke spermatozoa, yang kemudian mati Kunci Jawaban : C Vasektomi adalah salah satu metode pengendali kelahiran atau KB khusus pria dimana saluran sperma (vas deferens) yang berfungsi membawa sperma dari skrotum ke testis dipotong sehingga tidak ada sperma yang keluar bersama air mani ketika ejakulasi. Hal ini berarti, setelah divasektomi sperma tidak bisa lagi bergerak keluar dari testis sehingga tidak memungkinkan terjadinya pembuahan. 9/BIOLOGI/BAB 2/BIO9-2.11.smil/manifest.mpd 12. Sistem kerja kontrasepsi metode pil bertujuan... Menghentikan kerja oviduk Menghentikan produksi ovum di ovarium

Menghalangi implantasi zigot di uterus Menghalangi terjadinya fertlisasi Kunci Jawaban : B Macam-macam Alat Kontrasepsi Berikut ini contoh alat kontrasepsi yang banyak digunakan oleh masyarakat saat ini beserta kelebihan dan kekurangan yang ditimbulkan dalam pemakaiannya. 1. Kondom Kondom adalah alat kontrasepsi atau alat untuk mencegah kehamilan atau penularan penyakit kelamin pada saat berhubungan Seks dan biasanya dibuat dari bahan karet latex dan dipakaikan pada Mr.P pria atau Miss V wanita pada keadaan ereksi sebelum Bercinta. Kondom tidak hanya dipakai oleh para pria lho, ada juga kondom yang dirancang khusus untuk digunakan oleh wanita. Kondom ini berbentuk silinder yang dimasukkan ke dalam Miss V. 2. Pil Pil KB adalah alat kontrasepsi pencegah kehamilan atau pencegah konsepsi yang digunakan dengan cara peroral/kontrasepsi oral. Pil KB merupakan salah satu jenis kontrasepsi yang banyak digunakan. Pil KB disukai karena relatif mudah didapat dan digunakan, serta harganya murah. Pil KB atau oral contraceptives pill merupakan alat kontrasepsi hormonal yang berupa obat dalam bentuk pil yang dimasukkan melalui mulut (diminum), berisi hormon estrogen dan atau progesteron. bertujuan untuk mengendalikan kelahiran atau mencegah kehamilan dengan menghambat pelepasan sel telur dari ovarium setiap bulannya. Pil KB akan efektif dan aman apabila digunakan secara benar dan konsisten. 3. Suntikan KB Jenis kontrasepsi ini pada dasarnya mempunyai cara kerja seperti pil. Untuk suntikan yang diberikan 3 bulan sekali, memiliki keuntungan mengurangi resiko lupa minum pil dan dapat bekerja efektif selama 3 bulan. Efek samping biasanya terjadi pada wanita yang menderita diabetes atau hipertensi. 4. IUD (Intra Uterine Device) IUD merupakan singkatan dari Intra Uterine Device, atau dikenal pula dalam Bahasa Indonesia sebagai AKDR yang merupakan singkatan dari Alat Kontrasepsi Dalam Rahim. IUD adalah alat kecil terdiri dari bahan plastik yang lentur yang dimasukkan ke dalam rongga rahim, dan harus diganti apabila sudah dipakai dalam masa tertentu. Cara kerja IUD, banyak yang berpendapat bahwa cara kerja dari IUD ini adalah dengan menyulitkan bertemunya sperma dan sel telur. 5. Implant Implant adalah suatu alat kontrasepsi yang mengandung levonogestrel yang dibungkus dalam kapsul silasticsilikon (polidemetsilixane) dan di susukkan dibawah kulit. 9/BIOLOGI/BAB 2/BIO9-2.12.smil/manifest.mpd