Tiga Metode Sangat Penting dalam Pemrograman Java Bagi Pemula

dokumen-dokumen yang mirip
Topik. 1. Statement if 2. Statement if..else.. 3. Statement if..else.. If (bertingkat ) 4. Penggunaan Input Keyboard

LAPORAN PRAKTIKUM PEMROGRAMAN DASAR TIPE-TIPE FUNGSI ATAU METHOD

MK. Pemrograman Berorientasi Objek. Input dari Keyboard. Karmilasari

DASAR PEMROGRAMAN JAVA. Astrid Lestari Tungadi, S.Kom., M.TI.

BAB 5 Mendapatkan Input dari Keyboard

Pengenalan Program Java

BAB 5 Mendapatkan Input dari Keyboard

PRAKTIKUM PEMROGRAMAN LANJUT MODUL 1

Input Nilai tanpa Case String di Java

TIPE DATA Pertemuan (K-03/L-03)

Pertemuan 2 (2) : Membuat Class dan mengakses Anggota Class

TPI4202 e-tp.ub.ac.id. Lecture 4 Mas ud Effendi

MODUL PRAKTIKUM PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK

Modul Praktikum Pemrograman

Penggunaan Netbeans IDE, Hello World, variable dan Operator aritmetika.

MODUL III ARRAYLIST TUGAS PENDAHULUAN

Pengenalan Java, Tipe Data, Variabel dan Operator. Putu Putra Astawa

Latihan Ujian Pemrograman Berorientasi Objek. Semester Genap 2016/2017

LAB PEMROGRAMAN I (JAVA FUNDAMENTAL)

Mata Kuliah : Pemrograman Berbasis Objek Pertemuan : 4

IF PEMROGRAMAN LANJUT EXCEPTION. Oleh : Andri Heryandi, M.T.

Percabangan dan Perulangan

Belajar ArrayList di Java

Array Sebagai Parameter Method

Struktur Kontrol Pemrograman Java : PERCABANGAN

BAB 2 INPUT DARI KEYBOARD

LAPORAN PRAKTIKUM ALGORITMA DAN STRUKTUR DATA PENGENALAN OBJECT ORIENTED PROGRAMMING

LAPORAN PRAKTIKUM ALGORITMA DAN STRUKTUR DATA FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MODUL 5 PERULANGAN A. WHILE

LAB PEMROGRAMAN I (JAVA FUNDAMENTAL) PERTEMUAN 5 Dosen : Bella Hardiyana S. Kom

Pemrograman Berorientasi Objek (PBO) By : Jeffry Montolalu, ST PERTEMUAN XII KELAS DAN OBYEK

Nama Lengkap : Muiz Lidinillah NIM :

Sekarang, kita akan mencoba untuk menganalisa program Java pertama : public class Hello {

Bahasa Pemrograman :: Dasar Pemrograman Java

A. TEORI ARRAY 1 DIMENSI

TUTORIAL DASAR C++ BELAJAR C++ DARI NOL. Nor Kandir. Lab B201 - Teknik Elektro ITS Surabaya

A. TEORI ARRAY 1 DIMENSI

AP2B Dini Triasanti STRUKTUR PEMROGRAMAN PYTHON

Array. Adharul Muttaqin Universitas Brawijaya Malang. Array

KENDALI PROSES. Untuk mengatur arus program, pemrograman java menyediakan struktur perulangan (looping), kondisional, percabangan, dan lompatan.

Method / Fungsi / Sub Program

TUGAS PROGRAM DIAGONAL, VETIKAL, DAN HORIZONTAL OPENGL (MENGGUNAKAN JAVA) NAMA : SYIFA MUTIARA SARI KELAS : 3KA23 NPM :

Pendahuluan Dasar Pemrograman Java

Perulangan / Looping

Dasar Pemrograman Java

Method. Pemrograman Dasar Sistem Informasi PTIIK Herman Tolle

BAB 8 Argumen dari Command-line

Cara Membaca File Text di JAVA

Dasar-Dasar Pemrograman Java

Pertemuan 4 Array pada Java

int fungsi_2() { int main() { fungsi_1(); fungsi_2(); return 0;

Metode Binnary Searching di Java Console

Pemrograman. Pertemuan-3 Fery Updi,M.Kom

Array 1 Dimensi pada Java

LAB02 : KODING PROGRAM

Decision and Looping

MODUL PRAKTIKUM PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK TIS243

MODUL 3 ARRAY. Pemograman Berorientasi Objek

A. Judul Percobaan/praktikum Tipe Data, Keyword, Variabel, Operator dan Teknik Konfersi

BAB 8 Argumen dari Command-line

Pemrograman Berorientasi Objek (PBO) PERTEMUAN X (LOOPING)

Pemrograman JAVA INPUT-OUTPUT

TIPE DATA PADA JAVA. Pertemuan (K-04/L-04)

PENGENALAN LINGKUNGAN KERJA JAVA

ShortHand If Else di Java

Bubble Sort dan Selection Sort di Java Console

LAPORAN PRAKTIKUM PEMROGRAMAN DASAR PROGRAM DENGAN KONDISI

Mendapatkan Input Dari Keyboard

All Chapter Rental Multimedia

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET PEMROGRAMAN 2

Percabangan & Perulangan

MODUL PRAKTIKUM DASAR PEMROGRAMAN

Pertemuan 3 Struktur Perulangan pada Java

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET PEMROGRAMAN JAVA 2

IF PEMROGRAMAN LANJUT PERULANGAN. Oleh : Andri Heryandi, M.T.

Modul 3 Flow Control dan Input

PEMROGRAMAN JAVA. Petunjuk Penulisan Program Token Aturan Penamaan Identifier Lingkungan /Scope dari variabel Tipe Data (i) Yoannita

BAB VI ARRAY Mendeklarasikan Variabel Array int[ ] bilangan; int bilangan[ ]; Mendefinisikan Array Bilangan = new int[5]; Latihan 21. ArrSatu.

Pertemuan 03. Pemrograman Dasar[PTI-15001] 2012

Array Multidimensi. Pemrograman Dasar. Java

Pertemuan 2 Struktur Kontrol Percabangan

Pendahuluan. Tujuan MODUL

PEMROGRAMAN JAVA. Yoannita, S.Kom. Input Kondisi (IF-ELSE, SWITCH)

Array. Pengantar. int a, b, c, d, e;

Input - Output PEMROGRAMAN DASAR. Dr. Eng. Herman Tolle, ST., MT. Sistem Informasi PTIIK UB Semester Ganjil 2014/2015

3.1 Pencabangan if Sederhana (Tunggal)

Projek Kelompok 7. package (tiopan-programmer java) public class aritmatika1{ public static void main(string[]tiw){ int calculation = 1;

A-PDF OFFICE TO PDF DEMO: Purchase from to remove the watermark. Ade Sarah H

PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK

Setelah menyelesaikan praktikum ini, mahasiswa diharapkan mampu:

Modul Praktikum 3 Pemograman Berorientasi Objek

Modul Praktikum Bahasa Pemrograman 1

Enkripsi Karakter - Soal Lomba Pemrograman

Kelompok 7. package (tiopan-programmer java) public class aritmatika1{ public static void main(string[]tiw){ int calculation = 1;

PRAKTEK 1 CLASS, ATTRIBUTE, METHOD, DAN OBJEK

PERTEMUAN III OBJEK DAN CLASS TUJUAN PRAKTIKUM

STRUKTUR PEMROGRAMAN PYTHON

Tiopan Indra Wahyudi R5L PROJECT KELOMPOK 7 R5L. package brekk; public class brekk{ public static void main(string[]args){

Prosedur dan Fungsi. Ciri prosedur pada java selalu dimulai dengan : private/public void namaprosedur ( tipedataparameter1 namaparameter1,

MODUL PRAKTIKUM PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK (JAVA) PERTEMUAN 1 PENGENALAN LINGKUNGAN PEMROGRAMAN JAVA

Transkripsi:

Tiga Metode Sangat Penting dalam Pemrograman Java Bagi Pemula Sebenarnya belajar Java sangatlah mudah, bagi yang tahu triknya. Ada tiga cara penting bagaimana memudahkan kita dalam membuat program Java terutama bagi pemula yang sering kebingungan dari mana harus memulai. Cara itu adalah Metode Biasa, Metode Scanner, dan Metode JOptionPane. Bagaimana penjelasannya? Yuk belajar Java bersama. 1. Metode Biasa Kita ambil contoh membuat program Java penjumlahan. Perhatikan contoh skrip dibawah ini: public class penjumlahan { public static void main (String [] args){ int angka1, angka2, hasil; //deklarasi angka1 = 5; //mengisi angka2 = 6; //mengisi hasil = angka1 + angka2; //operasi System.out.println(angka1+" + "+angka2+" = "+hasil); //menampilkan Jika kita Run (Shift+F6) skrip di atas maka akan menghasilkan keluaran:

5 + 6 = 11 Penjelasan 1. public class penjumlahan adalah nama class yang wajib ada di awal program. 2. public static void main (String [] args) adalah sintak pembuka yang wajib ada di mana isi program akan diletakkan di dalam tanda-tutup kurung-kurawal { 3. int angka1, angka2, hasil; adalah bagian untuk menentukan variabel (ibaratnya gelas kosong yang siap diisi). Ada 3 variabel yang kita buat di mana hanya bisa diisi dengan integer (angka). Pastikan kita selalu mengakhiri akhir deklarasi dengan titik-koma. 4. Kemudian kita isi variabel tersebut dengan angka 5 dan 6. 5. Kemudian kita berikan operasi penjumlahan pada variabel hasil. 6. System.out.println adalah sintak untuk menampilkan isi variabel. Jika kita ingin menambah string (kata/kalimat/tanda yang bukan variabel) maka ditambah sintak + <isi string> +. Tanda plus dibuat untuk memisahkan string dengan variabel. 2. Metode Scanner Metode Scanner sedikit lebih keren dari Metode Biasa karena metode ini bisa menginputkan data, sementara Metode Biasa tidak. Perhatikan skrip di bawah ini: import java.util.scanner; public class penjumlahan { public static void main (String [] args){

Scanner input = new Scanner(System.in); int angka1, angka2, hasil; System.out.print("Masukkan Angka ke-1: "); angka1 = input.nextint(); System.out.print("Masukkan Angke ke-2: "); angka2 = input.nextint(); hasil = angka1 + angka2; System.out.println(angka1+" + "+angka2+" = "+hasil); Jika kita Run maka akan muncul kalimat di Editor (saya memakai NetBeans) Masukkan Angka ke-1: lalu (misalkan) kita mengiput angka 6. Kemudian muncul kalimat lagi Masukkan Angka ke-2: lalu (misalkan) kita menginput angka 5, maka akan keluar outpun 6 + 5 = 11 Penjelasan 1. import java.util.scanner; adalah memanggil library (perpustakaan). Jika diibaratkan orang, kita mengundangnya ke rumah. Library ini digunakan untuk mengaktifkan fitur Scanner.

2. Scanner input = new Scanner(System.in); adalah sintak wajib untuk memulai Scanner. Ibaratnya, tamu yang datang tadi disuruh masuk. Jika tidak diberi sintak ini, ibaratnya tamu tadi hanya menunggu di luar dan belum dipersilahkan masuk rumah. 3. Tentu kita sudah tahu arti dari System.out.print("Masukkan Angka ke-1: "); bukan? Benar, memunculkan kalimat Masukkan Angka ke-1: 4. angka1 = input.nextint(); artinya angka yang dinputkan tadi akan disimpan di variabel angka1. Untuk angka2 = input.nextint(); penjelasannya sama. 5. Lalu program akan mengolah dua inputan tadi di hasil, kemudian menjalankan System.out.println(angka1+" + "+angka2+" = "+hasil); sehingga muncul 6 + 5 = 11. 3. Metode JOptionPane JOptionPane tampilannya lebih menawan dari dua di atas karena menampilkan GUI (dialog tatap muka). Perhatikan contoh sintak berikut ini: import javax.swing.joptionpane; public class penjumlahan { public static void main (String [] args){ int angka1, angka2, hasil; angka1 = Integer.parseInt(JOptionPane.showInputDialog(null, "Masukkan Angka ke-1:"));

angka2 = Integer.parseInt(JOptionPane.showInputDialog(null, "Masukkan Angka ke-2: ")); hasil = angka1 + angka2; JOptionPane.showMessageDialog(null, angka1+" + "+angka2+" = "+hasil); Jika kita Run (Shift+F6) maka Java akan menampilkan inputan angka pertama. Setelah kita input maka akan muncul perintah menginput angkat kedua. Kemudian Java akan menampilkan hasilnya:

Penjelasan 1. import javax.swing.joptionpane; adalah memanggil library JOptionPane. 2. angka1 = Integer.parseInt(JOptionPane.showInputDialog(null, "Masukkan Angka ke-1:")); maknanya inputan kita akan disimpan di variabel angka1. Penjelasan ini juga berlaku untuk angka1 = Integer.parseInt(JOptionPane.showInputDialog(null, "Masukkan Angka ke-2:")); Intinya [varibel] = Integer.JoptionPanel.showInputDialog() adalah sintak untuk inputan JOptionPane. 3. JOptionPane.showMessageDialog(null, angka1+" + "+angka2+" = "+hasil); adalah menampilkan dialog JOptionPane dimana dalam contoh ini menampilkan kotak dialog 6 + 5 =11 Mudah bukan? Alhamdulillah mudah. Nantikan kemudahan belajar Bahasa Pemrograman lainnya di Norkandiblog.Wordpress.com.[]