PEMBUATAN DIGITAL LIBRARY PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA BERBASIS WEB

dokumen-dokumen yang mirip
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN RAPORT BERBASIS WEB DI SMA NEGERI 2 WONOGIRI

SISTEM INFORMASI INTERNET SERVICE PROVIDER PRIMANET SRAGEN BERBASIS WEB

PENJUALAN PERALATAN OLAH RAGA TOKO WANTO SPORT DENGAN E-COMMERCE MENGGUNAKAN PHP, JAVASCRIPT, DAN MYSQL

SISTEM INFORMASI ALUMNI TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA BERBASIS WEB

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN DEPOSIT PULSA PADA BELLA CELL BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI KLINIK NGUDI WARAS PURWODADI BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI KARIR BAGI SISWA DAN ALUMNI SMK NEGERI 3 PURWOREJO BERBASIS WEB DAN WAP

BAB I PENDAHULUAN. dan Informatika UMS (Universitas Muhamamdiyah Surakarta) merupakan

PERANCANGAN APLIKASI PEMBAYARAN REKENING PAMSIMAS SUMBER AGUNG DI DESA SUKOREJO KABUPATEN SRAGEN BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI KEJUARAAN KARATE SOLO CUP BERBASIS WEB

LEMBAR PERSETUJUAN. Tugas Akhir dengan judul SISTEM INFORMASI DINAS KEBERSIHAN. DAN PERTAMANAN KOTA SURAKARTA ini diajukan oleh : MURSID BUDI RAHMAN

SISTEM KOMPUTERISASI PENDATAAN PRASARANA LALU LINTAS KOTA SURAKARTA

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN INVENTORI DI PT. SOLO SARANA NETWORK

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENCARIAN CALON PASANGAN HIDUP ISLAMI

APLIKASI PENGATURAN JUDUL TUGAS AKHIR DAN PROPOSAL BERBASIS WEB

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI AKADEMIK SMP NEGERI 4 MOJOSONGO BOYOLALI BERBASIS WEB

TRYOUT UJIAN NASIONAL BERBASIS WEB (Studi Kasus di SMA BATIK 1 SURAKARTA)

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PARIWISATA DAERAH DENGAN APLIKASI WEB

MEMBANGUN PORTAL PERPUSTAKAAN DIGITAL DI SMK BINAWIYATA KARANGMALANG SRAGEN BERBASIS WEB

PEMANFAATAN JAVA SWING MAKE OVER SEBAGAI PENGOLAH DATA DAN REKAM MEDIS DI PUSKESMAS PETARUKAN

1 APLIKASI AKADEMIK SMK SINAR PERMATA BANGSA SRAGEN BERBASIS WEBSITE

PORTAL INFORMASI KOTA SOLO DAN RESERVASI TIKET BERBASIS WEB

SISTEM KOMPUTERISASI ADMINISTRASI DAN PENGADAAN BARANG DI CV CITRAKARA ARCHITECT SKRIPSI

WEBSITE KAMUS BAHASA INDONESIA MENGGUNAKAN JQUERY MELALUI WEB SERVICE

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN SISWA BARU PADA SMA MUHAMMADIYAH 1 KARANGANYAR

SISTEM INFORMASI PAKET WISATA PADA CV. KHANS TOUR BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI PASIEN RAWAT INAP DI PUSKESMAS SAMBIREJO SRAGEN

RANCANG BANGUN SISTEM KOMPUTERISASI KESISWAAN DAN PRESTASI SISWA DI SD NEGERI 4 SRAGEN

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI DIGITAL LIBRARY (DIGILIB) DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL DI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

DAFTAR ISI Bab I : Pendahuluan Bab II : Landasan Teori

IMPLEMENTASI DATA MINING DAN RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI ( STUDI KASUS : CV.CITRAKARA ARCHITECT ) SKRIPSI

WEB E-COMMERCE PADA AMIROH MUSLIM FASHION

APLIKASI PEMBELAJARAN KEBUDAYAAN JAWA BERBASIS MOBILE ANDROID

SISTEM INFORMASI PENJUALAN BARANG PADA TOKO DIGITAL ELEKTRONIK BERBASIS WEB (STUDI KASUS TOKO MEGA ELEKTRONIK) SKRIPSI

RANCANG BANGUN APLIKASI UNTUK PENERBITAN SIUP DI BADAN PENANAMAN MODAL DAN PERIZINAN TERPADU KOTA SURAKARTA

Fauzan Natsir NIM : L

SKRIPSI. Yayuk Ayuningtyas NIM : L PROGRAM STUDI INFORMATIKA FAKULTAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENGEMBANGAN MODEL APLIKASI PEMBELAJARAN KEANEKARAGAMAN MAKHLUK HIDUP MENGGUNAKAN HTML5

PENGEMBANGAN APLIKASI PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK MEMBANTU MAHASISWA TEKNIK INFORMATIKA DALAM MEMILIH KONSENTRASI BERBASIS WEB

PENGEMBANGAN APLIKASI PENJUALAN OBAT APOTIK ADI SEHAT BERBASIS E-COMMERCE

APLIKASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN LOGISTIK BERBASIS WEB PADA PT ARINDO PRATAMA CABANG SOLO

APLIKASI LATIHAN UJIAN KENAIKAN TINGKAT TAEKWONDO UNTUK MENGETAHUI TINGKAT KESIAPAN ANGGOTA BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI PENGAJUAN KARTU PEGAWAI, KARTU ISTRI/SUAMI BAGI PEGAWAI NEGERI SIPIL PADA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH JEPARA BERBASIS WEB

APLIKASI UNTUK PERANCANGAN JADWAL TERPADU UMS SESUAI REQUEST DOSEN

APLIKASI KLAIM VOUCHER TAKSI BERBASIS WEB PADA PT. PRIMA INTEGRASI SOLUSINDO ENDANG

LAPORAN SKRIPSI SISTEM INFORMASI PENGAJUAN SUBSIDI TUNJANGAN FUNGSIONAL GURU PADA KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN KUDUS BERBASIS WEB

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN PRIORITAS PESERTA SERTIFIKASI GURU TINGKAT SD DENGAN METODE TOPSIS

SISTEM MANAJEMEN DESTINASI WISATA SE-EKS KARISIDENAN SURAKARTA

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ( STUDI KASUS : GANESHA OPERATION PONOROGO ) SKRIPSI

PERANCANGAN WEBSITE UNTUK MEDIA PROMOSI DAN INFORMASI PRODUK KERAJINAN PATUNG PADA WARDOYO PATUNG LOROBLONYO ANTIK WONOGIRI SKRIPSI

PEMBUATAN APLIKASI PEMESANAN MOBIL RENTAL DENGAN LAYANAN WEB BERBASIS PHP & MYSQL

Rudy Setiawan NIM : L

LAPORAN SKRIPSI RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PEMBAYARAN PAJAK HOTEL DAN RESTORAN PADA DPPKD KABUPATEN KUDUS BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI PARIWISATA TAMAN SATWA TARU JURUG SOLO BERBASIS WEB DENGAN PHP DAN MySQL

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DETEKSI RISIKO KEHAMILAN

SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN PADA SMK NEGERI 2 PATI

SISTEM MONITORING DAN MAINTENANCE SYSTEM E-TICKETING BUS BATIK SOLO TRANS BERBASIS FRAMEWORK CODEIGNITER

APLIKASI PENDAFTARAN DAN PEMILIHAN PENGURUS OSIS SMK SUDIRMAN 1 WONOGIRI BERBASIS WEBSITE

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGAMBIL KEPUTUSAN GUNA MENENTUKAN KERINGANAN BIAYA RUMAH SAKIT BERDASARKAN JENIS PENYAKIT DAN EKONOMI PASIEN

SISTEM INFORMASI DATA WARGA BINAAN RUTAN KLAS IIB KABUPATEN BLORA

BAB II KAJIAN LITERATUR

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN MARKETING BERBASIS WEB STUDI KASUS DI ADiTV YOGYAKARTA

SISTEM INFORMASI SATUAN KREDIT KARAKTER MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

APLIKASI MEDIA PEMBELAJARAN STRUKTUR DAN LAPISAN ATMOSFER BUMI BERBASIS MOBILE ANDROID

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK OPEN POSITION PADA COMMODITY MARKET BERDASARKAN PIVOT HARIAN DENGAN METODE NAIVE BAYES SKRIPSI

APLIKASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA KELAS 2 SMP / MTS BERBASIS ANDROID

SIMULASI WEB SERVICE LOWONGAN KERJA DAN PEREKRUTAN KARYAWAN SE-KOTA SOLO

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MURIA KUDUS

Sarmini NIM : L

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SKRIPSI ONLINE PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI UNIVERSITAS MURIA KUDUS

SKRIPSI MEMBANGUN PERUSAHAAN ONLINE PADA PABRIK KERUPUK LAKSANA MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

RANCANG BANGUN SISTEM PENGGAJIAN GURU DAN KARYAWAN MENGGUNAKAN LAZARUS ( STUDI KASUS : LPI SUNAN WALISONGO SRAGEN)

MANAJEMEN GUDANG MENGGUNAKAN WEB APLIKASI BERBASIS PHP DAN MYSQL. Disusun oleh : RAHMAT KURNIAWAN

PERANCANGAN APLIKASI PENDAFTARAN AKTA KELAHIRAN BERBASIS WEB

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEBSITE BAGIAN SARANA PRASARANA (BSP) UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO SKRIPSI

Wakhid Arif Munandar NIM : L

SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA SKRIPSI PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI UNIVERSITAS MURIA KUDUS

APLIKASI MULTIMEDIA TENTANG KUMPULAN DOA SEHARI-HARI ANAK ISLAM BERBASIS MACROMEDIA FLASH

SKRIPSI ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB

SIMULASI APLIKASI PERHITUNGAN WAJIB PAJAK PEGAWAI

SISTEM INFORMASI MONOGRAFI KEPENDUDUKAN TINGKAT KELURAHAN se-kotamadya SURAKARTA BERBASIS JSP (JAVA SERVER PAGES) DAN MYSQL

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEBSITE

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI KEHILANGAN BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS UNTUK KUALITAS SMP NEGERI DI SURAKARTA

LAPORAN SKRIPSI. Disusun Oleh : : Munawir Hamzah NIM : Program Studi : Sistem Informasi

LAPORAN SKRIPSI. Disusun Oleh : : Achmad Safrudin NIM : Program Studi : Sistem Informasi

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PELELANGAN GULA PADA APTRI (ASOSIASI PETANI TEBU RAKYAT INDONESIA) SEMARANG

SISTEM INFORMASI PEMESANAN KAMAR DI HOTEL MERAH SARANGAN BERBASIS WEB SKRIPSI

SKRIPSI SISTEM INFORMASI REGISTRASI DAN ADMINISTRASI KLINIK KECANTIKAN DR. RULLY BERBASIS WEB

APLIKASI PEMBELAJARAN SHALAT MELALUI KOMPUTER UNTUK ANAK SD DENGAN MENGGUNAKAN ADOBE FLASH

SKRIPSI. Oleh: Khonita Zulfa Masykuroh NIM : L

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI DENGAN JAVA NETBEANS UNTUK PERHITUNGAN PENGHASILAN ANGGOTA KOPERASI PETANI SAWIT MAKMUR SEJAHTERA

DAFTAR ISI. LAPORAN TUGAS AKHIR... ii

APLIKASI UJIAN ONLINE DENGAN JAWABAN ESSAY BERBASIS WEB DENGAN PHP DAN MYSQL NOVITA INDHIT EKASARI

APLIKASI PELATIHAN SOAL DAN KOREKSI UJIAN AKHIR NEGARA BIOLOGI UNTUK SMA KELAS 3 BERBASIS WEB HANDOKO SUWANDI

SKRIPSI APLIKASI PEMBELAJARAN BANGUN DATAR UNTUK SEKOLAH DASAR BERBASIS DESKTOP

SISTEM INFORMASI USAHA KECIL MENENGAH (UKM) DAN FASILITAS PUBLIK DI AREA UNIVERSITAS MERCU BUANA BERBASIS WEB. Nama : Risky Miftahul Fajri

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN MOBIL BEKAS PADA SHOWROOM TIMBUL JAYA MOTOR PAGOTAN BERBASIS WEB. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

INSTALASI DAN KINERJA FILE SERVER PADA MESIN VIRTUAL

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ORGANISASI KELEMBAGAAN MAHASISWA FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS MERCU BUANA. Laporan Tugas Akhir

Transkripsi:

PEMBUATAN DIGITAL LIBRARY PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA BERBASIS WEB SKRIPSI Disusun sebagai salah satu syarat menyelesaikan Program Studi Strata I pada Jurusan Teknik Informatika Fakultas Komunikasi dan Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta Disusun oleh : JAYUS PURNOMO JATI NIM: L200070030 PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2011 i

HALAMAN PERSETUJUAN Skripsi dengan judul PEMBUATAN DIGITAL LIBRARY PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA BERBASIS WEB telah diperiksa, disetujui dan disahkan pada : Hari : Senin Tanggal : 7 Februari 2011 Pembimbing I Pembimbing II (Fatah Yasin, S.T., M.T) NIK. 738 (Azizah Fatmawati, S.T) NIK. 200.1198 ii

HALAMAN PENGESAHAN PEMBUATAN DIGITAL LIBRARY PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA BERBASIS WEB dipersiapkan dan disusun oleh JAYUS PURNOMO JATI NIM : L200070030 telah dipertahankan di depan Dewan Penguji pada tanggal 10 Februari 2011 Susunan Dewan Penguji Pembimbing I Anggota Dewan Penguji (Fatah Yasin, S.T., M.T) NIK. 738 Pembimbing II (Dr. Saad Shakir Mahmood) NIK. 100.1008 Anggota Dewan Penguji (Azizah Fatmawati, S.T) NIK. 200.1198 (Drs. Sujalwo, M.Kom) NIK. 404 Skripsi ini telah diterima sebagai salah satu persyaratan untuk memperoleh gelar sarjana Tanggal 21 Februari 2011 Dekan Fakultas Komunikasi dan Informatika Ketua Program Studi Teknik Informatika (Husni Thamrin, S.T., M.T., Ph.D.) NIK. 706 (Aris Rakhmadi, S.T., M.Eng.) NIK. 983 iii

DAFTAR KONTRIBUSI Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka. Berikut saya sampaikan daftar kontribusi dalam penyusunan skripsi: 1. Saya merancang program aplikasi sendiri dengan melihat contoh kasus yang ada pada Program Studi Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta dan bantuan internet dan buku yang dilampirkan dalam daftar pustaka. 2. Saya merancang sistem basis data dengan menggunakan bantuan phpmyadmin 2.10.3 yang terdapat dalam satu paket software webserver AppServ 2.5.10 atau bisa di dapatkan dari http://www.phpmyadmin.net/. 3. Saya menggunakan sistem operasi Windows 7 Ultimated untuk menjalankan aplikasi PHP versi 5.2.6 dan MySQL Database versi 5.0.51b. 4. Tampilan/ gambar yang dipergunakan dalam website didapatkan dari arsiparsip foto perpustakaan UMS dan hasil pencarian dari internet. Demikian daftar kontribusi ini saya buat dengan sejujurnya. Saya bertanggungjawab atas isi dan kebenarannya daftar di atas. iv

Surakarta, 5 Februari 2011 Jayus Purnomo Jati Mengetahui: Pembimbing I Pembimbing II (Fatah Yasin, S.T., M.T) NIK. 738 (Azizah Fatmawati, S.T) NIK. 200.1198 v

MOTTO DAN PERSEMBAHAN MOTTO: Dan sesungguhnya telah Kami berikan hikmat kepada Luqman, yaitu: "Bersyukurlah kepada Allah. Dan barangsiapa yang bersyukur (kepada Allah), maka sesungguhnya ia bersyukur untuk dirinya sendiri; dan barangsiapa yang tidak bersyukur, maka sesungguhnya Allah Maha Kaya lagi Maha Terpuji." (OS. Al Luqman : 10) PERSEMBAHAN : Sebagai rasa syukur dan terima kasih aku persembahkan karyaku ini kepada : 1. Kedua orang tuaku tercinta yang merawatku dari kecil sampai sekarang dan selalu ikhlas serta tak lelah mendo akanku siang dan malam. 2. Kakak-kakaku tersayang terima kasih atas dukungan dan doanya. 3. Seseorang yang sangat berarti dalam hidupku, yang selalu mendoakanku, menyayangiku dan dengan sabar menemani hari-hariku, makasih ya dek linda. 4. Kawan-kawanku Teknik Informatika 07, ayo semangat dan berjuang!!!!!! vi

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan atas kehadirat Alloh SWT, Tuhan semesta alam atas segala karunia, nikmat dan kebesaran-nya. Shalawat serta salam penulis ucapkan kepada sang teladan manusia, Nabi Muhammad SAW. Sesungguhnya hanya dengan rahmat dan pertolongannyalah penulis dapat menyelesaikan Skripsi dengan judul Pembuatan Digital Library Program Studi Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta Berbasis Web. Penulisan Skripsi membahas mengenai website Digital Libraray yang ditujukan sebagai media penginformasian dan pendistribusian hasil dari artikel penelitian yang merupakan hasil penelitian dari Dosen maupun Mahasiswa di Program Studi Teknik Informatika Fakultas Komunikasi dan Informatika UMS melalui jaringan internet tanpa ada batasan waktu dan tempat serta memberikan wadah untuk artikel-artikel penelitian Teknik Informatika UMS. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan Skripsi terdapat banyak kekurangan, untuk itu penulis dengan lapang hati menerima kritik serta saran yang membangun. Dalam kesempatan ini, penulis menyampaikan banyak terima kasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada semua pihak yang telah membantu, membimbing, serta memotivasi sehingga penulisan Skripsi ini dapat terselesaikan, terutama kepada : 1. Bapak Husni Thamrin, S.T., M.T., Ph.D, selaku Dekan Program Studi Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta. vii

2. Bapak Aris Rakhmadi, S.T., M.Eng selaku Ketua Program Studi Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Bapak Fatah Yasin, S.T, M.T serta Ibu Azizah Fatmawati, S.T selaku Dosen Pembimbing yang telah memberikan bantuan, bimbingan, masukan dan motivasi dalam menyusun Skripsi ini. 4. Segenap Dosen dan karyawan Fakultas Komunikasi dan Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta atas bantuan dan ilmu yang diberikan kepada penulis selama masa perkuliahan hingga dinyatakan mendapat gelar Strata 1. 5. Kedua orang tuaku tercinta yang selalu sabar memberi doa, restu, dorongan dan semangat demi terselesaikannya Skripsi ini. 6. Blindda yang sangat berarti dalam hidupku yang selalu mendukung dan mendoakanku, serta menemani hari-hariku dengan penuh kasih sayang. 7. Teman-teman S1 Teknik Informatika UMS 2007 yang pantang menyerah dan dengan ikhlas untuk membantu dalam menyelesaikan Skripsi ini. 8. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, namun telah memberikan semua bantuan dan kontribusinya dalam Skripsi ini. Akhirnya penulisan laporan skripsi ini selesai dengan baik. Penulis mengharapkan adanya kritik maupun saran yang membangun. Semoga karya ini dapat bermanfaat bagi semua pihak. Surakarta, 5 Februari 2011 Penulis viii

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN KONTRIBUSI... iv HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR GAMBAR... xv ABTRAKSI... xvii BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah... 2 C. Batasan Masalah... 2 D. Tujuan Peneitian... 3 E. Manfaat Peneltian... 4 F. Sistematika Penulisan... 4 BAB II LANDASAN TEORI... 7 A. Telaah Penelitian... 7 B. Landasan Teori... 9 1. HTML... 9 2. jquery... 10 ix

3. MySQL... 10 4. PHP... 11 5. Javascript... 12 6. Cascade Sheet Style (CSS)... 13 7. Digital Library... 14 8. Pengerian Sistem Informasi... 15 9. Tahap Pembuatan Rekayasa Perangkat Lunak... 15 10. Database... 19 11. Perintah SQL... 21 12. Software yang digunakan... 22 13. Unified Model Language (UML)... 24 BAB III METODE PENELITIAN... 34 A. Pengantar... 34 1. Waktu dan Tempat... 34 2. Peralatan Utama dan Pendukung... 35 B. Gambaran Kerja Sistem... 36 C. Analisa Kebutuhan Sistem... 36 1. Spesifikasi Komputer Server... 37 2. Spesifikasi Komputer Client... 38 3. Administrator (Admin)... 38 4. Member dan Visitor... 39 D. Input dan Output yang Dikehendaki... 40 E. Perancangan Sistem... 41 x

F. Perancangan Use Case... 43 1. Administrator (Admin)... 43 2. Member dan Visitor... 44 3. Use Case Definition... 45 4. Finalize Use Case... 47 5. Use Case Description (decision table)... 49 G. Diagram Aktifitas... 56 H. Perancangan Sistem dengan DFD (Data Flow Diagram)... 59 1. Context Diagram... 59 2. DFD (Data Flow Diagram) level 0... 60 3. DFD (Data Flow Diagram) Level 1 Proses Menampilkan Data... 62 4. DFD (Data Flow Diagram) level 1 Proses Manajemen Data... 63 5. DFD (Data Flow Diagram) level 1 Proses Manajemen Akun... 64 I. Rancangan Database dan Tabel... 64 J. Rancangan Desain Halaman Aplikasi Web... 80 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN... 83 A. Hasil Penelitian... 83 1. Halaman Visitor dan Member... 83 2. Halaman Beranda... 84 3. Form Login Member... 85 xi

4. Halaman Cek, pendaftaran dan aktivasi member... 86 5. Halaman Statistik Artikel... 87 6. Halaman Menu Artikel Penelitian Dosen... 88 7. Halaman Menu Artikel Penelitian Mahasiswa... 89 8. Halaman Menu Artikel Penelitian Kolaboratif... 90 9. Halaman Menu Artikel Publikasi Ilmiah... 90 10. Halaman Menu FAQ... 90 11. Halaman Menu Kontak... 91 12. Halaman Ubah Data dan Ubah Password Member... 91 13. Halaman Form Login Admin... 92 14. Halaman Beranda Admin... 93 15. Halaman Berita Admin... 94 16. Halaman Artikel Admin... 94 17. Halaman Artikel Publikasi Ilmiah Admin... 95 18. Halaman Akun Admin... 96 B. Analisa dan Pembahasan... 98 1. Kelebihan... 99 2. Kekurangan... 99 BAB V PENUTUP... 100 A. Kesimpulan... 100 B. Saran... 101 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xii

DAFTAR TABEL TABEL 2.1 Simbol Data Flow Diagram (DFD)... 18 TABEL 2.2 Simbol Use Case Diagram... 26 TABEL 2.3 Simbol Activity Diagram... 27 TABEL 2.4 Simbol Sequence Diagram... 28 TABEL 2.5 Simbol Class Diagram... 31 TABEL 3.1 Input Admin... 49 TABEL 3.2 Input Beranda... 49 TABEL 3.3 Input Berita... 50 TABEL 3.4 Input Kategori Dosen... 50 TABEL 3.5 Input Kategori Mahasiswa... 50 TABEL 3.6 Input Kategori Kolaboratif... 51 TABEL 3.7 Input Artikel Penelitian Dosen... 51 TABEL 3.8 Input Artikel Penelitian Mahasiswa... 52 TABEL 3.9 Input Artikel Penelitian Kolaboratif... 52 TABEL 3.10 Input Artikel Publikasi Ilmiah... 52 TABEL 3.11 Input Data Mahasiswa... 53 TABEL 3.12 Input Login Akses... 53 TABEL 3.13 Input Cek Member... 53 TABEL 3.14 Input Validasi Member... 54 TABEL 3.15 View Login Akses... 54 TABEL 3.16 View Judul... 54 xiii

TABEL 3.17 View Penulis... 55 TABEL 3.18 View Kata Kunci... 55 TABEL 3.19 View Tahun... 55 TABEL 3.20 Tabel Adminweb... 65 TABEL 3.21 Tabel Member... 66 TABEL 3.22 Tabel Mhs... 67 TABEL 3.23 Tabel Home... 68 TABEL 3.24 Tabel Berita... 69 TABEL 3.25 Tabel Penelitian Dosen... 70 TABEL 3.26 Tabel Penelitian Mahasiswa... 71 TABEL 3.27 Tabel Penelitian Kolaboratif... 71 TABEL 3.28 Tabel Artikel Penelitian... 72 TABEL 3.29 Tabel Artikel Penelitian Mahasiswa... 74 TABEL 3.30 Tabel Artikel Penelitian Kolaboratif... 76 TABEL 3.31 Tabel Artikel Publikasi... 78 TABEL 3.32 Tabel Statistik... 80 xiv

DAFTAR GAMBAR GAMBAR 3.1. Gambaran Kerja Sistem... 36 GAMBAR 3.2 Diagram Menu Sistem Informasi Digital Library Teknik Informatika UMS... 42 GAMBAR 3.3 Use Case Untuk Aktor Administrator... 43 GAMBAR 3.4 Use Case Untuk Aktor Member... 44 GAMBAR 3.5 Use Case Untuk Aktor Visitor... 44 GAMBAR 3.6 Diagram Aktifitas Managemen Data Artikel Penelitian, Akun Dan Berita Oleh Admin... 56 GAMBAR 3.7 Diagram Aktifitas Pengaksesan Data Artikel Penelitian Dan Akun Member Oleh Member... 57 GAMBAR 3.8 Diagram Aktifitas Pengaksesan Data Artikel Penelitian Oleh Visitor... 58 GAMBAR 3.9 Contex Diagram Digital Library... 60 GAMBAR 3.10 DFD Level 0... 61 GAMBAR 3.11 DFD Level 1 Proses Menampilkan Data... 62 GAMBAR 3.12 DFD Level 1 Proses Manajemen Data... 63 GAMBAR 3.13 DFD Level 1 Proses Manajemen Akun... 64 GAMBAR 3.14 Rancangan Login Admin... 81 GAMBAR 3.15 Rancangan Halaman Admin... 81 GAMBAR 3.16 Rancangan Halaman Member... 82 GAMBAR 4.1 Halaman Beranda... 85 xv

GAMBAR 4.2 Form Login... 86 GAMBAR 4.3 Halaman Cek Member... 86 GAMBAR 4.4 Halaman Pendaftaran Member Baru... 87 GAMBAR 4.5 Halaman Validasi Akun... 87 GAMBAR 4.6 Halaman Statistik Artikel... 88 GAMBAR 4.7 Halaman Menu Artikel Penelitian Dosen... 89 GAMBAR 4.8 Halaman Menu Artikel Penelitian Mahasiswa... 89 GAMBAR 4.9 Halaman Menu Artikel Penelitian Kolaboratif... 90 GAMBAR 4.10 Halaman Menu Artikel Publikasi Ilmiah... 90 GAMBAR 4.11 Halaman Menu FAQ... 91 GAMBAR 4.12 Halaman Menu Kontak... 91 GAMBAR 4.13 Halaman Menu Ubah Data Member... 92 GAMBAR 4.14 Halaman Menu Ubah Password... 92 GAMBAR 4.15 Halaman Form Login Admin... 93 GAMBAR 4.16 Halaman Menu Beranda Admin... 93 GAMBAR 4.17 Halaman Berita Admin... 94 GAMBAR 4.18 Halaman Artikel Admin... 95 GAMBAR 4.19 Halaman Artikel Publikasi Ilmiah Admin... 95 GAMBAR 4.20 Halaman Akun (Admin)... 96 GAMBAR 4.21 Halaman Insert Member Baru... 97 GAMBAR 4.22 Halaman Data Mahasiswa... 97 GAMBAR 4.23 Halaman Cari Member... 98 GAMBAR 4.24 Halaman Ubah Password Admin... 98 xvi

ABSTRAKSI Prodi Teknik Informatika Fakultas Komunikasi dan Informasi UMS belum memanfaatkan fasilitas elektronik dalam mengelola artikel penelitian atau hasil penelitian, untuk itulah perlu dibuat suatu wadah yaitu membangun sebuah aplikasi website Digital Library yang dapat menginformasikan dan mendistribusikan hasil dari artikel penelitian yang merupakan hasil penelitian dari Dosen maupun Mahasiswa di Program Studi Teknik Informatika Fakultas Komunikasi dan Informatika melalui jaringan internet agar artikel penelitian atau hasil penelitian baik dari dosen maupun mahasiswa bisa didistribusikan dan diinformasikan ke publik melalui jaringan internet. Selain itu sistem ini nantinya bisa untuk perbandingan atau pandangan bagi peneliti selanjutnya yang akan meneliti sebuah permasalahan dengan topik atau tema yang sama. Tahapan perancangan yang digunakan meliputi perancangan use case, contect diagram, data flow diagram, database table, dan design halaman. Software yang digunakan dalam pembuatan digital library ini menggunakan apache untuk menjalankan web servernya, MySql untuk pengelolaan database, Adobe Dreamweaver CS 5 sebagai tools untuk membuat script menggunakan bahasa pemrograman php dan mysql. Hasilnya yaitu website Digital Library Program Studi Teknik Informatika Fakultas Komunikasi dan Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta memiliki fasilitas diantaranya menampilkan data artikel-artikel penelitian yang ada di Teknik Informatika UMS, melakukan searching, men-download, dan meng-upload data artikel penelitian maupun karya tulis ilmiah lainnya. Kata kunci : digilib, sistem informasi, perangkat lunak, MySQL, php xvii