BAB I PENDAHULUAN. tahun 1945 yakni Mencerdaskan kehidupan bangsa dan ikut melaksanakan

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Tahun 2003 Pasal 1 tentang Sistem Pendidikan Nasional yaitu:

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Pendidikan merupakan suatu keharusan bagi manusia baik sebagai

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan adalah pembelajaran pengetahuan, keterampilan, dan

BAB I PENDAHULUAN. manusia, supaya anak didik menjadi manusia yang berkualitas, profesional,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Banyak siswa siswi sekolah dasar (SD) saat ini yang mengalami kesulitan

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan salah satu faktor penentu perkembangan dan. Kemajuan teknologi yang terjadi belakangan ini telah mempengaruhi

BAB I PENDAHULUAN. tertuang dalam UUD 1945 pasal 31 ayat (1) dimana tiap-tiap warga negaranya

BAB I PENDAHULUAN. globalisasi seperti sekarang ini akan membawa dampak diberbagai bidang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. IPS adalah bidang studi yang mempelajari, menelaah, menganalisis gejala

I. PENDAHULUAN. Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan tujuan, isi, dan bahan

BAB IV HASIL PENELITIAN. peneliti dengan topik sesuai dalam pertanyaan-pertanyaan yang peneliti

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI DAN REKOMENDASI. Berdasarkan fokus permasalahan dan tujuan penelitian serta interpretasi

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. tingkah laku yang baik. Pada dasarnya pendidikan merupakan proses untuk

SKRIPSI RITA SRI WAHYUTI NIM: A

BAB I PENDAHULUAN. Peran pemerintah dalam mencapai tujuan pendidikan Nasional adalah. diharapkan dapat memberikan perhatian secara langsung terhadap

BAB I PENDAHULUAN. kritis baik dalam bidang ekonomi, politik, budaya, termasuk juga didalam

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana

BAB I PENDAHULUAN. dan tujuan nasional sebagaimana yang diamanatkan dalam pembukaan UUD 1945

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan hal yang sangat penting bagi kehidupan. manusia. Pendidikan manusia dimulai sejak anak masih dalam kandungan,

I. PENDAHULUAN. baik, menghadapi segala tantangan dan tuntutan perubahan lokal, nasional, dan

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar belakang masalah

I. PENDAHULUAN. Pendidikan adalah salah satu faktor yang menentukan kemajuan bangsa Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM). Pendidikan berkembang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. didik ke dalam proses belajar sehingga mereka dapat memperoleh tujuan belajar

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia yang cerdas, terampil dan berkarakter sebagaimana diamanatkan

BAB I PENDAHULUAN. menentukan keberhasilan pendidikan untuk mewujudkan tujuannya. Guru

BAB I PENDAHULUAN. pertumbuhan yang terjadi ternyata menampakkan andalan pada. kemampuan sumber daya manusia yang berkualitas, melebihi potensi

BAB I PENDAHULUAN. dapat dipisahkan dari diri manusia, masyarakat maupun lingkungannya. Manusia

I. PENDAHULUAN. ataupun tidaknya suatu pendidikan pada bangsa tersebut. Oleh karena itu, saat ini

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Perkembangan suatu bangsa dapat dilihat dari perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. dan keberhasilan pendidikan akan dicapai suatu bangsa apabila ada usaha untuk. meningkatkan mutu pendidikan bangsa itu sendiri.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Ilmu pengetahuan dan teknologi dewasa ini berkembang pesat yang

BAB I PENDAHULUAN. manusia seutuhnya adalah misi pendidikan yang menjadi tanggungjawab

BAB I PENDAHULUAN. berusaha untuk lebih meningkatkan mutu pendidikan.

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

I. PENDAHULUAN. dapat dikatakan sebagai sentral pembelajaran. Guru juga sebagai pengatur dan

BAB I PEDAHULUAN. manusia. Pendidikan merupakan faktor utama dalam proses untuk membentuk

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Studi tentang pelaksanaan pengajaran geografi di sekolah standar nasional. Oleh : Siti Zahratul Hajar NIM K BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. jenjang SD sampai SMP. Pendidikan dasar merupakan jenjang pendidikan formal

BAB I PENDAHULUAN. 2005:307). Hasbullah menyatakan juga bahwa, pendidikan adalah usaha sadar dan

BAB I PENDAHULUAN. ini tertuang dalam UUD 1945 pasal 33 ayat (1) yang berbunyi tiap-tiap warga

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG MASALAH. 1. Latar Belakang Masalah. Undang-Undang No.20 Tahun 2003 tentang Sistem

BAB I PENDAHULUAN. Kegiatan belajar umumnya berhubungan langsung dengan kegiatan siswa,

I. PENDAHULUAN. Tujuan pendidikan berupa seperangkat hasil pendidikan yang tercapai oleh peserta

akan memberikan seseorang keterampilan hidup (life skill) sehingga

V. SIMPULAN DAN SARAN. terhadap motivasi belajar IPS Terpadu kelas VIII di SMP Negeri 1. Gisting tahun pelajaran 2013/2014. Keterampilan mengajar guru

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pendidikan merupakan sesuatu yang paling penting dalam kehidupan kita. Seorang guru dalam pendidikan memegang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Pada era globalisasi seperti sekarang ini, segala sesuatu berkembang secara pesat dan sangat cepat.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah Arah dan tujuan dari mata pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan

BAB I PENDAHULUAN. Kewarganegaraan (PKn). Menggunakan pola mengajar yang relevan bagi seorang

BAB I PENDAHULUAN. pendidikan yang berkualitas. Pendidikan yang berkualitas salah satunya dapat

I. PENDAHULUAN. butuhkan, baik dalam bidang pendidikan, sosial, budaya dan ekonomi. Semua

BAB I PENDAHULUAN. Kaling berpenghasilan dari hasil membuat batu bata dan karyawan. anak jadi rendah sehingga prestasi juga rendah pula.

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan adalah suatu hal yang harus dipenuhi dalam upaya meningkatkan

BAB I PENDAHULUAN. Penemuan-penemuan baru dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi

BAB V PEMBAHASAN. Siswa Kelas Unggulan di SMP Negeri 1 Gondang Tulungagung. berkaitan dengan indera pendengar, dimana pesan yang disampaikan

I. PENDAHULUAN. Mata pelajaran IPS (Ilmu Pengetahuan Sosial) Terpadu di SMP terdiri dari studi

BAB I PENDAHULUAN. Pembangunan nasional dilaksanakan dalam rangka pembangunan manusia

BAB I PENDAHULUAN. keharusan bagi bangsa Indonesia sebagai negara yang sedang berkembang

BAB I PENDAHULUAN. yang memiliki peranan penting dalam menciptakan sumber daya manusia

1. PENDAHULUAN. menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa,

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pendidikan adalah suatu tempat untuk mengembangkan dan

BAB I PENDAHULUAN. ini berarti bahwa pembangunan itu tidak hanya mengejar lahiriah seperti

BAB I PENDAHULUAN. Keberhasilan belajar siswa ditentukan oleh banyak faktor pendukung, di

1. PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan rekayasa mengendalikan belajar (learning) guna

BAB I PENDAHULUAN. pendidikan merupakan faktor penting dalam memajukan bangsa dan negara. Pada pembukaan UUD 1945 alinea ke empat, yaitu :

BAB I PENDAHULUAN. belajar yang dicapai siswa dapat memenuhi kriteria pencapaian tujuan yang

BAB I PENDAHULUAN. sampai kapanpun, sepanjang ada kehidupan manusia di dunia ini.

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

1. PENDAHULUAN. yang ada di Indonesia khususnya Lampung masih banyak. menggunakan pembelajaran yang bersifat tradisional. Salah satunya adalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. kemampuan, kepribadian, maupun tanggung jawab sebagai warga. mendasar bagi peningkatan mutu pendidikan secara nasional.

BAB I. Pendidikan adalah pembelajaran pengetahuan, keterampilan, dan. kebiasaan sekelompok orang yang yang di turunkan dari satu generasi ke generasi

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pendidikan merupakan titik sentral yang sangat berpengaruh untuk

I.PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan sesuatu yang mutlak harus dipenuhi sebagai pengalaman

BAB I PENDAHULUAN. 1 tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional disebutkan bahwa pendidikan

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu aspek yang turut menentukan pencapaian tujuan pembelajaran

BAB I PENDAHULUAN. sebelumnya. Pengetahuan ini dapat juga disebut sebagai pendidikan.

KUISIONER AWAL. Nama :... Alamat :... 1) Apakah Anda mempunyai perangkat komputer / laptop?

BAB I PENDAHULUAN. pengaruhnya meningkatkan si anak ke kedewasaan yang selalu diartikan. diselenggarakan di sekolah sebagai lembaga pendidikan formal.

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan aspek penting bagi perkembangan sumber daya

I. PENDAHULUAN. dan berpartisipasi secara aktif dalam pembangunan.

kompetensi tersebut karena guru merupakan orang terdepan yang secara langsung

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Esa, berakhlak mulia, sehat Jasmani dan Rohani, berilmu, cakap, kreatif,

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Seiring majunya perkembangan jaman, pendidikan sangat penting dalam

I. PENDAHULUAN. timbul pada diri manusia. Menurut UU RI No. 20 Tahun 2003 Bab 1 Pasal 1

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Proses belajar merupakan bagian penting lembaga formal, dalam proses

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pendidikan merupakan salah satu indikator utama pembangunan dan

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI. Secara umum hasil penelitian menggambarkan bahwa penggunaan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

I. PENDAHULUAN. masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian dan ruang lingkup penelitian.

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

Transkripsi:

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pendidikan merupakan suatu hal yang sangat penting dalam pembangunan suatu Bangsa. Dimana dengan pendidikan dapat mencerdaskan kehidupan bangsa, seperti halnya yang tertuang dalam pembukaan UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945 yakni Mencerdaskan kehidupan bangsa dan ikut melaksanakan ketertiban dunia. Pendidikan adalah seluruh hak masyarakat Indonesia hal ini dipertegas dalam pasal 31 ayat 1 UUD 1945 yang berbunyi Setiap warga negara berhak mendapatkan pendidikan. Dari landasan Yuridis negara Indonesia tersebut sudah jelas bahwa wajib hukumnya untuk memprioritaskan pendidikan dalam kemajuan negara Indonesia. Dengan pendidikan, dapat meningkatkan pengetahuan manusia dalam mengembangkan tugasnya sebagai pengelola lingkungan hidup agar tetap seimbang untuk memenuhi kebutuhannya tanpa mengurangi kebutuhan generasi mendatang. Dalam pendidikan dan pengajaran yang menjadi salah satu unsur yang menentukan adalah guru. Guru adalah seorang yang profesional, bertugas melakukan transfer informasi kepada siswa. Guru sebagai pendidik, diharapkan memiliki kecakapan berupa keterampilan (skill) dalam mengajar anak didik, serta guru mampu memanfaatkan kecanggihan teknologi dalam proses belajar mengajar. 1

2 Dalam kegiatan pembelajaran, guru merasa kesulitan dalam menerapkan metode pembelajaran yang tepat untuk mata pelajaran Geografi karena guru sudah terbiasa dengan metode pembelajaran langsung yang dirasa paling mudah dilaksanakan, sehingga pembelajaran kurang efektif. Ditambah lagi bila pembelajaran geografi berada pada jam terakhir maka siswa akan merasa jenuh, konsetrasi memperhatikan pelajaran menurun, mengantuk, dan sebagainya, dengan demiikian maka peran guru disini sangat penting dalam pemelihan metode pembelajaran. Berdasarkan observasi awal yang dilakukan di SMP Negeri 1 Bolaang banyak terdapat media-media pembelajaran yang dapat dimanfaatkan oleh guru di sekolah tersebut antara lain ruang multimedia dan bahkan terdapat jaringan internet diseluruh area sekolah untuk menunjang proses pembelajaran. Namun guru-guru belum dapat memanfaatkan secara optimal media pembelajaran yang telah tersedia tersebut, yang mana guru lebih monoton menggunakan buku-buku paket/modul yang didominasi oleh materi ajar sebagai media belajar. Penggunaan media pembelajaran seperti ini kurang menarik perhatian siswa di mana pada proses pembelajaran berlangsung siswa kurang perhatian dalam menerima materi yang tentunya hal ini akan berpengaruh terhadap minat siswa khususnya pada mata pelajaran IPS terpadu. Hal ini ditandai dengan rendahnya minat siswa pada mata pelajaran IPS Terpadu, serta terdapat beberapa orang siswa yang masih kurang meminati mata pelajaran IPS terpadu khususnya materi geografi. Salah satu upaya untuk meningkatkan minat belajar siswa diantaranya dapat dilakukan melalui upaya memperbaiki proses pengajaran sehingga dalam

3 perbaikan proses pengajaran ini peranan guru sangat penting. Selaku pengelola kegiatan siswa, guru juga diharapkan membimbing dan membantu siswa. Upaya yang dapat meningkatkan keaktifan dan minat belajar siswa pada pelajaran geografi adalah dengan penggunaan media pembelajaran berbasis visual, pembelajaran ini merupakan salah satu pembelajaran di mana guru menggunakan sarana pembelajaran seperti peta, atlas dan globe sebagai media visual. Penggunaan media pembelajaran berbasis visual ini sudah tak lazim lagi dalam pembelajaran sampai pada saat ini. Pembelajaran-pembelajaran saat ini di samping menggunakan media visual juga sudah menggunakan teknologi. Saat ini teknologi yang dapat digunakan sebagai media pembelajaran sangat banyak, maka dibutukhan teknologi yang tepat dalam proses pembelajaran pada setiap materi yang diajarkan, dan khusus pada materi tentang pemetaan ini salah satu teknologi yang dapat digunakan dalam proses pembelajaran yaitu Aplikasi Google Earth yang mana aplikasi ini dapat memberikan informasi kepada para siswa tentang gambaran permukaan bumi. Untuk itu media pembelajaran berbasis visual ini dikombinasikan dengan Aplikasi Google Earth yang berbasis teknologi. Penggunaan media pembelajaran berbasis visual yang dikombinasikan dengan Aplikasi Google Earth ini selain berbasis teknologi, diharapkan dapat berperan aktif dan menghilangkan kejenuhan pada saat mengikuti pembelajaran serta berfikir secara mendalam tentang apa yang telah dijelaskan atau dialami, sehingga diharapakan tertarik untuk mengulang pelajaran di rumah untuk mempersiapkan diri mengikuti pelajaran di kelas pada pertemuan berikutnya. Dengan demikian tujuan pembelajaran yang diharapkan dapat terwujud.

4 Dari penjelasan di atas maka peneliti ingin melakukan penelitian dengan topik Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Visual Yang Di Kombinasikan Dengan Aplikasi Google Earth Terhadap Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Terpadu Materi Peta, Atlas Dan Globe 1.2 Identifikasi Masalah Berdasarkan latar belakang di atas, maka dapat diidentifikasikan masalah penelitian sebagai berikut: a. Penggunaan media pembelajaran yang kurang menarik dalam pemberian materi. b. Siswa merasa kurang senang belajar mata pelajaran IPS Terpadu. c. Siswa merasa jenuh dan bosan dalam kelas saat proses pembelajaran berlangsung. d. Siswa terkadang keluar masuk kelas saat proses pembelajaran berlangsung. e. Dibutuhkan media teknologi yang tepat untuk setiap materi pembelajaran terutama materi, peta atlas dan globe. 1.3 Rumusan Masalah Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu Apakah terdapat perbedaan minat belajar siswa yang menggunakan media pembelajaran berbasis visual yang dikombinasikan dengan aplikasi google earth pada mata pelajaran IPS Terpadu materi peta, atlas dan globe?

5 1.4 Tujuan Penelitian Adapun tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan Minat belajar siswa yang menggunakan Media Pembelajaran Berbasis Visual yang dikombinasikan dengan Aplikasi Google Earth pada Mata Pelajaran IPS Terpadu materi peta, atlas dan globe. 1.5 Manfaat Penelitian Manfaat dilaksanakanya penelitian ini yaitu: 1. Penggunaan media pembelajaran berbasis visual yang dikombinasikan dengan aplikasi Google Earth ini dapat meningkatkan minat belajar siswa terhadap mata pelajaran IPS Terpadu khususnya pada materi Peta, Atlas, dan Globe yang nantinya dapat meningkatkan hasil belajsar. 2. Memberikan sumbangan pemikiran bagi sekolah dan guru dalam meningkatkan minat belajar siswa yang bertujuan untuk meningkatkan minat belajar.