BAB V IMPLEMENTASI SISTEM. Implementasi dari Sistem Informasi Pengolahan Data Penerimaan DSPB dan

dokumen-dokumen yang mirip
BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. Application Development Tools yang ada, oleh sebab itu aplikasi ini. Professional Development Tools : jcreator, java

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN. singkat keterangan flowchart tersebut adalah sebagai berikut. User yang mengunjungi

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM. Tahap ini juga merupakan tahap meletakkan sistem agar siap untuk dioperasikan dan

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN APLIKASI. Sistem pengolahan data merupakan satu kesatuan kegiatan pengolahan

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI SISTEM. analisis dan perancangan dijadikan acuan dalam pembuatan kode program. Pada

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. Sekolah Tinggi Informatika & Komputer Indonesia (STIKI) merupakan

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM. tahap implementasi. Implementasi merupakan tahap meletakkan sistem sehingga

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

PEMBUATAN WEBSITE INFORMASI MUSEUM DI JAKARTA DENGAN MENGGUNAKAN MACROMEDIA DREAMWEAVER 8, PHP DAN MYSQL

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLENTASI DAN EVALUASI HASIL

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. Tahap implementasi akan dipersiapkan bagaimana RANCANG BANGUN PERANGKAT LUNAK BANTU PENDAFTARAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Sebelum melakukan implementasi dan menjalankan sistem E-Auction pada

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dapat membantu mempermudah perusahaan mitra bisnis dan pencari kerja ( client ) PT.

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM. Untuk implementasi system ini ada beberapa spesifikasi perangkat lunak

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Penerapan aspek Teknologi Informasi dalam bentuk sebuah website merupakan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB V IMPLEMENTASI PENGUJIAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. capture, mengecek, mengintegrasikan, memanipulasi, kondisi bumi. Teknologi Georaphic Information System mengintegrasikan

c. Rancangan Menu News

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang. 1 Universitas Kristen Maranatha

1.1 Latar Belakang Masalah

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM. dioperasikan. Pada tahap ini dijelaskan mengenai, Implementasi Perangkat Lunak,

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB I PENDAHULUAN. menjadi informasi dan didistribusikan untuk pemakai. apapun seiring dengan perkembangan teknologi. Semakin tingginya wawasan

BAB IV TESTING DAN IMPLEMENTASI PROGRAM

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. keras dan perangkat lunak untuk sistem ini adalah sebagai berikut :

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Arsitektur sistem yang digunakan adalah konsep client-server dengan arsitektur 3-tier.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. Sebagaimana diketahui, Sistem Informasi Geografis merupakan Sistem. yang dapat menjelaskan situasi dan keadaan tempat tersebut.

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB III PEMBAHASAN. Perancangan Antarmuka meliputi perancangan struktur menu dan perancangan tampilan pada tampilan user.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB V PEMBAHASAN DAN IMPLEMENTASI

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

Rancangan Layar Insert Berita Gambar 4.81 Rancangan Layar Insert Berita

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB III PEMBAHASAN. pada website masih bersimafat statis dan proses update data belum secara online

BAB IV DISKRIPSI PEKERJAAN

1 BAB III METODOLOGI PENELITIAN. collaborative filtering ini digambarkan pada gambar 3.1

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

METODOLOGI. Pemahaman masalah dan solusi algoritma. Perencanaan kebutuhan (fitur, input, output, software, hardware)

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. harus dijalankan diantaranya adalah: hal-hal yang harus dipersiapkan adalah sebagai berikut:

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Transkripsi:

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM 5.1 Lingkungan Pemrograman Implementasi dari Sistem Informasi Pengolahan Data Penerimaan DSPB dan DSPT SMA Negeri 1 Sariwangi dibuat dengan menggunakan PHP sebagai bahasa pemrograman, dipadukan dengan CSS, javascript dan HTML sebagai interface web. Alasan pemilihan interface web sebagai media pengolahan data karena tampilan web lebih atraktif, dapat dihosting pada suatu domain web (publish), dan file pembuatan yang relatif kecil yaitu file yang berekstensi *.php. Disisi lain dalam pengolahan basis data dipergunakan MySQL sebagai tools pengolahan data. 5.2 Konfigurasi Hardware Sistem Informasi Pengolahan Data Penerimaan DSPB dan DSPT SMA Negeri 1 Sariwangi dirancang menggunakan tools pendukung yang berupa hardware dan software. Perangkat keras yang dipergunakan untuk membuat Sistem Informasi ini adalah komputer yang mempunyai spesifikasi sebagai berikut (spesifikasi minimal untuk developer) : 1. Processor : Intel Pentium IV 1,8 GHz. 2. VGA : Shared onboard 64 MB. 3. RAM : 512 MB. 4. Harddisk : 40 GB. 5. Monitor : CRT 15 (1024x 768 pixels). 6. Mouse USB dan keyboard PS/2. 64

65 Pengembangan Sistem Informasi yang sebenarnya dilakukan pada komputer dengan spesifikasi yang lebih tinggi dari spesifikasi yang disebutkan diatas, hal ini dikarenakan pengembangan Sistem Informasi yang berbasis web tidak memerlukan spesifikasi yang tinggi. Sedangkan pada sisi client, Sistem Informasi ini dapat dijalankan dengan spesifikasi lebih rendah daripada spesifikasi pengembang (developer). Spesifikasinya yakni sebagai berikut : 1. Processor : Intel Pentium IV 1,8 GHz. 2. VGA : Shared onboard 64 MB. 3. RAM : 256 MB. 4. Harddisk : 20 GB. 5. Monitor : CRT 15 (1024x 768 pixels). 6. Mouse USB dan keyboard PS/2. 7. Koneksi jaringan lokal atau LAN. Pengembangan Sistem Informasi Pengolahan Data Penerimaan DSPB dan DSPT SMA Negeri 1 Sariwangi dilakukan dengan menggunakan koneksi jaringan lokal atau LAN. Sistem Informasi disimpan pada komputer server kemudian dapat diakses oleh komputer-komputer yang terhubung pada jaringan (localhost). 5.3 Konfigurasi Software Software yang dipergunakan dalam membuat Sistem Informasi Pengolahan Data Penerimaan DSPB dan DSPT SMA Negeri 1 Sariwangi ini adalah sebagai berikut : 1. Sistem Operasi PC : Microsoft Windows Seven

66 2. Perancangan Pemodelan Sistem : Microsoft Office Visio 2007 3. Bahasa Pemrograman : PHP ver.5 4. Database : MySQL ver. 5 5. Web Server : Apache (XAMPP ver. 1.6) 6. Browser : Mozilla Firefox 5.4 Implementasi Basis Data Dalam mengimplementasikan basis data, dipergunakan MySQL sebagai pengolah basis data. Dipergunakannya MySQL sebagai database yakni multiplatform (dapat dipakai di berbagai platform berbeda, yakni : Linux,Windows, Solaris, maupun MacOS), memiliki banyak tipe data, mampu menangani database dalam skala besar dan memiliki kecepatan query yang lebih bila dibandingkan dengan tools database lainnya. Oleh karena itu dalam pengembangan Sistem Informasi ini dipergunakan MySQL ver.5.0 yang berada pada bundle XAMPP. 5.4.1 Pembuatan Database Pembuatan database dilakukan dengan mengaktifkan service MySQL terlebih dahulu pada paket XAMPP. Cara mengaktifkan service MySQL dapat dilakukan dengan dua cara, yakni : 1. Melalui concole (command prompt) C:\cd xampp/mysql C:\xampp\mysql>mysql_installservice.bat 2. Melalui XAMPP control panel

67 Gambar 5.1 Mengaktifkan service MySQL pada XAMPP Tahapan implementasi selanjutnya adalah pembuatan database dengan mengetikkan perintah SQL. DDL (Data Definition Language) digunakan untuk mendefinisikan database yang akan dibuat. Database yang dibuat tersebut diberi nama db_smangi. Gambar 5.2 Membuat database db_smangi Setelah database dibuat, langkah selanjutnya adalah membuat tabel-tabel yang telah dirancang sebelumnya. Berikut adalah tampilah perintah SQL dalam membuat tabel dengan menggunakan DDL.

68 Gambar 5.3 Membuat tabel siswa Mengacu pada perancangan tabel yang telah dibuat sebelumnya, berikut ini adalah rincian tabel yang telah dibuat. Gambar 5.4 Implementasi tabel Tb_siswa Gambar 5.5 Implementasi tabel Tb_kelas Gambar 5.6 Implementasi tabel Tb_thajar

69 Gambar 5.7 Implementasi tabel Tb_biayaDSPB Gambar 5.8 Implementasi tabel Tb_biayaDSPT Gambar 5.9 Implementasi tabel Tb_penerimaandspb

70 Gambar 5.10 Implementasi tabel Tb_penerimaandspt Gambar 5.11 Implementasi tabel DSPBsiswa Gambar 5.12 Implementasi tabel Tb_admin

71 Gambar 5.13 Implementasi tabel Tb_pimpinan 5.5 Implementasi Menu Dikarenakan ada tiga pengguna yang dapat mengkases sistem ini yaitu: admin, pimpinan, user (user biasa), maka ketiga user tadi memiliki interface yang berbeda-beda dalam mengakses halaman utamanya. Berikut adalah implementasi antar muka dari Sistem Informasi Pengolahan Data Penerimaan DSPB dan DSPT SMA Negeri 1 Sariwangi. Tabel 5.1 Implementasi antarmuka pada Sistem Informasi Pengolahan Data Penerimaan DSPB dan DSPT SMA Negeri 1 Sariwangi Hak Akses Menu Fungsi Home Halaman utama sistem Pencarian Melihat data penerimaan dari siswa yang dicari Admin Data Admin Data Siswa Data Kelas Data Th. Ajaran Data Biaya DSPB Data Biaya DSPT Mengolah data admin Mengolah data siswa Mengolah data kelas Mengolah data Th. Ajaran Mengolah data biaya DSPB Mengolah data biaya DSPT Input DSPB Input data penerimaan

72 DSPB Input DSPT Input data penerimaan DSPT Penerimaan Harian Melihat informasi penerimaan harian Penerimaan DSPB Melihat informasi penerimaan DSPB keseluruhan Penerimaan DSPT Melihat informasi penerimaan DSPT keseluruhan Daftar Tunggakan Melihat informasi daftar tunggakan Rekapitulasi Home Melihat laporan Rekapitulasi Halaman utama sistem Pencarian Melihat data penerimaan dari siswa yang dicari Data Pimpinan Mengolah data pimpinan Penerimaan Harian Melihat informasi penerimaan harian Pimpinan Penerimaan DSPB Melihat informasi penerimaan DSPB keseluruhan Penerimaan DSPT Melihat informasi penerimaan DSPT keseluruhan Daftar Tunggakan Melihat informasi daftar tunggakan Rekapitulasi Melihat laporan Rekapitulasi User Home Halaman utama sistem Pencarian Melihat data penerimaan dari siswa yang dicari