PENGARUH LIMBAH TEMBAKAU TERHADAP MORTALITAS ULAT GRAYAK (Spodoptera litura F.)

dokumen-dokumen yang mirip
PEMANFAATAN LIMBAH BATANG TEMBAKAU UNTUK PENGENDALIAN HAMA ULAT GRAYAK (Spodoptera litura F.)

TOKSISITAS EKSTRAK DAUN KIPAIT

UJI KONSENTRASI EKSTRAK DAUN MINDI

APLIKASI EKSTRAK BIJI JARAK

STUDI PERSAINGAN GULMA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN JAGUNG MANIS (Zea mays saccharata Sturt)

EFEKTIVITAS ISOLAT DAN METODE PAPARAN Beauveria bassiana (Balsamo) Vuillemin TERHADAP MORTALITAS DAN MIKOSIS Spodoptera litura Fabricius

PEMANFAATAN EKSTRAK DAUN PAITAN (TITHONIA DIVERSIFOLIA HEMSL.) SEBAGAI INSEKTISIDA NABATI TERHADAP ULAT DAUN KOBIS (PLUTELLA XYLOSTELLA L.

TOKSISITAS FRAKSI EKSTRAK METANOL BIJI Barringtonia asiatica L. (KURZ.) (LECYTHIDACEAE) TERHADAP LARVA Spodoptera litura F. (LEPIDOPTERA: NOCTUIDAE)

SELEKSI NEMATODA PARASIT SERANGGA DARI TANAH DIPERTANAMAN KAKAO DI LABORATORIUM SKRIPSI

PENGARUH INSEKTISIDA TERHADAP HAMA DAN MUSUH ALAMI PADA TANAMAN BUNCIS (Phaseolus vulgaris L)

UJI KETAHANAN BEBERAPA NOMER KENTANG (Solanum tuberosum Linn.) TERHADAP SERANGAN NEMATODA SISTA KENTANG (Globodera rostochiensis Woll.

PENGENDALIAN HAMA PADA TANAMAN KUBIS DENGAN SISTEM TANAM TUMPANGSARI

UJI EFEKTIVITAS PESTISIDA NABATI BINTARO (Cerbera manghas) TERHADAP HAMA ULAT GRAYAK (Spodoptera litura) PADA TANAMAN KEDELAI

SKRIPSI. PENGARUH PEMBERIAN 2,4-D DAN BAP TERHADAP PERTUMBUHAN EKSPLAN BAWANG PUTIH (Allium sativum L.) Oleh Nurul Mufidah H

DENSITAS TRIKOMA DAN DISTRIBUSI VERTIKAL DAUN BEBERAPA VARIETAS KEDELAI

PENGARUH EKSTRAK UMBI GADUNG (Dioscorea hispida Dennst) TERHADAP PERTUMBUHAN dan SERANGAN HAMA KOPI (Coffea robusta Lindl)

RESPON ENAM VARIETAS KEDELAI (Glycine max L. Merril) ANJURAN TERHADAP SERANGAN LARVA PEMAKAN DAUN KEDELAI SKRIPSI

BAHAN ANTI NYAMUK (Mosquito repellent) dari AKAR TUBA (Derris elliptica (Roxb.) Benth)

UJI MOLUSKISIDA NABATI LENGKUAS PUTIH (Alpinia galanga (L.) Willd.) TERHADAP KEONG MAS (Pomacea canaliculata Lamarck)

UJI BEBERAPA INSEKTISIDA NABATI TERHADAP PENGENDALIAN KUMBANG BERAS (Sitophylus oryzae) (Coeloptera: Curculionidae) DI LABORATORIUM SKRIPSI

EFEKTIVITAS PEMANFAATAN KERTAS UNTUK PENGENDALIAN GULMA PADA TANAMAN KEDELAI DENGAN SISTEM TANPA OLAH TANAH

DAFTAR ISI BAB I PENDAHULUAN BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PENGARUH KONSENTRASI PUPUK ORGANIK CAIR DAN JARAK TANAM TERHADAP HASIL DAN KUALITAS TANAMAN KANGKUNG DARAT (Ipomoea reptans)

PENGARUH JARAK TANAM DAN POSISI RUAS STEK TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL RUMPUT GAJAH (Pennisetum purpureum) SKRIPSI

PENGARUH KONSENTRASI DAN WAKTU APLIKASI EKSTRAK KULIT BUAH MAHONI

KAJIAN PERKECAMBAHAN DAN PERTUMBUHAN BIBIT BIJI BOTANI BAWANG MERAH (Allium ascalonicum L.) PADA BEBERAPA MACAM MEDIA

EFEKTIVITAS KOMPOSISI PESTISIDA NABATI TERHADAP HAMA WALANG SANGIT (Leptocorisa acuta Thunberg) PADA TANAMAN PADI DI LAPANG

EFEKTIVITAS LIMBAH TEMBAKAU UNTUK PENGENDALIAN WERENG COKLAT PADA PADI DAN PENGARUHNYA TERHADAP PREDATOR

EFEKTIVITAS EKSTRAK DAUN MAJAPAHIT (Crescentia cujete) SEBAGAI PESTISIDA NABATI HAMA Spodoptera litura PADA TANAMAN SAWI (Brassica juncea L) SKRIPSI

UJI EFEKTIFITAS BEBERAPA ENTOMOPATOGEN PADA LARVA Oryctes rhinoceros L. (Coleoptera: Scarabaeidae) DI LABORATORIUM SKRIPSI. Oleh :

SKRIPSI KELIMPAHAN POPULASI WERENG BATANG COKLAT PADA BEBERAPA VARIETAS PADI DENGAN PEMBERIAN ZEOLIT DAN PENERAPAN KONSEP PHT

PENGARUH PERBEDAAN TANAMAN INANG TERHADAP PRODUKTIVITAS DAN DAYA TETAS TELUR Spodoptera litura Fabricius SKRIPSI

PENGARUH KEMIRINGAN RAK MEDIA DAN UMUR PANEN TERHADAP PERTUMBUHAN DAN KUALITAS HASIL RUMPUT GAJAH

KARYA ILMIAH TERTULIS (SKRIPSI)

IDENTIFIKASI AKTIFITAS ANTIOKSIDAN, KANDUNGAN PROTEIN, FENOL DAN FLAVONOID PADA JARINGAN TANAMAN KAKAO (Theobroma cacao L.

PENGGUNAAN BEAUVERIA BASSIANA DAN BACILLUS THURINGIENSIS UNTUK MENGGENDALIKAN Plutella xylostella L. (Lepidoptera: Plutellidae) DI LABORATORIUM

KEMAMPUAN Actinote anteas Doub. (Lepidoptera:Nymphalidae) SEBAGAI SERANGGA PEMAKAN GULMA

IDENTIFIKASI DAN UJI PATOGENISITAS ISOLAT FUNGI PENYEBAB MIKOSIS PADA ULAT BULU SKRIPSI

DEPARTEMEN HAMA DAN PENYAKIT TUMBUHAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

PENGARUH EKSTRAK-METANOL DAUN SIRSAK (Annona muricata Linn.) TERHADAP DAYA TETAS TELUR, MORTALITAS DAN PERKEMBANGAN LARVA Aedes aegypti Linn.

STATUS KEBERADAAN HAMA POTENSIAL PADA PERTANAMAN PADI HIBRIDA, NON-HIBRIDA DAN PENENTUAN PERIODE KRITIS

PENGARUH EKSTRAK LIMBAH TULANG DAUN TANAMAN TEMBAKAU

PENGENDALIAN HAMA Plutella xylostella TANAMAN SAWI (Brassica juncea L.) MENGGUNAKAN PERASAN DAUN TEMBAKAU (Nicotiana tabacum) SKRIPSI

UJI PATOGENITAS JAMUR

EFEKTIVITAS EKSTRAK BAWANG PUTIH UNTUK PENGENDALIAN HAMA KROP KUBIS (Crocidolomia pavonana)

PENGUJIAN EFEKTIVITAS Trichoderma sp PADA BERBAGAI MEDIA PERBANYAKAN DAN LAMA PENYIMPANAN TERHADAP PENYAKIT LANAS TEMBAKAU

PERILAKU PETANI DALAM MENGGUNAKAN INSEKTISIDA PADA TANAMAN PADI (Oryza sativa L.) SKRIPSI. Oleh: Amiliya Defi Oktafia NIM.

SKRIPSI KAJIAN EKSTRAK DAUN BINTARO (CERBERA ODOLLAM GAERTN.) SEBAGAI PESTISIDA NABATI ULAT DAUN KUBIS. Oleh Pramudyo Ibnu Kisworo H

SKRIPSI PENGARUH APLIKASI UNSUR FE PADA KONDISI CEKAMAN KEKERINGAN TERHADAP TANAMAN TOMAT. Oleh Aprilia Ike Nurmalasari H

PEMANFAATAN KULIT UBI KAYU DAN DAUN TOMAT SEBAGAI INSEKTISIDA NABATI DALAM MENGENDALIKAN ULAT GRAYAK

EFEKTIVITAS INSEKTISIDA NABATI UNTUK MENGENDALIKAN HAMA WALANG SANGIT (Leptocorisa acuta Thunb.) PADA TANAMAN PADI SKRIPSI

PRODUKTIVITAS ULAT TEPUNG (Tenebrio molitor L.) PADA FASE LARVA DENGAN MEDIA MENGANDUNG ONGGOK SKRIPSI ACHMAD RIZAL

SKRIPSI. Oleh : Merry Dwi Afsari

PENINGKATAN KERAGAMAN TUMBUHAN BERBUNGA SEBAGAI DAYA TARIK PREDATOR HAMA PADI SKRIPSI

Oleh: Nur Alindatus Sa Diyah

KARAKTERISTIK PERUBAHAN BIOKIMIA BIJI MELINJO (Gnetum gnemon) PADA AWAL PERKECAMBAHAN SKRIPSI. Oleh: Adrian Syawaluddin Siregar NIM

SKRIPSI. Oleh MOCHAMAD IQBAL WALUYO H

UJI EFEKTIVITAS LARVASIDA EKSTRAK DAUN BELIMBING WULUH (Averrhoa bilimbi L.) TERHADAP MORTALITAS ULAT TRITIP(Plutella xylostella) PADA TANAMAN KUBIS

SKRIPSI OLEH : SITI HARDIANTI WAHYUNI / HPT

ABSTRAK. EFEK LARVASIDA INFUSA DAUN GANDARUSA (Justicia gendarussa Burm. f.) TERHADAP Aedes sp. SEBAGAI VEKTOR DEMAM BERDARAH DENGUE

SKRIPSI OLEH: NENY YANTI SIREGAR AGROEKOTEKNOLOGI - HPT

PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

SKRIPSI. Oleh Okky Ekawati H

Pembimbing I : Dr. Rita Tjokropranoto, dr., M.Sc. Pembimbing II: Cherry Azharia, dr., M.Kes.

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK BATANG MIMBA

UJI EFIKASI EKSTRAK TANAMAN SUREN (Toona sinensis Merr) SEBAGAI INSEKTISIDA NABATI DALAM PENGENDALIAN HAMA DAUN (Eurema spp. dan Spodoptera litura F.

KECERNAAN BAHAN KERING, BAHAN ORGANIK, DAN PROTEIN KASAR RANSUM YANG MENGANDUNG TEPUNG LIMBAH IKAN GABUS PASIR

DENGAN MENGGUNAKAN DAUN SIRSAK

21111`211``1 PERKEMBANGAN DAN KONTRIBUSI TEMBAKAU BESUKI NA-OOGST TERHADAP PRODUKSI TEMBAKAU DI KABUPATEN JEMBER SKRIPSI

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh derajat Sarjana Pertanian di Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret

EFEKTIVITAS BEBERAPA JENIS JAMUR TERHADAP GULMA Chromolaena odorata L. PADA TANAMAN KAKAO SKRIPSI. Oleh Fransisca Agustin NIM.

ABSTRAK. KONSENTRASI OPTIMAL EKSTRAK ETANOL DAUN PANDAN WANGI (Pandanus amaryllifolius Roxb.) SEBAGAI LARVISIDA TERHADAP Aedes sp.

PENGARUH ASAL BAHAN DAN BENTUK PANGKAL BATANG TERHADAP PERTUMBUHAN STEK UBI KAYU SKRIPSI. Oleh. Novidatul Ratnasari NIM

POTENSI Elaeidobius kamerunicus Faust. SEBAGAI SERANGGA PENYERBUK KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq.) DI KEBUN KELAPA SAWIT RAKYAT KABUPATEN BLITAR

ANALISIS PENDAPATAN DAN PENAMPILAN PASAR TANAM AWAL (NO TA) DI KABUPATEN JEMBER SKRIPSI. Oleh : Reni Fitatri NIM

VIABILITAS DAN EFEKTIVITAS FORMULASI BIOFUNGISIDA

SKRIPSI PENGUJIAN ISOLAT VIRUS YANG DILEMAHKAN DENGAN PEMANASAN UNTUK MELINDUNGI KACANG PANJANG TERHADAP INFEKSI VIRUS MOSAIK

APLIKASI ETIL PIRAZOSULFURON UNTUK PENGENDALIAN GULMA TANAMAN PADI PADA SISTEM JAJAR LEGOWO

KOMPLEKSITAS HAMA DAN MUSUH ALAMI PADA PERTANAMAN CABAI RAWIT PUTIH (Capsicum frutescens L. var. Sret)

INTENSITAS SERANGAN DAN ESTIMASI KEHILANGAN HASIL PADA TANAMAN KOPI RAKYAT AKIBAT HAMA PENGGEREK BUAH KOPI (Hypothenemus hampei ferr.

INVIGORASI UNTUK MENINGKATKAN VIABILITAS, VIGOR, PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KEDELAI (Glycine max (L) Merr. ) SKRIPSI

PERTUMBUHAN DAN KONVERSI PAKAN ULAT TEPUNG (Tenebrio molitor L.) PADA KOMBINASI PAKAN KOMERSIAL DENGAN DEDAK PADI, ONGGOK DAN POLLARD

TOKSISITAS EKSTRAK DAUN ALPUKAT (Persea americana Mill.) TERHADAP MORTALITAS LARVA NYAMUK Aedes aegypti L.

UJI EKSTRAK DAUN MARA TUNGGAL (Clausena excavata Burm F.) SEBAGAI BIOINSEKTISIDA HAMA Spodoptera litura PADA TANAMAN SAWI (Brassica juncea (L.

RESPONS FUNGSIONAL DAN NUMERIKAL KEPIK PEMBUNUH

DEPARTEMEN KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2009

PENGARUH DOSIS PUPUK MAJEMUK DAN KETINGGIAN PERMUKAAN MEDIA HIDROPONIK SISTEM DRIP TERHADAP HASIL DAN KANDUNGAN NUTRISI RUMPUT GAJAH SKRIPSI

pkecernaan NUTRIEN DAN PERSENTASE KARKAS PUYUH (Coturnix coturnix japonica) JANTAN YANG DIBERI AMPAS TAHU FERMENTASI DALAM RANSUM BASAL

PENGARUH UKURAN DIAMETER BUTIR ZEOLIT TERHADAP BEBERAPA NILAI SIFAT KIMIA DAN FISIKA TANAH SKRIPSI

RESPON SELEKSI PADA 12 GENOTIPE KEDELAI MELALUI SELEKSI LANGSUNG DAN SIMULTAN SKRIPSI

PENGARUH KONSENTRASI HORMON ORGANIK DAN LARUTAN NUTRISI HIDROPONIK TERHADAP HASIL DAN KUALITAS BUAH MELON (Cucumis melo L.)

SKRIPSI RESPON KENCUR (KAEMPFERIA GALANGA L.) TERHADAP PEMBERIAN IBA DAN BAP SECARA IN VITRO. Oleh Dian Rahmawati H

PENGARUH KONSENTRASI LARUTAN MOL BONGGOL PISANG DAN GIBGRO TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN ARTEMISIA (Artemisia annua L.)

PENGARUH USIA, LUAS PERMUKAAN, DAN BIOMASSA DAUN PADA TIGA VARIETAS KEDELAI

PENGARUH POPULASI HAMA KUTU PUTIH

DAN PEMBERIAN ARANG BATOK KELAPA SEBAGAI PENGENDALIAN HAYATI PENYAKIT LANAS

ANALISIS FUNGSI PRODUKSI PADI DI INDONESIA SKRIPSI. Oleh Fitria Ika Puspita Sari NIM

TESIS Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Magister Program Study Agronomi. Oleh : HARIYATI S

PENAMBAHAN ENZIM PAPAIN PADA PAKAN KOMERSIAL TERHADAP RETENSI PROTEIN DAN EFISIENSI PAKAN IKAN SIDAT (Anguilla bicolor)

NILAI PH, KANDUNGAN NITROGEN (N), PHOSFOR (P 2 O 5 ) DAN KALIUM (K 2 O) PUPUK ORGANIK CAIR DARI FESES DOMBA DENGAN EM4 DAN PENAMBAHAN CAIRAN RUMEN

Transkripsi:

PENGARUH LIMBAH TEMBAKAU TERHADAP MORTALITAS ULAT GRAYAK (Spodoptera litura F.) S K R I P S I Oleh Dian Purnama Sari NIM. 071510401051 JURUSAN HAMA DAN PENYAKIT TUMBUHAN F A K U L T A S P E R T A N I A N U N I V E R S I T A S J E M B E R 2011

PENGARUH LIMBAH TEMBAKAU TERHADAP MORTALITAS ULAT GRAYAK (Spodoptera litura F.) SKRIPSI Diajukan Guna Memenuhi Salah Satu Syarat untuk Menyelesaikan Pendidikan Program Sarjana pada Program Studi Ilmu Hama dan Penyakit Tumbuhan Jurusan Hama dan Penyakit Tumbuhan Fakultas Pertanian Universitas Jember Oleh Dian Purnama Sari NIM. 071510401051 JURUSAN HAMA DAN PENYAKIT TUMBUHAN F A K UL T A S P E R T A N I A N UNIVERSITAS J EMBER 2011 i

SKRIPSI BERJUDUL PENGARUH LIMBAH TEMBAKAU TERHADAP MORTALITAS ULAT GRAYAK (Spodoptera litura F.) Oleh Dian Purnama Sari NIM. 071510401051 Pembimbing Pembimbing Utama : Ir. Sutjipto, MS. NIP. 19521102 197801 1 001 Pembimbing Anggota : Dr.Ir. H. Mohammad Hoesain, MS. NIP. 19640107 198802 1 001 ii

PENGESAHAN Skripsi berjudul: Pengaruh Limbah Tembakau terhadap Mortalitas Ulat Grayak (Spodoptera litura F.), telah diuji dan disahkan oleh Fakultas Pertanian pada: Hari : Senin Tanggal : 13 Juni 2011 Tempat : Fakultas Pertanian Tim Penguji Penguji 1 Ir. Sutjipto, MS. NIP. 19521102 197801 1 001 Penguji 2 Penguji 3 Dr. Ir. H. Mohammad Hoesain, MS. Ir. H. Soekarto, MS. NIP. 19640107 198802 1 001 NIP. 19521021 198203 1 001 Mengesahkan Dekan, Dr. Ir. Bambang Hermiyanto, MP. NIP. iii

RINGKASAN Pengaruh Limbah Tembakau terhadap Mortalitas Ulat Grayak (Spodoptera litura F.). Dian Purnama Sari, 071510401051 Jurusan Hama dan Penyakit Tumbuhan Universitas Jember. Spodoptera litura F. biasa dikenal dengan nama ulat grayak merupakan salah satu hama terpenting pada tanaman palawija. Kehilangan hasil akibat serangan hama ini dapat mencapai 85%, bahkan dapat menyebabkan kegagalan panen (Puso). Sampai saat ini pengendalian ulat grayak masih mengandalkan insektisida kimia, namun cara ini memberikan dampak yang negatif terhadap kelangsungan hidup musuh alami seperti predator dan parasitoid. Selain itu penggunaan insektisida dapat menimbulkan masalah resistensi maupun resurjensi terhadap ulat grayak maupun hama lainnya. Oleh karena itu dibutuhkan cara pengendalian alternatif yang lebih ramah lingkungan dan tidak berdampak negatif terhadap musuh alami. Salah satunya yaitu dengan pemanfaatan limbah tembakau (Nicotianae spp) sebagai insektisida nabati. Kandungan nikotin dalam tembakau yang bersifat racun saraf terhadap serangga, dapat dimanfaatkan sebagai insektisida nabati. Melihat potensi tanaman tembakau yang cukup melimpah di Kabupaten Jember membuat melimpah juga limbah tembakau yang dihasilkan. Kondisi ini dapat dimanfaatkan untuk mengendalikan ulat grayak dengan biaya yang lebih murah. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Hama Jurusan Hama dan Penyakit Tumbuhan Fakultas Pertanian Universitas Jember pada bulan Oktober sampai Maret 2011. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui bagian dari limbah tembakau yang lebih efektif dalam mengendalikan S. litura dan untuk mengetahui pengaruh ekstrak limbah tembakau terhadap biologi S. litura. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terdiri dari 18 perlakuan yaitu perlakuan konsentrasi (0persen, 0,1persen, 0,2persen, 0,3persen, 0,4persen dan 0,5persen) pada masing-masing perlakuan bagian limbah tembakau (akar, batang dan daun) dengan 3 kali ulangan. Penelitian dilakukan dengan beberapa tahap meliputi (1) tahap persiapan serangga uji larva S.litura yang iv

v diperoleh dari lapang. (2) Pembuatan ekstrak limbah tembakau dengan konsentrasi 0 persen, 0,1 persen, 0,2 persen, 0,3 persen, 0,4 persen dan 0,5 persen untuk setiap bagian limbah tembakau (akar, batang dan daun). (3) Larva S. litura diperlakukan dengan metode dermal, serangga uji disemprot dengan ekstrak limbah tembakau, dikeringanginkan selama 30 detik. (4) Parameter pengamatan adalah mortalitas, toksisitas, aktivitas makan dan biologi S. litura yang terjadi setelah perlakuan. (5) Data yang diperoleh dianalisis dengan anova dan uji perbandingan menggunakan DMRT (Duncan s Multiple Range Test) pada taraf 5 persen untuk mengetahui pengaruh interaksi perlakuan pada mortalitas. Uji LC 50 digunakan untuk mengetahui konsentrasi yang efektif dalam mengendalikan larva S. litura. Sedangkan LT 50 digunakan untuk mengetahui waktu yang efektif dalam mengendalikan larva S. litura. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mortalitas tertinggi terdapat pada perlakuan ekstrak batang tembakau dan ekstrak daun tembakau dengan konsentrasi 0,5 persen sebesar 96,66 persen. Mortalitas terendah pada konsentrasi 0,5 persen terjadi pada aplikasi ekstrak akar tembakau dengan nilai mortalitas sebesar 60 persen. Nilai LC 50 terendah diperoleh pada ekstrak batang sebesar 0,0908 persen dan ekstrak daun tembakau sebesar 0,0911 persen. Nilai LT 50 terkecil dihasilkan oleh ekstrak batang tembakau pada konsentrasi 0,5 persen sebesar 4,02 jam dan pada ekstrak daun tembakau dengan konsentrasi 0,5 persen sebesar 3,36 jam. Dari uraian, dapat disimpulkan bahwa bagian batang dan daun tembakau memiliki efektifitas yang lebih tinggi daripada bagian akar tembakau. Karena pada masing-masing bagian tembakau memiliki kandungan nikotin yang berbeda-beda. Pada konsentrasi yang tinggi mempunyai efektifitas yang tinggi dibandingkan dengan konsentrasi yang lebih rendah dalam mengendalikan S.litura. Ekstrak limbah tembakau mempengaruhi biologi S.litura.

SUMMARY The Influence of Tobacco Waste on Mortality Armyworm (Spodoptera litura F.). Dian Purnama Sari. 071510401051. Jurusan Hama dan Penyakit Tumbuhan Fakultas Pertanian Universitas Jember. Spodoptera litura F. commonly known by the name armyworm is one of the most important pests on crops. Yield losses due to pest attack is to reach 85%, even can cause crop failure (Puso). Until now armyworm control still rely on chemical insecticides, but this way gives a negative impact on survival of natural enemies such as predators and parasitoids. In addition, the use of insecticide resistance can cause problems as well as resurjensi against armyworm and other pests. Therefore, alternative control method requires a more environmentally friendly and does not negatively impact natural enemies. One of them is by utilization of waste tobacco (Nicotiana spp) as a botanical insecticide. Seeing the potential of tobacco plant that is relatively abundant in Jember make abundant tobacco waste generated as well. This condition can be used to control armyworm with a cheaper cost. This research was conducted at the Laboratory of Pest and Plant Pathology Department Faculty of Agriculture, University of Jember in October through March 2011. The purpose of this research is to know part of tobacco waste in a more effective in controlling S. litura and to determine theinfluence of of tobacco waste extract against biological S. litura. This research used Completely Randomized Design (CRD) consisting of 18 treatments of treatment concentration (0 percent, 0.1 percent, 0.2 percent, 0.3 percent, 0.4 percent and 0.5 percent) in each treatment of tobacco waste (root, stems and leaves) with the 3 replication. The research was conducted with several stages include (1) insects preparation stage larvae test of S.litura obtained from the field. (2) Preparation extracts of tobacco waste with a concentration of 0 percent, 0.1 percent, 0.2 percent, 0.3 percent, 0.4 percent and 0.5 percent for each section of tobacco waste (roots, stems and leaves). (3) larvae of S. litura treated with dermal method, test insects sprayed with extracts of tobacco waste, wind dried for 30 seconds. vi

PRAKATA Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penulisan laporan hasil penelitian dalam bentuk Karya Ilmiah Tertulis berjudul Pengaruh Limbah Tembakau terhadap Mortalitas Ulat Grayak (Spodoptera litura F.). Karya Ilmiah Tertulis ini ditulis guna memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan program Strata Satu (S1) Jurusan Hama dan Penyakit Tumbuhan Fakultas Pertanian Universitas Jember. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih kepada: 1. Dr. Ir. Bambang Hermiyanto, MP. Selaku Dekan Fakultas Pertanian Universitas Jember. 2. Ir. H. Paniman Ashna Mihardjo, MP. Selaku Ketua Jurusan Hama dan Penyakit Tumbuhan, Ir. Tatang Pranata. Selaku Dosen Pembimbing Akademik. 3. Ir. Sutjipto, MS., selaku Dosen Pembimbing Utama, Dr.Ir. H. Mohammad Hoesain, MS., selaku Dosen Pembimbing Anggota I, Ir. H. Soekarto, MS., selaku Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, masukan dan arahan yang bermanfaat guna kesempurnaan penyusunan Karya Ilmiah Tertulis ini. 4. Ibunda Nanik Murdiwati, Ayahanda H. Suprapto, SP., kakakku Danie Prasetyowati, SE. kakakku Ahmad Basori, Cahyono,SP., serta peri kecilku Syirin Mumtazah yang senantiasa memberikan kasih sayang, perhatian, semangat, doa, saran dan dukungan baik moril maupun materiil. 5. Teman-temanku (Cepi, Yayin, Indra, Alfa, Tiwi) semua Penghuni Kos Antique, Rekan-rekan HPT 07, dan semuanya yang telah memberikan indahnya kebersamaan masa kuliahku. Semoga Karya Ilmiah Tertulis ini dapat menambah wawasan keilmuan dan informasi yang bermanfaat bagi pembaca, Amien. Jember, Juni 2011 Penulis viii

DAFTAR ISI HALAMAN PEMBIMBING HALAMAN PENGESAHAN... RINGKASAN SUMMARY PRAKATA. DAFTAR ISI.... DAFTAR TABEL. DAFTAR GAMBAR. DAFTAR LAMPIRAN. BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Permasalahan... 1.2 Perumusan Masalah.. 1.3 Tujuan dan Manfaat Penelitian. BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA... 2.1 Sistematika Hama Spodoptera litura (F.). 2.2 Biologi S. litura 2.3 Ekologi S. litura 2.4 Pengendalian S. litura 2.5 Tanaman Tembakau.. 2.5.1 Bagian bagian Tanaman Tembakau. a. Akar b. Batang... c. Daun 2.6 Nikotin... 2.7 Insektisida Nabati.. 2.7.1 Insektisida.. 2.7.2 Nikotin sebagai Insektisida Nabati Halaman ii iii iv vi viii ix xi xii xiii 1 1 2 3 4 4 4 6 6 7 8 8 8 9 9 11 11 12 ix

x 2.8 Ekstraksi.. 13 BAB 3. METODE PENELITIAN 3.1 Bahan dan Alat.. 3.2 Metode.. 3.3 Pembiakan Massal Serangga Uji... 3.4 Pembuatan Ekstrak Limbah Tembakau. 3.4.1 Tahapan pembuatan ekstrak limbah akar tembakau. 3.4.2 Tahapan pembuatan ekstrak limbah batang tembakau. 3.4.3 Tahapan pembuatan ekstrak limbah daun tembakau 3.4.4 Pembuatan Konsentrasi Ekstrak Limbah Tembakau 3.5 Pelaksanaan Penelitian.. 3.6 Parameter Pengamatan.. 3.6.1 Mortalitas Larva serangga uji... 3.6.2 Toksisitas Ekstrak Limbah Tembakau. 3.6.3 Aktivitas Makan Larva S.litura 3.6.4 Siklus Hidup Serangga Uji... 3.7 Analisis Data. BAB 4. HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Pengaruh Ekstrak Limbah Tembakau terhadap Mortalitas Ulat Grayak 4.2 Pengaruh Aplikasi Ekstrak Limbah Tembakau terhadap Aktivitas Makan Larva S.litura. 4.3 Toksisitas Ekstrak Limbah Tembakau.. 4.4 Biologi S.litura.. 14 14 14 14 15 15 15 15 16 16 16 16 17 17 17 18 19 19 23 26 30 BAB 5. SIMPULAN.. 34 DAFTAR PUSTAKA 35 LAMPIRAN.. 38

DAFTAR TABEL Nomor Judul Halaman 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. Pengaruh Ekstrak Akar Tembakau terhadap Mortalitas S. litura... Pengaruh Ekstrak Batang Tembakau terhadap Mortalitas S. litura. Pengaruh Ekstrak Daun Tembakau terhadap Mortalitas S. litura. Pengaruh Ekstrak Akar Tembakau terhadap Aktivitas Makan S. litura.. Pengaruh Ekstrak Batang Tembakau terhadap Aktivitas Makan S. litura. Pengaruh Ekstrak Daun Tembakau terhadap Aktivitas Makan S. litura.. Nilai LC 50 Ekstrak Akar Tembakau terhadap S. litura Nilai LC 50 Ekstrak Batang Tembakau terhadap S. litura.. Nilai LC 50 Ekstrak Daun Tembakau terhadap S. litura. Nilai LT 50 Ekstrak Akar Tembakau terhadap S. litura. Nilai LT 50 Ekstrak Batang Tembakau terhadap S. litura.. Nilai LT 50 Ekstrak Daun Tembakau terhadap S. litura Survival Rate pada Tiap Fase S. litura Setelah Aplikasi Ekstrak Limbah Tembakau. 19 19 19 24 24 25 26 27 27 28 28 29 31 xi

DAFTAR GAMBAR Nomor Judul Halaman 1. Kelompok telur (a), ulat instar 3 (b), dan imago ulat grayak (c). 6 2. Klasifikasi daun tembakau berdasarkan letak daun pada batang. 9 3. Gejala (a) Larva S. litura mati; (b) Larva S. litura sehat... 23 4. Larva S. litura setelah 10 hari setelah aplikasi. 32 5. Pupa S. litura.. 32 6. Imago S. litura.. 33 xii

DAFTAR LAMPIRAN Nomor Judul Halaman 1. Sidik ragam Mortalitas S. litura Setelah Aplikasi Ekstrak Akar Tembakau pada Semua Pengamatan... 38 2. Sidik ragam Mortalitas S. litura Setelah Aplikasi Ekstrak Batang Tembakau pada Semua Pengamatan... 41 3. Sidik ragam Mortalitas S. litura Setelah Aplikasi Ekstrak DaunTembakau pada Semua Pengamatan... 44 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. Penurunan Aktivitas S. litura Setelah Diaplikasikan Ekstrak Akar Tembakau Penurunan Aktivitas S. litura Setelah Diaplikasikan Ekstrak Batang Tembakau Penurunan Aktivitas S. litura Setelah Diaplikasikan Ekstrak Daun Tembakau... Nilai LC 50 Ekstrak Akar Tembakau Pengamatan 60 JSP Nilai LC 50 Ekstrak Batang Tembakau Pengamatan 6 JSP. Nilai LC 50 Ekstrak Batang Tembakau Pengamatan 12 JSP... Nilai LC 50 Ekstrak Batang Tembakau Pengamatan 24 JSP... Nilai LC 50 Ekstrak Batang Tembakau Pengamatan 48 JSP... Nilai LC 50 Ekstrak Batang Tembakau Pengamatan 60 JSP... Nilai LC 50 Ekstrak Daun Tembakau Pengamatan 6 JSP Nilai LC 50 Ekstrak Daun Tembakau Pengamatan 12 JSP Nilai LC 50 Ekstrak Daun Tembakau Pengamatan 24 JSP Nilai LC 50 Ekstrak Daun Tembakau Pengamatan 48 JSP Nilai LC 50 Ekstrak Daun Tembakau Pengamatan 60 JSP 47 48 49 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 61 xiii

18. 19. 20. 21. 22. 23. 24. 25. 26. 27. 28. Nilai LT 50 Ekstrak Akar Tembakau Konsentrasi 0,5%... Nilai LT 50 Ekstrak Batang Tembakau Konsentrasi 0,1%... Nilai LT 50 Ekstrak Batang Tembakau Konsentrasi 0,2%... Nilai LT 50 Ekstrak Batang Tembakau Konsentrasi 0,3%... Nilai LT 50 Ekstrak Batang Tembakau Konsentrasi 0,4%... Nilai LT 50 Ekstrak Batang Tembakau Konsentrasi 0,5%... Nilai LT 50 Ekstrak Daun Tembakau Konsentrasi 0,1%... Nilai LT 50 Ekstrak Daun Tembakau Konsentrasi 0,2%... Nilai LT 50 Ekstrak Daun Tembakau Konsentrasi 0,3%... Nilai LT 50 Ekstrak Daun Tembakau Konsentrasi 0,4%... Nilai LT 50 Ekstrak Daun Tembakau Konsentrasi 0,5%... xiv 62 63 64 65 66 67 68 69 70 71 72