BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. untuk dioperasikan. Dalam implementasi web dashboard absen dan biaya berobat karyawan

dokumen-dokumen yang mirip
BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. siap untuk dioperasikan. Dalam implementasi web dashboard lembur dan perjalanan dinas

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. harus dijalankan diantaranya adalah: hal-hal yang harus dipersiapkan adalah sebagai berikut:

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. Tahap implementasi akan dipersiapkan bagaimana RANCANG BANGUN PERANGKAT LUNAK BANTU PENDAFTARAN

Link Nama digunakan untuk menuju halaman Data Absensi Siswa.

BAB IV TESTING DAN IMPLEMENTASI

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi berkembang dengan sangat pesat, merambat ke

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI SISTEM. analisis dan perancangan dijadikan acuan dalam pembuatan kode program. Pada

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. Perangkat lunak yang digunakan untuk pembuatan website sekolah ini yaitu

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

Petunjuk Pemakaian Sistem

Sistem Informasi Persediaan Barang Jadi & Setengah Jadi

Sistem Informasi Pengadaan ATK ( Alat Tulis Kantor )

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJICOBA. Berikut adalah tampilan hasil dan pembahasan dari penerapan metode

Bab 4. Hasil dan Pembahasan

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

PENGUJIAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM

Sistem Informasi Pendistribusian Penjualan Velg

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

untuk dioperasikan. Dalam implementasi Aplikasi Pengolahan Data Perpustakaan SMP N 24

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Prosedur menjalankan program

BAB IV TESTING DAN IMPLEMENTASI

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. dioperasikan. Dalam pembuatan website SMK GANTRA Yayasan Pendidikan

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. sebagai sumber data untuk kemudian disimpan di dalam server. Database server

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. siap untuk dioperasikan. Dalam implementasi pembuatan website Anbiyapedia ini

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. membantu untuk lebih memahami jalannya aplikasi ini. Sistem atau aplikasi dapat

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

CARA MENJALANKAN APLIKASI. Untuk menjalankan aplikasi sistem pendukung keputusan memilih. 1. Peguna harus login terlebih dahulu. Pengguna dapat login

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Aplikasi yang dibuat ini akan digunakan oleh admin terlebih dahulu

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

User Manual Aplikasi Surat Rekomendasi Ditjen SDPPI Kominfo

4. BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

4.1. Prosedur Pemakaian Aplikasi Tampilan Web Sebagai Admin. a. Halaman Login. Gambar 4.41 Halaman Login Admin

BAB IV IMPLEMENTASI. Tabel 4 1 Spesifikasi Perangkat Keras 8192MB RAM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Daftar Isi. A. Pendahuluan B. Operasional Sistem Halaman Login Menu Dashboard Menu Data Kemiskinan... 3

BAB IV HASIL DAN UJICOBA


BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Gambar 4.22 Tampilan Halaman Semester

Prosedur Menjalankan Program Analisis dan Perancangan Sistem Basis Data untuk

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. mendukung Aplikasi Penilaian Akademik Berbasis web

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Bab 4 Hasil dan Pembahasan

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

USER MANUAL DMS-ISO APLIKASI SISTEM MANAJEMEN DOKUMEN INTEGRASI ISO 9001 :2008, 14001:2004, SMK3, SMP

Pengenalan Sistem Informasi Pembangunan Daerah

Prosedur Penggunaan Sistem

Gambar 4.2 Tampilan Layar Login

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

A. ADMIN. Form Login Admin

Mengelola Bagian Utama Website Sekolah

Transkripsi:

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN 4.1 Implementasi Aplikasi Tahap implementasi sistem ini merupakan tahap meletakan sistem supaya dapat siap untuk dioperasikan. Dalam implementasi web dashboard absen dan biaya berobat karyawan pada Direktorat Aircraft Integration di PT. Dirgantara Indonesia. Ada beberapa tahapan implementasi sistem yang harus dijalankan diantaranya adalah : a. Persiapan sistem Langkah pertama yang harus dilakukan sebelum menuju ke konversi sistem yaitu mempersiapkan sistem terlebih dahulu, yang sebelumnya telah dijelaskan didalam bab III, mengenai kebutuhan hardware dan software sistem. b. Konversi sistem Tahap konversi sistem dilakukan setelah kode program selesai dibuat, penulisan script ke dalam desain program aplikasi web dengan bahasa pemrograman PHP. Penulisan script dimulai dengan mengkoneksikan database pada bahasa pemrograman PHP, kemudian pengolahan database pada umumnya seperti : script perintah tambah, simpan, edit, hapus data, dan penambahan modul JPGraph untuk merubah data menjadi grafik dan sarana pendukung telah dipersiapkan dengan baik, yaitu dengan merekam data-data yang diperlukan pada file baru, sehingga sistem yang baru siap untuk dioperasikan. 46

c. Pelatihan Tahapan selanjutnya adalah memberikan pelatihan kepada pengguna yang akan terlibat dengan sistem yang bersangkutan dengan memberikan petunjuk-petunjuk bagaimana sistem tersebut di operasikan, sehingga nantinya pengguna dapat mengoperasikan sistem yang baru sesuai dengan yang diharapkan. d. Pengujian sistem Tahap pengujian sistem merupakan tahap dilakukannya pengujian terhadap sistem yang baru, untuk meyakinkan bahwa sistem mampu bekerja secara optimal, tahap ini dilakukan setelah semua fasilitas tersedia yaitu Hardware, Software, sarana dan prasarana, serta sumber daya manusia yang telah diberikan pelatihan. Tujuan utamanya adalah untuk memastikan bahwa komponen-komponen sistem telah berfungsi sesuai dengan yang diharapkan. Pengujian sistem ini untuk memeriksa kekompakan antar komponen sistem dan pengujian pada program secara keseluruhan. Pengetesan program yang telah disatukan sangat perlu, hal ini untuk mengetahui apakah program dapat menerima input, memproses dan memberikan keluaran sesuai yang diharapkan e. Pengoperasian Pengoperasian sistem dapat dilakukan dengan cara pengoperasian secara parallel dimana sistem baru berjalan bersamaan dengan sistem yang lama untuk beberapa waktu tertentu. Setelah diyakini bahwa sistem baru berjalan seperti yang diharapkan, sistem lama diberhentikan dan digantikan secara keseluruhan dengan sistem yang baru. 47

4.1.1 Tampilan Menu Pengunjung/User 1. Tampilan Menu Utama (Index) Pada saat website dijalankan maka akan muncul beberapa menu utama seperti gambar dibawah ini, antara lain (Dashboard, Data Karyawan, Data Lembur, Perjalanan Dinas, Absen dan Berobat), menu utama ini dropdown yang menampilkan beberapa menu tambahan. Gambar 4.1 Tampilan Menu Utama 2. Tampilan Menu Summary Dashboard Pada menu ini berisi summary dashboard, dimana semua data grafik utama ditampilkan sehingga user/pengunjung tidak perlu mencari grafik satu persatu, pada menu utama. 48

Gambar 4.2 Tampilan Menu Summary Dashboard 3. Tampilan Menu Absen SBB Bagian ini berisi data absen SBB karyawan Gambar 4.3 Tampilan Menu Data Absen SBB 49

Gambar 4.4 Tampilan Grafik Data Absen SBB 4. Tampilan Menu Absen IG Bagian ini berisi data absen IG karyawan Gambar 4.5 Tampilan Menu Data Absen IG 50

Gambar 4.6 Tampilan Grafik Absen IG 5. Tampilan Menu Absen ID Bagian ini berisi data absem ID karyawan Gambar 4.7 Tampilan Menu Data Absen ID 51

Gambar 4.8 Tampilan Grafik Absen ID 6. Tampilan Menu Biaya Berobat Bagian ini berisi data biaya berobat karyawan Gambar 4.9 Tampilan Menu Biaya Berobat 52

Gambar 4.10 Tampilan Grafik biaya Berobat 7. Tampilan Menu Komentar Bagian ini berisi menu komentar dan form komentar Gambar 4.11 Tampilan Menu Komentar 53

8. Tampilan Menu Login Bagian ini berisi tampilan menu login Gambar 4.12 Tampilan Menu Login 4.1.2 Tampilan Menu Admin 1. Tampilan Manajemen Komentar Bagian ini berisi data komentar dari user, yang di atur oleh admin, admin dapat menghapus komentar user. Gambar 4.13 Tampilan Menu Manajemen Komentar 54

2. Tampilan Menu Admin Absen SBB Bagian ini berisi data Absen SBB, admin dapat memasukan, merubah dan menghapus data yang diinginkan, yang selanjutnya akan muncul menu update data bisa dilihat pada Gambar 4.15, dan tambah data pada Gambar 4.16. admin dapat langsung memasukan jumlah data yang diinginkan. Gambar 4.14 Tampilan Admin Data Absen SBB Gambar 4.15 Tampilan Update Data Absen SBB 55

Gambar 4.16 Tampilan Tambah Data Absen SBB 3. Tampilan Menu Admin Absen IG Bagian ini berisi data Absen IG, admin dapat memasukan, merubah dan menghapus data yang diinginkan, yang selanjutnya akan muncul menu update data bisa dilihat pada Gambar 4.18, dan tambah data pada Gambar 4.19. admin dapat langsung memasukan jumlah data yang diinginkan. Gambar 4.17 Tampilan Admin Absen IG 56

Gambar 4.18 Tampilan Update Data Absen IG Gambar 4.19 Tampilan Tambah Data Absen IG 57

4. Tampilan Menu Admin Absen ID Bagian ini berisi data Absen ID, admin dapat memasukan, merubah dan menghapus data yang diinginkan, yang selanjutnya akan muncul menu update data bisa dilihat pada Gambar 4.21, dan tambah data pada Gambar 4.22. admin dapat langsung memasukan jumlah data yang diinginkan. Gambar 4.20 Tampilan Admin Absen ID Gambar 4.21 Tampilan Update Data Absen ID 58

Gambar 4.22 Tampilan Tambah Data Absen ID 5. Tampilan Admin Biaya Berobat Bagian ini berisi data biaya berobat, admin dapat memasukan, merubah dan menghapus data yang diinginkan, yang selanjutnya akan muncul menu update data bisa dilihat pada Gambar 4.24, dan tambah data pada Gambar 4.25. admin tinggal memasukan jumlah yang diinginkan. Gambar 4.23 Tampilan Admin Biaya Berobat 59

Gambar 4.24 Tampilan Update Biaya Berobat Gambar 4.25 Tampilan Tambah Data Biaya Berobat 60

4.2 Pengujian Sistem 1. Uji Form Login Tabel 4.1 Uji Form Login KODE SKENARIO Mengisi username & D01 password, lalu klik login Salah memasukan D02 username / password 2. Uji Form Komentar HASIL SUKSES GAGAL Tabel 4.2 Uji Form Komentar HASIL YANG DIHARAPKAN Tampilan akan masuk ke menu admin Muncul peringatan kesalahan masukan KODE D03 D04 SKENARIO Melakukan pengisian form komentar Mengisi form komentar dengan data kosong kemudian submit HASIL SUKSES GAGAL HASIL YANG DIHARAPKAN Komentar akan ditampilkan di menu komentar Muncul peringatan data gagal dimasukan 3. Uji Menu Summary Dashboard Tabel 4.3 Uji Menu Summary Dashboard KODE D05 SKENARIO Klik grafik yang berada di menu summary dashboard HASIL SUKSES GAGAL HASIL YANG DIHARAPKAN Grafik akan tampil dengan resolusi gambar yang besar 61

4. Uji Menu Absen SBB Tabel 4.4 Uji Menu Absen SBB KODE D06 D07 D08 D09 D10 D11 SKENARIO klik tombol edit di menu Absen SBB klik tombol delete, di menu Absen SBB klik tombol tambah data, di menu Absen SBB. Merubah data baru dan klik tombol update Menambah data baru, melakukan pengisian dan klik tombol create Jumlah datatahun, AI000, AI0100, AI0200, AI0300, BI, CI, OI, BP diisi selain oleh bilangan numerik HASIL SUKSES GAGAL HASIL YANG DIHARAPKAN Masuk kedalam menu edit data Data yang disorot akan dihapus dari database Inputan data akan masuk kedalam database perubahan data baru dan grafik akan berubah Inputan data baru dan grafik akan berubah, data baru akan disimpan didatabse keluaran yang dihasilkan adalah 0 5. Uji Menu Absen IG Tabel 4.5 Uji Menu Absen IG KODE D12 D13 D14 SKENARIO klik tombol edit di menu Absen IG klik tombol delete, di menu Absen IG klik tombol tambah data di menu Absen IG HASIL SUKSES GAGAL HASIL YANG DIHARAPKAN Masuk kedalam menu edit data Data yang disorot akan dihapus dari database Inputan data akan masuk kedalam database 62

D15 Merubah data baru dan klik tombol update perubahan data baru dan grafik akan berubah D16 D17 Menambah data baru, melakukan pengisian dan klik tombol create Jumlah datatahun, AI000, AI0100, AI0200, AI0300, BI, CI, OI, BP diisi selain oleh bilangan numerik Inputan data baru dan grafik akan berubah, data baru akan disimpan didatabse keluaran yang dihasilkan adalah 0 6. Uji Menu Absen ID Tabel 4.6 Uji Menu Absen ID KODE D18 D19 D20 SKENARIO klik tombol edit di menu Absen ID klik tombol delete, di menu Absen ID klik tombol tambah data di menu Absen ID HASIL SUKSES GAGAL HASIL YANG DIHARAPKAN Masuk kedalam menu edit data Data yang disorot akan dihapus dari database Inputan data akan masuk kedalam database D21 Merubah data baru dan klik tombol update perubahan data baru dan grafik akan berubah D22 Menambah data baru, melakukan pengisian dan klik tombol create Inputan data baru dan grafik akan berubah, data baru akan disimpan didatabse D23 Jumlah datatahun, AI000, AI0100, keluaran yang dihasilkan adalah 0 63

AI0200, AI0300, BI, CI, OI, BP diisi selain oleh bilangan numerik 7. Uji Menu Biaya Berobat Tabel 4.7 Uji Menu Biaya Berobat KODE D24 D25 D26 SKENARIO klik tombol edit di menu Biaya Berobat klik tombol delete, di menu Biaya Berobat klik tombol tambah data di menu Biaya Berobat HASIL SUKSES GAGAL HASIL YANG DIHARAPKAN Masuk kedalam menu edit data Data yang disorot akan dihapus dari database Inputan data akan masuk kedalam database D27 Merubah data baru dan klik tombol update perubahan data baru dan grafik akan berubah D28 Menambah data baru, melakukan pengisian dan klik tombol create Inputan data baru dan grafik akan berubah, data baru akan disimpan didatabse D29 Pengajuan dan jumlah biaya diisi selain oleh bilangan numerik keluaran yang dihasilkan adalah 0 64

8. Uji Form Logout Tabel 4.8 Uji Form Logout KODE D30 SKENARIO klik tombol logout HASIL SUKSES GAGAL HASIL YANG DIHARAPKAN Akan muncul peringatan apakah akan logout 9. Uji Form Manajemen Komentar Tabel 4.9 Uji Form Manajemen Komentar KODE SKENARIO HASIL SUKSES GAGAL D31 Menghapus Komentar D32 Menghapus Komentar HASIL YANG DIHARAPKAN Data komentar terhapus dari tampilan dan dari database Seharusnya muncul peringatan persetujuan data akan dihapus 65